Ergo Nomi

Embed Size (px)

Citation preview

  • 5/24/2018 Ergo Nomi

    1/4

    ERGONOMI, ANTROPOMETRI DAN WORK DESIGN

    I.1 Pengertian Ergonomi

    Istilah Ergonomi atau Ergonomics (bahasa inggrisnya) berasal dari bahasa Latin

    yaitu ergon yang berarti kerja dan nomos yang berarti hukum alam. Dapat

    didefenisikan baha ergonomi itu adalah suatu ilmu yang sistematis untuk

    memanfaatkan informasi!informasi mengenai sifat" kemampuan dan keterbatasan

    manusia untuk merancang suatu sistem kerja" sehingga orang dapat hidup dan

    bekerja pada sistem itu dengan baik" yaitu mencapai tujuan yang diinginkan melalui

    pekerjaan itu dengan efektif" aman" sehat" nyaman dan efisien.

    Ergonomi harus diiintegrasikan dengan berbagai disiplin ilmu" antara lain psikologi"

    antropologi" faal kerja" biologi" sosiologi" perencenaan kerja dan fisika. #ungsi dari

    berbagai ilmu ini adalah sebagai pemberi informasi dalam merancang fasilitas kerja

    dan produk" agar dapat dipergunakan secara optimal. Ergonomi memperhatikan

    manusia secara fisik dan non fisik" dimana manusia sebagai salah satu unsur sistem"

    dan juga menempatkan manusia di titik pusat rancangan (human centered design).

    Ergonomi berhubungan dengan efisiensi" optimasi" kesehatan" keselamtan dan

    kenyamanan manusia di tempat kerjanya atau di tempat dia berada. $ecara umum"

    dalam ergonomi ini juga dibutuhkan studi tentang sistem dimana manusia" fasilitas

    kerja dan lingkungannya saling berinteraksi dengan tujuan menyesuaikan suasana

    kerja dengan manusianya. Dan secara khusus" tujuan kita mempelajari ergonomi iniadalah untuk memanusiakan manusia.

    Penerapan ergonomi secara umum yaitu akti%itas merancang dan merancang ulang.

    Peranan ergonomi ini dalam suatu pekerjaan adalah seperti misalnya penentuan

    shift kerja" penentuan jadal shift kerja" meningkatkan %ariasi pekerjaan " dan lain!

    lain. Penerapan ergonomi yang lainnya juga seperti merancang dan menge%aluasi

    kerja.

    &ujuan dari ergonomi ini adalah untuk meningkatkan kesejahtraan fisik dan mental

    melalui upaya pencegahan cidera dan penyakit akibat kerja" menurunkan bebankerja fisik dan mental" mengupayakan promosi dan kepuasan kerja" juga

    meningkatkan kesejahteraan sosial melalui peningkatan kualitas kontak sosial

    mengelola dan mengkoordinir kerja secara tepat guna dan meningkatkan jaminan

    sosial baik selama kurun aktu usia produktif maupun setelah tidak produktif lagi"

    dan juga untuk menciptakan keseimbangan rasional antara berbagai aspek yaitu

    aspek teknis" ekonomis" antropologis" dan budaya dari sistem kerja yang dilakukan

    sehingga tercipta kualitas kerja dan kualitas hidup yang tinggi.

    Dalam penerapan ergonomi diperlukan suatu seni" agar apa yang akan diterapkan

    dapat diterima oleh pemakainya dan memberikan manfaat yang besar kepadanya.

    http://kristoffel.wordpress.com/2011/01/11/ergonomi-antropometri-dan-work-design/http://kristoffel.wordpress.com/2011/01/11/ergonomi-antropometri-dan-work-design/
  • 5/24/2018 Ergo Nomi

    2/4

    Dan untuk menerapkan ergonomi secara benar dan tepat" maka ergonomi harus

    dipelajari secara detail dan mendalam.

