31
LKjIP 2018 [Laporan Kinerja Instansi Pemerintah] Dinas Kepemudaan Dan Olahraga Kabupaten Pekalongan Jl. Teuku Umar Kajen, Kabupaten Pekalongan 51161 | (0285) 381 783 e-mail : [email protected] | website : dinporapar-pekalongankab.web.id

BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

  • Upload
    others

  • View
    16

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

LKjIP 2018 [Laporan Kinerja Instansi Pemerintah] Dinas Kepemudaan Dan Olahraga Kabupaten Pekalongan Jl. Teuku Umar Kajen, Kabupaten Pekalongan 51161 | (0285) 381 783 e-mail : [email protected] | website : dinporapar-pekalongankab.web.id

Page 2: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

1

LKjIP DINPORAPAR 2017

BAB I

PENDAHULUAN

A. Gambaran Umum Organisasi

Berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2016 tentang Pembentukan

dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Pekalongan, Dinas Kepemudaan Dan

Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan terdiri dari tiga bidang, satu

sekretariat dan satu Unit Pelaksana Teknis (UPT). Dinas Kepemudaan Dan Olahraga

dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan merupakan salah satu unsur pelaksana

teknis bidang Kepemudaan, Olahraga, Kepariwisataan dengan tugas pokok dan

fungsinya sebagai penyelenggara otonomi daerah yang memberikan pelayanan

publik secara cepat dan tepat yang dilaksanakan dalam bentuk :

1. Pembangunan Bidang Kepemudaan melalui Pengembangan dan Keserasian

Kebijakan Pemuda

2. Pembangunan Bidang Olahraga melalui Pembinaan dan Pemasyarakatan

Olahraga

3. Pembangunan Bidang Pariwisata melalui Pengembangan Pemasaran

Pariwisata, Pengembangan Destinasi Pariwisata dan Pengembangan Kemitraan

Adapun Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten

Pekalongan dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsinya didukung oleh Sumber

Daya Manusia dengan perkembangan sebagai berikut :

1) Menurut Jabatan/Eselon/JFU :

Unit Kerja Eselon

II

Eselon

III

Eselon

IV JFU JFT Total

1 2 3 4 5 6 7

Kepala Dinas 1 - - - - 1

Sekretariat - 1 2 8 1 11

Bidang Kepemudaan - 1 2 2 - 5

Bidang Olahraga - 1 2 5 - 8

Bidang Pariwisata - 1 2 5 - 8

UPT Linggoasri - - 1 11 - 12

Total 45

1

Page 3: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

2

LKjIP DINPORAPAR 2017

2) Menurut Golongan :

Unit Kerja Gol. IV Gol. III Gol. II Total

1 2 3 4 5

Kepala Dinas 1 - - 1

Sekretariat 3 2 6 11

Bidang Kepemudaan 2 1 2 5

Bidang Olahraga 1 6 1 8

Bidang Pariwisata 1 6 1 8

UPT Linggoasri - 2 10 12

Total 45

3) Menurut Tingkat Pendidikan :

Unit Kerja Pasca

Sarjana

Sarjana/

D4

Sarjana

Muda/

D3

SMA/

SMK SMP/MTs Total

1 2 3 4 5 6 7

Kepala Dinas 1 - - - - 1

Sekretariat 3 2 2 4 - 11

Bidang Kepemudaan 2 1 - 2 - 5

Bidang Olahraga 1 5 1 1 - 8

Bidang Pariwisata 2 3 2 1 - 8

UPT Linggoasri - 1 1 7 3 12

Total 45

4) Menurut Jenis Kelamin :

Unit Kerja Laki-laki Perempuan Total

1 2 3 4

Kepala Dinas 1 - 1

Sekretariat 5 6 11

Bidang Kepemudaan 4 1 5

Bidang Olahraga 6 2 8

Bidang Pariwisata 3 5 8

UPT Linggoasri - 12 12

Total 45

B. Fungsi Strategis Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata

Berdasarkan pada tugas pokok dan fungsi Dinas Kepemudaan Dan

Olahraga dan Pariwisata dimaksud, maka Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan

Pariwisata secara umum memiliki Fungsi Strategis yaitu : Menjadi institusi

penyelenggara otonomi daerah yang memberikan pelayanan publik secara

Page 4: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

3

LKjIP DINPORAPAR 2017

cepat dan tepat yang dilaksanakan dalam bentuk pembangunan di bidang

kepemudaan, olahraga dan pariwisata.

Secara singkat Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata memiliki

mandat yang harus dipertanggungjawabkan dalam kaitannya penggunaan sumber

daya, yaitu :

1. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi pengembangan prestasi kepemudaan;

2. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi pengembangan prestasi olahraga;

3. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi pengembangan pariwisata;

4. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi pelayanan publik;

5. Meningkatkan kualitas pelayanan administrasi kepegawaian di lingkungan Dinas.

C. Permasalahan Utama yang dihadapi Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan

Pariwisata

Adapun permasalahan utama yang dihadapi oleh Dinas Kepemudaan Dan

Olahraga dan Pariwisata dalam rangka pelaksanaan tugas pokok fungsi adalah

sebagai berikut :

