3
1/21/2015 Dasari CSR dengan Etika Bisnis Berita Transparency International Indonesia http://www.ti.or.id/index.php/news/2010/11/22/dasaricsrdenganetikabisnis 2/7 Kode Etik Audit Keuangan SK PPID Rencana Strategis SK Klasifikasi Informasi Struktur Organisasi TI Indonesia Survei Publik Search Beranda Berita Dasari CSR dengan Etika Bisnis Tweet 0 Dasari CSR dengan Etika Bisnis Senin, 22 November 2010 17:07:44 | Berita | (4446 view) Apa hubungan business ethic(etika bisnis) dengan corporate social responsibility(CSR)? Sebagian orang mungkin menganggap kalau kedua nya tidak memiliki hubungan apapun. Namun, Vice Chair Board of ManagementIndonesia Business Links (IBL), Chrysanti HasibuanSedyono menjelaskan hal berbeda. Menurutnya, etika bisnis merupakan dasar atau jiwa dari pelaksanaan sebuah unit usaha. Sementara CSR merupakan manifestasinya. ‘’Etika bisnis berbicara mengenai nilai. Apakah sebuah perusahaan menganut nilai yang baik atau yang buruk. Kalau memang memegang nilai yang baik dalam berbisnis, maka perusahaan tersebut pasti akan menjalankan CSR yang memang bertanggung jawab,’’ paparnya. Makanya, tambah Chrysanti, etika bisnis lebih melekat kepada individu yang menjalankan entitas bisnis. Sedangkan CSR sebagai hasil atau kebijakan dari perusahaan itu sendiri. Menurutnya, etika bisnis pengusaha di Indonesia semakin hari semakin membaik. Ia menyebut krisis moneter yang sempat meruntuhkan perekonomian Indonesia sebagai contoh dari etika bisnis perusahaan yang buruk. Namun, semakin banyaknya pelaksanaan dan beragamnya kegiatan CSR menunjukkan kalau etika bisnis di Indonesia terus membaik. Hal ini lepas dari diwajibkannya CSR seperti tertuang di Undang Undang Perseroan tahun 2007. Menjadikan CSR sebagai bentuk tanggung jawab terhadap masyarakat dan lingkungan, menunjukkan etika bisnis yang baik. Memang, perusahaan masih mendefinisikan CSR secara beragam. Namun, secara esensi CSR harus memiliki makna bahwa perusahaan untuk bertanggung jawab kepada stakeholder (pemangku kepentingan). Bukan hanya shareholder(pemegang saham). Kepentingan bisnis jangka panjang pun dicapai tidak hanya melalui pertumbuhan dan laba. Namun juga sejalan dengan kesejahteraan masyarakat, kelestarian lingkungan hidup, dan perbaikan kualtias hidup. ‘’Masih banyak yang melihat CSR sebagai sisasisa dari keuntungan. Ini terlihat dari banyaknya yang 1 Share

Dasari CSR Dengan Etika Bisnis - Berita Online

Embed Size (px)

DESCRIPTION

CSR dan Etika Bisnis

Citation preview

  • 1/21/2015 DasariCSRdenganEtikaBisnisBeritaTransparencyInternationalIndonesia

    http://www.ti.or.id/index.php/news/2010/11/22/dasaricsrdenganetikabisnis 2/7

    KodeEtikAuditKeuanganSKPPIDRencanaStrategisSKKlasifikasiInformasiStrukturOrganisasiTIIndonesia

    SurveiPublik

    Search

    BerandaBeritaDasariCSRdenganEtikaBisnis

    Tweet

    0

    DasariCSRdenganEtikaBisnis

    Senin,22November201017:07:44|Berita|(4446view)

    Apahubunganbusinessethic(etikabisnis)dengancorporatesocialresponsibility(CSR)?Sebagianorangmungkinmenganggapkalaukeduanyatidakmemilikihubunganapapun.Namun,ViceChairBoardofManagementIndonesiaBusinessLinks(IBL),ChrysantiHasibuanSedyonomenjelaskanhalberbeda.

    Menurutnya,etikabisnismerupakandasarataujiwadaripelaksanaansebuahunitusaha.SementaraCSRmerupakanmanifestasinya.Etikabisnisberbicaramengenainilai.Apakahsebuahperusahaanmenganutnilaiyangbaikatauyangburuk.Kalaumemangmemegangnilaiyangbaikdalamberbisnis,makaperusahaantersebutpastiakanmenjalankanCSRyangmemangbertanggungjawab,paparnya.

    Makanya,tambahChrysanti,etikabisnislebihmelekatkepadaindividuyangmenjalankanentitasbisnis.SedangkanCSRsebagaihasilataukebijakandariperusahaanitusendiri.Menurutnya,etikabisnispengusahadiIndonesiasemakinharisemakinmembaik.IamenyebutkrisismoneteryangsempatmeruntuhkanperekonomianIndonesiasebagaicontohdarietikabisnisperusahaanyangburuk.Namun,semakinbanyaknyapelaksanaandanberagamnyakegiatanCSRmenunjukkankalauetikabisnisdiIndonesiaterusmembaik.HalinilepasdaridiwajibkannyaCSRsepertitertuangdiUndangUndangPerseroantahun2007.MenjadikanCSRsebagaibentuktanggungjawabterhadapmasyarakatdanlingkungan,menunjukkanetikabisnisyangbaik.

    Memang,perusahaanmasihmendefinisikanCSRsecaraberagam.Namun,secaraesensiCSRharusmemilikimaknabahwaperusahaanuntukbertanggungjawabkepadastakeholder(pemangkukepentingan).Bukanhanyashareholder(pemegangsaham).

    Kepentinganbisnisjangkapanjangpundicapaitidakhanyamelaluipertumbuhandanlaba.Namunjugasejalandengankesejahteraanmasyarakat,kelestarianlingkunganhidup,danperbaikankualtiashidup.

    MasihbanyakyangmelihatCSRsebagaisisasisadarikeuntungan.Initerlihatdaribanyaknyayang

    1

    Share

    http://www.ti.or.id/index.php/public-info/sk-ppidhttp://www.ti.or.id/index.php/public-info/kode-etikhttp://www.ti.or.id/index.php/public-info/struktur-organisasi-ti-indonesiahttp://www.ti.or.id/index.php/newshttp://www.ti.or.id/index.php/public-info/audit-keuanganhttp://www.ti.or.id/index.php/public-info/sk-klasifikasi-informasihttp://www.ti.or.id/index.php/news/category/newshttp://ti.or.id/index.php/survey-publikhttp://www.ti.or.id/index.php/public-info/renstrahttp://www.ti.or.id/index.php
  • 1/21/2015 DasariCSRdenganEtikaBisnisBeritaTransparencyInternationalIndonesia

    http://www.ti.or.id/index.php/news/2010/11/22/dasaricsrdenganetikabisnis 3/7

    bertanyamengenaiberapadanaCSRyangdianggarkan.Seharusnyamemangsudahdianggarkandanmenjadikannyabuiltindidalamperusahaandenganmenjadikannyasebagaiwayofdoingbusiness.SehinggaCSRtidakmenjadicost,melainkaninvestasi,ungkapChrysanti.

    Implementasietikabisnistersebutakanmemilikibeberapamanfaat.Antaralain,memastikankalausegenapsumberdayaperusahaandikelolasecarabertanggungjawabuntukkepentinganseluruhstakeholder.

    Kemudian,meningkatkankinerjaperusahaandengancarayangberkelanjutan(sustainable),meningkatkankepercayaaninvestorterhadapmanajemenperusahaansehinggalebihmenariksebagaitargetinvestasi.

    Juga,meningkatkancitraperusahaandiantarastakeholdersebagaigoodcorporatecitizen,sehinggamengurangibiayauntukmelawanpublisitasnegatif.Sertameningkatkannilaiperusahaan.Denganmemilikietikabisnisyangbaik,Chrysantipercayakalauduniausahadapatmemberikankontribusiterhadappengentasanpraktikkorupsiyangkinimarakterjadi.Menurutnya,suapyangmerupakansalahsatubentukkorupsimemerlukanduasisi.

    Duniabisnisharussadardanyakinkalaumenjalankanusahadenganbenaradagunanya,yakniakanlebihsustain.Contohnya,Nikeyangpernahkehilangankepercayaandarimasyarakatdanmerugikarenamempekerjakananakanakdanmemberikanupahminimum.

    Duniausahaharusteguhhati.Memangadaethicaldilemmaapakahakanteguhhatimenjalankanbisnisdenganbenarataumengikutisistemyangkorup.Banyakyangbilanghalinisudahbiasa,tapitidakselaluyangbiasaitubenar.Makanya,pelakuusaha

    perluuntukkeluardariyangbiasadanmelakukanyangbenar,ungkapnya.ProjectofficerTransparencyInternationalIndonesia(TII),RivanPrahasyamenambahkan,suapmemangmenjadipraktikkorupsiyangumumterjadididuniausaha.Biasanyadilakukanuntukmemperlancarizinusahadanuntukmendapatkanproyekkerja.

    Malahkalauditelisiklebihjauh,adaindikasikalaupenyuapandimulaidaritawaranpengusaha.Makanya,harusdikembangkanetikabisnisyangbaikuntukmemotongmatarantaisuaptersebut.Tidakkalahpentingfungsipengawasanyangdilakukandarikalanganmerekasendiri,paparnya.

    Menurutnya,tidakmudahuntukmengubahkebiasaandanperilakuyangselamainitelahterbentuk.Makanya,upayainimasihharusdiikutidenganberbagaitindaklanjut.Sepertipenegakanhukumdanpenerapankebijakanyangjelas.Denganbegitubarukorupsidapatdiatasi.

    TII,katanya,mencobauntukmelibatkansemuaelemendalamupayapemberantasankorupsi.Mulaidaripemerintah,kalanganduniausaha,hinggamasyarakat.Kepadapemerintah,iamenghimbauagaradareformasikebijakan.

    Kepadapengusaha,diupayakanuntukmengubahperilakukorupsiyangselamainitelahberjalan.Sementarakepadamasyarakat,iamemintauntukterusmelakukanpengawasanterhadapseluruhprosesyangberjalan.

    HalsenadadiungkapkanDirekturDirektoratPendidikandanPelayananMasyarakatKomisiPemberantasanKorupsi(KPK),DedieARachim.Menurutnya,harusadaetikabisnisyangbaik.Tidakhanyadarisisiduniausaha,namunjugaseluruhkomponenbangsa.Harusadaupayayangcukupdaridiriduniausahauntukmelihatsektormanayangrawankorupsidankemudianmenerapkanetikabisnisyangbaiksecarainternaldiseluruhlapisanperusahaan,ujarDedie.ed:irwankelana

  • 1/21/2015 DasariCSRdenganEtikaBisnisBeritaTransparencyInternationalIndonesia

    http://www.ti.or.id/index.php/news/2010/11/22/dasaricsrdenganetikabisnis 4/7

    PosisiIndonesiaDalamHalKorupsi

    Menurutberbagaisurveinasionaldaninternasional,gelarnegarakorupdiberikandenganmelihattigahalpokok.Yakni,mutupelayananpublik,countryrisk,dandayasaingnegarasecarakeseluruhan.BerikutposisiIndonesiaberdasarkanbeberapahasilsurveilembagaindependen.

    TransparencyInternationalIndonesiamemilikiIndeksPersepsiKorupsi(IPK)2,8denganskala110(1=terburuk,10=terbaik).BankDuniaHasilIndikatorKemudahanMelakukanBisnisdiIndonesiamemperlihatkan,perlu12prosedur,151hari,danbiaya130,7persendariincomeperkapita.BandingkandenganKoreaSelatanyangmembutuhkan12prosedur,22harikerja,danbiaya17,7persen.LPEMUIDiIndonesia,dibutuhkan16harihanyauntukmengurusizinkeselamatankerja,26hariuntukizingangguan,27hariuntukizinprinsip,dan43hariuntukizinlingkunganhidup.IMDTheWorldCompetitivenessScoreboard2006memperlihatkankalauIndonesiaadadiposisi/ranking59,hanyasatutingkatdiatasVenezuela.WEFGlobalCompetitivenessIndexmemberikanskor4,26denganskala15danrankingke50.PERCPadapringkatnegaraterkorupdiAsia,Indonesiamemilikiskor9,27.

    OlehMansyurFaqih

    http://koran.republika.co.id/koran/0/123587/Dasari_CSR_dengan_Etika_Bisnis

    Sumber:Republika.co.id

    Discussion0CommentsLeaveacomment

    Name Email Website

    Comment

    InputTextAbove

    AddCommentBerita

    http://www.ti.or.id/index.php/news/2015/01/20/aduan-korupsi-bisa-via-smshttp://koran.republika.co.id/koran/0/123587/Dasari_CSR_dengan_Etika_Bisnis