7
KOREKSI SISTEM KARDIOVASKULAR PADA PARAMETER CURAH JANTUNG Referat Disusun Oleh: Herdwin Limas !"!#$%"%&#" Pem'im'in() dr* N(+ra, P+t+ -erda La.sana/ S0An DEPARTEMEN ILMU ANESTESI DAN TERAPI INTENSI1 RSUP DR* MOHAMMAD HOESIN PALEM2ANG 1AKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SRI-IJA3A $%"

Cover Referat Anestesi Herdwin

Embed Size (px)

DESCRIPTION

esek esek

Citation preview

LAPORAN KASUS

KOREKSI SISTEM KARDIOVASKULAR PADA PARAMETER CURAH JANTUNGReferat

Disusun Oleh:Herdwin Limas04054821517085Pembimbing: dr. Ngurah Putu Werda Laksana, SpAnDEPARTEMEN ILMU ANESTESI DAN TERAPI INTENSIF

RSUP DR. MOHAMMAD HOESIN PALEMBANG

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SRIWIJAYA

2015KATA PENGANTAR

Penulis memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan yang Maha Esa karena atas berkat, rahmat dan karunia-Nya referat yang berjudul Koreksi Sistem Kardiovaskular Pada Parameter Curah Jantung ini dapat diselesaikan dengan dengan baik. Referat ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memenuhi tugas di bagian Anestesi dan Terapi Intensif RS Dr. Mohammad Hoesin Palembang.Penulis mengucapkan terima kasih kepada dr. Ngurah Putu Werda Laksana, SpAn yang telah membimbing dan membantu dalam pembuatan referat ini. Penulis menyadari bahwa referat ini masih memiliki banyak kekurangan, oleh karena itu adanya kritik dan saran bagi penyempurnaan karya tulis akan penulis terima dengan senang hati. Akhir kata, penulis berharap semoga referat ini dapat memberikan manfaat bagi kita bersama. Palembang, Juni 2015

Penulis

HALAMAN PENGESAHAN

Judul Referat

KOREKSI SISTEM KARDIOVASKULAR PADA PARAMETER CURAH JANTUNGOleh:

Herdwin Limas 04054821517085Telah diterima dan disetujui sebagai salah satu syarat dalam mengikuti ujian kepaniteraan klinik senior di Bagian Ilmu Anestesi dan Terapi Intensif Rumah Sakit Dr. Mohammad Hoesin Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya Palembang Periode 12 Mei 2015 - 14 Juni 2015.

Palembang, Juni 2015Pembimbing,

dr. Ngurah Putu Werda Laksana, SpAnDAFTAR ISI

HALAMAN JUDULi

KATA PENGANTAR ii

HALAMAN PENGESAHANiiiDAFTAR ISIivDAFTAR GAMBARv

DAFTAR TABELvi

DAFTAR SINGKATANviiBAB I PENDAHULUAN1BAB II TINJAUAN PUSTAKA2.1. Anatomi Jantung22.2. Fisiologi Jantung72.3. Definisi Curah Jantung92.4. Kurva Frank Starling92.5. Status Hemodinamik10

2.6. Status Pengisian Jantung142.7. Agen Farmakologi Gangguan Curah Jantung-Tekanan Perfusi17

2.8. Syok21BAB III KESIMPULAN31DAFTAR PUSTAKA32DAFTAR GAMBARGambarHalaman

1. Struktur dan Aliran Darah Jantung42. Katub-Katub Jantung53. Lapisan-lapisan Jantung 74. Sistem Sirkulasi85. Kurva Frank Starling96. Perbandingan Oksilometrik dan Auskutasi107. Kateter Artei Pulmonari128. Gelombang pada Pemasangan Kateter Arteri pulmonari129. Pengaruh Preload-End Diastolic and Peak Sistolic Pressure1410. Hubungan Right Arterial Pressure dan Cardiac Output1511. Faktor Pengaruh Afterload1612. Pengaruh Jantung Terhadap Epinephrine, Nonepinephrine, dan Dopamin1913. Cara Kerja Nitroglycerin21DAFTAR TABELTabelHalaman

1. Nilai Normal Hemodinamik132. Nilai Normal Pengisian Ventikular Jantung153. Reseptor Adrenergik dan fungsinya17

4. Efek Katekolamin terhadap reseptor adrenergik17

DAFTAR SINGKATANSingkatan

KeteranganMAP

Mean Arterial PressureSBP

Systolic Blood PressureDBP

Diastolic Blood PressureCO

Cardiac OutputSVR

Sistemic Vascular ResistanceRAP

Right Arterial PressureCVP

Central Venous PressureRVEDP

Right Ventricular End Diastolic PressurePAWP

Pulmonary Artery Wedge PressureLAP

Left Arterial PressureLVEDP

Left Ventricular End Diastolic PressureCI

Cardiac IndexBSA

Body Surface AreaHR

Heart RateSVRI

Sistemic Vascular Resistance IndexPVRI

Pulomonary Vascular Resistance IndexDO2

Oxygen Delivery (Index)CaO2

Oxygen Concetration in Arterial BloodVO2

Oxygen Uptake (Index)CvO2

Oxygen Concetration in Venous BloodO2ER

Oxygen Extractio RatioPAP

Pulmonary Artery PressureHt

HeightWt

WeightSV

Stroke VolumeEF

Ejection Fractioniv