24
MANUAL PENGOPERASIAN MICRO COMPONENT SYSTEM Terima kasih telah membeli produk SHARP ini. Untuk mendapatkan kinerja terbaik dari produk ini, silakan baca manual dengan teliti. Manual ini akan memandu Anda dalam mengoperasikan produk SHARP Anda. Micro Component System XL-LS703BH terdiri dari XL-LS703BH (unit utama) dan CP-LS703H (sistem speaker). 15D R MW 1 TINSZB889AWZZ Bahasa Indonesia XL-LS703BH MODEL Catatan untuk perangkat Android Sistem audio ini mendukung perangkat dengan Android 4.1, Jelly Bean dan lebih tinggi. Untuk perangkat dengan versi Android yang lebih rendah, lihat manual pengoperasian perangkat untuk aplikasi yang direkomendasikan. NO. REG.: 1.28.STI1.02501.0713

XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

MANUAL PENGOPERASIAN

MICRO COMPONENT SYSTEM

Terima kasih telah membeli produk SHARP ini. Untuk mendapatkan kinerja terbaik dari produk ini, silakan baca manual dengan teliti. Manual ini akan memandu Anda dalam mengoperasikan produk SHARP Anda.

Micro Component System XL-LS703BH terdiri dari XL-LS703BH (unit utama) dan CP-LS703H (sistem speaker).

15D R MW 1TINSZB889AWZZ

Bahasa Indonesia

XL-LS703BHMODEL

Catatan untuk perangkat Android Sistem audio ini mendukung perangkat dengan Android 4.1, Jelly Bean dan lebih tinggi. Untuk perangkat dengan versi Android yang lebih rendah, lihat manual pengoperasian perangkat untuk aplikasi yang

direkomendasikan.

NO. REG.: 1.28.STI1.02501.0713

Page 2: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

1

Catatan Khusus

Ketersediaan produk ini tidak menyatakan adanya ijin dan juga berarti hak untuk menyampaikan isi yang dibuat didalam produk ini dalam hal pendapatan yang dihasilkan dari sistem penyiaran (terestrial, satelit, kabel dan atau saluran – saluran distribusi lainnya), pendapatan yang dihasilkan dari sistem aplikasi streaming (via internet, intranet dan atau jaringan lainnya), pendapatan yang dihasilkan lainya dari isi sistem distribusi (aplikasi audio berbayar dan atau audio on demand dan sejenisnya) atau pendapatan yang dihasilkan dari media fi sik (CD, disk digital serbaguna, chip semi konduktor, perangkat keras, kartu memori dan sejenisnya). Dibutuhkan sebuah lisensi tersendiri untuk penggunaan seperti itu. Untuk detail, silakan kunjungi : http://mp3licensing.com Teknologi coding audio MPEG Layer-3 berlisensi dari Frauhofer III and Thomson.

PERINGATAN Saat tombol ON/STANDBY diatur pada posisi STANDBY, tegangan utama masih mengalir di dalam unit.

Saat tombol ON/STANDBY diatur pada posisi STANDBY, unit bisa beroperasi oleh mode timer atau melalui remot kontrol.

Terdapat bagian yang tidak bisa diperbaiki sendiri di dalam unit ini. Jangan pernah membuka kabinet kecuali memiliki pengetahuan kelistrikan. Terdapat tegangan yang berbahaya, cabutlah steker listrik sebelum melakukan perbaikan atau saat unit tidak digunakan.

Untuk menghindari kebakaran atau sengatan listrik, jangan memaparkan unit ke tetesan atau percikan air. Jangan meletakan benda yang berisi cairan, seperti vas bunga diatas unit.

Jangan mengatur volume pada posisi maksimal. Dengarkan musik pada level sedang. Tekanan suara yang berlebihan dari earphone dan headphone dapat merusak pendengaran.

Perhatian: Produk ini dikategorikan sebagai CLASS 1 LASER PRODUCT.

Produk ini memiliki perangkat laser berdaya rendah. Untuk menjamin keselamatan, jangan membuka penutup atau mencoba mengakses ke dalam unit. Serahkan semua perbaikan ke personal yang berkompeten.

Catatan: Materi Audio-visual mungkin mengandung hak cipta dimana tidak diperkenankan merekamnya tanpa pengesahan

dari pemilik hak cipta. Harap memperhatikan peraturan perundangan yang berlaku di negara Anda. Kata dan logo Bluetooth ® merupakan merek dagang terdaftar yang dimiliki oleh Bluetooth SIG, Inc. dan semua

penggunaan merek ini oleh SHARP berada di bawah lisensi. Merek dagang dan nama merek lainnya dimiliki oleh masing-masing pemiliknya.

Merek N merupakan merek dagang atau merek dagang terdaftar dari NFC Forum, Inc. di Amerika Serikat dan negara-negara lainnya.

Kelengkapan

Aksesori berikut disertakan.

Remot kontrol x 1(RRMCGA367AWSA)

Antena FM x 1 Baterai ukuran “AAA”(UM/SUM4, R3, HP-16 atau sejenis) x 2

Page 3: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

2

1. Sensor Jarak Jauh2. Indikator timer3. Tempat Disk4. Indikator Siaga Bluetooth5. Tombol Open/Close Disk6. Tombol FUNCTION7. Tombol ON/STANDBY8. Terminal USB9. Tombol PAIRING10. Kontrol volume

11. Tombol Stop Disk/USB12. Tombol Preset Tuner Turun, Penalaan Turun, Lompat

Turun Disk/USB/Bluetooth13. Tombol Preset Tuner Naik, Penalaan Naik, Lompat

Naik Disk/USB/Bluetooth14. Soket Audio Masuk15. Tombol Play atau Pause Disk/USB/Bluetooth 16. Soket Headphone17. Tanda N (area pendeteksian NFC)

Kontrol dan indikator

Umum Pastikan perangkat diletakkan pada area yang

berventilasi baik dan berikan jarak bebas terhadap dinding dari sisi-sisi, atas dan belakang unit seperti di bawah ini.

15 cm

15 cm1 cm1 cm

15 cm

Tempatkan unit pada permukaan yang datar dan kuat, bebas getaran.

Letakkan speaker dengan jarak paling sedikit 30 cm dari TV CRT untuk menghindari variasi warna di layar TV. Jika masih ada variasi, pindahkan speaker lebih jauh lagi dari TV. TV LCD biasanya tidak mengalami variasi seperti ini.

Jauhkan unit dari sinar matahari langsung, medan magnet, debu, kelembaban dan perangkat listrik/elektronik (Komputer, mesin faks, dll) yang menghasilkan derau listrik.

Jangan paparkan unit pada uap, suhu yang lebih tinggi dari 60˚C (140˚F) atau suhu yang sangat rendah.

Jika unit tidak bekerja dengan benar, cabut steker listrik dan colokkan kembali. Lalu nyalakan unit.

Dalam hal banyak petir, cabut steker demi keselamatan. Pegang steker listrik di kepalanya saat mencabut dari

stopkontak, menarik dari kabelnya dapat merusak kawat di dalamnya.

Jangan meletakan benda apapun di atas unit.

Steker listrik digunakan sebagai pemutus perangkat dan harus selalu siap digunakan.

Jangan membuka penutup luar, anda mungkin bisa tersengat listrik. Serahkan perbaikan unit ke pusat servis SHARP di kota anda.

Ventilasi tidak boleh terhalang oleh benda-benda seperti koran, taplak meja, kain korden, dll.

Jangan meletakan sumber api, seperti lilin di atas unit ini.

Perhatikanlah aspek lingkungan saat membuang baterai.

Unit ini hanya digunakan pada cakupan suhu 5˚C - 35˚C (41˚F - 95˚F).

Perangkat didesain untuk penggunaan pada iklim normal.

Peringatan:Tegangan yang digunakan harus sama dengan spesifi kasi unit ini. Penggunaan tegangan listrik yang lebih tinggi berbahaya dan mungkin menimbulkan api atau kecelakaan lain yang menyebabkan kerusakan.SHARP tidak bertanggung jawab terhadap kerusakan yang disebabkan oleh penggunaan semacam ini.

Kontrol volume

Level suara yang diberikan pengaturan volume tergantung efi siensi speaker, lokasi dan faktor lainnya. Hal ini disarankan untuk menghindari paparan volume yang tinggi, yang terjadi ketika menyalakan unit dengan pengaturan kontrol volume sangat tinggi, atau ketika terus menerus mendengarkan dengan volume yang tinggi. Tekanan suara yang berlebihan dari earphone dan headphone dapat merusak pendengaran.

