29
unguarded guards Agugn Prabowo curated by Roy Voragen

Unguarded Guards

  • Upload
    agugn

  • View
    230

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

a solo show by AGUGN at Jogja Contemporary, Yogyakarta, Indonesia, 2015. Curated by Roy Voragen

Citation preview

Page 1: Unguarded Guards

unguarded guardsA g u g n P r a b o w o

curated by Roy Voragen

Page 2: Unguarded Guards
Page 3: Unguarded Guards

unguarded guardsA g u g n P r a b o w o

curated by Roy Voragen

3-23 September 2015Jogja Contemporary

Page 4: Unguarded Guards

2 | agugn prabowo - unguarded guards

unguarded guardsAfter graduation, Agugn joined a printing company, but his

employment didn’t last too long as he felt unhappy to be

creatively caged. After leaving this company, and a monthly

paycheck that comes with job security, he and his wife, the artist

Sekarputri Sidhiwati, founded their very own printing company

Let’s go Press (letsgopress.tumblr.com) in 2012, which specializes

in the letterpress technique; but, most of all, he returned

to where his heart belonged all along: visual art and risky

explorations and experimentations in techniques, materials, tools,

aesthetics and artistic ideas.

Agugn has shown his works in group exhibitions at home across

Indonesia, and abroad in Singapore, Japan and Spain. Moreover,

in 2012, he was announced first winner by the jury of the

Indonesian Printmaking Triennale, which resulted in the touring

solo exhibition Natural Mystic in 2013 (Bentara Budaya, Jakarta,

Yogyakarta, Bali and Solo). In 2014, he was one of three awardees

at the Jogja Mini Print Biennale and he received the Young Artist

Award at ArtJog, both in Yogyakarta, and both lead to exhibition

participations in 2015. At this year’s ArtJog, he showed We Are

All Made of Stars, symbolizing the different elements it used five

different techniques: carborondum, woodcut, photolithography,

linocut, and fingerprints by members of the audience, and all five

on handmade paper.

The artist is very productive. And this prolific output is both for

technical as well as for conceptual reasons. To be able to print,

the artist needs to know what he wants to achieve. And to know

what is achievable, the artist needs to print, a lot. Therefore, it is

a reflexive going back-and-forth trial-and-error between printing

Visual artist Agung – better-

known under the moniker Agugn,

which is more of a graphic

gesture – Prabowo (Bandung,

Indonesia, 1985; agugn.tumblr.

com) graduated in 2010 from

the Institute of Technology

Bandung’s art school, where

he studied in the printmaking

studio. To conclude his BFA, he

used the woodcut technique for

his final work. Today, this prolific

visual artist is well known for

his art utilizing the printmaking

technique linocut.

Page 5: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 3

– and its techniques, materials and tools – and artistic ideas.

Printmaking, for Agugn, is, thus, the art of playfully making use

of limitations and, in the process, pushing his very own artistic

boundaries.

When his wife was pregnant with their son Lino Apta, Agugn

moved from woodcut to the linocut technique as the former

technique produces hazardous waste of scraps of wood fiber

(his studio is at home).

Lino Apta is a great gift, a life-altering gift.

His father-in-law, the artist Ipong Purnama Sidhi, gave him

carving tools as a present, which are, obviously, essential to

an artist who wants to use the linocut technique. And of these

tools, he mostly uses two: the U- and V-shaped ones to achieve

sharp, tiny lines.

Good lino plates are difficult to come by in Indonesia. After

ample research, Agugn decided on an alternative: he started

using a material typically used to make soles for shoes. He

draws directly on these plates, and, subsequently, he cuts into

these plates. He doesn’t use different plates to print different

colors, instead he carves again on the same plate to print

different colors (using reductive methods).

The artist prints the plates using reduction techniques with

L-shaped registration. He has two presses in his studio, a small,

vertical press for maximum 40x40cm and a bigger, flatbed press

for maximum 45x65cm. Agugn himself built both these presses.

The two custom-tailored presses have due to their limited size

an impact on what he can achieve in terms of dimensions,

therefore, if he decides that an artwork requires a larger size

he has to work modular and either show more sheets of paper

in one frame (Family Matters in his solo exhibition Natural

Mystic is an example) or show the work in a grid with each print

separately framed (sleepless, for example, in this exhibition).

