14
Nama :001 Nilai Ulangan : Paket A 0,00 (Kelas 9 - Pewarisan Sifat (Genetika)) 1. Tikus hitam (HH) disilangkan dengan tikus putih (hh) dan gen hitam bersifat dominan. Persentase kemungkinan fenotip keturunan pertama ( ) adalah …. A.75 hitam : 25 putih B.25 hitam : 75 putih C.25 hitam : 50 abu abu : 25 putih D.100 hitam (jawaban) Pada persilangan tikus hitam (HH) dengan tikus putih (hh) dihasilkan : P genotip : HH X hh P fenotip : hitam X putih Gamet : H X h : Hh = (Hitam) Jawabannya adalah 100 hitam. 2. Tanaman homozigot dominan BBKK (berbiji bulat dan kuning) disilangkan dengan tanaman homozigot resesif bbkk (berbiji keriput dan hijau). Perbandingan fenotip yang berbiji bulat dan kuning dengan berbiji bulat dan hijau adalah …. A.3 : 1 B.1 : 3 C.9 : 3 (jawaban) D.9 : 1 Persilangan dihibrid dengan dominasi penuh menghasilkan dengan perbandingan fenotip 9 : 3 : 3 : 1. Persilangan antara individu homozigot dominan BBKK (Berbulat dan kuning) dengan individu homozigot resesif bbkk (berbiji keriput dan hijau) akan menghasilkan keturunan ( ) sebagai berikut: 9 (bulat kuning) : 3 (bulat hijau) : 3 (keriput kuning) : 1 (keriput hijau) Jawabannya adalah 9 : 3. 3. Hasil perkawinan tanaman kacang bentuk bulat dengan kacang bentuk lonjong menghasilkan keturunan tanaman kacang 100 % bulat. Sifat yang resesif adalah …. A.Agak bulat B.Agak lonjong C.Bulat D.Lonjong (jawaban) Page 1 of 14 12/12/2012 http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Soal Pewarisan Sifat

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Soal Pewarisan Sifat

Nama :001 NilaiUlangan:Paket A 0,00(Kelas 9 - Pewarisan Sifat (Genetika))

1. Tikus hitam (HH) disilangkan dengan tikus putih (hh) dan gen hitam bersifat dominan. Persentase kemungkinanfenotip keturunan pertama ( ) adalah ….

A.75 hitam : 25 putihB.25 hitam : 75 putihC.25 hitam : 50 abu – abu : 25 putihD.100 hitam (jawaban)

Pada persilangan tikus hitam (HH) dengan tikus putih (hh) dihasilkan :

P genotip : HH X hh

P fenotip : hitam X putih

Gamet : H X h

: Hh = (Hitam)

Jawabannya adalah 100 hitam.

2. Tanaman homozigot dominan BBKK (berbiji bulat dan kuning) disilangkan dengan tanaman homozigot resesif bbkk(berbiji keriput dan hijau). Perbandingan fenotip yang berbiji bulat dan kuning dengan berbiji bulat dan hijauadalah ….

A.3 : 1B.1 : 3C.9 : 3 (jawaban)D.9 : 1

Persilangan dihibrid dengan dominasi penuh menghasilkan dengan perbandingan fenotip 9 : 3 : 3 : 1.

Persilangan antara individu homozigot dominan BBKK (Berbulat dan kuning) dengan individu homozigot resesif bbkk(berbiji keriput dan hijau) akan menghasilkan keturunan ( ) sebagai berikut:9 (bulat kuning) : 3 (bulat hijau) : 3 (keriput kuning) : 1 (keriput hijau)

Jawabannya adalah 9 : 3.

3. Hasil perkawinan tanaman kacang bentuk bulat dengan kacang bentuk lonjong menghasilkan keturunan tanamankacang 100 % bulat. Sifat yang resesif adalah ….

A.Agak bulatB.Agak lonjongC.BulatD.Lonjong (jawaban)

Page1 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 2: Soal Pewarisan Sifat

Berikut adalah kemungkinan dari persilangan kacang bulat dengan kacang lonjong:Jika keturunannya merupakan kacang bulat maka sifat bulat merupakan gen bersifat dominan dan sifatlonjong merupakan gen bersifat resesif.Jika keturunannya merupakan kacang bentuk lonjong maka sifat lonjong merupakan gen bersifat dominan dansifat bulat merupakan gen bersifat resesif.

