MEMANFAATAN IT UNTUK PUBLIKASI ILMIAHlp2m.um.ac.id/pdf/Penlonas 2018/Topik 2-Pemanfaatan IT untuk...

Preview:

Citation preview

11/26/2018

1

MEMANFAATAN IT UNTUKPUBLIKASI ILMIAH

“Manfaat Publikasi Ilmiah Bagi Pribadi, Institusi dan Negara”

Hakkun Elmunsyah

hakkun@um.ac.id

• Dampak Karya Tulis Ilmiah dg Teknologi Informasi

• Checking Jurnal Predator

• Digital Object Identifier (DOI)

• Plagiarism Checkers

https://goo.gl/t17FNm

Link materi edisi yll dapat didownload dibawah ini….

11/26/2018

2

ARWU menggunakan beberapa indikator

objektif untuk memperingkat universitas dunia,

yaitu:

• jumlah alumni,

• staf yang mendapatkan penghargaan dunia,

• tingkat sitasi yang dimuat dalam Thomson

scientific,

• jumlah artikel yang dipublikasikan

• jumlah artikel yang diindeks di Citation Index.

• ARWU memeringkatkan lebih dari 1000

rangking,

Pada Times Higher Education

(THE), parameter penting THES

adalah 1) teaching; 2)

international outlook; 3) industry

income, research; dan 4)

citation.

11/26/2018

3

PARAMETER QS WORLD, QS ASIAN, & QS STARS UNIVERSITY RANKING

Publisher:

Quacquarelli Symonds Limited

Perangkingan Webometrics

dipublikasikan setiap 6 bulan

sekali yakni pada bulan Januari

dan Juli. Pemeringkatan

didasarkan pada Visibility (V),

Size (S), Rich Files (R), dan

Scholar (Sc).

11/26/2018

4

INDICATORS OF WORLD WEBOMETRIC RANKING

PARAMETERS SCORE (<2012) SCORE (>2012)

VISIBILITY (external

links)

50% 50%

SIZE (web pages) 20% 10%

RICH FILES 15% 10%

SCHOLAR (Google +

Scimago)

15% 30%

Peran publikasi ilmiah

(online) di Webometrics

Data 2016-2017, sumber:

https://www.scimagojr.com/

11/26/2018

5

Diakses

25 Agustus

2018

Kualitas Artikel

Ada 37 Jurnal terindeks Scopus dg Q2=6 dan Q3=14

https://www.scimagojr.com/journalrank.php?country=ID

11/26/2018

6

RANGKING PERGURUAN TINGGIVERSI HTTP://SINTA2.RISTEKDIKTI.GO.ID

FORMULA PENILAIAN INDEXING SINTA

11/26/2018

7

5 kriteria dalam menentukan pemeringkatan: a) Kualitas SDM; b)

Kualitas Kelembagaan; c) Kualitas Kegiatan Kemahasiswaan; serta

d) Kualitas Penelitian dan Publikasi Ilmiah; e) Kualitas Inovasi.

https://ristekdikti.go.id/kemenri

stekdikti-umumkan-peringkat-

100-besar-perguruan-tinggi-

indonesia-non-vokasi-tahun-

2018/

11/26/2018

8

(Sumber: Pedoman Publikasi-KemenristekDikti, 2017)

Jumlah publikasi ilmiah internasional Indonesia sebanyak 5.125,

sementara Singapura 4.948 dan Thailand sebanyak 3.741, dan

Malaysia tetap unggul dengan 5.999.

(M. Nasir, 11/4/2018).

11/26/2018

9

(Sumber: Pedoman Publikasi-KemenristekDikti, 2017)

BOBOT PENILAIAN ANGKA KREDIT PUBLIKASIDI JURNAL UNTUK JABATAN FUNGSIONAL DOSEN

Sumber: (Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara-Reformasi Birokrasi, 2013)

11/26/2018

10

LEMBAGA PEMERINGKAT JURNAL YANG DIAKUI SECARA RESMI DI TINGKAT GLOBAL

Journal Impact Factor (www.webofknowledge.com) dari Journal Citation Report (JCR) yang diterbitkanoleh Thomson ISI (Institute for Scientific Information)

dan

SNIP/SJR (Scimago Journal Rank) dapat diaksesdari laman Scimago (www.scimagojr.com) yang berasal dari Scopus dan diterbitkan oleh grupElsevier.

