3
Apa itu ISO? The International Organization for Standardization (ISO) yang membuat beberapa macam standar. ISO terdiri dari lembaga standarisasi dari is 154 negara. Negara anggota bekerja bersama untuk mengembangkan dan menyetujui standar yang telah ditetapkan Apa itu ISO 22000? * Sistem Manajemen Keselamatan Pangan yang menggunakan pendekatan manajemen sistem dan persyaratan HACCP * Tujuannya adalah untuk menyediakan satu standar yang dikenal secara internasional untuk sistem manajemen keselamatan pangan yang dapat diterapkan dalam produk pangan Bagaimana organisasi terregistrasi ISO 22000? * Anda harus memutuskan jika tujuan anda memenuhi persyaratan ISO 22000 * Implementasi sistemnya dan gunakan serta terapkan audit internal untuk menguji kesesuaian * Atau bila ingin mendapatkan sertifikat ISO 22000:2005 Badan sertifikasi akan mengaudit sistem yang ada dan memberikan sertifikat Implementasi ISO 22000 Organisasi harus membangun rencana implementasi yang mencakup: * Pengenalan isi standar * Perbandingan antara sistem yang ada dengan persyaratan ISO 22000 (gap analysis) * Jadwal tahapan implementasi berdasarkan gap analysis * Jadwal untuk menjalankan Sistem Manajemen keamanan Pangan, mengumpulkan bukti dan membuat perbaikan sebelum audit registrasi. Langkah Implementasi * Bentuk Tim FSMS * Tim ini akan merancang dan mengembangkan FSMS dan berperan aktif dalam sistem manajemen berkelanjutan. * Bentuk tim manajemen * Tim ini akan aktif pada perancangan dan pengembangan sistem serta penerapannya dalam kegiatan sehari-hari.

ISO

Embed Size (px)

DESCRIPTION

pengertian ISO

Citation preview

Apa itu ISO?

The International Organization for Standardization (ISO) yang membuat beberapa macam

standar.

ISO terdiri dari lembaga standarisasi dari is 154 negara.

Negara anggota bekerja bersama untuk mengembangkan dan menyetujui standar yang telah

ditetapkan

Apa itu ISO 22000?

* Sistem Manajemen Keselamatan Pangan yang menggunakan pendekatan manajemen sistem

dan persyaratan HACCP

* Tujuannya adalah untuk menyediakan satu standar yang dikenal secara internasional untuk

sistem manajemen keselamatan pangan yang dapat diterapkan dalam produk pangan

Bagaimana organisasi terregistrasi ISO 22000?

* Anda harus memutuskan jika tujuan anda memenuhi persyaratan ISO 22000

* Implementasi sistemnya dan gunakan serta terapkan audit internal untuk menguji kesesuaian

* Atau bila ingin mendapatkan sertifikat ISO 22000:2005 Badan sertifikasi akan mengaudit

sistem yang ada dan memberikan sertifikat

Implementasi ISO 22000

Organisasi harus membangun rencana implementasi yang mencakup:

* Pengenalan isi standar

* Perbandingan antara sistem yang ada dengan persyaratan ISO 22000 (gap analysis)

* Jadwal tahapan implementasi berdasarkan gap analysis

* Jadwal untuk menjalankan Sistem Manajemen keamanan Pangan, mengumpulkan bukti dan

membuat perbaikan sebelum audit registrasi.

Langkah Implementasi

* Bentuk Tim FSMS

* Tim ini akan merancang dan mengembangkan FSMS dan berperan aktif dalam sistem

manajemen berkelanjutan.

* Bentuk tim manajemen

* Tim ini akan aktif pada perancangan dan pengembangan sistem serta penerapannya dalam

kegiatan sehari-hari.

* Tim Manajemen akan bertindak sebagai tim inti , membagi tanggung jawab, menyediakan

sumber daya dan mengkoordinasikan kegiatan.

