Hikmat Ibadah Qurban

Preview:

DESCRIPTION

Ibadah qurban dalam tinjauan keutuhan.

Citation preview

Oleh :

Ustadz Ir. MUHAMMAD FURQAN ALFARUQIY

Peternakan Hewan Quran

Pembibitan

Bioteknologi

Seleksi, dll.

Lahan

Penyiapan

Pengolahan, dll.

Pakan

Pertanian

Pengolahan, dll.

Dll.

Dll.

Dll.

Pelaksanaan Ibadah Qurban

Persiapan

Penyembelihan

Distribusi

Dll.

Dalam Konsep Islam yang Holistik-Integral, Dua Proses Ini Harus Satu Paket yang Tak Boleh Terpisahkan

MAHDHAH (RITUAL)

Selama 4 hari

GHAIR MAHDHAH (NONRITUAL)

Lebih dari 2 tahun

2%

98%

Pelaksanaan Qurban Peternakan Hewan Qurban

Tahap ibadah qurban yang umumnya paling sering dilalaikan oleh umat muslim,karena KEYAKINAN & JALAN PIKIRAN (MINDSET) yang TERBELAH

Fakta Berbicara...

Persentasi dihitung berdasarkan jumlah hari yang diperlukan untuk aktivitas terkait.

Berarti, sebagian besar umat muslim (termasuk para da`i)

“melupakan Kaidah Ushul Fiqh, yang berbunyi:

مـا ال يــتــم ا لــى ا جــب إ ال بـه فــهــى و ا جــب

Tidak akan sempurna suatu kewajiban kecuali dengan sesuatu yang

lain, maka sesuatu yang lain itu pun hukumnya menjadi wajib.

Fakta ini menjadi BUKTI NYATA, betapa sebagian

besar umat muslim memiliki pola pikir dan kesadaran

(MINDSET) TERBELAH, antara lain, terbelah dan

memisahkan IBADAH RITUAL (MAHDHAH) dengan

NON RITUAL (GHAIR MAHDHAH), memisahkan

kepentingan DUNIA dengan AKHIRAT, dll.

Sumber masalah MINDSET TERBELAH di atas berasal

dari AQIDAH yang salah. TAUHID yang ditanamkan

dengan benar seharusnya mengantarkan seseorang

kepada KEUTUHAN, sebagaimana halnya

SINGULARITAS (KEESAAN).

سلاملك م ورضيت نعمتيعليك مواتممت دينك ملك ماكملت اليوم ديناالإ Pada hari ini telah Kusempurnakan untuk kamu agamamu, dan telah

Ku-cukupkan kepadamu nikmat-Ku, dan telah Ku-ridhai Islam itu jadi

agama bagimu. (QS al-Ma’idah:3)

شيء منالكتابفيفرطناما…Tiadalah Kami alpakan sesuatupun dalam Al-Kitab… (QS al-

An’am:38)

كيصلاتيا نق ل ﴾١٦٢﴿العالمينربللـهومماتيومحيايون س Katakanlah: sesungguhnya sembahyangku, ibadatku, hidupku dan

matiku hanyalah untuk Allah, Tuhan semesta alam. (QS al-An’am:162)

Beberapa Dalil tentang Kesempurnaan dan Keutuhan Islam

Kaidah Ushul Fiqh:

Tidak sempurna suatu kewajiban tanpa suatu

sarana penunjang, maka menyediakan sarana

penunjang tersebut menjadi wajib.

Perbandingan Waktu Shalat

dan Luar Shalat

Shalat Luar Shalat

Perbandingan Waktu Shalat

dan Luar Shalat

Shalat Luar Shalat

Sebagian besar

MATERI

PENGAJIAN &

KAJIAN

KEISLAMAN

terkonsentrasi

membahas dari

sisi RITUAL saja.

Perbandingan Waktu Shalat

dan Luar Shalat

Shalat Luar Shalat

Sebagian besar

para

PROFESIONAL

bekerja di sektor

ini TANPA

mengaitkannya

dengan IBADAH

Recommended