38
GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM DHADHANG WAHYU KURNIAWAN Laboratorium Farmasetika Unsoed @Dhadhang_WK 4/16/2013 1

GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

  • Upload
    hathu

  • View
    243

  • Download
    3

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

GASTRO-RETENTIVE DRUG

DELIVERY SYSTEM

DHADHANG WAHYU KURNIAWAN

Laboratorium Farmasetika Unsoed

@Dhadhang_WK

4/16/2013 1

Page 2: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

• Pendahuluan

• Definisi

• Dinamika Gastrointestinal

• Kebutuhan terhadap Gastroretensi

• Faktor-faktor yang Mempengaruhi • Faktor-faktor yang Mempengaruhi Gastroretensi

• Macam-macam Sistem Gastroretentif

• Evaluasi Sistem Gastroretentif

• Summary

4/16/2013 2

Page 3: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

PENDAHULUAN

• Rute oral merupakan rute pemberian obat yang paling diterima oleh konsumen.

• Beberapa bentuk sediaan konvensional dikembangkan untuk penghantaran obat yang periode waktunya diperpanjang dan untuk menghantarkan obatnya pada tempat targetnya secara khusus.tempat targetnya secara khusus.

• Beberapa obat memiliki indeksi absorpsi sempit dan obat yang transpornya dimediasi pembawa di daerah lambung dan bagian atas usus kecil memiliki bioavailabilitas rendah ketika diberikan dalam bentuk sediaan konvensional.

• Untuk mengatasi beberapa masalah tersebut, maka dikembangkan sistem penghantaran obat gastroretentif.

4/16/2013 3

Page 4: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

DEFINISI

• Merupakan sistem

penghantaran obat yang

memiliki kemampuan menahan

obat di dalam saluran

pencernaan khususnya di

lambung untuk memperpanjang lambung untuk memperpanjang

periode waktu.

• Setelah obat lepas selama

periode waktu yang

disyaratkan, bentuk sediaan

harus terdegradasi tanpa

menyebabkan gangguan

pencernaan. 4/16/2013 4

Page 5: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

KEBUTUHAN TERHADAP

GASTRORETENSI• Suatu sistem penghantaran obat terkontrol dengan

perpanjangan waktu tinggal di lambung memiliki keuntungan tertentu.

• Sistem ini sangat membantu dalam terapi tukak peptik

• Untuk obat-obat yang

diabsorbsi pada bagian

proksimal saluran pencernaan

Ex: Gabapentin

Ciprofloxacin etc

4/16/2013 5

Page 6: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Gastroretensi dilakukan untuk:

• Obat-obatan yang diabsorbsi darilambung (ex: Levodopa, Furosemide).

• Beraksi secara lokal di dalam lambung(Antacids, Antiulcer and Enzymes).

• Terapi antibiotik.

• Obat-obatan yang kelarutannya buruk• Obat-obatan yang kelarutannya burukpada pH basa (ex: Diazepam, Salbutamol)

• Obat-obatan yang terdegradasi di kolon(ex: Captopril, Ranitidine, Metronidazole)

• Obat-obatan yang memiliki jendelaabsorpsi sempit

4/16/2013 6

Page 7: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

KEUNTUNGAN

• Meningkatkan absorpsi obat, karena meningkatkan GRT dan meningkatkan waktu kontak bentuk sediaan pada tempat absorpsinya.

• Obat dihantarkan secara terkontrol.

• Penghantaran obat untuk aksi lokal di lambung.• Penghantaran obat untuk aksi lokal di lambung.

• Meminimalkan iritasi mukosa oleh obat, dengan melepaskan obat secara lambat pada laju yang terkontrol.

• Treatmen gangguan gastrointestinal seperti refluks gastroesofagus

• Mudah diberikan dan pasien merasa lebih nyaman.

4/16/2013 7

Page 8: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

KETERBATASAN� Diperlukan konsentrasi cairan yang cukup tinggi

dalam lambung untuk daya apung penghantaranobat, mengapung di dalamnya dan untuk bekerjasecara efisien.

� Sistem floating tidak cocok untuk obat-obatanyang memiliki masalah kelarutan atau stabilitasdalam cairan gastrik/lambung.

