Makalah Bu Ani

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/24/2019 Makalah Bu Ani

    1/5

    Makalah peningkatan minat baca sebagai indikator mutupendiddikan 1

    A. Mutu Pendidikan

    Perkembangan sistem pendidikan di Indonesia dari waktu ke waktu selalu

    mengalami perubahan sesuai dengan tuntutan persoalan pendidikan. Persoalan pendidikan

    yang dihadapi bangsa Indonesia adalah rendahnya mutu pendidikan pada setiap jenjangdan satuan pendidikan, Hal ini dapat dilihat melalui laju angka pengangguran yang terus

    meningkat. Diperlukan upaya peningkatan mutu pendidikan sehingga mampu

    menghasilkan sumber daya masyarakat yang berkualitas dan berkompeten dalam

    menghadapi berbagai perubahan dan tuntutan kebutuhan masa depan dengan mampu

    berpikir global dan bertindak sesuai dengan karakteristik dan potensi lokal.

    Pendidikan dalam kamus besar Bahasa Indonesia, berasal dari kata dasar didik

    (mendidik, yaitu memelihara dan memberi latihan (ajaran pimpinan mengenai akhlak dan

    ke!erdasan pikiran. Pendidikan adalah suatu usaha sadar untuk menyiapkan peserta didik

    agar berperan akti" dan positi" dalam hidupnya sekarang dan yang akan datang, dan

    pendidikan nasional Indonesia adalah pendidikan yang berakar pada pen!apaian tujuan

    pembangunan nasional Indonesia.

    Berangkat dari de"inisi di atas maka dapat dipahami bahwa se!ara "ormal sistem

    pendidikan Indonesia diarahkan pada ter!apainya !ita#!ita pendidikan yang ideal dalam

    rangka mewujudkan peradaban bangsa Indonesia yang bermartabat. $amun demikian,

    sesungguhnya sistem pendidikan Indonesia saat ini tengah berjalan di atas rel kehidupan

    %sekulerisme& yaitu suatu pandangan hidup yang memisahkan peranan agama dalam

    pengaturan urusan#urusan kehidupan se!ara menyeluruh, termasuk dalam penyelenggaran

    sistem pendidikan.

    'erkait dengan kondisi pendidikan di Indonesia, bdul )alik *adjar ()endiknas

    tahun +- mengakui kebenaran penilaian bahwa sistem pendidikan di Indonesia adalah

    yang terburuk di kawasan sia. Ia mengingatkan, pendidikan sangat dipengaruhi oleh

    kondisi sosial politik, termasuk persoalan stabilitas dan keamanan, sebab pelaksanaan

    pendidikan membutuhkan rasa aman. )enanggapi hasil surei Political and Economic

    Risk Consultancy (PERC) yang menyebutkan bahwa sistem pendidikan di Indonesia

    terburuk di kawasan sia, yaitu dari -+ negara yang disurei. /orea 0elatan dinilai

    memiliki sistem pendidikan terbaik, disusul 0ingapura, 1epang dan 'aiwan, India, 2ina,

    serta )alaysia. Indonesia menduduki urutan ke#-+, setingkat di bawah 3ietnam

    (http455www.metrosiantar.!om5pendikan#nasional#antara#harapan#dan#kenyataan.

    )enurut 6rganisation "or 7!onomi! 2o#operation and Deelopment&s (672D

    0ingapura merupakan negara memiliki yang sistem pendidikan terbaik untuk seluruh

  • 7/24/2019 Makalah Bu Ani

    2/5

    Makalah peningkatan minat baca sebagai indikator mutupendiddikan 2

    dunia. 0ingapura mengalahkan Hong /ong dan /orea 0elatan yang menempati urutan

    kedua dan tiga. 0edangkan 1epang dan 'aiwan di urutan empat dan lima. 3ietnam yang

    mengalami lonjakan paling drastis berada di urutan -+ mengalahkan 1erman dan ustralia.

    0ementara Inggris di peringkat + dan merika 0erikat (0 ke#+8. Indonesia berada di

    peringkat 9:. /alah dari negara sia 'enggara lainnya, 'hailand (;

  • 7/24/2019 Makalah Bu Ani

    3/5

    Makalah peningkatan minat baca sebagai indikator mutupendiddikan 3

    jenis kelamin, tingkat pendidikan, keadaan kesehatan, keadaan jiwa, dan kebiasaan. (b.

    *aktor dari luar, seperti buku5 bahan ba!aan, kebutuhan anak, dan "aktor lingkungan anak.

    Pemerintah pada saat sekarang ini memberikan perhatian yang besar terhadap dunia

    pendidikan. 0alah satu kebijakan pemerintah yang !ukup penting dalam meningkatkan

    dunia pendidikan dan sumber daya manusia yaitu meningkatkan minat ba!a melalui

    @erakan )emba!a $asional. @erakan memba!a ini di!anangkan mulai dari tingkat

    nasional sampai ke tingkat kabupaten dan kota.

    Program ini berupaya merubah budaya masyarakat dari budaya tutur kepada

    budaya ba!a. Pemerintah juga membuat payung hokum untuk menunjukkan keseriusan

    dalam meningkatkan minat ba!a, seperti yang tertuang dalam AA. $o. + tahun +>

    tentang 0istem Pendidikan $asional dan Pen!anangan @erakan )emba!a $asional.