Jawabannya adalah lonjong.

4. Jika buah jambu berbentuk bulat disilangkan dengan buah jambu berbentuk lonjong, maka bentuk buahketurunannya adalah ….

A.LonjongB.Bulat telurC.Tergantung interaksi gennya (jawaban)D.Tergantung individu tertua

Suatu persilangan antara individu yang tidak diketahui sifat dominan atau intermediet maka hasil keturunannyaadalah tergantung pada interaksi gennya.

Suatu persilangan antara wanita buta warna dengan pria normal akan menghasilkan keturunan sebagai berikut:Wanita normalWanita buta warnaWanita pembawa buta warna (carieer)Pria normalPria buta warna

Jawabannya adalah tergantung interaksi gennya.

5. Makhluk hidup memiliki 66 buah kromosom. Jumlah kromosom haploidnya adalah ….A.66 pasangB.33 pasangC.66 buahD.33 buah (jawaban)

Kromosom haploid merupakan kromosom yang memiliki jumlah setengah atau separu dari kromosom induknya. Padatubuh makhluk hidup kromosom haploid terdapat pada sel kelamin. Sel kelamin mengandung separuh atau setengahjumlah kromosom sel tubuh.

Kromosom makhluk hidup (sel tubuh) berjumlah 66 buah, maka kromosom haploidnya adalah:

Kromosom Haploid

Jawabannya adalah buah.

Page2 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 3: Soal Pewarisan Sifat

6. Perhatikan pernyataan berikut!Setiap organisme dikendalikan oleh sepasang faktor keturunan yang sekarang disebut gen1.Setiap pasang faktor keturunan (gen) menunjukkan bentuk alternatif sesamanya2.Persilangan monohibrid selalu menghasilkan keturunan dengan perbandingan fenotip 3:13.Individu galur murni mengandung alel yang tidak sama4.

Pernyataan yang menjelaskan hipotesis Mendel ditunjukkan oleh nomor ….A.1 dan 2 (jawaban)B.2 dan 3C.3 dan 4D.2 dan 4

Hipotesis Mendel adalah :Setiap organisme dikendalikan oleh sepasang faktor keturunan yang sekarang disebut gen. Satu dari indukjantan dan satu dari induk betina.Setiap pasang faktor keturunan (gen) menunjukkan bentuk alternatif sesamanya.Bila pasangan faktor itu terdapat bersama – sama, faktor dominan akan menutupi faktor resesif.Pada saat pembentukan sel kelamin (gamet), pasangan faktor keturunan memisah.Individu galur murni memiliki alel yang sama.

Jawabannya adalah 1 dan 2.

7. Suatu individu memiliki ciri berwarna merah, besar, masam dan halus. Ciri ini adalah sifat yang tampak pada suatuindividu. Sifat – sifat yang tampak dari suatu individu disebut ….

A.GenB.GenotipC.Fenotip (jawaban)D.Dominan

Gen adalah materi genetik pengendali sifat makhluk hidup. Kromosom adalah kumpulan dari materi genetikpengendali sifat makhluk hidup.

Sifat genetik manusia dibagi menjadi:Fenotipadalah sifat yang tampak pada suatu individu dan merupakan perpaduan antara gen dan lingkungan.Genotipadalah sifat yang tidak tampak pada suatu individu dan merupakan susunan gen dalam individu yang berupakode genetik.

Jawabannya adalah fenotip.

8. Padi dengan sifat bulir besar rasa enak (BbEE) disilangkan dengan padi bulir besar rasa tidak enak (BBee) maka akandihasilkan dengan genotip ….

A.BBEE dan bbeeB.BBEe dan BbEe (jawaban)C.Bbee, BbEe, dan bbeeD.BbEE, bbEE, BbEe

Page3 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 4: Soal Pewarisan Sifat

Berikut adalah hasil persilangan padi:

: Besar enak X Besar tidak enak

: BbEE X BBee

Gamet : BE dan bE X Be

: BBEe ; BbEe

Jawabannya adalah BBEe dan BbEe.