� Obat-obatan yang diabsorbsi secara baik� Obat-obatan yang diabsorbsi secara baiksepanjang saluran pencernaan dan yang menjalanifirst-pass metabolisme signifikan mungkin kurangpas untuk GRDDS karena pengosongan lambungyang lambat dapat menyebabkan penurunanbioavailabilitas sistemik.

� Obat-obatan yang iritan terhadap mukosa lambungtidak cocok untuk GRDDS.

4/16/2013 8

Page 9: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

DINAMIKA

GASTROINTESTINAL

• Ada empat fase motilitas

selama tahap pengsosongan

lambunglambung

• Bentuk sediaan harus

mampu menahan

aksinya pada fase III.

4/16/2013 9

Page 10: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

FAKTOR-FAKTOR YANG

MEMPENGARUHI GASTRO RETENSI

• Bentuk: GRT lebih baik dimiliki oleh perangkat berbentuk tetrahedron dan berbentuk cincin.

• Bentuk sediaan tunggal atau multi-unit: bentuk sediaan multi-unit menunjukkan efek yang lebih baik dibandingkan bentuk sediaan unit tunggal.baik dibandingkan bentuk sediaan unit tunggal.

• Kandungan kalori: makan yang banyak bertanggung jawab terhadap peningkatan GRT.

• Usia: orang yang lebih tua memiliki GIT lebih panjang secara signifikan

• Postur: GRT dapat bervariasi antara posisi pasien tegak dan terlentang.

4/16/2013 10

Page 11: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

MACAM-MACAM SISTEM

GASTRORETENTIF

• Floating drug delivery

systems

• Bioadhesive drug

delivery systems

• Expandable drug

delivery systems

• High density systems

• Super porous

hydrogels

• Magnetic systems4/16/2013 11

Page 12: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

4/16/2013 12

Page 13: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

FLOATING SYTEMS• Merupakan sistem yang memiliki densitas

bulk lebih rendah daripada isi lambung.

• Sistem ini memiliki potensial untukpelepasan obat secara

berkelanjutan dan tinggal mengapungdalam lambung untuk periode waktu yang diperpanjang.

• Pada tahap akhir, sisa sistem harus dapat• Pada tahap akhir, sisa sistem harus dapatdikosongkan dari lambung

Tipenya:1.1. HydrodynamicallyHydrodynamically Balanced System.Balanced System.

2.2. Gas Generating System.Gas Generating System.

3.3. Raft (Raft (rakitrakit) forming System.) forming System.

4/16/2013 13

Page 14: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Floating Techniques

• Effervescent

• Volatile liquid containing systems

• Gas generating systems

• Non-Effervescent • Non-Effervescent

• Colloidal gel barrier systems

• Alginate beads

• Hollow Microspheres (mikrosfer

berongga)

• Microporous Compartment System

4/16/2013 14

Page 15: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Commercial Gastroretentive Formulation

15

4/16/2013 15

Page 16: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

HYDRODYNAMICALLY BALANCED

SYSTEMS

• Sistem ini merupakan

bentuk sediaan unit

tunggal yg mengandung

satu atau lebih gel yg

terbentuk dari polimer terbentuk dari polimer

hidrofilik seperti HPMC, HEC etc

• Obat biasanyan dicampur dengan suatu polimer dan biasanya diberikan dalam kapsul gelatin. Kapsul ini siap melarut dalam cairan lambung. Hidrasi dan pengembangan permukaan polimer menghasilkan massa mengapung.

4/16/2013 16

Page 17: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

GAS GENERATING SYSTEMS

• Formulasi ini mengandung

karbonat atau bikarbonat

yg menghasilkan CO2 krn

reaksi mereka dengan asam

baik dari asam lambung baik dari asam lambung

atau koformulasi sebagai

asam sitrat, asam tartarat.

• Pada sistem unit tunggal, substansi efervesen berada dalam polimer hidrofilik dan gelembung CO2 dijerap dalam matrik yang mengembang.

4/16/2013 17

Page 18: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

RAFT FORMING SYSTEMS

• Sistem ini terdiri dari bbrp

senyawa pembentuk gel

Ex: larutan Na-alginate

mengandung karbonat atau

bikarbonatbikarbonat

• Sistem ini menghasilkan suatu

lapisan di atas cairan lambung fluids

• Biasanya, digunakan dalam

treatmen refluks gastroesofagus.

