8
MEMBUAT ANIMASI 2 DIMENSI DENGAN ADOBE FLASH (PEWARNAAN OBJECT) TEKNIK PRODUKSI DAN PENYIARAN PROGRAM PERTELEVISIAN (TP4) SMK NEGERI 1 PUNGGING MOJOKERTO PERTEMUAN 1

Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

MEMBUAT ANIMASI 2 DIMENSI

DENGAN ADOBE FLASH

(PEWARNAAN OBJECT)

TEKNIK PRODUKSI DAN PENYIARAN PROGRAM PERTELEVISIAN (TP4)

SMK NEGERI 1 PUNGGING – MOJOKERTO

PERTEMUAN 1

Page 2: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

PEWARNAAN OBJECT

PENGERTIAN WARNA :

Warna dapat diartikan sebagai adalah sebuah spektrum tertentu yangterdapat di dalam cahaya yang sempurna / putih. Dalam dunia disain,Warna bisa berarti pantulan tertentu dari cahaya yang dipengaruhi olehpigmen yang terdapat di permukaan benda.

Menurut Isaac Newton menyatakan bahwa warna ada dalam cahaya,benda-benda sama sekali tidak berwarna tanpa ada cahaya yangmenyentuhnya.

Susunan Warna Prisma Newton

Page 3: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

PEWARNAAN OBJECT

PENGELOMPOKAN WARNA :

Warna Dikelompokkan menjadi :

1. Warna netral, adalah warna-warna yang tidak lagi memiliki kemurnianwarna atau dengan kata lain bukan merupakan warna primer maupunsekunder. Warna ini merupakan campuran ketiga komponen warnasekaligus, tetapi tidak dalam komposisi tepat sama.

2. Warna kontras atau komplementer, adalah warna yang berkesanberlawanan satu dengan lainnya. Warna kontras bisa didapatkan dariwarna yang berseberangan (memotong titik tengah segitiga) terdiriatas warna primer dan warna sekunder. Tetapi tidak menutupkemungkinan pula membentuk kontras warna dengan menolah nilaiataupun kemurnian warna.

3. Warna panas, adalah kelompok warna dalam rentang setengahlingkaran di dalam lingkaran warna mulai dari merah hingga kuning. Warna ini menjadi simbol, riang, semangat, marah dsb. Warna panasmengesankan jarak yang dekat.

4. Warna dingin, adalah kelompok warna dalam rentang setengahlingkaran di dalam lingkaran warna mulai dari hijau hingga ungu. Warna ini menjadi simbol kelembutan, sejuk, nyaman dsb. Warnadingin mengesankan jarak yang jauh.

Page 4: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

PEWARNAAN OBJECT

WARNA PRIMER dan SEKUNDER:

Warna Primer adalah warna-warna dasar. Warna-warna lain dibentuk

dari kombinasi warna primer.

Warna Sekunder adalah warna yang dihasilkan dari campuran dua

warna primer dalam sebuah ruang warna.

** Campuran dua warna primer menghasilkan warna sekunder. Campuran warna sekunder dengan

warna primer menghasilkan warna tertier.

Page 5: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

PEWARNAAN OBJECT

PEWARNAAN OBJECT DALAM ADOBE FLASH:

- Untuk mengaktifkan jendela warna pada Adobe Flash bisa dilakukan

dengan cara :

Klik Menu Window >> Color atau tekan Shift+F9 pada Keyboard

Page 6: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

PEWARNAAN OBJECT

PEWARNAAN OBJECT DALAM ADOBE FLASH:

- Dalam Adobe Flash terdapat 2 jenis pewarnaan Onject yaitu:

Stroke Color : Warna bagian luar object/sisi object

Fill Color : Warna Dalam object

Page 7: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

PEWARNAAN OBJECT

WARNA GRADASI:

- Warna Gradasi adalah penggunaan sebuah warna yang tersusun dari

warna yang lebih tua sampai ke yang lebih muda

Dalam Adobe Flash terdapat 4 Type perwarnaan yaitu : Solid, Linear,

Radial dan Bitmap.

Page 8: Membuat animasi 2 d dengan adobe flash pewarnaan object (pertemuan 1)

PEWARNAAN OBJECT

WARNA SOLIDI:

- Warna Solid adalah warnah uruh tidak mengalami perubahan

- Warna Linear adalah perubahan warna gradasi dari kanan ke kiri atau

dari atas kebawah

- Warna Radial adalah perubahan warna gradasi dari titik tengah.

- Warna Bitmap adalah object yang berisi gambar bitmap.