1
Jumlah dan Laju Pertumbuhan Penduduk Tahun 1961 penduduk kabupaten muna baru mencapai 111.766 jiwa, sepuluh tahun kemudian yakni tahun 1971 meningkat menjadi 154.024 jiwa atau mengalami pertumbuhan rata rata sebesar 3,26 persen pertahun, pada tahun 1980 meningkat menjadi 174.057 jiwa atau tumbuh sebesar 1,37 persen pertahun, kemudian tahun 1990 meningkat menjadi 226.933 jiwa atau tumbuh sebesar 1,37 persen pertahun, berdasarkan, berdasarkan hasil sensus penduduk 2000 penduduk kab muna telah berjumlah 273.160 jiwa atau mengalami pertumbuhan atau rata rata 1,90 persen pertahun. Kemudian berdasarkan hasil registrasi penduduk akhir tahun 2005, penduduk kab muna berjumlah 304.753 jiwa. Ketenagakerjaan Angkatan kerja seperti diketahui sangat tergantung pada struktur penduduk, sifat demografis dan keadaan sosial ekonomi suatu daerah. Terlihat bahwa jumlah jumlah pencari kerja yang terdaftar pada dinas tenaga kerja dan transmigrasi Kab Muna sebanyak 12.596 orang dan berhasil ditempatkan selama tahun 2005 sebanyak 573 orang dan dihapuskan swbanyak 2.726 orang. Dengan demikian sisa pencari kerja tahun 2005 sebanyak 9.297 orang. Berdasarkan jenjang pendidikan, pencari kerja terbesar adalah yang berpendidikan SLTA sebanyak 5.217 orang atau 41.4 persen dari seluruh pencari kerja yang terdaftar. Kemudian disusul tamatan sarjan (SI/S2) sebanyak 4.937 orang (39,2 % ) serta atmatan DI/D2 sebanyak 1.666 orang atau 13,2 persen dari seluruh pencari ker

Jumlah dan laju pertumbuhan penduduk di kabupaten muna

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Jumlah dan laju pertumbuhan penduduk di kabupaten muna

Jumlah dan Laju Pertumbuhan Penduduk

Tahun 1961 penduduk kabupaten muna baru mencapai 111.766 jiwa, sepuluh tahun kemudian yakni tahun 1971 meningkat menjadi 154.024 jiwa atau mengalami pertumbuhan rata rata sebesar 3,26 persen pertahun, pada tahun 1980 meningkat menjadi 174.057 jiwa atau tumbuh sebesar 1,37 persen pertahun, kemudian tahun 1990 meningkat menjadi 226.933 jiwa atau tumbuh sebesar 1,37 persen pertahun, berdasarkan, berdasarkan hasil sensus penduduk 2000 penduduk kab muna telah berjumlah 273.160 jiwa atau mengalami pertumbuhan atau rata rata 1,90 persen pertahun. Kemudian berdasarkan hasil registrasi penduduk akhir tahun 2005, penduduk kab muna berjumlah 304.753 jiwa.

Ketenagakerjaan

Angkatan kerja seperti diketahui sangat tergantung pada struktur penduduk, sifat demografis dan keadaan sosial ekonomi suatu daerah.Terlihat bahwa jumlah jumlah pencari kerja yang terdaftar pada dinas tenaga kerja dan transmigrasi Kab Muna sebanyak 12.596 orang dan berhasil ditempatkan selama tahun 2005 sebanyak 573 orang dan dihapuskan swbanyak 2.726 orang. Dengan demikian sisa pencari kerja tahun 2005 sebanyak 9.297 orang.Berdasarkan jenjang pendidikan, pencari kerja terbesar adalah yang berpendidikan SLTA sebanyak 5.217 orang atau 41.4 persen dari seluruh pencari kerja yang terdaftar. Kemudian disusul tamatan sarjan (SI/S2) sebanyak 4.937 orang (39,2 % ) serta atmatan DI/D2 sebanyak 1.666 orang atau 13,2 persen dari seluruh pencari ker