20
STUDY GUIDE Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Udayana Komunikasi dan Advokasi Kesehatan JU003 Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM 2011

Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

UGUIG;UIO

Citation preview

Page 1: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat

Universitas Udayana

Komunikasi dan Advokasi Kesehatan

JU003

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM   

2011

Page 2: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page i 

Daftar Isi Daftar Isi ............................................................................................................................... i 

Pengantar............................................................................................................................ ii 

Deskripsi singkat mata kuliah ............................................................................................. 1 

Beban Kredit ....................................................................................................................... 1 

Prasyarat ............................................................................................................................. 1 

Kompetensi ......................................................................................................................... 1 

Tujuan Instruksional............................................................................................................ 1 

Staf Pengajar ....................................................................................................................... 2 

Situasi Pembelajaran........................................................................................................... 2 

Penilaian.............................................................................................................................. 3 

Bahan Bacaan...................................................................................................................... 3 

Situs‐situs Penting............................................................................................................... 4 

Jadwal Perkuliahan ............................................................................................................. 5 

Rencana Pembelajaran ....................................................................................................... 6 

Sesi 1: ..........................................................................................................................6  

Sesi 2............................................................................................................................. 7 

Sesi 3............................................................................................................................. 8 

Sesi 4............................................................................................................................. 9 

Sesi 5........................................................................................................................... 10 

Sessi 6 & 7:.................................................................................................................. 12 

Sesi 8........................................................................................................................... 13 

Sesi 9........................................................................................................................... 14 

Sesi 10......................................................................................................................... 15 

Sesi 12, 13 & 14 .......................................................................................................... 17 

Page 3: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page ii 

Pengantar

Komunikasi dan advokasi Kesehatan merupakan salah satu topik yang

penting dalam upaya promosi kesehatan. Dalam komunikasi kesehatan

kita akan melihat bagaimana aplikasi teori-teori komunikasi dalam

program-program kesehatan khususnya dalam penyampaian pesan-pesan

kesehatan pada masyarakat agar mau merubah perilaku dari yang belum

mempraktekkan perilaku hidup sehat menjadi berperilaku hidup sehat.

Dalam topik advokasi kita akan melihat bagaimana penerapan prinsip-

prinsip advokasi dalam upaya mempengaruhi pengambil kebijakan agar

lebih concern dan memberi dukungan terhadap program-program

peningkatan kesehatan masyarakat.

Study guide ini merupakan panduan bagi mahasiswa untuk dapat

mengetahui infomasi-informasi penting berkaitan dengan mata kuliah

Komunikasi dan Advokasi seperti beban kredit, prasyarat, kompetensi,

tujuan instruksional dan informasi staff pengajar, penilaian, bahan bacaan,

jadwal perkuliahan serta rencana perkuliahan. Dalam study guide ini

mahasiswa dapat melihat penjelasan singkat dari setiap sessi yang akan

dibahas dalam perkuliahan yang diharapkan dapat membantu mahasiswa

dalam mempersiapkan materi sebelum perkuliahan.

Denpasar, Januari 2011

Pengampu Mata Kuliah

Page 4: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 1 

Deskripsi singkat mata kuliah Mata kuliah ini membahas aplikasi teori-teori komunikasi serta teknik-teknik advokasi

dalam upaya peningkatan kesehatan masyarakat. Lebih jauh lagi, dalam mata kuliah

ini akan dibahas mengenai penyusunan rencana dan evaluasi program komunikasi

kesehatan. Dalam mata kuliah ini nantinya akan dibahas mengenai teknik-teknik

advokasi, menyusun rencana advokasi serta evaluasi kegiatan advokasi.

Beban Kredit Beban kredit yang diberikan untuk mata Komunikasi dan Advokasi Kesehatan

(JU003) adalah 2 SKS yang setara dengan 100 menit pertemuan dalam kelas, 100

menit kegiatan terstruktur dan 100 menit belajar mandiri.

Prasyarat Tidak ada kuliah prasyarat yang harus diikuti sebelum mengikuti kuliah ini. Mata

kuliah ini merupakan mata kuliah wajib untuk mahasiswa Jalur Umum.

Kompetensi Mampu menerapkan teori, dan aplikasi komunikasi dan advokasi kesehatan dalam

upaya pengembangan kesehatan masyarakat.

