34
ULANGAN TENGAH SEMESTER II SEKOLAH DASAR TAHUN PELAJARAN 2014/2015 TEMA : 5. HIDUP BERSIH dan SEHAT KELAS : II NO ABSEN NAMA SISWA PARAF GURU PARAF ORANG TUA I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar! 1. Mematuhi semua peraturan yang ada di rumah adalah arti dari . . . . . . . . . a. kedisiplinan b . kesopanan c. kejujuran 2. Menjaga kebersihan kelas bagian dari . . . . . . . . . . di sekolah. a. larangan b. perintah c. tata tertib 3. Siti selalu menjaga . . . . . . . . . . tempat bermainnya. a. kebersihan dan merusak b. kebersihan dan kerapihan c. kebersihan dan kekacauan 4. Sebutkan contoh perilaku hidup bersih dan sehat di masyarakat! a. Membuang sampah sembarangan b. Mencoret – coret tembok c. Mengadakan kerja bakti 5. Dina dan keluarga selalu membersihkan rumah agar terhindar dari . . . . . . . . . . a. penyakit b. masalah c. bencana 6. Ruang kelas dibersihkan setiap hari supaya . . . . . . . . . . a. bersih dan tidak menjadi sarang nyamuk b. kotor c. bagus 7. Pada waktu olahraga di sekolah, tempat yang pas untuk bermain adalah . . . . . . . . . . a. lapangan b. kelas c. kantor 8. Untuk membasmi jentik nyamuk, semua warga harus melakukan kegiatan . . . . . . . . . . .

soal uts kls 2

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ujian tengah semester

Citation preview

ULANGAN TENGAH SEMESTER II SEKOLAH DASARTAHUN PELAJARAN 2014/2015

TEMA : 5. HIDUP BERSIH dan SEHAT KELAS : II

NO ABSEN

NAMA SISWA PARAF GURU PARAF ORANG TUA

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar!

1. Mematuhi semua peraturan yang ada di rumah adalah arti dari . . . . . . . . .a. kedisiplinan b . kesopanan c. kejujuran

2. Menjaga kebersihan kelas bagian dari . . . . . . . . . . di sekolah.a. larangan b. perintah c. tata tertib

3. Siti selalu menjaga . . . . . . . . . . tempat bermainnya.a. kebersihan dan merusak b. kebersihan dan kerapihanc. kebersihan dan kekacauan

4. Sebutkan contoh perilaku hidup bersih dan sehat di masyarakat!a. Membuang sampah sembaranganb. Mencoret – coret tembokc. Mengadakan kerja bakti

5. Dina dan keluarga selalu membersihkan rumah agar terhindar dari . . . . . . . . . .a. penyakit b. masalah c. bencana

6. Ruang kelas dibersihkan setiap hari supaya . . . . . . . . . .a. bersih dan tidak menjadi sarang nyamukb. kotorc. bagus

7. Pada waktu olahraga di sekolah, tempat yang pas untuk bermain adalah . . . . . . . . . .a. lapangan b. kelas c. kantor

8. Untuk membasmi jentik nyamuk, semua warga harus melakukan kegiatan . . . . . . . . . . .a. menguras bak mandi, menutup penampumgan air dan mengubur barang bekas.b. bersih – bersih.c. membuang sampah.

9. Banyaknya titik sudut pada bangun segi lima adalah . . . . . . . .a. 4 b. 5 c. 6

10. Permukaan meja sekolah berbentuk ..a. lingkaran b. segitiga c. persegi

11. Balok adalah contoh bangun . . . . . . . . .

a. ruang b. datar c. tidur

12. Bangun di samping ini mempunyai sisi . . . . . . . . a. nolb. satuc. banyak

13.Sikap pesawat terbang bertujuan untuk melatih . . . . . . . . . a. ketelitian b. keseimbangan c. kecepatan

14. Pendinginan tubuh dilakukan setelah kita . . . . . . . a. membaca b. tidur c. olahraga

15. Kalau teras kelas selalu keadaan bersih dan nyaman maka dalam bermain kita tidak takut . . . . . . a. kuman penyakit b. guru c. satpam

16. Memukul pada permainan bola kasti menggunakan gerakan dasar . . . . . . . . . . . a. melempar b. mengayun c. menangkap

17. Yang merupakan contoh dari gerak alam adalah . . . . . . . . . . .a. kupu-kupu b. katak c. air mengalir

18. Gerakan kepala saat menarik gerobak adalah . . . . .a. lurus ke depan b. lurus ke samping c. lurus ke kanan

19. Gerak manusia yang meniru gerakan angin merupakan salah satu bentuk gerak yang berasal dari . . . . . . . . . . . . .a. buatan b. alam c. hutan

20. Ungkapan dari perasaan dan pikiran seseorang disebut . . . . . . . . . . . . . . .a. ekspresi b. mengarang c. mengarang

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

21. Bangun tidur tepat waktu dan merapikan tempat tidur merupakan contoh sikap hidup yang . . . .

22. Setiap hari Minggu sebaiknya digunakan untuk . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . bersama keluarga.

23. A B

C D Pada persegi ABCD, jumlah sisinya adalah . . . . . . . . . . . .

24. Gerakan penari itu sangat lemah . . . . . . . . . . . . .

25. Gerak mendorong dilakukan dengan tangan . . . . . . . . . . .

ULANGAN TENGAH SEMESTER II SEKOLAH DASAR

TAHUN PELAJARAN 2014/2015

TEMA : 6. AIR, BUMI, dan MATAHARI KELAS : II

NO ABSEN NAMA SISWA PARAF GURU PARAF ORANG TUA

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar!

1. Cara menghemat air di rumah adalah . . . . . . . . .a. Mandi dengan kran tetap menyala.b. Menyiram bunga dengan air secukupnya.c. Bermain – main dengan air.

