12
SKRIPSI TINJAUAN HUKUM PERJANJIAN KERJA SAMA DAN PEMBIAYAAN PROYEK KERETA CEPAT JAKARTA-BANDUNG DARI CHINA DEVELOPMENT BANK (CDB) Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Syarat-Syarat Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta Oleh: F I T R I A N A C100140285 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2018

SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

  • Upload
    others

  • View
    7

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

SKRIPSI

TINJAUAN HUKUM PERJANJIAN KERJA SAMA DAN PEMBIAYAAN

PROYEK KERETA CEPAT JAKARTA-BANDUNG DARI CHINA

DEVELOPMENT BANK (CDB)

Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Syarat-Syarat

Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:

F I T R I A N A

C100140285

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2018

Page 2: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia
Page 3: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia
Page 4: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia
Page 5: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

v

MOTTO

“Bukankah Kami telah melapangkan untukmu dadamu, dan Kami telah

menghilangkan daripadamu bebanmu, yang memberatkan punggungmu,

dan Kami tinggikan bagimu sebutan (nama)mu, karena sesungguhnya

sesudah kesulitan itu ada kemudahan”.

(QS. Alam Nasyrah 1-5)

Page 6: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

vi

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah.. Alhamdulillah..Alhamdulillahirobbil’alamin..

Sujud syukurku kupersembahkan kepadamu Tuhan yang Maha Agung nan

Maha Tinggi nan Maha Adil nan Maha Penyayang, atas takdir-Mu telah Kau

jadikan aku manusia yang senantiasa berpikir, berilmu, beriman dan bersabar

dalam menjalani kehidupan ini. Semoga keberhasilan ini menjadi satu langkah

awal bagiku untuk meraih cita-cita besarku..

Bapak dan Ibuku, baktiku surgaku atas doa dan perjuangannya sampai saat ini.

Mr dan Mrs. Kok Tien Ming, adalah orang tua kedua yang selalu mendukung

dan menyokong.

Ketiga kakakku beserta suami dan istrinya, tak akan tertinggal kemenakan

terkasih Agam dan Azam Abdilla Wakhid.

Bapak Rochsjid Budiantoro selaku Corporate Deputy Director Of Medium

And High Speed Railways PT. Kereta Api Indonesia yang telah memberi

wawasan yang lebih luas seputar tugas akhir saya dan Ibu Shinta Dheva yang

telah mendisposisikan surat penelitian dengan cepat.

Teman terbaikku: Rudy Suherman, perjuangannya dalam menemani saya

memasehati ketika jauh dari orang tua dan dalam mendapatkan data penelitian

tugas akhir ini. Semoga Allah menjadikan kita teman terbaik dan teman hidup

untuk ke depannya.. aamiin….

Teman seperjuanganku: Annisa, Ellysa, Yollanda, Safira, Putri, Baskoro,

Pengku, Sinyo, Ridzwan yang selalu berlomba-lomba dan memberi semangat

satu sama lain, dalam mengerjakan tugas akhir ini.

Terimakasih

Page 7: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

vii

TINJAUAN HUKUM PERJANJIAN KERJA SAMA DAN PEMBIAYAAN

PROYEK KERETA CEPAT JAKARTA-BANDUNG DARI CHINA

DEVELOPMENT BANK (CDB)

Fitriana

C100140285

Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Email: [email protected]

ABSTRAK

Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan

kereta cepat Indonesia yang rencananya akan dibangun dengan rute Jakarta-

Bandung. Terdapat gap mengenai pembiayaan atas proyek kereta cepat tersebut,

yakni sekitar Rp 78,6 Triliun oleh PT Kereta Cepat Indonesia Cina, yang

merupakan konsorsium BUMN Indonesia dan Konsorsium China Railways

dengan skema Business to Business. Mengingat BUMN adalah badan usaha yang

dikelola dan dibiayai melalui APBN, apakah pinjaman ini harus melalui

persetujuan Dewan Perkawilan Rakyat Republik Indonesia. Ditinjau dari

penanaman modal dan kebendaharaan negara, proyek tersebut kementrian atau

lembaga pemerintah nonkemetrian yang secara teknis berwenang di bidang usaha

penanaman modal dan pemerintah daerah serta dalam pengalihan fungsi lahan

dari sebelumnya adalah pemukiman penduduk pertanian atau koservasi lingkugan

hidup menjadi jalur kereta cepat yang harus mendapatkan persetujuan.

Kata Kunci: Perjanjian, Pemerintah, Persetujuan

Page 8: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

viii

ABSTRACT

Indonesia-China Fast Train is a company that operates the Indonesian fast train

network which is planned to be built with the Jakarta-Bandung route. There is a

gap regarding the financing of the fast train project, which is around Rp. 78.6

trillion by PT Indonesia Fast Train China, which is a consortium of Indonesian

SOEs and the China Railways Consortium with the Business to Business scheme.

