Flowchart

  • Upload
    b15b1

  • View
    15

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

KF1

Citation preview

TUGAS KIMIA FISIKA IGRUP SIMETRI

Ruwanti Dewi Cahya NingrumKimia B 2012123234216

JURUSAN KIMIAFAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAMUNIVERSITAS NEGERI SURABAYA2013

Kimia Fisika 1: Struktur dan IkatanTugas Simetri Molekul

Dengan menggunakan flow chart di samping, tentukan grup simetri molekul dari tiap senyawa di bawah ini:

1. Ethane (C2H6)2. Phosphorus Pentachloride (PCl5)3. Hydrogen Peroxide (H2O2)4. Glycine (NH2CH2COOH)

1. Grup simetri dari Ethane (C2H6) adalah D3d

C2H6 Molekul C2H6 terdiri dari 2 pusat inti yaitu CH3 CH3. Maka akan diketahui bentuk molekulnya yaitu tetrahedral.

Apakah termasuk linier ? tidakApakah mempunyai Dua atu lebih Cn, n>2 ? tidakApakah operasinya disekitar sumbu tingkat-n merupakan rotasi 3600/n ? yaApakah mempunyai nCn yang tegak lurus dengan Cn ? yaApakah memiliki bidang cermin horisontal? TidakSehingga grup simetri adalah D3d, karena memiliki unsur Dn dan n bidang cermin dihedral.

2. Grup simetri dari Phosphorus Pentachloride (PCl5) adalah D3h

Apakah termasuk linier ? tidakApakah mempunyai Dua atu lebih Cn, n>2 ? tidakApakah operasinya disekitar sumbu tingkat-n merupakan rotasi 3600/n ? yaApakah mempunyai nCn yang tegak lurus dengan Cn ? yaApakah memiliki bidang cermin horisontal? yasehingga termasuk D3h, karena mempunyai bidang cermin horisontal.

3. Grup simetri dari Hydrogen Peroxide (H2O2) adalah C2

H2O2 memiliki bentuk bengkok, namun terlihat seperti linear

Apakah H2O2 termasuk linier ? tidakApakah H2O2 mempunyai Dua atu lebih Cn, n>2 ? tidakApakah termasuk grup Cn? yaApakah nC2 tegak lurus dengan Cn? TidakApakah mengalami pemantulan secara horisontal? TidakApakah mengalami pemantulan secara vertikal? TidakApakah termasuk S2n ? TidakSehingga H2O2 termasuk C2

4. Grup simetri dari Glycine (NH2CH2COOH) adalah Cs

NH2CH2COOH termasuk bentuk molekul tetrahedral

apakah NH2CH2COOH termasuk linier ? tidak, karena termasuk bentuk molekul tetrahedralapakah NH2CH2COOH mempunyai Dua atu lebih Cn, n>2 ? tidakApakah termasuk grup Cn? tidakApakah memiliki bidang cermin? yaSehingga NH2CH2COOH termasuk Cs