23
APLIKASI SISTEM PAKAR SEDERHANA MENDETEKSI KERUSAKAN SMARTPHONE ANDROID DENGAN VISUAL BASIC 6.0 Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Artificial Intelligence Di susun oleh: Yusman Farid 134060018 Teknik Informatika i

Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

APLIKASI SISTEM PAKAR SEDERHANA

MENDETEKSI KERUSAKAN SMARTPHONE

ANDROID DENGAN VISUAL BASIC 6.0

Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Artificial Intelligence

Di susun oleh:

Yusman Farid

134060018

Teknik Informatika

SEKOLAH TINGGI MANAGEMEN INFORMATIKA

DAN KOMPUTER JAWA BARAT

STMIK JABAR

2014

i

Page 2: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat ALLAH SWT, salawat serta salam

selalu tercurahkan kepada Rasulullah SAW.Berkat  limpahan  dan rahmat-Nya penulis dapat

menyelesaikan laporan ini guna memenuhi salah satu tugas mata kuliah artificial intelligence

Jurusan Teknik Informatika di STMIK Jabar yang berjudul “Aplikasi Sistem Pakar

Sederhana Mendeteksi Kerusakan Smartphone Android Dengan Visual Basic 6.0”.

Dalam penyusunan laporan ini tidak sedikit penulis mengalami hambatan, namun

penulis menyadari selesainya tugas ini tidak lain karena adanya bantuan, dorongan dan

bimbingan dari Ibu Sri Kuswayati S.Si Selaku dosen yang telah memberi materi yang di

sampaikan setiap pertemuannya, tidak lupa teman seperjuangan yang telah membantu dan

memotivasi untuk menyelesaikan tugas ini.

Semoga laporan ini dapat memberikan wawasan yang lebih luas dan memberi

sumbangan pemikiran kepada pembaca khususnya mahasiswa STMIK Jabar. Saya sadar

laporan ini masih jauh dari kata sempurna baik dari isi maupun bahasanya, hal ini karena

keterbatasan ilmu pengetahuan dan kemampuan yang penulis miliki. Untuk itu penulis

mengharapkan kritik dan saran dari berbagai pihak.

ii

Page 3: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.......................................................................................................................... ii

DAFTAR ISI....................................................................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN....................................................................................................................1

A. Latar Belakang Masalah.........................................................................................................1

B. Identifikasi Masalah................................................................................................................1

C. Batasan Masalah......................................................................................................................2

D. Perumusan Masalah................................................................................................................2

BAB II PERANCANGAN PROGRAM............................................................................................3

A. Alur Program.............................................................................................................................3

1. Bisa Dihidupkan....................................................................................................................3

2. Tidak bisa dihidupkan............................................................................................................3

B. Perancangan Program................................................................................................................4

1. Tampilan Awal......................................................................................................................4

2. Menentukan Kategori Kerusakan...........................................................................................5

3. Peratanyaan............................................................................................................................5

4. Goal.......................................................................................................................................5

BAB III HASIL....................................................................................................................................6

A. Cara Pengoprasian Program..................................................................................................6

B. Tampilan Program..................................................................................................................6

1. Menu Utama..........................................................................................................................6

2. Kategori Kerusakan...............................................................................................................7

3. Pertanyaan.............................................................................................................................7

4. Goal.......................................................................................................................................7

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN.............................................................................................8

A. Kesimpulan..............................................................................................................................8

B. Saran.........................................................................................................................................8

LAMPIRAN.........................................................................................................................................v

iii

Page 4: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Kecerdasan Buatan ( Artificial Intelligence ) merupakan salah satu cabang dari

ilmu computer yang membuat agar mesin atau komputer dapat melakukan pekerjaan

seperti dan sebaik yang dilakukan oleh manusia.

Kecerdasan Buatan dapat diterapkan dalam berbagai bidang seperti Sistem

Pakar (Expert System), Pengolahan Bahasa Alami (Natural Language Processing),

Pengenalan Ucapan (Speech Recognition), Robotika dan Sistem Sensor, Computer

vision, serta yang paling menarik adalah penerapannya dalam permainan (game).