Tindakan Pencegahan

Panel depan

Tampilan atas unit utama1

6

7

8

9 10 11 12 13 14

16

15

2 3

5

17

4

Page 4: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

3

Kontrol dan indikator (lanjutan)

Remot kontrol 1. Pemancar Remot Kontrol2. Tombol On/Standby3. Tombol Jam4. Tombol Stop CD5. Tombol Tuner6. Tombol Stop USB7. Tombol Audio Masuk8. Tombol Display9. Tombol Preset Tuner Naik10. Tombol Folder11. Tombol Penalaan Turun, Lompat Turun, Mundur

Cepat, Waktu Turun12. Tombol X-Bass13. Tombol Preset Tuner Turun14. Tombol Treble15. Tombol Suara (Default)16. Tombol Bass17. Tombol RDS ASPM18. Tombol RDS PTY19. Tombol Display RDS20. Tombol Open/Close21. Tombol Tidur22. Tombol Hemat Energi23. Tombol Play / Pause CD24. Tombol Play/Pause USB25. Tombol Memory26. Tombol Timer27. Tombol Clear28. Tombol Penalaan Naik, Lompat Naik, Maju Cepat,

Waktu Naik29. Tombol Enter30. Tombol Mute31. Tombol Mode Putar32. Tombol Volume Naik33. Tombol Volume Turun34. Tombol Dimmer35. Tombol Play/Pause Bluetooth36. Tombol Pasangan Bluetooth37. Tanda N (area pendeteksian NFC)

Tampilan

1. Indikator USB2. Indikator CD3. Indikator MP34. Indikator WMA5. Indikator RDM (Random)6. Indikator MEM (Memori)7. Indikator Ulang8. Indikator Play/Pause9. Indikator status Penalaan FM / Bluetooth10. Indikator Mode FM Stereo11. Indikator Stasiun Stereo12. Indikator RDS13. Indikator PTY14. Indikator TP15. Indikator TA16. Indikator Senyap17. Indikator X-bass18. Indikator Judul19. Indikator Artis20. Indikator Folder21. Indikator Album22. Indikator File23. Indikator Track24. Indikator Timer Harian25. Indikator Timer Sekali26. Indikator Disk27. Indikator Total28. Indikator Tidur

1

4

6

9

23

5

78

12

14

16

1819

15

13

10

17

11

20

22232425

21

262728

33

31

343536

37

2930

32

Sistem speaker

1. Full range2. Saluran Refl eks

Bass3. Kabel speaker

1 2

3

1 3 4 5 6 78

9 10 1211 1314

15

28272624 2523221918 21201617

2

Page 5: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

4

Sambungan antena

Antena FM yang disediakan:

Sambungkan ke soket FM 75 ohm dan posisikan di tempat dengan penerimaan terbaik.

Antena FM luar:

Gunakan antena FM eksternal (kabel koaksial 75 ohm) untuk penerimaan yang lebih baik. Putuskan sambungan kabel antena FM yang disediakan sebelum digunakan.

Catatan:

Jauhkan antena dari unit atau kabel listrik untuk menghindari terkena derau.

Penyambungan Speaker

terminal speaker + kabel merahterminal speaker - kabel hitam

Gunakan speaker dengan impedansi sebesar 6 ohm atau lebih, karena speaker dengan impedansi lebih rendah dapat merusak unit.

Jangan keliru menentukan mana saluran kanan dan mana saluran kiri. Speaker kanan adalah speaker yang berada di sisi kanan saat anda berhadapan dengan unit.

Cegah jangan sampai kabel speaker saling menyentuh.

Hindari benda-benda jatuh ke dalam atau diletakkan di lubang bass refl ex.

Jangan berdiri atau duduk di atas speaker. Anda bisa terluka.

Salah

Mode siaga Bluetooth

Pertama kali unit dicolokkan, unit akan memasuki mode siaga Bluetooth. Indikator siaga Bluetooth menyala.

Untuk membatalkan mode siaga Bluetooth, tekan tombol ECO (remot kontrol) selama mode daya siaga. Unit akan memasuki mode konsumsi daya rendah.

Untuk kembali ke mode siaga Bluetooth, tekan tombol ECO lagi.

Menghubungkan steker listrik

Setelah semua penyambungan telah dibuat dengan benar, colokkan kabel listrik unit ini ke stopkontak.

Catatan:

Cabut kabel listrik dari stop kontak bila unit tidak akan digunakan untuk jangka waktu yang lama.

Pastikan mencabut steker listrik sebelum melakukan penyambungan.

Penyambungan Sistem

Antena FM

Speaker kanan

Merah

Memasang antena FM yang

disediakan

Hitam

Ke speaker kiriStop kontak

(AC 100 - 240 V ~ 50/60 Hz)

Page 6: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

5

Pemasangan baterai

1 Buka penutup baterai.

2 Masukkan baterai sesuai terminal yang ditunjukkan di kompartemen baterai. Saat memasang atau melepas baterai, tekanlah ke arah terminal baterai (–).

3 Tutup penutup.

Perhatian:

Ganti kedua baterai lama dengan yang baru secara bersamaan.

Jangan mencampur baterai lama dengan baru. Keluarkan baterai bila unit tidak akan digunakan dalam

waktu lama. Hal ini untuk mencegah potensi kerusakan akibat kebocoran baterai.

Jangan gunakan baterai isi ulang (baterai nikel-kadmium, dll.).

Pemasangan baterai yang salah berakibat kegagalan fungsi pada unit.

Baterai (masih kemasan atau yang dipasang) tidak boleh dipaparkan ke panas berlebihan seperti sinar matahari, api atau sejenisnya.

Catatan selama penggunaan:

Ganti baterai bila jarak pengoperasian berkurang atau operasi menjadi tak menentu. Belilah 2 baterai ukuran “AAA” (UM/SUM4, R3, HP-16 atau yang sejenis).

Bersihkan pemancar pada remot kontrol secara teratur dan juga sensor di unit dengan kain lembut.

Sensor unit yang terpapar sinar yang kuat akan mengganggu pengoperasian. Ganti pencahayaan atau arah unit.

Jauhkan remot kontrol dari kelembaban, panas, guncangan dan getaran.

Remot kontrol

Pengujian remot kontrol

Remot kontrol bisa digunakan dalam jangkauan sebagaimana ditampilkan di bawah:

Sensor Jarak Jauh

0,2 m - 6 m

Page 7: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

6

Menyalakan unitTekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan atau mematikan unit.

Tampilkan kontrol kecerahan

Tekan tombol DIMMER (remot kontrol).

Dimmer 1

Dimmer 2

Dimmer off

(Layar suram).

(Layar cerah).

(Layar semakin suram).

Mengatur volume pudar otomatisJika Anda mematikan dan menyalakan unit dengan volume yang diatur hingga 27 atau lebih tinggi, volume akan mulai di 16 dan memudar ke tingkat setelan terakhir.

Kontrol volume

Putar kenop volume ke VOLUME +/– (unit utama) atau tekan VOL +/– (remot kontrol) untuk meningkatkan atau mengurangi volume.

Membisukan

Untuk membisukan volume, tekan tombol (remot kontrol).Tekan sekali lagi untuk mengembalikan volume.

Fungsi menyalakan langsung

Bila Anda menekan salah satu tombol berikut ini, unit akan menyala.

CD / , USB / , BLUETOOTH / , AUDIO IN, TUNER, OPEN/CLOSE (remot kontrol): Fungsi yang dipilih diaktifkan.

/ (Unit utama): Unit akan menyala lalu memutar fungsi terakhir yang dipakai (CD, USB, BLUETOOTH, AUDIO IN, TUNER)

Fungsi unit mati otomatis

Unit utama akan memasuki mode siaga setelah kurang lebih 15 menit tanpa aktivitas ketika:

Audio Masuk: Tidak ada pendeteksian sinyal input.CD: Berada dalam mode stop atau tidak ada disk.USB: Berada dalam mode stop atau tidak ada media.Bluetooth: - Tidak ada sambungan setelah kurang lebih

15 menit.- Dalam mode pause atau stop dan tidak ada

sinyal masuk dari perangkat setelah kurang lebih 15 menit.

Pengontrolan X-Bass

Ketika unit dinyalakan untuk pertama kalinya, unit berada di dalam mode extra bass. Indikator “X-BASS” muncul. Untuk membatalkan mode ini, tekan tombol X-BASS (remot kontrol).

Kontrol Bass atau Treble

1 Tekan tombol BASS atau TREBLE untuk memilih “Bass” atau “Treble”.

2 Dalam kurun 5 detik, tekan VOL (+ atau –) untuk mengatur bass atau treble.

- 5 ↔ - 4........↔ + 4 ↔ + 5 - 5 ↔ - 4........↔ + 4 ↔ + 5

Tekan tombol SOUND (DEFAULT) untuk mengembalikan suara ke pengaturan default. “SOUND DEFAULT” muncul di tampilan.Pengaturan default suara: Bass = 0, Treble = 0,

X-Bass = mati

FungsiTekan tombol FUNCTION berulang kali untuk memilih fungsi yang diinginkan.

CD FM MONOFM STEREO

USBAUDIO INBLUETOOTH

Catatan:Fungsi backup akan melindungi mode fungsi tersimpan tetap tersimpan saat listrik tiba-tiba padam atau kabel listrik tercabut.

Kontrol Umum

Page 8: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

7

Mengenai teknologi NFC

Near Field Communication (NFC) merupakan sebuah rangkaian standar untuk perangkat (ponsel cerdas/tablet) untuk menetapkan komunikasi radio antara satu sama lain dengan menyentuhkan/menepukkan mereka atau mendekatkan mereka.Penggunaan NFC dalam produk ini memudahkan metode pembuatan pasangan sambungan Bluetooth.

Sistem audio ini mendukung perangkat yang mampu menerima NFC dengan Android 4.1, Jelly Bean dan lebih tinggi.

Untuk perangkat dengan versi Android yang lebih rendah, lihat manual pengoperasian perangkat untuk aplikasi yang direkomendasikan.

Tidak seperti teknologi nirkabel lainnya, NFC tidak perlu ditemukan atau dipasangkan.Cukup tepukkan perangkat sumber ke Tanda N pada remot kontrol atau unit utama untuk langsung menikmati sambungan yang mulus antara perangkat cerdas Anda dan sistem audio.

Area pendeteksian NFC

Lokasi area pendeteksian NFC bisa bervariasi tergantung pada perangkatnya (ponsel cerdas/tablet). Lihat manual pengoperasian perangkat untuk informasi selengkapnya.