    I.'. ntropometri

    ntropometri berasal dari kata anthropos *+,-/0 dan logos 23,/* (bahasa

    4unani)" yang berarti tubuh manusia dan ilmu. ntropometri merupakan kumpulan

    data numerik yang berhubungan dengan karakteristik fisik tubuh manusia (ukuran"

    %olume" dan berat) dan penerapan dari data!data tersebut untuk perancangan

    fasilitas ataupun produk.

    ntropometri berperan penting dalam bidang perancangan industri" perancangan

    pakaian" ergonomik" dan arsitektur. Dalam bidang!bidang tersebut" data statistik

    tentang distribusi dimensi tubuh dari suatu populasi diperlukan untuk menghasilkan

    produk yang optimal. Perubahan dalam gaya kehidupan sehari!hari" nutrisi" dan

    komposisi etnis dari masyarakat dapat membuat perubahan dalam distribusi ukuran

    tubuh (misalnya dalam bentuk epidemik kegemukan)" dan membuat perlunya

    penyesuaian berkala dari koleksi data antropometrik.

    P$5 dengan metode antropometri adalah menjadikan ukuran tubuh manusia

    sebagai alat menentukan status gi6i manusia. 7onsep dasar yang harus dipahami

    dalam menggunakan antropometri secara antropometri adalah 7onsep Dasar

    Pertumbuhan

    ntropometri terbagi atas ' bagian8

    1. ntropometri $tatais

    4aitu pengukuran keadaan dan ciri!ciri fisik manusia dalam keadaan diam atau

    dalam posisi yang dibakukan.

    '. ntropometri Dinamis

    4aitu pengukuran keadaan dan cirri!ciri fisik manusia dalam keadaan bergerak atau

    memperhatikan gerakan!gerakan yang mungkin terjadi saat pekerja tersebut

    melakukan kegiatannya (lebih kompleks dan lebih sulit diukur).

    9eberapa faktor yang akan mempengaruhi ukuran tubuh manusia antara lain 8

    ! :mur

    ! ;enis kelamin < $e= >

    ! $uku bangsa < Ethnic >

    ! Posisi tubuh < Posture >

    $elain faktor!faktor tersebut diatas masih ada pula beberapa faktor lain yang

    mempengaruhi %ariabilitas ukuran tubuh manusia seperti

    ! ?acat tubuh

  • 5/24/2018 Ergo Nomi

    3/4

    ! &ebal@tipisnya pakaian yang harus dikenakan

    ! 7ehamilan < pregnancy >

    I.A Buman Proportion

    I.C Ergonomi dan Perancangan

    Perancangan dan perancangan ulang merupakan penerapan dari ergonomi" baik

    perancangan produk" perancangan tempat kerja maupun perancangan shift kerja.

    Perancangan ini juga tentunya dapat dilakukan dengan adanya keberadaan data

    antropometri yang tepat. Dalam perancangan produk" sebelum kita merancangnya

    kita harus terlebih dahulu mempelajari data!data antropometri dari manusia yang

    menjadi objek pemasaran kita.

    Dari data!data antropometri ini barulah kita mulai memikirkan prinsip F 1B"

    yaitu (hat) produk dengan keunggulan seperti apa yang akan diminati konsumen"

    (ho) konsumen seperti apa yang akan menjadi objek pemasaran" (here) daerah

    mana yang menjadi pusat pemasaran produk yang akan diciptakan nantinya" (hen)

    kapan atau dalam musim@aktu seperti apa produk ini sangat diminati oleh

    konsumen" (hy) mengapa harus produk seperti ini yang harus diciptakan" dan yang

    terakhir adalah (ho) bagaimana caranya memproduksi produk yang seperti itu" dan

    proses!prosesnya bagaimana sehingga dapat menjaab permintaan konsumen.

    $elain dalam perancangan produk" ergonomi juga dimanfaatkan untuk prosesperancangan tempat kerja. Perancangan tempat kerja pada dasarnya merupakan

    suatu aplikasi data antropometri " tetapi masih memerlukan dimensi fungsional yang

    tidak terdapat pada data statis. Gisalnya gerakan menjangkau" mengambil sesuatu

    dan mengoperasikan sesuatu alat.