This results in a mosaic, which has the benefit that different

sheets can be treated with different colors and also can be

given different images. He also makes this technical limitation

work for him conceptually. The modular approach shows how

we stand amidst our life-worlds (yes, plural, as we all move

in-and-out different contexts – or grids, as the artists puts it –

continuously): together yet separate, nearby yet far…

The paper the artist uses for his prints are hand-made, one of

its ingredients is recycled paper from newspapers as well as

from test prints; the paper is textured and thick yet porous.

And he uses ink usually used for offset printing. The hand-made

paper has the ability to absorb the oil-based ink, which makes

the colors look vivid and vibrant. The paper isn’t just hand-

made, the artist also, through research, designed its formula to

make it perfect for printmaking.

Printmaking requires meticulous precision and Agugn is a

perfectionist, yet, he sees mistakes and improvisation as part of

his practice. Sometimes, a good mistake can lead to something

rather unexpected worthwhile exploring further. And for him

printmaking is a painstaking process and at the very same time

he seeks and needs the repetition that comes with his medium

of choice. He doesn’t want to work in any other medium –

Page 6: Unguarded Guards

4 | agugn prabowo - unguarded guards

for example, painting or drawing – because repetition is so

important, which he likens to a spiritual, mantra-like process.

There is a DIY-quality to Agugn’s artistic practice: handmade

paper, custom-made presses, and plates and ink sourced from

unlikely places. Furthermore, the linocut technique was self-

taught.

Agugn’s work deals with intimate, private spaces and how the

wider world has a bearing on these spaces. The relationships

of the intimate and the private with a larger social ecosphere

are one of complexity, perforated by everyday contradictions

because of the proximity of different dogmas and their norms,

and to translate all this to a two-dimensional plane requires the

artist to make good use of juxtaposition, often in conjunction

with the mosaic approach. Therefore, in a great many of

the works a lone figure is surrounded by the miscellaneous

signifying something and sometimes nothing.

To understand the world Augn has created thus far, one for

sure has to look at two bodies of his work: the aforementioned

Natural Mystic and also Abducted by Himself, exhibited at

Selasar Sunaryo Art Space’s fourth installment of Bandung New

Emergence (in the Soliquy section) in 2012, for which he created

an artist book and a large collection of small, framed works. The

latter deals with his stint at the printing company and how he

felt trapped in his body working there.

In these previous artworks, the artist explored the ambiguous

notion of fear; the ambiguity of fear revolves around the issue

that fear, while generally unwanted, can have unexpected yet

ultimately worthy consequences – for example, art.

Tossing and turning…the sleepless nights, wide-awake, weary,

dreading the morning light. Walking on pins and needles in

anxious anticipation of what might come along the way. Worries

about money. Demands made by the extended family and

religion. Contemporary art seemingly demanding this or that.

Throw ego into the mix, and you have a variety of conflicting

claims causing stressful restlessness. Or, in other words, how to

live – and carve out a living – within the complex conundrums of

liquid modernity?

The artist became a father two years ago and fatherhood shed

new light on his life and life’s priorities. He wants to protect

the infant – named Lino Apta – and keep him safe from harm,

however, he knows, in anxious anticipation, that protection has

its limits – a paradox…

In his solo exhibition unguarded guards at Jogja Contemporary,

he shows a completely new body of work using linocut,

photolithography and a combination of the two techniques, all

printed on hand-made paper. The new body of work expands on

the concept of fear and centers on the idea of how paradoxical

protection actually is.

The parent ultimately aims to protect the child from – potential

– harm. However, a sensible parent also recognizes the paradox:

there are limits to how a child can be shielded from harm.

Recognizing this paradox enables one to enjoy the laughter, and,

also, the charm of the unexpected that’s all part and parcel of

unconditional love.