2. Untuk menjaga bumi ini tidak punah, kita harus . . . . . . . . .a. merawatnya b. merusaknya c. menghancurkan

3. Untuk menjaga kelestarian alam sebaiknya kita tidak . . . . . . . . . . . a. menanam pohon.b. membuang sampah sembarangan.c. membuang sampah pada tempatnya.

4. Untuk melindungi mata dari sinar matahari sebaiknya menggunakan . . . . . . . . . . . . .a. topi b. payung c. kacamata

5. Bacalah teks di bawah ini!

6. Daerah perairan di Indonesia lebih luas dari pada . . . . . . . . . . . .a. lautan b. daratan c. laut dan darat

7. Bumi terdiri dari . . . . . . . . . . .a. daratan dan perairan b. daratan dan lembah c. perairan dan lembah

8. Sungai, danau, laut dan samudra merupakan . . . . . . . . . . . . .a. daratan b. gunung c. perairan

9. Untuk mengukur berat kita menggunakan . . . . . . . . . .a. timbangan b. penggaris c. meteran

10. Untuk mengukur panjang kita menggunakan . . . . . . . . .a. timbanagan b. meteran c. thermometer

Indonesia Subur

Indonesia adalah bagian dari bumi.

Gunung , Lembah, Padang rumput, hutan dan gunung pasir merupakan daratan.

Sungai, danau, laut dan samudera merupakan perairan.

Daerah perairan Indonesia lebih luas daripada daratan. Tanah Indonesia sangat subur. Hasil bumi Indonesia, seperti: beras, buah-buahan, sayur-mayur, rotan, cendana dan lain-lain.

Perairan Indonesia sangat kaya, karena adanya jenis hewan dan tumbuhan di perairan yang sangat banyak manfaatnya. Misalnya: ikan, udang dan rumput laut.

11. Tinggi Edo 165c ,tinggi Beni 15,tinggi Dayu 146 yang lebih tinggi adalah…..a. Edo b. Beni c. Dayu

12. Panjang pensil . . . . . . . . . dari pada penggaris.

a. lebih berat b. lebih panjang c. lebih pendek

13. Untuk menghindari cidera otot sebaiknya kita melakukan . . . . . . . . . . . . sebelum olarfagaa. bermain b. lari c. pemanasan

14. Bagian tubuh yang harus melakukan pemanasan adalah . . . . . . . . . a. kepala b. mata c. mulut

15. Olah raga yang dilakukan di air adalah . . . . . . . . . . . .a. renang b. sepak bola c. bola basket

16. Gerakan pendinginan dilakukan setelah . . . . . . . . . a. belajar b. olahraga c. istirahat

17. Untuk membuat gambar ikan dengan cap jari, bahan yang di perlukan adalah . . . . . . . . . .a. krayon b. spidol c. cat air

18. Membuat kreasi cetak penampang, bahan dan alat yang di perlukan adalah . . . . . . . . . a. pelepah pisang dan cutter b. krayon dan pensil c. spidol dan origami

19. Membuat relief berbentuk botol , alat dan bahannya adalah . . . . . . . . . .a. bubur Koran dan lem kanji b. bubur ayam dan santan c. bubur kacang dan santan

20. Membuat gambar ekspresi dari sebuah objek, bahan yang di perlukan adalah . . . . . . . . . .a. kertas dank rayon b. bubur Koran dan lem c. pelepah dan cutter

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

21. Pencipta alam semesta adalah . . . . . . . . . . . . .

22. Membersihkan lingkungan alam sekolah adalah tanggung jawab . . . . . . . . . . . . . .

23. 7 kg + 2 kg = . . . . . . . . . .ons.

24. Sesudah melakukan kegiatan renang sebaiknya melakukan . . . . . . . . . . . . . . .

25. Lagu berjudul “ Cublak –Cublak Suweng ” berasal dari daerah . . . . . . . . . . . . . . .

1. Kita harus membuang sampah pada . . . . . . . . . . . .

a. tempat sampah b. tempat makan c. tempat masak

2. Sekolah supaya bersih dan rapih harus di . . . . . . .

Keranjang sampah A.T.Mahmud

Jika ku makan pisang

Tidak dengan kulitnya

Kulit kulempar keranjang

Keranjang apa namanya?

Keranjang samapah namanya

JIka makan rambutan

Tidak dengan kulitnya

Kulit kulempar keranjang

Keranjang apa namanya?

Keranjang sampah namanya

Untuk menjawab no 3-7 berdasarkan lagu

3. Jika ku makan pisang dan . . . .

a. rambutan b. papaya c. jeruk

4. Lagu keranjang sampah ciptaan . . . . . . .

a. Kusbini b. A.T.Mahmud c. L.Manik

5. Kulit kulempar keranjang? Keranjang apa namanya . . . . . .

a. keranjang sampah b. keranjaqng barang c. keranjang bola

6.Judul lagu diatas . . . . . . . .

a. keranjang barang b. keranjang bola c. keranjang samapah

7. Kepada petugas kebersihan kita mengucapkan . . . . .

a. terimakasih b. marah-marah c. tak peduli

8. Petugas kebersihan berjasa dalam menjaga . . . . . . .

a. kebersihan rumah b. kebersihan sekolah c. kebersihan badan

9. Gamabar mana yang lebih luas . . . . . . .

a.

10 Gambar mana yang lebih kecil

11. Gambar mana yang luasnya 4 kotak

12Ada berapa kotak gambar diatas . . . . . .

a. 4 b. 3 c. 5

13. Gambar mana yang luasnya ada 6 kotak . . . . .

14. Urutkan gambar di bawah ini dari yang terluas

a.

