114
Katalog BPS : 1102001.7410051 BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN KONAWE UTARA KECAMATAN ANDOWIA DALAM ANGKA 2014 konutkab.bps.go.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

  • Upload
    noeing

  • View
    49

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ANDOWIA

Citation preview

Page 1: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Katalog BPS : 1102001.7410051

BADAN PUSAT STATISTIK

KABUPATEN KONAWE UTARA

KECAMATAN ANDOWIA

DALAM ANGKA 2014

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 2: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 3: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

KECAMATAN

ANDOWIA

DALAM ANGKA

2014

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 4: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

ISSN.

No. Publikasi : 7410.1407

Katalog BPS : 1102001.7410051

Ukuran Buku : 18 cm x 26 cm

Jumlah halaman : ix + 101 halaman

Naskah :

Koordinator Statistik Kecamatan Andowia

Gambar Kulit :

Koordinator Statistik Kecamatan Andowia

Boleh dikutip dengan menyebut sumbernya.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 5: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

KATA PENGANTAR

Buku Kecamatan Andowia Dalam Angka Tahun 2014 adalah publikasi tahunan yang

ketiga, karena kecamatan Andowia merupakan kecamatan baru di wilayah Kabupaten Konawe

Utara. Publikasi ini merupakan lanjutan dari publikasi untuk memberikan gambaran tentang

keadaan geografis, iklim, ciri-ciri dan keadaan sosial ekonomi penduduk di Wilayah Kecamatan

Andowia secara menyeluruh. Dalam publikasi tahun 2014 ini memuat data-data tentang kondisi

kecamatan Andowia dalam bentuk tabel - tabel.

Terwujudnya publikasi ini adalah berkat kerjasama dan bantuan dari berbagai pihak

baik materil maupun moril, terutama pemerintah desa dan kelurahan dan kecamatan Andowia,

dan tentunya pimpinan Badan Pusat Statistik Kabupaten Konawe Utara. Kepada Bapak Camat

Andowia, Dinas/Jawatan, Para Kepala Desa/Kelurahan yang telah banyak membantu hingga

terbitnya publikasi ini, kami ucapkan banyak terima kasih.

Walaupun publikasi ini telah dipersiapkan dengan sebaik-baiknya, namun disadari

bahwa buku ini masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan yang tidak dapat kami hindari.

Untuk ini tanggapan dan saran dari para pengguna data sangat diharapkan demi perbaikan

publikasi di masa mendatang.

Andowia ,Mei 2014

Koordinator Statisti Kecamatan

Andowia

IRWAN SUBAIR

NIP .19670619 200901 1 002

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 6: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… ii

DAFTAR ISI Halaman Kata Pengantar ............................................................................................ i Daftar Isi ....................................................................................................... ii Daftar Tabel ................................................................................................. iii Daftar Gambar ix Bab I. Letak Geografis.......................................................................... 2 1.1 Letak dan Batas Wilayah...................................................

1.2 Luas Wilayah..................................................................... 2 3

Bab II. Pemerintahan dan Sarananya.................................................... 11 Bab III. Penduduk dan Tenaga Kerja......................................................

3.1 Penduduk.......................................................................... 3.2 Perumahan....................................................................... 3.3 Tenaga Kerja....................................................................

19 19 21 22

Bab IV. Sosial.......................................................................................... 35 4.1 Pendidikan.........................................................................

4.2 Kesehatan......................................................................... 4.3 Agama............................................................................... 4.4 Perumahan........................................................................

35 36 38 39

Bab V. Pertanian.................................................................................... 60 5.1 Penggunaan Tanah...........................................................

5.2 Tanaman Pangan.............................................................. 5.3 Buah-buahan..................................................................... 5.4 Tanaman Perkebunan....................................................... 5.5 Peternakan........................................................................ 5.6 Perikanan..........................................................................

60 60 61 61 61 62

Bab VI. Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik dan Air Minum.........................................................................................

71

6.1 Perindustrian...................................................................... 6.2. Pertambangan dan Penggalian 6.3. Listirk dan Air Minum...........................................................

71 72 72

Bab VII. Transportasi dan Komunikasi..................................................... 82 7.1 Panjang Jalan ....................................................................

7.2 Transportasi....................................................................... 7.3 Komunikasi.........................................................................

82 83 83

Bab VIII. Perdagangan dan Koperasi........................................................ 93 8.1 Perdagangan......................................................................

8.2 Koperasi.............................................................................. 93 93

Bab IX. Keuangan dan Harga-Harga....................................................... 98 9.1 Keuangan............................................................................

9.2 Harga-Harga....................................................................... 98 98

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 7: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… iii

DAFTAR TABEL

I. LETAK GEOGRAFIS

Hal 1.1. Luas Wilayah dan Persentase terhadap Jumlah ....................

1.2. Sungai yang terdapat di Kecamatan Andowia........................ 1.3. Banyak Hari Hujan dan Curah Hujan di Kecamatan Andowia... 1.4. Jarak ke Ibukota Kecamatan,Kabupaten dan Provinsi.............

6 7 8

9

II. PEMERINTAHAN DAN SARANANYA

2.1. Pembagian Wilayah Administrasi Pemerintahan, 2013........... 2.2. Banyaknya Aparat Pemerintahan Menurut Desa/Kelurahan,

2013......................................................................................... 2.3. BanyaknyaPrasarana Pemerintah Menurut Desa/Kelurahan,

2013........................................................................................ 2.4. Banyaknya Prasarana dan Personil Pertahanan Sipil Menurut

Desa/Kelurahan, 2013.............................................. 2.5. Banyaknya Pegawai Kantor Camat Andowia Menurut Status Kepegawaian

dan Golongan Kepangkatan, 2013................... 2.6.

13

14

15

16 17

III. PENDUDUK DAN TENAGA KERJA

3.1. Penduduk 3.1.1. Luas, Jumlah Penduduk, kepadatan Penduduk Menurut Desa/Kelurahan,

2013............................................................. 3.1.2. Penduduk, Rumahtangga, dan Rata-Rata Jiwa per Rumahtangga Menurut Desa/Kelurahan, 2013........... 3.1.3 Penduduk Menurut Jenis KelaminMenurut Desa/Kel 2013..................................................................... 3.1.4. Penduduk Menurut Kewarganegaraan tiap Desa/Kel............. 3.1.5. Persebaran Penduduk Menurut Desa/Kelurahan, 2012-2013............ 3.1.6 Penduduk menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin........ 3.2 Perumahan 3.2.1. Banyaknya Rumah Penduduk Jenis Dinding yang Digunakan Tiap

Desa/Kelurahan, 2013..................................................... 3.2.2. Banyaknya Rumah Penduduk Menurut Jenis Atap yang

DigunakanTiap Desa/Kelurahan, 2013...................................

23

24

25 26 27 28

29

30

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 8: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… iv

3.2.3. Banyaknya Rumah Penduduk Menurut Jenis Lantai yang Digunakan Tiap Desa/Kelurahan, 2013...................................

3.2.4. Banyaknya Rumah Tangga Menurut Status Kepemilikan/Penguasaan Bangunan Tempat Tinggal.............

3.3 Tenaga Kerja 3.3.1. Jumlah Penduduk Berdasarkan Kelompok Usia Kerja Menurut

Desa/Kel...................................................................

31

32

33

IV. SOSIAL

4.1. Pendidikan 4.1.1. Banyaknya Sekolah, Guru, dan Murid menurut Tingkat/Jenjang

Pendidikan TK menurut Desa/Kelurahan, 2012/2013................................................................................

4.1.2. Banyaknya Sekolah, Guru, dan Murid menurut Tingkat/Jenjang Pendidikan SD menurut Desa/Kelurahan, 2012/2013................................................................................

4.1.3. Banyaknya Sekolah, Guru, dan Murid menurut Tingkat/Jenjang Pendidikan SLTP menurut Desa/Kelurahan, 2012/2013................................................................................

4.1.4. Banyaknya Sekolah, Guru, dan Murid menurut Tingkat/Jenjang Pendidikan SMU/SMK menurut Desa/Kelurahan, 2012/2013...........................................

4.2. Kesehatan

4.2.1. Banyaknya Sarana Kesehatan Menurut Desa/Kelurahan,

2013........................................................................................ 4.2.2 Banyaknya Tenaga Kesehatan menurut Desa/Kelurahan 2013...................................................... 4.2.3. Banyaknya Penderiat Rawat Jalan dan Pola Penyakit yang Dilayani di

Puskesmas Andowia, 2013..................................... 4.2.4. Banyaknya Bayi yang Diimunisasi Menurut Jenis Vaksin......... 4.2.5. Banyaknya Ibu Hamil yang diimunisasi Menurut Jenis Vaksin. 4.2.6. Banyaknya peserta KB menurut Alat Kontrasepsi yang Digunakan Tiap

Desa/Kelurahan, 2013................................... 4.2.7. Banyaknya Rumahtangga Menurut Fasilitas Buang Air Besar Tiap Desa/Kel................................... 4.2.8. Banyaknya Rumahtangga Tiap Desa/Kel Menurut Tempat akhir

Pembuangan Tinja........................................

41

42

43

44

45

46

47 48 49

50

51

52

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 9: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… v

4.3. Agama 4.3.1. Banyaknya Tempat Peribadatan menurut Desa/Kelurahan,

2013......................................................................................... 4.3.2. Banyaknya Pemeluk Agama menurut Desa/Kelurahan,

2013........................................................................................ 4.3.3. Banyaknya Nikah, Talak, Cerai dan Rujuk Menurut

Desa/Kelurahan,2013.............................................................. 4.4. Sosial Lainnya 4.4.1. Banyaknya Penderita Cacat Fisik Menurut Desa/Kelurahan,

2013....................................................................................... 4.4.2. Banyaknya Tempat Rekreasi Menurut Desa/Kelurahan,

2013......................................................................................... 4.4.3. Banyaknya Sarana Olahraga/Lapangan untuk Bermain Menurut

Desa/kelurahan, 2013...............................................

53

54

55

56

57 57

58 58

V. PERTANIAN

5.1. Pertanian Tanaman Pangan 5.1.1. Luas Lahan Sawah menurut Penggunaannya tiap Desa/Kelurahan,

2013.............................................................. 5.3. Perkebunan 5.3.1 Banyaknya Pohon Dan Produksi Tanaman Kakao dan Kopi Menurut

Desa/Kelurahan, 2013................................................ 5.3.2. Banyaknya Pohon Dan Produksi Tanaman Cengkeh dan Lada Menurut

Desa/Kelurahan, 2013....................................... 5.4 Perkebunan 5.4.1 Banyaknya Peternak Menurut Desa/Kelurahan, 2013.............. 5.4.2. Populasi Ternak dan Unggas Menurut Desa/Kelurahan, 2013......... 5.4.3. Populasi Ternak Unggas Menurut Desa/Kel............................................... 5.5. Perikanan 5.5.1. Banyaknya Rumahtangga Perikanan dan Nelayan MenurutDesa/Kelurahan

2013.........................................................................................................

63

64

65

66 67 68

69

PERT

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 10: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… vi

VI.

PERTAMBNGAN/PENGGALIAN, PERINDUSTRIAN, LISTRIK DAN AIR MINUM

6.1. Perindustrian

6.1.1. Banyaknya Usaha Penambangan dan Penggalian Menurut Jenisnya Menurut Desa/Kel......................................................

6.2. Listrik dan Air Minum 6.2.1. Banyaknya Usaha Industri dan Tenaga Kerja Menurut Kelompok Industri

Tiap Desa/Kel............................................... 6.2.2. Banyaknya Usaha Industri/Jasa Industri Menurut Jenis

Industri........................................................................................................... 6.2.3. Banyaknya Usaha Industri (Kecil dan Mikro)Sektor Pertanian...................... 6.3. Listrik,Bahan Bakar Memasak dan Air Minum 6.3.1. Banyaknya Rumah Tangga Menurut Sumber Penerangan Utama ............ 6.3.2. Banyaknya Rumahtangga Menurut Bahan Bakar Utama Memasak............ 6.3.3. Banyaknya Rumahtangga Menurut Sumber Utama Air Minum...................

74

75 76 77

78

79 80

VII. TRANSPORTASI DAN KOMUNIKASI 7.1. Panjang Jalan

7.1.1. Panjang Jalan Desa menurut Jenis Permukaan tiap Desa/Kelurahan, 2013...............................................................

7.2 Transportasi 7.2.1. Banyaknya Kendaraan Bermotor dan Tidak bermotor Menurut

Desa/Kelurahan, 2013.............................................................. 7.3. Komunikasi 7.3.1. Banyaknya Pesawat Radio, Televisi dan Antena Parabola menurut Desa/Kelurahan, 2013..............

85

86

87

VIII.

PERDAGANGAN DAN KOPERASI

8.1. Perdagangan 8.1.1. Banyaknya Pasar Umum, Toko, Kios dan Warung/Rumah Makan menurut

Desa/Kelurahan, 2013..................................... 8.1.2. Banyaknya Pedagang Antar Pulau dan Pedagang Eceran.............................

91 92

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 11: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… vii

8.2 Koperasi 8.2.1. Banyaknya Koperasi KUD dan Non KUD menurut Desa/Kelurahan,

2013...............................................................