Page 7: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 5

In the exhibition unguarded guards, the work sleepless is the

centerpiece. It is an epic work. Agugn’s ambition to achieve this

work literally caused him to burn the midnight oil night after

night, working till dawn to print the 44 sheets of paper three

times for each color with the linocut technique. And the 44

sheets, each 24.5x24.5cm, are separately framed (each frame

is 27x37cm). The sheer size of this work, not to mention the

explosion of colors…

The mixing of miscellanea, the juxtaposing of real objects with

the fantastical…resulting in a magical realism. Worlds twirling

and swirling within worlds – and not merely topsy-turvy, as

hierarchy and scale have been abandoned. This labyrinthine of

intersections and jams offers a near infinite way of engaging

with sleepless.

The work sleepless sums up what Agugn aims to achieve: risky

explorations and experimentations to achieve by arranging and

re-arranging and composing the images he has in his mind so

we can experience it is a whole as well as each part separately

and independently.

Other new works included in the show are Chill #1-3

(photolithography, which is a technique that can show a

brushstroke so it can capture the artist’s hand while still

retaining the sense of repetition, three colors on each sheet of

paper of 28x20cm each with 15 sheets in one frame); Kundika #2

(linocut, cobalt blue, 96x120cm, because he doesn’t have a big

press, he printed manually using a spoon and his hand); and

Surface (a combination of photolithography (photos he found

through Google search) and linocut (to block colors), 20 frames

of each 36x48cm).

– Roy Voragen (Bandung-based writer & curator; issuu.com/

royvoragen)

Roy Voragen (b.1974; http://issuu.com/royvoragen), curator and writer, is

from the Netherlands and he has lived in Indonesia since 2003. Until 2010,

he taught undergraduate and graduate courses philosophy at universities in

Bandung and Jakarta. Since 2010, he works fulltime as a curator and writer

based in Bandung, focusing on Southeast Asia.

Page 8: Unguarded Guards

6 | agugn prabowo - unguarded guards

unguarded guardsSetelah menyelesaikan studinya, Agugn bergabung dengan

sebuah perusahaan percetakan, namun keterlibatannya dengan

perusahaan tersebut ternyata tidak berlangsung lama, sejalan

dengan tekanan belenggu kreativitas yang dialaminya. Setelah

berhenti dari pekerjaannya, dan sekaligus berhenti mendapatkan

kenyamanan dan fasilitas seorang karyawan, ia dan istrinya,

seniman Sekarputri Sidhiwati, pada tahun 2012 mendirikan

perusahaan percetakan mereka sendiri yang diberi nama Let’s

go Press (letsgopress.tumblr.com) yang mengkhususkan diri

pada teknik cetak huruf. Namun upaya yang mereka lakukan

sebenarnya lebih dari sekedar menjadi wiraswastawan, Agugn

bisa lebih leluasa memenuhi gairah kesenimanannya: seni visual

serta eksplorasi dan eksperimen dalam teknik, bahan baku,

peralatan, dan ide-ide estetik dan artistik, yang pada dasarnya

selalu menyimpan risiko.

Agugn telah ikut ambil bagian dalam berbagai pameran bersama

di berbagai tempat di Indonesia, dan juga di mancanegara seperti

Singapura, Jepang, dan Spanyol. Lebih dari itu, ia bahkan tampil

sebagai pemenang dalam Indonesian Printmaking Triennale, yang

memberinya kesempatan untuk berpameran tunggal dengan

mengambil tema Natural Mystic pada tahun 2013 (di Bentara

Budaya Jakarta, Yogyakarta, Bali, dan Solo). Pada tahun 2014, ia

kembali menjadi satu dari tiga penerima penghargaan dalam Jogja

Mini Print Biennale, dan ia juga meraih Young Artist Award dalam

ArtJog, keduanya diadakan di Yogyakarta, dan sekaligus membawa

sang seniman sebagai peserta dalam pameran serupa di tahun

2015. Dalam ArtJog tahun ini, ia menampilkan karyanya We Are

All Made of Stars, yang merupakan simbol dari lima elemen yang

digunakan dalam pembuatan karya tersebut: carborondum, cukil

Seniman visual Agung –atau yang biasa

dikenal dengan Agugn, yang terdengar

lebih “grafis” daripada pengejaan

standarnya–Prabowo (lahir 1985 di

Bandung, Indonesia; agugn.tumblr.com)

lulus pada tahun 2010 dari Fakultas

Seni Rupa dan Desain Institut Teknologi

Bandung, tempat ia belajar seni cetak.