1. Keterbatasan SDM yang berkualitas di Bidang Kepemudaan, Olahraga dan

Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran

2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum optimal,

antara lain dapat dilihat dari masih rendahnya akses dan kapasitas generasi

muda dalam berbagai tahapan pembangunan

3. Belum melembaganya jiwa wirausaha/ enterpreneurship di kalangan generasi

muda dan OKP

4. Belum optimalnya peran organisasi kepemudaan dalam upaya peningkatan

kapasitas anggotanya

5. Belum optimalnya upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba

6. Masih minimnya prestasi di bidang kepemudaaan di banding daerah lain

7. Belum optimalnya pembinaan dan pemasyarakatan olahraga

8. Masih kurangnya prestasi dan penghargaan di bidang olahraga

9. Pertumbuhan jumlah wisatawan di Kabupaten Pekalongan masih rendah, belum

sesuai dengan potensi obyek wisata yang ada

10. Kurang intensifnya promosi dan edukasi masyarakat tentang sadar wisata dan

pengembangan wisata tematik (wisata budaya, wisata pendidikan dan

ekowisata/wisata bahari) dan destinasi wisata di Kabupaten Pekalongan

Page 5: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

4

LKjIP DINPORAPAR 2017

11. Belum optimalnya pemasaran paket wisata di Kabupaten Pekalongan secara

terintegrasi dengan paket wisata di wilayah Sampan (Sapta Mitra Pantura) dan

Jawa Tengah pada umumnya

12. Keterbatasan lahan dalam pengembangan objek wisata

13. Keterbatasan jumlah SDM Dinporapar dalam pelaporan dan evaluasi

pelaksanaan tugas urusan kepemudaan, olahraga dan pariwisata sehingga

penyelesaian pekerjaan sering terkendala dan tidak tepat waktu

Page 6: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

5

LKjIP DINPORAPAR 2017

BAB II

PERENCANAAN KINERJA

A. PERENCANAAN STRATEGIS

Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan

Pariwisata Tahun 2016-2021, adalah sebuah dokumen perencanaan lima

tahunan yang akan dijadikan acuan bagi perencanaan tahunan selama kurun

waktu Tahun 2016-2021.

Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten

Pekalongan mempunyai peran yang sangat strategis dalam pelaksanaan

pemerintahan, pembangunan dan pelayanan masyarakat yang mendukung

pencapaian tujuan dan sasaran pembangunan Kabupaten Pekalongan.

1. Visi

Dalam rangka menunjang pembangunan di masa depan dan

dapat memberikan motivasi kepada seluruh aparatur di dalamnya. Untuk

lebih berkreatif dan berinovasi dalam menciptakan kondisi yang lebih

kondusif sehingga akan membutuhkan komitmen seluruh jajaran dalam

memberikan pelayanan yang prima.

Kabupaten Pekalongan memiliki visi yang disepakati bersama

untuk menjadi pedoman dalam melaksanakan tugas-tugas pembangunan.

"Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Pekalongan yang

Sejahtera dan Bermartabat Berbasis Kearifan Lokal"

2. Misi

Untuk menunjang visi tersebut maka Kabupaten Pekalongan juga

mempunyai misi sebagai berikut :

1. Mewujudkan pemerintahan yang bersih dan baik.

2. Meningkatkan pembangunan infrastruktur yang berbasis pada

pemerataan wilayah dan berwawasan lingkungan.

3. Memantapkan kondisi sosial budaya yang berbasis kearifan lokal.

4. Fasilitasi terhadap pembangunan ekonomi kerakyatan berbasis pada

UMKM, pertanian dan peternakan.

2

Page 7: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

6

LKjIP DINPORAPAR 2017

5. Mendorong iklim investasi yang berbasis pada potensi dan budaya

daerah.

6. Mewujudkan rasa aman dan adil pada masyarakat.

7. Meningkatkan partisipasi aktif masyarakat dalam pembangunan. Misi

3. Tujuan

Tujuan adalah hasil yang akan dicapai dalam kurun waktu satu

sampai dengan lima tahun. Tujuan tersebut selaras dengan visi dan misi unit

organisasi. Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten

Pekalongan dalam melaksanakan tugas-tugas pelaksanaan pemerintahan

dan pembangunan dalam mewujudkan visi dan misinya telah merumuskan

tujuan yang hendak dicapai yaitu :

a. Meningkatkan kualitas dan kuantitas SDM Kepemudaan yang

berkarakter

b. Meningkatkan kualitas dan kuantitas SDM Keolahragaan yang unggul

dan pemasyarakatan olahraga

c. Mengoptimalkan pengembangan pemasaran, destinasi wisata dan

kemitraan pariwisata

4. Sasaran

Sasaran adalah hasil yang akan secara nyata dicapai oleh unit

organisasi yang spesifik, terukur dalam kurun waktu tertentu. Dalam

mencapai tujuan tersebut, Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata

Kabupaten Pekalongan mempunyai sasaran sebagai berikut :

a. Terbinanya pemuda yang berkarakter dan unggul

b. Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM keolahragaan serta aktivitas

pemasyarakatan olahraga

c. Meningkat-nya pengemba-ngan pemasaran, destinasi wisata dan

kemitraan

d. Meningkatnya kualitas pelayanan administrasi perkantoran

e. Meningkatnya kualitas SDM

Dalam rangka mewujudkan tujuan dan sasaran agar dapat

diforkulasikan secara terukur, spesifik dan mudah dicapai dan rasinal yang

akan dilaksanakan dalam jangka waktu 5 (lima) tahun ke depan, maka

diperlukan indikator dan target kinerja sasaran sebagai tolok ukur untuk

mengukur keberhasilan atau kegagalan dalam pencapaian setiap sasaran

Page 8: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

7

LKjIP DINPORAPAR 2017

yang telah ditetapkan. Berikut ini adalah rencana kinerja pelayanan jangka

menengah Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten

Pekalongan dalam tabel sebagai berikut :

Tabel 2.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Kinerja

Pelayanan Dinporapar

TUJUAN SASARAN INDIKATOR

KINERJA

TARGET

2016 2017 2018 2019 2020 2021

1 2 3 4 5 6 7 8 9

Mengoptimalkan

fasilitasi ekonomi

kerakyatan dalam

rangka

peningkatan

kinerja koperasi,

industri kecil dan

menengah, Usaha

mikro kecil dan

menengah

(UMKM)

serta pariwisata.

Meningkatn

ya

kontribusi

pariwisata

terhadap

PAD

Nilai

Pendapatan

sektor

pariwisata

(Rp/tahun)

590,231,

400

643,888,

800

697,546,

200

751,203,

600

804,861,

000

858,518,

400

Merevitalisasi

potensi

sosial dan budaya

lokal yang mampu

bersaing dengan

meningkatkan

branding produk

daerah.

Meningkatn

ya

keberagam

an dan

kualitas

potensi

unggulan

daerah.

