67
TANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Caryophyllales Suku: Portufacaceae Marga: Portulaca Jenis: Portulaca quadrifida L. Ciri-ciri Habitus: Semak, menjalar, semusim, panjang ± 20 cm. Batang: Bulat, beruas-ruas, gundul, ungu. Daun: Tunggal, lonjong, berhadapan, panjang 3-10 cm, lebar 1,5-3,5 cm, tepi rata, ujung dan pangkal membulat, pertulangan menyirip, hijau keunguan. Bunga: Tunggal, bulat, di ketiak daun, kelopak berlekatan, hijau, benang sari hijau kekuningan, putik bercabang, kepala putik bulat, hijau, mahkota bentuk corong, gundul, ujung membulat, berduri, panjang 3-6 cm, kuning. Buah: Lonjong, hijau kekuningan.

TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

TANAMAN OBAT

Kremi

Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L.

Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Caryophyllales Suku: Portufacaceae Marga: Portulaca Jenis: Portulaca quadrifida L.

Ciri-ciri

Habitus: Semak, menjalar, semusim, panjang ± 20 cm. Batang: Bulat, beruas-ruas, gundul, ungu. Daun: Tunggal, lonjong, berhadapan, panjang 3-10 cm, lebar 1,5-3,5 cm, tepi rata, ujung dan pangkal membulat, pertulangan menyirip, hijau keunguan. Bunga: Tunggal, bulat, di ketiak daun, kelopak berlekatan, hijau, benang sari hijau kekuningan, putik bercabang, kepala putik bulat, hijau, mahkota bentuk corong, gundul, ujung membulat, berduri, panjang 3-6 cm, kuning. Buah: Lonjong, hijau kekuningan.

Page 2: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Biji: Bentuk ginjal, coklat. Akar: Tunggang, kuning pucat.

Kandungan Kimia

Herba kremi mengandung saponin dan tanin.

Khasiat

Daun kremi berkhasiat sebagai obat sakit perut, untuk peluruh air seni, wasir dan rambut rontok.

Untuk obat sakit perut dipakai + 7 gram daun segar kremi, dicuci, direbus dengan 2 gelas air selama 25 menit, setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum dua kali sama banyak pagi dan sore.

Krisan

Nama Ilmiah : Chrysanthemum indicum L.

Nama Daerah : Jawa: Krisan, Seruni

Botani : Sinonim: Pyrethrum indicum Cass.

Page 3: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Asterales Suku: Asteraceae Marga: Chrysanthemum Jenis: Chrysanthemum indicum L.

Ciri-ciri

Habitus: Terna, tinggi 0,5-1 m. Batang: Tegak, bulat, sedikit bercabang, permukaan kasar, hijau. Daun: Tunggal, berseling, lonjong, ujung runcing, pangkal membulat, tepi bertoreh, panjang 7-13 cm, lebar 3-6 cm pertulangan menyirip, tebal, permukaan kasar, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk cawan, di ketiak daun atau di ujung batang, garis tengah 3-5 cm, kelopak bentuk cawan, ujung runcing, hijau, benang sari dan putik halus, berkumpul di tengah bunga, mahkota lonjong, lepas, panjang 3-8 mm, kuning. Buah: Lonjong, kecil, ditutupi selaput buah, masih muda putih setelah tua hitam. Biji: Lonjong, kecil, hitam. Akar: Tunggang, putih.

Kandungan Kimia

Daun dan bunga krisan mengandung saponin, di samping itu daunnya mengandung alkaloida dan tanin, sedang bunganya juga mengandung minyak atsiri.

Khasiat

Bunga krisan berkhasiat sebagai obat sakit bengkak pada mata dan untuk obat luka.

Untuk obat bengkak mata dipakai + 10 gram bunga krisan, dicuci dan direbus dengan 3 gelas air sampai mendidih lalu dinginkan sampai hangat-hangat kuku. Air hasil rebusan digunakan untuk merendam atau mengkompres mata yang sakit.

Page 4: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kremah

Nama Ilmiah : Alternanthera sessilis R. Br.

Nama Daerah :

Lampung: Juruk demah Batak: Ormak Melayu: Sayor udang Sunda: Tolot soyah Jawa: Kremah

Botani : Sinonim: Alternanthera nodiflora R. Br

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Caryophylales Suku: Amaranthaceae Marga: Alternanthera Jenis: Altemanthera sessilis R. Br.

Ciri-ciri

Habitus: Semak, merambat, panjang ± 30 cm. Batang: Majemuk, berhadapan, lonjong, ujung dan pangkal runcing, panjang ± 2 cm, lebar ± 5 mm, pertulangan menyirip, hijau.

Page 5: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Daun: Bulat, masif, beruas-ruas, hijau kekuningan. Bunga: Majemuk, bentuk bulir, di ketiak daun dan ujung batang, tangkai silindris, panjang + 5 mm, hijau muda, benang sari lima, tangkai sari bentuk mangkok, mahkota bentuk bulu, panjang 2-3 mm, putih kehijauan. Buah: Kotak, kecil, coklat. Biji: Bulat, hitam. Akar: Tunggang, putih kecoklatan.

Khasiat

Batang bersama daun kremah berkhasiat sebagai obat perut mulas, berak darah dan obat pening kepala.

Untuk obat perut mulas dipakat + 10 gram batang bersama daun segar kremah, dicuci, direbus dengan 1 gelas air selama 15 menit, setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.

Krangkong

Nama Ilmiah : Ludwigia adscendens (L.) Kara

Nama Daerah

Batak: Buang-buang Sunda: Kambang peucit, Kaloga, Ganggeng landeuy, Jawa: Krangkong, Krema, Pacar banyu, Tapak doro Madura: Pangeor

Page 6: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Myrtales Suku: Onagraccae Marga: Ludwigia Jenis: Ludwigia adscendens (L.) Kara

Ciri-ciri

Habitus: Terna, aquatik, melata atau merayap, tinggi 20-40 cm. Batang: Bulat, beruas-ruas, dari tiap ruas yang melata tumbuh akar, lunak, berongga, warna hijau atau hijau kemerahan. Daun: Tunggal, tanpa daun penumpu, duduk berseling, tersebar, tangkai pendek, bentuk bulat telur, ujung membulat, pangkal runcing, tulang daun menyirip, permukaan licin, mengkilat, hijau. Bunga: Tunggal, berkelamin satu, di ketiak daun, berkelompok, berbilang 2-6, daun mahkota 4 helai, ujung runcing, hijau, sumbu bunga bentuk tabung, mahkota lepas, 4 helai, panjang 1-2 cm, halus, duduk di atas bakal buah, benang sari 4, kuning muda. Buah: Tunggal, buni, bentuk seperti kapsul memanjang, ujung runcing, panjang 2-3 cm, hijau. Biji: Bulat, banyak, keras, coklat kehitaman. Akar: Serabut, putih kotor.

Ekologi dan Penyebaran

Merupakan tumbuhan air yang tumbuh secara liar di tepi-tepi sungai, sawah atau ditempat-tempat yang berair, pada ketinggian 10 m sampai 1600 m di atas permukaan laut. Berbunga pada bulan Mei-Agustus dan pengurnpulan bahan dapat dilakukan sepanjang tahun.

Kandungan Kimia

Seluruh bagian tanaman krangkong mengandung saponin, kardenolin dan flavonoid.

Khasiat

Daun, atau seluruh bagian tanaman krangkong dalam keadaan segar atau setelah dikeringkan berkhasiat untuk anti nyeri, penurun panas dan peluruh air seni.

Untuk obat sakit kepala seluruh bagian tanaman krangkong segar sebanyak 30 gram, dicuci direbus dengan 200 ml air sampai mendidih selama 10 menit, disaring, setelah dingin diminum sekaligus, dilakukan 2 kali sehari, untuk obat demam seluruh bagian tanaman krangkong segar sebanyak 60 gram dicuci direbus dengan 400 ml air sampai mendidih selama 15 menit, disaring, setelah dingin diminum 2 kali sehari pagi dan sore.

Page 7: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Krangean

Nama Ilmiah : Litsea cubeba Pers.

Nama Daerah :

Sunda: Kilemo Jawa: Krangean

Botani

Sinonim: Litsea citrata Bl, Tethrantera citrata Nees, T. polyantha Wall.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Rhamnales Suku: Lauraceae Marga: Litsea Jenis: Litsea cubeba Pers.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 15 m. Batang: Tegak, berkayu, bulat, percabangan simpodial, putih kotor. Daun: Tunggal, lonjong, tepi rata ujung runcing, pangkal meruncing, pertulangan menyirip, panjang 10-14 cm, Lebar 7-9 cm, hijau.

