1
Gangguan Perkembangan Khas Campuran Keadaan ini merupakan kategori gangguan yang batasannya tidak jelas, konesp tidak adekuat dengan gangguan perkembangan khas campuiran dari berbicara dan Bahasa, keterampilan skolastik, dan atau fungsi motoric, tetapi tidak ada satu gejala yang cukup dominan untuk dijadikan sebagai suatu diagnosis utama (Maslim, 2013). Contohnya adalah pada kasus ini terdapat campuran gejala, bisa gejala gangguan perkembangan bicara dan bahasa seperti, gangguan artikulasi, berbahsa ekspresif, dan berbahasa reseptif. Bisa terdapat gejala gangguan keterampilan skolastik seperti gangguan mengeja, memabaca khas, dan berhitung. Bisa terdapat pula gangguan perkembangan dari motoriknya. Gangguan- gangguan tersebut muncul, tetapi tidak ada yang dominan sehingga tidak bisa dijadikan diagnosis utama (Maslim, 2013). Maslim R, 2013. Buku Saku Diagnosis Gangguan Jiwa. Jakarta: PT Nuh Jaya

Gangguan Perkembangan Khas Campuran

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Bermanfaat

Citation preview

Gangguan Perkembangan Khas Campuran

Keadaan ini merupakan kategori gangguan yang batasannya tidak jelas, konesp tidak adekuat dengan gangguan perkembangan khas campuiran dari berbicara dan Bahasa, keterampilan skolastik, dan atau fungsi motoric, tetapi tidak ada satu gejala yang cukup dominan untuk dijadikan sebagai suatu diagnosis utama (Maslim, 2013).

Contohnya adalah pada kasus ini terdapat campuran gejala, bisa gejala gangguan perkembangan bicara dan bahasa seperti, gangguan artikulasi, berbahsa ekspresif, dan berbahasa reseptif. Bisa terdapat gejala gangguan keterampilan skolastik seperti gangguan mengeja, memabaca khas, dan berhitung. Bisa terdapat pula gangguan perkembangan dari motoriknya. Gangguan- gangguan tersebut muncul, tetapi tidak ada yang dominan sehingga tidak bisa dijadikan diagnosis utama (Maslim, 2013).

Maslim R, 2013. Buku Saku Diagnosis Gangguan Jiwa. Jakarta: PT Nuh Jaya