1. Udin dan Siti bermain bersama. Sehabis bermain mereka menyimpan mainannya pada . . . . . . . .

a. tempatnya b. sembarang tempat c. di mana saja

2. Udin ingin meminjam bola pada Beni, oleh karena itu Udin harus . . . . . . . . . .

a. mengambil sendiri b. meminta izin c. membawa bolanya

3. Benda berikut yang biasa terdapat dikamar adalah . . . . . . . . . .

a. kompor b. sofa c. tempat tidur

4. Benda di sekitar kita memiliki warna yang . . . . . . . .

a. sama b. berbeda-beda c. biasa saja

5. Lani dan Dayu dapat meluncur karena permukaan papan seluncur sangat . . . . . . . . .

a. kasar b. berbatu c. licin

6. Ayah menjelaskan bahwa setiap benda mempunyai bentuk yang . . . . . . . .

a. sama b. segi tiga c. berbeda

7. Dayu ingin membeli bola seharga Rp 2250. Dayu ingin juga memebeli robot-robotan Rp1750.

Uang yang harus dikeluarkan Dayu adalah . . . . . . . .

a. Rp 4000 b. Rp 3000 c. Rp 4250

8. Siti memiliki uang Rp 3250. Siti ingin membeli boneka yang harganya Rp 1700. Berapa sisa uang

Siti . . . . . . . .

a. Rp 1550 b. Rp 1650 c. Rp 1750

9. Lantai kamar Edo berbentuk . . . . . . . . .

a. lingkaran b. segiempat c. segitiga

10. Topi pak tani berbentuk . . . . . . . . . .

a. lingkaran b. segiempat c. segitiga

11. Roda sepeda dan mobil berbentuk . . . . . . . . .

a. lingkaran b. segiempat c. segitiga

12. Pelukismu agung siapa gerangan, pelangi-pelangi ciptaan . . . . . . .

a. guru b. at Mahmud c. Tuhan

13. Bahan untuk membuat mobil-mobilan dari barang bekas yaitu . . . . . .

a. kardus dan tutup botol b. kardus dan bola c. tutup botol dan bola

14. Karet gelang dapat dijalin menjadi sebuah tali. Digunakan untuk bermain . . . . . . .

a. lompat tali b. lompat bambu c. lompat indah

15. Permainan yang tidak terdapat gerak lompat adalah . . . . .

a. lompat tali b. balap karung c. mencari pasangan

16. Meniru kodok lompat badan . . . . . .

a. bertumpu di tanah b. diangkat keatas c. di samping badan

17. Lompat dan mendarat di bak pasir dengan . . . . .

a. badan b. satu kaki c. dua kaki

18. Melompat pada waktu tali . . . . . . . menyentuh tanah

a. belum b. baru c. sudah

19. Bola yang ukurannya paling kecil adalah . . . . . . . .

a. bola voli b. bola golf c. bola basket

20. Ukuran bola voli lebih kecil dari . . . . . .

a. bolatenis b. bola golf c. bola basket

21. Untuk menjaga keamanan dalam menggunakan benda untuk bermain, gunakan benda itu

Sesuai dengan . . . .

22. Bahan untuk membuat pakaian adalah . . . . . . .

23. Televisi di rumah Dayu berbentuk . . . . . .

24. Manfaat barang bekas untuk membuat . . . . . .

25. Ukuran bola golf lebih kecil dari bola . . . . . . . .

1. Perilaku yang tepat saat terjadi bencana adalah . . . . . . . . .

a. biarin aja b. menolong c. mengejek

2. Bantuan yang diberikan kepada korban bencana angin topan adalah . . . . . .

a. makanan b. hewan ternak c. meja

3. Ada temanmu yang terkena bencana alam. Sebaiknya kamu . . . . . .

a. mengejek b. membantu c. lari

4. Bencana alam yang sering terjadi saat musim hujan adalah . . . . . .

a. banjir b. gempa bumi c. kekeringan

5. Salah satu penyebab banjir adalah . . . . .

a. pohon b. sampah c.rumah

6. Musibah kemarau panjang terjadi jika . . . . . . . . tidak turun dalam waktu yang lama

a. hujan b. panas c. banjir

7. Jika terjadi kemarau panjang maka tanah menjadi . . . . . . . . .

a. subur b. basah c. kering

8. Angin yang sangat kencang dapat menyebabkan rumah pada hancur dinamakan angin . . . . . . .

a. putting beliung b. sepoi-sepoi c. pelan

9. Ulah manusia yang dapat menyebabkan bencana alam adalah . . . . . . . .

a. mandi dengan air yang berlebihan

b. menebang pohon sembarangan

c. memakai pasir untuk bangunan

Gunakan grafik gambar di bawah ini untuk menjawab soal 10 - 13!

Kambing

Kelinci

Ayam

10. Banyak seekor ayam adalah . . . . . . .

a. 3 b. 4 c. 5

11. Banyak seekor kelinci adalah . . . . . . .

a. 3 b. 4 c. 5

12. Banyak seekor kambing adalah . . . . . .

a. 3 b. 4 c. 5

13. Banyak hewan yang paling banyak adalah . . . . . . .

a. ayam b. kambing c. kelinci

14. Alat musik ritmis berfungsi sebagai pembawa . . . . . . . . . .

a. irama lagu b. nada lagu c. melodi lagu

15. Di bawah ini yang bukan termasuk alat musik ritmis adalah . . . . .

a. drum, gong b. piano, gitar c. gendang, tamborin

16. gendang merupakan jenis alat musik yang dimainkan dengan cara . . . . . . . .

a. ditiup b. dipetik c. dipukul

17. Cara membuat adonan bahan lunak yaitu batang sabun diparut dicampur tepung dan di beri . . . a. secangkir air b. sedikit air c. satu gayung air

18. Ketika ada angin putting beliung untuk menyelamatkan diri kita harus . . . . . .

a. bermain b. berlari sekuatnya c. tiarap di tanah datar

19. Cara menyelamatkan diri saat terjadi gempa yaitu . . . . . .

a. Berlindung di bawah meja

b. menutup kepala dengan handuk

c. memakai paying

20. Cara menyelamatkan diri saat terjadi angin putting beliung kita tidak boleh . . . . . . . . .

a. lupa b.panik c. berteriak

21. Salah satu cara mencegah banjir adalah menanam . . . . . . .

22. Bantuan yang diberikan kepada korban bencana alam adalah . . . . . . .

23. Banjir besar melanda desa Suka Tani. Penduduk banyak kehilangan hewan ternak. 3 kelinci, 4 ayam, 2 kambing. Penduduk merasa sangat sedih. Grafik yang sesuai dengan cerita di atas adalah . . . . . . . . . .

a. ayam

Kambing

Kelinci

b. Kelinci

Kambing

Ayam

c. Kambing

Kelinci

Ayam

24. Yang dimaksud alat musik ritmis adalah alat musik yang tidak memiliki . . . . . . .

25. Saat terjadi angin kencang jangan panic, tidak lupa selalu berdoa kepada . . . . . . .

1. Pancasila merupakan dasar Negara di . . . . . . . . . .

a. Amerika b. Indonesia c. Malaysia

2. Dalam Pancasila ada nilai-nilai yang mesti diamalkan oleh . . . . . . . .

a. orang tua b. orang asing c. seluruh warga Negara

3. Jujur dalam berkata berarti tidak . . . . . . . .

a. bohong b. diam c. bicara

4. Kegiatan yang dapat melatih kedisiplinan kita adalah . . . . . . . ..

a. berkelahi b. upacara bendera c. makan sambil tinduran

5. Telur-telur dierami induk ayam selama . . . . . . . . . .

a. 22 b. 23 c. 21

6. Kelinci adalah hewan yang berkembang biak dengan cara . . . . .

a. bertelur b. beranak c. membelah diri

7. Kupu-kupu adalah hewan kelompok . . . . . .

a. melata b. menyusui c. serangga

8. Pada mulut kupu-kupu terdapat belalai untuk menghisap . . . . . . . . . . . .

a. nektar bunga b. daun c. batang

9. Berat satu ekor ayam 3kg. Berat satu ekor kelinci putih 6 kg. Berat kambing 9 kg. jadi urutan hasil pengukuran hewan dari yang tebesar adalah . . . . . . . . . . .

a.kelinci, kambing, ayam b. ayam, kelinci, kambing c. kambing, kelinci, ayam

10. kelinci beratnya 10 kg, ayam beratnya 7 kg, kambing beratnya 25 kg urutkan dari yang terbesar ..

a. ayam, kambing, kelinci b. kambing, kelinci, ayam c. kambing, ayam , kelinci,

11. Satu ekor kelinci lebih . . . . . . . . . . dari pada dua ekor kucing

a. berat b. ringan c sama

12. jika satu ayam memiliki berat 4kg.maka jika terdapat 3 ayam beratnya menjadi . . . . . . .

a. 6 kg b. 9 kg c. 12 kg

13. Hal yang perlu dihindari ketika akan melakukan aktivitas fisik adalah . . . . . .

a. bermalas-malasan b. pemanasan c. makan yang bergizi

14. Untuk melatih tubuh sesorang agar sehat secara jasmani dan rohani kita melakukan . . . . . .

a. olahraga b. olah vocal c. menari

15. Sebaiknya kita melakukan . . . . . . . . . . . sebelum melakukan olahraga

a. makan b. pendinginan c. pemanasan

16. Garis awal pada suatu perlombaan disebut garis . . . . . . . .

a. finish b. start c. garis

17. Gerakan tangan kanan dan kiri naik turun adalah gerakan hewan . . . . . . . .

a. kucing b. kupu-kupu c. kelinci

18. Meniru kelinci melompat badan . . . . . .

a. bertumpu di tanah b. diangkat keatas c. di samping badan

19.Lagu kupu-kupu yang lucu ciptaan . . . .

a. ibu sud b. pak kasur c. bu kasur

20. Hitungan dari pola birama 2 adalah . . . . .

a. 1 b. 2 c.3

21. Pejalan kaki yang taat peraturan akan berjalan disebelah . . . . . . . . .

22. Hewan yang suaranya berkokok adalah . . . . . . .

23. Berat kucing 10 kg, berat kambing 30 kg, berat kelinci 7 kg. Urutan dari yang ringan sampai yang terberat adalah . . . . . .

24. Proses olahraga yang benar harus ada . . . . . . . . . . . . . . . dan . . . . . . . .

25. Berayun-ayun pada tangkai yang lemah tidakah sayapmu merasa . . . . . . .

1. Keputusan musyawarah harus diambil dari suara . . . . . . . . .

a. terbanyak b. berapa orang c. paling sedikit

2. Jika kita kalah dalam bermusyawarah sebaiknya . . . . . . . . . . .

a. menyalami b. mengejek c. mendiamkan

3. Keputusan wasit pertandingan sebaiknya kita . . . . . . . . . .

a. taati b. diamkan c. abaikan

4. Peserta musyawarah mempunyai hak . . . . . . . . . .

a. mengajukan usul b. marah-marah c. membubarkan musyawarah

5. Berikut ini yang bukan merupakan cara merawat hewan peliharaan adalah . . . .

a. member makan hewan b. membersihkan kandang hewan c. membiarkan hewan kelaparan

6. Keadaan kandang bersih

7.

8.