CONTOH PERHITUNGAN FAKTOR DAMPAK (IF) (THOMSON REUTERS)

dilaporkan setiap tahun dalam JCR (Journal Citation Report).

11/26/2018

11

CONTOH PERHITUNGAN SCIMAGO JOURNAL RANK (SJR)

JUMLAH SITASI, H-INDEX DAN I10-INDEX PADA SCHOLAR

11/26/2018

12

KEYNOTE OF PREDATOR JOURNALS

Jeffry Beal (2013) melalui laman http://scholarlyoa.com/menjelaskan bahwa Jurnal predator dibuat untuk tujuanmemperoleh keuntungan dan mengabaikan proses penelaahan oleh pakar di bidangnya untuk setiap artikelyang diterima penerbit

11/26/2018

13

KRITERIA JURNAL PREDATOR

1. Jurnal terbit relatif masih baru dengan volume yang belumbanyak, bahkan memiliki ISSN maupun DOI palsu;

2. Lembaga dan alamat penerbit yang tidak jelas;

3. Rekam jejak editor in chief beserta editorial board tidakjelas, bahkan tidak ada rekam jejak karyanya;

4. Proses penelaahan tidak sesuai dengan kaidah dancenderung basa-basi;

5. Meminta biaya penerbitan yang mahal bahkan sebelumnaskah diterbitkan;

6. Menerbitkan tulisan yang sudah diterbitkan di tempat lain (duplikasi); dan

7. Memuat isi yang sebagian besar dikategorikan plagiat.

(Sumber: Pedoman Publikasi-KemenristekDikti, 2017)

Materi pelatihan pengelo laan OJS -LP2M UM 26

11/26/2018

14

Materi pelatihan pengelo laan OJS -LP2M UM 27

SITUS CHECKING JURNAL PREDATOR

https://web.archive.org/web/20170111172309/https://scholarlyoa.com/individual-journals/

https://web.archive.org/web/20170112125427/https://scholarlyoa.com/publishers/

https://predatoryjournals.com/journals/

https://predatoryjournals.com/publishers/

11/26/2018

15

DAFTAR LEMBAGA PENGINDEKS YANG PERLU DIPERTANYAKAN

1. Global Impact Factor : httP://globalimpactfactor.com

2. CiteFactor : ISRA: Journal Impact Factor(JIF) httP://www.israjif.org

3. IMPACT Journals : httP://www.impactjournals.us

4. General Impact Factor (GIF) : httP://generalimpactfactor.com

5. Journal Impact Factor (JIF) : httP://www.jifactor.com

6. Universal Impact Factor : httP://uifactor.org

7. IndexCopernicus : httP://journals.indexcopernicus.com

8. ISI International Scientific Indexing : httP://isindexing.com

(Sumber: Pedoman Publikasi-KemenristekDikti, 2017)

PENULUSURAN MELALUI PENGINDEX BEREPUTASI

(Sumber: Pedoman Publikasi-KemenristekDikti, 2017)

Clarivate Analythics dulu disebut dengan Thomson Reuters dengan produknya

Web of Science memiliki pangkalan data indeks kutipan terbesar

berdasarkan data, buku, jurnal, prosiding, atau paten, melalui alamat URL

http://ip-science.thomsonreuters.com/mjl/.

A. Master Journal List Clarivate Analythics

11/26/2018

16

Laman Scimago Journal Ranking (SJR) memungkinkan kitamelihat jurnal apa saja yang memiliki peringkat terbaik saat ini,

dan negara mana yang memiliki publikasi penelitian terbanyak, melalui laman http://www.scimagojr.com/.

B. Scimago Journal Ranking

DOCUMENT IDENTIFIER

11/26/2018

17

SITUSCROSSREF(RUJUKANSILANG) SEBAGAIDOI DARISUATUARTIKELILMIAH PADAJURNAL

rein = Reinwardtia

2009 = Tahun artikel terbit

16 = Volume artikel terbit

4 = Issue

123 = halaman pertama jurnal

11/26/2018

18

IDENTITAS E-JOURNAL

11/26/2018

19

Pendeteksi Plagiasi

Plagiasi?