Pengaturan Bluetooth secara manual

Penyambungan

Perangkat sumber audio Bluetooth (ponsel cerdas/tablet).

Alihkan Bluetooth

ke posisi ‘ON’

Pencarian /

PemindaianPasangan

Penyambungan Bluetooth satu sentuh melalui NFC

(dalam mode siaga Bluetooth)

Penyambungan Bluetooth satu sentuh melalui NFC

Penyambungan NFC untuk pemutaran audioPeriksa apakah:

Perangkat Anda (ponsel cerdas/tablet) memiliki fungsi NFC.

Fungsi NFC di perangkat Anda dinyalakan. Fungsi penguncian layar perangkat sudah dimatikan. Unit ini tidak sedang berada dalam mode Hemat

Energi.

1 Sentuhkan perangkat Anda ke Tanda N di remot kontrol atau unit utama.

Tampilan atas unit utama

2 Sebuah jendela akan muncul di perangkat dan menanyakan apakah Anda mau melanjutkan sambungan Bluetooth. Pilih <YES>.

Pesan ‘connected’ muncul ketika sudah tersambung.3 Secara otomatis pemutaran akan dilakukan. Bila

tidak, tekan play (pada remot kontrol atau perangkat sumber).

Suara akan terdengar dari speaker unit ini melalui streaming audio.

Perangkat Anda harus berada dalam jarak 10 meter dari unit.

Tombol pengoperasian Bluetooth

Tekan tombol untuk memutar atau menghentikan.

Tekan tombol untuk melompatinya ke arah atas.Tekan dan tahan untuk maju cepat.

Tekan tombol untuk melompatinya ke arah bawah.Tekan dan tahan untuk mundur cepat.

Catatan: Untuk memutuskan sambungan Bluetooth, cukup

sentuhkan perangkat Anda ke salah satu Tanda N lagi. Produk ini beralih ke fungsi Bluetooth secara otomatis

ketika tagging NFC dilakukan oleh perangkat Anda. Jika perangkat Anda tidak mendukung NFC, atau jika

Anda ingin mendengarkan audio melalui sambungan Bluetooth tanpa NFC; lihat “Pemasangan dengan perangkat sumber Bluetooth lainnya” di halaman 8-9.

Beberapa perangkat Bluetooth akan menyambungkan unit ini secara otomatis ketika perangkat atau mode Bluetooth perangkat dinyalakan. Jika demikian, ini juga akan mengubah seleksi fungsi produk ini. Jika Anda tidak mau perangkat menyambungkan secara otomatis, harap matikan Bluetooth di perangkat Anda.

Perangkat yang mampu menerima Bluetooth (misalnya ponsel cerdas) memerlukan waktu sekitar beberapa detik untuk membuat sambungan Bluetooth dengan unit ini melalui NFC atau sambungan manual.

Jika “Empty tag” atau pesan yang serupa muncul di perangkat Anda, sentuhkan perangkat lagi ke area pendeteksian NFC pada unit utama.

Page 9: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

8

Mendengarkan perangkat yang mampu menerima Bluetooth

BluetoothTeknologi nirkabel Bluetooth merupakan teknologi radio dengan jangkauan pendek yang memungkinkan komunikasi nirkabel antara berbagai tipe perangkat digital, seperti telepon selular atau komputer. Teknologi ini beroperasi dalam jangkauan sekitar 10 meter tanpa harus menggunakan kabel untuk menyambungkan perangkat-perangkat ini.Unit ini mendukung berikut:Sistem Komunikasi: Spesifikasi Bluetooth versi 2.1 Bluetooth + Enhanced Data Rate (EDR).Profi l Pendukung : A2DP (Advanced Audio Distribution Profi le) dan AVRCP (Audio/Video Remote Control Profi le)

Perlu dicatat ketika menggunakan unit dengan telepon selular

Unit ini tidak dapat digunakan untuk berbicara melalui telepon bahkan ketika ada sambungan Bluetooth yang dibuat ke telepon selular.

Harap lihat manual pengoperasian yang disediakan dengan telepon selular untuk informasi selengkapnya atas pengoperasian telepon selular Anda ketika memancarkan suara menggunakan sambungan Bluetooth.

Pemasangan perangkat BluetoothPerangkat Bluetooth pada awalnya harus dipasangkan lebih dulu sebelum mereka dapat saling menukar data. Unit ini dapat menyimpan sampai dengan maksimal 99 perangkat. Sekali dipasangkan, mereka tidak perlu dipasangkan lagi kecuali:

pasangan dibuat dengan lebih dari 99 perangkat. Pembuatan pasangan hanya dapat dibuat dengan satu perangkat setiap kalinya. Jika perangkat yang berikutnya dipasangkan, perangkat yang paling lama sudah dipasangkan akan dihapus dan diganti dengan yang baru.

unit ini direset. Semua informasi pasangan dihapus ketika unit direset.

informasi pasangan dihapus ketika sedang diperbaiki, dll.

Indikator:

Indikator Kondisi Status sambungan Bluetooth

Menyala Tersambung

Tidak ada indikasi Tidak tersambung

Namun, status indikator tidak ditampilkan dalam mode siaga Bluetooth.

Pemasangan dengan perangkat sumber Bluetooth lainnya

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol FUNCTION (unit utama) berulang kali

atau tombol Bluetooth (remot kontrol) untuk memilih fungsi Bluetooth. “BLUETOOTH” muncul di tampilan.

3 Lakukan prosedur pembuatan pasangan pada per-angkat sumber untuk mendeteksi unit ini. “LS703B SHARP” akan muncul di daftar perangkat yang ter-deteksi (jika ada) di perangkat sumber. (Lihat manu-al pengoperasian perangkat sumber untuk informasi selengkapnya).Catatan:

Tempatkan perangkat yang akan dipasangkan dalam jarak 1 meter antara satu sama lain ketika memasangkan.

Beberapa perangkat sumber tidak dapat me-nampilkan daftar perangkat yang terdeteksi. Untuk memasangkan unit ini dengan perangkat sumber, lihat manual pengoperasian perangkat sumber un-tuk informasi selengkapnya.

4 Pilih “LS703B SHARP” dari daftar sumber. Jika diper-lukan Kode Sandi*, masukkan “0000”.* Kode Sandi dapat disebut sebagai Kode PIN, Kun-

ci Sandi, Nomor PIN atau Kata Sandi.5 “Connected” muncul di tampilan begitu unit berhasil

dipasangkan dengan perangkat sumber. (Informasi pasangan sekarang disimpan di dalam unit.) Beberapa perangkat sumber audio dapat tersambung ke unit secara otomatis setelah pembuatan pasangan selesai, bila tidak, ikuti instruksi di dalam manual pengoperasian perangkat sumber untuk memulai sambungan.

6 Tekan tombol putar pada unit utama, remot kontrol atau perangkat sumber untuk memulai pemutaran streaming Bluetooth.

Catatan: Jika perangkat seperti oven microwave, kartu LAN

nirkabel, perangkat Bluetooth, atau perangkat lainnya yang menggunakan frekuensi 2,4 GHz yang sama ditempatkan di dekat sistem, gangguan suara bisa didengar.

Jarak transmisi sinyal nirkabel antara perangkat dan unit utama sekitar 10 m, tapi bisa bervariasi tergantung pada lingkungan operasi Anda.

Jika dinding baja beton atau logam ada di antara perangkat dan unit utama, sistem mungkin tidak akan beroperasi sama sekali, karena sinyal nirkabel tidak dapat memasuki logam.

Jika unit ini atau perangkat sumber dimatikan sebelum sambungan Bluetooth selesai dibuat, pembuatan pasangan tidak akan lengkap dan informasi pasangan tidak akan disimpan. Ulangi langkah 1 dan seterusnya untuk memulai pembuatan pasangan lagi.

Untuk memasangkan dengan perangkat lain, ulangi langkah 1 - 5 untuk setiap perangkat. Unit ini dapat menyimpan sampai dengan maksimal 99 perangkat. Jika perangkat yang berikutnya dipasangkan, perangkat yang paling lama sudah dipasangkan akan dihapus.

Begitu sebuah perangkat dikeluarkan atau dihapus dari daftar pasangan, informasi pasangan untuk perangkat tersebut juga dihapus. Untuk mendengarkan suara dari perangkat lagi, perangkat harus dipasangkan ulang. Lakukan langkah 1 - 5 untuk memasangkan perangkat lagi.

Page 10: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

9

Mendengarkan perangkat yang mampu menerima Bluetooth (lanjutan)

XL-LS703BH mendukung profi l Bluetooth AVRCP 1.4. Jika perangkat Anda mendukung profi l yang sama (lihat spesifi kasi perangkat dari pabrik), XL-LS703BH dapat mengontrol volume perangkat dan menampilkan informasi lagu (judul, album, artis).

Catatan:Beberapa aplikasi musik tidak mendukung fi tur ini, jadi tidak akan ada sinkronisasi volume dan tidak ada informasi lagu yang akan ditampilkan bahkan jika perangkat Bluetooth Anda mendukung profi l semacam ini.

Mendengarkan suaraPeriksa apakah:

Fungsi Bluetooth perangkat sumber berada di posisi ON. Pemasangan unit ini dengan perangkat sumber sudah

selesai. Unit berada di dalam mode tersambung.

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol FUNCTION (unit utama) berulang kali

untuk memilih fungsi Bluetooth.3 Mulai penyambungan Bluetooth dari perangkat

sumber audio Bluetooth.4 Tekan tombol BLUETOOTH / .

Catatan: Untuk berbagai operasi Bluetooth, lihat

“Penyambungan NFC untuk pemutaran audio” di halaman 7.

