13
KODE C Mata Pelajaran : Geografi Alokasi Waktu : 120 Menit Jumlah Soal : 50 Butir Pilihiah jawaban yang benar! 1. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) bulan Agustus 2015, tingkat partisipasi angkatan kerja (TPAK) di Provinsi Bengkulu lebih tinggi daripada Provinsi Lampung dan Kepulauan Bangka Belitung. Dalam geografi fenomena geosfer tersebut berkaitan dengan prinsip .... A. kronologis D. korologi B. deskripsi E. persebaran C. interelasi 2. Perhatikan fenomena geosfer di daerah Ciregol, Kabupaten Brebes berikut! Pernyataan yang menunjukkan kajian pendekatan keruangan dari fenomena geosfer pada gambar yaitu .... A. curah hujan tinggi dan kerapatan vegetasi penutup yang rendah menyebabkan longsor di daerah Ciregol B. aksesibilitas wilayah di daerah Ciregol cukup rendah karena tingkat kerawanan longsor yang tinggi pada musim hujan C. potensi longsor di daerah Ciregol, Brebes meliputi beberapa daerah di Desa Bantar-kawung, Desa Jipang, Desa Cigareng, dan Desa Maronggeng D. zona rawan longsor di daerah Ciregol memiliki tingkat berbeda dan membutuhkan penanganan sesuai karakteristik wilayahnya E. tingkat aksesibilitas jalan di daerah bermorfologi terjal lebih rendah daripada aksesibilitas di daerah bermorfologi landai 3. Gunung Karangetang berada di Pulau Siau, tepatnya di sebelah utara Kota Manado atau sebelah selatan Pulau Sangihe. Dalam Geografi penjelasan tersebut menunjukkan konsep geografi yaitu A. pola D . jarak relatif

wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

  • Upload
    ngokien

  • View
    308

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

KODE CMata Pelajaran : GeografiAlokasi Waktu: 120 MenitJumlah Soal : 50 Butir

Pilihiah jawaban yang benar!1. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) bulan Agustus 2015, tingkat

partisipasi angkatan kerja (TPAK) di Provinsi Bengkulu lebih tinggi daripada Provinsi Lampung dan Kepulauan Bangka Belitung.Dalam geografi fenomena geosfer tersebut berkaitan dengan prinsip ....A. kronologis D. korologiB. deskripsi E. persebaranC. interelasi

2. Perhatikan fenomena geosfer di daerah Ciregol, Kabupaten Brebes berikut!

Pernyataan yang menunjukkan kajian pendekatan keruangan dari fenomena geosfer pada gambar yaitu ....A. curah hujan tinggi dan kerapatan vegetasi penutup yang rendah

menyebabkan longsor di daerah CiregolB. aksesibilitas wilayah di daerah Ciregol cukup rendah karena tingkat

kerawanan longsor yang tinggi pada musim hujanC. potensi longsor di daerah Ciregol, Brebes meliputi beberapa daerah di

Desa Bantar-kawung, Desa Jipang, Desa Cigareng, dan Desa MaronggengD. zona rawan longsor di daerah Ciregol memiliki tingkat berbeda dan

membutuhkan penanganan sesuai karakteristik wilayahnyaE. tingkat aksesibilitas jalan di daerah bermorfologi terjal lebih rendah

daripada aksesibilitas di daerah bermorfologi landai

3. Gunung Karangetang berada di Pulau Siau, tepatnya di sebelah utara Kota Manado atau sebelah selatan Pulau Sangihe. Dalam Geografi penjelasan tersebut menunjukkan konsep geografi yaituA. pola D. jarak relatifB. lokasi E. diferensiasi areaC. morfologi

4. Perhatikan fenomena geografis berikut!1) Migrasi penduduk Madura ke Pulau Jawa mengalami peningkatan.2) Kawasan tropis mempunyai intensitas pencahayaan Matahari tinggi

sepanjang tahun.3) Curah hujan di kawasan pegunungan cukup tinggi.4) Meander sungai terbentuk karena proses pengangkutan dan erosi.5) Angka kematian penduduk dipengaruhi oleh tingkat kesehatan.Aspek fisik yang menjadi kajian ilmu geografi ditunjukkan oleh fenomena angka ....

