16
PNPM MANDIRI | PERKOTAAN BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (PNPM) MANDIRI - PERKOTAAN BOOKLET UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (PNPM) MANDIRI - PERKOTAAN

BOOKLET UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

Page 2: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

Page 3: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

1. Pengertian|12. PengelolaPinjamanBergulir|23. PenerimaManfaatPinjamanBergulir|24. KetentuanUmumPinjamanBergulir|25. TahapanPemberianPinjaman|36. ProsesPelayananPinjamanBergulir|67. Bagaimana UPK mengelola Pinjaman Bergulir agar

kinerjanyadankewenangannya|88. IndikatorPengukuranKinerjaPinjamanbergulir|99. ManfaatkinerjaPinjamanBerguliryangbaik|1110. PenangananPinjamanBermasalah|12

DaftarIsi

i

Page 4: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

Page 5: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PINJAMAN BERGULIR

PNPM Mandiri ( Program Nasional PemberdayaanMasyarakat) Mandiri berkomitmen untukmenanggulangi kemiskinan yang ada denganpemberdayaan masyarakat melalui kegiataninfrastruktur,sosialdanekonomi(tridaya).

Guna mendorong masyarakat dalam membangunmodal sosial di tiga kegiatan tersebut PNPM Mandirimemberikanbantuandanakemasyarakatyangdikenaldengan dana BLM (Bantuan Langsung Masyarakat)yang disalurkan melalui LKM (Lembaga KeswadayaanMasyarakat). Sebagian dana BLM tersebut dapatdipergunakan sebagai modal pemberian pinjamankepadamasyarakatmiskinyangdikenaldengannamaPinjamanBergulir.

Dana BLM merupakan aset masyarakat yang harusdikelola secara transparan dan bertanggung jawab,sehinggakedepandiharapkandanaBLMakanmenjadidana abadi bagi masyarakat kelurahan/desa dalampenanggulangankemiskinansecaraberkelanjutan.

Untuk memeperjelas pemahaman tentang PinjamanBergulir,berikutdisajikansekelumitinformasitentangkegiatanPinjamanBerguliryangdilayanidiUPK(UnitPengelolaKeuangan)LKM.

PinjamanBerguliradalahPinjamanberasaldarimodalstimulanDanaBLMyangdisalurkanolehUPKkepadamasyarakatmiskindikelurahan/desasebagaisalahsatuprogram yang disediakan oleh PNPM Mandiri untuk

1. Pengertian

Page 6: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

meningkatkankesejahteraanmereka.

Program Pinjaman Bergulir merupakan salah satupilihan masyarakat dari berbagai alternatif kegiatanuntukpenanggulangankemiskinan.

Pinjaman Bergulir dikelola oleh UPK – LKM yang telahmemenuhi syarat-syarat sebagaimana ditentukan dalamsikluspembentukanLKM/UPK.

PenerimamanfaatPinjamanBergulirinipadadasarnyaadalah seluruh warga miskin yang tercantum dalamPJM LKM (Program Jangka Menengah LKM) yangdiidentifikasi melalui PS (Pemetaan Swadaya).

Pinjaman Bergulir harus dimanfaatkan untukkepentingan produktif yang dpaat meningkatkanpendapatandanataukesejahteraanmereka.

Untuk dapat memperoleh Pinjaman Bergulir, perludiketahui terlebih dahulu ketentuan umum PinjamanBerguliryaitu: a. Peminjam adalah mereka yang tergabung

dalam KSM (Kelompok SwadayaMasyarakat)yangterdiridari5orangataulebih.

b. KSMcalonpeminjamdisyaratkanmemilikianggotaminimum30%wanitadanminimum30%anggotanyaadalahwargamasyarakatyangmiskinyangadadalamdaftarPS.

c. ParaanggotaKSMtersebuttelahmemilikiusahaataumemulaiusahabaru.

d. Para anggota KSM tersebut bersedia

2. Pengelolaan

Pinjaman Bergulir

3. Penerima

ManfaatPinjaman

Bergulir

4. Ketentuan

UmumPinjaman

Bergulir

Page 7: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

menanggung renteng (menanggungbesama sama) terhadap pembayarananggotalainyangmenunggak.

e. ParaanggotaKSMtersebuttelahmemilikisimpanan, baik dititipkan di UPK atau diLembagaKeuanganResmi(Bank,Koperasidll)dilokasitersebut.

f. Besar Pinjaman awal Rp. 500.000,- peranggota,danpinjamanberikutnyamaksimalRp. 2.000.000,- per anggota tergantungkelancaran pembayaran dan keadaankeuanganUPKsertaperkembanganusahaanggotaKSM.