9. . . . . . . . . . . .

a. lebih berat b. lebih ringan c. sama

10. . . . . . . . . .

a. lebih berat b. lebih ringan c. sama

11. kucing 2 kg, bebek 4 kg, angsa 5 kg urutkan dari yang terberat . . . . .

a. kucing, bebek, angsa b. bebek, kucing, angsa c. angsa, bebek, kucing

12. Kambing 40 kg, sapi 50 kg, kelinci 20 kg urutkan dari yang teringan . . . . . . .

a. kambing, sapi, kelinci b. sapi, kambing, kelinci c. sapi, kelinci, kambing

13. Gerak yang dilakukan dengan gemulai adalah . . . . . .

a. tari b. music c nyanyi

14. Gerakan yang meniru gerak binatang disebut gerak . . .

a. lembut b. sehari-hari c. kasar

15. Salah satu contoh kegiatan manusia adalah . . . . .

a. angin sepoi-sepoi b. menyapu c. kupu-kupu

16. gerakan tari harus dilakukan dengan . . . . . . .

a. lemah gemulai b. biasa saja c. kasar

17. Hal-hal yang dianjurkan setelah melakukan aktivitas fisik adalah . . . . .

a. pemanasan b. pendinginan c. minum-minuman bersoda

18. Hal-hal yang tidak boleh dilakukan setelah aktivitas fisik yaitu . . . .

a. minum air putih b. pendinginan c. minum air es

19. Setelah melakukan aktivitas fisik sebaiknya kita minum air . . . . .

a. panas b sirop c. putih

20. Gerakan pemanasan terdiri atas . . . . . . . gerakan

a. 3 b. 4 c. 5

21. Pemanasan dilakukan . . . . . . . . . . . . . . melakukan aktivitas fisik

22. Kandang hewan dibersihkan supaya . . . . . . . .

23. 4 ekor ayam betina, 2 ekor ayam jantan, 2 ekor kelinci yang paling berat adalah . . . . .

24.

25. Jalan ditempat termasuk gerakan . . . . . . . .

1. Beribadah menurut agama masing-masing mencerminkan pancasila sila ke . . . . .

a.1 b. 2 c. 3

2. Simbol sila pertama pancasila adalah . . . . .

a. padi dan kapas b. beringin c. bintang

3. Tidak semena-mena terhadap teman merupakan sikap sila yang sesuai dengan Pancasila sila ke ….

a. 1 b. 2 c. 3

4. Setiap akan belajar Dayu selalu berdoa. PerilakuDayu sesuai dengan sila ke . . . . .

a. 1 b 2 c. 3

Perhatikan teks berikut ini untuk menjawab soal no 5 - 8

Bunga Melati

Di kebun rumah Siti tumbuh bunga melati. Bunga melati harum baunya. Melati memiliki bunga yang cantik. Bunganya kecil berwarna putih. Sama seperti bunganya, daun melati juga kecil. Siti suka bunga melati.

