128
Katalog BPS : 1102001.7410060 KECAMATAN LANGGIKIMA DALAM ANGKA 2015 BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN KONAWE UTARA https://konutkab.bps.go.id

Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kec.

Citation preview

Page 1: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

1

Katalog BPS : 1102001.7410060

KECAMATAN LANGGIKIMA

DALAM ANGKA 2015

BADAN PUSAT STATISTIK

KABUPATEN KONAWE UTARA

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 2: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

2

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 3: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

ii

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 4: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

iii

ISSN.

No. Publikasi : 7410.1309

Katalog BPS : 1102001.7410060

Ukuran Buku : 16 cm x 21 cm

Jumlah halaman : xii + 103 halaman

Naskah :

Koordinator Statistik Kecamatan Langgikima

Gambar Kulit :

Koordinator Statistik Kecamatan Langgikima

Boleh dikutip dengan menyebut sumbernya.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 5: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

iii

PEMERINTAH KABUPATEN KONAWE UTARA

KECAMATAN LANGGIKIMA

SAMBUTAN CAMAT

Puji dan Syukur kehadirat Allah SWT atas terbitnya publikasi

”Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015”. Data Statistik yang

disajikan dalam publikasi ini diharapkan dapat membantu dalam

pelaksanaan pembangunan di segala bidang di Kecamatan Langgikima,

sekaligus bisa digunakan sebagai bahan referensi awal untuk kegiatan-

kegiatan lain seperti penelitian dan pendidikan.

Saya mengucapkan terima kasih kepada Koordinator Statistik

Kecamatan Langgikima dan semua pihak yang telah membantu hingga

publikasi ini dapat diterbitkan sesuai rencana.

Semoga publikasi ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Langgikima,Agustus 2015

Camat Langgikima

Husin,S.Pd.M.Si NIP. 19730403 1999031 008

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 6: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

iv

KATA PENGANTAR

Publikasi Kecamatan Langgikima dalam Angka Tahun 2015

merupakan publikasi lanjutan dari publikasi tahun-tahun sebelumnya.

Dalam publikasi ini akan memberikan gambaran Keadaan Geografis,

Pemerintahan, Penduduk, Iklim, dan Keadaan Sosial Ekonomi di

Kecamatan Langgikima secara menyeluruh.

Kami ucapkan terima kasih kepada Bapak Camat Langgikima,

Dinas Jawatan, Pihak Swasta dan para Kepala Desa/Kelurahan yang

telah membantu sehingga publikasi ini dapat diterbitkan.

Publikasi ini telah disusun dengan sebaik-baiknya, namun

disadari bahwa publikasi ini masih banyak terdapat kesalahan dan

kekurangan yang tidak dapat kami hindari. Untuk ini tanggapan dan

saran dari para pengguna data sangat diharapkan demi perbaikan

publikasi di masa mendatang.

Langgikima, Agustus 2015

Koordinator Statistik

Kecamatan Langgikima

Allan Jani NIP. 19850318 200502 1 002

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 7: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

v

DAFTAR ISI

Hal

SAMPUL DALAM i

HALAMAN KATALOG ii

SAMBUTAN CAMAT LANGGIKIMA iii

KATA PENGANTAR iv

DAFTAR ISI v

DAFTAR TABEL vii

DAFTAR GAMBAR xii

PETA KECAMATAN LANGGIKIMA xiii

BAB I GEOGRAFIS 1

1.1 Letak dan Batas Wilayah.................................... 2

1.2 Luas Wilayah...................................................... 2

1.3 Perairan dan Iklim .............................................. 3

BAB II PEMERINTAHAN 10

2.1 Struktur Pemerintahan .......................................... 11

2.2. Pembagian Wilayah Administrasi Peerintahan .... 12

BAB III PENDUDUK DAN TENAGA KERJA 19

3.1 Penduduk................................................................. 21

3.2 Tenaga Kerja.......................................................... 23

3.3 Perumahan ............................................................ 23

BAB IV SOSIAL 38

4.1 Pendidikan........................................................... 39

4.2 Kesehatan dan Keluarga Berencana ................... 40

4.3 Agama................................................................. 41

4.4 Sosial Lainnya.................................................... 42

BAB V PERTANIAN 58

5.1 Penggunaan Tanah............................................. 59

5.2 Pertanian Padi, Palawija, dan Hortikultura ....... 60

5.3. Perkebunan ........................................................ 60

5.5 Peternakan.......................................................... 61

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 8: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

vi

5.6 Perikanan............................................................ 62

5.7 Kehutanan .......................................................... 62

BAB VI PERINDUSTRIAN, PERTAMBANGAN, LISTRIK

DAN AIR BERSIH 76

6.1 Perindustrian ........................................................ 77

6.2 Pertambangan dan Penggalian ............................. 77

6.3. Listrik, dan Air Minum ........................................ 78

BAB VII TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI 83

7.1 Panjang Jalan ........................................................ 84

7.2. Transportasi .......................................................... 84

7.3. Komunikasi.......................................................... 85

BAB VIII PERDAGANGAN 91

BAB IX KEUANGAN DAN HARGA-HARGA 95

9.1 Keuangan.............................................................. 96

9.2 Harga-Harga......................................................... 96

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 9: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

vii

DAFTAR TABEL

Hal

I. GEOGRAFIS

1.1. Luas Wilayah dan Persentase Terhadap Jumlah Menurut

Desa/Kel

6

1.2. Jarak (Km) Desa/Kel Ke Ibukota Kecamatan, Kabupaten,

dan Provinsi Menurut Desa/Kelurahan, 2014

7

1.3. Banyak Hari Hujan dan Curah Hujan Setiap Bulan di

Kecamatan Langgikima Tahun 2014

8

1.4. Sungai yang Terdapat di Kecamatan Langgikima

Berdasarkan Desa/Kel yang Dilalui Aliran Sungai

9

II. PEMERINTAHAN

2.1. Pembagian Wilayah Administrasi Pemerintahan Menurut

Desa/Kel Kecamatan Langgikima, Tahun 2014

15

2.2. Banyaknya Aparat Pemerintahan Menurut Desa/Kelurahan

2014

16

2.3. Banyaknya Prasarana Pemerintahan Menurut

Desa/Kelurahan, 2014

17

2.4. Banyaknya Prasarana dan Personil Pertahanan Sipil

Menurut Desa/Kelurahan, 2014

18

2.5. Klasifikasi Desa/Kelurahan (Swadaya, Swakarsa, atau Swasembada), Kecamatan Langgikima, 2014

19

III. PENDUDUK DAN TENAGA KERJA

Penduduk

3.1. Jumlah Penduduk dan Rasio Jenis Kelamin Menurut

Desa/Kel dan Jenis Kelamin, Kec Langgikima Tahun 2014

27

3.2 Jumlah Penduduk Menurut Desa/Kelurahan dan Status

Kewarganegaraan,Tahun 2014

28

3.3. Jumlah Penduduk dan Persebaran Penduduk Menurut

Desa/Kelurahan Tahun 2013 - 2014

29

3.4. Luas Wilayah, Jumlah Penduduk dan Kepadatan Penduduk

Menurut Desa/Kelurahan Tahun 2014

30

3.5. Jumlah Penduduk , Rumahtangga, Rata-rata Jiwa per

Rumahtangga Menurut Desa/Kelurahan Tahun 2014

31

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 10: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

viii

3.6. Jumlah Penduduk (Jiwa) Menurut Kelompok Umur dan

Jenis Kelamin, Kecamatan Langgikima Tahun 2014

32

3.7. Jumlah Penduduk (Jiwa) Usia 10 Tahun Keatas Mata Kec Langgikima Tahun 2014

32

3.8. Jumlah Penduduk (Jiwa) Usia 15 Tahun Keatas dan Jenis Kegiatan, Kecamatan Langgikima Tahun 2014

33

3.9. Jumlah dan Persentase Penduduk Usia 15 Tahun Keatas Menurut Sumber Mata Pencaharian Utama, Kecamatan

Langgikima 2014

35

3.10. Jumlah Kelahiran, Kematian, dan penduduk Pindah Masuk dan Keluar Menurut Desa/Kelurahan, Kec Langgikima Tahun

2014

36

3.11. Jumlah Rumah Menurut Desa/Kel dan Jenis Lantai

Terluas, Kecamatan Langgikima Tahun 2014

36

3.12. Jumlah Rumahtangga Menurut Desa/Kel dan Jenis Kakus/

Jamban yang Digunakan, Kec Langgikima Tahun 2014

37

IV SOSIAL

4.1. Pendidikan

4.1 Jumlah Sekolah, Ruang Kelas, Guru, dan Murid Tingkat

Pendidikan SD/Sederajat Menurut Desa/Kelurahan T.P.

2014/2015

45

4.2 Jumlah Sekolah, Ruang Kelas, Guru, dan Murid Tingkat

Pendidikan SMP/Sederajat Menurut Desa/Kelurahan T.P.

2014/2015

46

4.3 Jumlah Sekolah, Ruang Kelas, Guru, dan Murid Tingkat

Pendidikan SMA/Sederajat Menurut Desa/Kelurahan T.P.

2014/2015

47

4.4 Banyaknya Sarana Kesehatan Menurut Desa/Kelurahan

dan Jenis Sarana Kesehatan 2014

48

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 11: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

ix

4.5 Jumlah Puskesmas, Pustu, Tenaga Pengelolah, dan Pengunjung

Menurut Desa/Kelurahan 2014

49

4.6 Jumlah Posyandu, Tenaga Pengelolah, dan Pengunjung

Menurut Desa/Kelurahan, Langgikima, 2014

50

4.7. Jumlah Sarana Kesehatan dan Jenis Tenaga Kesehatan

Menurut Desa/Kel dan Jenis Vaksin yang Diberikan, 2014

51

4.8 Jumlah Kasus 10 Penyakit Terbanyak Menurut Desa/Kel,

2014

52

4.9 Banyaknya Balita Yang Pernah Mendapat Imunisasi dan Imunisasi Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima 2013

53

4.10 Jumlah Klinik KB, PUS, Akseptor KB, dan Jenis Kontrasepsi Menurut Desa/Kelurahan, 2014

54

4.11 Jumlah Rumahtangga dan Status Kepemilikan Tempat Tinggal Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

55

4.12 Jumlah dan Jenis Atap Terluas Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

56

4.13 Jumlah dan Jenis Dinding Terluas Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

57

4.14

4.15

4.16

Jumlah dan Jenis Lantai Terluas Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014 Jumlah dan Status Air Bersih dan Bukan Air Bersih Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014 Jumlah dan Jenis Penerangan Utama Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

58

59

60

ht

tps:/

/konu

tkab

.bps

.go.