9. Padi berbulir besar disilangkan dengan padi berbulir kecil dan padi bulir kecil bersifat dominan. Kemungkinanperbandingan fenotip keturunan keduanya adalah ….

A.3 besar : 1 kecilB.1 besar : 3 kecil (jawaban)C.2 besar : 2 kecilD.2 besar : 1 sedang : 1 kecil

Persilangan padi berbulir besar (resesif) dan kecil (dominan) menghasilkan keturunan pertama F1 padi berbulir kecilKk.

Dan keturunan kedua F2:F1 genotip : Kk X Kk

F2 fenotip : Kecil X Kecil

Gamet : K dan k X K dan k

F2 : KK (Kecil) ; Kk (Kecil) ; Kk (Kecil) ; kk (Besar)

Jawabannya adalah 1 besar dan 3 kecil.

10. Pada persilangan tikus hitam berekor panjang (HhPP) dengan tikus putih berekor panjang (hhPP) akan dihasilkangamet ….

A.HPB.hpC.HP dan hP (jawaban)D.HP dan hp

Page4 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 5: Soal Pewarisan Sifat

Persilangan tikus hitam berekor panjang dengan tikus putih berekor panjang adalah:

Genotip : Hitam panjang X Putih panjang

Fenotip : HhPP X hhPP

Gamet : HP; hP ; hP

Fenotip 1 : HhPP (Hitam panjang ) dan hhPP (Putih panjang )

Jawabannya adalah HP dan hP.

11. Perhatikan data berikut!Pada1.Pada2.Pada3.Pada4.Pada5.

Data yang sesuai dengan sifat resesif pada persilangan tanaman dengan satu sifat beda dan salah satu gen dominanditunjukkan oleh nomor ….

A.1 (jawaban)B.3C.4D.5

Persilangan tanaman dengan satu sifat beda dan salah satu gen dominan dapat menyebabkan sifat resesif tidakmuncul pada keturunan pertama ( ).

Sifat resesif ini akan muncul pada keturunan kedua ( ) sebanyak dari seluruh keturunan kedua ( ).

Jawabannya adalah 1.

12. Persilangan antara tumbuhan mangga besar manis (BbMm) dengan mangga kecil masam (bbmm) akanmenghasilkan keturunan kecil manis : kecil masam. Perbandingan fenotip dari kecil manis : kecil masam berturut –turut adalah ….

A.1 : 1 (jawaban)B.3 : 1C.1 : 3D.9 : 3

Page5 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 6: Soal Pewarisan Sifat

Persilangan antara tumbuhan mangga besar manis dengan mangga kecil masam adalah:

genotip : BbMm X bbmm

fenotip : Besar manis X Kecil masam

Gamet : Bm, Bm, bM, bm

: BbMm ; Bbmm ; bbMm ; bbmm

: besar manis ; besar kecil ; kecil manis ; kecil masam

Jawabannya adalah 1 : 1.

13. Perhatikan gambar berikut!

Bagian tanda X merupakan bagian yang menggenting dan tidak menyerap warna pada saat dilakukan pewarnaanterhadap kromosom. Bagian ini disebut …. A.Lokus

B.Sentromer (jawaban)

C.Gen

D.Kromosom

Page6 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 7: Soal Pewarisan Sifat

Gambar kromosom makhluk hidup pada umumnya adalah:

Gambar kromosom dengan bagian X merupakan sentromer. Sentromer merupakan bagian yang tidakmenyerap warna pada saat dilakukan pewarnaan terhadap kromosom.

Gambar kromosom terdiri dari lokus gen (X), sepasang alel (Y), dan tiga pasang alel (Z)

Jawabannya adalah sentromer.