5. Dimanakah bunga melati tumbuh?

a. kebun sekolah b. kebun rumah c. kebun binatang

6. Warna bunga melati, yaitu . . . .

a. putih b. ungu c. merah

7. Ukuran bunga dan daun melati yaitu . . . . .

a. besar b. sangat besar c. kecil

8. Siapa yang suka bunga melati?

a. Siti b. Sita c. Seti

9. Alat untuk mengukur panjang adalah . . . . . .

a. depa b. jengkal c. meteran

10. Cabai lebih . . . . . . . daripada kacang panjang

a. pendek b. panjang c. sama

11. Kemoceng 40 cm lebih . . . . . . daripada sapu 100 cm

a. pendek b. panjang c. sama

12. Coba bandingkan daun belimbing dengan daun daun mangga mana yang lebih panjang?

a. belimbing b. mangga c. sama

13. Ketupat adalah kerajinan yang dibuat dari daun . . . . . . .

a. pisang b. kelapa c. papaya

14. Daun pisang dapat membungkus . . . . . .

a.baju b makanan c. es

15. Lani membuat tempat pensil dari bahan alam yaitu . . . . . .

a. bambu b. daun pisang c. batang mangga

16. Untuk berkreasi menggunakan kulit jagung bahannya terdiri dari . . . . . . .

a. kulit jagung, lem, kawat b. kertas, lem c. kulit jagung dan kertas

17. Aktivitas melatih keseimbangan banyak . . . . . .

a. gerak b. ditempat c. diam

18. Melangkah ke kanan ke kiri tangan di pinggang adalah gerakan . . . . . .

a. pemanasan 1 b. pemanasan 2 c. pemanasan 3

19. Gerakan pemanasan terdiri atas 5 . . . . . . ..

a. gerak b. tarian c. senam

20. Tengok ke kanan ke kiri adalah gerakan . . . . . . . . .

a. pemanasan 1 b. pemanasan 2 c. pemanasan 3

21. Musyawarah dilakukan agar masalah yang ada dapat . . . . . . .

22. Ciri-ciri bunga mawar yaitu . . . . . .

23. Kacang panjang . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . buncis

24. Contoh bahan alam yang dapat digunakan untuk bahan kerajinan yaitu . . . . . .

25. Setelah berolahraga supaya tidak kram kita harus . . . . . . . . .

1. Sikap yang sesuai dengan sila kedua Pancasila adalah . . . . .

a. Lani membantu teman yang susah b. bertengkar c. Mila menginjak tanaman

2. Musyawarah mencerminkan sila ke . . . . . . .

a. lima b. empat c. tiga

3. Kita harus bersatu tidak boleh pecah belah sikap ini sesuai dengan sila . . . . . .

a. dua b. tiga c. empat

3. Menghargai suara terbanyak merupakan contoh sikap yang sesuia dengan sila ke . . . . . . .

a. empat b. tiga c. lima

4. Sila ke 1 dari pancasila dilambangkan dengan . . . . .

a. padi dan kapas b. bintang c. kepala banteng

Lihat kebunku

Penuh dengan bunga

Ada yang putih dan ada yang merah

Setiap hari kusiram semua

Mawar melati semuanya indah

5. Judul puisi di atas adalah . . . .

a. Lihat kebunku b. lihat bungaku c. lihat tamanku

6. Warna bunga yang ada di kebun, kecuali . . . . .

a. merah b. putih c. kuning

7. Cara merawat tanaman yaitu dengan . . . . .

a. menyiram b. menginjak c. diamkan

8. Bunga-bunga yang terdapat di kebun semuanya . . . . .

a. wangi b. indah c. cantik

Perhatikan piktograf berikut untuk menjawab soal nomor 9 - 10

Minggu 1 Jumlah1

2

3

4

9. Jumlah cabe yang paling banyak pada minggu ke . . . .

a. 2 b. 3 c. 1

10. Jumlah cabe minggu ke 2 yaitu . . . .

a. 3 b. 4 c. 5

11. Panjang gelas adalah 10 cm dan panjang sendok adalah 15. Mana yang lebih panjang?

a. sendok b. gelas c. garpu

12. Panjang Wortel 15 cm dan panjang terong 20 cm mana yang lebih pendek?

a. terong b. wortel c . buncis

13. Batang tebu dapat diolah menjadi . . . . . . .

a. gula b. sampho c. sabun

14. Wortel dapat diolah menjadi sayur. Wortel banyak mengandung vitavin . . . . . . .

a. B b. C c D

15. Cara membuat es mentimun yaitu . . . . . . . .

a. timunnya ditumbuk b timunnya diparut c. timunnya direbus

16. lagu menanam jagung ciptaan . . . . . . .

a. ibu Sud b. ibu Kasur c. ibu dwi

17. Mencegah lebih baik dari pada . . . . . . . . .

a. mengobati b menjaga c. menyembuhkan

18. Tangan dicuci dengan . . . . . . . . . . . .

a. sabun b. shampoo c. pasta gigi

19. Makanan sehat mempunyai . . . . . . . . . . . .

a. gizi seimbang b. rasa yang enak c. bentuk yang menarik

20. Agar mulut bersih setelah makan harus . . . . . . . .

a. kumur-kumur b. cuci tangan c. gosok gigi

21. Lambang sila keempat Pancasila yaitu . . . . . . . .

22. Siti sedang . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . tanaman dengan air

23. Panjang sendok sayur 15 cm lebih . . . . . . . . . . . . . . . . sendok makan 10 cm

24. Ayo kawan kita bersama, menanam jagung . . . . . . . . . . . . . . . . . .. kita

25. Akibat tidak menjaga kebersihan kita mudah kena . . . . . . . ..

ULANGAN HARIAN SEMESTER II SEKOLAH DASAR

TAHUN PELAJARAN 2014/2015

TEMA : 8. KESELAMATAN DI RUMAH DAN PERJALANAN

SUB TEMA : 1. ATURAN KESELAMATAN DI RUMAH

KELAS : II

NO ABSEN NAMA SISWA PARAF GURU PARAF ORANG TUA

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar!

1. Mematuhi semua peraturan yang ada adalah pengertian . . . . . . . . . . . . .

a. kejujuran b. kedisiplinan c. kesopanan

2. Lambang sila kedua pancasila adalah . . . . . . . . . .

a. rantai b.padi dan kapas c. pohon beringin

3. Andi adalah anak yang patuh pada . . . . . . . .

a. teman b. saudara c. peraturan

4. Untuk menjaga keselamatan di rumah makan harus mematuhi . . . . . . yang ada di rumah

a. aturan b. petunjuk c. nasihat

5. Salah satu cerminan hidup demokratis adalah . . . . . . . .

a. saling berbagi b. bermusyawarah c. menghormati

Untuk nomor 6 -8 perhatikan teks bacaan ini!

Doni selesai makan. Setelah makan Doni meletakkan piring di ember. Tetapi tiba-tiba piringnya terlepas dari tangan Doni. Doni kurang erat memegang piring sehingga jatuh dan pecah. Ibu yang mendengar suara piring pecah kemudian menghampiri Doni. Doni pun meminta maaf sama ibu

6. Selesai makan Doni meletakkan piring dimana?

a. ember b. baskom c. bak

7. Siapa yang meminta maaf pada ibu?

a. Dayu b Dedi c. Doni

8. Ibu menghampiri Doni karena apa?

a. piring pecah b. gelas pecah c. manggkok pecah

9. Andi memandikan kucing mulai pukul 0.6.00 pagi dan selesai pukul 0.7.00. Berapa lama Andi memandikan kucing . . . . . . .

a. 2 jam b. 3 jam c. 1 jam

10. 1 menit = . . . . . . . . detik

a. 30 b. 40 c. 60

11. 3 menit = . . . . . . . . . . detik

a. 150 b. 180 c. 190

12. 2 jam = . . . . . . . . . . . . . menit

a. 60 b. 120 c. 180

13. Tifa dan tamborin adalah contoh alat musik . . . . . . . . . .

a. ritmis b. harmoni c. melodi

14. Alat music ritmis adalah alat music yang cara memainkannya dengan cara . . . . . . .

a. dipukul b. digesek c. dipetik

15. Alatmusik ritmis digunakan untuk membentuk . . . . . . . ..

a. irama lagu b. nyanyian c. music

16. saat memainkan alat musik ritmis harus mengutamakan ketepatan . . . . . .

a. puisi b. irama c. lagu

17. Pendinginan sangat penting untuk melonggarkan . . . . . . .

a. tangan b. kaki c. otot-otot

18. Pemanasan sangat penting untuk tubuh menjadi . . . . . . . .

a. lentur b. kasar c. sakit

19. Setelah olah raga air putih berfungsi untuk menggantikan cairan . . . . . . . . . . . . . .

a. tangan b. tubuh c. kepala

20. Salah satu olah raga yang mudah yaitu . . . . . . . .

a. jalan-jalan b. joging c. tidur

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!

