Pertemuan 4

Preview:

Citation preview

KEBUTUHAN PESERTA DIDIK & IMPLIKASINYA TERHADAP

PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN

Suhendri

KONSEP KEBUTUHAN INDIVIDU

Pencapaian pertumbuhan dan perkembangan optimal mensyaratkan suatu kebutuhan pada individu.

Kebutuhan (need) muncul karena adanya dorongan (drive/ motif).

Drive : keadaan di dalam diri individu yang berfungsi sebagai pemicu untuk bertindak mencapai suatu tujuan, yang berkembang karena kebutuhan psikologis yang semakin kompleks.

Kebutuhan/ need muncul untuk mencapai keseimbangan hidup karena terjadi ketidak seimbangan keadaan psikologis dalam diri

KEBUTUHAN INDIVIDU

Kebutuhan tdd:1. Kebutuhan primer

2. Kebutuhan sekunder

Menurut Cole & Bruce, kebutuhan tdd :1. Kebutuhan fisiologis

2. Kebutuhan Psikologis

Menurut Maslow, kebutuhan manusia bersifat hierarki.

Hierarki kebutuhan Maslow

1. Kebutuhan Fisiologis: sandang, pangan, papan

2. Kebutuhan rasa aman: jauh dari bahaya, terlindungi

3. Kebutuhan rasa cinta dan memiliki: diterima, dapat berafiliasi, memiliki

4. Kebutuhan penghargaan: berprestasi, berkompetisi, didukung, diakui

5. Kebutuhan aktualisasi diri: kreatifitas, moralitas, kepuasan dan menyadari potensinya

3

2

1

4

5

Kebutuhan menurut Lindgren

Jenjang Deskripsi Karakteristik

4 Aktualisasi diri Pengembangan diri dan sosial

3 Kebutuhan memiliki Mencari teman atau pegangan pada orla

2 Perhatian dan kasih sayang Memiliki, diperhatikan, diterima, diakui menjadi teman

1 Kebtuhan jasmaniah, termasuk keamanan dan pertahanan diri

Pemeliharaan dan pertahanan diri yang sifatnya individual

Kebutuhan menurut Freud:Sikap dan perilaku manusia didorong oleh faktor

seksual.Dalam perkembangannya, terjadi pertentangan

antara kebutuhan insting dengan tuntutan masyarakat, sehingga perlu penyelesaian.

Struktur kepribadian tdd: 1. Id : insting pribadi yang bekerja atas prinsip

kenikmatan

2. Ego: komponen pribadi yang mewakili kenyataan, yang berfungsi mengendalikan id dengan superego

3. Superego: sistem moral dan ideal

Kebutuhan menurut Erickson: kebutuhan dalam manusia perlu dilihat dari sisi kepentingan sosial

Kebutuhan menurut Carl Rogers:Pada hakikatnya, individu mencoba

mengekspresikan kemampuan, potensi dan bakat untuk mengaktualisasikan diri.

Aktualisasi diri sebagai tanda tingkat pertumbuhan pribadi yang semakin luas lingkupnya sehingga individu lebih bersifat sosial.

KEBUTUHAN ANAK USIA SD

1. Kebutuhan Jasmaniah

2. KebutuhanKasih Sayang

3. Kebutuhan Memiliki

4. Kebutuhan Aktualisasi Diri Menunjukkan potensi yang dimiliki Siswa saling berkompetisi Memerlukan motivasi

Peran Guru dalam Pemenuhan Kebutuhan

Peran guru dalam memenuhi kebutuhan:1. Jasmani

2. Kasih sayang

3. Memiliki

4. Aktualisasi diri Cara guru memotivasi:

1. Membangkitkan semangat siswa dalam belajar melalui beragam pendekatan pembelajaran.

2. Memberi harapan yang realistis

3. Memberikan penghargaan, berupa pujian, nilai yang pantas ataupun umpan balik.

4. Memberi pengarahan.