4/16/2013 18

Page 19: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

EXPANDABLE SYSTEMS• Bentuk sediaan ini biasanya cukup kecil untuk ditelan.

• Di dalam lambung setelah kontak dengan cairan lambung, sediaan ini akan mengembang menjadi ukuran yang lebih besar sehingga retensi lambung tercapai. Setelah obat lepas sistem ini harus bertahan menjadi bentuk akhir yang kecil untuk memudahkan evakuasi.evakuasi.

4/16/2013 19

Page 20: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

UNFOLDABLE SYSTEMS• Pada sistem ini, sistem yang dikompresi ditempatkan

dalam pembawa seperti kapsul. Pada waktu kontak dengan cairan lambung sistem ini mengembang menjadi bentuk yang dapat bertahan dalam lambung selama periode waktu tertentu..

SWELLABLE SYSTEMSSWELLABLE SYSTEMS• Swellable systems dapat bertahan karena sifat mekanik

sistem ini. Sistem ini mengabsorbsi air dan kemudian mengembang. Pada awalnya, bentuk sediaan ini sangat kecil untuk ditelan, setelah mencapai lambung bentuk sediaan akan mengembang dalam ukuran mereka dan menyebabkan retensi.

4/16/2013 20

Page 21: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

SUPER POROUS HYDROGELS• Sistem ini mempunyai

ukuran pori berkisar

dari 10 nm hingga

10 µm

• Hidrogel super porous

ini mengembang

menjadi ukuran yang menjadi ukuran yang

seimbang karena

sifat mereka yang cepat menyerap air dengan pembasahan

kapilari melalui pori-pori mereka.

• Mereka mengembang menjadi ukuran yang lebih besar dan dapat menahan tekanan dengan kontraksi lambung. Dan karena ukuran yang lebih besar ini bagian mereka yang melewati sfinkter piloris dicegah.

4/16/2013 21

Page 22: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

BIOADHESIVES

• Pada sistem ini bentuk sediaan akan melekat pada permukaan mukosa dalam saluran pencernaan yang menghasilkan retensi lambung berkepanjangan.

MAGNETIC SYSTEMSMAGNETIC SYSTEMS• Pada sistem ini bentuk sediaan mengandung

magnet internal kecil yang ditempatkan secara eksternal di atas perut. Karena teknik ini bentuk sediaan dengan magnet internal ditahan dalam daerah perut sampai magnet eksternal terlepas.

4/16/2013 22

Page 23: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Sistem Mucoadhesive

• Melibatkan penggunaan polimer bioadesif, yangdapat melekat pada permukaan epitel dalamperut.

• Sediaan dapat melekat pada permukaanmukosa dengan mekanisme berikut:

1. Teori pembasahan, yang mana kemampuan1. Teori pembasahan, yang mana kemampuanpolimer untuk menyebar dan memperkuatkontak dengan lapisan mukosa.

2. Teori difusi, yang mana belitan fisik darilapisan musin ke dalam struktur berpori darisubstrat polimer.

4/16/2013 23

Page 24: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

3. Teori absorbsi yang menunjukkan

bahwa bioadesi terjadi karena gaya

skunder seperti gaya van der Waals

Sistem Mucoadhesive

dan ikatan hidrogen.

4. Teori elektron, yang mana terjadi gaya

elektrostatik atraktif antara jaringan

musin glikoprotein dan material

bioadesif.

4/16/2013 24

Page 25: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Cationic Anionic Neutral

Polybrene Dextran sodium Dextran

Poly-L-lysine Poly acrylic

acid

Ficoll

acid

Polylysine Poly L aspartic

acid

Polyethylene

glycol

Polyvinyl

methyl

imidazole

Poly glutamic

acid

Polyvinyl

pyrrolidone

4/16/2013 25

Page 26: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Mucoadhesive oral drug delivery

systems

Drug Dosage form Mucoadhesive

polymer

Glipizide Microcapsules HPMC, Sodium

CMC, MC,

CarbopolCarbopol

Metoclopramide Microcapsules Chitosan

Diltiazem Hcl Tablet HPMC, Sodium

CMC

Sucralfate Tablet Methocel E4M

4/16/2013 26

Page 27: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Sistem Swellable

• Suatu bentuk sediaan di dalam perut akanbertahan di transit lambung jika sediaantersebut lebih besar daripada sfinkter filoristetapi harus cukup kecil untuk ditelan

• Sistem ini mengembang berkali-kali lebihbesar daripada ukuran aslinya.besar daripada ukuran aslinya.