Page 8: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Bunga: Majemuk, bentuk malai, berkelamin dua, kelopak hijau muda, bentuk mangkok, berbulu halus, mahkota bulat melengkung, kepala sari bulat, hijau kehitaman. Buah: Bulat, keras, hitam. Biji: Bulat, putih kotor. Akar: Tunggang, coklat kehitaman.

Kandungan Kimia

Kulit batang dan daun krangean mengandung saponin, flavonoida dan tanin.

Khasiat

Kulit batang krangean berkhasiat untuk penawar bisa akibat serangga, buahnya berkhasiat sebagai obat batuk.

Untuk penawar bisa akibat gigitan serangga dipakai 10-15 gram kulit batang segar krangean, dicuci dan ditumbuk sampai lumat, ditambah air kapur secukupnya sampai menjadi lembek, kemudian ditempelkan pada bekas gigitan serangga.

Krambilan

Nama Ilmiah : Biophytum sensitivum D C.

Nama Daerah

Melayu: Daun hidup Sunda: Ki payung kalapaon Jawa: Tengah Krambilan

Page 9: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ternate: Golofino Halmahera: Gogiolo

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Geraniales Suku: Oxalidaceae Marga: Biophytum Jenis: Biophytum sensitivum D C.

Ciri-ciri

Habitus: Herba, tinggi 5-20 cm. Batang: Bulat, tak bercabang, merati muda. Daun: Majemuk, menyirip, dalam roset batang, anak daun empat sampai sepuluh pasang, ujung tumpul, bertepi rata, pangkal tumpul, tangkai 5-20 mm, hijau. Bunga: Majemuk, pada ujung batang, kelopak + 5 mm, bertaju lima, ungu, mahkota ± 5 mm, kuning dengan ujung merah. Buah: Kotak, bulat, kecil, hijau. Biji: Kecil, masih muda putih setelah tua coklat. Akar: Tunggang, coklat.

Kandungan Kimia

Herba krambilan mengandung saponin, flavonoida dan tanin.

Khasiat

Herba krambilan berkhasiat sebagai peluruh air seni dan sebagai obat otot kejang.

Untuk obat peluruh air seni dipakai herba krambilan ± 20 gram, dicuci. direbus dengan 2 gelas air selama 20 menit, setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.

Page 10: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kopi (Coffea robusta L)

Nama Ilmiah : Coffea robusta Lindl, ex De Willd.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Rubiales Suku: Rubiaceae Marga: Coffea Jenis: Coffea robusta Lindl, ex De Willd.

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, tahunan, tinggi ± 5 m. Batang: Berkayu, keras, tegak, putih ke abu-abuan. Daun: Tunggal, bulat telur, mengkilat, ujung runcing, tepi rata, pangkal turnpul, panjang 5-15 cm, lebar 4-6,5 cm, pertulangan menyirip, langkai panjang 0,5-1 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk payung, di ketiak daun, kelopak berbagi lima, hijau, mahkota bentuk bintang, putih, benang sari lima, tangkai sari putih, kepala sari hitam panjang putik ± 3 cm, kepala putik coklat, putih. Buah: Bulat telur, diameter ± 5 mm, masih muda hijau setelah tua merah. Biji: Bulat telur, berbelah dua, keras, putih kotor. Akar: Tunggang, kuning muda.

Page 11: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kandungan Kimia

Daun kopi mengandung alkaloida. saponin, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Biji kopi berkhasiat sebagai pencegah keracunan tempe bongkrek, obat batuk, obat kuat dan peluruh air seni.

Untuk mencegah keracunan tempe bongkrek dipakai ± 5 gram biji kopi, disaring dan dilumbuk sampai halus, diseduh denga 1/2 gelas air matang panas kemudian disaring, Hasil saringan diminum sekaligus.

Kopi (Coffea arabica L)

Nama Ilmiah : Coffea arabica L

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Rubiales Suku Rubiaceae Marga: Coffea Jenis: Coffea arabica L

Page 12: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, tinggi 2-3 m. Batang: Tegak, bulat, percabangan monopodial, permukaan kasar, kuning kotor. Daun: Tunggal, berhadapan, lonjong, tepi rata, ujung meruncing, pangkal tumpul, panjang 8-15 cm, lebar 4-7 cm, bertangkai pendek, hijau, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk payung, di ketiak daun, kelopak lonjong. lima helai, panjang +3 mm, hijau, tangkai benang sari berlekatan membentuk tabung, panjang + 8 mm, putih, tangkai putik menjulang keluar tabung, putih, mahkota bentuk bintang, lima helai, panjang 7-9 mm, putih. Buah: Batu, bulat telur, diameter 0,5-1 cm, masih muda hijau setelah tua merah. Biji: Bentuk 1/2 bola, salah satu permukaan beralur, panjang 0,5-1 cm, putih kehijauan. Akar: Tunggang, kuning muda.

Kandungan Kimia

Daun, buah dan akar kopi mengandung saponin, flavonoida dan polifenol, di samping itu buahnya juga mengandung alkaloida.

Khasiat

Daun dan biji kopi berkhasiat untuk penyegar badan.

Untuk penyegar badan dipakai + 15 gram daun muda kopi, dicuci dan dimakan sebagai lalapan atau urapan.

Page 13: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kompri

Nama Ilmiah : Symphytum officinale L.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Solanales Suku: Boraginaceae Marga: Symphytum Jenis: Symphytum officinale L.

Ciri-ciri

Habitus: Herba, membentuk rumpun, tinggi 20-50 cm. Batang: Semu, tidak berkayu, batang bertangkai. Daun: Tunggal, bulat telur.ujung dan pangkal runcing, tepi rata, permukaan kasar, panjang 27-50 cm, lebar 4,5-14 cm, pertulangan menyirip, pelepah tumbuh berseling pada pangkal merupakan roset akar, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk corong, bertaju lima, benang sari lima, kepala sari kuning, putih kekuningan. Buah: Bulat, tiap buah terdiri dari 4 biji. Biji: Bulat, kecil, keras, hitam. Akar: Tunggang, coklat.

Page 14: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kandungan Kimia

Daun kompri mengandung alkaloida, saponin, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Daun kompri berkhasiat sebagai obat rematik, obat mencret, obat tipus, obat lambung dan obat pegal linu.

Untuk obat rematik dipakai ± 15 gram daun rnuda segar kompri, dicuci, dipotong kecil-kecil, dimakan sebagai lalab

Kola leli

Nama Ilmiah : Zantedeschia aethiopica (L.) Spreng.

Nama Daerah

Jakarta: Kala leli

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Monocotyledoneae Bangsa AraleS Suku: Araceae Marga: Zantedeschia Jenis: Zantedeschia aethiopica (L.) Spreng.

Page 15: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ciri-ciri

Habitus: Herba, tahunan, tinggi ± 2 m. Batang: Tidak berbatang, membentuk umbi, putih kecoklatan. Daun: Tunggal, bentuk jantung, pangkal berlekuk, ujung runcing, tepi rata, panjang 25-75 cm, lebar 30-60 cm, permukaan licin, hijau. Bunga: Tongkal, silindris, di ketiak daun, tangkai 20-30 cm, seludang bunga bentuk sodet, putih, benang sari dan putik tersusun dalam bongkol, panjang 5-15 cm, kuning. Buah: Buni, diameter ± 5 cm, hijau. Biji: Bulat panjang, beralur membujur, hijau. Akar: Serabut, putih.

Kandungan Kimia

Daun dan umbi kola leli mengandung saponin dan polifenol, di samping itu daunnya juga mengandung alkalolda.

Khasiat

Umbi kola leli berkhasiat sebagai obat sakit batuk kering, batuk influensa dan juga untuk obat demam.

Untuk obat batuk kering dipakai ± 15 gram umbi kola leli yang sudah kering lalu ditumbuk halus dan diseduh dengan 1 gelas air matang panas, dinginkan dan disaring, Hasil saringan diminum sekaligus, sehari dua kali pagi dan sore.

Page 16: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kola

Nama Ilmiah

Cola acuminata Schott et Endl.

Botani

Sinonim: Cola vera Schum

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Maivales Suku: Sterculaceae Marga: Cola Jenis: Cola acuminata Schott et Endl

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 20 m. Batang: Bulat, berkayu, keras, bercabang-cabang, permukaan kasar, hijau kecoklatan, Daun: Tunggal, tersebar, bertangkai, bulat telur memanjang, ujung runcing, tepi rata, pangkal meruncing, panjang 7-19 cm, lebar 2-6 cm, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk malai, kelopak bentuk kerucut, di ketiak daun, masih muda hijau setelah tua coklat, mahkota bentuk bintang, bertaju lima, benang sari sepuluh, tersusun seperti bintang, ungu, putik kuning, kuning keputih-putihan.