id

Page 12: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

x

V. PERTANIAN

5.1. Penggunaan Tanah

5.1. Luas Lahan (Ha) Menurut Menurut Penggunaan Lahan,

Kecamatan Langgikima Tahun 2014

70

5.2 Jumlah Pekerja (orang) dan Tingkat Produktivitas (Ton) Komoditi Cengkeh Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

71

5.3 Jumlah Peternak (orang) dan Jenis Ternak Buahan Menurut

Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

72

5.5 Luas Lahan Kelapa Sawit Berdasarkan Tahun Tanam

Menurut Perusahaan Perkebunan, 2014

74

5.6 Luas Lahan Kelapa Sawit Berdasarkan Lokasi

Kebun/Apdeling Menurut Perusahaan Perkebunan, 2014

75

5.4.3. Julah Ternak Unggas (ekor) Menurut Desa/Kelurahan dan

Jenis Ternak Tiap Desa/Kelurahan, 2014

74

5.5. Perikanan

5.5. Jumlah Rumahtangga Perikanan Tangkap dan Budidaya

Menurut Menurut Desa/Kelurahan 2014

75

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 13: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

xi

VI. PERTAMBANGAN/PENGGALIAN, PERINDUSTRIAN, LISTRIK

DAN AIR MINUM

6.1. Jumlah Pedagang Antar Pulau dan Pedagang Eceran Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

81

6.2. Jumlah Pasar Umum, Toko, dan Kios Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

82

6.3. Penerimaan Bantuan Dana Pembangunan Desa Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

81

6.4. Harga Eceran (Rupiah) dan Beberapa Jenis Barang Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

82

VII. TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI

7.1. Panjang Jalan Desa (KM) menurut Jenis Permukaan Jalan

Tiap Desa/Kelurahan, 2014

90

7.2. Panjang Jalan (Km) dan Kondisi Jalan Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

91

7.3 Jumlah Jembatan Menurut Kondisi Jembatan Tiap

Desa/Kelurahan, 2014

92

7.4.

7.5

7.6

Jumlah Kendaraan Bermotor dan Tidak bermotor Menurut

Jenis Kendaraan Tiap Desa/Kelurahan, 2014.

Jumlah Tempat Wisata dan Jenis Pengelolaan Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014 Jumlah Hotel/Penginapan dan Rumah Makan Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

93

94

95

VIII PERDAGANGAN DAN KOPERASI

8.1. Jumlah Pasar Umum, Toko, dan Kios/Warung Kelontong

Menurut Desa/Kelurahan, 2014

100

8.2. Jumlah Hotel/Penginapan, Restoran, dan Rumah/Warung

Makan Menurut Desa/Kel, 2014

101

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 14: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

xii

IX KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

Harga-Harga

9..1 Harga Eceran Rata-Rata beberapa jenis Bahan Makanan

Karbohidrat), Kecamatan Langgikima, 2014

105

9.2 Harga Eceran Rata-Rata Sayur-Sayuran Menurut Jenisnya

Keadaan Akhir Tahun 2014

106

9.3 Harga Eceran Bahan Bakar Menurut Jenisnya Keadaan Akhir Tahun 2014

107

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 15: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

xiii

DAFTAR GAMBAR

Hal

Gambar 1. Persentase Luas Wilayah desa/Kel di Kecamatan

Langgikima

4

Gambar 2. Curah Hujan Kecamatan Langgikima Tahun 2014 5

Gambar 3. Jumlah Wilayah Administrasi, Aparat Pemerintahan,

dan Prasarana Pemerintahan Desa/Kel, Kecamatan

Langgikima Tahun 2014

14

Gambar 4. Jumlah Penduduk (jiwa) menurut Desa/Kel, Kecamatan

Langgikima Tahun 2014

24

Gambar 5. Piramid Penduduk Kecamatan Langgikim Tahun 2014 25

Gambar 6. Persentase Lapangan Usaha/Bidang Pekerjaan Sumber

Mata Pencaharian Utama Masyarakat Kec Langgikima

Tahun 2014

26

Gambar 7. Jumlah Sekolah, Ruang Kelas, Guru dan Murid Menurut

Jenjang/Tingkat Pendidikan Kecamatan Langgikima, TP

2013-2014

43

Gambar 8. Jumlah Sarana Kesehtan dan Tenaga Kesehatan

Kecamatan Langgikima Tahun 2014

44

Gambar 9. Luas Lahan (Ha) menurut Penggunaan Lahan

Kecamatan Langgikima Tahun 2014 .

67

Gambar 10. Luas Lahan Perkebunan Kelapa Sawit, Kecamatan

Langgikima, Tahun 2007 - 2014

68

Gambar 11. Jumlah Peternak dan Ternak (Ekor) Menurut Jenis

Ternak, Kecamatan Langgikima Tahun 2014

69

Gambar 12. Panjang Jalan (Km) Menurut Jenis Permukaan Jalan,

Kecamatan Langgikima Tahun 2014

89

Gambar 13. Jumlah Pasar,Kios,Warung, Penginapan,Kec.Langgikima 99

Tahun 2014

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 16: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

xiv

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 17: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 18: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

GEOGRAFIS

G e o g r a p h y

1

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 19: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 2

1. GEOGRAFIS

1.1. Letak dan Batas Wilayah

Kecamatan Langgikima terletak di bagian utara wilayah

Kabupaten Konawe Utara, dengan topografi berupa perbukitan

dengan diapit oleh dataran rendah, sehingga potensial untuk

pengembangan sektor-sektor pertanian, seperti tanaman hortikultura

buah-buahan dan tanaman perkebunan.

Wilayah Kecamatan Langgikima bagian utara berbatasan dengan

Kabupaten Morowali (Propinsi Sulawesi Tengah), bagian timur

berbatasan dengan Desa Morombo (Kecamatan Lasolo), bagian

selatan dengan Desa Tinondo Indah (Kecamatan Oheo), dan bagian

barat berbatasan dengan Desa Tambakua (Kecamatan Wiwirano).

1.2. Luas Wilayah

Luas Kecamatan Langgikima 476,75 Km2 atau kurang lebih 9,53

% luas wilayah Kabupaten Konawe Utara. Terdapat wilayah perairan

laut, tetapi luas wilayahnya tidak diperoleh. Kecamatan Langgikima

terdiri dari; Kelurahan Langgikima, Desa Sarimukti, Molore, Lameruru,

Tobimeita, Pariama, Polora Indah, dan Desa Alenggo.

Luas wilayah desa/kel sangat beragam, Desa Lameruru dan

Desa Molore adalah desa dengan wilayah terluas, yaitu 170,02Km2

dan 137,15 Km2, sedangkan wilayah yang paling kecil adalah Desa

Pariama, yaitu 6,72 Km2 atau hanya 1,41% dari luas kecamatan. Data

luas Kel/desa yang ditampilkan merupakan data sementara.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 20: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 3

1.3. Perairan dan Iklim

Perairan laut hanya terdapat di Desa Molore dan Desa Lameruru,

sedangkan sungai hampir terdapat (dilintasi) disetiap desa/kel.

Beberapa sungai yang ada dimanfaatkan sebagian masyarakat untuk

tempat penangkapan ikan, tetapi hanya untuk kebutuhan rumah

tangga sendiri. Sungai Landawe di Desa Polora Indah dimanfaatkan

oleh sebagian masyarakat untuk usaha penggalian pasir dengan

menggunakan mesin isap.

Sebagai wilayah beriklim tropis, Kecamatan Langgikima

mengalami musim kemarau dan musim penghujan. Pada Bulan

Nopember sampai dengan Maret, angin banyak mengandung uap air,

pada bulan-bulan tersebut terjadi musim Penghujan. Sekitar bulan

April - Mei, arus angin selalu tidak menentu dengan curah hujan

kadang-kadang kurang dan kadang-kadang lebih, yang dikenal

sebagai musim Pancaroba. Sedangkan pada akhir bulan Mei sampai

dengan Agustus, angin bertiup dari arah Timur yang kurang

mengandung uap air, sehingga mengakibatkan minimnya curah hujan

pada bulan-bulan tersebut, sedangkan bulan Agustus sampai dengan

Oktober terjadi musim Kemarau.

Curah hujan Kecamatan Langgikima cukup tinggi karena

mencapai lebih dari 2.000 mm pertahun. Curah hujan Tahun 2014

sebesar 2.762 mm .

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 21: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 4

Seperti halnya kondisi tahun lalu, keadaan musim sedikit

menyimpang dari kebiasaan, yang mungkin diakibatkan perubahan

kondisi alam yang tidak menentu. Hal tersebut dapat dilihat dari curah

hujan dan hari hujan tertinggi terjadi pada bulan Maret s/d april

.

Gambar 1. Persentase Luas Wilayah Desa/Kel

di Kecamatan Langgikima

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 22: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 5

Gambar 2. Curah Hujan Kecamatan Langgikima Tahun 2014

0

2

4

6

8

10

12

14

16

18

20

0

50

100

150

200

250

300

350

400

450

500

Curah Hujan Hari Hujan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 23: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 6

Tabel 1.1 Luas Wilayah (Ha) dan Distribusi Persentase Luas Wilayah

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan LUAS ( Ha ) #

Persentase

%

(1) (2) (3)

1 Sarimukti 40,52 8,50

2 Kel. Langgikima * 32,001) 6,71

3 Molore 137,15 28,77

4 Lameruru 170,02 35,66

5 Tobimeita 34,14 7,16

6 Pariama 6,72 1,41

7 Polora Indah 40,20 8,43

8 Alenggo 16,002) 3,36

Kecamatan Langgikima 476,75 100

Sumber : Kantor Camat Langgikima

*) Ibukota Kecamatan

1) Data Sementara Setelah Pemekaran Wilayah

2) Data Sementara

ht

tps:/

/konu

tkab

.bps

.go.

id

Page 24: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 7

Tabel 1.2 Jarak (Km) Desa/Kelurahan Ke Ibukota

Kecamatan, Kabupaten, dan Provinsi

Menurut Desa/Kelurahan, 2014

Desa/Kelurahan Jarak Ke Ibukota (km)

Kecamatan Kabupaten Provinsi

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 5,3 69 193

2 Kel. Langgikima * 0 67 191

3 Molore 5,3 72,3 196

4 Lameruru 7,8 74,8 199

5 Tobimeita 6,2 73,2 197

6 Pariama 0,7 68 192

7 Polora Indah 3 64 188

8 Alenggo 0,2 67,2 191

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 25: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 8

Tabel 1.3 Banyak Hari Hujan dan Curah Hujan Setiap Bulan

Kecamatan Langgikima, 2014

Bulan Hari Hujan Curah Hujan

(HH) (MM)

(1) (2) (3)

Januari 16 279

Februari 15 418 Maret 14 203

April 14 336

Mei 15 326

Juni 25

Juli 12 225

Agustus 14 388

September 1 10

Oktober 1 8

November 2 98

Desember 19 471

Jumlah

Sumber : Kantor PT SPL Kec.Asera

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 26: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

G e o g r a f i s

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 9

Tabel 1.4 Sungai Yang Terdapat di Kecamatan Langgikima

Berdasarkan Desa/Kel yang Dilalui Aliran Sungai

Nama Sungai Desa/Kel yang Dilintasi

(1) (2)

Sungai Langgikima Kel. Langgikima, Polora Indah, Alenggo

Sungai Landawe Polora Indah

Sungai Tamburano Molore

Sungai Lameruru Lameruru

Sungai Laika Gandu Pariama

Sungai Dangia Sarimukti

Jumlah 6

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 27: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 28: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

P E M E R I N T A H A N

G o v e r n m e n t

2

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 29: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 12

2. PEMERINTAHAN

2.1. StrukturPemerintahan

Kegiatan pemerintahan Kecamatan Langgikima terpusat di

Kelurahan Langgikima sebagai ibukota kecamatan. Dalam

menjalankan kegiatan pemerintahan, Camat dibantu oleh seorang

Sekretaris Camat (Sekcam), dan dua Kepala Urusan (KaUr) yaitu;

Kaur Kepegawaian dan Kaur Perlengkapan, serta 4 seksi yaitu;

Seksi Pemerintahan, Seksi PMD, Trantib, dan Seksi Humas dan

Pelayanan Sosial.