93

IX. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

9.1. Keuangan 9.1.1. Penerimaan Bantuan Dana Pembangunan Desa menurut Desa/Kelurahan,

2012-2013....................................................... 9.1.2. Penerimaan Dana Swadaya Masyarakat untuk Menunjang Pembangunan

Desa Menurut Desa/Kelurahan, 2013................ 9.1.3. Banyaknya Wajib Pajak, Pokok, Realisasi dan Tunggakan Pajak Menurut

Desa/Kelurahan, 2013........................................

9.2. Harga-Harga 9.2.1. Harga Eceran Rata-Rata Bahan Pokok Sumber Karbohidrat

2013..................................................................... 9.2.2. Harga Eceran Rata-Rata Bahan Makanan menurut Jenis Barang,

2013..................................................................... 9.2.3. harga Eceran Rata-Rata Sayur-Sayuran dan Bumbu-bumbuan Menurut

Jenisnya 2013....................................................

96

97

98

99

100

101

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 12: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… viii

DAFTAR GAMBAR Halaman

Gambar 1. Gambar 2. Gambar 3. Gambar 4. Gambar 5. Gambar 6. Gambar 7. Gambar 8. Gambar 9. Gambar 10. Gambar 11. Gambar 12. Gambar 13. Gambar 14. Gambar 15.

Gambar 16.

Peresentase luas wilayah Desa/Kel 2013.................... Banyaknya Hari Hujan dan Curah Hujan Kecamatan Andowia,2013................................................................. Banyaknya Aparat dan Prasarana Pemerintahan, 2013.............................................................................. Jumlah Penduduk dan RUTA menurut Desa/Kel.......... Banyaknya Rumah Penduduk Menurut Tipe, Dinding, Atap, Lantai 2013................. Banyaknya Sekolah, Guru, dan Murid Menurut Jenjang/Tingkat Pendidikan......................................... Banyaknya Sarana dan Tenaga Kesehatan................ Banyaknya Bayi Menurut Jenis Immunisasi ................. Banyaknya Tempat Ibadah menurut jenisnya.............. Banyaknya Peternak dan jumlah ternak menurut jenisnya ......................................................................... Banyaknya usaha penggalian dan jumlah Tenaga Kerja menurut jenis bahan galiannya............................. Jumlah RUTA menurut jenis penerangan yang digunakan....................................................................... Banyaknya Rumah Tangga menurut Bahan Bakar utama memasak dan sumber Air Minum utama......... .. Panjang jalan utama Desa/Kel menurut jenis jalan........ Banyaknya Pesawat Radio, Televisi dan Antena Parabola........................................................................ Banyaknya Pedagang menurut jenisnya,pasar umum dan Rumah/Warung Makan...........................................

3

5

12

20

21

36

37 38

39

62

71

73

74

82

83

89

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 13: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014………………………………………………………… ix

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 14: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

GEOGRAFIS

G e o g r a p h y

1

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 15: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 2

1. GEOGRAFIS

1.1 Letak dan Batas Wilayah

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Konawe Utara Nomor 04

Tahun 2010 Tentang Pembentukan Kecamatan Oheo, Andowia dan

Kecamatan Motui di Kabupaten Konawe Utara, maka sejak akhir tahun 2010

telah terbentuk Kecamatan Andowia, bersamaan dengan terbentuknya

Kecamatan Oheo dan Kecamatan Motui. Kecamatan Andowia merupakan

kecamatan pemekaran dari kecamatan Asera, sehingga wilayah kecamatan

Andowia sebelumnya merupakan wilayah kecamatan Asera.

Letak geografis Kecamatan Andowia tergolong sebagai daerah

perbukitan sehingga topografi sebagian besar berbukit dan wilayah-wilayah

desa terletak pada lereng tetapi beberapa wilayah desa merupakan lembah dan

hamparan, terutama wilayah pemukiman penduduk.

Berdasarkan Peraturan Daerah pembentukan kecamatan, batas wilayah

Kecamatan Andowia di sebelah utara berbatasan dengan Kelurahan Wanggudu

Kecamatan Asera, sebelah timur berbatasan kecamatan Molawe, sebelah

selatan berbatasan dengan Kecamatan Tongauna dan kecamatan Abuki

Kabupaten Konawe, dan sebelah barat berbatasan dengan Kecamatan

Langgikima.

Sebelum akhir tahun 2010, desa/kel di wilayah kec andowia (masih

gabung Kec Asera) hanya terdiri dari 1 Kelurahan yaitu Kel Andowia dan 6 desa

yaitu; Desa Lahimbua, Lamondowo, Laronanga, Labungga, Lambudoni, desa

Mataiwoi. Seiring dengan pembentukan kecamatan Andowia, maka

berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Konawe Utara Nomor 03 Tahun

2010 Tentang Pembentukan Desa dalam Wilayah Kabupaten Konawe

Utara, maka terbentuk desa-desa baru dari pemekaran desa di wilayah

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 16: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 3

kecamatan Andowia, yaitu desa Banggarema (pemekaran desa Lahimbua),

desa Puusuli dan Desa Puuwonua (pemekaran Desa Laronanga), dan desa

Amolame (pemekaran desa Larobende). Selain desa-desa tersebut, juga

terdapat desa baru yang terbentuk, yaitu desa Anggolohipo tetapi dalam

publikasi ini belum dimasukkan karena pembentukan desa tersebut belum

Definitif dan dibahas lebih lanjut oleh pemerintah daerah Kabupaten Konawe

Utara.

1.2. Luas Wilayah

Belum ada data yang akurat mengenai luas wilayah Kecamatan Andowia

dan luas wilayah desa desa baru dan desa Induk (setelah dikurangi Wilayah

desa pemekaran), termasuk pada Peraturan Daerah pembentukan Kecamatan

Andowia dan Peraturan Daerah Tentang Pembentukan Desa-Desa.

Berdasarkan rekapitulasi luas wilayah desa-desa dan kelurahan yang ada di

kecamatan Andowia, luas total kecamatan Andowia adalah 59.590 Hektar.

Gambar 1. Persentase Luas Wilayah desa/Kel di Kec. Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 17: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 4

Kecamatan Andowia terdiri dari 11 desa definitive dan 1 kelurahan sebagai

ibukota kecamatan. Berdasarkan luas desa dan kelurahan, wilayah yang terluas

adalah Kelurahan Andowia 8831 ha atau 14,81 persen dari total luas wilayah

kecamatan, dan yang terkecil adalah Desa Puuwonua dengan luas sekitar 1396

hektar atau 2,34 persen. Persentase dan luas masing-masing desa tersebut

bisa dilihat pada Tabel 1.1.

Wilayah kecamatan Andowia merupakan daerah daratan yang luas, yang

dilalui aliran sungai besar, yaitu sungai Lasolo dan sungai Anggomate/Aamate

dan beberapa sungai-sungai kecil. Keberadaan sungai-sungai tersebut

dimanfaatkan masyarakat untuk kegiatan usaha penambangan/penggalian

golongan C, seperti pasir, kerikil dan batu kali, juga dimanfaatkan untuk

penangkapan ikan air tawar seperti; ikan gabus dan mujair. Selain itu juga

dimanfaatkan sebagai jalur transportasi, terutama masyarakat di desa Puusuli.

Tetapi keberadaan sungai-sungai tersebut sering membawa bencana ketika

musim hujan, terutama sungai Anggomate/Aamate yang sering meluap dan

menyebabkan banjir di beberapa desa dan kelurahan. Sungai-sungai yang

melintasi wilayah kecamatan Andowia dapat dilihat pada tabel 1.2. menurut

desa/kel yang dilalui aliran sungai.

Curah hujan di Kecamatan Andowia selama tahun 2013 cukup tinggi,

curah hujan tertinggi terjadi pada bulan Juli yaitu 988 mm dengan jumlah hari

hujan adalah 22 hari dan terendah pada bulan Oktober sebanyak 0 mm dengan

jumlah hari hujan 0 hari. Dibandingkan Tahun 2012, curah hujan dan hari hujan

lebih tinggi. Jumlah Hari Hujan dan Curah Hujan dapat dilihat pada Tabel 1.3.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 18: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 5

`Gambar 2. Curah Hujan Kecamatan Andowia Tahun 2012 dan Tahun 2013

Kecamatan Andowia merupakan kecamatan yang terletak dekat daerah

ibukota kabupaten, dan berbatasan langsung dengan kecamatan ibukota

kabupaten (kecamatan Asera), tetapi infrastruktur jalan yang tersedia relatif

cukup baik, karena kondisi sebagian jalan sudah diaspal, dan sebagian lagi

hanya jalan kerikil atau pengerasan. Akses masyarakat ke sarana-sarana umum

cukup mudah, karena sarana-sarana umum tersebut terletak di wilayah

kecamatan maupun di kecamatan yang berbatasan dengan kecamatan

Andowia, sehingga jarak ke sarana umum tersebut cukup dekat, seperti sarana

pendidikan, sarana kesehatan, dan sarana pelayanan

masyarakat/pemerintahan, (kecuali untuk desa Puusuli yang daerahnya masih

agak terisolir karena tidak ada fasilitas jalan dan transportasi darat yang

memadai, sehingga masyarakat lebih mengandalkan transportasi air berupa

perahu-perahu kecil melalui sungai).

Seperti halnya di wilayah kecamatan lain di wilayah kabupaten konawe

utara, sarana transportasi menjadi kendala karena ketersediaan transportasi

umum yang belum ada sehingga masyarakat hanya mengandalkan sarana

transportasi pribadi seperti kendaraan roda dua/sepeda motor dan ojek motor

(tanpa trayek tetap) sebagai sarana angkutan utama. Pada Tabel 1.4. dapat

dilihat mengenai jarak ke Ibukota kecamatan, ibukota kabupaten dan ibukota

provinsi menurut desa/kelurahan.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 19: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 6

Tabel 1.1. Luas Wilayah dan Persentase Terhadap Jumlah

Menurut Desa / Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan LUAS ( Ha ) PERSENTASE

%

-1 -2 -3

1 Banggarema 5.500 9,22

2 Lahimbua 5.644 9,47

3 Lamondowo 2.821 4,73

4 Kel Andowia *) 8.831 14,81

5 Puusuli 3.500 5,87

6 Laronanga 1.875 3,14

7 Labungga 9.875 16,57

8 Puuwonua 1.396 2,34

9 Larobende 2.450 4,11

10 Amolame 2.120 3,55

11 Lambudoni 8.666 14,54

12 Mataiwoi 6.912 11,59

KECAMATAN ANDOWIA 59.590 100,00

Sumber : Kantor Kec.Andowia *) Ibukota Kecamatan

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 20: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 7

Tabel 1.2. Sungai yang Terdapat di Kecamatan Andowia

Berdasarkan Desa/Kel yang Dilalui Aliran Sungai

Nama Sungai

Desa/Kel yang Dilintasi

-1 -2

Sungai Lasolo

Labungga, Laronangga, Puusuli

Sungai Anggomate/

Banggarema, Lahimbua, Lamondowo,

Aamate

Kel Andowia, Laronanga, Puuwonua,

Sungai Amolame

Larobende, Amolame,

Lambudoni.

Sungai Emapu

Lamondowo

Sumber : Kantor Desa/Kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 21: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 8

Tabel 1.3. Banyak Hari Hujan dan Curah Hujan

di Kecamatan Andowia Tahun 2013

Bulan

Tahun 2012 Tahun 2013

Hari Hujan Curah Hujan Hari Hujan Curah Hujan

(HH) (MM) (HH) (MM)

1 2 3 4 5

Januari

17 227 17 506

Februari 12 337 10 231

Maret 12 322,5 11 279

April 11 185,5 15 263

Mei 9 209 15 377

Juni 10 475,5 12 385

Juli 7 403 22 988

Agustus 4 38 11 206

September 5 39 9 203

Oktober 6 180 0 0

November 7 114 13 282

Desember 9 231 15 242

Jumlah 109 2762 150 3962

Sumber : Kantor PT. SPL Apdeling Asinamba (Asera)

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 22: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Geografis

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014…………………………………… 9

Tabel 1.4. Jarak ke Ibukota Kecamatan, Kabupaten dan Provinsi

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Jarak ke Ibukota ( Km )

Kecamatan Kabupaten Provinsi

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema 3,4

5,1

126

2 Lahimbua 3,2

4,7

126,4

3 Lamondowo 2,8

3,9

126,2

4 Kel. Andowia 0

3

129

5 Puusuli 52

58,2

180

6 Laronanga 0,6

5,2

129,6

7 Labungga 0,6

6,7

129,6

8 Puuwonua 1,1

8,2

130,1

9 Larobende 1

3

130

10 Amolame 2

4

131

11 Lambudoni 2,6

1,3

131,6

12 Mataiwoi 4

0,5

133

Sumber : Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 23: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

PEMERINTAHAN

G o v e r n m e n t

2

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 24: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 11

2. PEMERINTAHAN & SARANANYA

Kecamatan Andowia terbentuk berdasarkan Peraturan Daerah pemerintah

Kabupaten Konawe Utara nomor 03 tahun 2010, yang merupakan pemekaran dari

kecamatan Asera. Wilayah Kecamatan Andowia terdiri dari 12 desa/kelurahan

yang terdiri dari 12 desa/kel dengan status hukum seluruh desa sudah definitive,

dan satu desa yang belum devinitif yaitu Desa Anggolohipo yg merupakan

pemekaran dari desa Lamondowo,satu kelurahan yatu Kelurahan Andowia yang

juga sebagai ibukota kecamatan.

