NARKOTIKA PSIKOTROPIKA DAN ZAT ADITIF...Petakan POTENSI DIRI dan LINGKUNGAN Cari ILMU dan...

Preview:

Citation preview

NARKOTIKA PSIKOTROPIKADAN ZAT ADITIF

Tim Instruktur NarkobaPLBA Semester Genap 2020/2021

KETERGANTUNGAN NAPZA

LATAR BELAKANG

• Penyalahgunaan NAPZA/ narkoba diIndonesia sudah 30 tahun yang lalu

• NAPZA banyak digunakan pada duniakedokteran, namun bila disalahgunakanmengakibatkan ketergantungan danmerugikan pengguna, keluarga,masyarakat dan negara

• Usia pengguna NAPZA paling tinggi 16– 24 tahun

• Komplikasi yang dapat terjadi kematianyang disebabkan bunuh diri, dibunuh,kecelakaan, over dosis, komplikasipenyakit : hepatitis, AIDS, kelainanjantung & paru, gangguan jiwa.

PENGERTIAN

• Penyalahgunaan NAPZA adalahsuatu penyimpangan perilakuyang disebabkan olehpenggunaan yang terus menerussampai terjadi masalah. NAPZAtersebut bekerja didalam tubuhyang mempengaruhi terjadinyaperubahan perilaku, alamperasaan, memori, proses pikir,kondisi fisik individu yangmenggunakannya.

• Penyalahgunaan NAPZAini dapat mengalamikondisi lanjut,ketergantungan NAPZA.Dimaksud ketergantunganNAPZA adalah kondisiyang cukup berat danparah, sehinggamengalami sakit yangcukup berat.

• Sindroma putus zat adalahsuatu kondisi dimanaindividu yang menggunakanNAPZA/ menghentikanpenggunaan NAPZA yangbiasa digunakannya akanmenimbulkan gejalakebutuhan biologik terhadapNAPZA.

Bagaimana NAPZA Bekerja

NAPZA

Otak

Neurotransmitter

Sel Reseptor

Pola PikirPsikologisPerilaku

KLASIFIKASI NAPZA

• Narkotika yang sering disalahgunakan

• Psikotropika yang sering disalahgunakan

• Zat aditif yang sering disalahgunakan

Narkotika Yang SeringDisalahgunakan

• OPIAT

Morfin, heroin/putauw

• KANABIS

Ganja/ gelek/ cimeng

• KOKAIN

Daun koka, serbuk,pasta kokain

Psikotropika Yang SeringDisalahgunakan

• PSIKOSTIMULASI

Amfetamin, metamfetamin(shabu), ekstasi

• SEDATIVE

Hipnotika (penenang &tidur), MG, pil BK, pilkoplo, lexotat

• HALUSINOGEN

Lisergikdietilamide/ LSD

Dampak Penyalahgunaan NAPZA

• Dari zat-zat yang terjadikomplikasi medis

• Gangguan mentalemosional

• Memburuknyakehidupan sosial

Zat Aditif Yang SeringDisalahgunakan

• ALKOHOL

Bir, anggur, vodka, topimiring, arak, munchen

• INHALASI

Lem, tinner, aseton

• TEMBAKAU

Nikotin (rokok)

Dari Zat-Zat Terjadi KomplikasiMedis

• OPIODA

Kemandulan, gangguan menstruasi, impoten

• ALKOHOL

Gastritis, perdarahan lambung, perlemakan hati, kerusakan jaringan otak,demensi dan cacat janin

• GANJA

Bronkhitis, penurunan imunitas, gangguan kognitif, atofi jaringan otak,mandul

• KOKAIN

Anemia, malnutrisi, berat badan menurun

• INHALASI

Toksik pada hati, otak, sumsum tulang, ginjal dan otot jantung

• NIKOTIN

Kanker paru, bronkhitis

• HALUSINOGEN

Cacat pada bayi

• PENGGUNAAN JARUM YANG TIDAKSTERIL

Penularan virus HIV/AIDS, hepatitis, sepsis, abses

• PERTOLONGAN YANG SALAH

Memberi minuman sehingga terjadi aspirasi

Gangguan Mental Emosional

• Penggunaan ganjajangka panjangmenyebabkangangguan membaca,berhitung, berbahasa

• Sindromaamotivasional : acuhtak acuh terhadapsekeliling

Memburuknya Kehidupan Sosial

• Prestasi sekolah/ kerjamenurun

• Hubungan dengan keluargamemburuk : mencuri,bohong, tindak kriminal

• Efek obat menghilangkanrasa malu, tata nilai, etikadan moral sebagaimanasebelum menggunakannya

Faktor-Faktor TerjadinyaPenyalahgunaan Zat Aditif

• Faktor predisposisi

• Faktor biologis

• Faktor psikologis

• Faktor sosial kultural

• Faktor presipitasi

Klien Menggunakan Ganja

• Perilaku sangat gembira

• Mondar mandir tampakcemas

• Kontrol diri kurang

• Gerakan tidakterkordinir

• Mengantuk

• Tampak lebih bodoh

Klien Menggunakan Alkohol

• Sikap bermusuhan

• Kadang-kadang bersikapmurung, depresi

• Suara keras, bicara cadel,dan kacau

• Agresif

• Koordinasi motorikterganggu

• Tidak mampu berpartisipasidengan lingkungan

• Perilaku cemas

• Bingung

Klien Menggunakan Opioda

• Terkantuk kantuk

• Bicara cadel

• Motorik terganggu

• Perilaku manipulatif

• Kontrol diri kurang

• Banyak menguap

• Gelisah

• Berteriak kesakitanmemegangi perut, otot,sendi

Klien Menggunakan Kokain/Amphetamin / Ekstasy

• Tahan tak tidur

• Kelelahan

• Gerakan motorik lambat

• Murung

• Tindakan bunuh diri

• Agresif

• Perilaku cemas

• Mudah tersinggung

• Apatis/ acuh

• Menggigil

• Tampak bingung

• Curiga

• Marah

• Sangat tegang

• Hiperaktif

• Waspada berlebihan

1. Coba – coba

2. Rekreasi / Sosial

3. Situasional

4. Penyalahgunaan

5. Ketergantungan

CARA MENGHINDARINAPZA

1. Selalu mawas diri

2. Jangan mudah tergiur perkataan oranglain / terbawa arus

3. Jangan percaya bahwa NAPZA dapatmenghilangkan stres dan menciptakankenikmatan surgawi

4. Meningkatkan ketaqwaan kepada Allah

Kenali TUHAN MU

Petakan POTENSI DIRI dan LINGKUNGAN

Cari ILMU dan PENGETAHUAN

Kembangkan KREATIFITAS POSITIF

Memberi MANFAAT bagi SESAMA

Katakan TIDAK pada NARKOBA !!!

STOP SEKS BEBAS !!!

Tips

Mekanisme Koping

• Denial

• Rasionalisasi

• Proyeksi

Terima Kasih

Recommended