• Cross linking (pautan silang) harus optimumsehingga tautan silang ini tidakmengembang.

• Chitosan, HPMC, sodium starch glycolate,carbopol biasa digunakan.

• Diclofenac, Ciprofloxacin, Furosemidedilaporkan dengan sistem ini.

4/16/2013 27

Page 28: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

4/16/2013 28

Page 29: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

High density systems

• Sistem ini mempunyai densitas lebih

besar daripada cairan lambung (1.4

g/cc).

• Sekitar 1.6 g/cc lebih disukai, • Sekitar 1.6 g/cc lebih disukai,

cenderung bertahan pada pergerakan

peristaltik lambung.

• Zinc oxide, Iron oxide, Titanium dioxide,

barium sulfate digunakan sebagai inti

berat yang inert.

4/16/2013 29

Page 30: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

• Sistem ini mengandung magnet internal yangkecil.kecil.

• Suatu magnet ditempatkan pada abdomen diatas posisi lambung

• Magnet eksternal harus ditempatkan dengantingkat presisi yang tinggi.

• Kenyamanan pasien menjadi masalah dalamsistem magnetik.

4/16/2013 30

Page 31: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

EVALUSI GASTRORETENTIVE DRUG

DELIVERY SYSTEMS

• Tes umum: Penampilan, kekerasan, friabilitas, kandungan obat, variasi bobot, keseragaman kandungan, waktu disolusi dan pelepasan obat.

• Waktu awal mengapung dan durasi mengapung:

waktu awal mengapung dan durasi mengapung waktu awal mengapung dan durasi mengapung dilakukan dalam alat disolusi USP II dalam cairan lambung simulasi (SGF) dan 0.1N HCl dijaga pada lingkungan 370C. Interval waktu antara permulaan tablet masuk ke medium disolusi hingga tablet mencapai permukaan disebut waktu awal mengapun (buoyancy lag time) dan durasi mengapung diamati secara visual.

4/16/2013 31

Page 32: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

EVALUASI GASTRORETENTIVE

DRUG DELIVERY SYSTEMS

• Swelling studies:• Tablet ditimbang satu per satu (W1) dan ditempatkan

dalam cawan Petri yang mengandung 15 mL of 0.1N HCl.

• Pada interval waktu tertentu tablet diambil dari cawan Petri dan kelebihan permukaan air dihilangkan menggunakan kertas saring. Petri dan kelebihan permukaan air dihilangkan menggunakan kertas saring.

• Tablet yang mengembang ditimbang kembali (W2).

• Tablet yang mengembang dikeringkan pada 60°C selama 24 jam dalam suatu oven dan dijaga dalam desikattor selama 24 jam dan ditimbang kembali (W3).

Degree of swelling = (W2 - W1) W1

%Erosion = (W1 - W3) X 100 W14/16/2013 32

Page 33: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

SUMMARY

• Gastroretentive drug delivery systems merupakan

sistem yang disukai untuk menghantarkan obat

yang memiliki jendela absorspi sempit berkaitan

dengan daerah lambung. Saat ini sejumlah

perangkat penghantaran obat dikembangkan perangkat penghantaran obat dikembangkan

bertujuan untuk pelepasan obat di daerah lambung.

Meskipun demikian, selain sistem penghantaran ini

memiliki beberapa keuntungan, sistem ini juga

mempunyai keterbatasan seperti korelasi invitro –

invivo yang sangat kurang.

4/16/2013 33

Page 34: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Contoh floating Tablet Kaptopril

4/16/2013 34

Page 35: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

(Dike et al., 2012)(Dike et al., 2012)

4/16/2013 35

Page 36: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Contoh tablet mukoadesif

metformin HCl

(Dhadhang et al., 2011)

4/16/2013 36

Page 37: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

Contoh uji swelling behaviour

• (Dhadhang et al., 2011)

4/16/2013 37

Page 38: GASTRO-RETENTIVE DRUG DELIVERY SYSTEM · PDF file• Setelah obat lepas selama periode waktu yang ... melepaskan obat secara lambat pada laju yang ... • Formulasi ini mengandung

THANK YOUTHANK YOU

4/16/2013 38