Pembuatan aplikasi kecerdasan buatan dalam bidang Sistem pakar (Expert

System) sangat berguna untuk menyelesaikan masalah atau menjawab permasalahan

yang sedang kita hadapi. Aplikasi kecerdasan buatan dalam bidang sitem pakar ini

mampu memberikan goal berupa mengetahui permasalahan serta membrikan solusi

yang sesuai dengan permasalahan yang sedang dihadapi.

Pada tugas kali ini penulis mengambil salah satu aplikasi kecerdasan buatan di

bidang sistem pakar untuk mendeteksi kerusakan smartphone android. Kerusakan

yang dideteksi oleh aplikasi ini dapat berupa kerusakan sofware maupun hardware

meskipun masih mendeteksi kerusakan yang umum dialami android.

Masalah yang muncul dalam pembuatan aplikasi sistem pakar mendeteksi

kerusakan smartphone android ini ada di tahapan seleksi jenis kerusakannya dan

memilih pertanyaan yang tepat sehingga mudah dipahami oleh user/pengguna.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka dapat diidentifikasikan

beberapa masalah yang ada antara lain :

1. Membuat aplikasi sistem pakar yang mudah digunakan pengguna.

2. Tepat dan jelas memberikan kerusakan yang terjadi pada smartphone yang di

identifikasi.

3. Menghasilkan solusi yang tepat sesuai dengan kerusakan yang di alami

smartphone android nya.

1

Page 5: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

C. Batasan Masalah

Mengingat kemungkinan meluasnya masalah maka penulis membatasi

masalah ini hanya pada:

1. Informasi kerusakan yang dikumpulkan terbatas hanya pada jawaban dari

pertanyaan yang diberikan.

2. Hanya memberikan informasi kerusakan dan solusi pada android pada umumnya

(tidak spesipik)

3. Aplikasi dibuat dengan aplikasi pemrograman visual basic 6.0

D. Perumusan Masalah

Nantinya aplikasi yang saya buat ini bisa menjadi alternatif untuk

mengidentifikasi kerusakan smartphone dan membantu teknisi untuk mengetahui

kerusakan yang terjadi dan solusi yang harus dilakukan agak handphone dapat

berjalan normal kembali.

2

Page 6: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

BAB II

PERANCANGAN PROGRAM

A. Alur Program

Aplikasi Sistem Pakar Sederhana Mendeteksi Kerusakan Smartphone Android

ini memiliki alur program yang sederhana dan tanpa menggunakan database. Secara

garis kerusakan terbagi menjadi 2 klasipikasi yaitu masih bisa di hidupkan dan tidak

bisa dihidupkan, secara rincinya adalah:

1. Bisa Dihidupkan

Pertanyaan 1 : Apakah android anda bisa masuk bootanimation ?

Jika Ya : Lanjut pertanyaan kedua

Jika Tidak : Pindah keklasifikasi tidak bisa dihidupkan

Pertanyaan 2 : Apakah android anda bisa masuk CWM ?

Jika Ya : Lanjut pertanyaan ketiga

Jika Tidak : Lanjut pertanyaan keempat

Pertanyaan 3 : Apakah android anda bisa masuk menu utama?

Jika Ya : Mendapat goal berupa

Kerusakan “Android anda tidak mengalami kerusakan !”

Solusi “Tak butuh Solusi”

Jika Tidak : Lanjut pertanyaan keempat

Pertanyaan 4 : Apakah android anda hanya diam pada bootanimation saja ?

Jika Ya : Mendapatkan goal berupa

Kerusakan “Handphone android anda mengalami

SOFTBRICK”

Solusi "Coba masuk CWM dan clear wive chace dan

reboot"

Jika Tidak : Balik pertanyaan ketiga

2. Tidak bisa dihidupkan

Pertanyaan 5 : Apakah saat mencoba dinyalakan suara bootanimation

android anda terdengar?