Page 17: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Buah: Kotak, tiap tangkai satu sampai lima, bulat memanjang. tiap buah berisi lima sampai lima belas biji, panjang 8-15 cm, diameter 5-9 cm, hijau. Biji: Bulat telur, keras, panjangnya 3-6 cm, lebar 2-4 cm, selaput biji rasa manis, wangi, merah. Akar: Tunggang, coklat.

Kandungan Kimia

Biji kola mengandung alkaloida, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Biji kola berkhasiat sebagai obat sakit kepala dan obat kuat.

Untuk obat sakit kepala dipakai ± 5 gram serbuk biji kola, diseduh dengan 1/2 gelas air matang panas, di dinginkan dan disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.

Kluwih

Nama Ilmiah : Artocarpus altilis (Park.) Fsb.

Nama Daerah

Melayu: Gomu Aceh: Kulu Batak: Kulur Minangkabau: Kalawi Lampung: Kaluwih

Page 18: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Sunda: Kelewih Jawa: Kluwih Madura: Kolor Bali: Kalewih Bima: Kolo Timor: Lakuf Makassar: Gamasi Selayar: Kuloro Bugis: Ulo Seram: Limes, Unas! Halmahera: Dolai

Botani

Sinonim: Artocarpus communis J.R. & G.A. incisa (Thunb.) L.f.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Urticales Suku: Moraceae Marga: Artocarpus Jenis: Artocarpus altilisis (Park.) Fsb.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi 10-25 m. Batang: Tegak, bulat, percabangan simpodial, bergetah, permukaan kasar, coklat. Daun: Tunggal, berseling, lonjong, ujung runcing, pangkal meruncing, tepi bertoreh, panjang 50-70 cm, lebar 25-50 cm, pertulangan menyirip, tebal, permukaan kasar, hijau. Bunga: Tunggal, berumah satu, di ketiak daun, bunga jantan silindris, panjang 10-20 cm, kuning, bunga betina bulat, garis tengah 2-5 cm, hijau. Buah: Semu majemuk, bulat, diameter 10-20 cm, berduri lunak, hijau. Biji: Bentuk ginjal, panjang 3-5 cm, hitam. Akar: Tunggang, coklat.

Kandungan Kimia

Bunga dan daun kluwih mengandung saponin, polifenol dan tanin, sedang kulit batangnya mengandung flavonoida.

Khasiat

Bunga jantan kluwih berkhasiat sebagai obat sakit gigi dan daunnya untuk obat sakit kulit.

Untuk obat sakit gigi dipakai 1 buah bunga jantan kluwih, dibakar sampai rnenjadi arang lalu ditumbuk sampai halus. Hasil tumbukan dioleskan pada gusi gigi yang sakit.

Page 19: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kismis

Nama Ilmiah : Muehlenbeckia platyclada (F.v. Muell.) Meissn.

Nama Daerah

Sunda: Kismis Jawa: Enceng-enceng

Botani

Sinonim: Homalocladium platycladum (F.v. Muell.) Bailey

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Polygonales Suku: Polygonaceae Marga: Muehlenbeckia Jenis: Muehlenbeckia platyclada (F.v. Muell.) Meissn.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tahunan, tinggi ± 10 m. Batang: Berkayu, tegak, bulat, percabangan simpodial, coklat. Daun: Tunggal, berseling, lanset, panjang ± 7,5 cm, lebar ± 0,75 cm, tepi rata, ujung dan pangkal runcing, pertulangan sejajar, hijau.

Page 20: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Bunga: Majemuk, bentuk karang, berkelamin dua, di ketiak daun, tangkai bulat, benang sari banyak, kuning, putik satu, putih, kelopak satu, bentuk mangkok, hijau, mahkota lonjong ungu. Buah: Buni, bulat, diameter ± 0,5 cm, hijau. Biji: Kecil, bentuk ginjal, coklat. Akar: Tunggang, putih kecoklatan.

Kandungan Kimia

Buah dan daun kismis mengandung saponin, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Buah dan biji kismis berkhasiat sebagai obat seriawan, getahnya untuk menghilangkan kutil (tonjolan pada kulit).

Untuk obat seriawan dipakai ± 30 gram buah segar kismis, dicuci, ditumbuk sampai lumat lalu diseduh dengan 2 gelas air matang panas, setelah hangat-hangat kuku disaring. Hasil saringan digunakan untuk kumur.

Kina (Cinchona succirubra)

Nama Ilmiah : Cinchona succirubra Pavon et Klot.

Botani

Sinonim: Cinchona pubescens Vahl.

Page 21: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Rubiales Suku: Rubiaceae Marga: Cinchona Jenis: Cinchona succirubra Pavon et Klot.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 17 m. Batang: Berkayu, bulat, coklat kehijauan. Daun: Tunggal, lonjong, hampir bulat, tepi rata-ujung dan pangkal tumpul, panjang 15-35 cm, lebar 9-23 cm, pertulangan menyirip, masih muda hijau setelah tua merah. Bunga: Majemuk, bentuk bintang, tangkai 5-11 cm, putih kekuningan, kelopak bertaju lima, bagian pangkal menyatu, hijau, benang sari lima, tangkai sari putih, kepala sari coklat, putik hijau, mahkota bentuk tabung, ujung membesar, coklat muda. Buah: Kotak, lonjong, keras, coklat muda. Biji: Kecil, hitam, Akar: Tunggang, coklat keputih-putihan.

Kandungan Kimia

Kulit batang kina mengandung alkaloida, saponin, flavonoida dan politenol.

Khasiat

Kulit batang kina berkhasiat sebagai obat malaria, penurun panas dan penambah nafsu makan.

Untuk obat malaria dipakai ± 2 gram serbuk kulit batang kina, diseduh dengan 1 gelas air matang panas setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum sehari dua kali sama banyak pagi dan sore.

Page 22: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kina (Cinchona ledgeriana)

Nama Ilmiah : Cinchona ledgeriana Moens.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Rubiales Suku: Rubiaceae Marga: Cinchona Jenis: Cinchona ledgeriana Moens.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tahunan, tinggi 5-15 cm. Batang: Berkayu, tegak, bercabang-cabang, hijau kecoklatan. Daun: Tunggal, bersilang, berhadapan, helaian bulat telur, ujung tumpul, tepi rata, pangka! runcing, panjang 10-35 cm, lebar 5-25 cm, pertulangan menyirip, tangkai 1-2,5 cm, hijau keunguan, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk malai, di ketiak daun atau di ujung batang, kelopak ujungnya bertaju lima, runcing, kuning agak putih, benang sari putih, kepala sari kuning, tangkai putik kuning kehijauan, kepala putik yang masih muda hijau selelah tua coklat, mahkota bentuk benang, putih kekuningan. Buah: Kotak, lonjong, panjang 1,5-2 cm, lebar 4-6 mm, coklat. Biji: Kecil, coklat. Akar: Tunggang, coklat.

Page 23: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kandungan Kimia

Kulit batang kina mengandung alkaloida, saponin, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Kulit batang kina berkhasiat sebagai obat malaria, penurun panas dan penambah nafsu makan.

Untuk obat malaria dipakai ± 2 gram serbuk kulit batang kina, diseduh dengan 1 gelas air matang panas setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum sehari dua kali sama banyak pagi dan sore.

Kimpul

Nama Ilmiah : Xanthosoma violaceum Schoot

Nama Daerah

Sunda: Kimpul Jawa: Bentul, Linjik Halmahera Utara: Dilago gogomo

Botani

Sinonim: Xanthosoma nigrum (Veil.) Mansf.

Page 24: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Monocotyledoneae Bangsa: Arales Suku: Araceae Marga: Xanthosoma Jenis: Xanthosoma violaceum Schoot

Ciri-ciri

Habitus: Herba, tahunan, tinggi + 2 m. Batang: Tegak, tidak berkayu, bulat, membentuk umbi, putih kecoklatan. Daun: Tunggal, bentuk jantung, pangkal berlekuk, ujung runcing, tepi rata, panjang 25-75 cm, lebar 30-60 cm, hijau. Bunga: Tongkol, silindris, di ketiak daun, tangkai 20-30 cm, seludang bunga bentuk sodet, putih, benang sari dan putik tersusun dalam bongkol, kuning. Buah: Buni, diameter + 5 cm, hijau. Biji: Bulat panjang, beralur membujur, hijau. Akar: Serabut, putih.

Kandungan Kimia

Daun dan umbi kimpul mengandung saponin dan flavonoida, di samping itu daunnya juga mengandung alkaloida dan polifenol.

