41
OLEH : NI PUTU WIRANTARI

Dermatomycosis-ARI

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Dermatomycosis-ARI

OLEH : NI PUTU WIRANTARI

Page 2: Dermatomycosis-ARI

Penyakit kulit yang disebabkan oleh jamur

Dibagi menjadi 3 : profunda, superfisial, intermediate

Page 3: Dermatomycosis-ARI

Negara tropis dengan udara panas dan kelembaban tinggi >>

Di Indonesia angka insiden yang tepat masih belum ada

Di Denpasar, penyakit ini menempati urutan kedua setelah dermatitis

Page 4: Dermatomycosis-ARI

Profunda - misetoma- sporotrikosis- kromomikosis- zigomikosis

Intermediate- sistemik superfisial- kandidosis-candida

Superfisial- dermatofitosis (tinea, ring worm, dermatofita)- non dermatofitosis (pytiriasis versikolor, piedra, trikomikosis aksilaris, tinea nigra palmaris)

Page 5: Dermatomycosis-ARI

Penyakit kulit oleh karena jamur yang menyerang organ-organ dibawah kulit misalnya tr. Intestinal, tr. Resp, tr. Urogenital, kardiovaskular, SSP, otot, tulang.

Page 6: Dermatomycosis-ARI

Penyakit pada jaringan yang mengandung zat tanduk, spt str korneum pd epidermis, rambut dan kuku, yg disebabkan oleh golongan jamur dermatofita

Etiologi:- Microsporum- Trichophyton- Epidermophyton

Page 7: Dermatomycosis-ARI

Bentuk umum:- Tinea Kapitis- Tinea Kruris- Tinea Korporis- Tinea Unguinum- Tinea Pedis et manum

Arti khusus:- Tinea Imbrikata- Tinea Favus- Tinea fasialis, tinea aksilaris- Tinea sirsinata, arkuata- Tinea Inkognito

Page 8: Dermatomycosis-ARI

EPIDEMIOLOGI- anak-anak (3-14th) >>- dewasa <<

ETIOLOGI- Trichophyton- Microsporum canis- Trichophyton tonsuran

Page 9: Dermatomycosis-ARI

GAMBARAN KLINISa. Grey Patch Ringwornb. Kerionc. Black Dot Ringworn

Page 10: Dermatomycosis-ARI

Grey Patch Ringworn- anak-anak>>- et/ : M. audouinii, M. Canis- papul merah yang kecil di sekitar rambut papul melebar bercak pucat & bersisik (seborrheic form)

Page 11: Dermatomycosis-ARI

- gatal, warna rambut menjadi abu-abu , tidak berkilat lagi, mudah patah- alopecia wheat field grey patch - lampu wood : fluoresensi hijau kekuning-kuningan.- occiput >>

Page 12: Dermatomycosis-ARI
Page 13: Dermatomycosis-ARI

Kerion- reaksi peradangan yang berat pada tinea kapitis akibat reaksi hipersensitivitas yang berlebihan terhadap infeksi- et/ : M. Canis, M. gypseum kerion >>

Trichophyton tonsurans kerion <

Trichopyton violaceum kerion <<

Page 14: Dermatomycosis-ARI

- spektrum inflamasi : pustular folikulitis - kerion - kemerahan, eksudatif, tertutup krusta abses pus- pembengkakan (menyerupai sarang lebah) - kerusakan folikel rambut rontok alopecia permanen - gatal, nyeri, limpadenopati, demam

Page 15: Dermatomycosis-ARI
Page 16: Dermatomycosis-ARI

Black Dot Ringworn- et/ : T. tonsurans, T. violaceum- rambut patah tepat pada muara folikel,

yang tertinggal ujung rambut yang penuh spora - ujung rambut dalam folikel rambut black dot

Page 17: Dermatomycosis-ARI
Page 18: Dermatomycosis-ARI

Differential Diagnosis- alopesia areata- dermatitis seboroik- impetigo pada kepala