Jika Ya : Lanjut pertanyaan keenam

Jika Tidak : Lanjut pertanyaan ketujuh

Pertanyaan 6 : Apakah android anda menampilkan bootanimation atau menu

utama?

3

Page 7: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

Jika Ya : Handphone android anda ternyata masih NORMAL

Jika Tidak : Lanjut pertanyaan ketujuh

Pertanyaan 7 : Apakah android anda merespon saat di carger ?

Jika Ya : Handphone android anda LCD nya RUSAK

Jika Tidak : Lanjut pertanyaan kedelapan

Pertanyaan 8 : Coba batre android anda charger dengan desktop apakah dapat

terisi ?

Jika Ya : Socket carger hanphone anda mengalami masalah atau

RUSAK

Jika Tidak : Lanjut pertanyaan kesembilan

Pertanyaan 9 : Apakah android anda masih bisa connect dengan komputer

melalui kabel USB?

Jika Ya : Handphone android anda mengalami HARDBRICK

Jika : Handphone android anda MATI TOTAL\

B. Perancangan Program

1. Tampilan Awal

4

Page 8: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

2. Menentukan Kategori Kerusakan

3. Peratanyaan

4. Goal

5

Page 9: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

BAB III

HASIL

A. Cara Pengoprasian Program

1. Pada tampilan menu awal user diharuskan mengisi tipe smartphone android

yang akan diceck kerusakan nya, setelah itu tinggal menekan tombol ‘Check

kerusakan’.

2. Selanjutnya user akan dibawa ke form klasifikasi untuk menentukan apakah

handphone masih bisa dihidupkan atau tidak yang di buat dengan radio button

dan setelah memilih klik tombol next.

3. Setelah itu User akan di berikan beberapa pertanyaan untuk mengetahui

kerusakan apa yang terjadi pada handphone tersebut.

4. Dan yang terakhir user akan diberikan informasi mengenai kerusakan dan

solusi untuk tipe handphone yang dimenu awal dimasukan.

B. Tampilan Program

1. Menu Utama

6

Page 10: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

2. Kategori Kerusakan

3. Pertanyaan

4. Goal

7

Page 11: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Dari Perancangan aplikasi yang penulis buat dapat disimpulkan manfaat dalam

menggunakan aplikasi ini, diantaranya adalah:

1. Dengan menggunakan Sistem pakar kerusakan handphone android ini

memiliki tampilan yang sederhana dan mudah untuk digunakan.

2. Dengan menggunakan Sistem pakar kerusakan handphone android ini

memudahkan tecknisi untuk mengetahui jenis kerusakan yang terjadi.

B. Saran

Karena untuk memenuhi tugas UAS dan pada keterbatasan waktu pengerjaan

penulis tidak sempat mengerjakan kekurangan pada aplikasi tersebut yaitu:

menambah database kursakan yang mungkin terjadi, tidak menggunakan database

yang pada umumnya seperti mysql dan access,tampilan yang terlalu sederhana,dan

solusi yang tidak terperinci

8

Page 12: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

LAMPIRAN

1. Script Pada Menu Utama

Private Sub Command1_Click()

If Text1.Text = "" Then MsgBox "isi terlebih dahulu tipe handphone android

anda"

If Text1.Text > "" Then

kategori.Show

Menu.Hide

End If

End Sub

Private Sub Command2_Click()

End

End Sub

2. Script Pada Menu Kategori

Private Sub Command1_Click()

If Option1.Value = True Then H1.Show

kategori.Hide

If Option2.Value = True Then M1.Show

kategori.Hide

End Sub

Private Sub Command2_Click()

Menu.Show

kategori.Hide

End Sub

3. Script Pada Pertanyaan 1

Option Explicit

v

Page 13: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

Private Sub CancelButton_Click()

Menu.Show

H1.Hide

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then H2.Show

If YA.Value = True Then H1.Hide

If TIDAK.Value = True Then M1.Show

H1.Hide

End Sub

4. Script Pada Pertanyaan 2

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

Menu.Show

H2.Hide

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then H3.Show

H2.Hide

If TIDAK.Value = True Then H4.Show

H2.Hide

End Sub

5. Script Pada Pertanyaan 3

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

Menu.Show

H3.Hide

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then

Goal.lbltipe.Caption = Menu.Text1.Text

Goal.lblkerusakan.Caption = "Android anda tidak mengalami kerusakan !"