Persentase

prestasi

pemuda

Tingkat

Provinsi dan

Nasional (%)

20 20 22 22 24 24

Persentase

prestasi

Olahraga

Tingkat

Provinsi dan

Nasional (%)

25.64 27.38 28.03 29.47 30.94 32.49

Page 9: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

8

LKjIP DINPORAPAR 2017

B. PERJANJIAN KINERJA (PK) TAHUN 2018

Perjanjian Kinerja merupakan proses penyusunan rencana kinerja

kegiatan tahunan, sebagai penjabaran dari sasaran dan program yang telah

ditetapkan. Didalamnya ditetapkan rencana capaian kinerja tahunan untuk

seluruh indikator kinerja yang ada pada tingkat sasaran. Penyusunan ini seiring

dengan agenda penyusunan kebijakan anggaran serta merupakan komitmen

seluruh anggota organisasi untuk mencapainya dalam tahun tertentu. Berbagai

kegiatan telah dilaksanakan guna mendorong tercapainya sasaran-sasaran yang

diharapkan dapat tercapai tahun 2018. Dengan tercapainya sasaran yang

ditargetkan akan mempercepat terwujudnya Tujuan Strategis Dinas

Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan, yang akan

berkontribusi pada pencapaian Visi dan Misi Bupati Pekalongan. Rencana kinerja

Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata pada Tahun 2018 dituangkan

ke dalam 8 (delapan) program, yaitu : Program Pengembangan dan Keserasian

Kebijakan Pemuda, Program Pembinaan dan Pemasyarakatan Olahraga,

Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata, Program Pengembangan

Destinasi Pariwisata, Program Pengembangan Kemitraan, Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran, Program Peningkatan Sarana dan Prasarana

Aparatur, Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur. Kemudian

dijabarkan ke dalam 61 (enam puluh satu) kegiatan yang didukung oleh APBD

Kabupaten Pekalongan sebesar Rp 8.280.330.500,- (Delapan milyar dua ratus

delapan puluh juta tiga ratus tiga puluh ribu lima ratus rupiah), dengan komposisi

: Anggaran pendukung langsung pencapaian sasaran strategis sebesar Rp

7.669.680.500,- dan anggaran pendukung tidak langsung (administrasi

perkantoran) sebesar Rp 610.650.000,-. Masing-masing program kemudian

dijabarkan lebih lanjut ke dalam uraian kegiatan indikator hasil kinerja dan

rencana tingkat capaian (target).

Tujuan disusunnya Perjanjian Kinerja adalah :

1. Sebagai wujud nyata komitmen antara penerima dan pemberi amanah untuk

meningkatkan integritas, akuntabilitas, transparansi dan kinerja aparatur.

2. Menciptakan tolok ukur kinerja sebagai dasar evaluasi kinerja aparatur.

3. Sebagai dasar penilaian keberhasilan/kegagalan pencapaian tujuan dan

sasaran organisasi dan sebagai dasar pemberian penghargaan dan sanksi.

4. Sebagai dasar bagi pemberi amanah untuk melakukan monitoring, evaluasi

dan supervisi atas perkembangan/kemajuan kinerja penerima amanah.

Page 10: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

9

LKjIP DINPORAPAR 2017

5. Sebagai dasar dalam penetapan sasaran kerja pegawai (SKP).

Secara singkat gambaran mengenai keterkaitan antara Tujuan, Sasaran,

Indikator dan Target Kinerja yang telah disepakati antara Dinas Kepemudaan

Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan dengan Bupati

Pekalongan Tahun 2018, secara lengkap tercantum pada Lampiran 1.

Page 11: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

10

LKjIP DINPORAPAR 2017

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA

A. Capaian Kinerja Organisasi

Sebagai tindak lanjut pelaksanaan PP No 8 Tahun 2006 tentang

Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah dan Peraturan

Presiden Nomor 29 Tahun 2015 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah, serta Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan

Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis

Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan tata cara Review Atas Laporan

Kinerja Instansi Pemerintah, setiap pemerintah wajib menyusun Laporan

Kinerja yang melaporkan progres kinerja atas mandat dan sumber daya yang

digunakannya.

B. Pengukuran Kinerja

Kerangka Pengukuran Kinerja di Pemerintah Kabupaten Pekalongan

dilakukan dengan mengacu ketentuan dalam Peraturan Presiden RI Nomor

29 Tahun 2014 dan Permenpan RB Nomor 53 Tahun 2014. Adapun

pengukuran kinerja tersebut dengan rumus sebagai berikut :

1. CAPAIAN INDIKATOR KINERJA UTAMA

a. Apabila semakin tinggi realisasi menunjukkan smeakin tingginya

kinerja atau semakin rendah realisasi menunjukkan makin rendahnya

kinerja, digunakan rumus :

𝐶𝑎𝑝𝑎𝑖𝑎𝑛 𝐼𝑛𝑑𝑖𝑘𝑎𝑡𝑜𝑟 𝐾𝑖𝑛𝑒𝑟𝑗𝑎 𝑈𝑡𝑎𝑚𝑎 = 𝑅𝑒𝑎𝑙𝑖𝑠𝑎𝑠𝑖

𝑇𝑎𝑟𝑔𝑒𝑡𝑥100%

b. Apabila semakin tinggi realisasi menunjukkan semakin rendahnya

kinerja atau semakin rendah realisasi menunjukkan semakin tingginya

kinerja, digunakan rumus :

3

Page 12: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

11

LKjIP DINPORAPAR 2017

𝐶𝑎𝑝𝑎𝑖𝑎𝑛 𝐼𝑛𝑑𝑖𝑘𝑎𝑡𝑜𝑟 𝐾𝑖𝑛𝑒𝑟𝑗𝑎 𝑈𝑡𝑎𝑚𝑎

= 𝑅𝑒𝑎𝑙𝑖𝑠𝑎𝑠𝑖

𝑇𝑎𝑟𝑔𝑒𝑡𝑥100% Capaian Indikator Kinerja Utama

= Target − (Realisasi − Target)

Targetx100%

Atau

𝐶𝑎𝑝𝑎𝑖𝑎𝑛 𝐼𝑛𝑑𝑖𝑘𝑎𝑡𝑜𝑟 𝐾𝑖𝑛𝑒𝑟𝑗𝑎 𝑈𝑡𝑎𝑚𝑎

= 𝑅𝑒𝑎𝑙𝑖𝑠𝑎𝑠𝑖

𝑇𝑎𝑟𝑔𝑒𝑡𝑥100% Capaian Indikator Kinerja Utama

= (2 x Target) − Realisasi

Targetx100%

Dalam rangka melakukan evaluasi keberhasilan atas pencapaian

tujuan dan sasaran organisasi sebagaimana yang telah ditetapkan pada

perencanaan jangka menengah, maka digunakan skala pengukuran

sebagai berikut :

Tabel 3.1.

