10
IMAN KEPADA ALLAH SWT Oleh Dina Abriyanti

Iman kepada Allah

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Iman kepada Allah

IMAN KEPADA ALLAH SWT

Oleh Dina Abriyanti

Page 2: Iman kepada Allah

PENGERTIAN IMAN KEPADA ALLAH SWT

Iman berasal dari bahasa arab yang berarti percaya atau

membenarkan.Menurut ilmu tauhid,iman adalah kepercayaan yang diyakini kebenarannya dalam hati,diikrarkan secara lisan,dan

direalisasikandalam perbuatan.Secara Etimologi, iman adalah percaya atau

membenarkan.Adapun menurut termologi ilmu tauhid , iman berarti membenarkan

ataumeyakini dengan hati,mengungkapkan secara lisan ,dan

mengamalkandengan perbuatan .

Berdasarkan pengertian diatas, Iman kepada Allah dapat diartikan

percaya atau yakin dengan sesungguhnya akan adanya Allah yang Maha

Esa,baik zat-Nya,perbuatan-Nya maupun sifat-sifat-Nya.Kepercayaan

tersebut diyakini dalam hati sanubari,diikrarkan dengan lisan,dandibuktikan dengan perbuatan amal saleh

Page 3: Iman kepada Allah

Iman kepada AllahIman kepada Allah mengandung empat unsur yaitu sebagai berikut.

1. Mengimani Wujud Allah ta’ala.Wujud Allah telah dibuktikan oleh fitrah manusia, akal manusia, syariat, dan indra manusia.

- Bukti fitrah tentang wujud Allah.- Bukti akal.- Bukti syariat.- Bukti indrawi.- Kita dapat mendengar dan menyaksikan terkabulnya doa orang

-orang yang berdoa, serta pertolongan-Nya yang diberikan kepada orang-orang yang mendapatkan musibah.

- Mukjizat para nabi dan rasul, yang dapat disaksikan atau didengar banyak orang.

Page 4: Iman kepada Allah

2. Mengimani rububiyah Allah ta’alaMengimani rububiyah Allah ta’ala maksudnya ‘mengimani

sepenuhnya bahwa Dialah satu-satunya Rab, tiada sekutu dan tiada penolong bagi-Nya’. Tidak ada makhluk yang mengingkari ke-

rububiyah-an Allah ta’ala, kecuali orang yang sombong. Pada hakikatnya pula, dia sendiri tidak meyakini kebenaran ucapannya. Bahkan, pada diri Fir’aun sekali pun, meskipun dia mengaku

tuhan, namun hatinya yakin bahwa yang benar adalah dakwah Musa, yang mengajak untuk mengesakan Allah.

3. Mengimani uluhiyah Allah ta’alaArtinya, mengimani dan mengamalkan konsekuensi bahwa

Dialah satu-satunya sesembahan yang berhak disembah dan tidak ada sekutu bagi-Nya. Meski demikian, orang-orang musyrik tetap

saja mengingkarinya. Mereka masih saja mengambil tuhan (sesembahan) selain Allah ta’ala. Mereka menyembah serta meminta bantuan dan pertolongan kepada tuhan-tuhan itu. Itulah bentuk menyekutukan Allah. Pengambilan tuhan-tuhan yang dilakukan orang-orang musyrik ini telah dibatalkan oleh Allah dengan dua bukti:

Page 5: Iman kepada Allah

- Tuhan-tuhan yang mereka sembah tidak mempunyai keistimewaan uluhiyah sedikit pun, karena mereka adalah makhluk,tidak dapat menciptakan, tidak dapat memberi kemanfaatan, tidak dapat menolak bahaya, tidak menguasai kehidupan dan kematian,tidak memiliki sedikit pun kekuasaan

di langit, serta tidak pula ikut memiliki keseluruhannya. - Sebenarnya, orang-orang musyrik mengakui bahwa Allah ta’ala adalah satu-satunya Rab, Pencipta, yang di tangan-

Nya berada kekuasaan atas segala sesuatu. Mereka juga mengakui bahwa hanya Dialah yang dapat melindungi dan tidak ada yang dapat

melindungi-Nya. Ini mengharuskan adanya pengesaan uluhiyah (penghambaan) Allah, sebagaimana mereka

mengesakan rububiyah (ketuhanan) Allah.4. Mengimani nama dan sifat Allah ta’ala.