Setiap desa dikepalai seorang Kepala Desa sebagai

penanggung jawab utama kegiatan pemerintahan dan

kemasyarakatan. Kepala Desa dibantu seorang Sektretaris Desa

(Sekdes), dan 5 Kepala Urusan, yaitu; Kaur Pemerintahan, Kaur

Pembangunan, Kaur Umum, Trantib dan Pamong Tani. Selain itu

terdapat juga Badan Perwakilan Desa (BPD) dan Lembaga

Permusyawaratan Masyarakat (LPM), dan perangkat/ aparat desa

yang lain seperti kepala dusun, ketua RT, seorang Imam Desa,

Imam Masjid (Pendeta pada Gereja dan Pengku pada Pura), guru

Ngaji dan Puutobu (Tokoh Adat). Untuk Kelurahan dipimpin oleh

seorang Lurah dan dibantu seorang Sekretaris Lurah serta

beberapa seksi dan staf.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 30: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 13

2.2. Pembagian Wilayah Administrasi Pemerintahan

Wilayah administrasi pemerintahan Kecamatan Langgikima,

terdiri dari satu kelurahan yaitu Kelurahan Langgikima (ibukota

kecamatan), dan 7 desa, yaitu; Desa Sari Mukti, Molore, Lameruru,

Tobimeita, Pariama, Polora Indah, dan Desa Alenggo.

Desa-desadi Kecamatan Langgikima dibagi menjadi 3 Dusun

yang masing-masing diketuai seorang Kepala Dusun, sedangkan

kelurahan terbagi dalam 4 Rukun Warga (RW) yang dipimpin oleh

ketua RW. Dusun/RW yang ada dibagi masing-masing dua Rukun

Tetangga (RT), yang diketuai seorang Ketua RT pada tiap-tiap RT.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 31: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 14

Gambar 3. Jumlah Wilayah Administrasi, Aparat

Pemerintahan, dan Prasarana Pemerintahan

Desa/Kel, Kecamatan Langgikima Tahun 2014

0

5

10

15

20

25

30

35

40

45

50P

amo

ng

Des

a

Pet

ugas

Dusu

n/R

W

Pet

ugas

RT

Kan

tor

Des

a

Bal

ai D

esa

San

gg

ar P

KK

Pos

Kam

ling

Aparat Pemerintahan Prasarana Pemerintahan

40

21

50

8 8 8

13

Kec Langgikima ht

tps:/

/konu

tkab

.bps

.go.

id

Page 32: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 15

Tabel 2.1 Pembagian Wilayah Administrasi Pemerintahan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Jumlah Jumlah Jumlah

Dusun/Lingkungan RK/RW RT

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 3 - 6

2 Kel. Langgikima * ;- 4 8

3 Molore 3 - 6

4 Lameruru 3 - 6

5 Tobimeita 3 - 6

6 Pariama 3 - 6

7 Polora Indah 3 - 6

8 Alenggo 3 - 6

Kecamatan Langgikima 21 4 50

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 33: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 16

Tabel 2.2 Banyaknya Aparat Pemerintahan Menurut

Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Pamong Petugas Petugas Petugas

Desa/Kelurahan Dusun/Lingkungan RK/RW RT

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 5 3 - 6

2 Kel. Langgikima *

5 ;- 4 8

3 Molore 5 3 - 6

4 Lameruru 5 3 - 6

5 Tobimeita 5 3 - 6

6 Pariama 5 3 - 6

7 Polora Indah 5 3 - 6

8 Alenggo 5 3 - 6

Kecamatan Langgikima 40 21 4 50

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 34: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 17

Tabel 2.3 Banyaknya Prasarana Pemerintahan Menurut

Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Kantor Desa

Balai Desa

Sanggar PKK

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 1 1 1

2 Kel. Langgikima * 1 1 1

3 Molore 1 1 1

4 Lameruru 1 1 1

5 Tobimeita 1 1 1

6 Pariama 1 1 1

7 Polora Indah 1 1 1

8 Alenggo 1 1 1

Kecamatan Langgikima 8 8 8

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 35: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 18

Tabel 2.4 Banyaknya Prasarana dan Personil Pemerintahan

Menurut Desa/Kelurahan,Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Pos Kamling Hansip Kamra

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 1 4 -

2 Kel. Langgikima * 2 4 -

3 Molore 3 4 -

4 Lameruru 3 4 -

5 Tobimeita 1 4 -

6 Pariama 1 4 -

7 Polora Indah 1 4 -

8 Alenggo 1 4 -

Kecamatan Langgikima 13 32 -

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 36: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Pemerintahan

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 19

Tabel 2.5 Klasifikasi Desa/Kelurahan (Swadaya, Swakarsa, atau

Swasembada), Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Klasifikasi

Desa/Kelurahan

(1) (2)

1 Sarimukti

SWADAYA

2 Kel. Langgikima *

SWADAYA

3 Molore

SWADAYA

4 Lameruru

SWADAYA

5 Tobimeita

SWADAYA

6 Pariama

SWADAYA

7 Polora Indah

SWADAYA

8 Alenggo

SWADAYA

Kecamatan Langgikima

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 37: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 38: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

PENDUDUK &TENAGAKERJA

Population and Labour

3

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 39: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Penduduk dan Tenaga Kerja

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 22

3. PENDUDUK DAN TENAGA KERJA

PENJELASAN TEKNIS

1. Sumber utama data kependudukan adalah Sensus Penduduk

yang dilaksanakan setiap sepuluh tahun sekali. Sensus

Penduduk telah dilaksanakan sebanyak enam kali sejak

Indonesia merdeka yaitu tahun 1961, 1971, 1980, 1990, 2000

dan 2010. Selain Sensus Penduduk, untuk menjembatani

ketersediaan data kependudukan diantara dua periode sensus,

BPS melakukan Survei Penduduk Antar Sensus (SUPAS). Data

kependudukan selain Sensus dan SUPAS adalah proyeksi

penduduk.

2. Penduduk adalah semua orang yang berdomisili di wilayah

teritorial Republik Indonesia selama 6 bulan atau lebih dan atau

mereka yang berdomisili kurangdari 6 bulan tetapi bertujuan

menetap.

3. Kepadatan Penduduk adalah banyaknya penduduk per km

persegi.

4. Rasio Jenis Kelamin adalah perbandingan antara banyaknya

penduduk laki-laki dengan banyaknya penduduk perempuan

pada suatu daerah dan waktu tertentu. Biasanya dinyatakan

dengan banyaknya penduduk laki-laki untuk 100 penduduk

perempuan.

5. RumahTangga adalah seseorang atau sekelompok orang yang

mendiami sebagian atau seluruh bangunan fisik/sensus, dan

biasanya tinggal bersama serta pengelolaan makan dari satu

dapur. Yang dimaksud makan dari satu dapur adalah jika

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 40: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Penduduk dan Tenaga Kerja

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 23

pengurusan kebutuhan sehari-harinya dikelola bersama-sama

menjadi satu.

6. Anggota Rumah Tangga adalah semua orang yang biasanya

bertempat tinggal di suatu rumah tangga, baik yang berada di

rumah pada waktu pencacahan maupun yang sementara

tidakada.

7. Rata-rata Anggota Rumah Tangga adalah angka yang

menunjukkan rata-rata jumlah anggota rumah tangga per rumah

tangga.

8. Penduduk Usia Kerja adalah Penduduk yang berumur 15 tahun

keatas.

9. Bekerja adalah kegiatan melakukan pekerjaan dengan maksud

memperoleh atau membantu memperoleh pendapatan atau

keuntungan dalam jangka waktu paling sedikit 1 jam secara

terus menerus dalam seminggu yang lalu (termasuk pekerja

keluarga tanpa upah yang membantu dalam suatu usaha/

kegiatan ekonomi).

10. Lapangan Usaha adalah bidang kegiatan dari pekerjaan/tempat

bekerja dimana seseorang bekerja.

3.1. Penduduk

Jumlah penduduk Kecamatan Langgikima tahun 2014

mencapai 4.654 jiwa, yang terdiri dari 2.612 jiwa laki-laki dan 2.042

jiwa perempuan, yang terdapat pada 879 rumahtangga. Data

Jumlah Penduduk tersebut merupakan data berdasarkan proyeksi

penduduk Badan Pusat Statistik Kab. Konawe Utara, mengacu

jumlahpenduduk tahun sebelumnya dengan jumlah kelahiran dan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 41: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Penduduk dan Tenaga Kerja

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 24

kematian, serta migrasi pada pada tahun 2014 dari tiap-tiap

desa/kel. Data Penduduk dan rumahtangga termasuk pekerja-

pekerja perkebunan kelapa sawit dan pekerja/buruh pertambangan

yang tinggal di kompleks/barak pekerja, yang secara administrasi

pemerintahan desa/kelurahan tidak tercatat.

Wilayah Kecamatan Langgikima cukup luas, dan sebagian

besar merupakan lahan pertanian (perkebunan) dan hutan, tetapi

wilayah pemukiman pada tiap desa/kelurahan terkonsentrasi pada

lokasi tertentu.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 42: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Penduduk dan Tenaga Kerja

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 25

3.2. Tenaga Kerja

Sebagai daerah pedesaan, sebagian besar penduduk

Kecamatan Langgikima bekerja di sektor pertanian, terutama bidang

pertanian tanaman tahunan/perkebunan maupun sebagai buruh di

perusahaan perkebunan kelapa sawit. Dibandingkan Tahun 2013

yang mata pencaharian masyarakat banyak di sektor pertambangan

tahun 2014 ini mata pencaharian masyarakat beralih ke perusahaan

perkebunan dkelapa sawit ini dikarenakan dengan berhenti

beroperasinya perusahaan tambang akhir tahun 2013..