Page 2: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

A. 1), 2), dan 3) D. 2), 4), dan 5)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 2), 3), dan 4)

5. Bukti adanya pergerakan lempeng secara konvergen adalah ....A. terbentuknya graben dan horstB. terdapat gunung api di dasar lautC. patahan aktif yang berada di daratD. terbentuk palung di tengah samudraE. terjadi pembelokan ekstrem sungai

6. Salah satu dampak revolusi terhadap kenampakan benda langit adalah ....A. meteor seolah-olah jatuh ke permukaan BumiB. jarak antarbintang berdekatan dan berubah posisiC. kenampakan bulan purnama di Bumi bagian timurD.pergeseran garis edar Matahari selama satu tahunE. terjadi gaya tarik-menarik antara Bumi dan Matahari

7. Bumi berotasi pada porosnya. Akibatnya, terjadi perbedaan karakteristik pada lapisan Bumi sendiri. Gejala yang ditimbulkan dari rotasi Bumi terhadap lapisan inti Bumi adalah ....A. pada lapisan inti Bumi terdapat 10% sulfur dan oksigenB. material pada lapisan inti luar Bumi bersifat cairC. lapisan inti luar dan inti dalam berbentuk bolaD.suhu pada lapisan inti Bumi sekira 3.000°CE. terbentuk medan magnet Bumi

8. Perhatikan ciri-ciri lapisan Bumi berikut! Komposisi material utamanya bersifat basalt. Ketebalan lapisan 5-10 kilometer. Lapisannya dingin, keras, dan kuat.Lapisan Bumi yang ditunjukkan oleh pernyataan tersebut adalah ....

A. kerak benua D. mantelB. kerak samudra E. inti BumiC. astenosfer

9. Perhatikan gambar lapisan atmosfer berikut!

Lapisan yang ditunjukkan oleh tanda X terjadi... seiring bertambahnya ketinggian karena ....A. peningkatan suhu, terjadinya proses ionisasi pada lapisan atmosferB. penurunan suhu, peleburan batu meteorit yang sangat panasC. peningkatan suhu, penyerapan gelombang sinar pendek sangat intensifD. penurunan suhu, sedikitnya penyerapan gelombang sinar pendek

MatahariE. peningkatan suhu, terdapat banyak debu kosmis yang memantulkan

Page 3: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

sinar Matahari

10. Kepulauan Indonesia mempunyai pola curah hujan tertentu. Wilayah pantai barat Indonesia selalu mendapatkan curah hujan lebih tinggi daripada pantai timur. Kondisi ini disebabkan oleh ....A. amplitudo rata-rata suhu udara harian rendahB. wilayah Indonesia berada di kawasan tropisC. angin monsun timur membawa banyak uap airD. kandungan uap air pada angin monsun barat rendahE. angin monsun barat berembus dari barat ke timur

11. Perhatikan gambar arah angin berikut!

Berdasarkan arah angin pada gambar, musim kemarau berlangsung di wilayahA. Jawa dan Sumatra D. Nusa Tenggara dan JawaB. Sulawesi dan Jawa E. Kalimantan dan SulawesiC. Papua dan Maluku

12. Perhatikan karakteristik sungai berikut!1) Arusnya deras.2) Terjadi erosi horizontal.3) Terjadi pengendapan.4) Terbentuk meander.5) Lembah sungai berbentuk V.Karakteristik sungai bagian tengah ditunjukkan oleh angka ....A. 1), 2), dan 3) D. 2), 3), dan 5)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 2), 3), dan 4)

13. Gunung api tampak berderet di wilayah Sumatra, Jawa, Bali, hingga Nusa Tenggara. Sungai-sungai wilayah tersebut membentuk pola aliran ....A. trelis D. rektangularB. anular E. radial sentrifugalC. Dendritik

