Transcript
Page 1: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

1

Divisi Neonatologi Dep./SMF Ilmu Kesehatan Anak

FK Unair/RSU Dr. SoetomoS U R A B A Y A

Risa Etika

RESUSITASI NEONATUS(Gambaran Umum & Prinsip-prinsip Resusitasi Neonatus)

Page 2: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

2

DAFTAR SINGKATAN

• PRN = Program Resusitasi Neonatus• AHA = American Heart Association• AAP = American Academy of Pediatrics

• BBL = Bayi Baru Lahir• VTP = Ventilasi Tekanan Positip• FJ = Frekuensi Jantung• AKN = Angka Kematian Neonatal• BBLR = Bayi Berat Lahir Rendah

• SKRT = Survey Kesehatan Rumah Tangga (Depkes)

Page 3: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

3

PENDAHULUAN (LATAR BELAKANG)

• WHO (2006) (The Lancet, Neo Survival, March 2005 p.12)

– 10,4 Juta kematian/tahun– (33-40% periode neonatal)– Penyebab utama kematian : Asfiksia, BBLR, Infeksi

• SKRT (2001) (Dep.Kes RI)

– Indonesia 5 juta bayi lahir/tahun– AKN 35%o (144 meninggal/tahun), (16 meninggal/jam)– Penyebab utama BBLR (29%), Asfiksia (27%), Tetanus (10%)

• WHO (1995) (Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

– 5 juta kematian/tahun– (19% penyebab kematian : Asfiksia)– (> 1 juta BBL/tahun : perlu tindakan resusitasi)

Page 4: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

4

POKOK BAHASAN• PENDAHULUAN (LATAR BELAKANG)

• TUJUAN

• GAMBARAN UMUM KURSUS PRN– Pedoman Ilmiah Resusitasi Neonatus– Tingkat Tanggung Jawab– Penyelesaian Pelajaran– Tingkat Kompetensi & Kualifikasi– Standar Tindakan Pencegahan

• GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI NEONATUS

Page 5: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

5

PENDAHULUAN (.....lanjutan)

• > 1 juta BBL/tahun diseluruh dunia dapat diselamatkan oleh tindakan resusitasi yang benar

• Sekitar 10% BBL memerlukan bantuan untuk memulai pernapasan saat lahir

• Sekitar 1% BBL memerlukan resusitasi yang ekstensif (lengkap) untuk mempertahankan kehidupan(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 6: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

6

• Perlu mempelajari fisiologi dasar yang terjadi pada bayi saat transisi dari kehidupan intra uterin ke ekstra uterin

• Memahami fisiologi pernapasan & sirkulasi BBL

Memahami bahwa RESUSITASI yang BAIK & BENAR

Menyelamatkan kehidupan (KESELAMATAN UTUH)

PENDAHULUAN (.....lanjutan)

Page 7: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

7

TUJUAN• Mempelajari & berlatih ketrampilan

– Bagaimana melakukan resusitasi yang baik & benar

– Bagaimana menjadi anggota tim resusitasi yang baik

– Langkah-langkah dalam tindakan resusitasi neonatus

– Menggunakan peralatan resusitasi dengan benar

– Melakukan penilaian BBL, saat resusitasi & membuat keputusan untuk menentukan tindakan selanjutnya

Page 8: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

8

GAMBARAN UMUM KURSUS PRN

• Pedoman Ilmiah Resusitasi Neonatus

– AAP– AHA International Guidelines for

Emergency Cardiovascular Care of The Newborn (Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 9: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

9

• Tingkat Tanggung Jawab Resusitasi– Bervariasi, berbeda antara RS yang satu dengan

lainnya– Perlu kejelasan tentang Tingkat Tanggung Jawab

anda (jumlah pelajaran yang diperlukan tergantung hal ini)

– Resusitasi Neonatus sangat efektif bila : 1.Dilakukan tim yang ditugaskan & terkoordinasi2. Latihan teratur diantara anggota tim

GAMBARAN UMUM KURSUS PRN (.....lanjutan)

Page 10: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

10

• Penyelesaian Pelajaran– Sertifikat diberikan bila lulus tulis & ketrampilan

• Tingkat Kompetensi & Kualifikasi– Ketrampilan dasar resusitasi neonatus– Menyelesaikan kursus BUKAN berarti kompeten– Setiap RS wajib menentukan tingkat kompetensi

& kualifikasi– Tingkat ketrampilan

TIDAK sadar bahwa TIDAK mampuSADAR bahwa TIDAK mampuTIDAK sadar bahwa MAMPU

GAMBARAN UMUM KURSUS PRN (.....lanjutan)

Page 11: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

11

GAMBARAN UMUM KURSUS PRN (.....lanjutan)

• Standar Tindakan Pencegahan (The US CDC & Prevention)

– Lindungi diri dari Produk cairan pasien (darah,urin, feses, liur,

muntahan)– Sarung tangan, masker, pelindung

mata harus dipakai– Resusitasi mouth to mouth harus

dihindari– Kamar bersalin harus dilengkapi balon

resusitasi & sungkup, laringoskop, pipa endotrakeal, penghisap mekanik & alat pelindung lain yang dibutuhkan(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 12: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

12

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI

• Perubahan-perubahan fisiologi yang terjadi pada waktu bayi lahir

• Diagram alur yang menunjukkan semua langkahyang harus dilakukan pada resusitasi

• Faktor-faktor risiko yang dapat membantu memprediksi kemungkinan bayi yang memerlukan resusitasi

• Peralatan & tenaga yang diperlukan untuk melakukan resusitasi BBL

Page 13: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

13

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Bayi manakah yang memerlukan tindakan resusitasi?