Goal.lblsolusi.Caption = "Tak butuh Solusi"

Goal.Show

vi

Page 14: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

H3.Hide

End If

If TIDAK.Value = True Then H4.Show

H3.Hide

End Sub

6. Script Pada Pertanyaan 4

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

Menu.Show

H4.Hide

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then

Goal.lbltipe.Caption = Menu.Text1.Text

Goal.lblkerusakan.Caption = "Handphone android anda mengalami

SOFTBRICK"

Goal.lblsolusi.Caption = "Coba masuk CWM dan clear wive chace dan reboot"

Goal.Show

H4.Hide

End If

If TIDAK.Value = True Then H3.Show

H4.Hide

End Sub

7. Script Pada Pertanyaan 5

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

Menu.Show

M1.Hide

End Sub

Private Sub next_Click()

If YA.Value = True Then

M2.Show

vii

Page 15: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

M1.Hide

End If

If TIDAK.Value = True Then

M3.Show

M1.Hide

End If

End Sub

8. Script Pada Pertanyaan 6

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

M2.Hide

Menu.Show

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then

Goal.lbltipe.Caption = Menu.Text1.Text

Goal.lblkerusakan.Caption = "Handphone android anda ternyata masih

NORMAL"

Goal.lblsolusi.Caption = "Tak ada MASALAH berarti tak ada SOLUSI :v"

Goal.Show

M2.Hide

End If

If TIDAK.Value = True Then

M3.Show

M2.Hide

End If

End Sub

9. Script Pada Pertanyaan 7

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

M3.Hide

Menu.Show

viii

Page 16: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then

Goal.lbltipe.Caption = Menu.Text1.Text

Goal.lblkerusakan.Caption = "Handphone android anda LCD nya RUSAK !"

Goal.lblsolusi.Caption = "Ganti LCD anda dengan yang "

Goal.Show

M3.Hide

End If

If TIDAK.Value = True Then

M4.Show

M3.Hide

End If

End Sub

10. Script Pada Pertanyaan 8

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

M4.Hide

Menu.Show

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then

Goal.lbltipe.Caption = Menu.Text1.Text

Goal.lblkerusakan.Caption = "Socket carger hanphone anda mengalami

masalah atau RUSAK"

Goal.lblsolusi.Caption = "Coba Ganti Socket carger dengan yang baru"

Goal.Show

M4.Hide

ix

Page 17: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

End If

If TIDAK.Value = True Then

M5.Show

M4.Hide

End If

End Sub

11. Script Pada Pertanyaan 9

Option Explicit

Private Sub CancelButton_Click()

M5.Hide

Menu.Show

End Sub

Private Sub OKButton_Click()

If YA.Value = True Then

Goal.lbltipe.Caption = Menu.Text1.Text

Goal.lblkerusakan.Caption = "Handphone android anda mengalami

HARDBRICK"

Goal.lblsolusi.Caption = "coba FLASH kembali handphone android anda "

Goal.Show

M5.Hide

End If

If TIDAK.Value = True Then

Goal.lbltipe.Caption = Menu.Text1.Text

Goal.lblkerusakan.Caption = "Handphone android anda MATI TOTAL"

Goal.lblsolusi.Caption = "BUANG Handphone anda dan beli yang BARU :D"

Goal.Show

M5.Hide

End If

End Sub

12. Script Pada Goal

Private Sub OKButton_Click()

Goal.Hide

Menu.Show

Menu.Text1.Text = ""

x

Page 18: Makalah perancangan aplikasi sistem pakar diagnosa android rusak dengan vb 6.0

End Sub

xi