19

multimedia interaktif replikasi virus

  • Upload
    dewirm

  • View
    325

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: multimedia interaktif replikasi virus
Page 2: multimedia interaktif replikasi virus

Presented by : Dewi Robiatun M

REPLIKASI VIRUS

Page 3: multimedia interaktif replikasi virus

KLIK MENU PILIHAN ANDA

Pendahulua

n Replikasi

virus

movi

eLatihan

soal

Page 4: multimedia interaktif replikasi virus

Apakah Virus Itu ???

Partikel yang bersifat parasit obligat pada sel/makhluk hidup.Aseluler (bukan merupakan sel).Berukuran sangat renik.Di dalam sel inang virus menunjukkan ciri makhluk hidup, sedangkan di luar sel menunjukkan ciri bukan makhluk hidup.

Page 5: multimedia interaktif replikasi virus

1. Percobaan A.Mayer pada Penelitian Virus

Sejarah Penemuan Virus

Page 6: multimedia interaktif replikasi virus

Dauntembakau yang berpenyakitdihaluskan

Penyaringanekstrak dauntembakau yangberpenyakit

Filtratdauntembakau yangberpenyakit

Tanaman tembakaumenjadi sakit

Tanamantembakauyang sehat

Disemprotkan

Filtrat

2. Percobaan Dmitri Ivanowski pada Penelitian Virus

Page 7: multimedia interaktif replikasi virus

Replikasi Virus

Bertujuan untuk memperbanyak partikel virus.Virus hanya bisa bereproduksi di dalam sel/jaringan yang hidup. Reproduksi virus terjadi dengan cara penggandaan materi genetik inang yang disebut replikasi.

Litik Lisogenik

Page 8: multimedia interaktif replikasi virus

Siklus Litik

1 2 3

4 5

Page 10: multimedia interaktif replikasi virus

Injeksi/Penetrasi

virus melubangi membran sel inang dengan enzim lisozim.Setelah berlubang, virus akan menyuntikkan materi genetiknya kedalam sitoplasma sel inang.

Page 11: multimedia interaktif replikasi virus

Sintesis/Replikasi

Materi genetik dari virus akan menonaktifkan materi genetik sel inangnyaKemudian mengambil alih kerja sel inang.DNA dari virus, akan menjadikan sel inang sebuah tempat pembentukan virus baru.

Page 12: multimedia interaktif replikasi virus

Perakitan

Molekul-molekul protein (DNA) yang telah terbentuk kemudian diselubungi oleh kapsid, berfungsi untuk memberi bentuk tubuh virus

Page 13: multimedia interaktif replikasi virus

Litik/Lisis/Pembebasan

Virus-virus yang telah matang akan berkumpul pada membran sel dan menyuntikkan enzim lisosom untuk menghancurkan membran sel. Sel yang membrannya hancur itu akhirnya akan mati.

Page 14: multimedia interaktif replikasi virus

UNTUK MUDAH MENGINGATNYA SILAHKAN GUNAKAN ‘JEMBATAN KELEDAI‘

NB: Bagi yang bernama Adin, jangan khawatir, ini bukan kamu. Sekedar akronim untuk memudahkan belajar.

Page 15: multimedia interaktif replikasi virus

DAUR LISOGENIK

Pada siklus ini sel inangnya tidak hancur tetapi disisipi oleh asam nukleat dari virus. Tahap penyisipan tersebut kemudian membentuk provirus.Siklus lisogenik meliputi tahapan:1. Adsorbsi2. Injeksi3. Penggabungan4. Pembelahan5. Sintesis

Page 16: multimedia interaktif replikasi virus

Secara umum siklus litik dan lisogenik seperti pada gambar di bawah ini

Page 17: multimedia interaktif replikasi virus

Refreshing yuk…. Klik icon di bawah yaaa

Page 18: multimedia interaktif replikasi virus