14. Tensional force mengakibatkan naiknya magma ke permukaan Bumi dan membentuk material baru. Aktivitas magma tersebut menyebabkan fenomena geosfer yaitu ....A. terbentuknya pulau-pulau kecildi IndonesiaB. terbentuknya rangkaian Pegunungan HimalayaC. terbentuknya Patahan San AndreasD. terjadi rifting benua yang membentuk Laut MerahE. terjadi gempa dan tsunami di Jepang

Page 4: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

15. Perhatikan pernyataan berikut!1) Berteriak-teriak meminta pertolongan.2) Mendekati rak atau lemari untuk berlindung.3) Melindungi badan di bawah meja yang kukuh.4) Menggunakan bantal untuk melindungi kepala.5) Menuju luar ruangan yang kosong.Tindakan tanggap darurat gempa yang tepat saat berada di dalam ruangan ditunjukkan oleh angka ....A. 1), 2), dan 3) D. 2), 3), dan 4)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 1), 3), dan 5)

16. Perhatikan gambar berikut!

Angka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan ....A. magma dan batuan bekuB. magma dan batuan sedimenC. batuan beku dan batuan kapurD. batuan metamorf dan batuan bekuE. batuan sedimen dan batuan beku

17. Peranan tanaman dalam konservasi tanah secara vegetatif adalah ....A. mengurangi kapasitas infiltrasi dalam tanahB. mendorong penghancuran agregat tanahC. mengurangi daya kikis air di permukaan tanahD. mengurangi aktivitas organisme di dalam tanahE. memperkecil tingkat resistehsi tanah terhadap laju air

18. Perhatikan peta berikut!

Kawasan Nearktik, Australian, dan Ethiopian pada peta tersebut secara berurutan ditunjukkan oleh angka ....A. 1, 2, dan 3 D. 2, 4, dan 5B. 1, 3, dan 4 E. 3, 4, dan 5C. 1, 3, dan 5

19. Faktor yang memengaruhi persebaran flora dan fauna sebagai berikut.1) Curahhujan2) Kelembapan udara

Page 5: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

3) Ketinggian tempat4) Angin5) Kelembapan tanahFaktor klimatik yang memengaruhi persebaran flora dan fauna ditunjukkan oleh angka A. 1), 2), dan 3) D. 2), 4), dan 5)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 1), 3), dan 5)

20. Di Provinsi Nusa Tenggara Timur terdapat sabana yang luas. Penduduk memanfaatkan sabana untuk ....A. perkebunan sayurB. budi daya tanaman hiasC. peternakan sapi dan kudaD. pengembangan tanaman obatE. kegiatan pertanian lahan kering

21. Pak Haris bertugas di Jerman dan menetap di sana bersama keluarganya dari tahun 2006 hingga 2015. Setelah bertugas, keluarga Pak Haris kembali ke Indonesia pada awal tahun 2016. Keluarga Pak Haris telah melakukan ....A. turisme D. remigrasiB. imigrasi E. urbanisasiC. emigrasi

22. Peningkatan jumlah penduduk yang cepat di suatu wilayah mengakibatkan angka ketergantungan besar. Dampak negatif dinamika kependudukan tersebut adalah ....A. tingkat mobilitas penduduk rendahB. kesejahteraan penduduk menurunC. angka harapan hidup meningkatD. lingkungan menjadi kumuhE. ledakan jumlah penduduk

23. Kelompok usia muda mendominasi penduduk di negara berkembang seperti Indonesia. Fenomena ini menimbulkan masalah kependudukan yaitu peningkatan angka pengangguran. Upaya pemerintah mengatasi masalah kependudukan tersebut adalah ....A. mendata penduduk usia produktifB. membatasi jumlah anak dalam keluargaC. menggiatkan penduduk untuk berwirausahaD. meningkatkan kegiatan belajar dalam masyarakatE. membangun perguruan tinggi di setiap kabupaten