Untuk mendapatkan gelar kesarjanaan

S.Sn., ia menggunakan teknik cukil

kayu dalam tugas akhirnya. Sekarang,

seniman yang produktif dalam berkarya

ini dikenal luas lewat karya-karyanya

yang menggunakan teknik cetak cukil

lino.

Page 9: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 7

kayu, fotolithografi, linocut, dan sidik jari para pengunjung,

dan kelimanya menggunakan kertas daur ulang yang dibuatnya

sendiri.

Sebagai seorang seniman Agugn sangat produktif. Dan kuantitas

karyanya yang bernas pun memiliki alasan sendiri, baik secara

teknis maupun konseptual. Singkatnya, untuk dapat mencetak,

sang seniman mencoba untuk mencari tahu apa yang ingin

ia capai. Dan untuk mengetahui apa yang bisa ia capai, sang

seniman perlu mencetak sebanyak mungkin, kalau perlu

sebanyak yang ia bisa. Atas dasar itulah, kedua proses tersebut

pada dasarnya adalah sebuah tindakan refleksif “dua-arah dan

mencoba tanpa henti” yang terjadi antara mencetak –dan itu

berarti berbicara tentang teknik, bahan baku, dan peralatan –

dan ide artistik. Mencetak, bagi Agugn, dengan demikian, adalah

seni berkelindan di antara dan memanfaatkan sebaik mungkin

batasan-batasan yang ia temui, dan itu berarti dalam proses

tersebut ia mencoba untuk menembus batas-batas artistiknya

sejauh yang ia bisa.

Saat sang istri mengandung anak laki-laki mereka, Lino Apta,

Agugn beralih dari cukil kayu ke teknik cukil lino karena teknik

yang telah ia tekuni sebelumnya tidak lagi mungkin ia lanjutkan

–serat-serat kayu yang memenuhi studionya (yang juga

rumahnya) terlalu berbahaya bagi sang ibu dan anak.

Lino Apta lahir sebagai hadiah yang luar biasa, hadiah yang

mengubah hidup sang seniman.

Ayah mertuanya, seniman Ipong Purnama Sidhi, memberinya

alat cukil sebagai bingkisan, yang, tentu saja, sangat penting

bagi seorang seniman yang hendak menekuni teknik cukil lino.

Dan dari berbagai macam mata cukil yang ia miliki, ada dua

yang selalu menyita perhatiannya: yang berbentuk U dan V,

terutama karena efek ketajaman garis-garis halus yang bisa

didapat dari keduanya.

Pelat lino yang memadai ternyata cukup sulit untuk didapat di

Indonesia. Setelah sekian lama mencari, Agugn memutuskan

untuk menggunakan bahan baku yang biasanya dipergunakan

dalam pembuatan sol sepatu. Ia menggambar langsung di atas

pelat-pelat ini, dan setelahnya mencukil pola yang telah tertera

di atas pelat. Ia tidak menggunakan pelat yang berbeda untuk

mencetak warna yang berbeda, alih-alih, ia menggunakan pisau

cukilnya lagi di pelat yang sama untuk mencetak warna yang

lain (dengan menggunakan metode reduktif).