g. JasaPinjamanditentukanolehLKMsebesar1,5 % - 3 % per bulan dihitung dari pokokmula-mula.

h. Jangkawaktupinjamanmaksimal1tahun. i. Pembayaranangsuranmaksimaldilakukan

bulanan.(harian, mingguan, 2 mingguandanataubulanan).

j. Apabila pinjaman telah mencapai Rp.2.000.000,- berturut-turut maksimalselama4(empat)kalipinjaman,bilamasihmemerlukan pinjaman dengan jumlahyanglebihtinggidifasilitasilewatprogramchaneling.

Tahapan dalam proses pemberian pinjaman diUPK,terdiridari:

a. TahapPermohonanPinjaman Pada tahap ini Ketua KSM mengajukan

permohonan pinjaman ke UPK dengan

5.Tahapan Pemberian Pinjaman

Page 8: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

menggunakan formulir permohonanPinjaman (form PB-02) yang dilampiridengan:

• BeritaacarapembentukanKSM • AturanMain • Formuli pengajuan pinjaman (form

PB.01) masing-masing anggotaKSM calon peminjam yang telahditandatanganisuami/istri

• Surat Kuasa pencairan tabungananggotaKSM(formPB.05)

b. TahapPemeriksaanPermohonanPinjaman Tahap ini dilakukan oleh petugas UPK,

bertujuanuntukmemeriksakelayakancalonpeminjam (KSM dan anggota KSM), baiksecara administratif maupun kunjunganketempatusahacalonpeminjam(anggotaKSM) agar pinjaman yang diberikan tepatwaktu, tepat jumlah dan tepat sasaransesuaiketentuanyangberlaku.

c. TahapPutusanPinjaman Pejabat pemutus adalah Manajer UPK,

dalam memberikan putusan persetujuan/ditolak permohonan pinjaman tersebutdidasarkan pada rekomendasi petugasdan Pengawas atas hasil pemeriksaanadministratifdanlapangan.

d. TahapPencairanPinjaman Pencairan pinjaman didasarkan putusan

Manajer UPK, kelengkapan yang harus

Page 9: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

dipenuhipadasaatpencairanadalah: • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman

Bergulir (form PB.03) yang diisilengkapdanditandatanganipengurusdananggotaKSMpeminjam.

• Bukti Kas Keluar (Model 1B) yangditandatanganipengurusUPK.

• KartuPinjamanKSM(modelUPK-04Adan04B).

e. TahapPembayaranKembali Pada prinsipnya pinjaman harus dibayar

kembalisesuaikesepakatansaatperjanjianpinjamanditandatangani.

• Ketua KSM menampung setoran(pokok, jasa, dan tabungan) darimasing-masing anggota KSMpeminjamuntukdisetorkankeUPK.

• Ketua KSM wajib mengingatkananggotanya atas kewajibanangsuran, dan apabila terdapattunggakanmakaketuadananggotaKSM peminjam wajib menanggungbersama(tanggungrenteng).

• Buktisetoranmenggunakanformulirmodel1A.

f. TahapPembinaan Tahapinibertujuanagarpinjamanbergulir

yangtelahdisalurkankepadaKSM(anggotaKSM) bermanfaat dan dikelola denganbaik dan pinjaman tersebut dikembalikansesuai yang diperjanjikan sehingga

Page 10: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

dana terseut dapat digulirkan kembalikepada masyarakat yang belum terlayanisebelumnya.DisamingituagarUPKtetaptumbuhsecaraberkelanjutan(sustain).

Alur/proses pelayanan Pinjaman Bergulir sejakpermohonans/dpencairan/realisasisebagaiberiku: (1) Anggota KSM menyerahkan ke Pengurus

KSM formpermohonan pinjaman (PB.01)yangtelahditandatanganisuami/istri.

(2) Pengurus pinjaman mengisi danmenandatangani form PB.02 (pengajuanpinjaman)danmenyerahkanformtersebutbesertalampirannyakepetugasUPK.

(3) Petugas UPK meneliti Form PB.02beserta lampirannya, mencatat padaregister permohonan pinjaman kemudianmenyerahkan ke Manajer UPK untukditeliti.

(4) ManajerUPKmenelitikelengkapanbarkaspengajuan pinjaman dan memberikandisposisi untuk diperksa ke lapangan olehpetugasUPK.

(5) Petugas UPK melakukan pemeriksaan ketempat tinggal dan usaha KSM/anggotauntuk mempeoleh gambaran layaktidaknyadiberikanpinjaman.