• Mengambil ide (kalimat) orang lain dan menganggapnya sebagai ide sendiri (Page and Winstansley, 2009)

• Pencegahan: paraphrasing + Plagiarism Detector

11/26/2018

20

Paraphrase

1.Menulis ulang ide atau gagasan orang lain

dengan kata-katanya sendiri dan ditampil-

kan dalam bentuk kalimat yang baru,

2.Re-statement yang lebih lengkap dan

detail dibandingkan dengan sebuah

ringkasan

https://owl.english.purdue.edu/owl/resour

ce/619/1/

ParaphraseLanjutan …

2nd WMA 2018 part 4.0 - Workshop on Multidisciplinary and Its Applications (WMA)

Step 1: Separate the informationStep 2: Highlight content wordsStep 3: Create new content wordsStep 4: Complete the new sentenceStep 5: ReviewStep 6: Record yourself

11/26/2018

21

Paraphrase ToolsFree (tidak berbayar)

https://paraphrasing-tool.com/

https://www.paraphrase-online.com/

https://articlerewritertool.com/

http://www.paraphrasing-tool.net/

http://www.goparaphrase.com/

Licence (berbayar)

https://www.rephraser.net/rewording-

tool/?utm_source=quora889

https://www.paraphrasingserviceuk.com/paraphrasing-tool-

online/

2nd WMA 2018 part 4.0 - Workshop on Multidisciplinary and Its Applications (WMA)

11/26/2018

22

Plagiarism Detector

• Alat pendeteksi plagiasi

• Membandingkan tulisan dengan berbagai sumber yang sudah tersimpan dalam database atau internet.

• Luarannya adalah bagian teks yang mirip dengan acuannya dan persentase kemiripan.

MENGGUNAKAN PENDETEKSI PLAGIASI

11/26/2018

23

1. Plagium

• www.plagium.com

• Gratis: quick search

• Tidak lebih dari 250 kata.

• Perlu Sign Up untuk memunculkan URL acuan plagiasi.

1. Copy text2. Cl ick

11/26/2018

24

11/26/2018

25

11/26/2018

26

2. Duplichecker

• http://www.duplichecker.com/

• Gratis

• Maksimum 1000 kata

• Ada 2 cara menggunakan :

• Copy and paste teks tidak lebih dari 1000 kata.

• Klik pada Browse tab untuk mengunggah Docxatau Text file.

• Jika bersih muncul pesan "No Plagiarism Detected!",

1. Copy text

2. Cl ick

11/26/2018

27

3. Plagiarism-checker

• http://www.plagiarismchecker.com/

• Gratis

• Sumber artikel google dan yahoo

4.PlagiarismChekerX

• http://plagiarismcheckerx.com/

• Free Trial 30 hari

• $50/lifetime untuk versi pro

11/26/2018

28

11/26/2018

29

11/26/2018

30

11/26/2018

31

11/26/2018

32

5. Turnitin

– Turn-it-in

–Alat pendeteksi plagiasi tulisan berbayar berbasis komputer

– http://www.turnitin.com

Mengapa menggunakan Turnitin?

• DATABASE RAKSASA• 24+ juta halaman web

• 220 juta artikel tugas siswa and 90000+ publikasi ilmiah

• MENCEGAH PLAGIASI

• MEMOTIVASI PENULIS• Similarity Percentage yang tinggi akan mendorong penulis

untuk memperbaiki tulisannnya.

11/26/2018

33

Menggunakan TURNITIN

• Turnitin melaporkan persentase kemiripan artikel: Hijau : 1 -24% mirip

Kuning : 25 – 49% mirip

Oranye : 50 - 74% mirip

Merah : 75 – 100% mirip

• Umumnya yang diijinkan tidak boleh lebih dari 30%

Jika lebih dari batas yang diijinkan tergolong melakukan PLAGIASI

11/26/2018

34

Login dengan username dan password yang diberikan oleh admin

Cl ick here

11/26/2018

35

Cl ick here

Cl ick untuk memasukkan artikel

11/26/2018

36

kita akan melihat persentase kemiripan sesaat setelah melakukan submit artikel pertama kali. Jika ingin memasukkan artikel yang sama sekali lagi (resubmission), persentase kemiripan baru akan muncul beberapa saat kemudian.

Cl ick untuk memunculkan detail

11/26/2018

37

1

11/26/2018

38

1

11/26/2018

39

UPLOAD DATA MAHASISWA

11/26/2018

40

Kiriman File yg terdeteksi Similarity

11/26/2018

41

Dan masih banyak lagi yang lainnya

Recommended