19
SEORANG ANAK LAKI-LAKI 7 TAHUN DENGAN FEBRIS DAN GIZI KURANG Dibuat oleh : Agnes 406127106 Pembimbing : Dr. A. Hakam, Sp.A

ujian anak ppt

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ppt ujian

Citation preview

  • SEORANG ANAK LAKI-LAKI 7 TAHUN DENGAN FEBRIS DAN GIZI KURANG

    Dibuat oleh :Agnes406127106Pembimbing :Dr. A. Hakam, Sp.A

  • Identitas PasienNama: An. R.Y.Umur: 7 tahunJenis Kelamin: Laki-lakiAgama: IslamAlamat: Karang Bener 02/04 Bae, KudusTanggal masuk: 28 Agustus 2014Tanggal keluar: 29 Agustus 2014

  • ANAMNESAAnamnesis diperoleh melalui autoanamnesis dan aloanamnesis terhadap ibu pasien pada tanggal 28-8-2014

    Keluhan utama: DemamKeluhan tambahan : -

  • Riwayat perjalan penyakit Pasien datang ke IGD RSUD Kudus pada tanggal 28 Agustus 2014 dengan keluhan demam sejak 9 hari SMRS. Demam naik turun, dan muncul terutama pada malam hari. Pasien sudah berobat ke dokter dan diberi obat penurun panas namun tidak membaik.Tidak terdapat kejang, mual, muntah. Batuk dan pilek disangkal.Pasien menyangkal adanya mencret. BAB normal sattu kali sehari, konsistensi lunak berwarna kekuningan. Tidak terdapat darah maupun lendir. BAK lancar berwarna kuning jernih, tidak terdapat nyeri.

  • Riwayat penyakit dahulu Ibu pasien mengaku bahwa pasien pernah dirawat di RS saat usia 8 bulan karena kejang demam

    Riwayat penyakit keluargaTidak ada keluarga yang mengalami hal seperti ini di rumahnyaRiwayat kejang dalam keluarga disangkal

    Riwayat imunisasi : lengkap

  • Riwayat Persalinan dan Kehamilan :Hamil aterm lahir secara spontan ditolong oleh bidan Langsung menangis Berat badan lahir 2700 gramPanjang badan saat lahir lupa Lingkar kepala saat lahir ibu lupa Lingkar dada saat lahir ibu lupa Tidak ada kelainan bawaan

  • Riwayat Makan dan Minum :ASI ekslusif hingga 6 bulan6-9 bulan ASI + MP ASI9-12 bulan ASI + nasi di cacah1 tahun hingga sekarang nasi putih dengan lauk pauk sesuai menu keluarga

  • Status GeneralisKesadaran: Compos mentisKeadaan umum: Tampak baikTanda vitalNadi: 115 x/menitRR: 22 x/menitSuhu: 37.00C (aksilla)

  • AntropometriBB: 15 kgTB : 115cmStatus Gizi :BB/U = 69,56% (malnutrisi sedang)TB/U = 94% (normal)BB/TB = 71,4% (gizi kurang)

  • Pemeriksaan FisikKepala: normocephalLeher: kaku kuduk (-)Mata: Sklera tidak ikterik, Konjungtiva tidak anemis, pupil bulat, isokor, refleks cahaya (+/+)Telinga: Bentuk normal, tidak ada sekretHidung: Bentuk normal, tidak ada sekretMulut: bibir sianosis (-), mukosa basah

  • Tenggorok: tonsil hiperemis (-), T1-T1, mukosa faring tidak hiperemisLeher: pembesaran KGB (-) CorI : Pulsasi iktus cordis tidak tampakAu :BJ I & II normal, gallop (-), murmur (-)PulmoI : bentuk normalPa : tidak terdapat krepitasi dan benjolanAu : vesikuler (+/+), ronkhi (-/-), wheezing (-/-)

  • Abdomen I : perut tampak datarAu : bising usus (+) normalPa : supel, nyeri tekan (-), massa (-)Per : timpaniEkstremitas : akral hangat, sianosis (-)Kulit : turgor baik, ikterik (-)

  • PEMERIKSAAN LABORATORIUM(28-8-2014)Hb: 12.5g/dl11,5-15,5Ht: 37.8%35-45Eritrosit: 4.58jt/ul4,0-5,2Leukosit: 9.9103 /ul4,5-14,5Trombosit: 370103 /ul150-400Netrofil: 74.3 %50-70Limfosit: 18.7%25-40Monosit: 6.2%2-8Eosinofil: 0.2%2-4Basofil: 0.2%0-1MCH: 27.3pg27.0-31.0MCHC: 33.1g/dl33.0-37.0MCV: 82.5fL79.0-99.0

  • Diagnosis kerja : Febris, suspek Demam Typhoid

    Diagnosis banding : Demam TyphoidViral infection

  • PrognosisAd Vitam: bonamAd Functionam: bonamAd Sanationam: bonam

  • Tatalaksana Prolem 1 :FebrisPlan monitoring : Pengukuran tanda-tanda vital setiap 6 jamPemeriksaan laboratorium darah rutin Plan terapi :Paracetamol syr 3 x 1 cthAmoxicillinn 125mg syr 3 x 1 cth

  • TatalaksanaProlem 2 :Gizi KurangPlan monitoring : Berat badan, tinggi badanPlan terapi :Diet sesuai kebutuhan gizi :Energi : 80x15 = 1200 + 500 kkal/hariProtein : 15 gram/hariLemak : 25-30% dari total energi

  • TERIMA KASIH