Seperti halnya kecamatan lain, kecamatan Andowia sebagai wilayah kerja

camat dikepalai oleh seorang Camat sebagai perangkat daerah dengan dibantu

Sekretaris Kecamatan (sekcam).

Setiap desa di Kecamatan Andowia telah terbentuk pemerintah desa yang

dikepalai seorang kepala desa kecuali desa Anggolohipo, kelurahan sebagai

wilayah kerja lurah dipimpin oleh seorang lurah sebagai perangkat daerah di

bawah kecamatan. Dalam melaksanakan roda pemerintahan, setiap desa telah

dilengkapi dengan aparat desa, mulai dari Sekretaris Desa (Sekdes) sampai

dengan Kepala Urusan (Kaur). Selain itu, setiap desa telah terbentuk Dusun dan

RT dengan jumlah 3 dusun tiap desa dan disetiap dusun terdiri dari 2 Rukun

Tetangga (RT) sehingga disetiap desa ada 6 RT. Sedangkan untuk wilayah

kelurahan Andowia terbentuk 5 Rukun Warga (RW) dan setiap RW terdiri dari 2

RT, sehingga di kelurahan Andowia ada 10 Rukun Tetangga (RT). Data

selengkapnya pada tabel 2.1 dan Tabel 2.2.

Pada Gambar 3. dapat diketahui bahwa di Kecamatan Andowia terdapat 33

dusun, 5 RW (Kelurahan Andowia), 76 RT, 60 orang Pamong/Kaur Desa, 5

Petugas RW, 33 Petugas Dusun, 76 Petugas RT. Selain pamong/kaur, dusun/RW

dan RT, juga terdapat aparat keamanan desa yaitu hansip yang berjumlah 48

orang, dimana jumlah hansip tiap desa sama jumlahnya, sedangkan aparat

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 25: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 12

keamanan desa yang lain yaitu kamra tidak ada personilnya pada desa maupun

kelurahan.

Gambar 3. Banyaknya Aparat Pemerintahan Desa dan Pertahanan Sipil

Dalam menjalankan pemerintahan sehari-hari tidak semua desa memiliki

Kantor desa, sehingga roda pemerintahan dijalankan di rumah kepala desa,

sehingga berfungsi sebagai kantor desa, sedangkan sarana dan prasarana

pemerintahan lainnya seperti balai desa sudah ada ditiap Desa sedangkan

sanggar PKK dan pos keamanan sebagian besar desa telah ada, dan hanya

sedikit desa yang belum memilikinya. Data selengkapnya dapat dilihat pada Tabel

2.3. dan Tabel 2.4.

Selanjutnya pada tabel 2.5 tersaji banyaknya pegawai Kantor Camat

Andowia menurut status kepegawai dan golongan kepangkatan. Pegawai daerah

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 26: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 13

otonom sebanyak 17 orang dengan rincian 12 orang golongan II dan 5 orang

golongan III, selain itu juga terdapat 5 orang pegawai harian.

.

Tabel 2.1. Pembagian Wilayah Administratif Pemerintahan Desa/Kel

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Jumlah Jumlah Jumlah

Dusun RW RT

1 2 3 4

1 Banggarema 3

-

6

2 Lahimbua 3

-

6

3 Lamondowo 3

-

6

4 Kel. Andowia -

5

10

5 Puusuli 3

-

6

6 Laronanga 3

-

6

7 Labungga 3

-

6

8 Puuwonua 3

-

6

9 Anggolohipo 3

-

6

10 Larobende 3

-

6

11 Amolame 3

-

6

12 Lambudoni 3

-

6

13 Mataiwoi 3 - 6

KECAMATAN ANDOWIA 36 5 78

Sumber : Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 27: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 14

Tabel 2.2. Banyaknya Aparat Pemerintahan Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Pamong Petugas Petugas Petugas

Desa/Kaur Dusun RW RT

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 5

3

-

6

2 Lahimbua 5

3

-

6

3 Lamondowo 5

3

-

6

4 Kel. Andowia 5

-

5

10

5 Puusuli 5

3

-

6

6 Laronanga 5

3

-

6

7 Labungga 5

3

-

6

8 Puuwonua 5

3

-

6

9 Larobende 5

3

-

6

10 Amolame 5

3

-

6

11 Lambudoni 5

3

-

6

12 Mataiwoi 5

3

-

6

Jumlah 60 33 5 76

Sumber : Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 28: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 15

Tabel 2.3. Banyaknya Prasarana Pemerintah Menurut Desa/Kel

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Kantor Balai Sanggar

Desa/Kel Desa/Kel PKK

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema 1

1

1

2 Lahimbua 1

1

1

3 Lamondowo 1

1

1

4 Kel. Andowia 1

1

1

5 Puusuli 1

1

-

6 Laronanga -

-

-

7 Labungga 1

1

1

8 Puuwonua 1

1

-

9 Larobende 1

1

1

10 Amolame 1

1

-

11 Lambudoni 1

1

1

12 Mataiwoi 1

1

1

Jumlah 11 11 8

Sumber : Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 29: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 16

Tabel 2.4. Banyaknya Prasarana dan Personil Pertahanan Sipil

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Pos Personil

Kamling Hansip Kamra

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema -

4

-

2 Lahimbua 1

4

-

3 Lamondowo 1

4

-

4 Kel. Andowia 2

4

-

5 Puusuli 1

4

-

6 Laronanga -

4

-

7 Labungga 1

4

-

8 Puuwonua -

4

-

9 Larobende 1

4

-

10 Amolame 1

4

-

11 Lambudoni 1

4

-

12 Mataiwoi 1

4

-

Jumlah 10 48 0

Sumber : Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 30: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 17

Tabel 2.5. Banyaknya Pegawai Kantor Camat Andowia Menurut Status

Kepegawaian dan Golongan Kepangkatan

2013

Status GOLONGAN Jumlah

Kepegawaian I II III IV

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1. Pegawai Pusat/ - - - - -

diperbantukan

2. Pegawai Pusat/ - - - - -

dipekerjakan

3. Pegawai Daerah/

- 12 5 - 17

Otonom

4. Pegawai Daerah/ - - - - -

Vertikal

5. Pegawai Harian - - - - 5

(PHTT)

Sumber : Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 31: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pemerintahan

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013……………………………… 18

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 32: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

PENDUDUK & KETENAGAKERJAAN

Population and Labour

3

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 33: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 19

3. KEPENDUDUKAN & TENAGA KERJA

3.1. Penduduk

Jumlah penduduk kecamatan Andowia Tahun 2013 adalah 5.154 jiwa,

yang terdiri dari 2.672 penduduk laki-laki dan 2.482 penduduk perempuan, yang

seluruhnya adalah Warga Negara Indonesia (WNI), dan terdapat dalam 1050

rumahtangga. Jumlah tersebut meningkat sebesar 7,2 persen dibanding tahun

2012, yang sekarang Tahun 2013 berjumlah 5154 jiwa (Data penduduk Tahun

2013 berdasarkan jumlah penduduk tiap desa/kel pada Kec Andowia).

Kepadatan penduduk tertinggi terdapat di desa laronanga yaitu sebesar

22,77 perkilometer persegi, hal ini terjadi karena adanya pengurangan wilayah

desa yang cukup signifikan karena adanya pemekaran wilayah desa, yaitu desa

Puusuli dan desa Puuwonua, sedangkan kepadatan yang terendah pada desa

Lambudoni, yaitu sebesar 3,4 perkilometer persegi yang disebabkan karena luas

wilayah desa yang besar dan merupakan desa dengan wilayah terluas yaitu

86,66 kilometer persegi..

Banyaknya rumahtangga di kecamatan Andowia adalah 1050

rumahtangga, dengan anggota rumahtangga rata-rata adalah 5,0 jiwa per rumah

tangga. Dari 12 desa/kelurahan, Kelurahan Andowia adalah wilayah yang paling

besar jumlah penduduknya sebanyak 943 jiwa dengan jumlah rumahtangga

sekitar 183 rumahtangga .

jumlah rumahtangga di kecamatan Andowia yang paling sedikit adalah

desa Puuwonua yaitu 46 rumah tangga dengan rata-rata anggota rumahtangga

yaitu sebesar 4,47 jiwa, sedangkan desa dengan rata-rata jumlah anggota

rumahtangga yang paling besar adalah desa Larobende, yaitu sebesar 6,0 jiwa.

Selengkapnya dapat dilihat pada Tabel 3.1.2.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 34: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 20

Gambar 4. Jumlah Penduduk dan Rumahtangga menurut desa/kel Tahun 2013.

Pada tahun 2013, penduduk Laki-laki mencapai 2.672 jiwa, atau 52 persen

dan penduduk perempuan mencapai 2.482 jiwa atau 48 persen, dengan rasio

jenis kelamin (sex ratio) sebesar 107,65 yang berarti bahwa setiap 100 jiwa

perempuan terdapat 107 jiwa laki-laki. Perbandingan jumlah penduduk laki-laki

dengan jumlah penduduk perempuan serta rasio jenis kelamin menurut desa/kel

tahun 2013 dapat dilihat pada tabel 3.1.3.

Penduduk menurut kelompok umur dan jenis kelamin dapat dilihat pada

Tabel 3.1.6. Pada tabel tersebut dapat dilihat distribusi penduduk berdasarkan

kelompok umur dan jenis kelamin tiap desa/kel tahun 2013, yaitu distribusi

pendudukl terbesar pada kelompok umur 0 – 4 tahun yaitu sebesar 654 jiwa

atau 12 persen dari total jumlah penduduk.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 35: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 21

3.2. Perumahan

Kondisi perumahan di Kecamatan Andowia dapat dibedakan menurut jenis

dinding yang digunakan yaitu; tembok, sebagian tembok, dinding papan/kayu,

dan bambu/jelaja atau lainnya. Data yang ada menunjukkan sebagian besar

rumah penduduk masih menggunakan papan sebagai dinding yaitu 456 rumah

atau lebih 43 persen dari total rumah penduduk yang ada di kecamatan

andowia. Data perumahan menurut dinding terluas yang digunakan tiap desa/kel

dapat dilihat pada tabel 3.2.1.

Gambar 5. Banyaknya Rumah Penduduk Menurut Tipe, Dinding, Atap, dan Lantai

Menurut jenis atap terluas yang digunakan, rumah penduduk dibedakan

menjadi atap Genteng metal (RooF) atau genteng, atap seng/asbes, atap

anyaman rumbia/daun sagu dan atap lainnya. Pada Tabel 3.2.2. dapat dilihat

bahwa sebagian besar perumahan penduduk pada setiap desa/kel masih

menggunakan atap dari anyaman daun rumbia/daun sagu, yang mencapai 512

rumah, kemudian atap seng/asbes sebanyak 499 dan 37 rumahtangga

menggunakan genteng berupa genteng metal (Roof), serta 2 rumahtangga

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 36: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 22

menggunakan atap plastik terpal (rumahtangga pengolah kayu/senso) di desa

Banggarema.

Menurut jenis lantai terluas yang digunakan, dibedakan menjadi lantai

keramik/ubin, lantai tegel/ubin/teraso, lantai semen, lantai papan, tanah, dan

lainnya. Sebagian besar lantai rumah penduduk menggunakan semen dan

papan, tetapi masih ada perumahan penduduk yang masih berupa tanah

sebagai lantai rumah. Selain itu sebagian besar status pemilikan rumah adalah

rumah milik sendiri. Data kondisi perumahan penduduk menurut lantai terluas

yang digunakan tiap desa/kel dan data status pemilikan dan pengguasaan

bangunan tempat tinggal dapat dilihat pada tabel 3.2.3. dan Tabel 3.2.4.

3.3. Tenaga Kerja

Tidak tersedia data mengenai jumlah penduduk yang bekerja dan sektor atau

lapangan pekerjaan dari penduduk yang bekerja tiap desa dan kelurahan

sehingga tidak dapat di jabarkan lebih lanjut mengenai kondisi ketenagakerjaan

di kecamatan Andowia. Tetapi sebagai daerah yang tergolong wilayah

pedesaan, sektor pertanian masih merupakan sektor yang dominan sebagai

sumber pekerjaan dan pendapatan rumahtangga, baik itu tanaman pangan dan

palawija maupun perkebunan, dan sub sektor pertanian lainnya.