.3.3. Perumahan

Kondisi perumahan penduduk di Kecamatan Langgikima

masih sangat sederhana, hal tersebut dapat dilihat dari jenis dinding

yang digunakan sebagian besar masih menggunakan

papan,menurut jenis atap terluas yang digunakan menggunakan

atap seng atau asbes. Sedangkan menurut jenis lantai terluas yang

digunakan, sebagian besar menggunakan kayu/papan, selain

karena bentuk rumah panggung, juga karena tanah di wilayah

Kecamatan Langgikima berwarna merah, sehingga untuk

mengantisipasi kotoran karena jenis tanah tersebut, rumahtangga

banyak menggunakan papan sebagai lantai rumahnya.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 43: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

26 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Gambar 4. Jumlah Penduduk (jiwa) menurut Desa/Kelurahan,

Kecamatan LanggikimaTahun 2014

Sari Mukti; 650

Kel.

Langgikima; 812 Molore; 705

Lameruru; 475

Tobimeita ; 706

Pariama; 558

Polora Indah;

317

Alenggo; 431

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 44: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

27 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Gambar 5. Piramida Penduduk Kecamatan Langgikima Tahun 2014

400 200 0 200 400 600

00 - 04

05 - 09

10 - 14

15 - 19

20 - 24

25 - 29

30 - 34

40 - 44

45 - 49

50 - 54

55 - 59

60 - 64

65 - 69

70 - 74

75+

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 45: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

28 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Gambar 6. Persentase Lapangan Usaha/Bidang Pekerjaan Sumber

Mata Pencaharian Utama Masyarakat Kec Langgikima

Tahun 2014

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 46: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

29 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.1 Jumlah Penduduk (Jiwa) dan Rasio Jenis Kelamin

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Laki-laki

Perempuan Jumlah

Rasio

Jenis Kelamin

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 373 277 650 134,7

2 Kel. Langgikima * 394 418 812 94,3

3 Molore 382 323 705 118,3

4 Lameruru 291 184 475 158,2

5 Tobimeita 377 329 706 114,6

6 Pariama 341 217 558 157,1

7 Polora Indah 178 139 317 128,1

8 Alenggo 276 155 431 178,1

Kecamatan Langgikima 2.612 2.042 4.654 127,9

Sumber : Badan Pusat Statistik

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 47: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

30 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.2 Jumlah Penduduk (Jiwa) dan Status Kewarganegaraan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan WNI WNA Jumlah

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 650 - 650

2 Kel. Langgikima * 812 - 812

3 Molore 705 - 705

4 Lameruru 475 - 475

5 Tobimeita 706 - 706

6 Pariama 558 - 558

7 Polora Indah 317 - 317

8 Alenggo 431 - 431

Kecamatan Langgikima 4.654 - 4.654

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 48: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

31 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.3 Jumlah Penduduk (Jiwa) dan Persebaran Penduduk (%)

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Jumlah

Penduduk (Jiwa)

Persebaran Penduduk (%)

(1) (2) (3)

1 Sarimukti 650 13,97

2 Kel. Langgikima * 812 17,45

3 Molore 705 15,15

4 Lameruru 475 10,21

5 Tobimeita 706 15,17

6 Pariama 558 11,99

7 Polora Indah 317 6,81

8 Alenggo 431 9,26

Kecamatan Langgikima 4.654 100

Sumber : Badan Pusat Statistik

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 49: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

32 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.4 Luas Wilayah ( ), Jumlah Penduduk (Jiwa) dan Kepadatan

Penduduk Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Luas ( Km2) Jumlah

Penduduk (Jiwa)

Kepadatan Penduduk (Jiwa per

Km2)

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 40,52 650 16

2 Kel. Langgikima * 32,00 812 25

3 Molore 137,15 705 5

4 Lameruru 170,02 475 3

5 Tobimeita 34,14 706 21

6 Pariama 6,72 558 83

7 Polora Indah 40,20 317 8

8 Alenggo 16,00 431 27

Kecamatan Langgikima 476,75 4.654 10

Sumber : Badan Pusat Statistik

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 50: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

33 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.5 Jumlah Penduduk (Jiwa), Rumahtangga, dan Rata-rata Jiwa

per rumahtangga Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Jumlah

Penduduk (Jiwa)

Jumlah Rumahtangga

Rata-rata Jiwa per rumahtangga

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 650 140 5

2 Kel. Langgikima * 812 170 5

3 Molore 705 157 4

4 Lameruru 475 97 5

5 Tobimeita 706 109 6

6 Pariama 558 70 8

7 Polora Indah 317 67 5

8 Alenggo 431 69 6

Kecamatan Langgikima

4.654 879 5

Sumber : Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 51: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

34 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.6 Jumlah Penduduk (Jiwa) Menurut Kelompok Umur

dan Jenis Kelamin, Kecamatan Kecamatan Langgikima, 2014

Kelompok Umur Laki-Laki Perempuan Jumlah

(1) (2) (3) (4)

00 - 04 172 196 368

05 - 09 178 289 467

10 - 14 257 256 513

15 - 19 223 241 464

20 - 24 329 192 521

25 - 29 371 199 570

30 - 34 292 190 482

40 - 44 152 132 284

45 - 49 121 114 235

50 - 54 158 72 230

55 - 59 125 41 166

60 - 64 52 37 89

65 - 69 49 27 76

70 - 74 94 24 118

75+ 39 32 71

Kecamatan Langgikima 2.612 2.042 4.654

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 52: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

35 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.7 Jumlah Penduduk (Jiwa) Usia 10 Tahun Keatas

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Belum Kawin

Kawin Cerai Hidup

Cerai Mati

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 477 173 - -

2 Kel. Langgikima * 575 237 - -

3 Molore 473 227 2 3

4 Lameruru 355 116 2 2

5 Tobimeita 526 178 1 1

6 Pariama 420 137 1 -

7 Polora Indah 233 76 5 3

8 Alenggo 313 115 3 -

Kecamatan Langgikima 3.372 1.259 14 9

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 53: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

36 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.8 Jumlah Penduduk (Jiwa) Usia 15 Tahun Keatas dan Jenis Kegiatan

Utama Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan

Angkatan Kerja Bukan

Angkatan Kerja Bekerja Pengangguran

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 273 28 349

2 Kel. Langgikima * 412 51 349

3 Molore 413 47 245

4 Lameruru 251 48 176

5 Tobimeita 472 62 172

6 Pariama 316 27 215

7 Polora Indah 151 18 148

8 Alenggo 249 24 158

Kecamatan Langgikima 2.537 305 1.812

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 54: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

37 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.9 Jumlah dan Persentase Penduduk Usia 15 Tahun Keatas Menurut

Sumber Mata Pencaharian Utama, Kecamatan Kecamatan Langgikima, 2014

Sumber Mata Pencaharian Utama Orang Persentase

(1) (3) (4)

01. Pertanian 2.139 84

02. Pertambangan dan Penggalian -

03. Industri Pengolahan -

04. Listri, Gas,dan Air bersih 31 1

06. Perdagangan, Hotel, dan Restoran 70 3

07. Angkutan dan Komunikasi 27 1

08. Keuangan, Asuransi, Usaha Persewaan Bangunan, Tanah Jasa Perusahaan

-

09. Jasa Kemasyarakatan 270 11

Kecamatan Langgikima 2.537 100

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 55: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

38 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 3.10 Jumlah Kelahiran, Kematian, dan penduduk Pindah Masuk

dan Keluar Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Jumlah

Kelahiran Jumlah

Kematian

Jumlah Penduduk Pendatang

Masuk

Jumlah Penduduk

Pindah Keluar

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 10 2 6 4

2 Kel. Langgikima * 5 8 - 1

3 Molore - 3 - -

4 Lameruru 4 2 - 18

5 Tobimeita 5 4 - -

6 Pariama 4 5 3 2

7 Polora Indah 7 3 - -

8 Alenggo 4 1 - -

Kecamatan Langgikima 39 28 9 25

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 56: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

39 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 57: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

S O S I A L

S o c i a l

4

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 58: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

S o s i a l

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 39

4. S O S I A L

4.1. Pendidikan

Peningkatan mutu dan perluasan kesempatan belajar di semua

jenjang pendidikan, dimulai dari kegiatan prasekolah (Taman Kanak-

Kanak) sampai Perguruan Tinggi akan sangat menentukan

keberlangsungan pembangunan pendidikan.Upaya peningkatan

mutu pendidikan yang ingin dicapai bertujuan untuk menghasilkan

manusia berkualitas, sedangkan perluasan kesempatan belajar

bertujuan agar penduduk usia sekolah yang setiap tahun mengalami

peningkatan dapat memperoleh kesempatan belajar yang seluas-

luasnya.

Seperti halnya di kecamatan lain, pembangunan pendidikan di

Kecamatan Langgikima senantiasa berusaha ditingkatkan dari tahun

ke tahun. Indikator yang dapat mengukur tingkat perkembangan

pembangunan pendidikan seperti jumlah gedung atau ruang kelas

sekolah dan jumlah guru, jumlah murid, dan perkembangan berbagai

rasio dan sebagainya.

Sarana pendidikan yang ada di Kecamatan Langgikima sudah

cukup memadai, karena sarana pendidikan dasar, dalam hal ini

Sekolah Dasar sudah tersedia pada sebagian besar wilayah

desa/kel, kecuali di Desa Alenggo, tetapi hal tersebut tidak menjadi

masalah karena jarak ke sekolah dasar cukup dekat.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 59: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

S o s i a l

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 40

4.2. Kesehatan dan Keluarga Berencana

Pembangunan kesehatan dititikberatkan pada peningkatan mutu

pelayanan kesehatan masyarakan, sedangkan pelaksanaan

Program Nasional Keluarga Berencana bertujuan menurunkan dan

mengendalikan pertumbuhan penduduk dan membudayakan suatu

norma yang dikenal dengan Norma Keluarga Kecil Bahagia dan

Sejahtera (NKKBS).

Pelayanan kesehatan di Kecamatan Langgikima sudah cukup

memadai,selain tersedia Puskesmas, juga terdapat Puskesmas

Pembantu (Pustu) di beberapa desa. Terdapat penambahan Pustu

di Desa Polora Indah yang masing-masing Pustu dikelola oleh bidan

melalui koordinasi Puskesmas setempat. Kegiatan Pos Pelayanan

Terpadu (Posyandu) dilaksanakan di setiap desa/kel, yang selain

kegiatan imunisasi dan pemeriksaaan balita dan ibu hamil, juga

dilaksanakan pelayanan kesehatan masyarakat secara umum.