14. Persilangan kucing jantan hitam dan betina putih menghasilkan keturunan pertama abu – abu semua. Sifat keduagen tersebut adalah …. A.Resesif

B.Intermediet (jawaban)

C.Setengah Dominan

D.Setengah Resesif

Sifat gen makhluk hidup, antara lain:Sifat intermedietSuatu sifat yang muncul karena perpaduan antara sifat dominan dan sifat resesif sehingga dapat menimbulkansifat yang baru yaitu abu – abu (perpaduan hitam dan putih).Sifat dominanSuatu sifat gen yang dapat menutupi sifat gen pasangannya sehingga sifat gen pasangannya tidak muncul.Sifat ini dapat dilihat dari keturunan pertamanya. Contoh: keturunan pertama berwarna hitam maka gen yangdominan adalah gen hitam.Sifat resesifSuatu sifat yang tertutupi sifatnya oleh gen pasangannya yang dominan sehingga sifat tidak muncul.Contohnya individu hitam menikahi individu putih dan menghasilkan keturunan hitam. Maka individu putihmemiliki sifat resesif dan individu hitam memiliki sifat dominan.

Jawabannya adalah intermediet.

Page7 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 8: Soal Pewarisan Sifat

15. Gamet dari individu dengan genotip AABb adalah …. A.AB dan ab

B.AB dan Ab (jawaban)

C.AB dan aB

D.Ab dan ab

Suatu individu memiliki genotip AABb akan memiliki gamet sebagai berikut:

Gamet : AABb

: A ; A ; B ; b

: AB ; AB ; Ab ; Ab

: AB Ab

Jawabannya adalah AB dan Ab.

16. Hasil persilangan antara dua individu yang memiliki sifat berbeda disebut …. A.Genotip

B.Gen Dominan

C.Gen Resesif

D.Hibrid (jawaban)

Jenis – jenis individu hasil persilangan, antara lain:HibridIndividu hasil dari suatu proses persilangan antara dua individu yang memiliki sifat berbeda (hibridisasi).HomozigotIndividu yang memiliki pasangan gen dan alel yang sama.HeterozigotIndividu yang memiliki pasangan gen dan alel yang tidak sama.

Jawabannya adalah hibrid.

17. Bu Annisa sedang mengandung anak ke-6. Kemungkinan anak ke-6 lahir laki – laki adalah sebesar …. A.50 % (jawaban)

B.60 %

C.75 %

D.100 %

Page8 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 9: Soal Pewarisan Sifat

Persilangan antara Ibu Annisa dan suaminya adalah:

: Laki – laki x Wanita

: XY x XX

Gamet : X dan Y x X dan X

: 50 % XY (laki – laki) 50 % XX (wanita)

Jawabannya adalah 50 %.

18. Apabila kita menanam biji kacang tanah yang kecil - kecil maka kita kemungkinan akan mendapatkan kacang tanahyang bersifat …. A.Besar semua

B.Lebih besar dari induknya

C.Lebih kecil dari induknya

D.Besar dan kecil bervariasi (jawaban)

Biji kacang tanah berukuran kecil ditanam dan dirawat akan menghasilkan biji kacang tanah yang baru. Biji kacangtanah ini kemungkinan dapat menghasilkan:

Biji kacang tanah kecil dan besar dengan perbandingan 3 : 1, jika biji kacang tanah ukuran kecil memiliki genheterozigotik.Biji kacang tanah kecil dan besar dengan perbandingan 1 : 1, jika biji kacang tanah ukuran kecil memiliki genheterozigot dan homozigot.

Jawabannya adalah sifat variasi antara yang besar dan kecil.

19. Suatu gen yang memiliki kekuatan yang sama dengan gen pasanganya disebut …. A.Gen resesif

B.Gen intermediet (jawaban)

C.Kromosom

D.Genotip

Macam – macam gen berdasarkan sifatnya, yaitu:Dominanmerupakan gen dengan sifat gen yang dapat mengalahkan sifat gen pasanganya dan muncul atau tampaksebagai individu.Resesifmerupakan gen dengan sifat gen yang dikalahkan oleh gen pasanganya dan tidak muncul atau tampak sebagaiindividu.Intermedietmerupakan gen dengan sifat gen yang sama kuat dengan gen pasangannya.

Jawabannya adalah gen intermediet.

