9
AUTOIMUNITAS PEMVIGUS VULGARIS PEMPIGOID OFTALMIA SIMPATIS UVEITIS FAKOGENIK

AUTOIMUNITAS.pptx

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: AUTOIMUNITAS.pptx

AUTOIMUNITAS

PEMVIGUS VULGARISPEMPIGOID

OFTALMIA SIMPATISUVEITIS FAKOGENIK

Page 2: AUTOIMUNITAS.pptx

Pemvigus Vulgaris

Definisi Pemphigus berasal dari bahasa yunani yaitu kata

pemphix yang artinya gelembung atau bula, pemhigus vulgaris adalah penyakit autoimune berupa bula yang bersifat kronik, dapat mengenai membran mukosa maupun kulit.

Pemfigus vulgaris merupakan penyakit serius pada kulit yang ditandai dengan timbulnya bulla (lepuh) dengan berbagai ukuran pada kulit yang tampak normal dan membrane ukosa (misalnya mulut dan vagina).

Page 3: AUTOIMUNITAS.pptx

GejalaKulit lecet. Lepuh Banyak mungkin timbul

di bagian manapun dari kulit. Daerah yang paling umum terkena adalah wajah, kulit kepala, ketiak, selangkangan, dan titik tekanan (pantat, dll).

Lepuh mulut tenggorokan, anus, alat kelamin, vagina dan depan mata

Page 4: AUTOIMUNITAS.pptx

PengobatanSteroid, Pengobatan yang biasa adalah

untuk mengambil tablet steroid seperti prednisolon. Steroid mengurangi peradangan dan menekan sistem kekebalan tubuh.

Imunosupresan, Sebuah obat imunosupresan mungkin disarankan. Obat-obatan ini bekerja dengan menekan sistem kekebalan tubuh

Perawatan lain Berbagai obat-obatan lain

Page 5: AUTOIMUNITAS.pptx

Pempigoid

Definisi Pemfigoid merupakan suatu dermatitis

vesikobulosa yang bersifat kronik. Penyakit ini merupakan penyakit yang jarang terjadi dan bersifat autoimun. Lokasi lesi yaitu pada daerah subepidermal dimana terbentuk antibodi yaitu IgG yang menyerang komponen dari daerah membrana basalis epidermis.

Page 6: AUTOIMUNITAS.pptx

Gejalaadanya bula yang berdinding tebal pada

kulit yang normalPengobatanAntibiotikObat Azathioprin

Page 7: AUTOIMUNITAS.pptx

Oftalmia simpatisDefinisi Oftalmia simpatika merupakan penyakit mata autoimun dimana didapatkan setelah trauma tembus pada satu mata yang akan menyebabkan inflamasi pada mata yang tidak terluka. Gejaladerajat rendah, penipisan irisPenipisanPengobatanTerapi obat-obatan

Page 8: AUTOIMUNITAS.pptx

Uveitis FakogenikDefinisi Uveitis adalah inflamasi traktus uvea (iris, korpus siliaris, dan koroid) dengan berbagai penyebabnya terutama adanya kelainan pada lensa mata. GejalaPenurunan ketajaman penglihatanInjeksi mata-kemerahan mataRasa sakit pada mata Penglihatan berangsur kabur

Page 9: AUTOIMUNITAS.pptx

PengobatanTerapi non spesifikTerapi spesifik