21. Peraturan dibuat untuk menjaga . . . . . . . . . . .

22. Jika kita hidup rukun maka akan tercipta . . . . . . . . . .

23. 180 menit = . . . . . . . . .jam

24. Alat musik ritmis tidak mempunyai . . . . . . . . . . . .

25. Permainan grobak sodor terdiri dari . . . . . . . . . . . . . anak

ULANGAN HARIAN SEMESTER II SEKOLAH DASARTAHUN PELAJARAN 2014/2015

TEMA : 8. KESELAMATAN DI RUMAH DAN PERJALANAN

SUB TEMA : 2. MENJAGA KESELAMATAN DI RUMAH

KELAS : II

NO ABSEN NAMA SISWA PARAF GURU PARAF ORANG TUA

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar!

1. Pekerjaan yang dilakukan secara gotong royong akan . . . . . . .

a. ringan b. cepat selesai c. berat

2. Bergotong royong dilakukan oleh keluarga Nino pada hari . . . . . . .

a. senin b. minggu c. rabu

3. Setiap keluarga pasti memiliki aturan yang harus . . . . . . . .. . . .. . .

a. tidak dikerjakan b. biasa saja c. ditaati

4. Nino selalu taat kepada perintah . . . . . . . . . . . .

a. bibinya b. orang tuanya c. tetangga

Bacalah bacaan di bawah ini untuk mnjawab soal no 5 - 8

Ibu Menyuruh Danu membeli kopi. Danu berangkat ke warung naik sepeda> Setelah membeli kopi ia langsung pulang. Ia tidak menghitung uang kembalian. Setiba di rumah ibu terkejut. Uang kembalian itu berlebih. Danu mengembalikan uang itu ke warung.

5. Berdasarkan cerita di atas, Danu ke warung untuk membeli . . . . . . . . .

a. teh b. kopi c. gula

6. Danu berangkat ke warung naik . . . . . . . . .

a. sepeda b. angkot c. motor

7. Ibu terkejut karena . . . . . . . . . . .

a. Danu salah beli teh

b. uangnya hilang

c. uang kembalinya berlebih

8. Siapa yang menyuruh Danu membeli kopi?

a. ayah b. ibu c. ayah dan ibu

9. Dalam 2 minggu ada . . . . . . .. . . hari

a. 7 b. 14 c. 21

10. Jika sekarang adalah hari Minggu, maka tiga hari sebelumnya adalah hari . . . . . . . . . . . .

a. Sabtu b. Jumat c. kamis

11. Dalam 2 tahun ada . . . . . . . . . . . . . bulan

a. 12 b. 24 c. 18

12. Pak tani bekerja bekerja mulai pukul 8 dan pulang pukul 2 siang. Pak tani bekerja selama . . . . . . . . . . jam

a. 7 b. 6 c. 8

13. Karya kerajinan dari bahan alam yang menggunakan daun pisang, daun yang digunakan harus daun pisang yang . . . . . . . . .

a. basah b. kering c. layu

14. Alat yang yang dibutuhkan untuk membuat kerajinan daun pisang adalah . . . . . . . .

a. Gunting dan kardus

b. buku gambar dan plastik

c. gunting dan buku gambar

15. Makanan dan minuman sehat yaitu . . . . . . . . . . .

a. bersih dan bergizi b. bersih c. bergizi

16. Bahan karya kerajina dari daun kelapa yaitu . . . . . . . . . . . . .

a. lem b. daun kelapa kering dan lem c. daun kelapa kering

17. Sebelum melakukan aktifitas fisik harus melakukan pemansan supaya . . . . . . . . . .

a. otot- otot lemas b. tidak cidera c. tidak cepat lelah

18. Olah raga push up dapat melatih kekuatan otot . . . . . . . . .

a. tangan b. kaki c. perut

19. Olah raga secara teratur dapat membuat badan menjadi . . . . . . . . .

a. sehat b. lemas c. perut

20. Hal yang boleh dilakukan setelah melakukan aktivitas fisik adalah . . . . . . . . . .

a. mandi b. minum air putih c. makan

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!

21. Hidup rukun merupakan pengamalan Pancasila ke . . . . . . . . . .

22. . . . . . . . yang mengantarkan makanan ini? Kata tepat untuk mengisi titik-titik adalah . . . . . . . . .

23. Dalam 3 Minggu ada . . . . . . . . . . . . hari

24. Karya seni dari daun kelapa atau pisang yang kering melakukannya dengan teknik . . . . . . . . . .

25. Berolah raga harus memakai pakaian . . . . . . . . . . . .

ULANGAN HARIAN SEMESTER II SEKOLAH DASAR

TAHUN PELAJARAN 2014/2015

TEMA : 8. KESELAMATAN DI RUMAH DAN PERJALANAN

SUB TEMA : 3. ATURAN KESELAMATAN DI PERJALANAN

KELAS : II

NO ABSEN NAMA SISWA PARAF GURU PARAF ORANG TUA

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar!

1. Tempat khusus pejalan kaki di jalan raya adalah . . . . . . . . .

a. zebra cross b. trotoar c. jembatan

2. Saat berjalan hendaknya berjalan disebelah . . . . . . .

a. kanan b. kiri c. tengah

3. Didalam krlas kita tidak boleh . . . . . . . . . . . .

a. belajar b. berisik c. diam

4. Supaya tidak ada perbedaan, kita kesekolah memakai . . . . . . . . . . . . .

a. seragam b. baju bebas c. jas hujan

5. Jika bersalah kepada teman kita harus . . . . . . . . . . .

a. menghindarinya b. meminta maaf c. memberikan uang

6. Kerukunan dapat memperkokoh persatuan dan . . . . . . . . . .

a. bhineka tunggal ika b. gotong royong c. kesatuan

7. Meminta maaf dan memaafkan adalah perbuatan yang . . . . . . . . . . . .

a. baik b. tercela c. tidak baik

8. Faris . . . . . . . . . . . . . kami datang terlambat

a. ambil b. maaf c. tidak maaf

9. Jengkal, hasta, dan depa adalah satuan . . . . . . . . . . . untuk jarak

a. baku b. tidak baku c. umum

10. 50 jengkal + 45 jengkal + 25 jengkal = . . . . . . .. . .. jengkal

a. 110 b. 120 c. 130

11. 60 hasta + 45 hasta = . . . . . . . . . .. hasta

a. 102 b. 104 c. 105

12. Panjang pintu ada 25 depa, panjang papan tulis ada 35 depa, sapu 15 depa, lemari 30 depa. Urutkan dariyang terkecil!

a. sapu, pintu, lemari, papan tulis

b. sapu, pintu, papan tulis, lemari

c. sapu, lemari, pintu, papan tulis

13. pada permainan lari estafet alat yang digunakan adalah . . . . . . . . . .