Skala pengukuran Kinerja

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

NO SKALA CAPAIAN KINERJA KATEGORI

1 Lebih dari 100% Sangat baik

2 75 - 100% Baik

3 55 - 74% Cukup

4 Kurang dari 55% Kurang

Pada Tahun 2018, Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata

Kabupaten Pekalongan telah melaksanakan seluruh program dan

kegiatan yang menjadi tanggung jawabnya. Sesuai dengan Perjanjian

Kinerja Kepala Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata

Kabupaten Pekalongan Tahun 2018 dan Rencana Strategis Dinas

Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata, terdapat 3 (tiga) sasaran

strategis yang harus diwujudkan pada Tahun 2018, yaitu :

1) Sasaran Strategis 1.1 : Terbinanya Pemuda yang Berkarakter dan

Unggul

Page 13: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

12

LKjIP DINPORAPAR 2017

Tolok ukur capaian Sasaran Strategis 1.1, terdiri dari 7 (tujuh) indikator

yaitu : Persentase Organisasi Kepemudaan yang aktif (%),Persentase

organisasi pemuda yang dibina (%),Jumlah pemuda pelopor berprestasi

tingkat Kab/prov/nas, Jumlah Prestasi Pemuda Tingkat Provinsi, Jumlah

Prestasi Pemuda Tingkat Nasional, Jumlah pemuda yang memiliki

pengetahuan tentang P4GN, Jumlah kelompok wirausaha pemuda.

Untuk mengukur capaian kinerja pada Sasaran Strategis 1 dimaksud

maka dilakukan pengukuran kinerja sebagai berikut :

Tabel 3.2.

Capaian Kinerja Sasaran Strategis 1

Terbinanya Pemuda yang Berkarakter Unggul

No Indikator Kinerja Relisasi

2017

Tahun 2018 Target

Akhir

Renstra

(2021)

% Capaian

terhadap

Target Akhir

Renstra

(2021)

Target Realisasi %

Capaian

1 2 3 4 5 6 7 8

1 Persentase

Organisasi

Kepemudaan

yang aktif (%)

72,5 77,5 72,5 93,55% 80 90,63%

2 Persentase

organisasi

pemuda yang

dibina (%)

72,5 73,17% 74,29% 101,53% 85,71 86,68%

3 Jumlah pemuda

pelopor

berprestasi tingkat

Kab/prov/nas

9 13 8 61,54% 13 61,54%

4 Jumlah Prestasi

Pemuda Tingkat

Provinsi

1 6 5 83,33% 6 83,33%

5 Jumlah Prestasi

Pemuda Tingkat

Nasional

1 2 2 100,00% 2 100,00%

6 Jumlah pemuda

yang memiliki

pengetahuan

tentang P4GN

50 140 90 64,29% 200 45,00%

Page 14: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

13

LKjIP DINPORAPAR 2017

No Indikator Kinerja Relisasi

2017

Tahun 2018 Target

Akhir

Renstra

(2021)

% Capaian

terhadap

Target Akhir

Renstra

(2021)

Target Realisasi %

Capaian

1 2 3 4 5 6 7 8

7 Jumlah kelompok

wirausaha

pemuda

16 18 18 100% 18 89%

Persentase Capaian Sasaran Strategis 1.1 86,32% 81,02%

Secara umum capaian kinerja sebagian besar indikator pada

Sasaran Terbinanya pemuda yang berkarakter unggul tercapai sebesar

86,32% atau kategori Baik. Untuk indikator Persentase Kepemudaan

yang Aktif (%) tercapai 93,55%, dengan target 77,5% realisasi 72,5%.

Indikator Organisasi Pemuda yang dibina (%) tercapai 101,53%, dengan

target 73,17% realisasi 74,29%. Indikator Jumlah pemuda pelopor

berprestasi tingkat Kab/prov/nas tercapai 61,54%, dengan target 13

orang realisasi 8 orang. Indikator Jumlah Prestasi Pemuda Tingkat

Provinsi tercapai 83,33%, dengan target 6 prestasi realisasi 5 prestasi.

Indikator Jumlah Prestasi Pemuda Tingkat Nasional tercapai 100%,

dengan target 2 prestasi realisasi 2 prestasi. Indikator Jumlah pemuda

yang memiliki pengetahuan tentang P4GN tercapai 64,29%, dengan

target 140 orang realisasi 90 orang. Sementara untuk indikator Jumlah

kelompok wirausaha pemuda tercapai 100%, dengan target 18 kelompok

realisasi 18 kelompok.

Apabila dibandingkan dengan Tahun 2017, capaian kinerja pada

Sasaran Strategis 1.1 pada Tahun 2017 secara umum mengalami

peningkatan yang signifikan, yaitu dari 71,07% menjadi 86,32%.

Capaian kinerja Tahun 2018 pada Sasaran Strategis 1.1 apabila

dibandingkan dengan target jangka menengah/target akhir Renstra

yang telah ditetapkan dalam perencanaan strategis Dinas Kepemudaan

Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan telah tercapai

81,02%. Hal ini berarti cukup sesuai dengan target yang telah ditetapkan,

dengan penjelasan indikator Persentase Kepemudaan yang Aktif (%)

tercapai 90,63%. Indikator Organisasi Pemuda yang dibina (%) tercapai

Page 15: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

14

LKjIP DINPORAPAR 2017

86,68%. Indikator Jumlah pemuda pelopor berprestasi tingkat

Kab/prov/nas tercapai 61,54%. Indikator Jumlah Prestasi Pemuda

Tingkat Provinsi tercapai 83,33%. Indikator Jumlah Prestasi Pemuda

Tingkat Nasional tercapai 100%. Indikator Jumlah pemuda yang memiliki

pengetahuan tentang P4GN tercapai 45%. Sementara untuk indikator

Jumlah kelompok wirausaha pemuda tercapai 100%.