Page 19: Dermatomycosis-ARI

EPIDEMIOLOGI- transmisi : pisau cukur yang terkontamnasi, paparan langsung dari hewan (kuda, anjing)

ETIOLOGI- T. mentagrophytes- T. verrucosum- T. megninii- T. schoenleinii- T. violaceum

Page 20: Dermatomycosis-ARI

GAMBARAN KLINISa. Inflammatoryb. Superficialc. Circinate

Page 21: Dermatomycosis-ARI

Inflammatory type- et/ : T. mentagrophytes, T. verrucosum- lesi berbentuk nodul disertai dengan krusta yang seropurulen- rambut pada daerah inflamasi rapuh- perifolicullar pustule bersatu sinus tract & abcess-like collection pus scarring alopecia

Page 22: Dermatomycosis-ARI
Page 23: Dermatomycosis-ARI

Superficial Type- et/ : T. violaceum, T. rubrum- mirip dengan folikulitis- diffuse eritema, perifollicular papula dan pustula

Page 24: Dermatomycosis-ARI
Page 25: Dermatomycosis-ARI

Circinate Type- tepi yang aktif (vesiculopustular) dengan central healing

Page 26: Dermatomycosis-ARI
Page 27: Dermatomycosis-ARI

Differential Diagnosis- bacterial follicullitis- perioal dermatitis- candidal follicullitis

Page 28: Dermatomycosis-ARI
Page 29: Dermatomycosis-ARI

EPIDEMIOLOGI- transmisi langsung manusia/hewan yang terinfeksi

ETIOLOGI- T. rubrum- T. mentagrophytes- M. canis- T. tonsurans

Page 30: Dermatomycosis-ARI

GAMBARAN KLINIS- gatal (makin hebat saat bekeringat)- eritema berbatas tegas (annular/polisiklik), bagian tepi yang lebih aktif- di daerah sentral seperti menyembuh, sedangan yang di tepi meluas ke perifer- lokasi: badan, tungkai dan lengan, ttp tidak termasuk lipat paha, tangan dan kaki

Page 31: Dermatomycosis-ARI
Page 32: Dermatomycosis-ARI
Page 33: Dermatomycosis-ARI
Page 34: Dermatomycosis-ARI

Differential Diagnosis- pitiriasis rosea- MH tipe T- dermatitis kontak

Page 35: Dermatomycosis-ARI

Infeksi jamur dermatofita di daerah tangan (palmar & sela-sela antar jari)

Gambaran klinis :a. Intertriginosab. Vesikuler Akut

Page 36: Dermatomycosis-ARI

Intertriginosa- manifestasi berupa maserasi dan erosi pada celah jari.- lesi meluas ke kuku dan jari

Vesikuler Akut- vesikel dan bula (agak dalam dibawah kulit dan sangat gatal)

Page 37: Dermatomycosis-ARI
Page 38: Dermatomycosis-ARI

Differential Diagnosis- hiperhidrosis- kandidosis- sifilis II- akrodermatitis kontinua

Page 39: Dermatomycosis-ARI

Klinis : makula eritema berbatas tegas, tepi meninggi dan aktif dan terdapat penyebuhan di bagian tengah

Pemeriksaan KOH 10-20% : ditemukan hifa dan spora

Pemeriksaan lampu woodBiakan pada agar Sabouraud

Page 40: Dermatomycosis-ARI

Pengobatan Topikal- Kombinansi asam salisilat (3-6%) dan asam benzoat (6-12%) dalam bentuk salep (salep Whitfield)- Kombinasi asam salisilat dan sulfur presipitatum dalam bentuk salep - Derivat azol : mikonazol 2%, klorimasol 1% dll

Page 41: Dermatomycosis-ARI

Pengobatan Sistemik- Griseofulvin 500 mg/hari dewasa

10-25 mg/kg bb/hari anak Lama pemberian : - Tinea kapitis : 2-3 bulan - Tinea korporis : 3-4 minggu (bila lesi

luas/topikal tidak ada perbaikan)- Antibiotik : infeksi sekunder