1. Puskesmas (Pusat Kesehatan Masyarakat) adalah unit

pelayanan kesehatan milik pemerintah yang bertanggungjawab

terhadap pelayanan kesehatan masyarakat untuk wilayah

kecamatan, sebagian kecamatan, atau kelurahan. Tim

Puskesmas sesuai jadwal dapat melakukan kegiatan Puskesmas

Keliling ke tempat tempat tertentu dalam wilayah kerjanya, untuk

mendekatkan pelayanan dengan masyarakat.

2. Puskesmas Pembantu (Pustu) yaitu unit pelayanan kesehatan

masyarakat yang membantu kegiatan Puskesmas di sebagian

dari wilayah kerja. Pada beberapa daerah balai pengobatan telah

berubah fungsi menjadi Pustu walaupun papan nama masih

tertulis balai pengobatan.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 60: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

S o s i a l

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 41

3. Imunisasi adalah memasukkan kuman atau racun penyakit

tertentu yang sudah dilemahkan (vaksin) ke dalam tubuh dengan

cara disuntik atau diminum (diteteskan dalam mulut) dengan

maksud agar terjadi kekebalan tubuh terhadap penyakit tersebut.

4. Keluhan kesehatan adalah keadaan seseorang yang mengalami

gangguan kesehatan atau kejiwaan, baik karena penyakit akut,

penyakit kronis, kecelakaan, kriminal atau hal lain.

4.3. A g a m a

Pembangunan bidang agama dan kepercayaan terhadap Tuhan

Yang Maha Esa diarahkan untuk menciptakan keselarasan

hubungan antar manusia dengan manusia, manusia dengan

penciptanya serta dengan alam sekitarnya. Indikator pembangunan

bidang agama, digambarkan dengan pembangunan sarana

peribadatan, pembinaan umat beragama, dan berbaga ikegiatan

keagamaan.

Masjid tersedia disetiap desa/kel, karena sebagian besar

masyarakat Kecamatan Langgikma menganut Agama Islam,

termasuk masjid yang terdapat di kompleks perusahaan kelapa sawit

dan tambang nikel. Untuk mendukung kegiatan keagamaan di tiap-

tiap desa/kel, terutama kegiatan Agama Islam, terdapat imam masjid

dan imam desa serta guru ngaji, sedangkan di wilayah desa/kel yang

ada gereja atau pura terdapat pendeta dan pengku yang secara

administrasi tercatat sebagai perangkat pemerintahan

desa/kelurahan. Selain itu terdapat kelompok-kelompok majelis

ta’lim dan remaja masjid disetiap desa.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 61: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

S o s i a l

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 42

4.4. Sosial lainnya

Pada akhir bab ini, disajikan tabel gambaran kondisi sosial

masyarakat lain, yaitu jumlah penderita cacat dan keberadaan

lapangan olahraga atau permainan.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 62: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

S o s i a l

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 43

Gambar 7. Jumlah Sekolah, Ruang Kelas, Guru, dan Murid

Menurut Jenjang Pendidikan, Kecamatan Langgikima

TP2014-2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 63: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

S o s i a l

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 44

Gambar 8. Jumlah Sarana Kesehatan dan Tenaga Kesehatan,

Kecamatan Langgikima, Tahun 2014

1

6

0

8

1

2

8

13

0 5 10 15

Puskesmas

Pustu

Polindes/Poskesdes

Posyandu

Dokter

NaKes lain/Perawat

Bidan

Dukun Bayi

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 64: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

45 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.1 Jumlah Sekolah, Gedung, Ruang Kelas, Guru, dan Murid

SD/Sederajad Negeri Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Sekolah Gedung Ruang Kelas

Guru Murid

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Sarimukti 1 2 6 5 -

2 Kel. Langgikima * 1 2 6 5 138

3 Molore 1 2 6 6 209

4 Lameruru 1 2 6 3 153

5 Tobimeita 1 2 6 6 114

6 Pariama 1 2 6 3 112

7 Polora Indah 1 2 6 8 134

8 Alenggo - - - - -

Kecamatan Langgikima 7 14 42 36 860

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 65: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

46 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.2 Jumlah Sekolah, Gedung, Ruang Kelas, Guru, dan Murid

SMP/Sederajad Negeri Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Sekolah Gedung Ruang Kelas

Guru Murid

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Sarimukti 1 1 3 6 77

2 Kel. Langgikima * - - - - -

3 Molore ;- - - - ;-

4 Lameruru - - - - -

5 Tobimeita - - - - -

6 Pariama 1 4 3 12 292

7 Polora Indah - - - - -

8 Alenggo - - - - -

Kecamatan Langgikima 2 5 6 18 369

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 66: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

47 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.3 Jumlah Sekolah, Gedung, Ruang Kelas, Guru, dan Murid

SMA/Sederajad Negeri Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Sekolah Gedung Ruang Kelas

Guru Murid

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Sarimukti - - - - -

2 Kel. Langgikima * - - - - -

3 Molore - - - - -

4 Lameruru - - - - -

5 Tobimeita ;- ;- ,- - ;-

6 Pariama 1 11 15 13 201

7 Polora Indah - - - - -

8 Alenggo - - - - -

Kecamatan Langgikima 1 11 15 13 201

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 67: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

48 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.4 Jumlah Sarana Kesehatan dan Jenis Sarana Kesehatan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Puskesmas Puskesmas Pembantu

Polindes POD Posyandu

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Sarimukti - 1 - - 1

2 Kel. Langgikima * 1 1 - - 1

3 Molore ;- 1 - - 1

4 Lameruru - 1 - - 1

5 Tobimeita - 1 - - 1

6 Pariama - 1 - - 1

7 Polora Indah - 1 - - 1

8 Alenggo - 1 - - 1

Kecamatan Langgikima 1 8 0 0 8

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 68: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

49 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.5 Jumlah Puskesmas, Pustu, Tenaga Pengelolah, dan Pengunjung

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Puskesmas Puskesmas Pembantu

Tenaga PengelolahPuskesmas

dan Pustu

Jumlah pengunjung

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti - 1 1 -

2 Kel. Langgikima * 1 ;- 1 -

3 Molore - 1 1 ;-

4 Lameruru - 1 1 -

5 Tobimeita - 1 1 -

6 Pariama - 1 1 -

7 Polora Indah ;- 1 1 ;-

8 Alenggo - - 1 -

Kecamatan Langgikima 1 6 8 0

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 69: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

50 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.6 Jumlah Posyandu, Tenaga Pengelolah, dan Pengunjung

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Posyandu Tenaga

Pengelolah

Jumlah Pengunjung (Umur 0-3

Tahun)

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti 1 5 15

2 Kel. Langgikima * 1 5 30

3 Molore 1 5 24

4 Lameruru 1 5 22

5 Tobimeita 1 5 28

6 Pariama 1 5 26

7 Polora Indah 1 ;- 32

8 Alenggo 1 5 23

Kecamatan Langgikima 8 35 200

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 70: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

51 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.7 Jumlah Sarana Kesehatan dan Jenis Tenaga Kesehatan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Dokter Mantri

Keshatan/Perawat Bidan

Dukun Bersalin

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti - - 1 2

2 Kel. Langgikima * 1 9 1 1

3 Molore ;- ;- 1 1

4 Lameruru - - 1 1

5 Tobimeita - - 1 3

6 Pariama -

1 1

7 Polora Indah ;- - 1 3

8 Alenggo - - 1 1

Kecamatan Langgikima 1 9 8 13

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 71: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

52 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.8 Jumlah Kasus 10 Penyakit Terbanyak

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Jenis Penyakit Jumlah Kasus

(1) (2)

1 GASTRITIS -

2 FEBRIS -

3 RHEUMATIK 51

4 HIPERTENSI -

5 PENYAKIT KULIT 39

6 VENTICO -

7 ASMA 29

8 INFLUENZA 77

10 NYERI KEPALA 48

Kecamatan Langgikima 244

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 72: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

53 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.9 Banyaknya Balita Yang Pernah Mendapat Imunisasi dan jenis

Imunisasi Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima 2013

Desa/Kelurahan

Jenis Imunisasi *

BCG DPT Polio Hepatitis B Campak

1 2 3 1 2 3 4 1 2 3

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)

1 Sarimukti 13 12 13 13 12 13 13 13 - 13 - 9

2 Kel. Langgikima *

20 21 20 20 20 20 20 20 - 8 - 20

3 Molore 35 35 35 34 35 35 34 35 - 35 - 21

4 Lameruru 25 24 24 24 25 23 23 25 - 5 - 23

5 Tobimeita 16 15 15 15 15 15 15 - 5 5 - 15

6 Pariama 12 13 12 10 12 13 10 6 19 6 19 9

7 Polora Indah 18 19 18 19 18 19 18 19 - 12 - 19

9 Alenggo 5 5 5 5 5 5 5 3 - 4 - 5

Kecamatan Langgikima 144 144 142 140 142 143 138 121 24 88 19 121

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

* Data 2014 Tidak Tersedia

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 73: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

54 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.10 Jumlah Klinik KB, PUS, Akseptor KB, dan Jenis Kontrasepsi

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2013

Desa/Kelurahan Klinik

KB PUS

Akseptor KB Menurut Jenis Kontrasep *

IUD Pil Kondom Suntikan Lainnya Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

1 Sarimukti - 95 - 5 - 20 10 130

2 Kel. Langgikima*

- 126 - 13 11 15 31 196

3 Molore - 246 - 16 - 38 - 300

4 Lameruru - 177 - - - 15 - 192

5 Tobimeita - 108 - 17 - 7 - 132

6 Pariama - 115 - 37 - 24 - 176

7 Polora Indah 1 177 3 28 - 38 - 247

9 Alenggo - 50 - 15 - 18 - 83

Kecamatan Langgikima 1 1.094 3 131 11 175 41 1.456

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

* Data 2014 Tidak Tersedia

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 74: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

55 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.11 Jumlah Rumahtangga dan Status Kepemilikan Tempat

Tinggal Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Milik

Sendiri Kontrak/Sewa Lainnya Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 140 - - 140

2 Kel. Langgikima * 170 - - 170

3 Molore 157 - - 157

4 Lameruru 97 - - 97

5 Tobimeita 109 - - 109

6 Pariama 70 - - 70

7 Polora Indah 67 - - 67

8 Alenggo 69 - - 69

Kecamatan Langgikima 879 0 0 879

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 75: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

56 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.12 Jumlah dan Jenis Atap Terluas

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Asbes/Seng Rumbia/Nipa Lainnya Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 110 30 - 140

2 Kel. Langgikima * 150 20 - 170

3 Molore 107 50 - 157

4 Lameruru 61 36 - 97

5 Tobimeita 81 28 - 109

6 Pariama 54 16 - 70

7 Polora Indah 55 12 - 67

8 Alenggo 52 17 - 69

Kecamatan Langgikima 670 209 0 879

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 76: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