Considering that BUMN is a business entity that is managed and financed through

APBN, does this loan have to go through the approval of the Indonesian People's

Consultative Council. Judging from the investment and treasury of the state, the

project is the ministry or non-emigration government institution which is

technically authorized in the investment business area and the regional

government as well as in the transfer of land functions from the previous one is

the settlement of agriculture or environmental conservation to become a fast train

line that must get approval.

Keywords: Agreement, Government, Agreement

Page 9: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

ix

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat, hidayah serta berbagai kenikmatan yang sangat luar biasa

kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini sebagaimana yang

diharapkan. Skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi tugas akhir dalam

memperoleh gelar sarjana dalam bidang hukum, pada fakultas Hukum Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

Penulis meyakini bahwa penyusunan skripsi ini juga jauh dari sempurna,

dan masih banyak kekurangan. Penulis menyadari bahwa tidak mungkin

menyelesaikan skripsi ini tanpa bimbingan dan bantuan dari beberapa pihak, maka

pada kesempatan ini dan dengan segala kerendahan hati penulis menyampaikan

rasa terimakasih yang tak terhingga kepada:

1. Allah SWT, yang telah senantiasa memberikan Rahmat dan Hidayah-Nya

kepada penulis serta memberikan kemudahan bagi penulis untuk

menyelesaikan skripsi ini.

2. Bapak Prof. Dr. Khudzalifah Dimyati, S.H., M.H., selaku Dekan Fakultas

Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberi

kesempatan kepada penulis untuk menempuh studi di Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Page 10: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

x

3. Bapak Jaka Susila, S.H., M.H., M.Si., selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang

telah memberikan arahan, bimbingan dan motivasi dalam penulisan skripsi,

sehingga penulis bisa menyelesaikan skripsi ini tepat pada waktunya.

4. Bapak Dr. Kelik Wardiono, S.H., M.H., selaku Dosen Penguji Skripsi yang

telah memberikan saran dan masukan terhadap penulis sehingga bisa

memperdalam masalah-masalah yang dihadapi penulis dalam penyusunan

skripsi.

5. Ibu Septarina Budiwati, S.H., M.H., C.N., selaku Dosen Penguji Skripsi yang

telah memberikan banyak masukan dalam hal penyusunan skripsi.

6. Seluruh Dosen Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta yang

telah memberikan ilmu pengetahuan yang sangat bermanfaat bagi penulis.

7. Seluruh Staff dan Karyawan Tata Usaha Fakultas Hukum UMS, terima kasih

untuk bantuan yang diberikan kepada penulis selama menjadi mahasiswa di

Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta.

8. Kepala perpustakaan UMS yang telah menyediakan buku-buku referensi yang

digunakan untuk menunjang penulisan skripsi ini.

9. Bapak dan Ibuku, baktiku surgaku atas doa dan perjuangannya sampai saat ini.

10. Mr dan Mrs. Kok Tien Ming, adalah orang tua kedua yang selalu mendukung

dan menyokong.

11. Ketiga kakakku beserta suami dan istriya tak akan tertinggal kemenakan

terkasih Agam dan Azam Abdilla Wakhid.

12. Bapak Rochsjid Budiantoro selaku Corporate Deputy Director of Medium

And High Speed Railways PT. Kereta Api Indonesia yang telah memberi

Page 11: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia
Page 12: SKRIPSIeprints.ums.ac.id/67648/11/HALAMAN DEPAN.pdf · 2018. 10. 25. · ABSTRAK Kereta Cepat Indonesia-China adalah perusahaan yang mengoperasikan jaringan kereta cepat Indonesia

xii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii

HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN ........................................................................ iv

HALAMAN MOTTO ..................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... vi

ABSTRAK ...................................................................................................... vii

ABSTRACT ..................................................................................................... viii

KATA PENGANTAR .................................................................................... ix

DAFTAR ISI ................................................................................................... xii

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah ...................................................... 1

B. Rumusan Masalah ................................................................. 10

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ............................................ 10

D. Kerangka Pikiran ................................................................. 12

E. Metode Penelitian ................................................................ 13

F. Sistematika Skripsi .............................................................. 17

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................ 19

A. Tinjauan Perjanjian Internasional ........................................ 19

1. Pengertian Perjanjian Internasional ............................... 19

2. Hal-hal yang Berhubungan dengan Perjanjian

Internasional ................................................................... 22

3. Klasifikasi Perjanjian Internasional ............................... 27

B. Dinamika Investasi Perspektif Hukum Indonesia ................ 32

1. Perkembangan Hukum Penanaman Modal di Indonesia 32

2. Asas, Tujuan dan Kebijakan Dasar Penanaman Modal

di Indonesia .................................................................... 37

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .......................... 46

BAB IV PENUTUP .................................................................................. 65

A. Kesimpulan ........................................................................... 65

B. Saran ..................................................................................... 66

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN