5
ALVEOLAR OSTEITIS Diagnosa Banding Myofascial pain Myofacial Pain adalah suatu kondisi nyeri dimana, nyeri tersebut dapat dirasakan atau terlokalisasi, penurunan aktifitas fungsional, terkadang menimbulkan keterbatasan fungsi gerak, seringkali nyeri mengakibatkan gangguan suasana hati (mood) akibat rasa nyeri di bagian tersebut. Rasa sakit otot lokal. Otot yang mengalami rasa sakit yang berkepanjangan memungkinkan untuk menghasilkan titik pemicu dan kemudian menghasilkan tanda-tanda klinis pada nyeri myofacial. Karakteristik spesifik pada myofacial pain : 1. Nyeri terlokalisasi 2. Adanya Taut Band pada grup otot/otot tertentu 3. Nyeri menyebar 4. Kelemahan pada otot tertentu/sekelompok otot 5. Nyeri satu sisi pada trigger point (titik tertentu) 6. Autonomic Dysfunction 7. Kemungkinan nyeri aktif (pada saat bergerak) atau laten (nyeri pada saat di palpasi 8. Prevalensi anatara usia 20-49 tahun 9. Nyeri (terbakar atau periodik) 10. Kaku biasanya dirasakan pada malam hari 11. Kelelahan pada otot yang berlebihan 12. Penurunan ROM 13. Kelemahan tanpa disertai atrofi otot 14. Penurunan sensitifitas terhadap rasa dingin Subperiosteal abscess formation

Alveolar Osteitis & Osteomielitis

Embed Size (px)

DESCRIPTION

education

Citation preview

Page 1: Alveolar Osteitis & Osteomielitis

ALVEOLAR OSTEITIS

Diagnosa Banding

Myofascial pain

Myofacial Pain adalah suatu kondisi nyeri dimana, nyeri tersebut dapat dirasakan atau terlokalisasi, penurunan aktifitas fungsional, terkadang menimbulkan keterbatasan fungsi gerak, seringkali nyeri mengakibatkan gangguan suasana hati (mood) akibat rasa nyeri di bagian tersebut.Rasa sakit otot lokal. Otot yang mengalami rasa sakit yang berkepanjangan memungkinkan untuk menghasilkan titik pemicu dan kemudian menghasilkan tanda-tanda klinis pada nyeri myofacial.

Karakteristik spesifik pada myofacial pain :1. Nyeri terlokalisasi 2. Adanya Taut Band pada grup otot/otot tertentu3. Nyeri menyebar4. Kelemahan pada otot tertentu/sekelompok otot5. Nyeri satu sisi pada trigger point (titik tertentu)6. Autonomic Dysfunction7. Kemungkinan nyeri aktif (pada saat bergerak) atau laten (nyeri pada saat di palpasi8. Prevalensi anatara usia 20-49 tahun9. Nyeri (terbakar atau periodik)10. Kaku biasanya dirasakan pada malam hari 11. Kelelahan pada otot yang berlebihan 12. Penurunan ROM13. Kelemahan tanpa disertai atrofi otot14. Penurunan sensitifitas terhadap rasa dingin

Subperiosteal abscess formation

Terapi

Tujuan perawatan Alveolar Osteitis (dry socket) adalah untuk mengurangi rasa sakit

yang dirasakan oleh pasien selama proses penyembuhan yang tertunda. Hal ini biasanya

diselesaikan dengan irigasi pada soket, debridemen secara mekanik dan penempatan

dressing yang mengandung eugenol. Dressing perlu untuk diganti setiap hari selama

beberapa hari dan kemudian berkurang frekuensinya. Rasa sakit biasanya hilang dalam 3

Page 2: Alveolar Osteitis & Osteomielitis

sampai 5 hari, meskipun dapat mencapai 10 sampai 14 hari pada beberapa pasien.