Jika perangkat sumber memiliki fungsi ekstra bass atau fungsi equaliser, matikan mereka untuk menghindari distorsi suara.

Catatan: Buat sambungan Bluetooth lagi jika perangkat sumber tidak dinyalakan, atau fungsi Bluetooth perangkat sumber dimatikan atau berada dalam mode tidur.

Volume unit ini mungkin tidak bisa dikontrol seperti yang dimaksud, tergantung pada perangkatnya.

Untuk memutuskan sambungan perangkat Bluetooth

Lakukan salah satu dari berikut.– Tekan tombol PAIRING sampai “Disconnected” muncul di

tampilan.– Putuskan atau matikan sambungan Bluetooth di

perangkat sumber audio. Lihat manual pengoperasian yang disediakan dengan perangkat.

– Matikan unit ini.

Penyalaan otomatisDalam mode siaga Bluetooth, unit akan secara otomatis menyala ketika sambungan Bluetooth antara unit utama dan perangkat Anda dibuat.

Catatan:Fungsi ini tidak berlaku ketika mode siaga Bluetooth mati.

Mendengarkan dengan perangkat Android™

Pengenalan : Aksesori TerbukaDukungan Aksesori Terbuka memungkinkan perangkat keras USB eksternal (aksesori USB Android) berinteraksi dengan perangkat yang menggunakan Android dalam mode aksesori spesial. Ketika perangkat yang menggunakan Android berada dalam mode aksesori, aksesori yang tersambung berperan sebagai host USB (memberi daya pada bus dan melakukan enumerasi perangkat) dan perangkat yang menggunakan Android mengambil peran aksesori USB. Aksesori USB Android dirancang secara spesifi k untuk disambungkan ke perangkat yang menggunakan Android dan mengikuti Protokol Aksesori Terbuka, yang memungkinkan mereka untuk mendeteksi perangkat yang menggunakan Android yang mendukung mode aksesori.

Sambungan perangkat Android (USB)

1 Masukkan konektor ke perangkat.

Konektor

Perangkat Android

2 Sambungkan perangkat ke unit utama melalui konektor USB.

Konektor USB (tidak dipasok)

Pemutaran perangkat Android1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol FUNCTION berulang kali (unit utama)

untuk memilih fungsi USB.3 Sambungkan perangkat ke unit.

“USB Media” akan ditampilkan.

4 Tekan tombol play (pada unit utama, remot kontrol atau perangkat).

Catatan: Jika perangkat sumber memiliki fungsi ekstra bass

atau equaliser, matikan mereka. Jika fungsi-fungsi ini aktif, suara mungkin bisa terdistorsi.

Panggilan masuk akan membuat aplikasi pemutaran berhenti sebentar.

Begitu panggilan dijawab, percakapan hanya dapat didengar melalui speaker yang terpasang di perangkat selular. Nyalakan speaker perangkat atau putuskan sambungan perangkat untuk memulai percakapan.

Page 11: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

10

Mendengarkan dengan perangkat Android™ (lanjutan)

Memutuskan sambungan perangkat Android

1 Matikan aplikasi.

2 Cabut perangkat dari terminal USB.

Berbagai fungsi

Fungsi Remot kontrol OperasiTrack naik/turun

Tekan dalam mode pemutaran atau stop.Jika Anda menekan tombol dalam mode stop, tekan tombol / untuk memulai track yang diinginkan.

Maju/mundur cepat

Tekan dan tahan dalam mode pemutaran.Lepaskan tombol untuk melanjutkan pemutaran.

Catatan: Jika perangkat yang tidak kompatibel dideteksi, “Dev No Support” akan ditampilkan.

Kontrol (play / pause/ lompati naik / lompati turun / maju cepat / mundur cepat) akan berfungsi berdasarkan kontrol Aplikasi aktual yang digunakan pada perangkat Android.

Tombol Stop tidak berfungsi selama pemutaran perangkat Android.

Android merupakan merek dagang Google Inc.

Mendengarkan CD atau disk MP3/WMA

Pemutaran disk

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol FUNCTION pada unit utama berulang kali

untuk memilih fungsi CD.3 Tekan tombol OPEN/CLOSE untuk membuka

kompartemen disk.4 Tempatkan disk di kompartemen disk dengan label

menghadap ke atas.5 Tekan tombol OPEN/CLOSE untuk menutup tempat

disk.

6 Tekan tombol / (CD / ) untuk memulai pemutaran.

Untuk menghentikan putaran disk:Tekan tombol .

Perhatian: Jangan tempatkan dua disk di tempat untuk satu disk. Jangan putar disk yang bentuknya khusus (hati, segi

delapan, dll). Dimungkinkan menyebabkan gagal fungsi. Jangan dorong tempat disk ketika masih bergerak. Jika daya mati tunggu sampai daya kembali menyala. Jika ada gangguan dari TV atau radio selama

pengoperasian CD, pindahkan unit menjauhi TV atau radio.

Pastikan Anda memasukkan disk 8 cm di tengah tempat disk.

Karena struktur dari informasi disk, diperlukan waktu lebih lama untuk membaca disk MP3/WMA daripada CD yang normal (kurang lebih 20 hingga 90 detik).

Catatan untuk CD atau disk MP3/WMA: Disk beberapa sesi yang dapat direkam ulang dengan

perekaman yang belum selesai, masih dapat diputar.

Page 12: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

11

Mendengarkan CD atau disk MP3/WMA (lanjutan)

Melanjutkan setelah disk berhenti (resume play) (MP3/WMA saja)

Anda bisa melanjutkan pemutaran dari track dimana pemutaran dihentikan sebelumnya.1 Saat disk sedang diputar, tekan tombol satu kali. 2 Untuk melanjutkan pemutaran, tekan tombol CD / .

Disk diputar kembali dari track yang Anda hentikan.

Membatalkan putaran lanjutan:Tekan tombol dua kali.

Berbagai fungsi disk

Fungsi Unit utama

Remot kontrol

Operasi

Memutar disk

Tekan dalam mode stop.

Jeda Tekan dalam mode pemutaran. Tekan tombol / untuk melanjutkan pemutaran dari titik yang dihentikan sementara.

Berhenti Tekan dalam mode pemutaran.

Track naik/tu-run

Tekan dalam mode pemutaran atau stop.Jika Anda menekan tombol dalam mode stop, tekan tombol

/ untuk memulai track yang diinginkan.

Maju/mundur cepat

Tekan dan tahan dalam mode pemutaran.Lepaskan tombol untuk melanjutkan pemutaran.

Memutar acakUntuk memutar semua track secara acak:Tekan tombol P.MODE pada remot kontrol berulang kali sampai “Random” muncul. Tekan tombol / (CD / ).Untuk membatalkan pemutaran acak:Tekan tombol P.MODE lagi. Indikator “RDM” akan menghilang.

Catatan: Bila anda menekan tombol saat pemutaran

acak, disk akan memilih track berikutnya secara acak pula. Namun, Anda tidak bisa mundur ke track yang sebelumnya dengan tombol . Disk akan memutar dari permulaan track yang sedang diputar.

Pada pemutaran acak, unit akan memilih dan memutar track secara otomatis. (Anda tidak bisa memilih urutan track.)

Dalam mode folder aktif, hanya track yang ada dalam folder yang dipilih yang akan diputar secara acak.

Pemutaran ulang

Pemutaran ulang dapat memutar satu track, semua track atau serangkaian track yang sudah diprogram secara terus menerus.Untuk mengulang satu track:Pilih track yang diinginkan menggunakan tombol atau .Tekan tombol P.MODE berulang kali sampai “Repeat One” muncul. Tekan tombol / (CD / ).Untuk mengulang semua track:Tekan tombol P.MODE berulang kali sampai “Repeat All” muncul. Tekan tombol / (CD / ).Untuk mengulang track yang diinginkan:Lakukan langkah 1 - 5 di bagian “Pemutaran yang sudah diprogram” di halaman 11 dan 12, lalu tekan tombol P.MODE berulang kali sampai “Memory Repeat” muncul.Untuk mengulang satu folder:Ketika berada dalam mode Folder di (MP3/WMA), tekan PRESET ( atau ) untuk memilih folder yang diinginkan. Tekan tombol P.MODE berulang kali sampai “Repeat Folder” muncul. Tekan tombol / (CD / ).Untuk membatalkan pemutaran ulang:Tekan tombol P.MODE berulang kali sampai “Normal” muncul dan “ ” menghilang.

Perhatian:Setelah melakukan operasi berulang, tekan tombol . Bila tidak, disk akan diputar terus-menerus.

Pemutaran yang sudah diprogram (CD)

1 Ketika berada dalam mode stop, tekan tombol MEMORY pada remot kontrol untuk memasuki mode penyimpanan program.

2 Tekan tombol atau untuk memilih track yang diinginkan.

Nomor track yang dipilih3 Tekan tombol MEMORY untuk menyimpan nomor

track.

4 Ulangi langkah 2 – 3 untuk track lainnya. Sampai dengan 32 track bisa diprogramkan. Jika Anda ingin memeriksa track yang sudah diprogram, ketika berada dalam mode stop, tekan tombol MEMORY berulang kali. Untuk menghapus track yang sudah diprogram, tekan tombol CLEAR.

5 Tekan tombol / (CD / ) untuk memulai pemutaran.

Page 13: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

12

Mendengarkan CD atau disk MP3/WMA (lanjutan)

Pemutaran yang sudah diprogram (MP3/WMA)

1 Ketika berada dalam mode stop, tekan tombol MEMORY untuk memasuki mode penyimpanan program.

2 Tekan tombol PRESET ( atau ) pada remot kontrol untuk memilih folder yang diinginkan.

Lalu tekan tombol atau (remot kontrol) untuk memilih track yang diinginkan.