Anggaran untuk mendukung pencapaian Sasaran Strategis 1.1

adalah sebesar Rp 752.116.283,- atau 94,6% dari pagu total sebesar Rp

795.000.000,-.

Program/kegiatan yang menunjang keberhasilan pencapaian

Sasaran Strategis 1.1 adalah Program Pengembangan dan Keserasian

Kebijakan Pemuda antara lain :

a. Kegiatan Fasilitasi Kreativitas dan Karya Pemuda

b. Evaluasi dan Pembinaan Organisasi Kepemudaan

c. Pemilihan Pemuda Pelopor

d. Seleksi dan Pengiriman JPI, BPAP

e. Pengiriman Seleksi KPN, PPAN dan Pengiriman Kegiatan

Kepemudaan Tingkat Provinsi Jawa Tengah

f. Pembinaan Kewirausahaan Pemuda

g. Pembentukan dan Pembinaan Paskibraka

h. Lomba Tata Upacara Bendera dan Baris Berbaris

Hambatan dan kendala dalam pencapaian Sasaran Strategis

diantaranya adalah sebagai berikut :

a) Belum dapat tercakupnya semua organisasi kepemudaan (OKP)

yang dibina dan dievaluasi di Kabupaten Pekalongan.

b) Jumlah prestasi pemuda yang diraih di tingkat provinsi maupun

nasional belum optimal dan capaian masih rendah. Begitu juga

dengan jumlah pemuda pelopor di Kabupaten dalam satu tahun

belum dapat memenuhi target.

c) Jumlah pemuda yang dibina untuk P4GN jumlahnya tidak sesuai

Renstra dikarenakan anggaran yang tidak mencukupi dari yang

dibutuhkan.

d) Masih banyaknya jumlah pemuda miskin di Kabupaten Pekalongan.

Page 16: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

15

LKjIP DINPORAPAR 2017

Alternatif solusi untuk mengatasi hambatan dan kendala.

a. Melakukan evaluasi dan pembinaan terhadap semua organisasi

kepemudaan (OKP) yang aktif di Kabupaten Pekalongan.

b. Pembinaan, Pelatihan dan pemberian bantuan terhadap para

pemuda Kabupaten Pekalongan di bidang kewirausahaan maupun

keterampilan untuk mengurangi jumlah pemuda miskin.

c. Seleksi dan pengiriman pemuda ke tingkat Provinsi maupun

Nasional secara ketat dan menyeluruh agar dapat terpilih dan

dikirimkannya peserta kegiatan kepemudaan ke tingkat provinsi dan

nasional yang berkualitas dan potensial.

2) Sasaran Strategis 1.2 : Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM

keolahragaan serta aktivitas

pemasyarakatan olahraga

Tolok ukur capaian Sasaran Strategis 1.2, terdiri dari 3 (tiga) indikator

yaitu : Persentase organisasi olahraga yang aktif (%), Persentase jumlah

atlet yang dikirim pada berbagai event kejuaraan (%), Persentase

pelaksanaan pembinaan terhadap atlet, pelatih dan wasit cabang

olahraga (%). Untuk mengukur capaian kinerja pada Sasaran Strategis 2

dimaksud maka dilakukan pengukuran kinerja sebagai berikut :

Tabel 3.3.

Capaian Kinerja Sasaran Strategis 2

Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM keolahragaan serta aktivitas

pemasyarakatan olahraga

No Indikator Kinerja Relisasi

2017

Tahun 2018 Target

Akhir

Renstra

(2021)

% Capaian

terhadap

Target Akhir

Renstra

(2021)

Target Realisasi %

Capaian

1 2 3 4 5 6 7 8

1 Persentase

organisasi

olahraga yang

aktif (%)

66 70 70 100% 81 86,42%

Page 17: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

16

LKjIP DINPORAPAR 2017

No Indikator Kinerja Relisasi

2017

Tahun 2018 Target

Akhir

Renstra

(2021)

% Capaian

terhadap

Target Akhir

Renstra

(2021)

Target Realisasi %

Capaian

1 2 3 4 5 6 7 8

2 Persentase

jumlah atlet yang

dikirim pada

berbagai event

kejuaraan (%)

100 100 100 100% 100 100%

3 Persentase

pelaksanaan

pembinaan

terhadap atlet,

pelatih dan wasit

cabang olahraga

(%)

100 100 100 100% 100 100%

Persentase Capaian Sasaran Strategis 1.1 100% 95,47%

Secara umum capaian kinerja sebagian besar indikator pada

Sasaran Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM keolahragaan serta

aktivitas pemasyarakatan olahraga tercapai sebesar 100% atau kategori

Baik. Untuk indikator Persentase organisasi olahraga yang aktif tercapai

100%, dengan target 70% realisasi 100%. Indikator Persentase jumlah

atlet yang dikirim pada berbagai event kejuaraan tercapai 100%, dengan

target 100% realisasi 100%. Dan indikator Persentase pelaksanaan

pembinaan terhadap atlet, pelatih dan wasit cabang olahraga tercapai

100%, dengan target 100% realisasi 100%.

Apabila dibandingkan dengan Tahun 2017, capaian kinerja pada

Sasaran Strategis 1.2 pada Tahun 2018 secara umum mempunyai

persentase sama meskipun target capaian cenderung meningkat.

Capaian kinerja Tahun 2018 pada Sasaran Strategis 1.2 apabila

dibandingkan dengan target jangka menengah/target akhir Renstra

yang telah ditetapkan dalam perencanaan strategis Dinas Kepemudaan

Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan telah tercapai

95,47%. Hal ini berarti telah sesuai dengan target yang telah ditetapkan,

dengan penjelasan indikator Persentase organisasi olahraga yang aktif

Page 18: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

17

LKjIP DINPORAPAR 2017

tercapai 86,42%. Indikator Persentase jumlah atlet yang dikirim pada

berbagai event kejuaraan tercapai 100%. Indikator Persentase

pelaksanaan pembinaan terhadap atlet, pelatih dan wasit cabang

olahraga tercapai 100%.