Sang seniman mencetak hasil dari pelat-pelatnya dengan

menggunakan teknik reduksi dengan registrasi berbentuk

huruf L. Ia memliki dua alat tekan di studionya, yang kecil,

untuk tekanan vertikal dengan luas maksimum 40x40cm,

dan yang lebih besar, untuk tekanan datar dengan luas

maksimum 45x65cm. Agugn sendiri yang membuat kedua alat

tekan ini. Dua alat tekan yang dibuat berdasarkan pesanan

tersebut, yang rentang permukaan tekannya terbatas, ternyata

memberi konsekuensi tersendiri pada sang seniman dalam

hal dimensi ukuran karyanya, yang dengan demikian, bila ia

ingin menghasilkan karya yang berukuran besar maka ia harus

bekerja secara modular, dan ini berarti entah ia menggunakan

lebih banyak kertas di dalam satu bingkai (misalnya dalam

Family Matters, salah satu materi pameran tunggalnya Natural

Page 10: Unguarded Guards

8 | agugn prabowo - unguarded guards

Mystic) atau ia memadukan berbagai cetakan yang dibingkai

secara terpisah (misalnya dalam sleepless, yang merupakan

materi pameran kali ini). Dan metode pengerjaan karya seperti

ini menghasilkan sebuah mosaik, yang dengan demikian

memberikan kemudahan bagi seniman untuk menggunakan

warna yang berbeda untuk setiap lembar yang berbeda, dan

juga gambar yang berbeda-beda. Keterbatasan teknis semacam

ini ternyata juga memberikan ruang eksplorasi konseptual bagi

Agugn. Pendekatan modular semacam ini menunjukkan cara

kita berada dalam dunia tempat kita hidup (ya, ke-plural-an

kita, sebagaimana kita selalu bergerak ke dalam atau ke luar

konteks –atau batasan-batasan –yang berbeda-beda, seperti

yang dikatakan sang seniman –mengalir tanpa henti): bersama

tetapi terpisah, dekat tetapi jauh...

Kertas yang digunakan sang seniman untuk karya cetaknya

tidak lain adalah kertas yang dibuatnya sendiri, yang berbahan

baku kertas koran dan kertas uji hasil cetak karya-karya

sebelumnya yang didaur-ulang; kertas yang dibuatnya ini

memiliki tekstur khas dan cukup tebal meski sangat berpori.

Dan ia menggunakan tinta yang biasanya dipergunakan dalam

industri percetakan. Kertas buatan sendiri semacam ini mampu

menyerap tinta berbahan dasar minyak semacam itu, yang

membuat warna-warna dalam hasil cetakan sangat mencolok

dan hidup. Kertas tersebut juga bukanlah “sekedar” kertas

buatan sendiri, karena lewat upaya pencarian dan penggodokan

yang dilakukan sang seniman, ia mencoba menyempurnakan

ramuan kertas rumahannya untuk mendapatkan hasil cetak

yang sempurna.

Mencetak sebuah karya membutuhkan ketelitian tinggi dan

Agugn adalah seorang perfeksionis, namun demikian, ia

melihat kekeliruan dan improvisasi sebagai bagian dari proses

berkaryanya. Kadang-kadang, sebuah kesalahan “menarik”

dapat menuntun sang seniman pada sesuatu yang tidak

terduga yang layak untuk dieksplorasi lebih lanjut. Dan baginya

mencetak adalah proses yang sangat melelahkan, dan pada

saat yang bersamaan ia mencari dan sekaligus membutuhkan

repetisi-repetisi yang merupakan konsekuensi dari medium

yang ia pilih. Ia tidak ingin bekerja dengan medium yang lain

–misalnya lukisan atau gambar –karena pengulangan baginya

adalah sesuatu yang penting, yang ia letakkan setara dengan

sebuah proses yang sangat spiritual dan sarat nuansa mantra.

Ada karakter “kerjakan sendiri” yang kuat dalam gairah

berkesenian Agugn: kertas buatan sendiri, alat tekan pesanan

khusus, dan pelat dan tinta yang ia dapatkan dari tempat-

tempat yang tidak biasa dilanggan para seniman. Bahkan lebih

dari itu, teknik cukil lino-nya pun ia pelajari secara otodidak.

Karya-karya Agugn berhubungan dengan ruang-ruang intim

dan privat, dan dengan dunia yang lebih luas yang terkait erat

dengan ruang-ruang semacam itu. Hubungan antara yang intim

dan yang privat dengan sebuah ranah-huni sosial yang lebih

luas adalah satu dari kompleksitas semacam ini, yang sarat

dan padat dengan kontradiksi-kontradiksi sehari-hari yang

dipicu oleh persinggungan dogma-dogma dan norma-norma

yang dibawa oleh dogma-dogma tersebut yang jelas berbeda

satu dengan yang lain, dan untuk menterjemahkan ini semua

ke dalam sebuah bidang bermatra dua menyaratkan sang

Page 11: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 9

seniman untuk bermain dengan posisi lapis-demi-lapis karyanya

semaksimal mungkin, yang tidak jarang sejalan dengan

pendekatan mosaik. Atas dasar itu, di dalam karya-karyanya kita

jumpai sebuah figur tunggal disambangi oleh berbagai elemen

yang mengacu atau kadang tidak mengacu sama sekali pada

sesuatu.