a. tongkat b. kayu c. peluit

14. Menggiring dan menendang bola menggunakan . . . . . . . . . . .

a. tangan b. kaki c. kaki dan tangan

15. Untuk menendang bola kita menggunakan kaki . . . . . . . . . . . .

a. kiri b. kanan kiri c. kanan

16. dalam berolah raga untuk member aba-aba kita gunakan . . . . . . . .

a. peluit b. seruling c. lonceng

17. Gendang dan tamborin adalah contoh alat music . . . . . .. .

a. ritmis b. dangdut c. pop

18. Alat musik ritmis adalah alat music yang cara memainkan dengan . . . . . . .

a. di tiup b. di pukul c. di petik

19. Pada hari Minggu ku turut ayah . . . . . . . .. .

a. kepasar b. kekota c. ke mall

20. Alat untuk membuat kerajinan dari biji jagung adalah . . . . . . . . . .

a. gunting dan pisau b. alat tulis dan cuter c. guinting dan alat tuylis

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!

21. Tanda merah pada lampu lalu lintas berarti . . . . . . . . . .

22. Apabila kita bersalah kita harus saling . . . . . . . . . . . .

23. 22 depa, 18 depa, 25 depa, 17 depa urutkan dari yang terbesar!

24. Lari estafet membawa tongkat dari garis star hingga garis . . . . . . . . ..

25. Alat musik ritmis dimainkannya tidak menggunakan . . . . . . . . . . .

ULANGAN HARIAN SEMESTER II SEKOLAH DASARTAHUN PELAJARAN 2014/2015

TEMA : 8. KESELAMATAN DI RUMAH DAN PERJALANAN

SUB TEMA : 4. MENJAGA KESELAMATAN DI PERJALANAN

KELAS : II

NO ABSEN NAMA SISWA PARAF GURU PARAF ORANG TUA

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b atau c di depan jawaban yang paling benar!

1. Saat berjalan di jalan raya ada peraturan yang harus di . . . . . . . . . . .

a. dilanggar b. di taati c. dibiarkan

2. Bagi yang menyebrang harus menyebrang lewat . . . . . . .

a. trotoar b. zebra cross c. kiri

3. Bagi pejalan kaki yang aman harus berjalan di . . . . . . . . .

a. trotoar b. zebra cross c. kanan

4. Berjalan di jalan raya harus hati-hati supaya . . . . . . . .

a. celaka b. selamat c. ditilang

Bacalah bacaan di bawah ini untuk mnjawab soal no 5 - 8

Pada saat liburan anak-anak kelas 2 berekreasi. Berekreasi ke taman kyai Langgeng. Letaknya di Magelang, Jawa Tengah. Seluruh anak sangat bergembira. Di sana juga terdapat kolam renang. Beberapa anak berenang di sana. Berenang sangat menyenangkan.

5. Waktu liburan anak kelas 2 berekreasi ke . . . . . . . .

a. taman mini b. taman ancol c. taman Kyai Langgeng

6. Mereka berjalan-jalan ke daerah . . . . . . .

a. Malang b. Magelang c.malll

7. Di tempat rekreasi ada . . . . . . . . . .

a. kolam ikan b. danau c. kolam renang

8. Anak kelas berapa yang berekreasi?

a. 1 b. 2 c. 3

9. 175 cm + 64 cm = . . . . .

a. 293 b. 239 c. 139

10. Satuan baku untuk jarak adalah . . . . . . . .

a. meter dan kilometer b. meter dan ons c. kilometer dan kg

11. Di bawah ini yang bukan merupakan satuan baku untuk jarak adalah . . . . . .

a. meter b. kilometer c. depa

12. 1 km = . . . . . . . . . m

a. 1000 b. 2000 c. 100

13. Indonesia adalah negeri yang kaya akan budaya. Karena Indonesia terdiri atas berbagai . . .

a. suku b. kebudayaan c. bahasa

14. Kita dapat melihat berbagai pertunjukan kebudayaan di . . . . . . . .

a. TMII b. museum c. perpustakaan

15. Tari saman berasal dari provinsi . . . . . . . . . .

a. Bali b. Jawa Tengah c. Aceh

16. Tari kipas pakerana berasal dari . . . . . . . .

a. Gowa Sulawesi b. Aceh c. Jawa

17. Latihan gerak lengan menggunakan . . . . . . . . .

a. ban pelampung b. pelampung lengan c. papan pelampung

18. Latihan keseimbangan di air dilakukan secara . . . . . . . . . . . . .

a. seorang diri b. bersama-sama c. berpasangan

19. Untuk menjaga keseimbangan tubuh dilatih secara . . . . . . . . . . . .

a. berpasangan b. sendiri c. bertiga

20. Untuk melatih keseimbangan kedua tangan saling . . . . . . . . . .

a. berpegangan b. berjauhan c. berpegangan dan berjauhan

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!

21. Menyebrang yang benar adalah lewat . . . . . . . . . . . .

22. Tuliskan sebuah cerita narasi tentang kegiatan ketika berenang!

23. 5 km = . . . . . . . . . m

24. tari kecak berasala dari daerah . . . . . . . . . . . .

25. Jika tiba-tiba kehilangan keseimbangan kita tidak boleh . . . . . . .