Anggaran untuk mendukung pencapaian Sasaran Strategis 1.2

adalah sebesar Rp 2.466.000.000,- atau 98,53% dari pagu total sebesar

Rp 2.429.990.363,-

Program/kegiatan yang menunjang keberhasilan pencapaian

Sasaran Strategis 1.2 adalah Program Pembinaan dan Pemasyarakatan

Olahraga antara lain :

a. Pengiriman Event Olahraga Lokal, Regional dan Nasional

b. Penyelenggaraan kompetisi Tingkat Kabupaten

c. Pembibitan dan Pembinaan Olahraga Berbakat

d. Pemberdayaan Penyelenggaraan/Kegiatan Olahraga Masyarakat

e. Olahraga Massal dan Pembudayaan Olahraga

f. Pemeliharaan rutin/berkala sarana prasarana olahraga

g. Liga Pendidikan

h. Pembinaan Peningkatan Prestasi Olahraga Pelajar (POPDA)

i. Pengadaan Sarana dan Prasarana Olahraga

j. Pemberdayaan Atlet Difabel

k. Tuan Rumah Jambore FORMI Tingkat Jawa Bali

l. Penghargaan Atlet dan Pelatih Berprestasi

m. Pembinaan Peningkatan Prestasi Olahraga O2SN (Olimpiade Siswa

Nasional)

Hambatan dan kendala dalam pencapaian Sasaran Strategis

diantaranya adalah sebagai berikut :

a) Belum semua cabang olahraga dapat memperoleh prestasi di

tingkat Provinsi maupun Nasional

b) Kurang memadainya sarana prasarana olahraga di Kabupaten

Pekalongan, dari cabang olahraga yang sudah ada maupun cabang

olahraga yang baru dibentuk.

Alternatif solusi untuk mengatasi hambatan dan kendala.

Page 19: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

18

LKjIP DINPORAPAR 2017

a) Peningkatan pelatihan dan pembinaan bagi atlet agar memperoleh

prestasi lebih baik di tingkat Provinsi amupun Nasional

b) Memfasilitasi cabang olahraga baru maupun yang sudah ada

dengan sarana prasarana yang memadai

3) Sasaran Strategis 1.3 : Meningkatnya pengembangan pemasaran,

destinasi wisata dan kemitraan

Tolok ukur capaian Sasaran Strategis 1.3, terdiri dari 3 (tiga) indikator

yaitu : Persentase pelaksanaan promosi pariwisata (%), Persentase

jumlah destinasi pariwisata yang dikembangkan (%), Persentase

pelaksanaan kerjasama dengan mitra pariwisata (Pokdarwis) (%). Untuk

mengukur capaian kinerja pada Sasaran Strategis 3 dimaksud maka

dilakukan pengukuran kinerja sebagai berikut :

Page 20: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

19

LKjIP DINPORAPAR 2017

Tabel 3.4.

Capaian Kinerja Sasaran Strategis 3

Meningkatnya pengembangan pemasaran, destinasi wisata dan

kemitraan

No Indikator Kinerja Relisasi

2017

Tahun 2018 Target

Akhir

Renstra

(2021)

% Capaian

terhadap

Target Akhir

Renstra

(2021)

Target Realisasi %

Capaian

1 2 3 4 5 6 7 8

1 Persentase

pelaksanaan

promosi

pariwisata (%)

100 100 100 100% 100 100%

2 Persentase

jumlah destinasi

pariwisata yang

dikembangkan

(%)

100 100 100 100% 100 100%

3 Persentase

pelaksanaan

kerjasama

dengan mitra

pariwisata

(Pokdarwis) (%)

100 100 100 100% 100 100%

Persentase Capaian Sasaran Strategis 1.1 100% 100%

Secara umum capaian kinerja sebagian besar indikator pada

Sasaran Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM keolahragaan serta

aktivitas pemasyarakatan olahraga tercapai sebesar 100% atau kategori

Baik. Untuk indikator Persentase pelaksanaan promosi pariwisata

tercapai 100%, dengan target 100% realisasi 100%. Indikator

Persentase jumlah destinasi pariwisata yang dikembangkan tercapai

100%, dengan target 100% realisasi 100%. Dan indikator Persentase

pelaksanaan kerjasama dengan mitra pariwisata (Pokdarwis) tercapai

100%, dengan target 100% realisasi 100%.

Apabila dibandingkan dengan Tahun 2017, capaian kinerja pada

Sasaran Strategis 1.3 pada Tahun 2018 secara umum mempunyai

persentase sama.

Page 21: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

20

LKjIP DINPORAPAR 2017

Capaian kinerja Tahun 2018 pada Sasaran Strategis 1.3 apabila

dibandingkan dengan target jangka menengah/target akhir Renstra

yang telah ditetapkan dalam perencanaan strategis Dinas Kepemudaan

Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan telah tercapai

100%. Hal ini berarti telah sesuai dengan target yang telah ditetapkan,

dengan penjelasan indikator Persentase pelaksanaan promosi

pariwisata tercapai 100%. Indikator Persentase jumlah destinasi

pariwisata yang dikembangkan tercapai 100%. Indikator Persentase

pelaksanaan kerjasama dengan mitra pariwisata (Pokdarwis) tercapai

100%.

Anggaran untuk mendukung pencapaian Sasaran Strategis 1.3

adalah sebesar Rp 3.463.589.992,- atau 98,47% dari pagu total sebesar

Rp 3.517.355.000,-. Dengan rincian anggaran tiap program, yaitu

Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata dengan pagu

Rp.1.090.000.000,- terealisasi Rp 1.081.865.992,- atau 99,25%,

Program Pengembangan Destinasi Pariwisata dengan pagu

Rp.1.357.355.000,- terealisasi Rp 1.344.024.000,- atau 99,01%,

Program Pengembangan Kemitraan dengan pagu Rp 3.517.355.000,-

atau Rp.3.463.589.992,- atau 98,47%.

