14
KATA PENGANTAR Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat Rahmat, Inayah , Taufik serta Hidayahnya penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini dalam bentuk maupun isinya yang sederhana. Semoga makalah ini dapat menjadi sumber inspirasi dan dapat menambah pengetahuan untuk pembaca sekalian. Harapan penulis semoga makalah ini dapat dipergunakan sebagaimana mestinya dan menjadi pembelajaran bagi diri penulis sendiri, sehingga penulis dapat memperbaiki bentuk maupun isi makalah ini sehingga kedepannya dapat lebih baik lagi. Tidak lupa penulis ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang turut mensukseskan dan membantu penulis dalam menyelesaikan makalah ini. Makalah ini penulis akui masih memiliki kekurangan karena kurangnya pengalaman dan pengetahuan yang penulis miliki. Oleh kerena itu penulis harapkan kepada para pembaca untuk memberikan masukan-masukan yang bersifat membangun untuk kesempurnaan makalah yang mungkin akan penulis buat lagi kedepannya. Medan , 2015 Penyusun Khairunnisa

KATA PENGANTA2.docx

Embed Size (px)

Citation preview

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat Rahmat, Inayah , Taufik serta Hidayahnya penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini dalam bentuk maupun isinya yang sederhana. Semoga makalah ini dapat menjadi sumber inspirasi dan dapat menambah pengetahuan untuk pembaca sekalian.Harapan penulis semoga makalah ini dapat dipergunakan sebagaimana mestinya dan menjadi pembelajaran bagi diri penulis sendiri, sehingga penulis dapat memperbaiki bentuk maupun isi makalah ini sehingga kedepannya dapat lebih baik lagi.Tidak lupa penulis ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang turut mensukseskan dan membantu penulis dalam menyelesaikan makalah ini. Makalah ini penulis akui masih memiliki kekurangan karena kurangnya pengalaman dan pengetahuan yang penulis miliki. Oleh kerena itu penulis harapkan kepada para pembaca untuk memberikan masukan-masukan yang bersifat membangun untuk kesempurnaan makalah yang mungkin akan penulis buat lagi kedepannya.

Medan , 2015

Penyusun Khairunnisa

DAFTAR ISI

KATA PENGANTARDAFTAR ISIBAB I PENDAHULUANPengertian BiomaBAB II ISIMacam-Macam Bioma di Dunia1. Bioma Gurun2. Bioma Hutan Basah ( Hutan Hujan Tropis )3. Bioma Hutan Gugur ( Deciduous )4. Bioma Hutan Taiga ( Hutan Homogen )5. Bioma Tundra6. Bioma Padang Rumput7. Bioma Savana

BAB III PENUTUPKESIMPULANDAFTAR PUSTAKA

BAB II ISIMacam Macam Bioma di Dunia1.Bioma GurunBioma gurun merupakan bioma yang di dominasi oleh batu/pasir dengan tumbuhan sangat jarang. Bioma ini paling luas terpust di sekitar 20 derajat lu, mulai dari pantai atlantik di afrika hingga ke asia tengah. Sepanjang daerah itu terdapat kompleks gurun sahara, gurun arab dan gurun gobi dengan luas mencapai 10 juta km persegi.

Bioma gurun memiliki ciri-ciri sebagai berikut :Curah hujan sangat rendah,