8

brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

  • Upload
    others

  • View
    38

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan
Page 2: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

Menghasilkan sumber daya manusia yang kompeten secara akademikdan profesional dengan kemampuan terpuji di bidang intelektual, moral dan spiritual.

Menghasilkan sumber daya manusia yang mampu melakukan tranformasi dan informasi knowledge into practices secara tepat dan bijaksana.

Mengembangkan dan menghasilkan model atau penelitian yang multifunction application dari bentuk ilmiah menjadi bentuk praktis yang berguna bagi perkembangan nilai sosial, budaya, ekonomi, akuntansi dan lingkungan baik dalam skala regional maupun global.

Kebutuhan akan tenaga akademik dan profesional di jenjang doktoral semakin meningkat saat ini.

Persaingan yang ketat menambah pentingnya kemampuan seseorang dalam menganalisa permasalahan

dan mencermati hal-hal yang terjadi dengan cara bijak berdasarkan pengetahuan dan akhlak yang baik.

Dengan kebutuhan yang tinggi, kenyataannya ketersediaan Doktor Akuntansi ini masih sangat terbatas.

Atas dasar ini, Universitas Trisakti sebagai salah satu Universitas swasta terbesar di Indonesia menawarkan

pendidikan Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi sesuai dengan tuntutan dan persaingan

global dan regional. Dengan kompetensi staf pengajar doktoral lulusan dalam dan luar negeri. Universitas

Trisakti berkeyakinan dapat bersaing dengan program doktoral yang ditawarkan oleh lembaga pendidikan

lainnya. Keberadaan Program Doktoral di desain berdasarkan kebutuhan pasar dengan sistem analytical

thinking yang mengedepankan kapasitas intelektual dalam berpikir dan meningkatkan moral education

sehingga kompetensi ini benar dapat di kontribusikan kepada masyarakat dan ilmu pengetahuan.

Tujuan program

Latar Belakang

Page 3: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

1.

Peserta Program

Lulusan program strata 2 dari perguruan tinggi di Indonesia yang terakreditasi, atau lulusan strata 2 dari luar negeri yang telah disetarakan oleh Ditjen Dikti.

Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi ini akan berguna bagi para akademisi, pengamat ekonomi, profesional dan pelaku bisnis yang berada dalam lingkungan pemerintahan, dunia bisnis, akademik maupun perorangan yang memerlukan kemampuan intelektual dan moral yang tinggi serta visi

Memiliki skor Tes Potensi Akademik (TPA) minimal 550 dan TOEFL, minimal500 atau IELTS minimal 6 yang masih berlaku (maksimal 2 th dari tanggal tes)Tes TPA dan TOEFL disediakan oleh Universitas Trisakti bagi yang belum memiliki.

2.

Mengikuti tes masuk tertulis dan wawancara yang dilakukan oleh tim seleksiProgram Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti.

Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan intansi terkait calon peserta.

Mengikuti program matrikulasi mata kuliah tertentu bila diperlukan atasrekomendasi tim seleksi program.

3.

4.

5.

Persyaratan calon peserta program ini adalah :

akademis dan bisnis yang tajam dan kedepan.

Page 4: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

KurikulumKurikulum Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi menggabungkan pembelajaran antara teori, studi kasus praktek bisnis, diskusi, dan penelitian yang diarahkan pada kemampuan analisa serta implikasinya. Adapun sebaran mata kuliah dan penelitian pada program ini adalah :

Mata Kuliah SKS1 2 3 4 5 6

S e m e s t e r

60

3333

3333

3333

66

6

6Total SKS

1234

5678

9101112

1314

15

16

No Kode

Ekonomi MikroEkonomi MakroEkonometrika/Analisa KuantitatifMetodologi Penelitian

Akuntansi Keuangan Akuntansi Manajemen

Filsafat Ilmu

Seminar Doktoral GCG, CSR, dan Etika Profesi

Seminar Doktoral Akuntansi Keuangan dan Pasar ModalSeminar Doktoral Pemeriksaan Akuntansi dan InvestigasiSeminar Doktoral Akuntansi ManajemenSeminar Doktoral Perpajakan dan Sistem Informasi Akuntansi

Proposal Penelitian & PresentasiDisertasi I (Pilot Studi Result)&Presentasi

Disertasi II (Defend-Close Exam)

Disertasi III (Open Exam)

Semester 1EIEU131EIEU132EIEU133EIEU134

Semester 2 EIAK231EIAK232EIAK233EIAK234

Semester 3 EIAK331EIAK332EIAK333EIAK334

Semester 4 EIAK461EIAK561

Semester 5 EIAK661A

Semester 6 EIAK761A

Page 5: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

Pertama dan satu-satuya program doktor

“Join Supervisory”

(bimbingan bersama)

Universitas Macquarie, Sydney – Australia & Universitas Trisakti, Jakarta – Indonesia

Program Doktor (S3) Universitas TrisaktiCotutelle Program

Program unik tingkat Doktor pertama dan satu-satunya di Indonesia antara

Universitas Trisakti, Jakarta – Indonesia dan Universitas Macquarie, Sydney – Australia.

Program ini memungkinkan mahasiswa doktoral memiliki gelar Doktor atau Ph.D

dari Universitas Trisakti atau Universitas Macquarie. Disertasi yang dibuat akan

dibimbing oleh pembimbing dari Universitas Trisakti dan Universitas Macquarie.

Mahasiswa menempuh pendidikan doktor di Universitas Trisakti dan 2 (dua)

semester di Universitas Macquarie untuk menyelesaikan disertasi. Disertasi

yang dibuat cukup 1 (satu) dengan kualitas dan standar pendidikan internasional.

Syarat :

1) Terdaftar sebagai mahasiswa Doktor di Universitas Trisakti.

2) Telah menyelesaikan S2 dengan membuat tesis, dengan minimal IPK 3,2 dan

nilai tesis, serta metode penelitian minimal B+.

3) Mempunyai skor IELTS minimal 6,5 dengan rata-rata keseluruhan dan skor

writing minimal 6.

Page 6: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

Awal perkuliahan di mulai setiap bulan Maret dan September satu mata kuliah memiliki bobot 3 SKS diadakan sebanyak 16 kali @ 150 menit dalam satusemester.

Perkuliahan dilaksanakan pada hari :

Perkuliahan

Masa Studi

Rabu jam

Sabtu Jam

08.00 - 13.0013.30 - 18.3008.00 - 13.0013.30 - 18.30

Masa studi normal pada Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi

adalah 6 Semester dengan IPK minimal 3.00 batas masa studi dapat diperpanjang

menjadi paling lama 14 semester. Bila dalam batas waktu yang telah ditentukan

mahasiswa tidak dapat menyelesaikan studinya, maka yang bersangkutan

dinyatakan putus sekolah (drop out). Beban studi untuk menyelesaikan program

doktor ini adalah 60 Satuan Kredit Semester (SKS) yang terdiri dari mata kuliah,

penelitian dan penulisan disertasi.

Page 7: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

Faculty Members

Nama Dosen Nama Dosen

Page 8: brosur program doktor bahasa indo 6-12-2018 · Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi Universitas Trisakti. Menyerahkan 2 referensi rekomendasi dari akademisi atau atasan

Program Doktor Ilmu Ekonomi Konsentrasi Akuntansi

Registrasi : Sekertariat Universitas Trisakti

Gedung Hendriawan Sie (S) Lt. 1 Kampus A

Jl. Kyai Tapa No. 1 Grogol - Jakarta Barat

Telp : (021) 56969061, 5603646, 5663232, Pes, 8346, Fax (021) 5644270

http://www.s3akuntansi-trisakti.ac.id