24. Perhatikan sumber daya alam berikut! 1) Minyak bumi2) Pasirkuarsa3) Batubara4) Panas bumi5) MutiaraSumber daya alam biotik ditunjukkan oleh angka ....A. 1), 2), dan 3) D. 2); 4), dan 5)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 1), 3), dan 5)

Page 6: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

25. Mineral energi dapat dikelompokkan berdasarkan unsur pembentuknya. Mineral energi yang tergolong bahan galian organik adalah .... A. batubara dan air D. batubara dan batu kapurB. air dan minyak bumi E. minyak bumi dan batu baraC. minyak bumi dan nuklir

26. Perhatikan beberapa'manfaat sumber daya taut berikut!1) Mengatur iklim.2) Menyebarkan flora dan fauna.3) Bermanfaat sebagai sarana transportasi.4) Objek wisata bahari.5) Menjadi sumber bahan makanan.Manfaat arus laut dalam kehidupan sehari-hari ditunjukkan oleh angka ....A. 1), 2), dan 3) D. 2), 4), dan 5)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 1), 3), dan 5)

27. Perhatikan peta Indonesia berikut!

Barang tambang yang dihasilkan dari wilayah nomor 1, 4, dan 5 pada peta tersebut adalahA. emas, batu bara, dan nikelB. minyak bumi, nikel, dan emasC. nikel, emas, dan minyak bumiD. batu bara, minyak bumi, dan emas E. batu bara, intan, dan minyak bumi

28. Hutan mangrove dapat mencegah abrasi yang merusak pantai sehingga perlu diupayakan kelestariannya. Upaya melestarikan hutan mangrove secara ekologis adalah ....A. membangun permukiman penduduk di hutan mangroveB. mengalihfungsikan hutan mangrove untuk lokasi tambakC. membudidayakan hutan mangrove untuk perlindungan satwaD. mengembangkan mangrove sebagai tempat wisataE. mengambil kayu mangrove untuk menghasilkan keuntungan

29. Lahan subur penting untuk kegiatan pertanian sehingga kesuburan lahan perlu dipertahankan. Penerapan metode vegetatif untuk mempertahankan kesuburan lahan adalah ....A. pembuatan dam dan teraseringB. terasering dan reboisasiC. irigasi dan contourpolwingD. reboisasi dan crop rotationE. contour farming dan pembuatan dam

30. Penambangan pasir di perairan laut Indonesia secara masif dan terus-menerus akan menimbulkan dampak kerusakan lingkungan, yaitu ....

Page 7: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

A. punahnya terumbu karangB. menurunnya kualitas air lautC. rusaknya hutan mangroveD. tenggelamnya pulau-pulau kecilE. rusaknya permukiman nelayan

31. Perhatikan beberapa tindakan berikutl1) Menggunakan teknologi ramah lingkungan.2) Memberikan kesempatan berkembangnya berbagai sektor.3) Mengolah sumber daya alam untuk ke-pentingan masyarakat.4) Memperhatikan fungsi dan kemampuan ekosistem.5) Meningkatkan ekspor olahan kayu seperti kayu lapis.Tindakan yang mencirikan pembangunan ber-kelanjutan ditunjukkan oleh angka ....A. 1), 2), dan 3) D. 2), 4), dan 5)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 1), 3), dan 5)

32. Pemanfaatan daerah lereng gunung dengan kemiringan terjal perlu memperhatikan dampak lingkungan seperti erosi dan longsor. Pemanfaatan daerah tersebut harus sesuai prinsip pembangunan berkelanjutan, yaitu ....A. menjadikannya sebagai tempat olahraga dan rekreasiB. menanami lahan dengan tanaman sayuran dan buah-buahanC. menjadikannya sebagai tempat peristirahatan dan penginapanD. mengolah lahan dengan sistem terasering dan tanaman penguat terasE. menjadikannya sebagai daerah industri dan permukiman

