15
Lemak & imunitas Meydina Wijayanti Umi Faza Rokhmah Dmar Fikriani

Lemak & imunitas

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Lemak & imunitas

Lemak & imunitas

Meydina WijayantiUmi Faza Rokhmah

Dmar Fikriani

Page 2: Lemak & imunitas

Lemak

Lemak merupakan zat makanan yang penting untuk menjaga kesehatan tubuh manusia. Selain itu lemak juga merupakan sumber energy yang lebih efektif dibanding dengan karbohidrat dan protein. Lemak, khususnya lemak nabati, mengandung asam-asam lemak esensialseperti asam linoleat, lenolenat, dan arakidonat tidak menyebabkan penyempitan pembuluh darah akibat penumpukan kolesterol. Lemak juga berfungsi sebagai sumber dan pelarut vitamin A,D,E,K (Winarno,1997).

Page 3: Lemak & imunitas

• Makanan berlemak terdiri dari beberapa jenis. • Berdasarkan struktur kimianya, dikenal lemak

jenuh, tidak jenuh tunggal, tidak jenuh gandadan lemak trans.

Page 4: Lemak & imunitas
Page 5: Lemak & imunitas

• Secara garis besar, lemak terdapat dua bentuk, yaitu lemak padat yang berasal dari hewan dan lemak cair (minyak) yang berasal dari tumbuh- tumbuhan. Akan tetapi, minyak tumbuh-tumbuhan dapat diolah menjadi lemak padat melalui proses hidrogenasi dan dapat menghasilkan lemak trans yang berbahaya bagi kesehatan.

Page 6: Lemak & imunitas

Di dalam makanan, lemak dapat tampak secara langsung (visible) maupun tidak langsung. Lemak tampak secara langsung, seperti misalnyapada babi, sapi, kambing, sedangkan tidak tampak (invisible) biasa terdapat di dalam.biskuit

Page 7: Lemak & imunitas

• Di dalam tubuh manusia, lemak dibagi menjadi dua, yaitu

• Lemak struktural adalah bagian dari dinding sel. • Lemak fungsional dapat berupah hormon

steroid, prostaglandin, dan timbunan lemak yang dapat dipakai sebagai cadangan energi.

Page 8: Lemak & imunitas

• Tersedianya lemak dalam tubuh manusia banyak manfaatnya. Hal ini dapat diketahui dari fungsi-fungsi lemak tersebut. Fungsi lemak dapat dikelompokkan ke dalam fungsi utama dan fungsi lain, yaitu: (Marsetyo dan Kartasaputra,1990)

Page 9: Lemak & imunitas

Fungsi utama lemak• Sebagai penghasil energy, tiap gram lemak

menghasilkan sekitar 9 sampai 9,3 kalori, energy yang berlebihan dalam tubuh disimpan dalam jaringan adipose sebagai energy potensial.

• Sebagai pembangun/pembentuk susunan tubuh, pelindung kehilangan panas tubuh atau pengatur temperature tubuh.

Page 10: Lemak & imunitas

Fungsi lain dari lemak• Sebagai pelumas

diantara persediaan dan membantu pengeluaran sisa-sisa makanan dari dalam tubuh

• Sebagai penahan rasa lapar sehubung dengan dicernanya lemak lebih lama, selain itu lemak juga member cita rasa yang lebih tahan dan lebih memuaskan pada makanan yang dikonsumsi.

Page 11: Lemak & imunitas

Kekurangan lemak & asam lemak• Kekurangan lemak dapat menimbulkan

pengurangan ketersediaan energy, karena energy harus terpenuhi maka terjadilah katabolisme atau perombakan protein, cadangan lemak yang semakin berkurang akan sangat berpengaruh terhadap berat badan, berupa penurunan berat badan

• Kekurangan asam lemak akan berpengaruh terhadap tubuh, berupa gangguan pada pertumbuhannya (Marsetyo dan Kartasaputra, 1990).

Page 12: Lemak & imunitas

Kelebihan lemak• Kelebihan lemak dapat menimbulkan

obesitas yang merupakan fakktor resiko dalam penyakit kardiovaskuler karena dapat menyebabkan hipertensi dan timbulnya diabetes. Anak-anak yang terlalu banyak mengkonsumsi lemak dapat menimbulkan gejala sakit perut atau mulas. Hal ini mungkin disebabkan oleh makanan yang banyak mengandung lemak cenderung menyebabkan cepat haus dan banyak minum, yang dapat menyebabkan terjadinya emulsi. Hal itulah yang diperkirakan sebagi penyebab mulas dan sakit perut (Winarno,1999).

Page 13: Lemak & imunitas

• Kelebihan asam lemak dapat meningkatkan kolesterol dalam darah. Asam lemak dapat menyebabkan darah bersifat lengket pada saluran darah sehingga darah mudah menggumpal. Disamping itu, asam lemak mampu merusak dinding saluran darah (arteri) sehingga terjadi penyempitan pembuluh darah dan akan mengakibatkan arteriosklerosis (Winarno,1999).

Page 14: Lemak & imunitas

• Defisiensi asam linoleat (asam lemak omega 6) menekan respons antibodi, dan

• kelebihan intake asam linoleat menghilangkan fungsi sel T.

• Konsumsi tinggi asam lemak omega 3 dapat menurunkan sel helper, produksi cytokine.

Page 15: Lemak & imunitas

Dapus

• Dickinson A. Benefits of Nutritional Supplements: Immune Function in the Elderly. The Benefits of Nutritional Supplements 2002.

• Winarno, F.G. 1993. Pangan Gizi, Teknologi dan Konsumen. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.