Tujuan Instruksional Untuk mencapai kompetensi di atas, setelah mengikuti kuliah Komunikasi dan

Advokasi Kesehatan ini mahasiswa mampu:

1. Menelaah dasar-dasar, aplikasi dan jenis-jenis komunikasi dalam

meningkatkan kesehatan masyarakat

Page 5: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 2 

2. Menjelaskan dan menyusun perencanaan dan evaluasi program komunikasi

kesehatan

3. Menelaah prinsip-prinsip advokasi, perencanaan, metode-metode yang

digunakan dan evaluasi program advokasi kesehatan

Staf Pengajar Mata kuliah ini akan diampu oleh:

Koordinator : dr I Wayan Kandera, MPH

Tim Pengajar : Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

dr Luh Putu Lila Wulandari, MPH

Dinar Saur Mauli Lubis, SKM, MPH

Situasi Pembelajaran

Metode pembelajaran yang diterapkan pada mata kuliah ini adalah metode

pembelajaran orang dewasa dan terpusat pada mahasiswa (student centered

learning) dimana mahasiswa menjadi subjek dan dosen berfungsi sebagai nara

sumber dan sebagai fasilitator. Situasi pembelajaran yang akan diterapkan adalah:

1. Perkuliahan tatap muka dan tanya jawab

2. Belajar mandiri dengan membaca dan mereview bahan bacaan yang

disediakan sebelum mengikuti kegiatan pembelajaran selanjutnya.

3. Latihan

4. Diskusi kelompok

Page 6: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 3 

Penilaian Hasil belajar mahasiswa akan dinilai pada berdasarkan tugas dan ujian sebagai

berikut:

• Tugas 1 (20%) Penulisan essay dengan topik: Rationalisasi pelaksanaan

komunikasi advokasi dalam upaya promosi kesehatan (minimal 5 halaman, 5

referensi (tidak termasuk laporan program)), diserahkan tanggal 21 Maret 2011

• Tugas 2 (10%) : Aplikasi komunikasi advokasi dalam upaya promosi kesehatan

(paper)

• Tugas 3 (10%): Presentasi dari tugas 2

• UTS (30%)

• UAS (30%)

Bahan Bacaan 1. Schiavo, R. (2007). Health Communication From Theory to Practice. Jhon

Wiley & Sons, Inc.

2. National Cancer Institute. 2002. Making Health Communication Programs

Works. Rockville, US Departement and Health and Human Services.

3. Hubley, J. (2004). Communicating Health Oxford, Macmillan.

4. Gauntlett, D. (2002). Media, Gender and Identity : An Introduction London and

New York, Routledge.xxz

5. Egger, G., R. Spark, et al. (2005). Health Promotion Strategies. North Ryde

NSW, McGraw Hill.