Page9 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 10: Soal Pewarisan Sifat

20. Pengembangbiakan tanaman dengan tujuan mendapatkan bibit unggul dapat dilakukan dengan beberapa cara antaralain dengan radiasi dan persilangan. Peranan radiasi dalam mendapatkan bibit unggul adalah …. A.Menghilangkan sifat yang tidak baik dengan meradiasi materi genetik tanaman (jawaban)

B.Mendapatkan bibit unggul dengan menyilangkan varietas tanaman

C.Menyeleksi bibit unggul dengan bahan kimia tertentu

D.Semua benar

Pengembangbiakan tanaman dengan tujuan mendapatkan bibit unggul dapat dilakukan dengan beberapa cara antaralain dengan:

RadiasiPersilangan

Peranan radiasi dalam mendapatkan bibit unggul adalah menghilangkan yang tidak baik dengan meradiasi materigenetik tanaman.

Jawabannya adalah menghilangkan sifat yang tidak baik dengan meradiasi materi genetik tanaman.

21. Persilangan apel besar dengan apel besar menghasilkan 27 apel besar dan 9 apel kecil. Kedua genotip induk yangmungkin adalah …. A.Bb X Bb (jawaban)

B.BB X bb

C.Bb X bb

D.BB X Bb

Berikut adalah persilangan apel besar dengan apel besar yang menghasilkan 27 apel besar dan 9 apel kecil:

: 27 besar dan 9 kecil

: 3 besar dan 1 kecil

: 3 (BB ; Bb ; Bb) dan 1 (bb)

: B dan b X B dan b

Genotip : Bb X Bb

Fenotip : Besar X Besar

Jawabannya adalah Bb X Bb.

22. Seorang ibu bergolongan darah O kawin dengan seorang ayah bergolongan darah A. Kemungkinan golongan darahanak – anaknya adalah …. A.A dan B

B.A dan O (jawaban)

C.A, B dan O

D.A, B dan AB

Page10 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 11: Soal Pewarisan Sifat

Persilangan antara manusia bergolongan darah O dengan manusia bergolongan darah A adalah:

: Golongan A X Golongan O

: Ia Io X Io IoGamet : Ia dan Io X Io dan Io

: IaIo (Gol A) ; IoIo (Gol O) ; IoIo (Gol O) ; IoIo (Gol O)

Jawabannya adalah A dan O.

23. Suatu proses persilangan dua individu berbeda dengan satu sifat berbeda disebut …. A.Persilangan bastar

B.Persilangan tetangga

C.Persilangan monohibrid (jawaban)

D.Persilangan dihibrid

Beberapa macam perkembangbiakan makhluk hidup, antara lain:Penyerbukan bastaradalah penggabungan sifat – sifat yang baik dari beberapa varietas padi untuk mendapatkan padi unggul.Persilangan monohibridadalah persilangan dua individu berbeda dengan satu sifat berbeda.Persilangan dihibridadalah persilangan dua individu berbeda dengan dua sifat berbeda.

Jawabannya adalah persilangan monohibrid.

24. Kucing jantan dan betina berbulu hitam berpeluang memiliki keturunan kucing berbulu putih. Peluang ini dapatterjadi apabila …. A.Keduanya memiliki genotip heterozigot (jawaban)

B.Keduanya memiliki genotip homozigot

C.Tikus jantan hitam homozigot dan tikus betina hitam heterozigot

D.Tikus jantan hitam heterozigot dan tikus betina hitam homozigot

Dua individu berbulu hitam memiliki peluang untuk memiliki keturunan individu berbulu putih. Hal ini dapat terjadijika kedua individu memiliki gen bersifat heterozigotik (Hh).

Hasil persilangannya adalah:genotip : Hh X Hh

fenotip : Hitam X Hitam Muda

Gamet : H dan h X H dan h

: HH (Hitam) ; Hh (hitam) ; Hh (hitam) ; hh (putih)

Jawabannya adalah keduanya memiliki genotip heterozigotik.

