Alpha Blockers in English

Embed Size (px)

DESCRIPTION

alpha blocker

Citation preview

Alpha blockersAlpha bloker disebut juga antagonis alpha-adrenergik, yang mengobati segala macam kondisi seperti tekanan darah tinggi, BPH dan penyakit Raynaud. (1)Apha bloker merelaksasikan otot dan membantu pembuluh darah untuk membuka dari yang menghambatnya. Hal ini disebabkan oleh hormone norepineprine (noradrenalin) dari otot yang dindingnya arteri dan vena tegang. Sehingga pada penggunaan obat ini menyebabkan pembuluh darah untuk membuka dan merelaksaksikan sisanya. Hal ini terbukti dengan tekanan darah dan tekanan darah yang rendah. (1)Contoh dari alpha bloker seperti berikut: (2) Alfuzosin (Uroxatral) Doxazosin (Cardura) Prazosin (Minipress) TerazosinKegunaan obat alpha bloker :(1) Tekanan darah tinggi BPH Beberapa gangguan sirkulasi seperti penyakit Raynaud Scleroderma Tumor kelenjar adrenal (pheocromocytoma)Efek samping dan peringatan Efek samping yang didapatkan adalah seperti berikut: (2) 1. Tekanan darah rendah2. Pusing3. Lemas 4. Sakit kepala 5. Jantung berdetak cepat 6. Mual7. Nambah berat badan 8. Penurunan kolesterol LDL yang kecil sekali Alpha bloker juga meningkatkan atau menurunkan efek dari obat yang dikonsumsi seperti beta-bloker, kalsium channel bloker atau obat yang digunakan untuk erektil disfungsi.Beberapa peneliti menemukan beberapa alpha bloker dapat meningkatkan resiko gagal jantung dengan kegunaan jangka panjang. (2)

DAFTAR PUSTAKA1. High blood pressure: Medicines to help you. U.S. Food and Drug Administration. http://www.fda.gov/forconsumers/byaudience/forwomen/ucm118594.htm. Accessed Sept. 30, 2010. http://www.mayoclinic.com/health/alpha-blockers/HI00055/NSECTIONGROUP=22. Kaplan NM, et al. Indications and contraindications to the use of specific antihypertensive drugs. http://www.uptodate.com/home/index.html. Accessed Sept. 30, 2010. http://www.mayoclinic.com/health/alpha-blockers/HI00055/NSECTIONGROUP=21