3 Tekan tombol MEMORY untuk menyimpan folder dan nomor track.

4 Ulangi langkah 2 – 3 untuk folder/track lainnya. Sampai dengan 32 track bisa diprogramkan.

5 Tekan tombol / (CD / ) untuk memulai pemutaran.

Membatalkan mode pemutaran yang sudah diprogram:Dalam mode stop yang sudah diprogram, tekan tombol . Tampilan akan menunjukkan “Memory Clear” dan semua isi yang sudah diprogram akan dihapus.

Menambahkan track ke program:Jika sebuah program sudah disimpan sebelumnya, indikator “MEM” akan ditampilkan. Dalam mode stop, tekan tombol MEMORY satu kali. Dalam waktu 10 detik, tekan dan tahan tombol MEMORY lagi. Lalu ikuti langkah 2 - 3 untuk menambahkan track.

Catatan: Ketika kompartemen disk dibuka, program secara

otomatis dibatalkan. Jika Anda menekan tombol ON/STANDBY untuk

memasuki mode siaga atau mengubah fungsi dari CD ke yang lain, pilihan yang sudah diprogram akan dihapus.

Prosedur untuk memutar disk MP3/WMA dengan mode folder aktif

Memutar CD-R/RW.1 Dalam fungsi CD, masukkan sebuah disk MP3/WMA.

Tekan tombol FOLDER dan informasi disk akan ditampilkan.

Indikator MP3

Jumlah total fi le

Indikator TOTALIndikator WMA

Jumlah total folder

2 Tekan tombol PRESET ( atau ) untuk memilih folder pemutaran yang diinginkan. (Mode folder aktif)

Indikator FOLDER

Nomor FOLDER Nomor track pertama di dalam folder

3 Pilih fi le yang ingin diputar dengan menekan tombol atau .

4 Tekan tombol / (CD / ). Pemutaran akan dimulai dan nama fi le akan ditampilkan.

Judul, Artis dan Nama Album ditampilkan jika mereka tersimpan di dalam disk.

Dalam hal pemutaran dengan mode folder aktif, tekan tombol PRESET ( atau ), dan folder dapat dipilih bahkan ketika berada dalam mode pemutaran/pause. Pemutaran akan meneruskan mode pemutaran/pause dalam track yang ke 1 dari folder yang dipilih.

Isi tampilan dapat diubah dengan menekan tombol DISPLAY.

Tampilan judulTampilan penghitung

Tampilan album

Tampilan folderTampilan nama fi le

Tampilan artis

Catatan:Jika “Not Supported” ditampilkan, ini berarti “Copyright protected WMA fi le” atau “Not supported playback fi le” dipilih.

Page 14: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

13

Mendengarkan perangkat penyimpanan massal USB/pemutar MP3

Catatan: Produk ini tidak kompatibel dengan sistem fi le MTP dan AAC dari perangkat penyimpanan massal USB atau pemutar MP3.

Memutar pemutar USB/MP3 dengan mode folder aktif / mati

1 Tekan tombol FUNCTION (unit utama) berulang kali untuk memilih fungsi USB. Hubungkan perangkat memori USB yang memiliki fi le format MP3/WMA ke unit. Saat memori USB dihubungkan ke unit utama, informasi perangkat akan ditampilkan.Untuk memutar dengan mode folder aktif, ikuti langkah 2 di bawah ini.Untuk memutar dengan mode folder mati, lompati hingga ke langkah 3 di bawah ini.

2 Tekan tombol FOLDER, dan tekan tombol PRESET ( atau ) untuk memilih folder pemutaran yang diinginkan. Untuk memulai pemutaran, pergilah ke langkah 4. Untuk mengubah folder pemutaran, tekan tombol PRESET ( atau ) untuk memilih folder lain.

3 Pilih fi le yang ingin diputar dengan menekan tombol atau .

4 Tekan tombol / (USB / ). Pemutaran akan dimulai dan nama fi le akan ditampilkan.

Judul, Artis dan Nama Album ditampilkan jika mereka tersimpan di dalam perangkat memori USB.

Isi tampilan dapat diubah dengan menekan tombol DISPLAY.

Catatan:Untuk membuat pemutaran berhenti sebentar:Tekan tombol / (USB / ).

Page 15: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

14

Mendengarkan perangkat penyimpanan massal USB/pemutar MP3 (lanjutan)

Mencabut perangkat memori USB

1 Tekan tombol dua kali untuk menghentikan pemutaran.

2 Lepaskan perangkat memori USB dari terminal USB.

Catatan: SHARP tidak bertanggung jawab atas kehilangan data

saat perangkat memori USB dihubungkan ke sistem audio.

File yang terkompresi dalam format MP3 dan/atau WMA dapat diputar ketika disambungkan ke terminal USB.

Format memori USB adalah FAT 16 atau FAT 32. SHARP tidak menjamin semua perangkat memori

USB bisa beroperasi pada sistem audio ini. Kabel USB tidak disarankan untuk digunakan dalam

sistem audio ini untuk menghubungkan perangkat memori USB. Penggunaan kabel USB berpengaruh pada kinerja sistem audio ini.

Memori USB ini tidak bisa beroperasi melalui USB hub. Terminal USB di dalam unit ini tidak dimaksudkan

untuk sambungan ke PC. Penyimpan HDD-luar tidak bisa diputar melalui

terminal USB. Bila data di dalam memori USB besar, akan diperlukan

waktu yang lebih lama untuk membaca data. Unit ini bisa memutar fi le WMA dan MP3. Otomatis

akan mendeteksi tipe fi le yang sedang diputar. Bila fi le yang tidak bisa terbaca diputar di produk ini, “Not Supported” akan muncul dan fi le otomatis akan dilompati. Ini memerlukan beberapa detik. Bila ketidak normalan muncul pada layar karena fi le yang tidak sesuai, matikan unit lalu nyalakan kembali.

Unit ini berhubungan dengan perangkat penyimpanan massal USB dan pemutar MP3. Bagaimanapun akan ditemui beberapa ketidak cocokan karena alasan yang tidak bisa diduga dari beberapa perangkat. Bila terjadi, matikan lalu nyalakan lagi unit.

Fungsi-fungsi berikut sama dengan operasi CD:

HalamanBerbagai fungsi disk ................................................... 11Memutar acak ............................................................... 11Pemutaran ulang.......................................................... 11

Pemutaran yang sudah diprogram (MP3/WMA) ........ 12

Catatan: Jika perangkat memori USB tidak tersambung, “USB

No Media” akan ditunjukkan di tampilan. Maju/mundur cepat tidak berlaku ketika memutar fi le

bitrate variabel.

Catatan: Unit ini hanya mendukung format “MPEG-1 Audio

Layer-3”. (Frekuensi Sampling adalah 32; 44,1; 48kHz) Perintah pemutaran untuk fi le MP3 mungkin berbeda

tergantung perangkat lunak yang digunakan saat pengunduhan.

Bitrate yang didukung oleh MP3 adalah 32~320 kbps, oleh WMA adalah 64~160 kbps.

File tanpa format MP3/WMA tidak dapat diputar. Daftar pemutaran tidak didukung pada unit ini. Unit ini dapat menampilkan Nama Folder atau Nama

File sampai dengan 32 huruf. Jumlah total folder yang dibaca adalah 999 termasuk

folder dengan fi le yang tidak dapat diputar. Namun, tampilan hanya menunjukkan folder dengan fi le MP3/WMA.

Tampilan waktu pemutaran mungkin tidak ditampilkan dengan benar ketika memutar fi le bitrate variabel.

WMA meta tag juga mendukung judul, artis, dan nama album yang disimpan dalam fi le WMA. File WMA yang hak ciptanya dilindungi tidak dapat diputar.

Page 16: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

15

Mendengarkan radio

Penalaan

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol TUNER (remot kontrol) atau tombol

FUNCTION (unit utama) berulang kali untuk memilih FM Stereo atau FM Mono.Penalaan manual:Tekan tombol TUNING ( atau ) beberapa kali untuk menala stasiun yang diinginkan.Penalaan Otomatis:Tekan dan tahan tombol TUNING ( atau

). Pemindaian akan secara otomatis dimulai dan tuner akan berhenti di stasiun penyiaran yang pertama dapat diterima.

Catatan: Saat terjadi gangguan radio, pemindaian otomatis

akan berhenti secara otomatis pada titik tertentu. Penalaan otomatis akan melompati sinyal yang lemah. Untuk menghentikan penalaan otomatis, tekan tombol

TUNING ( atau ) sekali lagi. Ketika sebuah stasiun RDS (Radio Data System)

ditala, frekuensinya akan ditampilkan lebih dulu, lalu indikator RDS akan menyala. Terakhir, nama stasiun akan muncul.

Penalaan penuh secara otomatis dapat dicapai untuk stasiun-stasiun RDS “ASPM”, lihat halaman 16.

Untuk menerima pemancar FM stereo: Tekan tombol TUNER untuk memilih mode stereo.

Indikator “ST” akan ditampilkan. “ ” dan “ ” akan muncul saat menerima siaran FM stereo.

Bila penerimaan FM lemah, tekan tombol TUNER untuk mematikan indikator “ST”. Penerimaan berganti ke mono, dan suara terdengar lebih jernih.

Menyimpan stasiun radio

Anda dapat menyimpan 40 stasiun FM dalam memori dan memanggilnya melalui sebuah tombol. (Penyimpanan penalaan)1 Lakukan langkah 2 - 3 pada “Penalaan”.2 Tekan tombol MEMORY.

