10741715_10202468004856365_1283346259_n

Embed Size (px)

DESCRIPTION

n

Citation preview

NEUROLOGICAL REFLEXES 1. SuckingRefleks Sucking adalah Refleks menghisap pada bayiStimulasi Refleks Sucking, menggores atau menyentuh area di sekitar mulut, atau berikan botol dot pada bayiRespon Refleks Sucking, bayi mulai menghisap ( seperti mengisap asi ) dengan kuat Usia saat hilangnya reflex Sucking , bayi hingga usia 7 bulan

2. RootingRefleks Rooting adalah reflex primitive stimulasi sekitaran wajah ( pipi). Melihat fungsi neurologi baik. Tidak adanya reflex menungjukan adanya gangguan neorologi berat.Stimulasi Refleks Rooting dengan menyentuh sudut mulut bayi garis tengah bibirRespon Refleks Rooting bayi memutar kea rah pipi yang digoresUsia saat hilangnya reflex Rooting , kira-kira sampai bayi berusia 4 bulan, tetapi bisa menetap sampai umur 12 bulan khususnya selama tidur.

3. GraspingRefleks Grasping adalah reflex menggenggam. Reflex yang tidak simetris menunjukan adanya paralisis, reflex menggenggam yang menetap menunjukan gangguan serebral.Stimulasi Refleks Grasping, letakkan jari di telapak tangan bari dari sisi ulnar, jika reflex melemah atau tidak ada, berikan bayi botol atau dot karena menghisap akan mengeluarkan reflex.Respon Refleks Grasping, jari-jari melengkung di sekitara jari yang diletakkan di telapak tangan bayi dari sisi ulnar.Usia saat hilangnya reflex Grasping ( bulan), sampai bayi berusia 8 bulan

4. ExtrusionRefleks Extrusion adalah refleks lidah, ekstensi lidah yang presisten tanda adanya sindrom downStimulasi Refleks Extrusion, sentuh lidah dengan ujung spatel lidahRespon Refleks Extrusion, lidah ekstensi ke arah luar bila disentuhUsia saat hilangnya reflex Extrusion , sampai bayi berusia 4 bulan

5. Tonic NeckRefleks Tonic Neck adalah refleks putaran kepala, jika respon terjadi setiap kepala diputar menunjukan adanya kerusakan serebral mayor.Stimulasi Refleks Tonic Neck, putar kepala dengan cepat ke satu sisiRespon Refleks Tonic Neck, bayi merupakan perubahan posisi bila kepala diputar ke satu sisi, lengan dan tungkai ekstensi ke arah sisi putaran kepala dan fleksi pada sisi yang berlawanan. Normalnya refleks ini tidak terjadi setiap kali kelapa diputar.Usia saat hilangnya reflex Tonic Neck, sampai bayi berusia 3-4 bulan

6. MoroRefleks Moro adalah atau respon terkejut, refleks yang menetap lebih dari 4 bulan menunjukan adanya kerusakan otak.Stimulasi Refleks Moro, ubah posisi dengan tiba-tiba atau pukul meja/ tempat tidurRespon Refleks Moro, lengan ekstensi, jari-jari mengembang, kepala terlempar ke belakang, tungkai sedikit ekstensi, lengan kembali ke tengah dengan tangan menggenggam, tulang belakang dan ekstermitas bawah ekstensi.Usia saat hilangnya reflex Moro , sampai bayi berusia 3-4 bulan

7. Stepping Refleks Stepping adalah refleks bayi untuk melangkah/ menahan tubuhnya dengan kaki yang keatas dan kebawahStimulasi Refleks Stepping, pegang bayi sehingga kakinya sedikit menyentuh permukaan yang kerasRespon Refleks Stepping, kaki akan bergerak ke atas dan ke bawah bila sedikit di sentuh ke permukaan keatas.Usia saat hilangnya reflex Stepping, sampai bayi berusia 4 bulan

8. CrawlingRefleks Crawling adalah refleks merangkakStimulasi Refleks Crawling, letakkan bayi terngkurap di atas permukaan yang rataRespon Refleks Crawling, bayi membuat gerakan merangkak dengan lengan dan kaki bila diletakkan.Usia saat hilangnya reflex Crawling, sampai bayi berusia 6 minggu

9. BabinskiRefleks Babinski adalah refleks dengan gerakan jari kaki yang mengembang. Bila pengembangan jari kaki dorsofleksi, maka tanda adanya lesi ekstrapiramidal setlah usia 2 tahun.Stimulasi Refleks Babinski, gores telapak kaki sepanjang tepi luar, dimulai dari tumit.Respon Refleks Babinski, jari kaki mengembang dan ibu jari kaki dorsofleksiUsia saat hilangnya reflex Babinski, sampai bayi berusia 1 tahun

10. BlinkingRefleks Blinking adalah refleks bayi berkedip terhadap rangsang cahaya yang diberikan. Jika bayi tidak merekspon/ tidak adanya refleks menunjukan kebutaanStimulasi Refleks Blinking, sorotkan cahaya ke mata bayiRespon Refleks Blinking, mata bayi berkedipUsia saat hilangnya reflex Blinking, dijumpai pada tahun pertama

ReferensiHidayat. A Aziz Alimul. 2008. Pengantar Ilmu Kesehatan Anak untuk Pendidikan Kebidanan. Jakarta : Salemba MedikaPotts Nickl L dan Mandleco Barbara L. 1012. Pediatric Nursing : Caring for Children and their families, Third Edition. Sllfton park, NY : Delmar Cangage Learning