14
Menyelesaikan SPLDV dengan Aturan Cramer Cara menggunakan : Gerakan slider sesuai persamaan yang diminta, maka akan didapat nilai x dan nilai y yang merupakan titik potongnya. Cara membuat : 1. Membuat slider a, b, c, d, e, dan f yang memenuhi pada persamaan linear dua variabel. Bentuk umum SPLDV : ax + by = c dx + ey = d Pilih menu tools action object tools slider Klik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka akan muncul gambar seperti ini :

atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

Menyelesaikan SPLDV dengan Aturan CramerCara menggunakan :

Gerakan slider sesuai persamaan yang diminta, maka akan didapat nilai x dan nilai y yang merupakan titik potongnya.

Cara membuat :1. Membuat slider a, b, c, d, e, dan f yang memenuhi pada persamaan linear dua

variabel.Bentuk umum SPLDV :

ax + by = cdx + ey = d

Pilih menu tools action object tools sliderKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini

Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka akan muncul gambar seperti ini :

kemudian diwarnai dan dipertebal agar lebih menarikklik kanan pada slider object properties tab color (untuk merubah warna) tab style (untuk merubah bentuk, mempertebal/mempertipis garis)

Page 2: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

2. Meng-input persamaan (1) dan persamaan (2)

dinamai garis g

dinamai garis h

Kemudian diwarnai dan dipertebal

3. Menampilkan persamaannya di worksheet geogebra

Page 3: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

Pilih menu tools spesial object tools insert textKlik pada worksheet di geogebra, lalu isi pada kolom edit, seperti pada gambar dibawah ini: g dan h sesuai dengan penamaan pada persamaan (klik object pilih g/h). lalu Klik OK

Page 4: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

Klik ok, maka akan muncul seperti gambar dibawah ini

4. Mengubah persamaan kedalam bentuk matriks sesuai dengan rumus mencari nilai x dan y

Jika

Page 5: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

ax + by = cdx + ey = d

Sesuai aturan Cramer, untuk menentukan nilai x dan y nya adalah :

x=det(c b

f e )det (a b

d e) , y=

det(c af d )

det (b ae d )

Caranya : pilih menu view spreadsheet isi kolom dengan koefisien yang sesuai, jika memasukkan a maka akan otomatis berubah menjadi 2 sesuai nilai pada slider a. Begitu pula seterusnya.

Lalu block matriks(1) klik kanan pilih create pilih matrix = dinamai matrix1matriks(2) klik kanan pilih create pilih matrix = dinamai matrix2matriks(3) klik kanan pilih create pilih matrix = dinamai matrix3matriks(4) klik kanan pilih create pilih matrix = dinamai matrix4

Mencari determinan (untuk nilai x)

enter ; dinamai dengan i

enter ; dinamai dengan j Untuk nilai x, maka

enter ; dinamai dengan k Mencari determinan (untuk nilai y)

Page 6: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

enter ; dinamai dengan l

enter ; dinamai dengan m Untuk nilai y, maka

enter ; dinamai dengan n5. Menampilkan perhitungan mencari nilai x dan nilai y

Pilih menu tools spesial object tools insert textKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini

Kode HTML untuk x x=\frac{det\left( \begin{array}{} c & f \\ b & e \\ \end{array} \right) }{det\left( \begin{array}{} a & d \\ b & 3 \\ \end{array} \right) }=\frac{i }{ j}= k

Kode HTML untuk y y=\frac{det\left( \begin{array}{} c & f \\ a & d \\ \end{array} \right) }{det\left( \begin{array}{} b & e\\ a & d \\ \end{array} \right) }=\frac{l }{m }= n

Klik OK.

Maka hasilnya seperti gambar dibawah ini :

Page 7: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

6. Menampilkan nilai x dan y yang didapatPilih menu tools spesial object tools insert textKlik pada worksheet di geogebra, lalu isikan kolom edit kode html. Karena nilai x dinamai k (klik object pilih k), dan nilai y dinamai n (klik object pilih n), maka tulisan kolom edit tampak seperti gambar dibawah ini

Kode HTML (x,y) \; = Titik A = (k, n) *Dengan tidak mencentang [latex formula]

Klik OKMaka hasilnya seperti gambar dibawah ini :

Page 8: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

7. Menampilkan titik (x,y) kedalam gambar kedua garisk merupakan nilai xn merupakan nilai y

diberi nama titik A

Untuk membuktikan titik A adalah titik potong kedua garis maka Pilih menu tools intersect two objects klik pada garis pertama lalu klik pada garis kedua.Maka akan terbentuk titik potong dititik B

Dibuat pula tampilan teks nyaPilih menu tools spesial object tools insert textKlik pada worksheet di geogebra, lalu isikan kolom edit kode html.

Kode HTML Titik Potong (Perpotongan Kedua Garis) = Titik B = B *Dengan tidak mencentang [latex formula] * B dipilih dari object, sesuai dengan nama perpotongan kedua garis.KLIK OK

Page 9: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

8. Menampilkan penjelasan Aturan Cramer menggunakan Show/hide objectSebelumnya dibuat terlebih dahulu teks yang berisi penjelasan tersebut.Pilih menu tools spesial object tools insert textKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini

Dinamai text6*Dengan tidak mencentang [latex formula]

Klik OK

Dinamai text7

Page 10: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

*Dengan mencentang [latex formula] *Kode HTML : x=\frac{det\left( \begin{array}{} a & b \\ d & e \\ \end{array} \right) }{det\left( \begin{array}{} c&b \\f &e \\ \end{array} \right) }, \; y=\frac{det\left( \begin{array}{} c & a \\ f & d \\ \end{array} \right) }{det\left( \begin{array}{} b&a \\e &d \\ \end{array} \right) }

Klik OK

Pilih menu tools action object tools pilih Check box to show/hide objects

Klik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini

Isikan kolom caption dengan tulisan “Penjelasan Aturan Cramer”

Kemudian pilih objek yang akan ditampilkan

Pilih Text text6 dan Text text7

Klik apply

Maka akan muncul seperti gambar dibawah ini

Page 11: atikahsuryaniulfah.files.wordpress.com  · Web viewKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini . Kemudian pilih apply, masukkan sebanyak 6 kali, maka

9. Menampilkan intruksi Sebelumnya dibuat terlebih dahulu teks yang berisi penjelasan tersebut.Pilih menu tools spesial object tools insert textKlik pada worksheet di geogebra, akan muncul seperti gambar di bawah ini

Klik OK