Beberapa studi menunjukkan teknik Matthew's pada tahun 1982 dan Mitchell's tahun

1986 sangat efektif. Mereka menggunakan granula dextranomer (Debrisan) dan pasta

kolagen (Formula K) tanpa mengamati terjadinya reaksi tubuh yang asing seperti pada

penggunaan zinc oksida /campuran eugenol. Dengan perawatan ini, rasa sakit berangsur-

angsur reda dan pasien diinstruksikan untuk menghindari mengunyah pada sisi yang

tersebut. Selain itu, menjaga oral hygiene tetap ditekankan.

Komplikasi

Halitosis

Halitosis adalah suatu istilah umum yang digunakan untuk menerangkan

adanya bau yang tak sedap sewaktu terhembus udara, tanpa melihat apakah

substansi bau berasal dari oral ataupun berasal dari non-oral. Halitosis ini sendiri

ialah masalah yang umum menyerang 50% dari populasi orang dewasa,

Penyebab halitosis belum diketahui sepenuhnya, sebagian besar penyebab yang

diketahui berasal dari sisa makanan yang tertinggal di dalam rongga mulut yang

diproses oleh flora normal rongga mulut. Beberapa faktor di dalam rongga mulut

yang perlu mendapat perhatian khusus karena mempunyai peranan serta

pengaruh yang besar terhadap timbulnya halitosis pada seseorang, diantaranya

adalah saliva, lidah, ruang interdental dan gigi geligi.

Toothache

Sakit gigi yang disebabkan oleh iritasi dari saraf di akar gigi . Rasa sakit gigi

bisa terjadi akibat kerusakan gigi , infeksi , cedera atau kehilangan gigi.

OSTEOM IELITIS AKUT

 

Definisi

Osteomielitis adalah inflamasi yang terjadi pada tulang dan sumsum tulang,infeksi yang

terjadi dapat disebabkan oleh infeksi odontogenik maupun non-odontogenik.

Osteomielitis dapat terjadi pada maksila maupun mandibula. Padamaksila biasanya lesi

Page 3: Alveolar Osteitis & Osteomielitis

lebih terlokalisir dan tidak menyebar, tetapi pada mandibula lesi bersifat lebih

menyebar.B.

 

Etiologi

- Penyebab utama : infeksi pada jaringan pulpa atau periapikal.

 

- Penyebab sekunder: Trauma,terutama pada compound fraktur yang tidak dirawat.

 

- Penyebab lain : infeksi dari periostitis setelah ulcer gingiva, lymphnodes, furunkelyang

terinfeksi atau laserasi.

 

- Kondisi sistemik yang dapat mengubah resistensi host dan mempengaruhi penyebaran

penyakit : Diabetes Mellitus, gangguanautoimun, agranulositosis, anemia terutama

sicklecell,,leukimia, AIDS, syphilis,malnutrisi, kemoterapi untuk penderita

kanker,pengguna obat steroid. Pecandu alkohol dan pengguna tobacco biasanya mudah

berhubungan dengan osteomyelitis.

 

- Kondisi yang mengubah vaskularisasi tulang. Kondisi yang dimaksud

adalah:radiasi,osteoporosis, osteopetrosis, keganasan pada tulang, dan nekrosis

tulangyang disebabkan oleh merkuri, bismuth, dan arsenik.

- Mikrobiologi

Staphylococcus sp.

Bakteri anaerobik (umumnya bakteriodes dan peptostreptococcus)

Streprococcous sp.Lebih sering infeksi ini disebabkan oleh lebih dari dua jenis bakteri.

- Kaitan fraktur dengan Osteomyelitis

1. Open/ compound Fraktur = Luka yg terbuka kontak dgn lingkungan luar mikroba masuk ke aliran darah menyebar sampai ke tulang

Page 4: Alveolar Osteitis & Osteomielitis

2. Close/simple fraktur = Bisa terjadi infeksi jika melakukan perawatan open reduksi dimana terjadi kontak dengan lingkungan luar masuk ke aliran darah infeksi sampai ke tulang

3. Sebaliknya osteomyelitis kronis bisa menyebabkan fraktur. Karena Dalam keadaan kronis dapat menyebabkan resorbsi tulang alveolar yang melibatkan jaringan tulang cukup besar sehingga menyebabkan fraktur.