3
Microtoise Staturmeter alat ukur tinggi badan 200 cm, adalah alat yang digantung di tembok setinggi 200 cm atau 2 meter dari lantai. Apabila seseorang ingin diukur tinggi badannya, dia harus merapat tegak di tembok dan berada tepat di bawah stature-meter. Seorang asisten atau temannya akan menarik staturmeter hingga pas ubun-ubun kepala, dan membaca hasil pengukuran pada jendela micro-toise yaitu berupa angka dalam satuan centimeter. Sanagat cocok untuk mengukur tinggi badan anak dan dewasa, baik di sekolah, puskesmas maupun rumah sakit. Detecto 6029 Timbangan-BMI-Tinggi Badan Digital Dengan desain kontemporer dan ringan, membuat timbangan Detecto sangat cocok untuk klub kebugaran, sekolah, tim olahraga dan di rumah. Memiliki display yang sangat mudah dibaca. Made in Amerika. Spesifikasi: Dilengkapi dengan tiang pengukur tinggi badan (92 cm - 198 cm). Tinggi timbangan : 96.5 cm. Power : 6 x baterai AA atau AC adapter. Alat pengukur panjang bayi / tinggi bayi Baby Measuring Tape, merupakan alat ukur perkembangan bayi atau pertumbuhan bayi dalam centimeter, setelah proses kelahiran bayi. Pita pengukur tumbuh kembang bayi dapat diulur dan dapat menarik sendiri pitanya dengan menekan tombol merah (retractable), sehingga kita tidak perlu menggulung sendiri. Dengan alat ukur ini kita dapat memantau apakah bayi sehat dan bayi normal. Antropometri/ Alat Ukur Panjang Badan Bayi atau Balita ini merupakan alat yang digunakan untuk mengukur panjang dari bayi atau balita, alat ini biasa digunakan pada posyandu-posyandu. Alat ini terbuat dari kayu pinus.

alat ukur tinggi badan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

school homework

Citation preview

Page 1: alat ukur tinggi badan

Microtoise Staturmeter alat ukur tinggi badan 200 cm, adalah alat yang digantung di tembok setinggi 200 cm atau 2 meter dari lantai. Apabila seseorang ingin diukur tinggi badannya, dia harus merapat tegak di tembok dan berada tepat di bawah stature-meter. Seorang asisten atau temannya akan menarik staturmeter hingga pas ubun-ubun kepala, dan membaca hasil pengukuran pada jendela micro-toise yaitu berupa angka dalam satuan centimeter. Sanagat cocok untuk mengukur tinggi badan anak dan dewasa, baik di sekolah, puskesmas maupun rumah sakit.

Detecto 6029 Timbangan-BMI-Tinggi Badan Digital

Dengan desain kontemporer dan ringan, membuat timbangan Detecto sangat cocok untuk klub kebugaran, sekolah, tim olahraga dan di rumah. Memiliki display yang sangat mudah dibaca. Made in Amerika.

Spesifikasi:

Dilengkapi dengan tiang pengukur tinggi badan (92 cm - 198 cm). Tinggi timbangan : 96.5 cm. Power : 6 x baterai AA atau AC adapter.

Alat pengukur panjang bayi / tinggi bayi Baby Measuring Tape, merupakan alat ukur perkembangan bayi atau pertumbuhan bayi dalam centimeter, setelah proses kelahiran bayi. Pita pengukur tumbuh kembang bayi dapat diulur dan dapat menarik sendiri pitanya dengan menekan tombol merah (retractable), sehingga kita tidak perlu menggulung sendiri. Dengan alat ukur ini kita dapat memantau apakah bayi sehat dan bayi normal.

Antropometri/ Alat Ukur Panjang Badan Bayi atau Balita ini merupakan alat yang digunakan untuk mengukur panjang dari bayi atau balita, alat ini biasa digunakan pada posyandu-posyandu. Alat ini terbuat dari kayu pinus.