    /ebiasaan memba!a perlu dimulai dari usia dini sejak di rumah, di sekolah dasar,

    sekolah menengah pertama dan atas hingga perguruan tinggi. 'anpa kebiasaan memba!a,

    maka akan sangat sulit untuk menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi yang

    kesemuanya berada dalam buku#buku. /ebiasaan memba!a dan penguasaan Iptek

    bagaikan dua sisi mata uang yang tidak dapat dipisahkan. Banyak memba!a akan banyak

    mendapatkan pengetahuan, dan orang yang menguasai ilmu pengetahuan ialah orang yang

    memiliki sumber daya yang berkualitas yang dapat melaksanakan pembangunan untuk

    kesejahteraan semua bangsa.

    )inat ba!a, buku dan perpustakaan adalah tiga elemen pokok dalam suatu sistem

    pendidikan yang dapat men!iptakan kualitas sumber daya manusia. 0ebuah negara yang

    kaya sumber daya manusia akan lebih unggul daripada suatu negara yang kaya sumber

    daya alam. )enurut *uad Hasan, Pemi!u bagi bangkitnya minat ba!a ialah kemampuan

    memba!a dan pendorong bagi berseminya budaya ba!a ialah kebiasaan memba!a,

    sedangkan kebiasaan memba!a terpelihara oleh tersedianya bahan ba!aan yang baik dan

    menarik. Hal ini menyiratkan bahwa minat ba!a itu perlu dibangkitkan sejak dini, dimulai

    dengan perkenalan huru"#huru" dan angka pada masa pendidikan pra#sekolah hingga

    mantapnya penguasaan ba!a#tulis#hitung (!alistung. )inat ba!a yang dibangkitkan pada

    usia dini selanjutnya dapat dijadikan landasan bagi berkembangnya budaya ba!a. 0uburnya

    perkembangan budaya ba!a tentu sangat tergantung dari tersedianya bahan ba!aan yang

    dibutuhkan.

  • 7/24/2019 Makalah Bu Ani

    4/5

    Makalah peningkatan minat baca sebagai indikator mutupendiddikan 4

    C. Strategi Meningkatkan Minat Baca

    Perpustakaan sebagai lembaga perantara (agen!y yang sangat penting dalam

    proses komunikasi, dapat memainkan peran yang lebih besar dalam upaya meningkatkan

    minat ba!a masyarakat. Perpustakaan berdiri karena adanya kebutuhan akan suatu lembagayang ber"ungsi untuk mengumpulkan, mengorganisasi dan menyebarluaskan in"ormasi

    kepada para pemba!a, peran ini melibatkan pustakawan dalam dunia komunikasi.

    0asaran setiap perpustakaan dalam meningkatkan minat ba!a masyarakat sesuai

    dengan lingkungan dimana perpustakaan itu berada, dan setiap perpustakaan

    bertanggungjawab terhadap peningkatan minat ba!a masyarakat di lingkungan masing#

    masing, baik se!ara sendiri#sendiri maupun bekerjasama dengan pihak#pihak lain. ?idwan

    0iregar (+;4 :

  • 7/24/2019 Makalah Bu Ani

    5/5

    Makalah peningkatan minat baca sebagai indikator mutupendiddikan 5

    lainnya, mengajak anak ke toko buku untuk memberi kesempatan anak memilih sendiri

    buku yang diinginkan.

    +. /egiatan mempromosikan buku sebagai ba!aan yang menarik, sebaiknya penerbit

    bekerjasama dengan mass media seperti surat kabar, radio, '3 untuk mempromosikan

    buku#buku berkualitas dengan harga terjangkau oleh masyarakat luas. Dan penerbit

    menerbitkan buku anak#anak dengan ilustrasi yang menarik dan harga terjangkau.

    >. Peningkatan *asilitas Perpustakaan dan Program /egiatan )inat Ba!a, dengan

    menambah jumlah berbagai jenis perpustakaanC Perpustakaan Daerah '/. II,

    Perpustakaan /eliling, Perpustakaan 0ekolah, Perpustakaan Perguruan 'inggi, dan

    Perpustakaan 'empat Ibadah ( )asjid, @ereja, Pura, dan 3ihara.

    D. Saran Penulis

    Pemerintah /ota 'ebing 'inggi dan Dinas Pendidikan telah berupaya

    meningkatkan mutu pendidikan terbukti dengan banyaknya "asilitas yang dapat

    diman"aatkan oleh masyarakat seperti perpustakaan daerah, rumah ba!a dan perpustakaan

    di sekolah. Peningkatan minat ba!a bagi siswa dan masyarakat di /ota 'ebing 'inggi

    masih dapat ditingkatkan dengan memberikan dorongan dan tujuan baru dalam memba!a

    melalui lomba#lomba berupa pembuatan karya tulis, !erdas !ermat dan kegiatan lainnya

    yang membuat pesertannya termotiasi menambah ilmu dengan banyak memba!a. 0emoga

    mutu pendidikan /ota 'ebing 'inggi semangkin meningkat seiring dengan peningkatan

    budaya memba!a masyarakatnya.