33. Ekoindustri yang ramah lingkungan penting bagi pembangunan berkelanjutan, contohnya....A. penempatan industri dekat sungaiB. pembuatan cerobong asap yang tinggiC. penempatan industri dekat permukimanD. pembangunan kawasan industri terpaduE. penempatan industri jauh dari lahan pertanian

34. Perhatikan jeriis peta berikut! Peta jaringan jalan Peta pusat layanan , Peta titik rawan macetInformasi yang diperoleh berdasarkan peta tersebut adalah ....A. mengetahui panjang jalan utamaB. mengetahui jumlah pengguna jalanC. mengidentifikasi pusat keramaianD. memprediksi waktu-waktu macetE. mengidentifikasi jalan altematif

35. Perhatikan peta topografi berikut!

Page 8: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

Jarak A dan B pada peta adalah 2 cm. Kemiringan lereng AB sebesar....A. 5% D. 25%B. 10% E. 50%C. 12,5%

36. Peta dapat digunakan untuk membantu perencanaan dan mengambil keputusan. Peta yang diperlukan untuk analisis lokasi pembangunan tempat parkir sebuah pusat perbelanjaan :. adalah ....A. peta penggunaan lahan, peta tanah, dan peta jaringan jalanB. peta jaringan drainase, peta penggunaan lahan, dan peta iklimC. peta tata kota, peta penggunaan lahan, peta jaringan jalanD. peta jaringan jalan, peta iklim, dan peta curah hujanE. peta tata kota, peta tanah, dan peta kepadatan penduduk

37. Perhatikan pemanfaatan lahan berikut!

Lokasi yang tepat untuk membangun pusat kerajinan ukiran kayu yang prospektif terdapat pada daerah . . . karena ….A. I, masih banyak lahan kosongB. II, mendekati kawasan industriC. III, dekat dengan pemasaranD. IV, dekat dengan jalan rayaE. V, tempat lebih nyaman

38. Sistem Informasi Geografis (SIG) mampu mengkaji kegiatan penanggulangan bencana. Contoh pemanfaatan SIG pada bidang ini adalah ....A. memprediksi datangnya bencana susulanB. mengidentifikasi jumlah korban bencanaC. menghitung jumlah bantuan yang diterimaD. membuat pemodelan daerah rawan bencanaE. menghitung besar kerusakan akibat bencana

39. Salah satu kelemahan SIG adalah ....A. tingkat ketelitian data tinggiB. tahapan pemrosesan panjangC. data yang diolah tidak validD. memerlukan banyak waktuE. data digital mudah terhapus

40. Pemanfaatan penginderaan jauh pada bidang sumber daya alam yang tepat

Page 9: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

untuk tujuan jangka panjang adalah ....A. identifikasi kerusakan lingkungan alamB. eksplorasi sumber daya alam baruC. eksploitasi daerah sumber daya alamD. ekstensifikasi daerah sumber daya alamE. inventarisasi kepemilikan sumber daya alam

41. Sebuah objek pada citra memiliki rona cerah. Bagian tehgah lebih cerah daripada bagian tepi. Tekstur terlihat halus dan berbentuk persegi panjang. Kedua sisinya tampak tiang berbentuk setengah persegi. Objek yang dimaksud adalah ....A. petak sawah D. halaman rumahB. jalan buntu E. lapangan sepak bolaC. bandar udara

42. Desa Karangwuni mampu mengembangkan potensi wilayahnya secara optimal. Desa Karangwuni dijuluki sebagai desa perajin tenun. Tenun yang dihasilkan penduduk Desa Karangwuni dipasarkan hingga pasar mancanegara. Pada tahap perkembangan desa, Desa Karangwuni tergolong dalam tahap ....A. swakarya D. modernB. tradisional E. swasembadaC. swadaya