Beriman kepada nama-nama dan sifat-sifat Allah ta’ala adalah dengan menetapkan nama-nama dan sifat-sifat yang sudah ditetapkan Allah untuk diri-Nya dalam Alquran atau

sunah Rasul-Nya, sesuai dengan kebesaran-Nya.

Page 6: Iman kepada Allah

SIFAT-SIFAT ALLAH DAN ASMAUL HUSNA

Secara umum sifat adalah segala sesuatu yang melekat dan menjadi ciri khusus bagi sesuatu atau seseorang.Jadi

sifat Allah swt artinya segala sesuatu yang melekat dan

menjadi ciri khusus bagi zat-Nya tersebut. Sifat-sifat Allah swt

tersebut sering sering dinamakan asmaul husna.Asmaul husna

secara bahasa berarti nama-nama yang baik .Sedangkan menurut istilah , asmaul husna adalah nama-nama Allah swt

sebagai tanda keagungan dan kemuliaan-Nya.

Page 7: Iman kepada Allah

10 Sifat Allah dalam Asmaul Husna

• AR RAHMANALLAH swt bernama AR RAHMAN ( yang maha pemurah ), karena dia melimpahkan rahmat NYA kepada seluruh makhlukNYA tanpa pandang bulu.tercantum dalam surah al-fatihah (1) : 3

• AR RAHIMSelain maha pengasih ALLAH juga maha penyaang,oleh karena dia juga bernama AR RAHIM,ALLAH selalu melimpahkan sifat AR RAHIM kepada seutuh hambaNYA yang beriman secara tetap atau bersifat kekal,bukan saja di dunia tetapi juga dalam hidup di alam kubur dan alam akhirat.Tercantum dalam surah (al a'raf,9 : 96 )

• AL QUDDUSALLAH swt.bernama AL QUDDUS( maha suci ) atara lain karena zat ALLAH swt.Itu maha tunggal suci atau bersih dari sekutu tidak beranak atu di peranakkan dan tidak ada yg setara denganNYA( surah al-jumu'ah 62 : 1)(surah al-ikhlas 112 : 1-4)(surah al-imran 3 : 190-191 )

Page 8: Iman kepada Allah

• AS SALAMKesejahteraan atau keselamatan yang dimiliki umat manusia tidak akan mungkin menyamai keselamatan ALLAH.Karena kesejahteraan atau keselamat manusia bersumber dari ALLAH swt.Tercantum dalam surah (al-hasyr 59 : 23 )

• AL MU'MINALLAH bernam AL-MU'MIN kaerena ALLAH maha memberi keamanan atau maha terpercaya karena pada hakikat nya kehidupan yang aman atau sentosa yang di alami umat manusia,baik secara individu keluarga maupun kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara adaah pemberian ALLAH swt.

• AL'ADLUAL'ADLU berarti maha adil dan sangat sempurna keadilanNYA.ALLAH maha adil karena ALLAH selalu menempatkan sesuatu pada tempat yang semestinya.Sesuai dengan keadlan nya yang maha sempurna.Tercantum dalam surah ( al-an'am 6 : 115)

• AL MALIKal-malik berarti maha merajai.Tidak ada raja yang memiliki kedudukan dan kekuasaan yang sama dengan ALLAH swt.apalagi melebihi ALLAH swt adalah tuhan yang maha tinggi dan raja yang sebenar nya tercantum dalam surah ( al-mukminun 23 : 116 )

Page 9: Iman kepada Allah

• AL KHALIKAl khalik berarti yang maha penciptaAalam semesta tidak mungkin tercipta dengan sendirinya atau secara kebetulan.Alam semesta pasti ada yang mencitakan dan ALLAH swy lah sang pencipta( Q.S al-hasyr 59 : 24)

• AL GAFFARal gaffar berarti yang maha pengampun.ALLAH bernama al gaffar sebab ALLAH swt yang maha pengampun yang memiliki kebebasan penuh untuk memberikan ampunan dosa kepada hamba yang di kehendaki nya Tercantum dalam sura ( sad 38 : 66)

• AL HASIBal hasib berarti yang membuat perhitungan.dalam menciptakan alam semesta dengan segala isi nya ALLAH swt.menperhitungkan dengan cermat tidak ada satu pun ciptaan NYA yang sia-sia(Q.S an nisa :86 ) .

Page 10: Iman kepada Allah

TERIMA KASIH