3 Dalam kurun 30 detik, tekan tombol PRESET ( atau ) untuk memilih nomor saluran penyimpanan. Simpan stasiun di dalam memori, secara berurutan, dimulai dengan saluran penyimpanan 1.

4 Dalam waktu 30 detik, tekan tombol MEMORY untuk menyimpan stasiun tersebut di dalam memori. Bila “MEM” dan indikator nomor stasiun hilang sebelum stasiun tersimpan, ulangi operasi dari langkah 2.

5 Ulangi langkah 1 - 4 untuk mengatur stasiun lain atau mengganti stasiun yang disimpan. Saat stasiun baru tersimpan di memori, stasiun yang sebelumnya tersimpan pada nomor saluran yang sama akan dihapus.

Catatan:Fungsi backup melindungi stasiun yang akan disimpan tetap tersimpan saat listrik tiba-tiba padam atau kabel listrik tercabut.

Memanggil stasiun yang telah disimpan

Tekan tombol PRESET ( atau ) untuk memilih stasiun yang diinginkan.

Memindai stasiun-stasiun yang disimpan

1 Tekan dan tahan tombol PRESET ( atau ) sampai nomor yang tersimpan menyala. Stasiun yang sudah diprogram akan ditala secara berurutan, masing-masing selama 5 detik.

2 Tekan tombol PRESET ( atau ) lagi ketika stasiun yang diinginkan sudah ditemukan.

Menghapus seluruh memori yang disimpan

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol FUNCTION (unit utama) berulang kali

atau tombol TUNER (remot kontrol) untuk memilih fungsi Tuner.

3 Dalam fungsi TUNER, tekan dan tahan tombol CLEAR (remot kontrol) sampai “Tuner Clear” muncul.

Page 17: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

16

RDS merupakan sebuah layanan penyiaran yang disediakan oleh semakin banyak stasiun-stasiun FM. Stasiun-stasiun FM ini mengirimkan tambahan sinyal bersama dengan sinyal program mereka yang biasanya. Mereka mengirim nama stasiun mereka, dan informasi tentang tipe program seperti olahraga, musik, dll.Ketika menala ke stasiun RDS, “RDS” dan nama stasiun akan ditampilkan.“TP” (Traffi c Programme) akan muncul di tampilan ketika siaran yang diterima membawa informasi lalu lintas, dan “TA” (Traffi c Announcement) akan muncul ketika informasi lalu lintas sedang disiarkan.“PTYI” (Dynamic PTY Indicator) akan muncul ketika stasiun Dynamic PTY diterima.

Informasi yang disediakan oleh RDS

Anda dapat mengontrol RDS dengan menggunakan tombol-tombol pada remot kontrol saja.

Setiap kali tombol RDS DISP ditekan, tampilan akan berganti seperti berikut:

Nama stasiun (PS) Tipe program (PTY)

Teks radio (RT)Frekuensi

Ketika menala stasiun lain selain stasiun RDS atau menala stasiun RDS yang mengirimkan sinyal lemah, tampilan akan berubah sesuai urutan berikut:

NO PS

FM 98.80 MHz NO RT

NO PTY

Menggunakan Auto Station Programme Memory (ASPM)

Saat operasi dengan mode ASPM, tuner akan mencari stasiun RDS baru secara otomatis. Sampai 40 stasiun bisa disimpan.

1 Tekan tombol TUNER (remot kontrol) atau tombol FUNCTION (unit utama) berulang kali untuk memilih fungsi TUNER.

2 Tekan dan tahan tombol RDS ASPM.1 Setelah “ASPM” menyala selama sekitar 4 detik,

pemindaian akan dimulai (87,50 - 108,00 MHz).

2 Ketika sebuah stasiun RDS ditemukan, “RDS” akan muncul selama beberapa waktu singkat dan stasiun akan disimpan di dalam memori.

3 Setelah pemindaian, jumlah stasiun yang disimpan di dalam memori akan ditampilkan selama 4 detik, lalu “END” akan muncul selama 4 detik.

Menghentikan operasi ASPM sebelum selesai:Tekan tombol RDS ASPM ketika pemindaian masih dilakukan untuk mencari stasiun.Stasiun-stasiun yang sudah disimpan di dalam memori akan tetap berada di situ.

Catatan: Jika 40 stasiun sudah disimpan di dalam memori,

pemindaian akan terhenti. Jika Anda ingin mengulang operasi ASPM, hapus penyimpanan memori.

Jika tidak ada stasiun yang disimpan di dalam memori, “END” akan muncul selama sekitar 4 detik.

Jika sinyal RDS sangat lemah, nama stasiun mungkin tidak tersimpan di dalam memori.

Nama stasiun yang sama dapat disimpan di dalam berbagai saluran yang berlainan.

Di area tertentu atau selama jangka waktu tertentu, nama stasiun bisa berbeda.

Menggunakan Radio Data System (RDS)

Page 18: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

17

Catatan untuk operasi RDS

Jika salah satu dari hal berikut terjadi, ini tidak berarti bahwa unit bermasalah:

“PS”, “No PS” dan nama stasiun muncul secara bergantian, dan unit tidak beroperasi dengan benar.

Jika sebuah stasiun tertentu tidak melakukan siaran dengan benar atau stasiun sedang melakukan tes, fungsi penerimaan RDS mungkin tidak bekerja dengan benar.

Ketika Anda menerima stasiun RDS yang sinyalnya terlalu lemah, informasi seperti nama stasiun mungkin tidak ditampilkan.

“No PS”, “No PTY” atau “No RT” akan menyala selama sekitar 5 detik, lalu frekuensi akan ditampilkan.

Catatan untuk teks radio:

14 huruf pertama dari teks radio akan muncul selama 4 detik lalu mereka akan bergerak melintasi tampilan.

Jika Anda menala sebuah stasiun RDS yang sedang tidak menyiarkan teks radio, “No RT” akan ditampilkan ketika Anda pindah ke posisi teks radio.

Sementara data teks radio diterima atau ketika isi teks berubah, “RT” akan ditampilkan.

Memanggil stasiun yang ada dalam memori

Untuk menentukan tipe program (berita, olahraga, program lalu lintas, dll..) dan memilih stasiun (pencarian PTY):

1 Tekan tombol TUNER (remot kontrol) atau tombol FUNCTION (unit utama) berulang kali untuk memilih fungsi TUNER.

2 Tekan tombol RDS PTY.

“SELECT” dan “PTY TI” akan muncul secara bergantian selama sekitar 6 detik.

3 Dalam waktu 6 detik, tekan tombol TUNING ( atau ) untuk memilih tipe program.

Setiap kali tombol ditekan, tipe program akan muncul.

Menggunakan Radio Data System (RDS) (lanjutan)

4 Sementara tipe program yang dipilih menyala (dalam waktu 6 detik), tekan tombol RDS PTY lagi.

Setelah tipe program yang dipilih telah menyala selama 2 detik, “SEARCH” akan muncul, dan operasi pencarian akan dimulai.

Catatan: Jika tampilan telah berhenti menyala, mulai lagi dari

langkah 2. Jika unit menemukan tipe program yang diinginkan, nomor saluran yang bersangkutan akan menyala selama sekitar 8 detik, lalu nama stasiun akan tetap menyala.

Jika Anda ingin mendengarkan tipe program yang sama dari stasiun yang lain, tekan tombol RDS PTY sementara nomor saluran atau nama stasiun menyala. Unit akan mencari stasiun yang berikutnya.

Jika tidak ada stasiun yang dapat ditemukan, “Not Found” akan muncul selama 4 detik.

Jika Anda memilih program lalu lintas:Jika Anda memilih program lalu lintas (TP) di langkah 3, “TP” akan muncul.(Ini tidak berarti bahwa Anda dapat mendengarkan informasi lalu lintas pada saat itu.)Ketika informasi lalu lintas disiarkan, “TA” akan muncul.

Deskripsi atas kode PTY (Programme Type), TP (Traffi c Programme) dan TA (Traffi c Announcement)

NEWS POP M SOCIAL FOLK M

AFFAIRS ROCK M RELIGION DOCUMENT

INFO EASY M PHONE IN TEST

SPORT LIGHT M TRAVEL ALARM

EDUCATE CLASSICS LEISURE NONE

DRAMA OTHER M JAZZ TP

CULTURE WEATHER COUNTRY TA

SCIENCE FINANCE NATION M

VARIED CHILDREN OLDIES

Page 19: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

18

Mengatur jam(Remot kontrol saja)

Di contoh ini, jam disetel ke tampilan dengan format 24 jam (0:00 - 23:59).

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.

2 Tekan tombol CLOCK.

3 Dalam waktu 10 detik, tekan tombol ENTER. Untuk menyesuaikan hari, tekan tombol atau lalu tekan tombol ENTER.

4 Tekan tombol atau untuk memilih tampilan dengan format 24 jam atau 12 jam lalu tekan tombol ENTER.

Tampilan dengan format 24 jam akan muncul.(0:00 - 23:59)Tampilan dengan format 12 jam akan muncul.(AM 12:00 - PM 11:59)Tampilan dengan format 12 jam akan muncul.(AM 0:00 - PM 11:59)

5 Untuk menyesuaikan jam, tekan tombol atau lalu tekan tombol ENTER. Tekan tombol atau sekali untuk memajukan waktu

sebesar 1 jam. Tahan untuk memajukan terus.