Khasiat

Umbi kimpul berkhasiat sebagai obat sakit bisul.

Untuk obat bisul dipakai + 25 gram kimpul, dicuci lalu ditumbuk halus kemudian dioleskan pada bagian yang bisul dan dibalut dengan kain yang bersih.

Page 25: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ketepeng cina

Nama Ilmiah : Cassia alata L.

Nama Daerah

Melayu: Daun kupang Sunda: Ki manila Jawa: Tengah Ketepeng cina Madura: Acong-acong Ternate: Kupang-kupang Tidore: Tabakun

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Resales Suku: Leguminosae Marga: Cassia Jenis: Cassia alata L.

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, tinggi ± 5 m. Batang: Berkayu, bulat, percabangan simpodial, coklat kotor. Daun: Majemuk, menyirip genap, anak daun delapan sampai dua puluh empat pasang, bentuk bulat panjang, ujung tumpul, tepi rata, pangkal membulat, panjang 3,5-15 cm, lebar 2,5-9 cm,

Page 26: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

pertulangan menyirip, tangkai pendek, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk tandan, kelopak berbagi lima, benang sari tiga, kuning, daun peiindung pendek, jingga, mahkota bentuk kupu-kupu, kuning. Buah: Polong, panjang, bersegi empat, panjang ± 18 cm, lebar ± 2,5 cm, masih muda hijau setelah tua hitam kecoklatan. Biji: Segi tiga lancip, pipih, masih muda hijau setelah tua hitam. Akar: Tunggang, bercabang, bulat, kehitaman.

Kandungan Kimia

Daun ketepeng cina mengandung alkaloida, saponin, flavonoida, tanin dan antrakinon.

Khasiat

Daun ketepeng cina berhasiat sebagai obat kudis dan obat malaria.

Untuk obat kudis dipakai ± 10 gram daun segar ketepeng cina, dicuci lalu ditumbuk sampai lumat. Kemudian tempelkan pada kudis dan dibalut dengan kain bersih.

Ketepeng

Nama Ilmiah ; Cassia tora L.

Nama Daerah

Simalur: Idarang Melayu: Galenggang kecil Jawa Tengah: Ketepeng

Page 27: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Sunda: Ketepeng leutik Timor: Pepo

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Resales Suku: Leguminosae Marga: Cassia Jenis: Cassia tora L.

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, tinggi 1-2 m. Batang: Berkayu, bercabang, hijau. Daun: Majemuk, menyirip genap, anak daun bulat telur, tangkai pendek ujung meruncing, tepi rata, pangkal membulat, panjang 4-10 cm, lebar 15-20 mm, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk tandan, di ujung batang atau di ketiak daun, kelopak berbagi lima, panjang ± 1 cm, kuning kehijauan, benang sari sepuluh, terdiri dari tiga lingkaran, lingkaran terluar pendek, lingkaran tengah lebih panjang dan lingkaran dalam terpanjang, menjepit putik dan panjangnya sama, hijau kekuningan, mahkota bulat telur, terdiri dari lima bagian, kuning. Buah: Polong, bertangkai, masih muda bagian tengah coklat tepi hijau, setelah tua coklat. Biji: Pipih, diameter + 50 mm, masih muda hijau setelah tua coklat. Akar: Tunggang, coklat.

Kandungan Kimia

Daun ketepeng mengandung saponin, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Daun ketepeng berkhasiat sebagai obat kudis, obat malaria dan obat panu.

Untuk obat kudis dipakai ± 10 gram daun segar ketepeng, dicuci lalu ditumbuk sampai lumat, ditempelkan pada kudis dan dibalut dengan kain bersih.

Page 28: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ketela

Nama Ilmiah : Ipomoea batatas Poir.

Nama Daerah

Minangkabau: Ketelo Lampung: Setilo Enggano: Eba Aceh: Gadong Gayo: Gadong Batak: Gadong enjolor Madura: Telo Bali: Kaselo Sunda: Hui boiet Jawa Tengah: Ketela rambat Dayak: Katila Sumbawa: Katabang Bima: Uwi Buol: Wui tutu Makasar: Lame Jawa Bugis: Lame Jawa Seram: Timur Kaetela Ambon: Patatas Buru: Mangat Halmaher:a Daso Ternate: Ima Tidore: Daso

Page 29: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Botani

Sinonim: Batatas edulis Chois, Convolvulus batatas L.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Solanales Suku: Convolvulaceae Marga: Ipomoea Jenis: Ipomoea batatas Poir.

Ciri-ciri

Habitus: Herba, semusim, panjang ± 5 m. Batang: Bulat, bercabang, lunak, bergetah, beruas, tiap buku bisa tumbuh akar, membentuk umbi, hijau pucat. Daun: Tunggal, bertangkai, bulat, ujung runcing, tepi rata, pangkal rompang, pertulangan menyirip, panjang 4-14 cm, lebar 4-11 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk terompet, di ketiak daun, kelopak bentuk lonceng, bertaju lima, hijau, mahkota bentuk corong, panjang 3-4,5 cm, putih, benang sari lima, melekat pada mahkota, putik bentuk benang, kepala putik kecil, putih. Buah: Kotak, bulat telur, beruang dua sampai empat, masih muda hijau setelah tua hitam. Biji: Kecil, diameter ± 1 mm, putih kotor. Akar: Tunggang, putih.

Kandungan Kimia

Daun dan akar ketela mengandung saponin, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Daun ketela berkhasiat sebagai obat bisul, obat penurun panas dan obat luka bakar.

Untuk obat bisul dipakai ± 10 gram daun segar ketela, ditumbuk sampai lumat lalu ditempelkan pada bisul.

Page 30: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kesemek

Nama Ilmiah : Diospyros kaki Thunb.

Nama Daerah

Jawa: Kesemek

Botani

Sinonim: Diospyros chinensis Blume, D. schitse Bunge, D. roxburghii Corr.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Subdivisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Ebenales Suku: Ebenaceae Marga: Diospyros Jenis: Diospyros kaki Thunb.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi 6-8 m. Batang: Tegak, bulat, berkayu, percabangan simpodial, kasar, hijau kotor. Daun: Tunggal, berseling, lonjong, tepi rata, ujung runcing, pangkal membulat, panjang 10-16 cm, lebar 7-9 cm, bertangkai pendek, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Tunggal, di ketiak daun, kelopak bentuk bintang, hijau, benang sari panjang ± 1 cm,

Page 31: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

hijau pucat, kepala putik bulat, kuning, mahkota berbulu, kuning pucat. Buah: Bulat, diameter 6-8 cm, masih muda hijau setelah tua kuning. Biji: Bulat, keras, kuning. Akar: Tunggang, putih kehitaman.

Kandungan Kimia

Buah dan akar kesemek mengandung saponin dan polifenol, di samping itu akarnya juga mengandung flavonoida, daunnya mengandung alkaloida, flavonoida dan tanin.

Khasiat

Akar kesemek berkhasiat sebagai obat sakit demam.

Untuk obat demam dipakai ± 15 gram akar kesemek, dicuci dan direbus dengan 2 gelas air selama 15 menit, dinginkan dan disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.

Kesambi

Nama Ilmiah : Schleichera oleosa (Lour.) Oken

Nama Daerah

Melayu: Kusambi Sunda: Kasambi Jawa: Kesambi Madura: Khosambi Bali: Kesambi

Page 32: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Bima: Sambi Sumba: Komi

Botani

Sinonim: Schleichera trijuga Willd, Stamannia skteroxylon Bl.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Sapindales Suku: Sapindaceae Marga: Schleichera Jenis: Schleichera oleosa (Lour.) Oken

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 25 m. Batang: Tegak, bulat, berkayu, permukaan kasar, percabangan simpodial, coklat kotor. Daun: Tunggal, lanset, berseling, panjang 11-25 cm, lebar 2-6 cm, tepi rata, ujung lancip, pertulangan menyirip tangkai bulat, panjang ± 1 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk tandan, di ketiak daun atau ujung batang, kelopak 4-6 lembar, bersatu di pangkal, berduri, hijau, mahkota putih. Buah: Bulat, coklat kehitaman. Biji: Bulat, coklat. Akar: Tunggang, coklat muda.

Kandungan Kimia

Daun, akar dan batang kesambi mengandung saponin dan tanin, di samping itu daunnya juga mengandung alkaloida.

Khasiat

Daun kesambi berkhasiat sebagai obat eksim, obat kudis, obat koreng dan obat radang telinga.

Untuk obat eksem dipakai ± 15 gram daun segar kesambi, dicuci, direbus dengan 3 gelas air selama 25 menit, disaring. Hasil saringan dinginkan sampai airnya hangat untuk mencuci eksim sampai bersih.

