abal2.docx

Embed Size (px)

Citation preview

Dalam industri kehandalan suatu instrumen sangat penting. Instrumen merupakan salah satu bagian dari sistem yang penting dalam pelaksanaan proses produksi agar proses tersebut dilakukan dengan benar dan sesuai dengan standar keselamatan, selain itu dapat termonitor setiap kondisi aktual yang terjadi pada peralatan tersebut . Salah satu peralatan yang digunakan dalam proses produksi adalah mesin counting yang digunakan untuk menghitung vitamin A yang akan menuju proses akhir yaitu pengepakkan atau packing.Komponen- komponen yang ada pada mesin counting sangtlah penting seperti sensor, motor, dan pengontrol otomatis, guna menunjang tercapaiannya set point yang telah di tentukan. Sensor yang digunakan pada mesin counting vitamin A salah satunnya adalah load cell yang merupakan sensor pengindikasi berat total pada kapsul yang telah di packing. Untuk itu dalam masa operasi sebuah proses dalam suatu perusahaan sebuah instrumen perlu mendapat perlakuaan maintenance dan kalibrasi yang baik.