1
METODE KALIBRASI PEMBACAAAN pH Meter +GF+ Signet 1. Tekan Enter selama 2 detik untuk masuk ke Calibrate Menu 2. Masukan Key Code untuk mengakses menu kalibrasi (↑ ↑ ↑ ↓) lalu tekan Enter 3. Menu Pertama yang akan muncul adalah Set Temperature, atur sensor temperature. 4. Masuk menu EASY CAL, masukan Key Code (↑ ↑ ↑ ↓) 5. Masukan elektrode ke pH Buffer #1, tunggu sampai respon stabil ± 30 s 6. Jika value yang muncul sudah sesuai dengan petunjuk buffer (pada suhu tertentu pH seharusnya menunjuk nilai tertentu), maka tekan Enter untuk setuju dengan Setingan. 7. Jika Value belum sesuai maka atur nilai yang tertera dengan nilai yang seharusnya (sesuai petunjuk Buffer) 8. Lakukan metode yang sama untuk Buffer #2 9. Tekan tombol atas bawah untuk Exit menu.

Cara Setting PH Signet

Embed Size (px)

DESCRIPTION

cvc

Citation preview

Page 1: Cara Setting PH Signet

METODE KALIBRASI PEMBACAAAN pH Meter +GF+ Signet

1. Tekan Enter selama 2 detik untuk masuk ke Calibrate Menu2. Masukan Key Code untuk mengakses menu kalibrasi (↑ ↑ ↑ ↓) lalu tekan Enter3. Menu Pertama yang akan muncul adalah Set Temperature, atur sensor

temperature.4. Masuk menu EASY CAL, masukan Key Code (↑ ↑ ↑ ↓)5. Masukan elektrode ke pH Buffer #1, tunggu sampai respon stabil ± 30 s6. Jika value yang muncul sudah sesuai dengan petunjuk buffer (pada suhu tertentu

pH seharusnya menunjuk nilai tertentu), maka tekan Enter untuk setuju dengan Setingan.

7. Jika Value belum sesuai maka atur nilai yang tertera dengan nilai yang seharusnya (sesuai petunjuk Buffer)

8. Lakukan metode yang sama untuk Buffer #29. Tekan tombol atas bawah untuk Exit menu.