Page11 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 12: Soal Pewarisan Sifat

25. Contoh penulisan genotip homozigot dominan adalah …. A.BB (jawaban)

B.bb

C.Bb

D.BD

Berdasarkan sifatnya, gen makhluk hidup dibagi menjadi 3 bagian, yaitu:

Sifat Gen Penjelasan Contoh

Dominan Sifat yang selalu muncul atau tampak dan diberikan simbol dengan huruf besar darihuruf pertama sifat dominan

BB, HH, XX,dan YY

Resesif Sifat yang tidak muncul atau tidak tampak dan diberikan simbol dengan huruf kecildari huruf pertama sifat resesif

bb, hh, xx, danyy

Intermediet Sifat yang muncul karena perpaduan antara sifat dominan dan resesif Bb, Hh, Xx danMm

Jawabannya adalah BB.

26. Suatu individu apabila disilangkan sesamanya akan menghasilkan keturunan yang sama pula. Individu ini memilikisifat genotip …. A.Setengah Resesif

B.Resesif

C.Intermediet

D.Galur Murni (jawaban)

Individu galur murni dilambangkan dengan sifat – sifat gen yang dominan semua. Apabila disilangkan dengansesamanya akan menghasilkan keturunan yang sama pula.

Sifat gen dominan dilambangkan dengan huruf besar semua AABBCC.

Jawabannya adalah galur murni

27. Seorang laki – laki albino menikah dengan wanita normal dan memiliki anak laki – laki yang menunjukan fenotipnormal. Kemungkinan genotip ibu dan ayahnya berturut – turut adalah …. A. (jawaban)

B.

C.

D.

Page12 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 13: Soal Pewarisan Sifat

Seorang anak laki – laki normal dari ayah albino dan ibu normal memiliki genotip . Genotip ini dapat berasal darigenotip orang tua:

Ibu fenotip normal dan genotip .Ayah fenotip albino dan genotip .

Genotip ayahnya menunjukkan fenotip pembawa albino. Hal ini dikarenakan adanya anak laki – laki normal sehinggagenotip normal bukan .

Jawabannya adalah .

28. Jeruk masam (MM) disilangkan dengan jeruk manis (mm) dan diperoleh F1 berupa jeruk dengan rasa sedang.Kemungkinan fenotip F2 adalah …. A.1 masam : 3 manis

B.1 masam : 2 sedang : 1 manis (jawaban)

C.2 masam : 2 manis

D.2 masam : 1 sedang : 1 manis

Persilangan jeruk masam (dominan) dan jeruk manis (resesif) menghasilkan keturunan pertama F1 mangga sedang(MMmm).

Dan keturunan kedua F2:F1 genotip : MMmm X MMmm

F2 fenotip : Sedang X Sedang

Gamet : MM dan mm X MM dan mm

F2 : MMMM(masam) ; MMmm (sedang) ; MMmm (sedang) ; mmmm (manis)

Jawabannya adalah 1 masam : 2 sedang : 1 manis.

29. Presentase individu warna merah yang muncul pada bila induknya merah (MM) disilangkan dengan merah muda(Mm) adalah …. A.25 %

B.30 %

C.50 % (jawaban)

D.75 %

Page13 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...

Page 14: Soal Pewarisan Sifat

Berikut adalah hasil persilangan individu merah (MM) dengan individu merah muda (Mm):

genotip : MM X Mm

fenotip : Merah X Merah Muda

Gamet : M X M dan m

: MM ( ) Mm ( )

Jawabannya adalah 50 %.

30. Berikut ini pernyataan yang tidak sesuai dengan gen adalah …. A.Merupakan bagian dari kromosom

B.Terdapat di dalam lokus kromosom

C.Menyampaikan informasi genetik dari generasi ke generasi

D.Terletak di dalam sitoplasma (jawaban)

Gen memiliki sifat sebagai berikut:Materi genetik yang mengendalikan sifat genetik makhluk hidup.Merupakan bagian dari kromosom.Berada di dalam lokus kromosom.menyampaikan informasi dari generasi ke generasi selanjutnya.

Jawabannya adalah terletak di dalam sitoplasma.

Page14 of 14

12/12/2012http://127.0.0.1:30012/paket_soal_builder.aspx?data=tsykupYcl%257B%25224x7cRI...