Program/kegiatan yang menunjang keberhasilan pencapaian

Sasaran Strategis 1.3 terdapat 3 (tiga) program antara lain :

1. Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata, mempunyai

kegiatan :

1.1. Pengembangan Jaringan Kerjasama Promosi Pariwisata

1.2. Penyelenggaraan Event Syawalan

1.3. Pengadaan Media Promosi Pariwisata

1.4. Pelaksanaan Promosi Pariwisata Nusantara

1.5. Penyelenggaraan Festival Rogojembangan

1.6. Penyelenggaraan Lomba dan Pameran Burung Berkicau Tingkat

Nasional

2. Program Pengembangan Destinasi Pariwisata

2.1. Pemeliharaan rutin/berkala objek wisata

2.2. Penyediaan bahan logistik objek wisata

Page 22: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

21

LKjIP DINPORAPAR 2017

2.3. Penataan dan Pengembangan Daya Tarik Wisata Linggoasri

2.4. Pembangunan Musholla dan MCK Objek Wisata Pantai Depok

2.5. Penyusunan Masterplan Kawasan Watubahan Lemahabang

2.6. Pembangunan Basecamp Puncak Tugu Merah Putih

Petungkriyono

2.7. Pembangunan Basecamp Puncak Kendalisodo Petungkriyono

2.8. Pembangunan Jembatan Wisata Curug Bajing Petungkriyono

3. Program Pengembangan Kemitraan

3.1. Pemilihan Duta Wisata

3.2. Bukaan Bendungan Gumbiro

3.3. Festival Durian Kabupaten Pekalongan

3.4. Pengelolaan Pusat Informasi Pariwisata

3.5. Penyelenggaraan Petung Trail Run

3.6. Fasilitasi Pokdarwis dan Saka Pariwisata

3.7. Fasilitasi Desa Wisata

3.8. Penyelenggaraan Acara Kajen Banjir Megono

3.9. Pelatihan SDM Kepariwisataan

Hambatan dan kendala dalam pencapaian Sasaran Strategis

diantaranya adalah sebagai berikut :

a) Belum adanya prestasi dibidang pariwisata yang diraih baik di

tingkat provinsi maupun nasional.

b) Masih belum maksimalnya sarana prasarana penunjang pariwisata

di Kabupaten Pekalongan, terutama di objek wisata baru.

c) Insfrastruktur menuju objek wisata yang belum baik, sehingga

belum dapat menarik minat wisatawan untuk berkunjung.

Alternatif solusi untuk mengatasi hambatan dan kendala.

a) Melakukan seleksi yang lebih ketat dan menyeluruh di wilayah

Kabupaten Pekalongan agar dapat dikirimnya peserta ke tingkat

provinsi agar lebih berkualitas sehingga dapat mendulang prestasi.

b) Menganggarkan anggaran guna pengembangan dan penataan objek

wisata baru dan objek wisata lama yang kurang laik.

Page 23: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

22

LKjIP DINPORAPAR 2017

c) Bekerjasama dengan instansi terkait untuk meningkatkan

insfrastruktur.

Page 24: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

23

LKjIP DINPORAPAR 2017

2. REALISASI ANGGARAN

Dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas pokok dan fungsi

Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan

pada Tahun Anggaran 2018 didukung dengan anggaran sebesar Rp

8.280.330.500,- (Delapan milyar dua ratus delapan puluh juta tiga ratus

tiga puluh ribu lima ratus rupiah) yang terealisasi sebesar Rp

8.113.723.398,-. Anggaran tersebut bersumber dari 100% APBD

Kabupaten Pekalongan dengan komposisi penggunaan sebagai berikut :

1) Belanja Pegawai : Rp 365.650.576,-

2) Belanja Barang dan Jasa : Rp 6.560.676.731,-

3) Belanja Modal : Rp 1.131.396.091,-

Page 25: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

24

LKjIP DINPORAPAR 2017

Penggunaan anggaran tersebut apabila diperinci dalam

mendukung pencapaian sasaran adalah sebagai berikut :

Sasaran Program Anggaran

(Rp)

Realisasi

(Rp)

%

Realisasi

1. Terbinanya

pemuda yang

berkarakter dan

unggul

Pengembangan

dan Keserasian

Kebijakan

Pemuda

795.000.000 752.116.283 94,60%

2. Meningkatnya

kualitas dan

kuantitas SDM

keolahragaan serta

aktivitas

pemasyarakatan

olahraga

Pembinaan dan

Pemasyarakatan

Olahraga

2.466.000.000 2.429.990.363 98,53%

3. Meningkatnya

pengembangan

pemasaran,

destinasi wisata

dan kemitraan

a. Pengembangan

Pemasaran

Pariwisata

b. Pengembangan

Destinasi

Pariwisata

c. Pengembangan

Kemitraan

3.517.355.000 3.463.589.992 98,47%

JUMLAH TOTAL 6.778.355.000 6.645.696.638 98,04%

Dilihat dari sisi penyerapan anggaran Tahun 2017 terjadi efisiensi

sebesar Rp 162.808.500 atau 2,79% sedangkan pada Tahun 2018

terdapat efisiensi sebesar Rp 132.658.362 atau 1,96%, maka realisasi

efisiensi anggaran belanja Tahun 2018 dibanding Tahun 2017 mengalami

peningkatan sebesar 0,83%.

Page 26: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

25

LKjIP DINPORAPAR 2017

BAB IV

PENUTUP

A. Tinjauan Umum Capaian Kinerja

Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten

Pekalongan adalah OPD yang bertanggungjawab kepada Bupati Pekalongan

mempunyai tugas pokok membantu Bupati dalam penyusunan dan

pelaksanaan kebijakan daerah di bidang kepemudaan, olahraga dan

pariwisata dan fungsi Perumusan kebijakan teknis bidang pemuda, olahraga

dan pariwisata; Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum

bidang pemuda, olahraga dan pariwisata; Pembinaan dan pelaksanaan tugas

bidang pemuda, olahraga dan pariwisata; Pemantauan, evaluasi dan

pelaporan bidang pemuda, olahraga dan pariwisata; Pelaksanaan

kesekretariatan dinas; Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati

sesuai dengan tugas dan fungsinya. Agar pelaksanaan tugas pokok dan fungsi

tersebut berjalan secara optimal maka diperlukan pengelolaan SDM, sumber

dana dan sarana prasarana secara efektif dan seefisien mungkin.

Dengan memperhatikan uraian dan beberapa data tersebut diatas,

maka dapat dikatakan bahwa Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan

Pariwisata Kabupaten Pekalongan telah berhasil dalam melaksanakan

program dan kegiatan yang telah ditetapkan, karena dari 3 (empat) target

sasaran yang telah ditetapkan, 3 (tiga) sasaran dicapai dengan kategori

Baik. Hal ini didukung dengan data sebagai berikut :

1. Hasil pengukuran rata-rata Pencapaian seluruh Sasaran Strategis Dinas

Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan

Tahun 2018 sebesar 95%.