* Tim Manajemen dapat membuat tim kerja yang bekerja pada proses khusus yang dibutuhkan

dalam dokumentasi FSMS.

* Tiap tim kerja akan mengevaluasi proses yang ada dan persyaratan yang diperlukan.

* Proses baru atau yang dimodifikasi akan dibuat, didokumentasikan dan dikirim ke tim

manajemen untuk di review dan disetujui.

* Setelah tim kerja merancang dan mendokumentasikan proses. Latih seluruh karyawan yang

terlibat dalam proses untuk melaksanakan proses tersebut

* Bila semua proses telah dijalankan, lakukan internal audit dan tinjauan manajemen.

* Gunakan informasi dari internal audit dan management review untuk melakukan improvement

FSMS. Terapkan sistem dalam kurun waktu tertentu guna mengumpulkan bukti untuk audit

sertifikasi.

* Pastikan semua karyawan telah di training ISO 22000

* Lakukan audit sertifikasi.

Gambaran Umum Persyaratan ISO 22000 : 2005

Persyaratan Umum

* Organisasi harus membangun sistem yang efektif dan dapat memenuhi persyaratan standar,

dokumentasi, implementasi dan pemeliharaan sistem.

* Sistem harus di evaluasi dan diperbaharui.

Peryaratan Manajemen

* Management harus terlibat dan berkomitmen pada FSMS. Manajemen membuat kebijakan

Keamanan Pangan dan harus dikomunikasikan dan diimplementasikan.

* Top Management harus terlibat dalam desain dan implementasi FSMS.

* Setelah implementasi, manajemen akan melaksanakan tinjauan manajemen untuk memastikan

keefektifan sistem.

Persyaratan Sumber Daya

* FSMS harus menjelaskan sumberdaya manusia dan fisik yang dibutuhkan untuk membuat

produk yang aman.

* Selama pengembangan sistem, organisasi akan mengidentifikasikan kompetensi personil,

training yang dibutuhkan serta lingkungan kerja dan infrastruktur yang dibutuhkan

persyaratan Pembuatan produk

* Organisasi harus merencanakan semua proses yang berkaitan dengan pembuatan produk untuk

menjamin keamanan produk.

* Program pendahuluan harus ditetapkan, diimplementasikan dan dievaluasi terus menerus.

* Tetapkan dan dokumentasikan sistem untuk :

* Pengumpulan informasi awal analisis bahaya

* Lakukan analisa bahaya

* Tetapkan Rencana HACCP

* Laksanakan aktifitas verifikasi

* Telusuri produk, material dan distribusi produk

Persyaratan Produk Tidak Sesuai

* Tetapkan - dokumentasi sistem untuk pengendalian semua produk tidak sesuai

* Saat Titik Kendali Kritis terlampaui, produk berpotensi tidak aman harus diidentifikasi, di

periksa, di kendalikan dan dipisahkan. Dibuat prosedur pemisahan produk cacat untuk

memastikan tindakan dapat cepat dilakukan.

* Identifikasi tindakan perbaikan dan pencegahan yang diperlukan untuk menghilangkan

ketidaksesuaian dan penyebabnya.

Persyaratan Validasi

* Tetapkan dan dokumentasikan proses untuk validasi control measure sebelum di

implementasikan.

* Pastikan semua pengukuran dan alat ukur serta metodenya mampu menghasilkan akurasi yang

diinginkan.

Persyaratan Verifikasi

* Tetapkan dan dokumentasikan proses internal audit. Training auditors, dan rencanakan internal

audit untuk memastikan FSMS berjalan efektif dan selalu diperbaharui.

* Implementasikan proses evaluasi serta analisa hasil verifikasi dan tindakan yang diperlukan.

Persyaratan Perbaikan

Lakukan perbaikan berkelanjutan untuk FSMS dengan menggunakan:

* Management review/tinjauan manajemen

* Internal audits

* Tindakan Perbaikan

* Hasil verifikasi

* Hasil validasi

* Perbaharui FSMS