6. Devereux, E. (2003). Understanding the media. London, Sage Publication

Page 7: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 4 

Situs-situs Penting

1. World Health Organisation yang khusus membicarakan tentang promosi

kesehatan : http://www.who.int/Topiks/health_promotion/en/

2. CDC’s National Centre for Health Marketing :

http://www.cdc.gov/healthmarketing/

3. The International Union for Health Promotion and Education (IUHPE) :

http://www.iuhpe.org/index.html?page=5&lang=en

4. Web pusat promosi kesehatan masyarakat : http://www.promosikesehatan.com

5. Health Promotion Journal : http://heapro.oxfordjournals.org

6. Lembaga Penelitian Kanker di Amerika Serikat memuat referensi referensi

tentang program komunikasi kesehatan

https://cissecure.nci.nih.gov/ncipubs/home.aspx?js=1

7. Proquest Database : http://proquest.umi.com/pqdweb?cfc=1

8. Academic Sources Premiere Database (akses melalui ebscohost) :

http://search.ebscohost.com/

9. CINAHL Database (akses melalui ebscohost) : http://search.ebscohost.com/

10. MEDLINE Database (akses melalui ebscohost) : http://search.ebscohost.com/

Page 8: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 5 

Jadwal Perkuliahan

Sesi Topik PBM Pengajar

Sesi 1 7 Peb 2011

Outline perkuliahan Konsep Dasar Komunikasi Prinsip-prinsip Komunikasi

Kuliah dan Diskusi dr Wayan Kandera, MPH

Sesi 2 14 Peb 2011

Komunikasi lintas budaya Kuliah dan Diskusi

Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

Sesi 3 21 Peb 2011

Komunikasi persuasif Kuliah dan Diskusi

Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

Sesi 4 28 Peb 2011

Aplikasi jenis-jenis komunikasi dalam program kesehatan

Kuliah dan Diskusi

Dr Wayan Kandera

Sesi 5 7 Maret 2011

Aplikasi media komunikasi dalam upaya promosi kesehatan & Advokasi

Kuliah dan Diskusi dr Luh Putu Wulandari, MPH

Sesi 6 & 7 14 & 21 Maret 2011

21 Maret 2011

Perencanaan program komunikasi kesehatan Tugas 1 diserahkan

Kuliah dan Diskusi dr Luh Putu Wulandari, MPH

28 s/d 9 April 2011 UTS Sessi 8

11 April 2011 Evaluasi program komunikasi kesehatan

Kuliah dan Diskusi Dinar SM Lubis, SKM, MPH

Sesi 9 18 April 2011

Prinsip –prinsip advokasi kesehatan dan �indikator advokasi

Kuliah dan Diskusi Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

Sesi 10 25 April 2011

Kemitraan dalam advokasi , membina jejaring dan pemberdayaan masyarakat untuk advokasi kesehatan

Kuliah dan Diskusi Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

Sesi 11 2 Mei 2011

Perencanaan dan evaluasi advokasi kesehatan

Kuliah dan Diskusi Dinar SM Lubis, SKM, MPH

Sessi 12 9 Mei 2011

Aplikasi komunikasi advokasi dalam upaya promosi kesehatan

Kuliah dan Diskusi Team teaching

Sessi 13 16 Mei 2011

Aplikasi komunikasi advokasi dalam upaya promosi kesehatan

Presentasi oleh mahasiswa

Team teaching

Sessi 14 23 Mei 2011

Aplikasi komunikasi advokasi dalam upaya promosi kesehatan

Presentasi oleh mahasiswa

Team teaching

6-17 Juni 2011 Ujian Akhir Semester

Page 9: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 6 

Rencana Pembelajaran Sesi 1

Tanggal : 7 Pebruari 2010

Pengampu : Dr I Wayan Kandera, MPH dan team teaching

Tujuan

Pembelajaran

: 1. Menjelaskan gambaran umum perkuliahan 2. Menjelaskan batasan, tujuan dan komponen dan factor-

faktor yang mempengaruhi komunikasi kesehatan

Abstrak : Pada sesi ini mahasiswa akan mempelajari konsep konsep komunikasi, batasan, tujuan, komponen dan factor-faktor yang mempengaruhi komunikasi. Lebih jauh akan dibahas aplikasi teori komunikasi dalam upaya-upaya meningkatkan kesehatan masyarakat

Topik : • Prinsip-prinsip komunikasi • Jenis-jenis informasi kesehatan • Aplikasi jenis-jenis komunikasi dalam upaya-upaya

kesehatan

Bahan Kuliah : Sebelum sesi ini mahasiswa diharapkan membaca :

National Cancer Institute. Making Health Communication Programs Works. Rockville, US Departement and Health and Human Services. (Chapter 1)

Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topik tatap muka Strategi

Pembelajaran

:

Diskusi Kelompok :

Evaluasi Proses : Partisipasi dalam diskusi Rencana Evaluasi :

Evaluasi Hasil : -

Page 10: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Sesi 2

Tanggal : 14 Pebruari 2011

Pengampu : Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

Tujuan

Pembelajaran

: 1. Mampu menjelaskan pengaruh health belief sistem, values, culture dan persepsi dalam penerimaan dan penyusunan pesan-pesan kesehatan

2. Mampu mengidentifikasi berbagai unsur budaya yang memengaruhi komunikasi kesehatan

3. Mampu menjelaskan dinamika komunikasi lintas budaya

Abstrak : Dalam menyampaikan pesan kesehatan kepada kelompok sasaran, seorang praktisi kesehatan masyarakat haruslah mempertimbangkan pengaruh latar belakang budaya dalam penerimaan pesan tersebut. Dalam sesi ini akan dibahas mengenai peranan health belief system, nilai-nilai dan budaya dalam penerimaan dan penyusunan pesan.

: Komunikasi lintas budaya Topik

Bahan Kuliah : Sebelum sesi ini berlangsung, mahasiswa diharapkan telah membaca reading list berikut : Mulyana, D. (2010). Komunikasi Lintas Budaya. Bandung Remaja Rosdakarya (Bab 10) Larry A. Samoar; Richard E. Porter. Communication Between Cultures.