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 14: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

14

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Bagaimana bayi memperoleh oksigen sebelum lahir?

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 15: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

15

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Apa yang biasanya terjadi pada kelahiran sehingga bayi mendapatkan oksigen dari paru-paru?

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 16: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

16

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Kesulitan apa yang dapat terjadi selama masa transisi?

– Pernapasan tidak adekuat

– Kontraktilitas jantung melemah/bradikardia

– Hipotensi sistemik

– Hipertensi pulmonal persisten

Page 17: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

17

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Bagaimana bayi bereaksi terhadap kesulitan selama masa transisi?

– Sianosis (karena O2 didalam darah ↓)

– Bradikardia (karena O2 didalam otot jantung/sel otak ↓)

– Hipotensi (karena O2 didalam otot jantung ↓/kehilangan

darah)

– Depresi pernapasan (karena O2 didalam otot ↓)

– Tonus otot buruk ((karena O2 didalam otot & otak ↓)

Page 18: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

18

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Bagaimana bila BBL mengalami gangguan intra uterin atau pada masa perinatal?– Apnea Primer : rangsangan (mengeringkan, menepuk

telapak kaki) akan menimbulkan pernapasan

– Apnea Sekunder : perlu VTP, rangsangan tidak akan menolong

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 19: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

19

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI

(.....lanjutan)

• Diagram Alur Resusitasi

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 20: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

20

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Bagaimana memprioritaskan tindakan anda?– Penilaian berdasarkan 3 tanda utama ini :

Pernapasan

Frekuensi jantung

Warna kulit

Page 21: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

21

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Mengapa nilai APGAR tidak digunakan selama resusitasi?

– Tindakan resusitasi harus dimulai sebelum perhitungan APGAR

– Nilai APGAR berguna untuk pemberian informasi tentang :

Status bayi secara keseluruhan

Respons terhadap resusitasi

Page 22: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

22

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Bagaimana menyiapkan resusitasi?

– Pada setiap kelahiran, kita harus siap melakukan

resusitasi

– Pada setiap kelahiran, paling sedikit 1 tenaga terlatih

hadir

– Tenaga tambahan diperlukan untuk kasus-kasus yang

memerlukan resusitasi komplek

Page 23: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

23

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 24: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

24

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

• Mengapa bayi kurang bulan memiliki risiko lebih tinggi?

– Kekurangan surfaktan pada paru-paru

– Seringkali lahir disertai infeksi

– Pembuluh darah otak sangat rapuh, mudah perdarahan

– Kulit tipis, luas permukaan sangat luas, mudah kehilangan

panas

Page 25: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

25

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 26: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

26

GAMBARAN UMUM & PRINSIP-PRINSIP RESUSITASI (.....lanjutan)

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 27: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

27

• Perawatan Pasca Kelahiran

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 28: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

28

HAL-HAL PENTING

• Seluruh BBL memerlukan penilaian awal :

– Cairan amnion & kulit bayi bersih dari mekonium?

– Bernapas baik? Menangis?

– Tonus otot baik?

– Bayi cukup bulan?

Jika jawabannya TIDAK, maka resusitasi dimulai

Page 29: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

29

HAL-HAL PENTING (.....Lanjutan)

(Textbook of NRC, 5th Ed, 2006)

Page 30: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

30

HAL-HAL PENTING (.....Lanjutan)

• Semua BBL memerlukan pengawasan yang ketat dalam hal :

– Usaha napas

– Frekuensi Jantung (FJ)

– Warna kulit

Perawatan pasca kelahiran terdiri dari 3 tingkatan :

– Perawatan rutin : observasi standar

– Perawatan supertif : evaluasi ketat

– Perawatan lanjut : observasi/monitoring ketat

Page 31: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

31

HAL-HAL PENTING (.....Lanjutan)

• Tindakan yang paling PENTING & EFEKTIF pada resusitasi neonatus :

– Pemberian ventilasi pada paru-paru BBL dengan oksigen

(VTP)

• Perhatikan Standar Tindakan Pencegahan

– Lindungi diri dari PERCIKAN DARAH & CAIRAN TUBUH

BBL

Page 32: Resusitasi Neonatus - Dr. Risa Etika

32

MARI WUJUDKAN : ↓ AKN, ↑ KESELAMATAN UTUH