43. Desa Lebak terletak di daerah dataran rendah. Jaringan jalan di Desa Lebak sangat memadai sehingga memengaruhi pola permukimannya. Pola permukiman penduduk yang terbentuk di Desa Lebak adalah ....A. berkelompok D. lingkaranB. linier E. terpencarC. terpusat

44. Dampak terjadinya interaksi desa-kota sebagai berikut.1) Meningkatnya kawasan slum area.2) Beranekaragamnya mata pencaharian.3) Meningkatnya pendapatan penduduk.4) Meningkatnya kesadaran penduduk terhadap pendidikan.5) Meningkatnya heterogenitas budaya dan suku bangsa.Dampak positif interaksi desa-kota yang dapat dirasakan oleh masyarakat desa ditunjukkan oleh angka ....A. 1), 2), dan 4) D. 2), 3), dan 4)B. 1), 2), dan 5) E. 3), 4), dan 5)C. 1), 3), dan 5)

45. Penduduk Desa Raflesia sebanyak 20.000 jiwa dan Desa Anggrek sebanyak 5.000 jiwa. Jarak Desa Raflesia ke Desa Anggrek adalah 45 km. Jika di antara Desa Raflesia dan Anggrek akan didirikan puskesmas, jarak idealnya adalah ....A. 9 km dari Desa Raflesia D. 15 km dari Desa AnggrekB. 9 km dari Desa Anggrek E. 30 km dari Desa AnggrekC. 15 km dari Desa Raflesia

46. Perhatikan ilustrasi teori sektorai berikut!

Page 10: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

Angka 2 dan 4 pada ilustrasi tersebut menunjukkan zona ....A. pusat kegiatan dan peralihanB. peralihan dan permukiman kelas rendahC. permukiman kelas rendah dan kelas atasD. pusat kegiatan dan permukiman kelas rendahE. peralihan dan permukiman kelas menengah

47. Perhatikan pernyataan berikut!1) Kerusakan lingkungan akibat pembangunan industri.2) Ketimpangan pembangunan antara kawasan pusat pertumbuhan dan

daerah pendukung.3) Kekurangan tenaga kerja dengan kualitas sumber daya manusia yang

rendah.4) Ketersediaan fasilitas umum tersebar tidak merata.Dampak negatif interaksi wilayah antarpusat pertumbuhan ditunjukkan oleh angka ....A. 1) dan 2) D. 2) dan 4)B. 1) dan 3) E. 3) dan 4)C. 2) dan 3)

48. Perhatikan gambar berikut!

Pembangunan wilayah dengan kondisi lingkungan seperti pada gambar lebih tepat dilakukan ke arah ... karena ....A. 1, banyak sumber daya alamB. 2, udara sejuk dan pemandangan bagusC. 3, terdapat banyak hasil perikananD. 4, memudahkan pengembangan usahaE. 5, tanah subur dan mudah ditanami

49. Sebagian besar negara maju terdapat di Benua Eropa sehingga dikenal sebagai benua paling maju. Contoh negara maju di Benua Eropa adalah ....A. Yuhani, Selandia Baru, dan BelgiaB. Swiss, Singapura, dan ItaliaC. Jerman, Belanda, dan KanadaD. Prancis, Inggris, dan Amerika SerikatE. Belanda, Norwegia, dan Spanyol

50. Karakteristik negara sebagai berikut.1) Produksi barang dan teknologi rendah-menengah.2) Didominasi tenaga kerja kurang terampil.

Page 11: wangsajaya.files.wordpress.com  · Web viewAngka 1 dan 3 pada gambar siklus batuan menunjukkan .... magma dan batuan beku. magma dan batuan sedimen. batuan beku dan batuan kapur

3) Produktivitas perekonomian rendah.4) Mata pencaharian penduduk di sektor industri.5) Masyarakat berpikir rasional.Karakteristik negara berkembang ditunjukkan oleh angka ....A. 1), 2), dan 3) D. 2), 4), dan 5)B. 1), 2), dan 4) E. 3), 4), dan 5)C. 1), 3), dan 5)