: Kuliah/tatap muka

: Sesuai dengan topik sesi Strategi pembelajaran

Diskusi Kelompok

: Tugas individu yang kemudian didiskusikan dalam kelas adalah, berbagai unsur budaya yang memengaruhi komunikasi kesehatan dan cara menanggulanginya.

:

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 7 

Rencana

Evaluasi

Evaluasi Proses : Partisipasi dalam diskusi kelompok

Evaluasi Hasil : -

Page 11: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 8 

Sesi 3

Tanggal : 21 Pebruari 2010

Pengampu : Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

Tujuan

Pembelajaran

: 1. Mampu menjelaskan pentingnya data /informasi dalam komunikasi persuasive

2. Mampu menjelaskan prinsip-prinsip komunikasi persuasif 3. Mampu menjelaskan tahapan komunikasi persuasive 4. Mampu mengaplikasikan prinsip-prinsip komunikasi

persuasive dalam menyusun pesan kesehatan

Abstrak : Komunikasi persuasi bertujuan untuk merubah sikap dan perilaku seseorang agar sesuai dengan tujuan komunikator. Komunikasi persuasi ini tentunya sangat penting dalam upaya-upaya perubahan perilaku masyarakat terhadap kesehatan. Dalam sessi ini akan di jelaskan mengenai prinsip-prinsip komunikasi persuasi dan tahapan dalam komunikasi persuasive serta bagaimana mengaplikasikannya dalam program promosi kesehatan.

Topik : Komunikasi persuasif Bahan Kuliah : Sebelum sesi ini berlangsung, mahasiswa diharapkan telah

membaca reading list berikut : 1. Dasar-dasar Komunikasi Kesehatan. Oleh: Prof. Dr. Alo

Liliweri,M.S. Penerbit: Pustaka Pelajar. 2007. 2. Essentials of Human Communication. Joseph A. DeVito.

Longman, 1998. Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topik Strategi

Pembelajaran :

Diskusi Individu : Menjelaskan prinsip-prinsip serta tahapan komunikasi persuasive. Memberi contoh komunikasi persuasive untuk kemudian didiskusikan di dalam kelas.

Evaluasi Proses : Partisipasi dalam diskusi Rencana Evaluasi :

Evaluasi Hasil :

Page 12: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 9 

Sesi 4

Tanggal : 28 Pebruari 2011

Pengampu : dr I Wayan Kandera, MPH

Tujuan

Pembelajaran

: Mengaplikasikan komunikasi intrapersonal, interpersonal dan publik

Abstrak : Sesi ini merupakan lanjutan dari sesi 1. Setelah mempelajari konsep-konsep komunikasi dan aplikasinya dalam komunikasi kesehatan pada sesi 1, maka dalam sesi ini, mahasiswa akan berlatih mengenai bagaimana cara menerapkan komunikasi intrapersonal, interpersonal dan public dalam program-program kesehatan

Topik : Aplikasi jenis-jenis komunikasi dalam upaya promosi

kesehatan

Bahan Kuliah : Sebelum mengikuti sesi ini, mahasiswa diharapkan telah membaca: National Cancer Institute. Making Health Communication Programs Works. Rockville, US Departement and Health and Human Services. (Chapter 1)

Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topik tatap muka Strategi

Pembelajaran

:

Diskusi Kelompok

:

Evaluasi Proses : Partisipasi dalam diskusi Rencana Evaluasi :

Evaluasi Hasil : -

Page 13: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 10 

Sesi 5

Tanggal : 7 Maret 2011

Pengampu : dr Luh Putu Lila Wulandari, MPH

Tujuan

Pembelajaran

: 1. Menjelaskan peranan media dalam upaya-upaya komunikasi kesehatan

2. Analisis terhadap kegagalan dan keberhasilan media media kesehatan yang selama ini digunakan.

3. Menjelaskan langkah-langkah dalam proses pengembangan media

Abstrak : Pengembangan media merupakan salah satu kunci penting dalam menyampaikan pesan kepada masyarakat. Dalam pengembangan media adalah penting untuk melakukan pre testing terhadap konsep dan materi yang akan disampaikan, mereview kembali materi-materi yang telah ada, dan merencanakan untuk memproduksi, distribusi, promosi dari sebuah media. Dalam sessi ini juga akan dijelaskan aplikasi multi media dalam komunikasi kesehatan.