(6) PetugasUPKmenganalisisdanmemberikanrekomendasi atas hasil pemeriksaanlapangan.

(7) Manajer UPK berdasarkan hasilpemeriksaan, analisis dan rekomendasipetugas UPK memutus, menyetujui atau

6.Proses

PelayananPinjaman

Bergulir

Page 11: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

menolakpengajuanpinjamanKSM: (7a) Ya,Apabilaputusandisetujuibarkas

diserahkan ke petugas UPK untukdibuatkan kelengkapan persiapanpencairan(realisasi).

(7b) Tidak/tolakapabilaputusantolakbarkas permohonan dikembalilkankeKSM((7b).

(8) PetugasUPKmempersiapkanSuratPerjanjianPinjaman (PB.03), Kartu Pinjaman(), BuktiKas keluar termasuk pernyataan tanggungrenteng dan surat kuasa (apabila rekeningtanggung renteng tidak disimpan di UPK),dan menandatangankan surat-surat/formtersebutkepengurusKSMdananggota.

(9) Petugas UPK menyerahkan barkaspinjaman yang telah ditandatangani KSMuntuk diteliti dan ditandatangani ManajerUPK.

(10) Manajer UPK setelah meneliti danmenandatangani barkas pinjamanmenyerahkan barkas tersebut ke PetugasUPKsedangkankuitansi(buktikaskeluar)diserahkankeKasir.

(11) Kasir menyerahkan uang ke pengurusKSM menandatangani bukti kas keluar(rangkap3)dimanauangbersamatindasan1 diserahkan ke pengurus KSM dan aslidisimpansebagaibuktitransaksi.

(12) Kasir menyerahkan bukti uang keluarlembarke3untukdisimpandalambarkaspinjaman.

Page 12: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

Tabel.1FlowchartPelayananPinjamanBergulir.

Agar UPK bisa mengelola Pinjaman Bergulirnyaberkinerjabaik,makaperlumelakukanhal-halsebagaiberikut: a. UPK wajib mengelola pembukuannya

secarabaikdantertib. b. Petugas UPK wajib mematuhi semua

persyaratan pinjaman, prosedur dantahapan pemberian pinjaman, sertamelakukanpemeriksaan(analisa)pinjamandengan benar dan Manajer UPK harusmengawasi dengan cermat sesuai tugasdankewenangannya.

7.Bagaimana

UPKMengelolaPinjaman

BergulirAgar

Kinerjanya Baik?

Page 13: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

c. PetugasUPKharusmelakukankunjungandanmembinahubungan(silaturahmi)yangbaik dengan KSM dan anggotanya secaraterus menerus (berkelanjutan), agar bisadiketahui permasalahan yang terjadi dianggota KSM secara dini dan dicarikansolusinya.

d. PetugasUPKharusmemeliharahubungandan kerjasama dengan relawan, tokohmasyarakat, ulama dan aparat kelurahan/desa.Diharapkandenganjalinankomunikasiyang baik akan memudahkan bantuanmereka dalam mengingatkan KSM dananggotanyaterhadapkewajibanmembayarpinjamannya serta membantu penagihanterhadapmerekayangmenunggak.

Indikator utama untuk mengukur kinerja PinjamanBergulir antara lain penunggak, tunggakan, tingkatpembayaran kembali, rasio pendapatan dibandingbiaya, rasio investasi, jumlah masyarakat miskin danjumlahwanitayangmemperolehpinjaman.Penjelasanlebihrinciadalahsebagaiberikut: a. Penunggak(LoanatRisk)rendah, Rasio ini menunjukkan parbandingan

antara jumlah penunggak > 3 bulan/kaliangsuran dengan jumlah peminjam aktifyang ada di UPK, semakin rendah nilairasionyasemakinbaikkinerjaUPK.KriteriamemuaskanapabilaLAR<10%.

b. Tunggakan(PortfolioatRisk/PAR)rendah, Rasio ini menunjukkan perbandingan

antarajumlahpinjamanyangmengadung

8.IndikatorPengukuranKinerja PinjamanBergulir

Page 14: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

�0

tunggakan > 3 bulan/kali angsurandengan saldo seluruh pinjaman yangada di UPK. Semakin rendah nilainyarasionya, semakin baik kinerja UPK.KriteriamemuaskanapabilaPAR<10%

c. Rasio Pendapatan dibanding biaya– dikenal dengan istilah Cost Coverage(CCr),

Rasio ini menunjukkan perbandinganantara pendapatan (tunai) yangdiperoleh UPK dibandingkan denganbiaya (tunai) yanag dikeluarkan. Apabilarasiomenunjukkandibawah100%berartipendapatan yang diperoleh UPK tidakdapat menutup biaya yang dikeluarkan(rugi)danpadaakhirnyaakanmengurangimodal awal BLM. Kriteria memuaskanapabilaCCr>125%.