Untuk bisa memahami dunia yang dirapal oleh Agugn,

dengan demikian, seorang pengamat mesti menyimak dua

rangkaian karya ini: Natural Mystic, yang telah saya singgung

di halaman sebelumnya, dan juga Abducted by Himself, yang

dipamerkan tahun 2012 di Selasar Sunaryo Art Space dalam

pameran keempat dari Bandung New Emergence (tepatnya

di bagian Soliquy), saat ia ambil bagian dengan sebuah artist

book dan sejumlah besar koleksi karya-karyanya dalam

ukuran kecil berbingkai. Koleksi tersebut erat kaitannya

dengan persinggungan singkatnya dengan sebuah perusahaan

percetakan dan dengan apa yang ia rasakan saat pekerjaan

semacam itu seakan mengurung tubuhnya dan memenjarakan

dirinya.

Di dalam karya yang ia pamerkan sebelumnya ini, sang seniman

mengeksplorasi anggapan tentang ketakutan yang ambigu;

ambiguitas tentang ketakutan semacam ini didasarkan pada

gagasan bahwa ketakutan, sekalipun pada dasarnya tidak

diinginkan, dapat memberikan konsekuensi yang tidak terduga

tapi sekaligus sangat bernas –seni, misalnya.

Di sela-sela gerak dan ketangkasan sang seniman...di antara

malam tanpa lelap, keterjagaan, kelelahan, sambut pagi dalam

kegalauan. Dalam gerak berkelindan di antara jarum dan jepitan

dibungkus kejutan berbalut tanda tanya dalam alur penantian.

Juga tentang tidak pastinya isi dompet dan kantong. Tambah

himpitan tuntutan keluarga besar dan pengapnya rengekan

institusi agama. Dan seni kontemporer seakan tidak pernah

berhenti menjajal batas mungkin. Ada ego yang menjadi

pelengkap ramuan, dan jadilah sajian yang kental dengan klaim-

klaim yang baku-saing dan baku tumbuk yang memuncak pada

kegelisahan yang sarat dan pejal dengan tekanan. Atau, dengan

kata lain, tentang bagaimana caranya hidup –dan memahat

makna kehidupan –dalam sebuah belit kesimpang-siuran gelagat

modernitas yang cair ini?

Sang seniman menjadi seorang ayah dua tahun lalu dan perkara

menjadi ayah mempengaruhi hidup dan prioritas hidupnya. Ia

ingin melindungi sang anak –yang diberi nama Lino Apta –dan

melindunginya dari bahaya, namun demikian, ia pun tahu,

dalam sebuah penantian sarat kegelisahan, bahwa melindungi

pun ada batasnya –paradoks, memang...

Dalam pameran tunggalnya unguarded guards dalam Jogja

Contemporary, ia menampilkan sebuah rangkaian karya

terbarunya yang dikerjakan dengan teknik cukil lino,

fotolithografi dan kombinasi keduanya, yang semuanya dicetak

di atas kertas buatan sendiri. Rangkaian karya terbarunya ini

mencoba membahas tentang konsep ketakutan, dan bertolak

dari gagasan tentang betapa paradoksnya “perlindungan” yang

bisa kita berikan.

Sang orang tua sejatinya memang berupaya sedapat mungkin

untuk melindungi sang anak dari bahaya –yang mungkin terjadi.

Namun demikian, seorang orang tua yang peka juga sadar akan

Page 12: Unguarded Guards

10 | agugn prabowo - unguarded guards

paradoks yang dihadapinya: selalu ada batas-batas yang tidak

bisa ditawar saat bicara tentang bagaimana seorang anak bisa

dilindungi dari intaian bahaya.