Pada Tabel 3.3.1. dapat dilihat distribusi penduduk berdasarkan usia kerja

dan bukan usia kerja menurut desa dan kelurahan tahun 2013. Sebanyak 3.168

jiwa atau sekitar 63 persen adalah usia kerja yaitu kelompok penduduk umur 15

tahun sampai dengan 64 tahun, sedangankan sebanyak 1.986 jiwa bukan usia

kerja yaitu penduduk usia 0 sampai 14 tahun dan penduduk usia 65 tahun ke

atas.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 37: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 23

Tabel 3.1.1. Luas, Jumlah Penduduk, Kepadatan Penduduk

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Luas

Penduduk Kepadatan

( Km2 ) Penduduk Per-Km2

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema *) 55.00

258 4,69

2 Lahimbua 56.44

459 8,13

3 Lamondowo 28.21

499 17,68

4 Kel. Andowia 88.31

943 10,67

5 Puusuli*) 35.00

220 6,28

6 Laronanga 18.75

427 22,77

7 Labungga 98.75

657 6,65

8 Puuwonua 13.96 206 14,75

9 Larobende 24.50

483 19,71

10 Amolame 21.20

287 13,53

11 Lambudoni 86.66

293 3,38

12 Mataiwoi 69.12

422 6,1

Jumlah 59.590 5154 86,49

Sumber : Kantor Desa/Kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 38: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 24

Tabel 3.1.2. Penduduk, Rumahtangga, Rata-rata Jiwa per Rumahtangga

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Penduduk Rumah- Rata-rata Jiwa

tangga per- Rumah

tangga

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema 258 53

5,16

2 Lahimbua 459 93

4,93

3 Lamondowo 499 103

4,84

4 Kel. Andowia 943 183

5,23

5 Puusuli 220 51

4,31

6 Laronanga 427 90

4,74

7 Labungga 657 131

5,01

8 Puuwonua 206 46

4,47

9 Larobende 483 83

6,0

10 Amolame 287 56

5,12

11 Lambudoni 293 65

4,72

12 Mataiwoi 422 96

4,53

Jumlah 5154 1050 59,06 Sumber : Kantor Desa/Kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 39: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 25

Tabel 3.1.3. Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Rasio Jenis Kelamin

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Laki-laki Perempuan Jumlah Rasio

Jenis Kelamin

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 136 122 258 111

2 Lahimbua 242 217 459 112

3 Lamondowo 253 246 499 103

4 Kel. Andowia 459 484 943 95

5 Puusuli 115 105 220 109

6 Laronanga 209 218 427 96

7 Labungga 350 307 657 114

8 Puuwonua 105 101 206 103

9 Larobende 245 238 483 102

10 Amolame 164 123 287 133

11 Lambudoni 156 137 293 114

12 Mataiwoi 238 184 422 129

Jumlah 2671 2489 5154 107,65

Sumber:Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 40: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 26

Tabel 3.1.4. Penduduk Menurut Kewarganegaraan tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan W N I W N A Jumlah

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema 258 -

258

2 Lahimbua 459 -

459

3 Lamondowo 499 -

499

4 Kel. Andowia 943 -

943

5 Puusuli 220 -

220

6 Laronanga 427 -

427

7 Labungga 657 -

657

8 Puuwonua 206 -

206

9 Larobende 483 -

483

10 Amolame 287 -

287

11 Lambudoni 293 -

293

12 Mataiwoi 422 -

422

-

Jumlah 5154 0 5154

Sumber : Kantor Camat Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 41: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 27

Tabel 3.1.5. Persebaran Penduduk Menurut Desa/Kelurahan

2012-2013

Desa/Kelurahan 2012 2013

Penduduk Persentase Penduduk Persentase

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 252 4,96

258 5,00

2 Lahimbua 449 8,83

459 8,90

3 Lamondowo 494 9,72

499 9,68

4 Kel Andowia 937 18,44

943 18,29

5 Puusuli 215 4,23

220 4,26

6 Laronanga 421 8,28

427 8,82

7 Labungga 652 12,83

657 12,74

8 Puuwonua 201 3,95

206 3,99

9 Larobende 477 9,38

483 9,37

10 Amolame 281 5,53

287 5,56

11 Lambudoni 288 5,66

293 5,68

12 Mataiwoi 413 8,12

422 8,18

-

Jumlah 5080 100 5154 100

Sumber : Kantor Kecamatan Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 42: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 28

Tabel 3.1.6. Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin

Tahun 2013

Kelompok Umur Laki-Laki Perempuan Jumlah

-1 -2 -3 -4

00 - 04 328 326 654

05 - 09 315 304 619

10 - 14 307 280 587

15 - 19 244 246 490

20 - 24 264 243 507

25 - 29 283 240 523

30 - 34 206 187 393

35 - 39 209 182 391

40 - 44 149 117 266

45 - 49 105 111 216

50 - 54 99 85 184

55 - 59 59 57 116

60 - 64 42 40 82

65 - 69 29 29 58

70 - 74 17 19 36

75+ 16 16 32

Jumlah 2672 2482 5154

Sumber : BPS Kab.Konut

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 43: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 29

Tabel 3.2.1. Banyaknya Rumah Penduduk Menurut Jenis Dinding yang

Digunakan Tiap DesaKelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Tembok

Permanen

Sebagian Tembok

Semi Permanen

Kayu Papan

Bambu/ Jelaja/

Lainnya Jumlah

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1 Banggarema 15 4 32 2 53

2 Lahimbua 22 14 57 0 93

3 Lamondowo 63 14 25 1 103

4 Kel Andowia 77 51 55 0 183

5 Puusuli - - 51 0 51

6 Laronanga 32 16 42 0 90

7 Labungga 30 51 49 1 131

8 Puuwonua 4 5 36 1 46

9 Larobende 27 26 30 0 83

10 Amolame 8 12 35 1 56

11 Lambudoni 38 10 17 0 65

12 Mataiwoi 59 9 27 1 96

Jumlah 375 212 456 7 1050

Sumber: Kantor Kepala Desa/Kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 44: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 30

Tabel 3.2.2. Banyaknya Rumah Penduduk Menurut Jenis Atap yang Digunakan

Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Genteng Metal

Asbes/Seng Rumbia/Nipa Lainnya Jumlah (RooF)/

Genteng

-1 -2 -3 -4 -5 -5

1 Banggarema -

20 31

2

53

2 Lahimbua 3

40 50

-

93

3 Lamondowo 7

56 40

-

103

4 Andowia *) 14

93 76

-

183

5 Puusuli -

11 40

-

51

6 Laronanga 2

41 47

-

90

7 Labungga 5

48 78

-

131

8 Puuwonua -

15 31

-

46

9 Larobende 1

53 29

-

83

10 Amolame -

22 34

-

56

11 Lambudoni -

41 24

-

65

12 Mataiwoi 5

59 32

-

96

-

Jumlah 37 499 512 2

1050

Sumber: Kantor Kepala Desa/Kel # Atap Tarpal

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 45: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 31

Tabel 3.2.3. Banyaknya Rumah Penduduk Menurut Jenis Lantai Terluas

Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Keramik/ Ubin/Tegel

Semen

Kayu/ Tanah/

Jumlah Marmer /Teraso Papan

Bambu dll

-1 -2 -3 -4 -5 -6 -7

1 Banggarema 6 - 24 21 2 53

2 Lahimbua 18 - 51 14 10

93

3 Lamondowo 25 35 38 - 5

103

4 Kel Andowia 9 35 98 39 -

183

5 Puusuli - - 12 39 -

51

6 Laronanga 17 14 44 15 -

90

7 Labungga 23 22 51 35 -

131

8 Puuwonua - 3 12 31 -

46

9 Larobende 15 2 62 4 -

83

10 Amolame 10 - 46 - 1

56

11 Lambudoni 14 20 23 8 1

65

12 Mataiwoi 12 32 44 6 2

96

Jumlah 149 163 505 212 21 1050

Sumber: Kantor Kepala Desa/Kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 46: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 32

Tabel 3.2.4. Banyaknya Rumahtangga Menurut Status Kepemilikan/

Pengguasaan Bangunan Tempat Tinggal

Tiap Desa/Kelurahan Tahun 2013

Desa/Kelurahan Milik

Sewa Kontrak Bebas Sewa/

Jumlah Sendiri Dinas/Lainnya

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1 Banggarema 46

2

2

3

53

2 Lahimbua 87

0

2

4

93

3 Lamondowo 93

2

2

6

103

4 Kel Andowia 161

2

1

19

183

5 Puusuli 51

0

0

-

51

6 Laronanga 77

4

2

7

90

7 Labungga 131

0

0

-

131

8 Puuwonua 40

0

0

6

46

9 Larobende 79

0

2

2

83

10 Amolame 54

0

0

2

56

11 Lambudoni 58

5

1

1

65

12 Mataiwoi 85

1

5

5

96

Jumlah 962 16 17 55 1050

Sumber: Kantor Kepala Desa/Kel

Ket : Data tdk tersedia di Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 47: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Kependudukan & Tenaga Kerja

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………… 33

Tabel 3.3.1. Jumlah Penduduk Berdasarkan Kelompok Usia Kerja

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Usia Kerja Bukan Usia Kerja

Jumlah (15 - 64 tahun) (0-14 + ≥ 65 tahun)

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema 148 110 258

2 Lahimbua 281 178 459

3 Lamondowo 296 203 499

4 Andowia *) 614 329 943

5 Puusuli 111 109 220

6 Laronanga 239 188 427

7 Labungga 388 269 657

8 Puuwonua 112 94 206

9 Larobende 318 165 483

10 Amolame 173 114 287

11 Lambudoni 185 108 293

12 Mataiwoi 303 119 422

Jumlah 3168 1986 5154

Sumber : Estimasi Berdasarkan Hasil SP2010 Penduduk per kelompok umur

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 48: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

S O S I A L

S o c i a l

4

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 49: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 35

4. S O S I A L

4.1. Pendidikan

Pendidikan adalah salah satu faktor yang mempengaruhi kondisi sosial

masyarakat, sehingga ketersediaan sarana pendidikan di setiap desa menjadi

hal yang sangat penting, terutama sarana pendidikan dasar.

Sarana pendidikan di kecamatan Andowia sudah cukup memadai, karena

sarana pendidikan dasar, dalam hal ini Sekolah Dasar sudah tersedia pada

sebagian besar wilayah desa/kel, selain itu akses ke sarana pendidikan Sekolah

Dasar cukup mudah untuk desa yang belum ada sarana pendidikan sekolah

dasarnya. Sedangkan untuk pendidikan dasar lanjutan yaitu Sekolah Menengah

Pertama hanya satu sekolah, yaitu Sekolah Menengah Pertama Negeri 1

Andowia yang terletak di Lingkungan/RW 1 Kelurahan Andowia.

Sarana pendidikan tingkat atas, seperti Sekolah Menengah Kejuruan

sudah tersedia, sehingga masyarakat yang bersekolah tidak harus ke wilayah

kecamatan lain seperti ke Kecamatan Asera, untuk sarana SMA belum ada.

Selain sarana pendidikan formal, di kecamatan Andowia juga tersedia sarana

pendidikan pra sekolah yaitu Taman Kanak-Kanak (TK) yang berjumlah 4

sekolah. Pada Gambar 6. Dapat dilihat banyaknya sekolah, banyaknya guru

(guru tetap dan guru bantu), dan banyaknya murid pada TK, SD, SMP dan

SMA/SMK di kecamatan Andowia.

Untuk mendukung kegiatan pendidikan, ketersediaan guru mutlak

diperlukan sebagai subyek utama pemberi informasi, sehingga transfer ilmu

pengetahuan dapat berlangsung dengan baik. Selain guru tetap, juga terdapat

guru bantu berupa guru honorer pada setiap sekolah, hal ini sangat membantu

karena ketersediaan guru tetap masih terbatas jumlahnya, sehingga rasio murid

per guru pada setiap jenjang pendidikan cukup rendah yaitu rata-rata 4,29 pada

Taman Kanak-Kanak,12,50 pada Sekolah Dasar, dan15,29 pada Sekolah

menengah Pertama.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 50: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 36

Pada sekolah Dasar Negeri Laronanga,rasio murid perguru masih cukup

besar yaitu 17,44 sedangkan rasio murid per guru terendah adalah 6,4 yaitu

pada Sekolah Dasar Negeri Labungga yang terletak di Desa Puuwonua, hal

tersebut terjadi karena jumlah murid yang sangat sedikit pada sekolah tersebut

yaitu 32 orang murid. Data Jumlah Sekolah, Jumlah guru tetap, jumlah guru

honor dan jumlah murid serta rasio murid per guru tiap jenjang pendidikan dapat

dilihat pada Tabel.4.1.1., sampai dengan Tabel 4.1.4.

Gambar 6. Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Menurut Tingkat Pendidikan

4.2. Kesehatan

Kondisi kesehatan masyarakat sangat ditentukan oleh pelayanan dan

ketersediaan sarana dan prasarana kesehatan. Sarana kesehatan yang ada di

kecamatan Andowia masih terbatas yaitu hanya satu Pusat Kesehatan

Masyarakat (Puskesmas) yang berada di ibukota kecamatan yaitu kelurahan

Andowia. Sedangkan Puskesmas pembantu (Pustu) dan Pos Kesehatan Desa

(Poskesdes) 1 unit,Polindes 2 unit tersedia, sehingga pelayanan kesehatan

yang diterima masyarakat cukup optimal, tetapi hal tersebut tidak akan menjadi

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 51: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 37

kendala bagi masyarakat dengan adanya Rumah Sakit Kabupaten Konawe

Utara yang dibangun di wilayah kecamatan Andowia, yaitu di desa Lahimbua.

Walaupun untuk masyarakat di desa Puusuli masih akan cukup sulit, karena

masih mengandalkan transportasi sungai.

Gambar 7. Banyaknya Sarana dan Tenaga Kesehatan

Untuk Kegiatan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) sudah sangat

memadai karena di setiap desa sudah ada pelayanan Posyandu,Sedangakan

Tenaga Kesehatan yang berdomisili di desa/kel masih terbatas yaitu 2 dokter,15

bidan dan 11 perawat/tenaga kesehatan lain, serta dukun bersalin yang terdapat

pada setiap desa/kel. Data jumlah sarana kesehatan dan tenaga kesehatan

yang berdomisili menurut desa/kel dapat dilihat pada tabel 4.2.1. dan tabel 4.2.2.

Pelayanan kesehatan yang dilakukan puskesmas dan posyandu yang ada

di kecamatan Andowia berlangsung dengan baik, Wilayah kerja puskesmas

Andowia sebagian desa dan kelurahan kecamatan Asera, yaitu Kel Wanggudu,

desa Tangguluri, Wunduhaka, Wanggudu Raya, Puuwanggudu dan desa

Puunggomosi). Banyaknya penderita dan pola penyakit yang dilayani

puskesmas andowia dapat dilihat pada Tabel 4.2.3.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 52: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 38

Gambar 8. Banyaknya Bayi Menurut Jenis Imunisasi Tahun 2012 dan 2013

Khusus pelayanan Imunisasi balita, tercatat jumlah bayi yang diimunisasi

tahun 2012 dibandingkan tahun 2013 tidak ada data tersedia untuk setiap jenis

vaksinasi yang diberikan. Selain imunisasi bayi, puskesmas dan posyandu juga

melayani imunisasi ibu hamil dan pelayanan Keluarga Berencana (KB).

Kesehatan masyarakat tentunya juga dipengaruhi oleh kondisi lingkungan

sekitar, termasuk kondisi perumahan seperti fasilitas tempat pembuangan air

besar tiap rumahtangga. Sebagian besar masyarakat di kecamatan Andowia

sudah memiliki fasilitas buang air besar, baik jamban sendiri, jamban bersama

maupun jamban umum, tetapi sebagian juga belum memiliki jamban, namun

data kepemilikan hingga kini untuk fasilitas pembuangan air besar masih ada di

tanah lapang, kebun, maupun sungai. Lihat tabel 4.2.7. dan Tabel 4.2.8.

4.3. A g a m a

Kegiatan keagamaan masyarakat di kecamatan Andowia berlangsung dengan

baik, ditunjang dengan ketersediaan saarana peribadatan terutama masjid,

karena hampir seluruh masyarakat menganut Islam sebagai agama

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 53: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 39

kepercayaannya. Masjid sebagai sarana ibadah telah terdapat pada seluruh

desa/kel, termasuk desa-desa yang baru dimekarkan. Sedangkan sarana ibadah

untuk agama lain seperti gereja, pura maupun vihara tidak tersedia.

Jumlah Masjid ada 12, yang tersebar pada tiap-tiap desa/kel, dan untuk

wilayah kelurahan andowia terdapat 2 masjid, yang salah satunya adalah masjid

raya kecamatan Andowia.

Gambar 9. Banyaknya Tempat Ibadah Menurut Jenisnya Tahun 2013

Mayoritas masyarakat kecamatan Andowia beragama Islam, hal tersebut

dapat dilihat pada tabel 4.3.2., yaitu sebanyak 5147 jiwa beragama Islam atau

lebih dari 99 persen dari total penduduk kecamatan Andowia. Untuk mendukung

kegiatan keagamaan di tiap-tiap desa/kel, terdapat imam masjid dan imam desa

serta guru ngaji yang secara administrasi tercatat sebagai perangkat

pemerintahan desa.

4.4. Sosial lainnya

Kondisi sosial lain masyarakat dapat dilihat pada banyaknya penderita

cacat fisik di tiap desa/kel, dimana penderita cacat fisik yang banyak adalah tuna

daksa atau cacat tubuh yaitu terdapat 13 jiwa yang tersebar pada tiap-tiap

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 54: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 40

desa/kel. Selengkapnya dapat dilihat pada tabel 4.4.1. (data yang ada termasuk

cacat fisik karena faktor usia).

Sarana atau tempat rekreasi tidak ada di wilayah kecamatan Andowia,

tetapi pada dasarnya ada potensi untuk tempat rekresi tersebut, seperti air

terjun. Untuk sarana olah raga masih terbatas, kecuali lapangan bola volly yang

sudah terdapat hampir di setiap desa/kel. Sedangkan lapangan sepak bola

hanya terdapat di kel Andowia dan desa Amolame, walaupun ukuran lapangan

di desa amolame belum memadai sebagai lapangan sepak bola. Selengkapnya

dapat dilihat pada tabel 4.4.3.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 55: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 41

Tabel 4.1.1. Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Menurut Tingkat

Pendidikan TK Tiap Desa/Kelurahan

2013

Desa/Kelurahan Sekolah Guru Murid Rasio Murid

Per-Guru

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema -

-

-

-

2 Lahimbua 1

3

11

3,66

3 Lamondowo -

-

-

-

4 Kel Andowia 1

5

38

7,6

5 Puusuli -

-

-

-

6 Laronanga -

-

-

-

7 Labungga 1

5

12

2,40

8 Puuwonua -

-

-

-

9 Larobende -

-

-

-

10 Amolame -

-

-

-

11 Lambudoni -

-

-

-

12 Mataiwoi 1

4

13

3,25

Jumlah 4 17 74 4,35

Sumber : Kantor TK

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 56: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 42

Tabel 4.1.2. Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Menurut Tingkat

Pendidikan SD Tiap Desa/Kelurahan

2013

Desa/Kelurahan

Sekolah

Gedung Ruang

Guru

Murid

Kelas

-1

-2

-3

-4

-5

-6

1 Banggarema - - - - -

2 Lahimbua 1 2 6 10 118

3 Lamondowo - - - - -

4 Kel Andowia 2 6 12 23 161

5 Puusuli 1 1 3 5 70

6 Laronanga 1 3 8 9 157

7 Labungga - - - - -

8 Puuwonua 1 1 3 5 32

9 Larobende - - - - -

10 Amolame 1 2 6 13 162

11 Lambudoni - - - - -

12 Mataiwoi 1 2 6 11 95

Jumlah 8

17 44 76 795

Sumber : Kantor Cabang Diknas Kecamatan

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 57: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 43

Tabel 4.1.3. Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Menurut Tingkat

Pendidikan SLTP Tiap Desa/Kelurahan

2013

Desa/Kelurahan Sekolah Gedung

Ruang Kelas

Murid Guru

-1 -2 -3

-4 -5 -6

1 Banggarema - - - - -

2 Lahimbua - - - - -

3 Lamondowo - - - - -

4 Kel Andowia 1 6 15 354 25

5 Puusuli - - - - -

6 Laronanga - - - - -

7 Labungga - - - - -

8 Puuwonua - - - - -

9 Larobende - - - - -

10 Amolame - - - - -

11 Lambudoni - - - - -

12 Mataiwoi - - - - -

Jumlah 1 6 15 354 25

Sumber : SMPN Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 58: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 44

Tabel 4.1.4. Banyaknya Sekolah, Guru dan Murid Menurut Tingkat

Pendidikan SMU dan SMK Tiap Desa/Kelurahan

2013

Desa/Kelurahan Sekolah Gedung

Ruang Kelas

Murid Guru

-1 -2 -3

-4 -5 -6

1 Banggarema - - - - -

2 Lahimbua - - - - -

3 Lamondowo - - - - -

4 Kel Andowia 1 1 3 21 18

5 Puusuli - - - - -

6 Laronanga - - - - -

7 Labungga - - - - -

8 Puuwonua - - - - -

9 Larobende - - - - -

10 Amolame - - - - -

11 Lambudoni - - - - -

12 Mataiwoi - - - - -

Jumlah 1 1 3 21 18

Sumber : Kantor SMK Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 59: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 45

Tabel 4.2.1. Banyaknya Sarana Kesehatan Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Puskesmas Puskesmas

Poskesdes Polindes Posyandu Pembantu

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1 Banggarema -

-

-

-

1

2 Lahimbua -

-

-

1

1

3 Lamondowo -

-

-

-

1

4 Kel Andowia 1

-

-

-

1

5 Puusuli -

-

-

-

1

6 Laronanga -

-

-

-

1

7 Labungga -

-

-

1

1

8 Puuwonua -

-

-

-

1

9 Larobende -

-

-

-

1

10 Amolame -

-

-

-

1

11 Lambudoni -

-

1

-

1

12 Mataiwoi -

-

-

-

1

Jumlah 1 0 1 2 12

Sumber : Puskesmas Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 60: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 46

Tabel 4.2.2. Banyaknya Tenaga Kesehatan yang Berdomisili Menurut Desa/Kel

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Dokter

Dokter Gigi

Bidan Perawat/ Dukun

Nakes Lainnya Bersalin

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1 Banggarema -

-

1

-

2

2 Lahimbua -

-

1

2

2

3 Lamondowo -

-

2

1

1

4 Kel Andowia 1

1

1

5

3

5 Puusuli -

-

-

-

-

6 Laronanga -

-

1

1

1

7 Labungga -

-

3

-

3

8 Puuwonua -

-

1

-

-

9 Larobende -

-

1

1

1

10 Amolame -

-

1

-

11 Lambudoni -

-

1

-

2

12 Mataiwoi -

-

1

1

2

Jumlah 1 1 15 11 12

Sumber : Puskesmas Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 61: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 47

Tabel 4.2.3. Banyaknya Penderita Rawat Jalan dan Pola Penyakit yang

Dilayani di Puskemas Andowia

Tahun 2013

Jenis Penyakit

Penderita (orang)

Tahun 2012 Tahun 2013

-1 -2 -3

1 Infeksi saluran nafas bagian atas 644

0

2 Infeksi kulit dan jaringan bawah kulit 523

0

3 Defisiensi Vitamin lain 0

0

4 Tukak Lambung 568

0

5 Pegal Linu/Sakit Tulang 42

0

6 Penyakit Lain pada Sistim Pencernaan 25

0

7 Demam Rematik dan Penyakit Jantungan Rematik 17

0

8 Bronchitis 48

0

9 Malaria 38

0

10 Kenyung tipities/Mata Merah 18

0

11 Penyakit lain dan Keadaan yang lain 15

0

12 Diare termasuk Kolera 56

0

13 Penyakit Tekanan Darah Tinggi 412

0 14 Kecelakaan 71

0

15 Asma 25

0 16 TB Paru Klinis 15

0

17 Penyakit lain dari saluran pernafasan 576

0 18 Gangguan Neurosa/Syaraf 2

0

19 Penyakit pada telinga &metasoid 8

0

20 Karies Gigi 35

0 21 Anemia 47

0

J u m l a h 3185 0

Ket : Data tdk tersedia Thn 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 62: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 48

Tabel 4.2.4. Banyaknya Bayi yang Diimunisasi Menurut Janis Vaksin

Tahun 2012 dan Tahun 2013

Jenis Vaksin

Banyaknya Bayi

Tahun 2012 Tahun 2013

-1 -2 -3

1 BCG

188

0

2 DPT 1

146 0

3 DPT 2 154

0

4 DPT 3 752

0

5 POLIO 1 154

0

6 POLIO 2 154

0

7 POLIO 3 874

0

8 CAMPAK 126

0

9 POLIO 4 137

0

Jumlah 2685 0

Sumber : Puskesmas Andowia

Ket : Data tdk tersedia thn 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 63: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 49

Tabel 4.2.5. Banyaknya Ibu Hamil yang Diimunisasi Menurut Jenis Vaksin

Tahun 2012 dan Tahun 2013

Jenis Vaksin

Banyaknya

Tahun 2012 Tahun 2013

-1 -2 -3

1 TT 1 0 0

2 TT 2 0 0

3 TT1 Kelas 1 0 0

4 TT 2 Kelas 2/3 0 0

5 Campak Kelas 1 0 0

Jumlah 0 0

Sumber : Puskesmas Andowia

Ket : Data tdk tersedia Thn 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 64: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 50

Tabel 4.2.6. Banyaknya Peserta KB Menurut

Alat Konstrasepsi yang Digunakan

2012-2013

Alat Kontrasepsi

Tahun

2012 2013

-1 -2 -3

1 PPM-PB

0

0

2 IUD

0

0

3 MOP

0

0

4 MOW

1

0

5 IMPLAN

142

0

6 SUNTIK

413

0

7 PIL

62

0

8 KONDOM

32

0

Jumlah 650 0

Sumber : Puskesmas Andowia

Ket : Data tdk tersedia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 65: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 51

Tabel 4.2.7. Banyaknya Rumahtangga Menurut Fasilitas Buang Air Besar

Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Jamban Jamban Jamban Tidak Ada Jumlah

Sendiri Bersama Umum

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1 Banggarema 45 2 0 16 48

2 Lahimbua 69 10 1 22 91

3 Lamondowo 79 15 2 27 102

4 Kel Andowia 156 50 0 25 179

5 Puusuli 46 0 0 16 49

6 Laronanga 67 8 2 15 88

7 Labungga 86 9 0 38 128

8 Puuwonua 32 0 0 27 44

9 Larobende 58 6 0 17 80

10 Amolame 37 3 0 20 55

11 Lambudoni 48 5 2 8 60

12 Mataiwoi 80 14 0 12 91

Jumlah 813 122 7 197 1015

Sumber : Kantor Kepala Desa

Ket : Data tdk tersedia Tahun 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 66: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 52