2. Rata-rata pencapaian Sasaran Strategis “Terbinanya pemuda yang

berkarakter unggul” sebesar 86,33% (Baik).

3. Rata-rata pencapaian Sasaran Strategis “Meningkatnya kualitas dan

kuantitas SDM keolahragaan serta aktivitas pemasyarakatan olahraga”

sebesar 100% (Baik).

4

Page 27: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

26

LKjIP DINPORAPAR 2017

4. Rata-rata pencapaian Sasaran Strategis “Meningkatnya pengembangan

pemasaran, destinasi wisata dan kemitraan” sebesar 100% (Baik).

5. Tingkat efisiensi total penggunaan anggaran Dinas Kepemudaan Dan

Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan untuk pencapaian target

kinerja Tahun 2017 sebesar 1,96%.

6. Tingkat efisiensi total penggunaan anggaran terbesar dicapai untuk

sasaran “Terbinanya pemuda yang berkarakter unggul” sebesar 5,4%.

7. Tingkat efisiensi total penggunaan anggaran terbesar dicapai untuk

sasaran “Meningkatnya kualitas dan kuantitas SDM keolahragaan serta

aktivitas pemasyarakatan olahraga” sebesar 1,47%.

8. Tingkat efisiensi total penggunaan anggaran terbesar dicapai untuk

sasaran “Meningkatnya pengembangan pemasaran, destinasi wisata dan

kemitraan sebesar 2,02%.

B. Permasalahan/Kendala

Permasalahan atau kendala yang ditemui dalam pencapaian target

kinerja Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten

Pekalongan Tahun 2018, antara lain :

1. Belum sinkron dan fokusnya perencanaan antara target kinerja yang

ditetapkan dengan program dan kegiatan untuk mencapai target yang

diwujudkan.

2. Kurangnya pemahaman dan komitmen untuk mengimplementasikan

SAKIP secara baik.

3. Kurangnya personil yang kompeten dibidangnya di lingkungan Dinporapar

yang menyebabkan pelaksanaan tugas kurang maksimal dan tepat waktu.

4. Minimnya inovasi dalam pengimplementasian target kinerja didalam

program dan kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan.

Page 28: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

27

LKjIP DINPORAPAR 2017

C. Strategi Untuk Peningkatan Kinerja di masa Mendatang

Strategi yang diperlukan guna meningkatkan kinerja Dinas

Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan di masa

mendatang antara lain :

1. Perlu perbaikan perencanaan, agar program dan kegiatan diorientasikan

untuk mencapai target yang telah ditentukan.

2. Meningkatkan pemahaman pada setiap OPD untuk

mengimplementasikan manajemen kinerja secara baik dalam

pelaksanaan tugas pokok dan fungsi melalui e-SIKAP.

3. Melakukan pembagian tugas secara tepat dan efektif agar didapat hasil

semaksimal mungkin.

4. Meningkatkan pola pikir out of the box agar terwujudnya inovasi-inovasi

didalam pelaksanaan program dan kegiatan.

Demikian Laporan Akutabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Tahun 2018 untuk

Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pekalongan

sehingga dapat menjadi bahan pertimbangan/evaluasi untuk kegiatan/kinerja

di masa yang akan datang.

Kajen, Desember 2018

Kepala Dinas Kepemudaan Dan Olahraga dan Pariwisata

Kabupaten Pekalongan

Ir. M. BAMBANG IRIANTO, M.Si Pembina Utama Muda

NIP. 19630925 198903 1 005

Page 29: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

28

LKjIP DINPORAPAR 2017

Lampiran 1.

Perjanjian Kinerja (PK) Tahun 2018

Page 30: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

29

LKjIP DINPORAPAR 2017

Lampiran 2

Prestasi Bidang kepemudaan pada Tahun 2018 :

a. Tingkat Provinsi

Jumlah prestasi pemuda pada tahun 2018 di tingkat 2018 terealisasi 5 prestasi dari target 6

prestasi dengan persentase 83,34%. Prestasi Pemuda Tingkat Provinsi pada tahun 2018 :

1. Juara III organisasi Berprestasi tingkat Provinsi a.n. Iqra Klub

2. Juara I Lomba penampilan seni budaya dalam Jambore Pemuda se Kabupaten/kota se Jawa

Tengah

3. Lolos perwakilan Kapal Pemuda Nusantara (KPN) Provinsi Jawa Tengah a.n. Muhamad Arif

Wicaksono di Sulawesi

4. Lolos perwakilan dalam delegasi Jambore Pemuda Indonesia Provinsi Jawa Tengah di Bangka

Belitung a.n. Handhika Marthalina

5. Perwakilan dalam Tim Paskibraka Provinsi Jawa Tengah a.n. Khumaeroh Aisya Ningrum

b. Tingkat Nasional

Tahun 2018 jumlah prestasi pemuda tingkat nasional berhasil mencapai target yaitu 2 prestasi.

Prestasi Pemuda Tingkat Nasional pada tahun 2018 :

1. Delegasi Kapal Pemuda Nusantara (KPN) Provinsi Jawa Tengah an. Muhamad Arif Wicaksono

di Sulawesi

2. Delegasi Jambore Pemuda Indonesia Provinsi Jawa Tengah di Bangka Belitung an. Handhika

Marthalina

Page 31: BAB I - dinporapar-pekalongankab.web.id · Pariwisata sehingga mengakibatkan perumusan menjadi kurang tepat sasaran 2. Peranan generasi muda dalam proses pembangunan daerah belum

30

LKjIP DINPORAPAR 2017

Prestasi Bidang Olahraga pada Tahun 2018 :

Pada tahun 2018 realisasi perentase prestasi olahraga di tingkat provinsi dan nasional sebesar 25% dari target

28,03% dengan realisasi prestasi dari 20 cabor yang dikirimkan, sebanyak 5 cabang olahraga mendapatkan

medali/ juara. Dibandingkan dengan tahun 2017 mengalami penurunan capaian prestasi yaitu sebesar 6 cabor.