d. Rasio Investasi (Return on Investment/ROI)tinggi,

ROIadalahperbandinganantaralabayangdiperoleh UPK dengan dana BLM yangdigunakanuntukdanaPinjamanBerguilir.SemakintinggiROI,menunjukkanbahwaUPK telah berhasil menghimpun labayangsemakinbesar,dandapatdigunakanuntukpemupukanatasmodalawalBLM.KriteriamemuaskanapabilaROI>10.

e. Jumlahmasyarakatmiskin, Mengingat program PNPM Mandiri ini

(termasukkegiatanPinjamanBergulirnya)adalah ditujukan untuk menanggulangikemiskinan, maka semakin banyak

Page 15: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

��

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

masyarakat miskin yang bisa memperolehpinjamanmelaluiPinjamanBergulirini–dansemuanyaberkinerjabaik/lancar–berartikinerja Pinjaman Bergulir semakin baik.Idealnya pemanfaat kegiatan pinjamanbergulir 100% masyarakat miskin yangterdaptardalamPS2.

f. Jumlahpendudukwanitayangmemperolehpinjamansemakinbanyak,

Salah satu tujuan program PNPM Mandiriadalah tidak membedakan gender dalampartisipasi masyarakat. Untuk mencapaihal tersebutmakadalamPrograPinjamanBergulirinijumlahwanitayangmemperolehpinjaman juga menjadi indikatorkeberhasilan. Semakin banyak peminjamwanitayangmemperolehpinjaman,berartisemakin baik kinerja UPK. Partisifasiperempuan dikatakan baik/memuaskanapabila minimal mencapa 30% dari jumlahpeminjamaktif.

PinjamanBerguliryangberkinerjabaik,akanmembawamanfaatbagi: a. KSM dan anggotanya, mereka akan

mendapataksespinjamanberikutnya. b. MasyarakatmiskindiwilayahUPK,mereka

akanterbantukesejahteraannya. c. UPK, akan sustain (berkelanjutan)

kegiatannyakarenaakanterjadipemupukanmodal.

d. Petugas UPK, akan meningkatkesejahteraannya, karena dengan kinerja

9.Manfaat Kinerja Pinjaman yang Baik

Page 16: BOOKLET - p2kp.org · PDF fileLembaga Keuangan Resmi (Bank, Koperasi dll) di lokasi tersebut. ... • Dokumen Surat Perjanjian Pinjaman Bergulir (form PB.03) ... perjanjian pinjaman

BOOKLET | UNTUK PENDAMPING & PENGELOLA PINJAMAN BERGULIR

PNPM MANDIRI | PERKOTAAN

��

baik,pendapatanUPKmeningkatsehinggainsentif yang diterima petugas akanlebih baik, serta dapat menjadi sumberpendapatanyangberkelanjutan.

e. BKM, bisa merealisir pemberdayaanmasyarakat miskin yang diprogramkandalamPJMPronangkisnya.

f. Pemerintah, baik tingkat kelurahan/desadan diatasnya, akan merasakan manfaatbahwa masyarakat miskin di wilayahnya -yangkemudianakanterakumulasiketingkatdiatasnya-telahberhasilditanggulangidandiberdayakansampaiketingkatmandiri.

Pinjamanbermasalahadalahpinjamanyangtidakdapatdikembalikan oleh peminjam (KSM dan anggota KSMpeminjam), yang disepakati saat ditandatanganinyaperjanjian pinjaman. Untuk menyelesaikan pinjamanbermasalah, UPK dapat melakukan tindakan melalui2(dua)pendekatan,yaitu:a. Menagih Tunggakan, Melakukan kunjungan penagihankepadapeminjamyangmenunggak.b. MenyelamatkanPinjaman, Apabila terdapat pinjaman bermasalah perlu diselamatkan karena masih mempunyai kemampuan dan kemauan untuk membayar, dapatdiselamatkandengan: • Rescheduling(penjadualanulang). • Reconditioning((pengaturankembali

besar pinjaman tanpa merubahjangkawaktu).

• Restructuring (pengaturan kembalibesardanjangkawaktupinjaman).

10.Penanganan

PinjamanBermasalah