11
 KIAT MEMENANGKAN KIAT MEMENANGKAN PROGRAM KREA TIVIT AS MAHASI SW A PROGRAM KREATIVITAS MAHASI SW A  2013 2013 Agus Santoso *) Disampaikan pada acara Sosialisasi PKM di SM_FK (6 Oktober 201)

Sosialisasi PKM 2013 FK

Embed Size (px)

DESCRIPTION

pkm

Citation preview

  • KIAT MEMENANGKANPROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA 2013

    Agus Santoso*) Disampaikan pada acara Sosialisasi PKM di SM_FK (6 Oktober 2013)

    Workshop PKM

  • Meningkatkan kualitas mahasiswa, agar menjadi anggota masyarakat yang memiliki kemampuan akademik dan/atau profesional yang dapat menerapkan, mengembangkan dan menyebar luaskan IPTEKS & memperkaya budaya nasinal melalui : Karya Kreatif, inovatif dalam * Penelitian* Menciptakan karya teknologi* Membuka peluang usaha* Membantu masyarakat * Karsacipta Karya Kreatif dalam* Penulisan artikel ilmiah* Penuangan gagasan ide kreatif

    IDE KREATIF MAHASISWA (MERUPAKAN PENILAIAN)

    Workshop PKM

  • *KREATIVITAS MAHASISWAPKMP : PenelitianPKMT : Penerapan TeknologiPKMM : Pengabdian kepada MasyarakatPKMK : KewirausahaanPKMKC : Karsa CiptaPKMAI : Artikel IlmiahPIMNASe-journalUsulan proposal PKM diserahkan ke Bagian Penalaran Biro Kemahasiswaan, sertakan softcopy dalam CD dengan format file Adobe Reader (.pdf) dan Microsoft Word (.doc)(PKMKT paling lambat awal Maret 2014, sedang PKM non KT paling lambat akhir Oktober 2013)

    e-proceedingPKMGT : Gagasan Tertulis

    Workshop PKM

  • Kriteria Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)

    KRITERIABIDANG KEGIATANPKM-PPKM-TPKM-KPKM-MPKM-KCPKM-AIPKM-GTInti KegiatanKarya kreatif, inovatif dalam penelitianKarya kreatif, inovatif dalam menciptakan karya teknologiKarya kreatif, inovatif dalam membuka peluang usahaKarya kreatif, inovatif dalam membantu masyarakatKarya kreatif, inovatif dalam IPTEKSKarya kreatif, dalam penulisan artikel ilmiahKarya tulis dalam penuangan gagasan / ide kreatifMateri KegiatanSesuai bidang ilmu, lintas bidang dianjurkanSesuai bidang ilmu, lintas bidang dianjurkanSemua bidang ilmu atau yang relevanSemua bidang ilmu atau yang relevanSemua bidang ilmu atau yang relevanKarya kelompok yang telah dilaksanakanKarya kelompokAlokasi PendanaanBiaya maks. Rp. 12,5 jutaBiaya maks. Rp. 12,5 jutaBiaya maks. Rp. 12,5 jutaBiaya maks. Rp. 12,5 jutaBiaya maks. Rp. 12,5 jutaInsentif Rp. 3 jutaInsentif Rp. 3 jutaJumlah Anggota3 5 orang3 5 orang3 5 orang3 5 orang3 5 orang3 5 orang3-5 orang

    LuaranArtikel, patenPaten, model desain, piranti lunak, jasaBarang dan jasa komersialJasa, desain, barangSistem, desain, barang prototipe dan artikelArtikel ilmiahGagasan kreatif yang tertulis