    Dengan mempertimbangkan kesehatan dan keselamatan kerja" maka tempat kerja

    akan dapat dirancang seaman mungkin" sehingga orang yang bekerja pada tempat

    tersebut akan merasa nyaman dan dapat bekerja dengan maksimal" selain itu melalui

    prinsip!prisnsip penerapan ergonomi ini juga maka harus dipikirkan keefektifan dankeefisienan tempat kerja tersebut sehingga organisasi atau perusahaan tersebut

    dapat menghemat biaya dan aktu operasinya.

    Perancangan shift kerja juga merupakan salah satu dari penerapan ergonomi ini.

    Dengan memperhatikan kebutuhan pasar dan kemampuan tenaga kerja untuk

    berproduksi" maka dapat diatur shift kerja yang efektif. Dengan mempelajari fiiologi

    dan anatomi manusia" maka kita akan sangat mengenal kondisi tenaga kerja yang

    bekerja dan shift kerja seperti apa yang sesuai dengan keadaan tersebut" sehingga

    proses produksi dapat berjalan dengan efektif dan efisien.

  • 5/24/2018 Ergo Nomi

    4/4

    PERANAN ANTROPOMETRI DALAM BIDANG

    ERGONOMIKA

    A. PENGERTIAN

    Istilah antropometri berasal dari kata anthro = manusia dan metri = ukuran. Secara

    definitif antropometri dapat dinyatakan sebagai suatu studi yang berkaitan dengan pengukuran

    dimensi tubuh manusia. Antropometri secara luas digunakan untuk pertimbangan ergonomis dalam

    suatu perancangan (desain) produk maupun sistem kerja yang akan memerlukan interaksi manusia.

    Aspekaspek ergonomi dalam suatu proses rancang bangun fasilitas marupakan faktor yang penting

    dalam menunjang peningkatan pelayanan jasa produksi.

    Antropometri adalah pengukuran dimensi tubuh atau karakteristik fisik tubuh lainnya yang

    rele!an dengan desain tentang sesuatu yang dipakai manusia (Sanders " #c$ormick %&' *heasant

    %&'' dan *ulat %&&+ ).

    B. TUJUAN

    Tujuan pendeatan antropometri !adalah agar terjadi keserasian antara manusia

    dengan system kerja (manmachine system) sehingga menjadikan tenaga kerja dapat bekerja

    secara nyaman baik dan efisien. ,enaga kerja akan bekerja secara terus menerus pada setiap

    hari kerja di tempat kerja tersebut. -arena itu perancangan tempat kerja dan peralatan

    pendukungnya menjadi penting agar sisi buruk yang ada pada setiap produk tidak muncul.

    Antropometri merupakan bidang ilmu yang berhubungan dengan dimensi tubuh

    manusia. imensidimensi ini dibagi menjadi kelompok statistika dan ukuran persentil. /ika

    seratus orang berdiri berjajar dari yang terkecil sampai terbesar dalam suatu urutan hal ini

    akan dapat diklasifikasikan dari % percentile sampai %00 percentile.

    ata dimensi manusia ini sangat berguna dalam perancangan produk dengan tujuan

    mencari keserasian produk dengan manusia yang memakainya. *emakaian data antropometri

    mengusahakan semua alat disesuaikan dengan kemampuan manusia bukan manusia

    disesuaikan dengan alat.

    1ancangan yang mempunyai kompatibilitas tinggi dengan manusia yang memakainya

    sangat penting untuk mengurangi timbulnya bahaya akibat terjadinya kesalahan kerja akibat

    adanya kesalahan disain (designinduced error).

    -enyamanan menggunakan alat bergantung pada kesesuaian ukuran alat dengan

    ukuran manusia. /ika tidak sesuai maka dalam jangka 2aktu tertentu akan mengakibatkanstress tubuh antara lain dapat berupa lelah nyeri pusing.