Mengenali paradoks semacam ini membuat orang dapat

menikmati tawa-canda, dan, juga, pesona dari hal-hal yang tidak

terduga yang merupakan bagian dan bingkisan dari cinta yang

tulus dan tanpa pamrih.

Dalam pameran unguarded guards, karya sleepless mengambil

peran sang bintang. Karya ini adalah sebuah karya monumental.

Ambisi Agugn untuk menyelesaikan karya ini membuatnya

bekerja sampai larut malam, bekerja sampai subuh untuk

menyelesaikan 44 lembar sebanyak tiga kali untuk setiap warna

dengan teknik cukil lino. Dan ke-44 lembar tersebut, masing-

masing berukuran 24,5x24,5cm, dibingkai secara terpisah (setiap

bingkai berukuran 27x37cm). Bayangkan betapa menyengatnya

dimensi karya ini, belum termasuk sengatan warna-warnanya...

Gabungan serba-serbi elemen, jukstaposisi benda-benda nyata

dengan keapikan...menghasilkan realisme magis. Kata-kata

berputar dan mengitar dalam kata-kata –dan bukan sekedar

jungkir-balik-naik-turun, karena di sini hirarki dan skala telah

ditanggalkan. Labirin persimpangan dan hiruk-pikuk semacam

ini menawarkan sebuah jalan tanpa akhir untuk bercengkerama

dengan sleepless.

Sekali lagi karya sleepless ini merangkum apa yang ingin dicapai

oleh Agugn: eksplorasi berisiko dan eksperimentasi dengan cara

menyusun dan menyusun ulang dan mengkomposisikan imaji-

imaji yang di kepalanya sehingga sehingga kita bisa mengalami

imaji-imaji itu baik secara keseluruhan maupun bagian-demi-

bagian secara terpisah dan bebas.

Karya-karya baru yang ia hasilkan termasuk Chill #1-3

(menggunakan fotolithografi, sebuah teknik yang dapat

menunjukkan goresan kuas sehingga hasil akhirnya dapat

merekam tangan sang seniman sembari mempertahankan

kesan pengulangannya, tiga macam warna untuk setiap lembar

kertas yang berukuran 28x20cm masing-masing dengan 15

lembar di setiap bingkai); Kundika #2 (cukil lino, biru cobalt,

96x120cm, karena ia tidak memiliki alat tekan ukuran besar, ia

mencetaknya secara manual dengan menggunakan sendok dan

tangannya); dan Surface (sebuah kombinasi dari fotolithografi

(foto yang ia temukan lewat fitur pencarian Google) dan cukil

lino (untuk memekatkan warna), 20 bingkai karya dengan

ukuran masing-masing 36x48cm).

– Roy Voragen (Bandung-based writer & curator; issuu.com/

royvoragen)

Diterjemahkan oleh Mardohar B.B. Simanjuntak

Page 13: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 11

a r t w o r k s

Page 14: Unguarded Guards

12 | agugn prabowo - unguarded guards

sleepless | 2015 | linocut reductive print on hand-made paper | 44 frames, each 27 x 37 cm

Page 15: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 13

Page 16: Unguarded Guards

14 | agugn prabowo - unguarded guards

Chill #12015

photolithography print on hand-made paper15 sheets of paper in one frame

each sheet of paper is 28 x 20 cm and frame size is 120 x 101 cm

Page 17: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 15

Chill #22015

photolithography print on hand-made paper15 sheets of paper in one frame

each sheet of paper is 28 x 20 cm and frame size is 120 x 101 cm

Page 18: Unguarded Guards

16 | agugn prabowo - unguarded guards

Chill #32015

photolithography print on hand-made paper15 sheets of paper in one frame

each sheet of paper is 28 x 20 cm and frame size is 120 x 101 cm

Page 19: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 17

Surface2015

combination of photolithography and linocut reductive print on hand-made paper20 frames of each 36 x 48 cm

Page 20: Unguarded Guards

18 | agugn prabowo - unguarded guards

detail of Surface2015

combination of photolithography and linocut reductive print on hand-made paper6 frames of each 36 x 48 cm