Topik : Aplikasi media komunikasi dalam upaya promosi kesehatan & Advokasi

Bahan Kuliah : Sebelum sesi ini berlangsung, mahasiswa diharapkan telah membaca reading list berikut : National Cancer Institute. Making Health Communication Programs Works. Rockville, US Departement and Health and Human Services. Hubley, J. (2004). Communicating Health Oxford, Macmillan

Kuliah/tatap

muka

: Sesuai dengan topik sesi Strategi

pembelajaran

:

Diskusi :

Page 14: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 11 

Kelompok

Evaluasi Proses : Partisipasi dalam group discussion dan

class discussion

Rencana Evaluasi :

Evaluasi hasil : -

Page 15: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Sessi 6 & 7:

Tanggal : 14 & 21 Maret 2011

Pengampu : dr Luh Putu Lila Wulandari, MPH

Tujuan

Pembelajaran

: Mampu memilih sasaran komunikasi, memilah sasaran komunikasi , mampu merencanakan program komunikasi

Abstrak : Perencanaan yang baik akan membantu praktisi kesehatan masyarakat untuk mencapai tujuan program Dalam sessi ini, mahasiswa akan dibantu untuk memahami issu kesehatan yang akan sedang dihadapi, menentukan tujuan yang akan dicapai, memilih sasaran dan menyusun logframe.

Topik : Perencanaan program komunikasi kesehatan

Bahan Kuliah : Sebelum mengikuti sesi ini, mahasiswa diharapkan telah

membaca :

National Cancer Institute, Making Health Communication Programs Works. Rockville, US Departement and Health and Human Services. (Stage 1) Hubley, J. (2004). Communicating Health Oxford, Macmillan

Kuliah/tatap

muka

:Strategi

Pembelajaran

:

Diskusi :

Sesuai dengan Topik sesi

Evaluasi

Proses

: Partisipasi dalam diskusi kelompok

dan diskusi di dalam kelas

Rencana Evaluasi :

Evaluasi Hasil : -

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 12 

Page 16: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Sesi 8

Tanggal : 4 April 2011

Pengampu : Dinar SM Lubis, SKM, MPH

Tujuan

Pembelajaran

: Menjelaskan langkah-langkah evaluasi program komunikasi kesehatan

Abstrak : Evaluasi program bertujuan untuk melihat apakah program yang dilaksanakan efektif, mencapai tujuan yang diharapkan dan perubahan yang diperlukan. Dalam sessi ini, mahasiswa akan diberikan penjelasan mengenai konsep evaluasi, melaksanakan assessment serta design evaluasi

Topik : Evaluasi program komunikasi kesehatan untuk mendukung promosi kesehatan

Bahan Kuliah : Sebelum mengikuti sesi ini, mahasiswa diharapkan telah membaca: Hubley, J. (2004). Communicating Health Oxford, Macmillan. (Chapter 11) National Cancer Institute Making Health Communication Programs Works. Rockville, US Departement and Health and Human Services. (Stage 8) Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topic

Strategi

pembelajaran

:

Diskusi Kelompok

: Mendiskusikan kelebihan dan kekurangan dari berbagai jenis design evaluasi

Rencana

Evaluasi

: Evaluasi Proses : Evaluasi Hasil : -

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 13 

Page 17: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Sesi 9

Tanggal : 11 April 2011

Pengampu : Dr dr Dyah Pradnyaparamita Duarsa, M.Si

Tujuan

Pembelajaran

: Mampu menjelaskan prinsip-prinsip dalam advokasi kesehatan Mampu menyebutkan indicator keberhasilan advokasi.

Abstrak : Dalam melaksanakan program–program kesehatan sering sekali para praktisi kesehatan masyarakat dihadapkan pada permasalahan diluar otoritas sector kesehatan seperti kemiskinan, minimnya fasilitas, minimnya infrastruktur, dan hal lainnya. Untuk itulah seorang praktisi kesehatan masyarakat sangat perlu memahami advokasi kesehatan. Dalam sessi ini akan dibahas mengenai konsep advokasi kesehatan, prinsip-prinsip advokasi dan indicator –indikator advokasi.