Tabel 4.2.8. Banyaknya Rumahtangga Tiap Desa/Kel

Menurut Tempat Akhir Pembuangan Tinja

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Tangki Tanpa Tidak Jumlah

Septik Tangki Septik Punya

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 34

2

12

48

2 Lahimbua 40

28

22

91

3 Lamondowo 61

15

26

102

4 Kel Andowia 149

1

25

179

5 Puusuli 34

-

12

49

6 Laronanga 46

27

13

88

7 Labungga 57

26

45

128

8 Puuwonua 7

5

32

44

9 Larobende 22

35

21

80

10 Amolame 14

16

24

55

11 Lambudoni 39

9

12

60

12 Mataiwoi 52

15

23

91

Jumlah 555 179 267 1015

Sumber : Kantor Kepala Desa

Ket : Data tdk tersedia th 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 67: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 53

Tabel 4.3.1. Banyaknya Tempat Peribadatan Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Masjid Mushollah/Surau Gereja

Pura/

Vihara

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 1

-

-

-

2 Lahimbua 1

-

-

-

3 Lamondowo 1

-

-

-

4 Kel Andowia 2

-

-

-

5 Puusuli 1

-

-

-

6 Laronanga -

-

-

-

7 Labungga 1

-

-

-

8 Puuwonua 1

-

-

-

9 Larobende 1

-

-

-

10 Amolame -

-

-

-

11 Lambudoni 1

-

-

-

12 Mataiwoi 1

-

-

-

Jumlah 11 0 0 0

Sumber : Kantor Desa/Kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 68: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 54

Tabel 4.3.2. Banyaknya Pemeluk Agama Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Islam

Kristen Kristen Hindu Budha Jumlah

Protestan Katolik

-1 -2 -3 -4 -5 -5 -5

1 Banggarema 258 -

-

-

-

258

2 Lahimbua 458 1

-

-

-

459

3 Lamondowo 496 3

-

-

-

499

4 Kel Andowia 943 -

-

-

-

943

5 Puusuli 220 -

-

-

-

220

6 Laronanga 427 -

-

-

-

427

7 Labungga 657 -

-

-

-

657

8 Puuwonua 206 -

-

-

-

206

9 Larobende 483 -

-

-

-

483

10 Amolame 287 -

-

-

-

287

11 Lambudoni 292 1

-

-

-

293

12 Mataiwoi 420 2

-

-

-

422

J u m l a h 5147 7 0 0 0 5154

Sumber : Kantor Desa/Kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 69: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 55

Tabel 4.3.3. Banyaknya Nikah, Talak, Cerai dan Rujuk

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Nikah Talak Cerai Rujuk

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema -

-

-

-

2 Lahimbua -

-

-

-

3 Lamondowo -

-

-

-

4 Kel Andowia -

-

-

-

5 Puusuli -

-

-

-

6 Laronanga -

-

-

-

7 Labungga -

-

-

-

8 Puuwonua -

-

-

-

9 Larobende -

-

-

-

10 Amolame -

-

-

-

11 Lambudoni -

-

-

-

12 Mataiwoi -

-

-

-

Jumlah 0 0 0 0

Ket : Data Tdk Tersedia Tahun 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 70: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 56

Tabel 4.4.1. Banyaknya Penderita Cacat Fisik Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Tuna Tuna Tuna Tuna Tuna Cacat

Netra Rungu Wicara Daksa Grahita Lainnya

-1 -2 -3 -4 -5 -6 -7

1 Banggarema -

-

-

4

-

1

2 Lahimbua -

-

1

-

-

-

3 Lamondowo -

2

-

-

-

-

4 Kel Andowia 2

6

-

2

-

2

5 Puusuli -

1

-

1

1

-

6 Laronanga 1

1

-

-

-

-

7 Labungga 2

-

4

-

1

-

8 Puuwonua -

-

-

2

-

2

9 Larobende 1

-

-

-

-

-

10 Amolame -

1

1

2

-

-

11 Lambudoni -

-

-

1

1

-

12 Mataiwoi -

2

1

1

-

-

Jumlah 6 13 7 13 3 5

Sumber : Hasil PODES 2014

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 71: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 57

Tabel 4.4.2. Banyaknya Tempat Rekreasi Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Wisata Lainnya

Alam

-1 -2 -3

1 Banggarema

-

-

2 Lahimbua

-

-

3 Lamondowo

-

-

4 Kel Andowia

-

-

5 Puusuli

-

-

6 Laronanga

-

-

7 Labungga

-

-

8 Puuwonua

-

-

9 Larobende

-

-

10 Amolame

-

-

11 Lambudoni

-

-

12 Mataiwoi

-

-

Jumlah 0 0

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 72: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Sosial

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 58

Tabel 4.4.3. Banyaknya Sarana Olahraga/Lapangan untuk Bermain

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Sepak Bola Bola Voli Bulutangkis Tenis Meja

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema -

1

-

-

2 Lahimbua -

1

-

1

3 Lamondowo -

2

-

-

4 Kel Andowia 1

2

1

-

5 Puusuli -

-

-

-

6 Laronanga -

1

-

-

7 Labungga -

-

-

-

8 Puuwonua -

1

-

-

9 Larobende -

-

-

-

10 Amolame 1

1

1

-

11 Lambudoni -

1

-

-

12 Mataiwoi -

1

-

1

Jumlah 2 12 2 2

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 73: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

PERTANIAN

Agriculture

5

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 74: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 60

5. PERTANIAN

5.1. Penggunaan Tanah

Tidak ada data yang memadai mengenai kondisi pertanian secara umum

termasuk data menegenai penggunaan tanah, sehingga tidak dapat dijabarkan

secara rinci mengenai kondisi penggunaan tanah atau lahan di kecamatan

Andowia.

Pada tabel 5.1.1. dapat dilihat mengenai keberadaan dan luas laha sawah

yang ada di kecamatan Andowia. Lahan sawah irigasi tidak terdapat di desa/kel

kecuali lahan sawah tadah hujan dengan luas yang terbatas yaitu hanya seluas

kurang lebih 5,5 hektar yang terdapat di desa puusuli dan Labungga.

5.2. Pertanian tanaman Padi, Palawija dan Hortikultura.

Di atas telah di sampaikan mengenai ketidakadaan data yang memadai

mengenai kegiatan pertanian, termasuk pertanian tanaman padi, palawija, dan

hortikultura, baik dari pemerintah desa maupun dari dinas terkait seperti dinas

pertanian, seperti data luas lahan atau jumlah tanaman, maupun data produksi.

Secara umum, kegiatan pertanian masyarakat lebih banyak pada usaha

usaha rumahtangga saja dengan skala produksi yang terbatas seperti luas lahan

yang diusahakan kurang dari 1 hektar dengan sistem pertanian yang sederhana

sehingga produksi sangat terbatas.

Untuk pertanian tanaman padi hampir tidak ada, kecuali di beberapa desa

seperti desa Labungga dan Puusuli yang mengusahakan padi ladang pada

lahan yang terbatas dengan sistem pertanian tradisional dan hanya tadah hujan.

Di beberapa desa di wilayah kecamatan Andowia, juga terdapat rumahtangga

yang mengusahakan padi ladang tetapi lokasi pertanian di wilayah desa lain dan

kecamatan lain.

Pertanian tanaman Palawija seperti kacang tanah, jagung, kacang hijau,

ubi kayu dan lain-lain juga diusahakan oleh beberapa rumahtangga tetapi

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 75: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 61

produksi sangat terbatas dan kegiatan pertanian tersebut tidak secara terus-

menerus, yaitu biasanya diusahakan pada saat-saat tertentu saja seperti pada

awal pembukaan lahan untuk perkebunan.

Pertanian tanaman hortikultura, seperti buah-buahan dan sayuran masih

bersifat subsistem, artinya kegiatan pertanian hanya untuk kebutuhan

rumahtangga saja dan hanya sebagian kecil yang dijual.

5.3. Tanaman Perkebunan

Tanaman perkebunan yang diusahakan oleh masyarakat di Kecamatan

Andowia sebagian besar adalah kakao/coklat, selain itu ada juga tanaman

cengkeh, kopi, lada dan lain-lain. Luas lahan maupun jumlah tanaman serta

produksi yang ditampilkan pada tabel-tabel adalah data sementara, karena tidak

ada data yang memadai.

Selain usaha perkebunan rumahtangga, di bebrapa lokasi desa terdapat

perkebunan kelapa sawit yang dikelola perusahaan perkebunan swasta yaitu

PT.Sultra Prima Lestari (PT.SPL) yang lokasi perkebunannya di desa Labungga,

Laronanga dan desa Puusuli. Tetapi belum ada data mengenai luas lahan yang

dikelola dari tiap-tiap desa tersebut, karena data yang ada masih gabung

dengan kecamatan induk (kecamatan Asera).

5.4. Peternakan

Kegiatan peternakan ternak besar (Sapi, kerbau, dan Kambing) di

kecamatan Andowia belum terlalu tinggi, hal ini dapat dilihat dari jumlah

rumahtangga yang membudidayakan ternak, serta populasi ternak yang masih

terbatas. Rumahtangga yang membudidayakan ternak sapi dan kambing hampir

di tiap desa/kel, tetapi rata-rata jumlah ternak setiap peternak masih kecil, yaitu

3 sampai 4 untuk setiap rumahtangga.

Jumlah peternak dan ternak sapi terbanyak di kel andowia, yaitu 17

peternak dengan jumlah ternak sebanyak 55 ekor, sedangkan ternak kambing

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 76: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 62

terbanyak di desa Larobende sebanyak 41 ekor dengan 5 rumahtangga

peternak, dan untuk ternak kerbau hanya terdapat 2 peternak di desa Laronanga

dan Desa Lamondowo dengan jumlah kerbau 6

ekor

Gambar 10. Banyaknya Peternak dan Jumlah Ternak Menurut Jenis Ternak

Untuk ternak unggas ayam yang dibudidayakan hanya ayam kampung,

yang tersebar di setiap desa/kel pada sebagian besar rumahtangga, dan hanya

sebagai budidaya rumahtangga dengan tujuan utama untuk kebutuhan

rumahtangga. Selain itu, juga terdapat ternak bebek dan itik manila apada

beberapa desa/kel. Lihat Tabel 5.4.3.

5.5. Perikanan

Usaha perikanan di kecamatan Andowia hanya usaha penangkapan oleh

rumatangga, yang tujuan utamanya untuk memenuhi kebutuhan sendiri.

umahtangga-rumahtangga perikanan terdapat di desa Puusuli, Labungga,

Laronanga, Puuwonua, Larobende dan Mataiwoi.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 77: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 63

Tabel 5.1.1. Luas Lahan Sawah Menurut Penggunaannya Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Irigasi Tadah Pasang

Jumlah Hujan Surut

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema -

-

-

0

2 Lahimbua -

-

-

0

3 Lamondowo -

-

-

0

4 Kel Andowia -

-

-

0

5 Puusuli -

2,5 # -

2,5

6 Laronanga -

-

-

0

7 Labungga -

3 # -

3

8 Puuwonua -

-

-

0

9 Larobende -

-

-

0

s10 Amolame -

-

-

0

11 Lambudoni -

-

-

0

12 Mataiwoi -

-

-

0

Jumlah 0 5,5 0 5,5

Sumber : Kantor Kepala Desa Ket : # Data sementara

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 78: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 64

Tabel 5.3.1. Banyaknya Pohon dan Produksi Tanaman Kakao dan Kopi

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Kakao/Coklat Kopi

Hektar *) Produksi *)

Pohon *) Produksi *)

(Kg) (Kg)

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 9

630

95

20

2 Lahimbua 11

750

115

46 3 Lamondowo 12

1190

110

45

4 Kel Andowia 7

750

230

80 5 Puusuli 3

75

360

150

6 Laronanga 14

800

20

5 7 Labungga 15

745

25

5

8 Puuwonua 15

900

110

48 9 Larobende 12

750

58

15

10 Amolame 7

850

120

56 11 Lambudoni 6

860

80

25

12 Mataiwoi 8

700

130

60

J u m l a h 119 9000 1453 555

Sumber : Pemerintah Desa

Ket : Data sementara Kel Tani

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 79: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 65

Tabel 5.3.2. Banyaknya Pohon dan Produksi Tanaman Cengkeh dan Lada

Menurut Desa/Kelurahan

2012

Desa/Kelurahan

Cengkeh Lada

Pohon * Produksi*

Pohon * Produksi*

(Kg) (Kg)

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 250

86

355

112

2 Lahimbua 65

35

250

89

3 Lamondowo 34

22

280

85

4 Kel Andowia 35

25

320

120

5 Puusuli -

-

-

-

6 Laronanga 36

32

-

-

7 Labungga -

-

-

-

8 Puuwonua 60

45

155

95

9 Larobende 35

30

120

45

10 Amolame 45

46

230

123

11 Lambudoni 22

10

85

35

12 Mataiwoi 20

12

280

67

Jumlah 602 343 2.075 771

Sumber : Pemerintah Desa

Ket : Data tidak tersedia Th 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 80: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 66

Tabel 5.4.1. Banyak Peternak Sapi, Kerbau, dan Kambing

Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Peternak (Orang)