57 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.13 Jumlah dan Jenis Dinding Terluas

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Tembok Papan Bambu/Jelaja/Lainnya Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 110 30 - 140

2 Kel. Langgikima * 150 20 - 170

3 Molore 107 50 - 157

4 Lameruru 61 36 - 97

5 Tobimeita 81 28 - 109

6 Pariama 54 16 - 70

7 Polora Indah 55 12 - 67

8 Alenggo 52 17 - 69

Kecamatan Langgikima 670 209 0 879

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 77: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

58 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.14 Jumlah dan Jenis Lantai Terluas

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Keramik

Ubin/Semen Plasteran

Tanah Kayu/Lainnya Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti 104 22 14 140

2 Kel. Langgikima * 170 - - 170

3 Molore 140 - 17 157

4 Lameruru 71 - 26 97

5 Tobimeita 83 18 8 109

6 Pariama 60 6 4 70

7 Polora Indah 50 11 6 67

8 Alenggo 57 3 9 69

Kecamatan Langgikima 735 60 84 879

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 78: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

59 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.15 Jumlah dan Status Air Bersih dan Bukan Air Bersih

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Air Bersih Bukan Air

Bersih Jumlah

(1) (2) (3) (5)

1 Sarimukti 140 - 140

2 Kel. Langgikima * 170 - 170

3 Molore 157 - 157

4 Lameruru 97 - 97

5 Tobimeita 109 - 109

6 Pariama 70 - 70

7 Polora Indah 67 - 67

8 Alenggo 69 - 69

Kecamatan Langgikima 879 0 879

Catatan : Air Bersih secara keseluruhan yang bersumber dari ledeng,air kemasan ,pompa,serta sumur/mata air terlindung dengan jarak ketempat pembuangan limbah lebih dari 10 meter.

Sumber : Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 79: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

60 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 4.16 Jumlah dan Jenis Penerangan Utama

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan PLN Non-PLN

Bukan Listrik

Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti - 129 11 140

2 Kel. Langgikima * - 164 6 170

3 Molore - 152 5 157

4 Lameruru - 94 3 97

5 Tobimeita - 101 8 109

6 Pariama - 70 - 70

7 Polora Indah - 53 14 67

8 Alenggo - 50 19 69

Kecamatan Langgikima 0 813 66 879

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 80: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

61 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 81: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

PERTANIAN

Agriculture

5

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 82: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

63 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

5. PERTANIAN

Bab ini menyajikan data Sektor Pertanian di Kecamatan

Langgikima. Data tersebut meliputi Penggunaan Tanah, Tanaman

Pangan, Hortikultura, Tanaman Perkebunan, Peternakan, Perikanan

dan Kehutanan.

5.1. Penggunaan Tanah

Data penggunaan tanah yang ditampilkan merupakan hasil

estimasi Statistik Pertanian (SP) Lahan Tahun 2012. Sebagian besar

lahan yang ada merupakan lahan perkebunan, berupa perkebunan

rakyat karena wilayah Kecamatan Langgikima sebelumnya

merupakan daerah penempatan transmigrasi, tetapi lahan

perkebunan sebagian besar sudah tidak terawat dan sebagian yang

lain berubah menjadi lahan perkebunan kelapa sawit dan areal

penambangan biji nikel (ore).

Lahan sawah hanya terdapat di Desa Polora Indah berupa

sawah tadah hujan, dengan luas areal tanam yang terus berkurang

karena adanya konversi penggunaan lahan serta keengganan

masyarakat untuk mengolah sawah yang ada.

Perkebunan kelapa sawit yang dikelola oleh dua perusahaan

perkebunan swasta memanfaatkan lahan masyarakat dengan sistem

kemitraan (perjanjian bagi hasil).Lahan pekarangan banyak

dimanfaatkan oleh masyarakat dengan membudidayakan beberapa

tanaman palawija seperti kacang hijau, atau tanaman perkebunan

seperti cengkeh, kakao, kelapa dalam, atau lada/merica.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 83: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

64 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

5.2. Pertanian Padi, Palawija dan Hortikultura.

Pertanian tanaman padi hanya dilakukan masyarakat pada

Desa Polora Indah, berupa sawah tadah hujan yang terdapat di

sekitar aliran sungai, dengan luas lahan tanam yang cenderung

menurun setiap tahun seiring dengan berkurangnya masyarakat atau

rumah tangga yang mengelola sawah, serta kecenderungan

pengurangan luas sawah karena konversi lahan sawah menjadi area

perkebunan kelapa sawit.

Tanaman palawija seperti kacang hjau dan ubi kayu sangat

terbatas, karena hanya diusahakan oleh beberapa rumah tangga

dengan luas lahan yang kecil dengan tujuan utama hanya untuk

memenuhi kebutuhan rumahtangga (subsistem). Demikian halnya

dengan budidaya tanaman hortikultura seperti buah-buahan dan

sayur-sayuran, hanya untuk kebutuhan rumahtangga saja.

5.3. Perkebunan

Tanaman perkebunan yang diusahakan oleh masyarakat di

Kecamatan Langgikima sebagian besar adalah kakao/coklat dan

lada/merica, cengkeh atau jambu mete. Luas lahan serta jumlah

produksi yang ditampilkan pada tabel-tabel adalah data sementara,

karena tidak tersedianya data yang memadai. Usaha perkebunan

yang dikelola masyarakat kurang dirawat karena sebagian besar

masyarakat yang sebelumnya merupakan petani dengan mengelola

lahan sendiri berganti menjadi buruh di perusahaan perkebunan

kelapa sawit dan pertambangan biji nikel.

Terdapat perkebunan kelapa sawit yang dikelola perusahaan

perkebunan yaitu PT. Sultra Prima Lestari (PT.SPL) dan PT. Damai

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 84: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

65 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Jaya Lestari (PT DJL), dengan lokasi tanam terdapat di seluruh

desa/kel. Kegiatan perkebunan kelapa sawit yang di mulai sejak

tahun 2007 berangsur-angsur mulai kurang areal tanam tiap tahun

karena, yang disebabkan oleh tersediaan lahan yang bisa diolah

semakin kecil, serta tanaman –tanaman yang ditanam sebelumnya

(tahun 2008) sudah mulai menghasilkan, yang berarti perlu

pengelolaan lebih lanjut.

5.4. Peternakan

Ternak dikelompokkan menurut jenisnya menjadi: ternak besar,

ternak kecil dan unggas. Kelompok ternak besar terdiri dari sapi,

kerbau dan kuda; Kelompok ternak kecil terdiri dari kambing, domba

dan babi; dan kelompok unggas terdiri dari ayam kampung, ayam

ras dan itik/itik manila. Data jumlah peternak dan populasi ternak

sapi dan kerbau merupakan data yang diperoleh dari pemerintaha

Desa/Kel.

Kegiatan peternakan di Kecamatan Langgikima sangat

terbatas. Tidak banyak rumahtangga yang mengusahakan ternak

besar seperti sapi, bahkan kerbau dan kuda tidak ada. Ternak sapi

yang ada, jumlahnya relatif kecil karena ketersediaan padang rumput

atau sumber makanan ternak yang terbatas, tetapi terjadi

peningkatan jumlah peternak dan jumlah ternak sapi di setiap

desa/kel dibanding tahun sebelumnya, karena adanya bantuan

ternak sapi dari pemerintah daerah setempat melalui dinas pertanian

di Kecamatan Langgikima.

Ternak unggas, utamanya ayam kampung cukup banyak dan

hampir setiap rumahtangga mengusahakannya.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 85: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

66 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

5.5. Perikanan

Kegiatan perikanan di Kecamatan Langgikima hanya berupa

perikanan tangkap, yaitu penangkapan ikan di perairan umum, yaitu

di sungai dan rawa, dan penangkapan ikan di laut khususnya di

Desa Molore dan Desa Lameruru, karena wilayah kedua desa yang

memiliki wilayah perairan laut.

Jumlah rumahtangga usaha penangkapan ikan di laut semakin

berkurang karena banyak yang beralih profesi menjadi tenaga

kerja/buruh perkebunan kelapa sawit.. Untuk perikanan budidaya

seperti budidaya laut, tambak, kolam, karamba, jaring apung dan

sawah tidak ada, walaupun potensi di Kecamatan Langgikima cukup

besar, seperti untuk tambak maupun karamba.

5.6. Kehutanan

Tidak tersedia data memadai mengenai kegiatan kehutanan di

Kecamatan Langgikima, tetapi pemanfaatan hasil hutan berupa kayu

hutan oleh masyarakat cukup tinggi karena adanya pembukaan

areal hutan menjadi lahan perkebunan kelapa sawit dan atau

penambangan biji nikel.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 86: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

67 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Gambar 9 . Luas Lahan (Ha) menurut Penggunaan Lahan

Kecamatan Langgikima Tahun 2014

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 87: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

68 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Gambar 10 . Luas Lahan Perkebunan Kelapa Sawit, Kecamatan

Langgikima, Tahun 2007-2012

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 88: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

69 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Gambar 11. Jumlah Peternak dan Jumlah Ternak (Ekor) Menurut Jenis

Ternak, Kecamatan Langgikima Tahun 2014

0

50

100

150

200

250

Sapi Kerbau Kuda Kambing Domba Itik

99

1

58

0

18

232

15 0

188

158

Peternak Ternak

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 89: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

70 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 5.1 Luas Lahan Kering dan Jenis Penggunaannya

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Pekarangan/Bangunan

Tegal/Kebun

Ladang/huma

Kebun Rakyat

Pengembalaan

Pangonan

Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 Sarimukti 0.5

2 Kel. Langgikima * 1.10

3 Molore

4 Lameruru

5 Tobimeita

6 Pariama

0.4

7 Polora Indah

3.0

8 Alenggo

Kecamatan Langgikima - 4.19 - - - -

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 90: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

71 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 5.2 Jumlah Pekerja (orang) dan Tingkat Produktivitas (Ton)

Komoditi Cengkeh Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Jumlah Pekerja

(Orang)

Tingkat Produktivitas

(Ton)

(1) (2) (3)

1 Sarimukti - -

2 Kel. Langgikima * - -

3 Molore - -

4 Lameruru - -

5 Tobimeita - -

6 Pariama - -

7 Polora Indah - -

8 Alenggo - -

Kecamatan Langgikima 0 0

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 91: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

72 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 5,3 Jumlah Peternak (orang) dan Jenis Ternak

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Sapi Lokal

Kerbau Kambing Ayam Buras

Itik/Manila Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 Sarimukti 23 - 8 31 2 64