Page 33: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kertau

Nama Ilmiah : Morus macroura Miq.

Nama Daerah

Batak: Hole tanduk Minangkabau: Andateh Jawa: Kertau

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Urticales Suku: Moraceae Marga: Morus Jenis: Morus macroura Miq.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 25 m. Batang: Tegak, berkayu, bulat, permukaan berbintik-bintik, percabangan simpodial, hijau keputih-putihan. Daun: Tunggal, berseling, lonjong, panjang 8-12 cm, lebar 4-10 cm, ujung runcing, pangkal tumpul, tepi bergerigi, pertulangan menyirip, tipis, kasar, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk malai, berkelamin dua, di ketiak daun, kelopak bunga halus, bercangap,hijau kekuningan, mahkota berbulu, putih kekuningan, benang sari empat, kepala

Page 34: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

sari dan putik satu, putih kekuningan. Buah: Buni, bulat, hijau kekuningan. Biji: Kecil, hitam. Akar: Tunggang, kuning kecoklatan.

Kandungan Kimia

Daun dan buah kertau mengandung alkaloida, saponin dan polifenol.

Khasiat

Daun kertau berkhasiat sebagai obat kudis.

Untuk obat kudis dipakai + 50 gram daun segar kertau, dicuci kemudian direbus dengan 3 gelas air sampai airnya tinggal setengah, dinginkan lalu disaring. Hasil saringan diminum tiga kali sehari pagi, siang dan sore sama banyak.

kembang matahari

Nama Ilmiah : Helianthus annus L.

Nama Daerah

Aceh: Bungong mata hurai Minangkabau: Bunga panca matohari Melayu: Kembang matahari Sunda: Kembang sarengenge Jawa Tengah: Kembang srengenge Madura Kembang mata are

Page 35: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Bali: Sungenge Roti: Bunga ledomata

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Asterales Suku: Compositae Marga: Helianthus Jenis: Helianthus annus L.

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, semusim, tinggi ± 2,5 m. Batang: Tegak, bulat, berbulu kasar, permukaan kasap, kuning keputih-putihan. Daun: Tunggal, permukaan kasar, bulat telur, ujung lancip, pangkal tumpul, tepi rata, pertulangan menyirip, panjang 10-24 cm, lebar 7-19 cm, tangkai panjang 5-20 cm, bersegi, hijau. Bunga: Tunggal, bentuk cawan, tumbuh di ujung batang, kelopak bentuk tabung, berlekuk, kuning muda, mahkota bentuk lanset, panjang 4-8 cm, benang sari lima, kepala sari berlekatan, hitam, tangkai putik kuning, kepala putik dua, kuning. Buah: Kecil, bentuk tabung, diameter ± 3 mm, putih kotor. Biji: Ujung lancip, pipih, berbulu, bergaris putih, panjang 1-10 mm, lebar ± 7 mm, hitam. Akar: Tunggang, putih kotor.

Kandungan Kimia

Biji kembang matahari mengandung flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Biji kembang matahari berkhasiat sebagai obat demam dan obat busung lapar.

Untuk obat demam dipakai ± 100 gram biji kembang matahari, disangrai seiama 15 menit, ditumbuk sampai lumat, dioleskan pada bagian perut dan leher.

Page 36: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kembang Bugang

Nama Ilmiah : Clerodendrum calamitosum L

Nama Daerah

Melayu: Kayu gambir Sunda Kembang bugang Jawa Tengah: Kembang bugang

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Solanales Suku: Verbenaceae Marga: Clerodendron Jenis: Clerodendrum calamitosum L

Ciri-ciri

Habitus: Semak, tegak, tinggi 0,5-1 m. Batang: Berkayu, bercabang, diameter ± 1 cm, putih kehijauan. Daun: Tunggal, silang berhadapan, bulat telur, tepi bergerigi, ujung dan pangkal meruncing, panjang 4-9 cm, lebar 1,5-4 cm, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk malai, di ketiak daun, putih, kelopak bertaju lima, runcing panjang x 1,3 cm, ungu, mahkota bertaju lima, bulat telur, berambut, putih, benang sari lima, panjang ± 2,5 cm, tangkai sari putih kekuningan, tangkai putik putih, ungu.

Page 37: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Buah: Batu, bulat, pipih, hitam mengkilat. Biji: Keras, kecil, hitam. Akar: Tunggang, coklat kekuningan.

Kandungan Kimia

Daun dan akar kembang bugang mengandung saponin dan flavonoida. Di samping itu daun juga mengandung polifenol dan akarnya juga mengandung alkaloida.

Khasiat

Daun kembang bugang berkhasiat sebagai obat demam, obat mencret, obat wasir, obat kencing nanah, obat bisul dan pelega perut.

Untuk obat demam dipakai ± 10 gram daun segar kembang bugang, direbus dengan 1 gelas air selama 15 menit setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.

Kerak nasi

Nama Ilmiah : Sambucus javanica Reinw. ex Bl.

Nama Daerah

Aceh: Abur Bengkulu: Babalat Melayu: Kelak nasi Sunda: Kerak nasi Jawa: Brobos kebo Tidore: Halemaniri

Page 38: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Botani

Sinonim: Sambucus canadensis L, Lindernia Crustacea F.V. Muell, Torenia polygonoides Benth.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Rubiales Suku: Caprifoliaceae Marga: Sambucus Jenis: Sambucus javanica Reinw. ex Bl.

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, tanunan, tinggi ± 3 m. Batang: Tegak, berkayu, bulat, percabangan simpodial, putih kotor. Daun: Tunggal, berhadapan, lanset, panjang 3-5 cm, lebar 2-3 cm, ujung runcing, pangkal meruncing, tepi beringgit, pertulangan menyirip, ibu tulang daun bagian bawah menonjol, permukaan halus, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk payung, berkelamin dua, di ujung batang, kelopak bentuk bintang, tangkai putik silindris, halus, kepala sari bulat, mahkota bentuk corong, putih. Buah: Buni, bulat, ungu. Biji: Lonjong, keras, ungu. Akar: Tunggang, coklat.

Kandungan Kimia

Daun dan akar kerak nasi mengandung saponin dan tanin, sedang buahnya mengandung saponin dan flavonoida.

Khasiat

Daun kerak nasi berkhasiat sebagai obat pegal linu dan peluruh air seni.

Untuk obat pegal linu dipakai + 15 gram daun segar kerak nasi, dicuci, direbus dengan 2 gelas air selama 15 menit, setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum dua kali sama banyak pagi dan sore.

Page 39: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kepundung

Nama Ilmiah : Baccaurea racemosa Muell. Arg.

Nama Daerah

Melayu: Kepundung Sunda: Menteng Jawa: Kapundung

Botani

Sinonim: Pierardia racemosa Bl.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Euphorbiales Suku: Euphorbiaceae Marga: Baccaurea Jenis: Baccaurea racemosa Muell. Arg.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi 10-25 m. Batang: Tegak, berkayu, bulat, kasar, percabangan simpodial, putih kecoklatan. Daun: Tunggal, tersebar, lonjong, tepi bergerigi, ujung runcing, pangkal membulat,

Page 40: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

pertulangan menyirip, panjang 7-20 cm, lebar 3-7,5 cm, tangkai silindris, hijau muda, panjang + 2 cm, hijau. Bunga: Majemuk, berkelamin satu, di batang atau di cabang, tangkai silindris, panjang ± 10 cm, kelopak bentuk mangkok, benang sari empat sampai enam, bunga betina lebih besar dari bunga jantan, mahkota terbagi lima, kuning. Buah: Buni, bulat, diameter ± 2 cm, masih muda hijau setelah tua kuning. Biji: Bulat, diameter ± 0,5 cm, putih kekuningan. Akar: Tunggang, putih kotor.

Kandungan Kimia

Daun dan kulit batang kepundung mengandung saponin, flavonoida dan tanin, di samping itu daunnya juga mengandung alkaloids.

Khasiat

Daun kepundung berkhasiat sebagai obat mencret dan untuk peluruh haid.

Untuk peluruh haid dipakai ± 20 gram daun segar kepundung, dicuci, direbus dengan 2 gelas air selama 15 menit, dinginkan dan disaring. Hasil saringan diminum dua kali sama banyak pagi dan sore.

Page 41: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kepel

Nama Ilmiah : Stelechocarpus burahol (Bl.) Hook. f. & Th.