Sapi Kerbau Kambing

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema -

-

3 2 Lahimbua 4

-

2

3 Lamondowo 5

1

- 4 Kel Andowia 17

-

4

5 Puusuli -

-

4 6 Laronanga 3

1

3

7 Labungga 8

-

2 8 Puuwonua -

-

2

9 Larobende -

-

5 10 Amolame -

-

2

11 Lambudoni 13

-

2 12 Mataiwoi 8

-

4

Jumlah 58 2 33

Sumber : BPS Kab Konut Ket : Data Sementara

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 81: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 67

Tabel 5.4.2. Populasi Ternak Sapi, Kerbau, dan Kambing

Tahun 2013

(Ekor)

Desa/Kelurahan Sapi Kerbau Kambing

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema -

-

21

2 Lahimbua 19

-

22

3 Lamondowo 29

1

-

4 Kel Andowia 55

-

32

5 Puusuli -

-

26

6 Laronanga

27

5

24

7 Labungga 28

-

26

8 Puuwonua -

-

32

9 Larobende -

-

31

10 Amolame -

-

19

11 Lambudoni 42

-

25

12 Mataiwoi 46

-

39

Jumlah 246 6 268

Sumber : BPS Kab Konut Ket : Data Sementara

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 82: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 68

Tabel 5.4.3. Populasi Ternak Unggas Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

(Ekor)

Desa/Kelurahan

Ayam Ayam Itik /

Ras Kampung/Buras # Manila #

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema -

102

30

2 Lahimbua -

155

35

3 Lamondowo -

99

42

4 Kel Andowia -

213

35

5 Puusuli -

70

19

6 Laronanga -

153

38

7 Labungga -

226

39

8 Puuwonua -

76

48

9 Larobende -

137

51

10 Amolame -

58

35

11 Lambudoni -

85

38

12 Mataiwoi -

95

73

Jumlah 0 1469 483

Sumber : Kantor Kepala Desa

Ket : Data tdk tersedia tahun 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 83: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 69

Tabel 5.5.1. Banyak Rumahtangga Perikanan dan Nelayan

Menurut Lokasi Budidaya atau Tangkap

Tiap Desa/Kel Tahun 2013

Desa/Kelurahan Empang Sungai Danau/Rawa Laut

-1 -2 -3

1 Banggarema -

-

-

-

2 Lahimbua -

-

-

-

3 Lamondowo -

-

-

-

4 Kel Andowia -

-

-

-

5 Puusuli -

6

-

-

6 Laronanga -

16

-

-

7 Labungga -

12

-

-

8 Puuwonua -

10

-

-

9 Larobende -

2

-

-

10 Amolame -

-

-

-

11 Lambudoni -

-

-

-

12 Mataiwoi -

2

-

-

Jumlah 0 48 0 0

Sumber : Kantor Kepala Desa Ket: Data tdk tersedia 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 84: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertanian

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 70

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 85: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

PERINDUSTRIAN, PERTAMBANGAN,

LISTRIK & AIR MINUM

Manufacturing, Mining, Electricity

And Water Supply

6

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 86: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 71

6. PERTAMBANGAN/PENGGALIAN,PERINDUSTRIAN,

LISTRIK

6.1. Pertambangan dan Penggalian

Kegiatan pertambangan dan penggalian di kecamatan Andowia masih

berupa penggalian bahan galian golongan C seperti pasir, kerikil dan batu,

dengan kapasitas produksi masih terbatas karena sebagian besar adalah usaha

rumahtangga dengan rata-rata tenaga kerja 1 sampai 3 orang dan sebagian

besar adalah tenaga kerja keluarga.

Gambar 11. Banyaknya Usaha Penggalian dan Jumlah Tenaga Kerja Menurut Jenis Bahan Galiannya

Kegiatan penggalian pasir dan kerikil dilaksanakan di sungai Anggomate

dan sungai Lasolo, yang dilakukan oleh rumahtangga disekitar sungai-sungai

tersebut, yaitu desa Banggarema, kel Andowia, desa Puuwonua, desa

Laronanga dan desa Labungga. Sedangkan usaha penggalian batu berupa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 87: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 72

penggalian batu gunung yang terdapat di daerah perbatasan wilayah antara

kecamatan Andowia dengan Kecamatan Molawe yaitu Desa Banggarema

6.2. Perindustrian

Jumlah tenaga kerja yang digunakan adalah indikator untuk menentukan

klasifikasi jenis industri. Industri dengan jumlah tenaga kerja lebih dari 99 orang

dikategorikan sebagai industri besar, 20 sampai 99 orang sebagai industri

menengah, tenaga kerja 5 – 19 orang sebagai industri kecil dan dikategorikan

industri mikro apabila tenaga kerja 1 – 4 orang.

Kegiatan industri di kecamatan Andowia sebagian besar merupakan

industri mikro, sedangkan industri kecil hanya satu unit yang terdapat di desa

Banggarema berupa industri batu bata/batu merah dengan tenaga kerja 5 orang.

Untuk jenis industrui yang paling banyak adalah industri kayu yaitu sebanyak 8

unit, yang sebagian besar adalah industri pembuatan perabot rumahtangga

(meubel), kemudian industri gerabah/keramik yang semuanya adalah industri

pencetakan batu bata, yaitu sebanyah 7 unit. Selengkapnya dapat dilihat pada

tabel 6.2.1.

6.3. Listrik, Bahan Bakar Memasak dan Air Minum

Sebagian besar masyarakat kecamatan Andowia sudah memanfaatkan

listrik sebagai sumber energi untuk penerangan, maupun untuk tenaga elektrik

barang-barang elektronika. Masyarakat sudah dapat menikmati listrik siang dan

malam hari karena sudah tersambungan dengan jaringan PLN kendari.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 88: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 73

Gambar 12. Jumlah Rumahtangga Menurut Jenis Penerangan yang Digunakan

Sebagian besar masyarakat sudah menikmati layanan listrik PLN, tetapi

sebagian masyarakat masih menyambung aliran listrik tidak secara langsung,

yaitu tanpa meteran listrik, hanya nyantol pada aliran listrik tetangga.

Selain listrik PLN, sebagian masyarakat masih menggunakan listrik non PLN

seperti listrik hasil tenaga generator , dan bahkan sebanyak 61 rumahtangga

belum menikmati aliran listrik terutama penduduk desa Puusuli karena

wilayahnya belum terjangkau aliran listrik PLN.

Untuk penggunaan Bahan bakar utama memasak, sebagian besar

masyarakat masih menggunakan kayu bakar sebagai sumber utamanya,

kemudian minyak tanah, arang dan hanya sebagian kecil masyarakat yang telah

memanfaatkan gas sebagai sumber bahan bakar memasak.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 89: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 74

Gambar 13. Banyaknya Rumah Tangga Menurut Bahan Bakar utama

Memasak, dan Sumber Air Minum Utama.

Sumber utama air minum masyarakat, sebagian besar menggunakan mata

air (perpipaan) dan sumur, tetapi masih ada rumahtangga yang menggunakan air

sungai sebagai sumber utama air minum, karena akses ke mata air/perpipaan dan

sumur cukup jauh. Sedangkan yang menggunakan air kemasan hanya 1

rumahtangga. Sedangkan ledeng atau fasilitas air bersih dari Perusahaan Air

Minum (PAM) belum ada di wilayah kecamatan Andowia. Selengkapanya dapat

dilihat pada tabel 6.3.3.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 90: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 75

Tabel 6.1. Banyaknya Usaha Penambangan dan Penggalian Menurut Jenisnya

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Pasir dan Kerikil Batu Lainnya

Usaha TK Usaha TK Usaha TK

(Unit) (Orang) (Unit) (Orang) (Unit) (Orang)

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 7

14

3

6

-

-

2 Lahimbua -

-

2

4

-

-

3 Lamondowo 1

2

-

-

-

-

4 Kel Andowia 2

4

-

-

-

-

5 Puusuli -

-

-

-

-

-

6 Laronanga 5

11

-

-

-

-

7 Labungga 2

4

-

-

-

-

8 Puuwonua 3

6

3

6

-

-

9 Larobende -

-

-

-

-

-

10 Amolame -

-

-

-

-

-

11 Lambudoni -

-

-

-

-

-

12 Mataiwoi -

-

-

-

-

-

Jumlah 20 41 8 16 0 0

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 91: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 76

Tabel 6.2.1. Banyaknya Usaha Industri dan Tenaga Kerja

Menurut Kelompok Industri Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Industri Kecil (TK > 4 ) Industri Mikro

Usaha Tenaga Kerja

Usaha Tenaga Kerja

(Unit) (Orang) (Unit) (Orang)

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 1

5

11

24

2 Lahimbua -

-

7

19

3 Lamondowo -

-

6

20

4 Andowia *) -

-

8

10

5 Puusuli -

-

1

1

6 Laronanga -

-

1

2

7 Labungga -

-

1

3

8 Puuwonua -

-

2

5

9 Larobende -

-

3

4

10 Amolame -

-

2

5

11 Lambudoni -

-

7

14

12 Mataiwoi -

-

3

6

Jumlah 1 5 52 113

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 92: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 77

Tabel 6.2.2. Banyaknya Usaha Industri / Jasa Industri

Menurut Jenis Industri Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Jenis Industri / jasa industri

Kulit Kayu Logam Anyam

an

Gerabah/ Kain

Makanan/

Keramik Minuman

-1 -2 -3 -4 -5 -6 -7 -8

1 Banggarema -

-

-

1

4

-

3

2 Lahimbua -

-

-

-

3

-

4

3 Lamondowo -

2

-

-

-

-

4

4 Andowia *) -

2

-

1

-

-

6

5 Puusuli -

-

-

1

-

-

-

6 Laronanga -

-

1

-

-

-

2

7 Labungga -

-

-

-

-

-

3

8 Puuwonua -

-

-

1

-

-

-

9 Larobende -

1

-

1

-

-

2

10 Amolame -

1

-

1

-

-

1

11 Lambudoni -

1

-

-

-

-

2

12 Mataiwoi -

1

-

-

-

-

2

Jumlah 0 8 1 6 7 0 29

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 93: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 78

Tabel 6.2.3. Banyaknya Usaha Industri (Kecil dan Mikro)

Sektor Pertanian Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Jenis Industri / jasa industri

Penggilingan Pakan Pakan Pengolahan

Hasil Jumlah

Padi Ternak Ikan Pertanian

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1 Banggarema - - - - -

2 Lahimbua - - - - -

3 Lamondowo - - - - -

4 Andowia *) 1 - - - 1

5 Puusuli - - - - -

6 Laronanga 1 - - - 1

7 Labungga 1 - - - 1

8 Puuwonua - - - - -

9 Larobende - - - - -

10 Amolame - - - - -

11 Lambudoni - - - - -

12 Mataiwoi - - - - -

Jumlah 3 0 0 0 3

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 94: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 79

Tabel 6.3.1. Banyaknya Rumahtangga Menurut Sumber Penerangan Utama

Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan

Listrik PLN Listrik PLN Listrik Bukan Listrik

Jumlah Meteran Tanpa Non_PLN (Petromak,

Materan Pelita, dll)

-1 -2 -3 -4 -5 -6

1 Banggarema 45

3

2

3

53 2 Lahimbua 86

4

-

3

93

3 Lamondowo 98

5

-

-

103 4 Kel Andowia 175

5

-

3

183

5 Puusuli -

-

24

27

51 6 Laronanga 81

6

-

3

90

7 Labungga 127

2

-

2

131 8 Puuwonua 29

8

-

9

46

9 Larobende 72

8

-

3

83 10 Amolame 39

9

-

8

56

11 Lambudoni 53

12

-

-

65

12 Mataiwoi 77

15

4

-

96

Jumlah 882 77 30 61 1050

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 95: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 80

Tabel 6.3.2. Banyaknya Rumahtangga Menurut Bahan Bakar Utama Memasak

Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Gas Minyak Tanah

Arang Kayu Bakar

Tidak Pakai/

Lainnya Jumlah

-1 -2 -3 -4 -5 -6 -6

1 Banggarema -

1

1

42

-

50

2 Lahimbua 2

15

2

67

-

93

3 Lamondowo 1

46

-

50

-

103

4 Kel Andowia 4

60

4

102

-

183

5 Puusuli -

-

-

43

-

51

6 Laronanga -

35

1

47

-

90

7 Labungga -

31

4

88

-

131

8 Puuwonua -

2

1

38

-

46

9 Larobende -

10

4

67

-

82

10 Amolame -

3

2

46

-

56

11 Lambudoni -

17

4

36

-

62

12 Mataiwoi -

26

2

58

-

93

Jumlah 7 246 25 684 0 1050

Sumber : Kantor Kepala Desa Ket : Data tdk tersedia 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 96: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Pertambangan/Penggalian, Perindustrian, Listrik & Air Minum

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 81

Tabel 6.3.3. Banyaknya Rumahtangga Menurut Sumber Utama Air Minum

Tiap Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Air

Kemasan Ledeng Sumur

Mata Air

Air sungai/

Jumlah Hujan,

dll

-1 -2 -3 -4 -5 -6 -7

Banggarema -

-

1

41

8

50

Lahimbua -

-

5

85

3

93

Lamondowo -

-

2

101

-

103

Kel Andowia 1

-

4

178

-

183

Puusuli -

-

43

8

-

51

Laronanga -

-

-

90

-

90

Labungga -

-

2

129

-

131

Puuwonua -

-

-

46

-

46

Larobende -

-

9

73

-

82

Amolame -

-

1

55

-

56

Lambudoni -

-

2

60

-

62

Mataiwoi -

-

6

87

-

93

Jumlah 1

0

75

963

11

1050

Sumber : Kantor Kepala Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 97: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

TRANSPOR & K O M U N I K A S I

Transportation and

Communication

7

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 98: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Transportasi & Komunikasi

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 82

7. TRANSPORTASI & KOMUNIKASI

7.1. Panjang Jalan

Mobilitas penduduk dan kegiatan perekonomian sangat dipengaruhi oleh

sarana dan prasarana transportasi yang tersedia, salah satunya adalah jalan.

