9.Tindak Lanjut Asuhan Nifas Di Rumah

Preview:

Citation preview

Tindak lanjut asuhan nifas di rumah

Jadwal Kunjun

g an rumah

Asuhan lanjutan nifas

di rumah

Penyuluhan masa nifas

A. Jadwal Kunjungan Rumah

B. Asuhan lanjutan Masa nifas di rumah 1. Kunjungan 6 hari setelah persalinan Pengkajian

Asuhan Yang Diberikan

Pengkajian Pada Ibu1.Pesepsinya tentang persalinan 2. Kondisi payudara3. Asupan makanan 4. Nyeri, kram abdomen5. Adanya kesulitan urinasi6. lokia7. Perineum8. Haemoroid9. Ektremitas

Kunjungan 2 minggu setelah persalinan

Lanjutan10. Istirahat 11. Aktivitas 12. Kepercayaan ibu merawat bayi13. Kedudukan bayi 14. Sumber di rumah

Pengkajian terhadap bayiAsupan ASI

Pola BAK dan BAB

Warna kulit

Keadaan Tali pusat

Keadaan genital

Tidur bayi

Pemeriksaan Fisik

Pada Ibu Pada BayiTanda VitalKeadaan

PayudaraAbdomenPrenium

termasuk lokia

Vital signTanda dehidrasiAuskultasi Jantung &

Paru-paruTali pusatPenapisan untuk

IcterusObservasi

responsivitas/perhatian

Asuhan Yang Diberikan

Kunjungan 6 minggu Post PartumSama dengan kunjungan 2 mg post partumDitambah

Permulaan hubungan seksualKB Yg diinginkan, riwayat KB Demam, keinginan , pilek dsbLatihan pengencangan otot perut Fungsi pencernaan Resolusi loceaTelpon Bidan,dr,RS jika ada masalh

Penyuluhan Masa Nifas1. Kebersihan Diri/Bayi

2. Istirahat dan Tidur

3. Pemberian ASIPeranan awal bidan dalam mendukung pemberianASI adalah :

Meyakinkan bahwa bayi memperoleh makanan yang mencukupi dari payudara ibunya.

Membantu ibu sedemikian rupa sehingga ia mampu menyusui bayinya sendiri.

Lanjutan... Bidan dapat memberikan

dukungan dalam pemberian ASI, dengan :

Biarkan bayi bersama ibunya segera sesudah lahir.

Ajarkan cara merawat payudaraBantu ibu waktu pertama kali memberi ASI.Bayi dan ibu di kamar yang samaBerikan ASI sesering mungkin.Beri kolustrum dan ASI saja.Hindari susu botol dan “dot empeng”.

4. Latihan/Senam Nifas

Caranya

Mengencangkan otot Abdomen

5. Gizi, suplemen zat besi dan Vit A

6. Hubungan seksual

7.Keluarga berencana

8. Tanda BahayaLelah dan sulit tidurAdanya tanda infeksi fuerferalisNyeri, panas saat berkemih, nyeri abdomenSembelitSakit kepala terus menerus, nyeri ulu hati,

oedemaLocea berbau busuk, banyak lebih 2kali ganti

doek sehari dan disertai nyeri abdomenPutting susu pecah dan mamae bengkakSulit menyusuiRabun senja Edema , sakit, panas pada tungkai

Be a good midwife...

Evaluasi1.Sebutkan jadwal kunjungan rumah yang

mengacu pada program pemerintah untuk mendeteksi kelainan sedini mungkin pada ibu dan bayi

2 Sebutkan keuntungan dari pelaksanaan tindak lanjut asuhan nifas di rumah ,bagi bidan pasien dan keluarga

3 Sebutkan aspek-aspek yang harus dikaji ketika melakukan kunjungan rumah pasien nifas mggu ke 6

4. Apa saja yang harus dipersiapkan bidan sebelum melakukan kunjungan rumah pada pasien nifas

5. Jelaskan peran keluarga dan suami dalam proses asuhan nifas di rumah