2
Jenis dan Penyebab Keruntuhan Bendungan Jenis dan Penyebab Keruntuhan Bendungan dapat dilihat dalam tabel rangkuman berikut: Jenis Keruntuhan Penyebab Kemerosotan Pondasi Terhanyutnya butiran tanah dan material yang mudah larut Bergesernya batuan Terpotongnya atau tergalinya bagian bawah pondasi Ketidak stabilan pondasi Likuifaksi Longsoran Penurunan Pondasi Pergerakan patahan/sesar Kerusakan Bangunan pelimpah Terdapat penhalang aliran Tembok Pecah Aliran diluar kapasitas Kesalahan pintu dan alat angkat Kerusakan Pengeluaran Terdapat penghambat aliran Penumpukan endapan Kerusakan pintu dan alat angkat Posisi dan letak pintuyang tidak tepat Kemerosotan mutu beton Reaksi alkali pada agregat Material terlarut terbawa air Kerusakan bendungan beton Gaya angkat tidak diantisipasi Tidak diantisipasinya distribusi gaya angkat Perbedaan pergeseran dan defleksi Tegangan yang berlebihan Kerusakan Bendungan Urugan Potensi likuifaksi Ketidakstabilan lereng Bocoran terlalu besar Terhanyutnya butiran tanah dan material yang mudah laurut Erosi permukaan lereng Kerusakan tepian waduk Tingginya tingkat permeabilitas Ketidakstabilan lereng Kelemahan batas-batas alami Penurunan muka air yang berlebihan

Jenis Dan Penyebab Keruntuhan Bendungan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Catatan kuliah dulu

Citation preview

Page 1: Jenis Dan Penyebab Keruntuhan Bendungan

Jenis dan Penyebab Keruntuhan Bendungan

Jenis dan Penyebab Keruntuhan Bendungan dapat dilihat dalam tabel rangkuman berikut:

Jenis Keruntuhan PenyebabKemerosotan Pondasi Terhanyutnya butiran tanah dan material yang mudah larut

Bergesernya batuanTerpotongnya atau tergalinya bagian bawah pondasi

Ketidak stabilan pondasi LikuifaksiLongsoranPenurunan PondasiPergerakan patahan/sesar

Kerusakan Bangunan pelimpah Terdapat penhalang aliranTembok PecahAliran diluar kapasitasKesalahan pintu dan alat angkat

Kerusakan Pengeluaran Terdapat penghambat aliranPenumpukan endapanKerusakan pintu dan alat angkatPosisi dan letak pintuyang tidak tepat

Kemerosotan mutu beton Reaksi alkali pada agregatMaterial terlarut terbawa air

Kerusakan bendungan beton Gaya angkat tidak diantisipasiTidak diantisipasinya distribusi gaya angkatPerbedaan pergeseran dan defleksiTegangan yang berlebihan

Kerusakan Bendungan Urugan Potensi likuifaksiKetidakstabilan lerengBocoran terlalu besarTerhanyutnya butiran tanah dan material yang mudah laurutErosi permukaan lereng

Kerusakan tepian waduk Tingginya tingkat permeabilitasKetidakstabilan lerengKelemahan batas-batas alamiPenurunan muka air yang berlebihan