6 Untuk menyesuaikan menit, tekan tombol atau lalu tekan tombol ENTER. Tekan tombol

atau sekali untuk memajukan waktu sebesar 1 menit. Tahan untuk memajukan waktu berdasarkan interval 5 menit.

Mengonfi rmasi tampilan waktu:Tekan tombol CLOCK. Tampilan waktu akan muncul selama sekitar 10 detik.Catatan:Ketika daya kembali menyala setelah unit dicolokkan lagi atau setelah pemadaman listrik, reset jam.Menyesuaikan jam lagi:Lakukan “Mengatur jam” dari langkah 1.Mengubah tampilan dengan format 24 jam atau 12 jam:

1 Hapus semua isi program. [Lihat “Pengaturan ulang pabrik, menghapus semua memori” di halaman 22 untuk informasi selengkapnya.]

2 Lakukan “Mengatur jam” dari langkah 1 dan seterusnya.

Operasi timer dan tidur (Remot kontrol saja)

Pemutaran timer:

Unit menyala dan memutar sumber yang diinginkan (CD, TUNER, USB, AUDIO IN) pada waktu yang telah diatur.

Unit ini memiliki 2 tipe timer: ONCE TIMER dan DAILY TIMER.

Timer sekali (indikator “ ”):Pemutaran timer sekali bekerja sekali saja pada waktu yang telah diatur.Timer harian (indikator “DAILY”):Pemutaran timer harian bekerja pada waktu yang sama setiap harinya yang sudah kita atur sebelumnya. Contohnya, atur timer untuk membangunkan kita dari tidur setiap pagi.Menggunakan kombinasi timer sekali dan timer harian:Contohnya, menggunakan timer sekali untuk mendengarkan program radio, dan menggunakan timer harian untuk bangun.

1 Mengatur timer harian dan timer sekali (di halaman 18 - 19).

1 menit atau lebih

Timer harian Timer sekali

Berhenti MulaiMulai Berhenti

Pemutaran timer

Sebelum mengatur timer: Periksa apakah jam telah diatur ke waktu yang benar

(lihat halaman ini). Jika tidak, Anda tidak dapat menggunakan fungsi timer.

Untuk pemutaran timer: Colokkan USB atau masukkan disk yang akan diputar.

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol TIMER.3 Tekan tombol atau untuk memilih

“Once” atau “Daily”, dan tekan tombol ENTER.4 Tekan tombol atau untuk memilih

“Timer Set”, dan tekan tombol ENTER.5 Untuk memilih sumber pemutaran timer (CD, TUNER,

USB, AUDIO IN), tekan tombol atau . Tekan tombol ENTER.Ketika Anda memilih tuner, pilih stasiun dengan menekan tombol atau , lalu tekan tombol ENTER. Jika ada stasiun yang belum diprogram, “No Preset” akan ditampilkan dan pengaturan timer akan dibatalkan. Untuk menyimpan stasiun, lihat ‘Menyimpan stasiun radio’ di halaman 15.

6 Untuk menyesuaikan hari, tekan tombol atau lalu tekan tombol ENTER.

7 Tekan atau untuk menyesuaikan jam, lalu tekan tombol ENTER.

Page 20: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

19

Operasi timer dan tidur (Remot kontrol saja) (lanjutan)

8 Untuk menyesuaikan menit, tekan tombol atau lalu tekan tombol ENTER.

9 Atur waktu untuk menyelesaikannya seperti di langkah 7 dan 8 di atas.

10 Untuk menyesuaikan volume, tekan tombol atau lalu tekan tombol ENTER.

11 Tekan tombol ON/STANDBY untuk masuk ke mode siaga. Indikator “TIMER” menyala.

12 Ketika waktu yang telah diatur tercapai, pemutaran akan dimulai. Volume akan meningkat secara perlahan sampai mencapai volume yang telah diatur. Indikator timer akan berkedip selama pemutaran timer.

13 Ketika akhir waktu timer dicapai, sistem akan memasuki mode siaga secara otomatis.Timer sekali:Timer akan dibatalkan.Timer harian:Timer beroperasi pada waktu yang sama setiap hari. Batalkan timer harian ketika tidak digunakan.

Catatan: Ketika melakukan pemutaran timer menggunakan unit

lain yang disambungkan ke terminal USB atau soket AUDIO IN, pilih “USB” atau “AUDIO IN” di langkah 5. Unit ini akan menyala atau memasuki mode siaga secara otomatis. Namun, unit yang tersambung tidak akan menyala atau mati.

Untuk membatalkan pemutaran timer, ikuti langkah “Membatalkan pengaturan timer” di halaman ini.

Memeriksa pengaturan timer:1 Nyalakan unit. Tekan tombol TIMER.2 Tekan tombol atau untuk memilih

“Once” atau “Daily”, dan tekan tombol ENTER.3 Tekan tombol atau untuk memilih

“Timer Call”, dan tekan tombol ENTER.

Membatalkan pengaturan timer:1 Nyalakan unit. Tekan tombol TIMER.2 Tekan tombol atau untuk memilih

“Once” atau “Daily”, dan tekan tombol ENTER.

3 Tekan tombol atau untuk memilih “Timer Off”, dan tekan tombol ENTER. Timer akan dibatalkan (pengaturan tidak akan dibatalkan).

Menggunakan ulang pengaturan timer yang tersimpan:Pengaturan timer akan tersimpan begitu dimasukkan. Untuk menggunakan ulang pengaturan yang sama, lakukan operasi berikut.1 Nyalakan unit. Tekan tombol TIMER.2 Tekan tombol atau untuk memilih

“Once” atau “Daily”, dan tekan tombol ENTER.3 Tekan tombol atau untuk memilih

“Timer On”, dan tekan tombol ENTER.4 Tekan tombol ON/STANDBY untuk masuk ke mode

siaga.

Operasi tidur

Radio, disk, USB, Audio Masuk dan Bluetooth semuanya dapat dimatikan secara otomatis.1 Memutar sumber suara yang diinginkan.2 Tekan tombol SLEEP.3 Dalam waktu 5 detik, tekan tombol SLEEP berulang

kali untuk memilih waktu.“Sleep 90” “Sleep 80” ... “Sleep 10”

“Sleep Off”4 Indikator “SLEEP” akan muncul.5 Unit akan memasuki mode siaga secara otomatis

setelah waktu yang telah diatur berlalu. Volume akan dikurangi 1 menit sebelum operasi tidur selesai.

Mengonfi rmasi waktu tidur yang tersisa:

1 Ketika masih ada indikator “SLEEP”, tekan tombol SLEEP.

Membatalkan operasi tidur:Tekan tombol ON/STANDBY ketika masih ada indikator “SLEEP”. Untuk membatalkan operasi tidur tanpa mengatur unit ke mode siaga, lakukan seperti berikut.1 Ketika masih ada indikator “SLEEP”, tekan tombol

SLEEP.2 Dalam waktu 5 detik, tekan tombol SLEEP berulang

kali sampai “Sleep Off” muncul.

Menggunakan operasi timer dan tidur berbarengan

Pemutaran tidur dan timer:Contohnya, Anda dapat jatuh tertidur sambil mendengarkan radio dan dibangunkan suara CD di pagi hari berikutnya.

1 Atur waktu tidur (lihat langkah 1 - 5 di atas).2 Ketika timer tidur diatur, atur pemutaran timer (langkah

2 - 10, halaman 18 - 19).

Pengaturan timer tidur

Pengaturan pemutaran timer

Waktu yang diinginkan1-90 menit

Operasi tidur akan secara otomatis berhenti

Waktu mulai pemutaran timer

Waktu akhir

Page 21: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

20

Mendayagunakan sistem anda

Kabel untuk menyambungkan tidak disertakan. Beli kabel yang tersedia di pasaran seperti yang ditunjukkan di bawah ini.

Kabel audio (tidak dipasok)

Pemutar audio portabel, dll.

Mendengarkan musik dari pemutar audio portable, dll.

1 Gunakan kabel konektor untuk menghubungkan pemutar audio portabel ke soket AUDIO IN.

2 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.3 Tekan tombol AUDIO IN (remot kontrol) atau tombol

FUNCTION (unit utama) berulang kali untuk memilih fungsi AUDIO IN.

4 Putar perangkat yang dihubungkan. Bila level volume perangkat tersambung terlalu tinggi, kecacatan suara bisa terjadi. Bila ini terjadi, sesuaikan level volume perangkat yang dihubungkan.

Catatan:Untuk mencegah gangguan derau, jauhkan unit dari TV.

Headphone

Jangan mengatur volume pada posisi maksimal ketika menyalakan. Tekanan suara yang berlebihan dari earphone dan headphone dapat merusak pendengaran.

Sebelum mencolokkan atau mencabut headphone, kurangi volume.

Pastikan headphone Anda memiliki diameter colokan sebesar 3,5 mm dan impedansi antara16 dan 50 ohm. Impedansi yang direkomendasikan adalah 32 ohm.

Sambungan speaker akan diputuskan secara otomatis ketika headphone dicolokkan.

Bagan Pemecahan masalah

Bila ada masalah dengan produk ini, periksa hal-hal berikut sebelum anda memanggil dealer atau pusat servis resmi SHARP.

Umum

Gejala Penyebab kemungkinan Jam tidak diatur ke waktu yang benar.

Ada pemadaman listrik. Reset jam. (Lihat halaman 18)

Saat tombol ditekan, unit tidak merespon.

Matikan unit dalam mode siaga, lalu nyalakan kembali. Bila masih tidak bisa, mohon atur ulang. (Lihat halaman 22)

Tidak terdengar suara. Level volume diatur ke “Min”. Headphone tersambung. Kabel speaker tidak tersambung.