Page 21: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 19

detail of Surface2015

combination of photolithography and linocut reductive print on hand-made paper6 frames of each 36 x 48 cm

Page 22: Unguarded Guards

20 | agugn prabowo - unguarded guards

detail of Surface2015

combination of photolithography and linocut reductive print on hand-made paper4 frames of each 36 x 48 cm

Page 23: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 21

detail of Surface2015

combination of photolithography and linocut reductive print on hand-made paper4 frames of each 36 x 48 cm

Page 24: Unguarded Guards

22 | agugn prabowo - unguarded guards

Kundika #2 2015

linocut print on hand-made paper96 x 120 cm

Page 25: Unguarded Guards

agugn prabowo - unguarded guards | 23

Education2005-2010: FSRD-ITB, Fine Art, Printmaking Studio2004-2005: UPI, Bandung, Art Education

Solo Exhibitions2015unguarded guards, Jogja Contemporary, Yogyakartawe went wild, Krack Studio, Yogyakarta2013Natural Mystic, Bentara Budaya, Jakarta, Yogyakarta, Bali, and Solo

Group Exhibitions (selection)2015Lipat Ganda, Dia.Lo.Gue. Art Space, Jakarta33 Prints, exhibition of three winners of Jogja Mini Print Biennale 2014, Jogja National Museum, YogyakartaInfinity in Flux, ArtJog, Taman Budaya YogyakartaThe Collective Young from Southeast Asia, Mizuma Gallery, Singapore2014Dia Adalah Sejuta Umat Manusia yang Ada di Seluruh Dunia, NAIF’s anniversary, RuRu Gallery, JakartaHisashi Tenmyouya X Indieguerrilas, Mizuma Gallery, SingaporeAyatana, Indonesia Contemporary Art and Design (ICAD), Grand Kemang Hotel, JakartaLegacy of Power, ArtJog, Taman Budaya YogyakartaJogja Mini Print Biennale, Bank Indonesia Museum and Mien

Gallery, YogyakartaImpresiones Gigantes, International Print Exchange and Exhibition, Palacio del Almirante, Granada, Spain2013Awagami, International Miniature Print Exhibition, Inbe Art Space, Tokushima, JapanSubject Matters: A Locus Collectivism, Art:1 Gallery, Jakarta2012Triennale Seni Grafis Indonesia IV, Bentara Budaya, Jakarta, Solo, Yogyakarta, and BaliBandung New Emergence vol.4, Selasar Sunaryo Art Space, BandungPameran Ilustrasi Cerpen Kompas 2011, Bentara Budaya, Jakarta, Solo, Yogyakarta, and BaliThose Good Old Days, Galeri Kita, Bandung2011Long Live Milo Sundae, Soemardja Gallery, BandungFor Whom the Bell Tolls, Survey III, Edwin’s Gallery, Jakarta

Awards2014Three Best Works, Jogja Mini Print Biennale, YogyakartaYoung Artist Award, ArtJog, Yogyakarta2012First Winner, Triennale Seni Grafis Indonesia IV, Bentara Budaya

The artist is also the founder and artistic director of printing studio Let’s Go Press (letsgopress.tumblr.com).

Agung Prabowo a.k.a. AGUGN (Bandung, Indonesia, 1985)

Page 26: Unguarded Guards

24 | agugn prabowo - unguarded guards

thanks:

Terima kasih yang tidak terhingga untuk Puti atas kasih sayang serta dukungan yang tanpa henti, Lino Apta, Mas Roy Voragen dan Mbak Mei Suling, Mbak Ries dan tim Jogja Contemporary, tim Helutrans, Malcolm Smith, Sukma, Rudi, Moki, Pak Ipong dan Bu Heri, Bapak dan Ibu, Lintang,

Pandam, Emil, Zaenal, dan semua pihak yang telah memberikan apresiasi serta dukungan sehingga pameran ini dapat terlaksana.

Page 27: Unguarded Guards
Page 28: Unguarded Guards

Jogja ContemporaryKompleks Jogja aMuseum

Jl. Prof. Ki Amri Yahya No. 1Gampingan, Wirobrajan

Yogyakarta – 55167

[email protected]

Page 29: Unguarded Guards