Nama Daerah

Sunda: Burahol Jawa: Kepel

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Ranunculales Suku: Annonaceae Marga: Stelechocarpus Jenis: Stelechocarpus burahol (Bl.) Hook. f. & Th.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 12 m. Batang: Tegak, bulat, berkayu, percabangan monopodial, coklat. Daun: Tunggal, lonjong, panjang 8-20 cm, lebar 4-6 cm, ujung dan pangkal meruncing, halus, pertulangan bawah menonjol, mengkilat, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk tandan, tersebar di batang dan cabang, tangkai silindris, panjang +/- 4 cm, benang sari dan putik halus, kuning, mahkota lonjong, kuning. Buah: Buni, bulat, kulit kasar, diameter + 5 cm, coklat.

Page 42: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Biji: Bentuk ginjal, halus, hitam mengkilat. Akar: Tunggang, putih kotor.

Kandungan Kimia

Daging buah, biji dan akar kepel mengandung saponin, flavonoida dan polifenol, di samping itu bijinya juga mengandung alkaloida, dan daunnya mengandung flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Daging buah kepel berkhasiat sebagai obat radang ginjal dan untuk peluruh air seni.

Untuk obat radang ginjal dipakai ± 1 buah kepel yang sudah matang. kemudian daging buahnya dimakan langsung.

Kentang ireng

Nama Ilmiah : Coleus tuberosus Benth

Nama Daerah

Aceh: Kemili Batak: Hombili Melayu: Gombili Sumatera Barat: Kemili Jakarta: Kentang Jawa Sunda: Huwit kentang

Page 43: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Jawa: Kentang klici, Kentang ireng Madura: Kambili Bali: Sabrang

Botani

Sinonim: Coleus parviflorus Benth.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Solanales Suku: Lamiaceae Marga: Coleus Jenis: Coleus tuberosus Benth.

Ciri-ciri

Habitus: Herba, semusim, tinggi 20-75 cm. Batang: Tegak atau sedikit merambat, bersegi, lunak, hijau. Daun: Tunggal, berseling, bentuk lonjong, ujung tumpul, pangkal bertoreh, tepi beringgit, panjang 3-6 cm, lebar 2-4 cm, pertulangan daun menyirip, permukaan sedikit berbulu, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk bulir, di ujung batang, bertangkai panjang, kelopak bentuk bintang, mahkota bentuk bibir, kecil, ungu. Buah: Bulat, ditutupi selaput buah, hijau. Biji: Bulat, kecil, hitam. Akar: Serabut membentuk umbi, hitam.

Kandungan Kimia

Umbi dan daun kentang ireng mengandung saponin, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Umbi kentang ireng berkhasiat sebagai obat bengkak-bengkak.

Untuk obat bengkak dipakai + 25 gram umbi segar kentang ireng, dicuci, diparut lalu ditempelkan pada bagian yang bengkak kemudian dibalut dengan kain bersih.

Page 44: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kentang

Nama Ilmiah : Solanum tuberosum L.

Nama Daerah

Minangkabau: Kentang Solor: Uwe wolanda Aceh: Gantang Batak: Kentang Nias: Gowi walandra Palembang: Ubi kumandur Lampung: Ubi mandera Melayu: Kentang Jawa Tengah: Kenlang Sunda: Kentang Madura: Kentang Bali: Kentang Gorontalo: Alatape Makasar: Lame balanda Sumba: Katabi jawa Flores: Tuka wawa Ternate: Artapel Tidore: Artape Buru: Astapel

Klasifikasi

Page 45: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Solanales Suku: Solanaceae Marga: Solanum Jenis: Solanum tuberosum L

Ciri-ciri

Habitus: Semak, semusim, tinggi ± 50 cm. Batang: Bulat, bentuk silindris, pucuk berbulu, hijau muda. Daun: Majemuk, bulat telur, berbulu, ujung meruncing, tepi rata, pangkal runcing, panjang 12-15 cm, lebar 6-8 cm, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, bercabang menggarpu, di ujung dan di ketiak daun, kelopak panjang 8,5-15 mm, hijau keputih-putihan, mahkota pendek, bentuk lonjong, putih, benang sari melekat pada tabung mahkota, bakal buah 2-6 ruang dengan banyak bakal biji, tangkai putik bentuk jarum, kepala putik kecil, putih. Buah: Buni, bulat lonjong, kuning kecoklatan Biji: Pipih, bentuk ginjal, kuning. Akar: Tunggang, putih kekuningan.

Kandungan Kimia

Umbi kentang mengandung alkaloida, flavonoida dan polifenol.

Khasiat

Umbi kentang berkhasiat sebagai obat luka bakar, obat kencing manis dan obat kurang darah.

Untuk obat luka bakar dipakai ± 50 gram umbi segar kentang, dikupas, diparut dan ditambah 1 sendok teh minyak kelapa, digerus sampai rata dan dibalurkan pada tempat luka bakar.

Page 46: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kenikir (Tagetes erecta L)

Nama Ilmiah : Tagetes erecta L

Nama Daerah

Jawa Tengah: Kenikir Sunda: Saes

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Asterales Suku: Compositae Marga: Tagetes Jenis: Tagetes erecta L

Ciri-ciri

Habitus: Herba, semusim, tinggi 0,5-1,5 m. Batang: Bulat, tegak, beralur, bercabang, putih kehijauan. Daun: Majemuk, bentuk lanset, ujung runcing, tepi bergerigi, panjang 3-15 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk cawan, tangkai panjang, daun pembalut berbentuk lonceng, kepala putik bercabang dua, kuning, benang sari kuning, ungu. Buah: Bentuk lonceng, panjang 1-1,5 cm. Biji: Bentuk jarum, hitam. Akar: Tunggang, putih kekuningan.

Page 47: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kandungan Kimia

Daun kenikir mengandung saponin dan flavonoida.

Khasiat

Daun kenikir berkhasiat sebagai penangkal serangga.

Untuk penangkal serangga dipakai ± 100 gram daun segar kenikir, dijemur sampai kering kemudian dibakar

Kenikir (Cosmos caudatus H. B. K.)

Nama Ilmiah : Cosmos caudatus H. B. K

Nama Daerah

Melayu: Ulam rija Jawa Tengah: Kenikir

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Asterales Suku: Asteraceae Marga: Cosmos Jenis: Cosmos caudatus H. B. K.

Page 48: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, tinggi 75-100 cm, bau khas. Batang: Tegak, segi empat, beralur membujur, bercabang banyak, muda berbuu, beruas, hijau keunguan. Daun: Majemuk, bersilang berhadapan, berbagi menyirip, ujung runcing, tepi rata, panjang 15-25 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk bongkol, di ujung batang, tangkai panjang ± 25 cm, mahkota terdiri dari 8 daun mahkota, panjang + 1 cm, merah, benang sari bentuk tabung, kepala sari coklat kehitaman, putik berambut, hijau kekuningan, merah. Buah: Keras, bentuk jarum, ujung berambut, masih muda hijau setelah tua coklat. Biji: Keras, kecil, bentuk jarum, panjang ± 1 cm, hitam. Akar: Tunggang, putih.

Kandungan Kimia

Daun kenikir mengandung saponin, flavonoida dan polifenol, di samping minyak atsiri.

Khasiat

Daun kenikir berkhasiat sebagai penambah nafsu makan, obat lemah lambung dan untuk mengusir serangga.

Untuk penambah nafsu makan dipakai + 100 gram daun segar kenikir, dicuci, dimakan sebagai lalab.

Page 49: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kendal

Nama Ilmiah : Cordia obliqua Auct.

Nama Daerah

Melayu: Teo-teo Sumatera barat: Nunang Jawa: Kendal Madura: Kendhal Bali: Kendai Roti: Kai Nunak Timor: Tatasinunang Gorontalo: Lantolo Bugis: Cena

Botani

Sinonim: Cordia suaveolens Willd, C. dichotoma Forst. f.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Subdivisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Solanales Suku: Boraginaceae Marga: Cordia Jenis: Cordia obliqua Auct.

Page 50: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi 15-20 m. Batang: Tegak, bulat, percabangan simpodial, permukaan kasar, coklat. Daun: Tunggal, berseling, lonjong, tepi berombak, ujung meruncing, pangkal tumpul, panjang 8-13cm, lebar 3-8 cm, permukaan kasar, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk karang, di ketiak daun, kelopak bentuk tabung, hijau, benang sari 3 helai, putih, tangkai putik pipih, melengkung, putih. mahkota bentuk bintang, panjang 2-5 mm, putih, Buah: Buni, bulat teur, panjang 8-15 mm, masih muda hijau setelah tua merah. Biji: Bulat telur, permukaan beralur. berlendir coklat. Akar: Tunggang, putih kecoklatan.

Kandungan Kimia

Kulit batang, daun dan buah kendal mengandung saponim, di samping itu kulit batang dan daunnya juga mengandung flavonoida dan tanin, sedang buahnya mengandung polifenol.

Khasiat

Kulit batang dan daun kendal berkhasiat sebagai obat demam.

Untuk obat demam dipakai ± 15 gram kulit batang kendal, dicuci dan direbus dengan 2 gelas air selama 15 menit, dinginkan dan saring. Hasil saringan diminum dua kali pagi dan sore sama banyak.

Page 51: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kencur

Nama Ilmiah : Kaempferia galanga L.

Nama Daerah

Aceh: Ceuku Gayo: Tekur Batak: Kaciwer Mentawai: Kopuk Minangkabau: Cakue Lampung: Cokur Melayu: Kencur Sunda: Cikur Jawa Tengah: kencur Madura: Kencor Kangean: Cekor Jakarta: Kencur Bali: Cekuh Sasak: Cekur Sumba: Cekir Roti: Sokus Bima: Soku Minahasa: Kencur Gorontalo: Hume Pete Buol: Tukulo Bari: Tadosi Makasar: Cakuru Bugis: Ceku

Page 52: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ambon: Asuli Haruku: Souro Nusa laut: Soulo Buru: Onega Ternate: Bataka Marind: Ukap

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Monocotyledonae Bangsa: Zingiberales Suku: Zingiberaceae Marga: Kaempferia Jenis: Kaempferia galanga L.

Ciri-ciri

Habitus: Semak, tahunan, tinggi + 20 cm Batang: Semu, pendek, membentuk rimpang, coklat keputih-putihan. Daun: Tunggal, bentuk lonjong, panjang 7-15 cm, lebar 2-8 cm, ujung runcing, pangkal berlekuk, tepi rata, hijau. Bunga: Tunggal, bentuk terompet, panjang 2,5-5 cm, benang sari panjang ± 4 mm, kuning, puik putih, putih keunguan. Akar: Serabut, coklat kekuningan.

Kandungan Kimia

Rimpang kencur mengandung saponin, flavonoida dan pollfenol. di samping minyak atsiri.

Khasiat

Rimpang kencur berkhasiat sebagai obat batuk, obat kembung, obat mual, obat bengkak dan obat bisul

Untuk obat batuk dipakai ± 5 gram rimpang segar kencur, dicuci, dikunyah-kunyah sampai halus lalu ditelan.

Page 53: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kenari

Nama Ilmiah : Canarium commune L.

Nama Daerah

Melayu: Kenari Sunda: Kenari Jawa: Kenari Madura: Kandreh Bima: Kenari Flores: Koja Makasar: Kanare Bugis: Kanare Ambon: yale Ternate: Nyiha

Botani

Sinonim: Canarium amboinense Hochr, C. vulgare Leenh, C. moluccanum Bl.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Geraniales Suku: Burseraceae

Page 54: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Marga: Canarium Jenis: Canarium commune L.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 20 m. Batang: Tegak, berkayu, bulat, halus, percabangan simpodial, putih kotor. Daun: Majemuk, menyirip ganjil, berhadapan, lonjong, tepi panjang 12-18 cm, lebar 4-6,5 cm, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, berkelamin dua, di batang sebelah atas, tangkai panjang ± 7 cm, hijau muda, kelopak bentuk tabung, pendek, halus, hijau keputih-putihan, benang sari banyak, putih, kepala sari bentuk segi tiga, mahkota bentuk segi tiga atau bintang, halus, kuning keputih-putihan. Buah: Buni, bulat atau lonjong, masih muda hijau setelah tua biru kehitaman. Biji: Lonjong, keras, hitam. Akar: Tunggang, putih kotor.

Kandungan Kimia

Daun dan kulit batang kenari mengandung saponin dan tanin, bijinya mengandung saponin dan juga minyak lemak.

Khasiat

Daun kenari berkhasiat untuk pelancar haid, minyak bijinya untuk kosmetika.

Untuk pelancar haid dipakai +10 gram daun segar kenari, dicuci, direbus dengan 1 gelas air selama 15 rnenit, setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.

Page 55: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kenanga

Nama Ilmiah : Canangium odoratum Baill.

Nama Daerah

Aceh: Kenanga Gayo: Selanga Nias: Ngana-ngana Minangkabau: Ingona Sumatera Timur: Salapin Sumatera Barat: Kupa Apale Sumatera Selatan: Kupa lena Sunda: Kananga Jawa Tengah: Kenanga Madura: Kananga Bali: Sandat Sasak: Sandat Bima: Kananga Sawu: Tenaga Roti: Bunga kacik Sulawesi Utara: Lalingiran Bugis: Kananga Buru: Lomulilano

Botani

Sinonim: Canangium truticosum Graib.

Page 56: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Ranunculales Suku: Annonaceae Marga: Canangium Jenis: Canangium odoratum Baill.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 10 m. Batang: Berkayu, bulat, bercabang, hijau kotor. Daun: Tunggal, tersebar, bulat telur, ujung runcing, pangkal rata, panjang 10-23 cm, lebar 3-14 cm, pertulangan menyirip, bertangkai 1-5 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk payung, di ketiak daun, kuning, kelopak bentuk corong, hijau, benang sari banyak, coklat muda, kepala putik bulat, daun mahkota enam, lanset, panjang 5-7,5 cm, masih muda hijau setelah tua kuning. Buah: Buni, lonjong, panjang ± 2 cm, hijau. Akar: Tunggang, coklat.

Kandungan Kimia

Bunga kenanga mengandung saponin, flavonoida dan polfenol, di samping minyak atsiri.

Khasiat

Bunga kenanga berkhasiat sebagai obat nyeri haid, di samping itu bunganya untuk bahan kosmetika.

Untuk obat nyeri haid dipakai ± 15 gram bunga segar kenanga, diseduh dengan 1 gelas air matang panas, setelah dingin airnya diminum sekaligus.

Page 57: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kemuning

Nama Ilmiah : Murraya paniculata Jacq.

Nama Daerah

Melayu: Kemuning Minangkabau: Kemunieng Sunda: Kamuning Jawa: Tengah Kemuning Madura: Kamoneng Bali: Kemuning Bima: Kemuni Sumba: Kemuning Roti: Sukik Manado: Kamuning Bare: Kamoni Makasar: Kamuning Bugis: Palopo Wetar: Eschi Aru: Fanasa Ambon: Kamoni Ulias: Kamoni Buru: Kamone

Botani

Sinonim: Murraya exotica

Page 58: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Geraniales Suku: Rutaceae Marga: Murraya Jenis: Murraya paniculata Jacq.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi 3-7 m. Batang: Berkayu, beralur, percabangan monopodial, coklat kotor. Daun: Majemuk, anak daun empat sampai tujuh, permukaan licin, bentuk corong, ujung dan pangkal runcing, tepi rata, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk tandan, kelopak 2-25 mm, benang sari bentuk jarum, putih, putik satu, mahkota panjang 6-27 mm, lebar 4-10 mm, putih. Buah: Buni, jorong, diameter ± 1 cm, masih muda hijau selelah tua merah. Biji: Kecil, lanset, putih. Akar: Tunggang, kuning keputih-putihan.

Kandungan Kimia

Daun dan batang kemuning mengandung saponin dan flavonoida, di samping itu daunnya juga mengandung tanin, selain minyak atsiri.

Khasiat

Daun kemuning berkhasiat sebagai penghalus kulit dan obat haid tidak teratur, kulit batangnya berkhasiat sebagai obat sakit gigi.

Untuk penghalus kulit dipakai + 30 gram daun segar kemuning, dicuci, ditumbuk sampai lumat, ditambah 1 gelas air di lulurkan pada kulit sebelum tidur.

Page 59: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kemukus

Nama Ilmiah : Pipercubeba L. f.

Nama Daerah

Simalur: Kemekuh Melayu: Kemukus Sunda: Rinu Jawa Tengah: Kemukus Madura: Kamokos Makasar: Pamukusu

Botani

Sinonim: Cubila Officinalis Miq.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Piperales Suku: Piperaceae Marga: Piper Jenis: Pipercubeba L. f.

Page 60: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ciri-ciri

Habitus: Herba, tahunan, membelit. Batang: Tidak berkayu, lunak, beruas, percabangan simpodial, permukaan licin, diameter 5-15 mm, mempunyai akar pelekat, hijau. Daun: Tunggal, bulat telur, pangkal bentuk jantung ujung meruncing, tepi rata, berseling atau tersebar, bekas dudukan daun nampak jelas, panjang 8,5-15,5 cm, lebar 3-9,5 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk bulir, panjang 3-10 cm, tangkai 6-20 mm, hijau, daun pelindung elips, melekat pada tangkai bulir, benang sari tiga, putik tiga sampai lima, putih, kuning kehijauan. Buah: Bulat, bertangkai, diameter 6-8 mm, tangkai panjang 2-5 mm, coklat kehitaman. Biji: Kecil, lanset, putih kecoklatan. Akar: Serabut, kuning kecoklatan.