Remot kontrol

Gejala Penyebab kemungkinan Remot kontrol tidak bekerja.

Kabel listrik unit tidak dicolokkan. Polaritas baterai salah. Baterai mati. Jarak atau sudutnya salah. Sensor remot kontrol terkena cahaya yang kuat.

Tuner

Gejala Penyebab kemungkinan Radio membuat derau yg tidak wajar terus-menerus.

Unit diletakkan dekat TV atau komputer. Antena FM tidak ditempatkan dengan benar. Jauhkan antena dari kabel listrik bila lokasinya berdekatan.

Page 22: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

21

Bluetooth

Gejala Penyebab kemungkinan Tidak terdengar suara. Unit terlalu jauh dari

perangkat sumber audio Bluetooth. Unit tidak dipasangkan dengan perangkat sumber audio Bluetooth.

Suara Bluetooth terganggu atau terdistorsi.

Unit terlalu dekat kepada perangkat yang mengeluarkan radiasi elektromagnetik. Ada rintangan antara unit dan perangkat sumber audio Bluetooth.

NFC

Gejala Penyebab kemungkinan Perangkat yang mampu menerima NFC tidak dapat disambungkan ke Bluetooth ketika menepuk Tanda N.

Unit berada dalam mode Hemat Energi. Mode NFC di perangkat Anda dimatikan. Perangkat Anda berada dalam mode tidur.

Aksesori Terbuka

Gejala Penyebab kemungkinan Tidak keluar suara. Perangkat tidak memutar.

Perangkat tidak disambungkan ke unit dengan benar. Kabel listrik unit tidak dicolokkan.

Perangkat tidak mau mengisi.

Perangkat tidak memiliki kontak penuh dengan terminal USB.

Pemutar CD

Gejala Penyebab kemungkinan Pemutaran tidak dimulai. Pemutaran berhenti ditengah jalan atau beroperasi tidak benar.

Disk dimasukkan terbalik. Disk tidak memenuhi standar. Disk terdistorsi atau tergores.

Suara pemutaran melompat , atau berhenti ditengah- tengah track.

Unit diletakkan dekat dengan getaran yang berlebihan. Disk yang sangat kotor telah digunakan. Kondensasi terbentuk di dalam unit.

USB

Gejala Penyebab kemungkinan

Perangkat tidak terdeteksi.

Tidak ada fi le MP3/WMA di dalam perangkat. Perangkat tidak disambungkan dengan benar. Ada perangkat MTP yang tersambung. Perangkat hanya berisi fi le AAC.

Pemutaran tidak dimulai.

File WMA yang hak ciptanya dilindungi atau fi le MP3 palsu sedang diputar.

Tampilan waktu salah. Salah menampilkan nama fi le.

File bitrate variabel sedang diputar. Nama File ditulis dalam huruf lain yang bukan Inggris.

Bagan Pemecahan masalah (lanjutan)

Page 23: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

22

Bagan Pemecahan masalah (lanjutan)

Kondensasi

Suhu yang berubah tiba-tiba, penyimpanan atau pengoperasian pada lingkungan yang sangat lembab bisa menimbulkan kondensasi di dalam kabinet (optik CD, dll.) atau pada pemancar remot kontrol. Kondensasi bisa menimbulkan gagal fungsi. Bila ini terjadi, nyalakan unit tanpa disk sampai unit kembali bisa normal (sekitar 1 jam). Sekalah kondensasi pada pemancar dengan kain lembut sebelum mengoperasikan unit.

Bila terjadi masalah

Saat produk ini terkena gangguan luar yang kuat (guncangan mekanik, listrik statis berlebih, tegangan listrik yang tidak normal akibat petir, dll.) atau bila dioperasikan dengan salah, gagal fungsi bisa terjadi.

Bila masalah seperti ini terjadi, lakukan hal berikut:1 Matikan unit ke mode siaga lalu nyalakan kembali.2 Bila unit tidak kembali ke operasi yang normal, cabut

steker listrik lalu colokan kembali, kemudian nyalakan unit.

Catatan:Bila salah satu cara di atas tidak bisa mengembalikan unit ke kondisi normal, hapus memori dengan meresetnya.

Pengaturan ulang pabrik, menghapus semua memori

1 Tekan tombol ON/STANDBY untuk menyalakan unit.2 Tekan tombol FUNCTION (unit utama) berulang kali

atau tombol AUDIO IN (remot kontrol) untuk memasuki mode Audio Masuk.

3 Tekan tombol (unit utama) satu kali.4 Tekan dan tahan tombol (unit utama) sampai “RESET”

muncul.

Perhatian:Operasi ini akan menghapus semua data yang disimpan di memori termasuk jam, pengaturan timer dan data tuner.

Sebelum memindahkan unit

Cabut semua perangkat yang tersambung ke unit. Lalu, matikan unit ke mode siaga. Membawa unit dengan perangkat lain yang masih tersambung padanya atau ada disk di dalamnya bisa menyebabkan kerusakan unit.

Merawat disk

Pada dasarnya disk tahan terhadap kerusakan. Tetapi kesalahan pembacaan bisa terjadi akibat debu yang terkumpul di permukaan disk.

Jangan menandai sisi non-label disk di mana sinyal dibaca. Jauhkan disk dari sinar matahari langsung, panas dan kelembaban tinggi. Pegang disk pada ujung-ujungnya. Sidik jari, debu, atau air di CD dapat menimbulkan derau atau kesalahan tracking. Bersihkan dengan kain kering lembut, bersihkan noda mulai dari tengah ke tepi-tepi disk.

Perawatan

Membersihkan kabinet

Bersihkan kabinet secara teratur dengan kain lembut yang dibasahi cairan sabun, lalu keringkan dengan kain kering.

Perhatian: Jangan gunakan bahan kimia untuk membersihkan

(minyak, tinner, dll.). Hal ini bisa merusak kabinet. Jangan memberikan minyak ke dalam unit.

Dimungkinkan menyebabkan gagal fungsi.

Page 24: XL-LS703BH - sharp-indonesia.comsharp-indonesia.com/manual/Audio/XL-LS703BH.pdf · Indikator status Penalaan FM / Bluetooth 10. Indikator Mode FM Stereo 11. Indikator Stasiun Stereo

23

Sebagai bagian dari kebijakan perbaikan terus-menerus, SHARP berhak membuat perubahan desain dan spesifi kasi untuk perbaikan produk tanpa pemberitahuan dulu. Spesifi kasi kinerja yang diindikasikan adalah nilai nominal dari unit-unit yang diproduksi. Terdapat beberapa deviasi dari nilai-nilai ini pada setiap unitnya.

Umum

Tegangan listrik AC 100 - 240 V ~ 50/60 HzKonsumsi Daya AC: Menyalakan: 20 W

Daya siaga: 0,4 W (*1) Daya siaga: < 2 W (*2)

Dimensi Panjang: 180 mmTinggi: 125 mmLebar: 220 mm

Berat 1,8 kgPita frekuensi Bluetooth

2,400GHz - 2,480GHz

Profi l Bluetooth yang Kompatibel

A2DP (Advanced Audio Distribution Profi le), AVRCP (Audio/Video Remote Control Profi le)Bluetooth 2.1 +EDR

(*1) Nilai konsumsi daya ini diperoleh ketika mode siaga Bluetooth dibatalkan dalam mode siaga. Lihat halaman 4 untuk membatalkan mode siaga Bluetooth.

(*2) Nilai konsumsi daya ini diperoleh ketika berada dalam mode siaga Bluetooth.

Amplifi er

Daya keluaran PMPO: 100 WMPO: 50 W (25 W + 25 W)(10% T.H.D.)RMS: 50 W (25 W + 25 W)(10% T.H.D.)RMS: 40 W (20 W + 20 W)(1% T.H.D.)

Terminal output Speaker: 6 ohm20Hz - 20kHzHeadphone: 16 - 50 ohm(direkomendasikan: 32 ohm)

Terminal input Audio Masuk (sinyal audio):500 mV/47 k ohm

Pemutar CD

Tipe Pemutar compact disc satu disk multi-pemutaran

Pembacaan sinyal

Non-kontak, 3 cahayapickup laser semikonduktor

Konverter D/A Konverter D/A multi bitRespons frekuensi

20 - 20.000 Hz

Cakupan dinamik 90 dB (1 kHz)

USB (MP3 / WMA)

Antarmuka host USB

Sesuai dengan USB 1.1 (Kecepatan Penuh)/2.0 Kelas Penyimpanan Massal.

Mendukung Bulk dan protokol CBI.

File yg didukung MPEG 1 Layer 3 WMA (Non DRM)

Dukungan bitrate MP3 (32 ~ 320 kbps) WMA (64 ~ 160 kbps)

Lainnya Maksimal jumlah total fi le MP3/WMA adalah 65.025.

Maksimal jumlah total folder adalah 999 TERMASUK direktori asal.

Informasi ID3TAG yang didukung adalah TITLE, ARTIST dan ALBUM saja.

Mendukung ID3TAG versi 1 dan versi 2.

Dukungan sistem fi le

FAT 16 / FAT 32

Tuner

Bidang Frekuensi

FM: 87,5 - 108,0 MHz

Preset 40 (stasiun FM)

Speaker

Tipe Sistem speaker tipe 1 arahFull Range 10 cm

Daya Masukan maksimal

50 W

Daya masukan rata-rata

25 W

Impedansi 6 ohmDimensi Lebar: 120 mm

Tinggi: 125 mmDalam: 200 mm

Berat 0,9 kg / biji

Spesifi kasi