2 Kel. Langgikima * 18 - 11 25 3 57

3 Molore 16 - 9 77 3 105

4 Lameruru 8 - 2 44 2 56

5 Tobimeita 5 - 15 54 2 76

6 Pariama ;- - 3 35 3 41

7 Polora Indah 13 1 4 37 2 57

8 Alenggo 16 - 6 55 1 78

Kecamatan Langgikima 99 1 58 358 18 534

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 92: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

73 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 5,4 JumlahTernak (Ekor) dan Jenis Penggunaannya

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Sapi Lokal

Kerbau Kambing Ayam Buras

Itik/Manila Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 Sarimukti 44 - 28 247 26 345

2 Kel. Langgikima * 28 - 32 377 17 454

3 Molore 32 - 18 317 21 388

4 Lameruru 28 - 13 281 11 333

5 Tobimeita 30 - 31 216 27 304

6 Pariama - - 14 226 12 252

7 Polora Indah 31 15 18 160 36 260

8 Alenggo 39 - 34 162 8 243

Kecamatan Langgikima 232 15 188 1.986 158 2.579

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 93: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

74 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

(Hektar) (Hektar )

(1) (2) (3) (4)

Tahun 2007 - - 0

Tahun 2008 405,23 1.578,84 1.984,07

Tahun 2009 670,75 240,45 911,20

Tahun 2010 514,58 210,76 725,34

Tahun 2011 37,31 600,91 638,22

Tahun 2012 67,04 0,00 67,04

Jumlah 1.694,91 2.630,96 4.325,87

Sumber : Kantor PT. DJL dan PT. SPL

* Data termasuk luas lahan perumahan karyawan

Ket : Tidak ada tanam baru Tahun 2012 pada PT DJL

Tabel 5.5. Luas Lahan Kelapa Sawit Berdasarkan Tahun Tanam

Menurut Perusahaan Perkebunan, 2014

Tahun Tanam

PT. Sultra Prima

Lestari (PT. SPL)

PT. Damai Jaya

Lestari (PT. DJL) Jumlah

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 94: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

75 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Nama Kebun Luas Lahan

(Apdeling) (Hektar)

(1) (2) (3)

PT. Sultra Prima Lestari Apdeling Langgikima 754,49

(PT. SPL) Apdeling Molore 375,64

Apdeling Polora 157,94

Apdeling Tobimeita 406,84

Pt. Damai Jaya Lestari Apdeling I Tobimeita 556,37

(PT. DJL) Apdeling II Sari Mukti 972,31

Apdeling III Pariama 1.102,28

4.325,87

Tabel 5.6. Luas Lahan Kelapa Sawit Berdasarkan Lokasi Kebun/Apdeling

Menurut Perusahaan Perkebunan, 2014

Jumlah

Perusahaan Perkebunan

Sumber : Kantor PT. DJL dan PT. SPL

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 95: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

76 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 96: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

PERINDUSTRIAN, PERTAMBANGAN,

LISTRIK & AIR MINUM

Manufacturing, Mining, Electricity

And Water Supply

6

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 97: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Perindustrian, Pertambangan, Listrik dan Air Minum

78 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

6. PERINDUSTRIAN, PERTAMBANGAN, LISTRIK,

DAN AIR MINUM

6.1. Perindustrian

Berdasarkan jumlah tenaga kerja, industri dikelompokkan

menjadi; industri besar, industri sedang, industri kecil dan industri

mikro/rumahtangga. Industri yang memiliki tenaga kerja 100 orang

atau lebih diklasifikasikan sebagai industri besar, 20 - 99 orang

tenaga kerja sebagai industri sedang, 5 - 19 orang tenaga kerja

diklasifikasikan sebagai industri kecil dan ≤ 4 orang tenaga kerja

(termasuk pemilik) adalah industri mikro/rumahtangga.

Industri yang ada di Kecamatan Langgikima merupakan

industri-industri mikro/rumahtangga, yang sebagian besar berupa

usaha pembuatan kue-kue dengan tenaga kerja utama adalah

tenaga kerja keluarga dan sebagin besar hasil industri hanya

dipasarkan disekitar tempat tinggal.

6.2. Pertambangan dan Penggalian

Pertambangan dan penggalian adalah suatu kegiatan

pengambilan endapan bahan galian berharga dan bernilai ekonomis

dari dalam kulit bumi, di bawah permukaan bumi dan di bawah

permukaan air.

Selama kurun waktu 4 tahun terakhir, kegiatan pertambangan

dan penggalian di Kecamatan Langgikima cukup besar, utamanya

pertambangan Biji Nikel oleh perusahaan-perusahaan besar, karena

hampir di seluruh wilayah kecamatan mengandung bahan tambang

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 98: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Perindustrian, Pertambangan, Listrik dan Air Minum

79 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

tersebut.Sampai Tahun 2013, penambangan sudah dilakukan di

Desa Molore, Lameruru, Tobimeita, Polora Indah dan Desa Alenggo.

Tidak diperoleh data yang memadai mengenai kegiatan

pertambangan nikel oleh perusahaan-perusahaan tambang tersebut,

baik itu luas areal yang dikelola, tenaga kerja, aset, maupun jumlah

dan jenis produksi yang dihasilkan.

Untuk usaha penggalian bahan galian golongan C, seperti Pasir

dan kerikil, hanya dilakukan di Desa Polora Indah, yaitu di Sungai

Landawe. Kapasitas produksi cenderung meningkat karena ada

penambahan usaha dan tenaga kerja yang terlibat, serta

menggunakan alat yang relatif modern yaitu mesin diesel pengisap

pasir. Sedangkan penggalian golongan C yang lain seperti batu

gunung juga dilakukan dibeberapa desa.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 99: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Perindustrian, Pertambangan, Listrik dan Air Minum

80 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

6.3. Listrik dan Air Minum

Perusahaan Listrik Negara (PLN) adalah Perusahaan Umum

Milik Negara yang mempunyai aktivitas kegiatan pembangkitan,

transmisi, dan distribusi tenaga lsitrik. Listrik PLN belum tersedia di

Kecamatan Langgikima, tetapi untuk penerangan maupun untuk

sumber energi barang-barang elektronik,sebagian besar masyarakat

sudah menikmati listrik Non-PLN, berupa aliran listrik yang

dihasilkan oleh mesin-mesin generator dengan bahan bakar bensin

maupun solar, baik milik sendiri maupun usaha perorangan atau

patungan atau bantuan pemerintah dan swasta (biasanya hanya

pada malam hari saja karena keterbatasan biaya bahan bakar).

Untuk kebutuhan air minum, sebagian besar masyarakat

menggunakan air dari mata air (perpipaan) yang dialirkan dari

gunung-gunung yang merupakan bantuan pemerintah atau swasta

atau dikelola secara gotong royong. Tetapi kadang-kadang

masyarakat menggunakan sumur, karena adanya kerusakan saluran

air atau air yang mengalir keruh dan kurang bagus dikonsumsi.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 100: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Perindustrian, Pertambangan, Listrik dan Air Minum

81 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 6.1 Jumlah Pedagang Antar Pulau dan Pedagang

Eceran Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Pedagang

Antar Pulau Pedagang

Eceran Jumlah

(1) (2) (3)

1 Sarimukti - 9 9

2 Kel. Langgikima * - 19 19

3 Molore - 8 8

4 Lameruru - 6 6

5 Tobimeita - 9 9

6 Pariama - 8 8

7 Polora Indah - 5 5

8 Alenggo - 6 6

Kecamatan Langgikima 0 70 70

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 101: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Perindustrian, Pertambangan, Listrik dan Air Minum

82 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 6.2 Jumlah Pasar Umum, Toko, dan Kios

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Pasar Umum Toko Kios

(1) (2) (3)

1 Sarimukti - ;- 9

2 Kel. Langgikima * 1 12 19

3 Molore 1 ;- 39

4 Lameruru - - 20

5 Tobimeita 1 - 9

6 Pariama - - 12

7 Polora Indah ;- - 7

8 Alenggo - - 6

Kecamatan Langgikima 3 12 121

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 102: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Perindustrian, Pertambangan, Listrik dan Air Minum

83 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 6.3 Penerimaan Bantuan Dana Pembangunan Desa

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan 2012 2013 2014

(1) (2) (3)

1 Sarimukti - - -

2 Kel. Langgikima * - - -

3 Molore - - -

4 Lameruru - - -

5 Tobimeita - - -

6 Pariama - - -

7 Polora Indah - - -

8 Alenggo - - -

Kecamatan Langgikima NA NA NA

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

Ket: Data 2014 Tidak Tersedia

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 103: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

Perindustrian, Pertambangan, Listrik dan Air Minum

84 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 6.4 Harga Eceran (Rupiah) dan Beberapa Jenis Barang

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Satuan Triwulan

I II III IV

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Beras Kg 10.000 10.000 10.000 10.000

2 Daging Sapi Kg 80.000 80.000 80.000 80.000

3 Daging Ayam Kg 70.000 70.000 70.000 70.000

4 Telur Ayam Kg 17.000 17.000 17.000 17.000

5 Ikan Kg 20.000 20.000 20.000 20.000

6 Susu Kental kaleng 10.000 10.000 10.000 10.000

7 Susu Bubuk Dos 85.000 85.000 85.000 85.000

8 Gula Pasir Kg 12.000 12.000 12.000 12.000

10 Sabun Cuci Kg 15.000 15.000 15.000 15.000

11 Minyak Tanah Liter 10.000 10.000 12.000 12.000

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 104: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 105: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

TRANSPORTASI&KOMUNIKASI

Transportation andCommunication

7

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 106: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

87 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

7. TRANSPORTASI & KOMUNIKASI

7.1.Panjang Jalan

Jalan merupakan prasarana angkutan darat yang sangat penting

dalam memperlancar kegiatan hubungan perekonomian, baik antara

satu kota dengan kota lainnya, maupun antara kota dengandesa dan

antara satu desa dengan desa lainnya. Kondisijalan yang baik akan

memudahkan mobilitas penduduk dalam hubungan perekonomian

dan kegiatan sosiallainnya.

Kondisi jalan yang ada di Kecamatan Langgikima masih sangat

terbatas, karena sebagian besar berupa jalan tanah ataupun

kerikil/pengerasan, sehingga menghambat aktifitas masyarakat,

terutama pada saat musim hujan karena beberapa ruas jalan tidk

bisa dilalui oleh kendaraan roda empat maupun roda dua.