Kandungan Kimia

Buah dan bunga kemukus mengandung saponin dan flavonoida, disamping minyak atsiri.

Khasiat

Buah kemukus berkhasiat sebagai obat sesak nafas, penghangat badan dan penghilang bau mulut.

Untuk obat sesak nafas dipakai ± 15 gram serbuk biji kemukus, diseduh dengan 1 gelas air matang panas, setelah dingin disaring. Hasil saringan ditambah 1 sendok makan madu, diaduk sampai rata, kemudian diminum sekaligus.

Page 61: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kemloko

Nama Ilmiah : Phyllanthus emblica L.

Nama Daerah

Melayu: Malaka Minangkabau: Balaka Sunda: Malaka Jawa: Kemloko Madura: Malakah

Botani

Sinonim: Emblica officinalis Gaertn.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Euphorbiales Suku: Euphorbiaceae Marga: Phyllanthus Jenis: Phyllanthus emblica L.

Page 62: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi ± 10 m. Batang: Tegak, bulat, berkayu, percabangan monopodial, coklat keputih-putihan. Daun: Majemuk, lonjong, pangkal dan ujung runcing, panjang 14-22 mm, lebar 3,5 mm, pertulangan menyirip, hijau. Bunga: Tunggal, bulat, di ketiak daun, panjang 5-6 mm, benang sari tiga, putih, tangkai putik berlekatan, hijau pucat, mahkota merah keunguan. Buah: Bundar, beruang tiga, kuning pucat. Biji: Lonjong pipih, keras, coklat muda. Akar: Tunggang, putih kotor.

Kandungan Kimia

Buah, daun dan akar kemloko mengandung polifenol, di samping itu daun dan akarnya juga mengandung flavonoida dan daunnya juga mengandung saponin.

Khasiat

Buah kemloko berkhasiat sebagai obat sariawan dan gusi bengkak/bernanah.

Untuk obat sariawan dipakai ± 50 gram daging buah kemloko yang tua, dicuci, diparut dan peras, kemudian hasil perasannya diminum sekaligus.

Page 63: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kemlandingan

Nama Ilmiah : Leucaena glauca Benth.

Nama Daerah

Melayu: Pete cina Sunda: Kemalandingan / Pelending Jawa Tengah: Kemlandingan Madura: Kalandingan

Botani

Sinonim: Leucaena leucocephala (Lmk.) De Wit.

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledonae Bangsa: Rosales Suku: Mimosaceae Marga: Leucaena Jenis: Leucaena glauca Benth.

Ciri-ciri

Habitus: Perdu, tahunan, tinggi 2-5 m. Batang: Berkayu, penampang bulat, bercabang, hijau kecoklatan.

Page 64: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Daun: Majemuk, bentuk menyirip, anak daun, bulat telur, panjang 6-25 cm, lebar 2-5 cm, ujung runcing, tepi rata, pangkal tumpul, hijau. Bunga: Bongkol, kelopak bentuk lonceng, hijau, benang sari sepuluh, panjang + 1 cm, daun mahkota lepas, bentuk lanset, panjang ± 5 mm, tangkai panjang, putih kekuningan. Buah: Polong, bentuk lanset, panjang 8-18 cm, lebar ± 2 cm, masih muda hijau setelah tua hitam. Biji: Bulat telur, masih muda hijau setelah tua coklat. Akar: Tunggang, kuning kecoklatan.

Kandungan Kimia

Daun kemlandingan mengandung alkaloida, saponin, flavonoida dan tanin.

Khasiat

Biji kemlandingan berkhasiat sebagai peluruh air seni dan obat cacing.

Untuk peluruh air seni dipakai ± 15 gram serbuk biji kemlandingan, diseduh dengan 1/2 gelas air matang panas setelah dingin disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.

Kemladean

Nama Ilmiah : Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans.

Page 65: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Nama Daerah

Melayu: Pasilan Sunda: Mangandeuh Jawa: Kemladean Jakarta: Benalu

Klasifikasi

Divisi: Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Santalales Suku: Loranthaceae Marga: Scurrula Jenis: Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans.

Ciri-ciri

Habitus Tema, parasit obligat. Batang: Menggantung, berkayu, silindris, berbintik-bintik, coklat. Daun: Tunggal, berhadapan, lonjong, ujung agak meruncing, pangkal membulat, tepi rata, panjang 5-9 cm, lebar 2-4 cm, permukaan alas hijau permukaan bawah coklat. Bunga: Majemuk, bentuk payung, terdiri dari 4-6 bunga, di ketiak daun atau di ruas batang, tangkai pendek, kelopak bentuk kerucut terbalik, panjang ± 3 mm, bergigi empat, benang sari panjang 2-3 mm, kepala putik bentuk tombol, tabung mahkota panjang 1-2 cm, taju mahkota melengkung ke dalam, merah. Buah: Kerucut terbalik, panjang + 8 mm, coklat. Biji: Bulat, kecil, hitam. Akar: Menempel pada pohon inang, berfungsi sebagai penghisap, kuning kecoklatan.

Kandungan Kimia

Daun dan batang kemladean mengandung saponin dan tanin, di samping itu daunnya juga mengandung alkaloida dan flavonoida.

Khasiat

Daun dan batang kemladean berkhasiat sebagai obat kuning.

Untuk obat sakit kuning dipakai + 15 gram daun dan batang kemladean, dicuci dan direbus dengan 2 gelas air sampai mendidih selama 15 menit, dinginkan dan disaring. Hasil saringan diminum sekaligus, sehari dua kali pagi dan sore.

Page 66: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kemiri

Nama Ilmiah : Aleurites moluccana L.Willd

Nama Daerah

Aceh: Kereh Batak: Hambiri Minangkabau: Buah koreh Melayu: Kemiri Sunda: Muncang Jawa: Kemiri Madura: Komere Bali: Kameri Sumba:; Kawilu Makasssar: Sapiri Bugis: Ampiri Gorontalo: Bintalo dudulaa Ternate: Sakete Buru: Hagi

Botani

Sinonim: Aleurites triloba Forst, A. javanica Gand.

Klasifikasi

Divisi Spermatophyta Sub divisi: Angiospermae

Page 67: TANAMAN OBAT Kremi - Paguyuban Siluman · PDF fileTANAMAN OBAT Kremi Nama Ilmiah : Portulaca quadrifida L. Nama Daerah : Jawa: Kremi , Gorontalo: Jalu-jalu bobudo Klasifikasi Divisi:

Kelas: Dicotyledoneae Bangsa: Euphorbiales Suku: Euphorbiaceae Marga: Aleurites Jenis: Aleurites moluccana (L.) Willd.

Ciri-ciri

Habitus: Pohon, tinggi 25-30 m. Batang: Tegak, berkayu, permukaan banyak lentisel, percabangan simpodial, pada batang sebelah atas terdapat tonjolan bekas melekatnya tangkai daun, coklat. Daun: Tunggal, berseling, lonjong, tepi rata, bergelombang, ujung runcing, pangkal tumpul, pertulangan menyirip, permukaan atas licin, bawah halus, panjang 18-25 cm, lebar 7-11 cm, tangkai silindris, panjang 10-15 cm, hijau. Bunga: Majemuk, bentuk malai, berkelamin dua, diujung cabang, tangkai silindris, panjang 2-3, 5 cm, hijau kecoklatan, kelopak lonjong, permukaan bersisik rapat, hijau, benang sari jumlah 5-8 buah, tangkai sari bulat, merah, kepala sari bentuk kerucut, merah, putik bulat, putih, mahkota putih. Buah: Kotak, bulat telur, beruas-ruas, panjang ± 7 cm, lebar ± 6,5 cm, masih muda hijau setelah tua coklat, berkeriput. Biji: Bulat, berkulit keras, berusuk atau beralur, diameter ± 3,5 cm, berdaging, berminyak, putih kecoklatan. Akar: Tunggang, coklat.

Kandungan Kimia

Daging biji, daun dan akar kemiri mengandung saponin, flavonoida dan polifenol, di samping itu daging bijinya mengandung minyak lemak.

Khasiat

Daging biji kemiri berkhasiat untuk urus-urus.

Untuk urus-urus dipakai 2 buah daging biji kemiri, dicuci, ditumbuk sampai lumat, kemudian diseduh dengan 1/4 gelas air matang panas dan disaring. Hasil saringan diminum sekaligus.