Topik : Prinsip –prinsip advokasi kesehatan dan �indicator advokasi

Bahan Kuliah : Sebelum mengikuti sesi ini, mahasiswa diharapkan telah membaca: Hubley, J. (2004). Communicating Health Oxford, Macmillan. (Chapter 10) Liliweri Alo. (2007). Dasar-Dasar Komunikasi Kesehatan. Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topik sesi Strategi

pembelajaran

:

Tugas Individu : Menjelaskan prinsip-prinsip advokasi kesehatan. Menjelaskan serta dapat member contoh indicator keberhasilan advokasi kesehatan.

Rencana

Evaluasi

Evaluasi Proses ::

Evaluasi Hasil

Partisipasi dalam tugas kelompok

:

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 14 

Page 18: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 15 

Sesi 10

Tanggal : 18 April 2011

Pengampu : Dr dr Dyah Pradnya Paramitha Duarsa, M.Si

Tujuan

Pembelajaran

: Mampu menjelaskan metode advokasi, bekerja dengan jejaring dan merencanakan pengembangan masyarakat

Abstrak : Untuk mendukung tercapainya tujuan advokasi, adalah penting untuk memilih metode yang tepat dan memperluas jejaring. Dalam sessi ini akan dijelaskan mengenai metode-metode yang dapat diterapkan ketika melakukan advokasi, bagaimana membangun jejaring dan peningkatan peran masyarakat dalam proses advokasi

Topik : Kemitraan dalam advokasi, membina jejaring dan pengembangan masyarakat

Bahan Kuliah : Sebelum mengikuti sesi ini, mahasiswa diharapkan telah membaca : Hubley, J. (2004). Communicating Health Oxford, Macmillan. (Chapter 10) Liliweri Alo. (2007). Dasar-dasar komunikasi. Egger; Spark; Lawson; Donovan. (2002). Health Promotion Strategies and Methods. Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topik tatap muka

Strategi

pembelajaran

Evaluasi

:

Evaluasi Proses

Evaluasi Hasil

:

:

Keaktipan dalam kelas

Membuat perencanaan

pengembangan masyarakat melalui

pembinaan jejaring, kemudian

melakukan advokasi kepada

pemerintah.

Page 19: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Sesi 11

Tanggal : 25 April 2011

Pengampu : Dinar SM Lubis, SKM, MPH

Tujuan

Pembelajaran

: Menjelaskan perencanaan dan evaluasi advokasi kesehatan

Abstrak : Dalam melaksanakan advokasi adalah perlu untuk menyusun perencanaan dan evaluasi terhadap kegiatan advokasi yang telah dilaksanakan. Dalam sessi ini mahasiswa akan dituntun untuk menyusun tujuan advokasi, sasaran, strategi yang akan dicapai dan bagaimana mengukur keberhasilan advokasi.

Topik : Perencanaan dan evaluasi advokasi kesehatan

Bahan Kuliah : Sebelum mengikuti sesi ini, mahasiswa diharapkan telah membaca: Hubley, J. (2004). Communicating Health Oxford, Macmillan. (Chapter 10)

: Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topic tatap muka Strategi

pembelajaran Diskusi Kelompok : -

Rencana

Evaluasi

: Evaluasi Proses : Menjelaskan prinsip-prinsip evaluasi advokasi kesehatan. Menjelaskan serta dapat memberi contoh evaluasi program advokasi kesehatan.

Evaluasi Hasil : Menyusun rencana advokasi kese

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 16 

Page 20: Study Guide Komunikasi Dan Advokasi Kesehatan

STUDY GUIDE 

Kurikulum Program Pasca Sarjana Universitas Udayana – PS MIKM  Page 17 

Sesi 12, 13 & 14

Tanggal : 9, 16 & 23 Mei 2011

Pengampu : Team Teaching

Tujuan

Pembelajaran

: Mampu merancang kegiatan komunikasi dan advokasi yang berbasis bukti dalam upaya promosi kesehatan.

Abstrak

: Dalam sessi 12, 13 & 14 mahasiswa akan mempresentasikan rencana kegiatan komunikasi dan advokasi.

Topik : Presentasi rancangan kegiatan komunikasi dan advokasi

Bahan Kuliah : Aplikasi komunikasi dan advokasi dalam progam kesehatan Kuliah/tatap muka : Sesuai dengan topik tatap muka

Evaluasi Proses

Evaluasi Akhir

:

:

Tugas Kelompok:

Membuat rancangan kegiatan

komunikasi dan advokasi (10%)

Presentasi kelompok (10%)

Strategi

pembelajaran

Evaluasi

: