13
Efek penurunan berat badan dengan perubahan gaya hidup pada risiko terkena diabetes Nama : Thiyagu Ramachandaram NIM : 100100315 Dokter pembimbing : dr Isti Ilmiati Fujiati, Msc,CM-FM Departemen Ilmu Komunitas Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Medan 2015

Efek Penurunan Berat Badan Dengan Perubahan Gaya Hidup

Embed Size (px)

DESCRIPTION

hi

Citation preview

Efek penurunan berat badan dengan perubahan gaya hidup pada risiko terkena diabetes

Efek penurunan berat badan dengan perubahan gaya hidup pada risiko terkena diabetesNama : Thiyagu Ramachandaram NIM : 100100315Dokter pembimbing : dr Isti Ilmiati Fujiati, Msc,CM-FM

Departemen Ilmu KomunitasFakultas Kedokteran Universitas Sumatera UtaraMedan 2015 TujuanMenganalisis kontribusi relatif dari perubahan dalam diet, aktivitas fisik,atau penurunan berat badan dalam mengurangi insidensi terjadi diabetes.Menilai kontribusi perubahan diet dan aktivitas pada penurunan berat badan.Desain dan metode penelitianIntensive lifestyle interventionAktivitas fisik sedangKuesioner 1 year Recall Modifiable Activity 1 week Low Level Physical Activity Recall

Analisa Statistik

KesimpulanPenurunan berat badan , sebagian besar ditentukan oleh perubahan diet dan olahraga , adalah faktor utama dalam mengurangi angka kejadian diabetes di dalam kelompok intensive lifestyle intervention.Peningkatan aktivitas fisik membantu mempertahankan berat badan dan mengurangi risiko diabetes secara independen di antara peserta yang tidak menurunkan berat badanPenurunan berat badan harus dijadikan target utama dalam mengurangkan risiko terkena diabetes.Diabetic Prevention Programstrategi pengujian uji klinis secara acak untuk mencegah atau menunda perkembangan diabetes tipe 2 pada individu yang berisiko tinggi dengan konsentrasi glukosa plasma puasa tinggi dan gangguan toleransi glukosa.Diabetic Prevention Program12Karakteristik Penting dalam perubahan gaya hidup