7.2. Transportasi

Dalam melaksanakan aktifitasnya, masyarakat hanya

mengandalkan angkutan pribadi seperti sepeda motor, karena

sarana angkutan umum antar desa/kecamatan belum tersedia, dan

angkutan antar kota/kabupaten masih sangat terbatas jumlah

armadanya. Khusus di Desa Molore dan Desa Lameruru masih

terdapat sarana angkutan laut berupa perahu bermesin tempel

(katinting), yang selain sebagai sarana angkutan ke daerah-daerah

tertentu, juga digunakan untuk kegiatan menangkap ikan di laut.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 107: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

88 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

7.3. Komunikasi

Telekomunikasi adalah setiap pemancaran, pengiriman dan

atau penerimaan dari setiap informasi dalam bentuk tanda-tanda,

isyarat, tulisan, gambar, suara dan bunyi melalui sistem kawat, optik,

radio atau sistem elektromagnetik lainnya.

Sarana komunikasi tidak tersedia di Kecamatan Langgikima,

baik Kantor Pos dan Giro, maupun sarana komunikasii lain seperti

telepon, tetapi telepon selular (Hand Phone/ HP) sudah bisa

digunakan pada Semua wilayah karena sudah terdapat Base

Transceiver Station (BTS) atau menara telepon seluler yang berada

di Kelurahan Langgikima.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 108: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

89 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Gambar 12 . Panjang Jalan (Km) Menurut Jenis Permukaan Jalan,

Kecamatan Langgikima Tahun 2014

0 5 10 15 20 25 30

Aspal

Kerikil

Tanah

8

28

0

Aspal Kerikil Tanah

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 109: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

90 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 7.1 Panjang Jalan (Km) dan Jenis Jalan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Aspal Kerikil Tanah Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

1 Sarimukti - 4 - 4

2 Kel. Langgikima * 3 7 - 10

3 Molore - 3 - 3

4 Lameruru - 2 - 2

5 Tobimeita - 3 - 3

6 Pariama - 5 - 5

7 Polora Indah 5

- 5

8 Alenggo - 4 - 4

Kecamatan Langgikima 8 28 0 36

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 110: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

91 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 7.2 Panjang Jalan Aspal (Km) dan Kondisi Jalan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Baik Sedang Rusak Rusak Berat

Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Sarimukti - 4 - - 4

2 Kel. Langgikima * 3 7 - - 10

3 Molore - 3 - - 3

4 Lameruru - 2 - - 2

5 Tobimeita - 3 - - 3

6 Pariama - 5 - - 5

7 Polora Indah 5 - - - 5

8 Alenggo - 4 - - 4

Kecamatan Langgikima 8 28 0 0 36

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 111: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

92 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 7.3 Jumlah Jembatan dan Kondisi Jembatan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Baik Sedang Rusak Rusak Berat

Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Sarimukti 2 - - - 2

2 Kel. Langgikima * 2 - - - 2

3 Molore 1 - - - 1

4 Lameruru 2 - - - 2

5 Tobimeita - - - - 1

6 Pariama - 2 - - 2

7 Polora Indah - - - - -

8 Alenggo 3 - - - 3

Kecamatan Langgikima 10 2 0 0 13

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 112: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

93 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 7.4 Jumlah Kendaraan Yang Dimiliki Penduduk dan Jenis

Kendaraan Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Mobil Sepeda Motor

Sepeda Gerobak Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Sarimukti 4 122 2 1 129

2 Kel. Langgikima *

9 180 3 2 194

3 Molore 5 193 12 6 216

4 Lameruru 4 94 2 1 101

5 Tobimeita 5 120 1 3 129

6 Pariama 6 100 2 3 111

7 Polora Indah 1 55 4 2 62

8 Alenggo 5 98 3 1 107

Kecamatan Langgikima 39 962 29 19 1.049

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 113: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

94 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 7.5 Jumlah Tempat Wisata dan Jenis Pengelolaan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Komersil Non Komersil

(1) (2) (3)

1 Sarimukti - -

2 Kel. Langgikima * - -

3 Molore - -

4 Lameruru - 1

5 Tobimeita - -

6 Pariama - -

7 Polora Indah - -

8 Alenggo - -

Kecamatan Langgikima 0 1

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 114: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

95 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 7.6 Jumlah Hotel/Penginapan dan Rumah Makan

Menurut Desa/Kelurahan, Kecamatan Langgikima, 2014

Desa/Kelurahan Hote/Penginapan Rumah Makan

(1) (2) (3)

1 Sarimukti - -

2 Kel. Langgikima * 3 1

3 Molore - 1

4 Lameruru - -

5 Tobimeita - -

6 Pariama - -

7 Polora Indah 1 2

8 Alenggo - -

Kecamatan Langgikima 4 4

Sumber :

Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 115: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

96 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 116: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

PERDAGANGAN

T r a d e

8

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 117: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

P e r d a g a n g a n

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 98

8. PERDAGANGAN

Kegiatan perdagangan di Kecamatan Langgikima, berada dii

Kelurahan Langgikima, Desa Molore dan Desa Tobimeita. Kegiatan

perdagangan di kedua pasar tersebut hanya pada hari-hari tertentu

saja yaitu Hari Sabtu sore dan Minggu di pasar Kelurahan

Langgikima dan Hari Kamis sore dan Jum’at di pasar Desa Molore,

serta Selasa sore dan rabu pagi di pasar Desa Tobimeita.

Dalam kurum waktu 2 tahun terakhir, terjadi penurunan jumlah

pedagang eceran di tiap desa/kel seiring dengan semakin

berkurangnya pendatang yang bertujuan untuk bekerja

diperusahaan-perusahaan tambang biji nikel dikarenakan berhenti

beroperasinya perusahaan pertambangan akhir tahun 2013.

Pedagang eceran yang ada berupa kios-kios atau warung kelontong

yang menjual barang-barang kebutuhan sehari-hari yang dikelola

rumahtangga. Untuk usaha warung makan tidak cukup banyak

tersedia, kecuali di Kelurahan Langgikima.

Sebagai pelaku utama kegiatan perdagangan, pedagang yang

ada di desa/kel sebagian besar adalah pedagang eceran di kios-kios

yang biasanya dengan memanfaatkan bagian rumah atau bangunan

khusus (kios) di bagian depan rumah/halaman sebagai tempat

perdagangan. Selain itu terdapat juga pedagang eceran pasar yaitu

pedagang yang melakukan kegiatan perdagangan hanya pada hari-

hari pasar di Kecamatan Langgkima , Desa Molore, dan Desa

Tobimeita.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 118: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

P e r d a g a n g a n

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 99

Gambar 13 Jumlah Pasar,Toko, Kios, Dan Rumah Makan

Kecamatan Langgikima Tahun 2014

0

5

10

15

20

25

30

35

40

45

50

3

13

48

4

0

4

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 119: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

P e r d a g a n g a n

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 100

Tabel 8.1. Jumlah Pasar Umum, Toko, dan Kios/Warung Kelontong

Menurut Desa/Kelurahan, 2014

Desa/Kelurahan Pasar

Toko Kios/Warung

Umum Kelontong

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti - - 8

2 Kel. Langgikima * 1 15 6

3 Molore 1 - 7

4 Lameruru - - 2

5 Tobimeita 1 - 4

6 Pariama - - 10

7 Polora Indah - - 7

8 Alenggo - - 4

Kecamatan Langgikima 3 15 48

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 120: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

P e r d a g a n g a n

Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015 101

Tabel 8.2. Jumlah Hotel/Penginapan, Restoran, dan Rumah/Warung Makan

Menurut Desa/Kelurahan, 2014

Desa/Kelurahan Hotel/

Restoran Rumah/

Penginapan Warung Makan

(1) (2) (3) (4)

1 Sarimukti - - -

2 Kel. Langgikima * 3 - 1

3 Molore - - 1

4 Lameruru - - -

5 Tobimeita - - -

6 Pariama - - -

7 Polora Indah 1 - 2

8 Alenggo - - -

Kecamatan Langgikima 4 0 4

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 121: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 122: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

KEUANGAN&HARGA-HARGA

Finance and Prices

9

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 123: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

104 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

9. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

9.1. Keuangan

Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Utara memberikan

dana pembangunan desa berupa Alokasi Dana Desa (ADD) sebesar

160 juta rupiah setiap desa Tahun 2014, termasuk desa-desa di

Kecamatan, terdapat juga bantuan keuangan untuk pemerintah

desa/kel yang lain seperti dana kantor dinas/badan di lingkup

pemerintah daerah Kabupaten Konawe Utara.

Dana swadaya untuk menunjang pembangunan desa diperoleh

dari masyarakat dan juga dari pihak swasta/perusahaan yang ada di

wilayah Kecamatan Langgikima.

9.2. Harga-harga

Pada bab ini disajikan data harga eceran rata-rata berbagai

jenis barang/komoditi antara lain; Harga eceran bahan pangan

sumber karbohidrat, Harga eceran bahan makanan lainnya, Harga

eceran rata-rata sayur-sayuran, serta Harga eceran bakan bakar

minyak dan pelumas.

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 124: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

105 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 9.2.2. Harga Eceran Rata-Rata beberapa jenis Bahan Makanan

Kecamatan Langgikima, 2014

Bahan Makanan Satuan Harga

(Rupiah)

(1) (2) (3)

1. Kacang Tanah Kg 20.000

(Kering sudah dikupas)

2. Kacang Hijau Kg 20.000

3. Telur Ayam Ras Kg 22.000

4. Telur Ayam Kampung btr 2000

5. Mie Instant 80 gr 2.500

10 Susu Kental Manis

1 klg=397gr 12.000

(Putih cap Bendera)

11 Gula Pasir Kg 13.000

Sumber : Pasar Langgikima

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 125: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

106 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 9.2.3. Harga Eceran Rata-Rata Sayur-Sayuran Menurut Jenisnya

Keadaan Akhir Tahun 2014

(Rupiah)

Jenis Sayuran Satuan Harga

(1) (2) (3)

1 Kangkung ikat 4.000

2 Bayam ikat 4.000

3 Kacang Panjang ikat 4.000

4 Sawi Hijau ikat 5.000

5 Kol/Kubis Putih kg 8.000

6 Daun Singkong ikat 5.000

7 Pare/Paria ikat 6.000

8 Terung Panjang Kg 7.000

Sumber : Pasar Langgikima

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 126: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

107 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

Tabel 9.2.4. Harga Eceran Bahan Bakar Menurut Jenisnya

Keadaan Akhir Tahun 2014

(Rupiah)

Bahan Bakar/Oli Satuan Harga

(1) (2) (3)

1. Bensin Preminum Ltr 9.000

2. Bensin Campur Ltr 11.000

3. Solar Ltr 10.000

4. Minyak Tanah Ltr 10.000

Sumber : Pasar Langgikima

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 127: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

108 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id

Page 128: Kecamatan Langgikima Dalam Angka 2015

109 Kecamatan Langgikima dalam Angka 2015

BADAN PUSAT STATISTIK KAB KONAWE UTARA

Jl. Trans Sulawesi KM 146 Wanggudu Kec Asera,

Kabupaten Konawe Utara

e-Mail : [email protected]

http

s://ko

nutk

ab.b

ps.g

o.id