    Workshop PKM

  • JENIS PKMKARAKTERISTIKPKM P(Propgram Kreativitas Mahasiswa Penelitian)Kreativitas dalam penelitian, Mengembangkan metode, menguji hipotesis, menentukan sesuatu, mencari jawaban (Sesuai bidang ilmu)PKM T(Propgram Kreativitas Mahasiswa Penerapan Teknologi)Kreativitas dalam penerapan Teknologi Dasar/ konsep teknologi sudah tersedia ( ada rujukan) BUKAN dicari dulu melalui penelitian. Uji coba untuk perbaikan sistem (BUKAN penelitian ). Ada mitraPKM K(Propgram Kreativitas Mahasiswa Kewirausahaan)Kreativitas dalan Kewirausahaan. Mahasiswa aktif sebagai pelaku wirausaha. BUKAN membantu UKM/mitra. TIDAK BOLEH ada penelitianPKM M(Propgram Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Masyarakat)Kreativitas dalam pengabdian Masyarakat. Kegiatan bersifat membantu masyarakat untuk menghasilkan perubahan nilai di masyarakat (Peningkatan ekonomi, kesehatan lingkungan, BUKAN meneliti. Mitra pasif

    Workshop PKM

  • JENIS PKMKARAKTERISTIKPKM KC(Propgram Kreativitas Mahasiswa Karsa Cipta))Kreativitas dalam penciptaan/gagasan didasari atas karsa dan nalar, bersifat konstruktif serta menghasilkan sistem , desain, model/barang atau prototipe. Karya cipta tsb akan bermanfaat untuk masa depan, namun sekarang belum memberikan nilai kemanfaatan langsung bagi pihak lainPKM GT(Propgram Kreativitas Mahasiswa Pgagasan Tertulis)Kreativitas dalam menuliskan ide-ide kreative sebagai respon intelektual atas persoalan aktual yang dihadapi masyarakat. Ide hendaknya unik dan bermanfaat bagi masyarakat. Tidak hanya mengekspos fakta tetapi memberi solusiPKM AI(Propgram Kreativitas Mahasiswa Penulisan Artikel Ilmiah) Kreativitas dalan penulisan ilmiah dari suatu hasil karya mahasiswa yang telah dilaksanakan dalam pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat (Magang, KKN, PKL)

    Workshop PKM

  • Perhatikan Sistematika PenulisanIkuti sistematika penulisan yang sudah ditetapkan oleh DITLITABMAS Dikti (baca buku Panduan PKM)Jangan pernah menyalahkan bahkan mengganti sistematika yang telah ditetapkan hanya karena berbeda dengan sistematika penulisan proposal penelitian yang berlaku di PT tertentu (penelitian dosen, skripsi, tesis)Proposal PKM adalah proposal untuk dimintakan persetujuan kegiatan, serta besaran dan rincian anggaranTIPS MENULIS PROPOSAL PKM**Workshop PKM

    Workshop PKM

  • Judul adalah pernyataan atau pertanyaan, singkat dan sangat spesifik, namun cukup jelas memberi gambaran kegiatan PKMBerfungsi sebagai kunci pembuka minat bacaHarus mampu memikat perhatian pembaca pada pandangan pertamaJangan sampai judul mengesankan ketidaksesuaian dengan bidang PKM yang dipilihJUDUL PROGRAM**Workshop PKM

    Workshop PKM

  • *PKM - Jamasri*Tips Mencari Topik Aktual yang Kreatif Secara Cepat dan TepatPilih masalah aktual, hangat, relevan dan mendesak untuk dipecahkanKaitkan dengan bidang PKM yang ada untuk mencari solusinyaSedapat mungkin bermanfaat langsung bagi masyarakat

    **Workshop PKM

    Workshop PKM

  • *Workshop PKM*Contoh menemukan ide aktual yang baru dan kreatif ? Ide Kreatif ?Keresahan masyarakat terhadap konversi minyak tanah ke gas ?Tingkatkan pemahaman masyarakat terhadap bahan bakar gasKaitkan dengan topik PKMPKMM: Sosialisasi penggunaan bahan bakar gas untuk rumah tanggaPKMK: Pengembangan unit bisnis bahan bakar gas berbasis WebsitePKMT: Rancang bangun kompor gas yang murah, aman dan hemat energiPKMP: Presepsi masyarakat terhadap pemakaian bahan bakar gas

    Workshop PKM

  • Terimakasih**Workshop PKM

    Workshop PKM