Contoh Format Spo

Embed Size (px)

DESCRIPTION

format spo rs

Citation preview

LOGO RS

PENULISAN NAMA PASIEN

Nomor DokumenNo. : SPO-437.76.41 - 12Nomor Revisi : 0Jumlah HalamanHal : 1/2

Standar Prosedur OperasionalTanggal Terbit

....................Ditetapkan,

......................................Direktur

PengertianPenulisannamapasienadalahpemberianidentitaskepadaseorangpasienuntukmembedakanantarapasiensatudenganpasienlainnya.

Tujuan Untukmembedakanantarapasiensatudenganlainnya Untukmempermudah proses pemberianpelayanankesehatankepadapasien yang datangberobatkeRS ..

KebijakanKeputusan Direktur Nomor : .........tentang Kebijakan penyelenggaraan rekam medis di RS ....................Pemberian identitas pasien yang berobat harus memiliki data/identitas yang tercatat dengan lengkap, baik dan benar sesuai Kartu Tanda Pengenal yang sah

ProsedurPetugas : Petugas Pendaftaran.

Bahan dan alat : Form pendaftaran

Prosedur Sapa pasien/keluargadenganramahsesuaidenganSPO NOMOR ......... (SPO MENYAPA PASIEN) Pasien/Keluargapasiendimintamenulisnamalengkappasiensesuaidenganidentitasdiri yang masihberlaku (KTP, SIM, PASPOR) di formulirpendaftaran Pasien/ keluargadimintamenyerahkanformulir yang sudahditulis Terimaformuliridentitaspasien Cekatautelitipenulisannamapasien, bilabelumsesuaiketentuan, pasien/keluargadimintamerevisiidentitas Tulisidentitaspasienpadalembarrekammedissesuaiketentuan

Unit TerkaitInstalasiRawatJalan, InstalasiIntalasiGawatDarurat, InstalasiRawatInap, InstalasiPenunjangMedis, InstalasiFarmasi