Data yang tersedia adalah data panjang jalan dan jenis permukaan jalan utama

desa/kel.

Pada gambar 15. dapat dilihat bahwa panjang jalan utama desa adalah

14,59 kilometer, sebagian besar permukaan jalan utama desa berupa kerikil,

yaitu sepanjang 5,3 kilometer, kemudian jalan Aspal sepanjang 5,9 dan 3,41

KM masih berupa jalan tanah.

Gambar 11. Panjang Jalan Utama Desa Menurut Jenis Jalan

Pada sebagian desa/kel belum terdapat jalan aspal, dan kondisi jalan kerikil

sudah banyak yang rusak, bahkan di desa Puusuli hanya berupa jalan tanah

pada seluruh jalan utama desa. Untuk kondisi jalan yang diaspal juga tidak

terlalu bagus pada beberapa titik, karena sebagian besar sudah rusak, terutama

jalan di desa Larobende dan Kel Andowia.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 99: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Transportasi & Komunikasi

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 83

7.2. Transportasi

Seperti halnya wilayah-wilayah lain di kabupaten Konawe Utara, sarana

angkutan umum antar desa atau kecamatan belum tersedia, sedangkan

angkutan antar kota/kabupaten masih sangat terbatas jumlah armadanya.

Dalam melaksanakan aktifitasnya, penduduk masih mengandalkan transportasi

angkutan pribadi atau ojek sepeda motor tanpa trayek tetap.

Pada Tabel 7.2. dapat dilihat bahwa jumlah kendaraan bermotor yang

dimiliki penduduk cukup banyak untuk jenis sepeda motor yaitu berjumlah 306

unit, sedangkan mobil masih sangat sedikit. Untuk wilayah desa Puusuli yang

masih cukup jauh dan akses ke kecamatan relatif sulit, masyarakat masih

mengandalkan perahu sebagai alat angkutan utama.

7.3. Komunikasi

Sarana komunikasi tidak tersedia di kecamatan Andowia, baik sarana POS

maupun sarana telekomunikasi seperti telepon. Untuk telepon seluler, sebagian

masyarakat telah memiliki pesawat telepon seluler (HP), tetapi untuk bisa

berkomunikasi masih harus ke wilayah kecamatan terdekat (Molawe) karena

belum adanya Base Transceiver Station (BTS) atau menara telepon seluler di

wilayah kecamatan atau sekitar kecamatan sehingga signal seluler belum ada.

Gambar 12. Banyaknya Pesawat Radio, Televisi dan Antena Parabola

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 100: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Transportasi & Komunikasi

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 84

Untuk sarana informasi dan hiburan, sebagian besar masyarakat sudah

memiliki pesawat televisi, yang sebagian sudah dilengkapi dengan antena

parabola/receiver dan atau VCD/DVD.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 101: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Transportasi & Komunikasi

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 85

Tabel 7.1. Panjang Jalan Desa Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

(Kilometer)

Desa/Kelurahan Aspal Kerikil Tanah Jumlah

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema 1,35 - - 1,35

2 Lahimbua 1,10 - - 1,10

3 Lamondowo 0,86 - - 0,86

4 Andowia *) 2,70 - - 2,70

5 Puusuli - - 1,3 1,30

6 Laronanga - 1,3 - 1,30

7 Labungga - 1,1 - 1,10

8 Puuwonua - 0,92 - 0,92

9 Larobende 0,55 0,65 - 1,20

10 Amolame - 0,6 - 0,60

11 Lambudoni 0,84 - - 0,84

12 Mataiwoi 0,87 0,45 - 1,32

Jumlah 8,27 6,65 1,3 14,59

Sumber : Kantor Desa/kel

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 102: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Transportasi & Komunikasi

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 86

Tabel 7.2. Banyaknya Kendaraan Bermotor dan Tidak Bermotor

yang Dimiliki Penduduk tiap Desa/Kel

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Mobil Sepeda

Sepeda Gerobak

Motor Dorong

-1 -2 -3 -4 -5

1 Banggarema -

18

2

3 2 Lahimbua 4

18

2

2

3 Lamondowo 8

17

1

2 4 Andowia *) 15

45

3

4

5 Puusuli -

2

2

2 6 Laronanga 4

31

3

3

7 Labungga 1

41

4

1 8 Puuwonua 1

9

2

1

9 Larobende 6

44

2

2 10 Amolame -

14

-

1

11 Lambudoni 5

29

1

2 12 Mataiwoi 6

44

1

2

Jumlah 50 312 23 25

Sumber : Kantor Desa/kel Ket : Data tdk tersedia 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 103: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Transportasi & Komunikasi

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 87

Tabel 7.3. Banyaknya Pesawat Radio, Televisi dan Antena Parabola

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

Desa/Kelurahan Televisi

Antena Parabola

VCD/DVD

-1 -2 -3 -4

1 Banggarema 18

13

6 2 Lahimbua 24

19

10

3 Lamondowo 23

16

15 4 Andowia *) 85

75

36

5 Puusuli 2

2

1 6 Laronanga 43

33

16

7 Labungga 46

40

16 8 Puuwonua 12

11

4

9 Larobende 38

35

12 10 Amolame 15

13

5

11 Lambudoni 33

29

16 12 Mataiwoi 35

31

18

Jumlah 374 317 155

Sumber : Kantor Desa/kel Ket : Tdk tersedia Data th 2013

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 104: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

PERDAGANGAN

T r a d e

8

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 105: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

KEUANGAN & HARGA - HARGA

Finance and Prices

9

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 106: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Keuangan & Harga-Harga

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 95

9. KEUANGAN DAN HARGA-HARGA

9.1. Keuangan

Setiap tahun, pemerintah Kabupaten Konawe Utara memberikan dana

pembangunan desa berupa Alokasi Dana Desa (ADD) sebesar 25 juta rupiah

setiap desa per tahun, Selain ADD, terdapat juga bantuan keuangan untuk

pemerintah desa/kel yang lain seperti dana dari pemerintah Provinsi Sulawesi

Tenggara berupa dana Blockgran, tetapi data jumlah bantuan tersebut tidak

diperoleh.

Realisasi penerimaan PBB di Kecamatan Andowia selama tahun 2013

adalah 0 % dari jumlah yang ditargetkan lebih dari 21,3 juta rupiah, yang berarti

tidak ada pembayaran PBB setiap desa/kel.

9.2. Harga-harga

Harga harga kebutuhan pokok masyarakat merupakan indikator penting

suatu perekonomian. Pada tabel 9.2.1. – 9.2.3. disajikan data perkembangan

harga, utamanya harga eceran rata-rata berbagai jenis barang/komoditi antara

lain harga eceran bahan pangan sumber karbohidrat, harga eceran bahan

makanan lainnya, serta harga eceran rata-rata sayur-sayuran.

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 107: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Keuangan & Harga-Harga

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 96

Tabel 9.1.1. Penerimaan Bantuan Dana Pembangunan Desa

Menurut Desa/Kelurahan

2012 -2013

( 000 Rupiah )

Desa/Kelurahan Tahun 2012 Tahun 2013

-1 -2 -3

1 Banggarema 40.000

40.000

2 Lahimbua 40.000

40.000

3 Lamondowo 40.000

40.000

4 Andowia *) 40.000

40.000

5 Puusuli 40.000

40.000

6 Laronanga 40.000

40.000

7 Labungga 40.000

40.000

8 Puuwonua 40.000

40.000

9 Larobende 40.000

40.000

10 Amolame 40.000

40.000

11 Lambudoni 40.000

40.000

12 Mataiwoi 40.000

40.000

Jumlah 480.000 480.000

Sumber : Kantor Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 108: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Keuangan & Harga-Harga

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 97

Tabel 9.1.2. Penerimaan Dana Swadaya Masyarakat Untuk Menunjang

Pembanguan Desa Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2012 - Tahun 2013

( 000 Rupiah )

Desa/Kelurahan Tahun 2012 Tahun 2013

-1 -2 -3

1 Banggarema - -

2 Lahimbua - -

3 Lamondowo - -

4 Andowia *) - -

5 Puusuli - -

6 Laronanga - -

7 Labungga - -

8 Puuwonua - -

9 Larobende - -

10 Amolame - -

11 Lambudoni - -

12 Mataiwoi - -

Jumlah 0 0

Sumber : Kantor Desa

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 109: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Keuangan & Harga-Harga

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 98

Tabel 9.1.3. Banyaknya Wajib Pajak, Pokok, Realisasi dan Tunggakan Pajak

Menurut Desa/Kelurahan

Tahun 2013

( Rupiah )

Desa/Kelurahan Wajib Pokok

Realisasi Tunggakan %

Pajak Pajak

-1 -2 -3 -4 -4

1 Banggarema …)

-

-

-

-

2 Lahimbua 126

2.542.704

0

1.961.750 0,00

3 Lamondowo 135

2.364.133

0

2.034.320 0,00

4 Andowia *) 241

5.563.739

0

3.551.512 0,00

5 Puusuli …)

-

-

- -

6 Laronanga 159

1.6.86.419

0

1.442.139 0,00

7 Labungga 142

3.329.346

0

3.338.237 0,00

8 Puuwonua …)

-

- -

9 Larobende 164

3.094.774

0

2.169.148 0,00

10 Amolame …)

-

- -

11 Lambudoni 77

1.997.807

0

1.520.861 0,00

12 Mataiwoi 105

63.528

0

775.740 0,00

Jumlah 1.149 21.342.450 0 16.793.707 0,00

Sumber : Kantor Kecamatan Andowia Ket :

…) Data Masih Gabung dengan Desa Induk

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 110: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Keuangan & Harga-Harga

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 99

Tabel 9.2.1. Harga Eceran Rata-Rata Bahan Pokok

Sumber Karbohidrat

Tahun 2013

Jenis Barang Satuan Harga

(Rupiah)

-1 -2 -3

1. Beras (Kualitas Ciliwung) Kg

7.600

2. Beras Ketan Putih Kg

9.000

3. Tepung Sagu Kg

5.000

4. Ketela Pohon Kg

3.500

5. Ketela Rambat Kg

3.500

6. Tepung Terigu Kg

7.000

7. Jagung Ont. Muda Kg

9.000

(Tanpa Kulit)

Sumber : Pasar Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 111: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Keuangan & Harga-Harga

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 100

Tabel 9.2.2. Harga Eceran Rata-Rata Macam Bahan Makanan

Menurut Jenisnya

Tahun 2013

Bahan Makanan Satuan Harga

(Rupiah)

-1 -2 -3

1. Kacang Tanah Kg

22.500

(Kering sudah dikupas)

2. Kacang Hijau Kg

20000

3. Telur Ayam Ras Kg

29.000

4. Telur Ayam Kampung btr

1200

5. Mie Instant 80 gr

1.500

6. Minyak Goreng (curah) 700 gr

10.500

7. Garam (kasar) 200 gr

2.500

8. Ikan Layang Kg

20.000

9 Ikan Mujair Kg

20.000

10 Susu Kental Manis

1 klg=397gr

11.000

(Putih cap bendera)

11 Gula Pasir Kg

12.000

Sumber : Pasar Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 112: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

Keuangan & Harga-Harga

Kecamatan Andowia Dalam Angka 2013…………………………………………………………………… 101

Tabel 9.2.3. Harga Eceran Rata-Rata Sayur-Sayuran dan Bumbu-bumbuan

Menurut Jenisnya Tahun 2013

(Rupiah)

Jenis Sayuran

Satuan Harga

-1 -2 -3

1. Kangkung

ikat

2.000

2. Bayam

ikat

2.500

3. Kacang Panjang ikat

2.500

4. Sawi Hijau

ikat

3.000

5. Kol/Kubis Putih

kg

8.000

8. Daun Singkong ikat

2.500

10. Pare/Paria ikat

9.000

11. Terung Panjang

Kg

6.000

12. Bawabg Merah Kg

45.500

13. Bawang Putih

Kg

25.000

14. Cabe Merah Besar Kg

25.000

15 Cabe Rawit (campur)

Kg

25.000

16 Tomat Sayur

Kg

12.000

Sumber : Pasar Andowia

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 113: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

konu

tkab.b

ps.go

.id

Page 114: Kecamatan Andowia Dalam Angka 2014

http:/

/konu

tkab.b

ps.go

.id

BADAN PUSAT STATISTIK KAB KONAWE UTARA

Jl. Trans Sulawesi KM 146 Wanggudu Kec Lembo,

Kabupaten Konawe Utara

e-Mail : [email protected]

konu

tkab.b

ps.go

.id