Slide ppt PISCES

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    1/17

     Abdul Aziz, Adara R, Adeela Sandria, Rafdi Fayyadh, Raisa Shafira

    X MIIA 3

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    2/17

    Vertebrata akuatik (hidup di air)

    Tubuh terdiri dari kepala, badan, dan ekor

    Kulit pada umumnya bersisik dan berlendir Ada 4 tipe sisik: ganoid, plakoid, stenoid, dan sikloid

    Bernafas dengan insang Insang ditutupi operkulum

    Ada yang mengalami perluasan yang disebut labirin

    Berenang dengan sirip Endoskeleton tersusun dari tulang rawan atau tulang keras

    Poikiloterm (berdarah dingin)

    Ciri/karakteristik

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    3/17

    Sistem peredaran darah tertutup tunggal

    Sistem pencernaan lengkap dari mulut,kerongkongan, lambung, usus, dan anus

    Alat ekskresi berupa ginjal dengan tipe pronefron darimesonefron

    Sistem koordinasi terdiri dari sistem saraf pusat dansistem hormon

    Alat indra berupa sepasang mata, sepasang telingadalam, indra pembau, dan gurat sisi

    Gurat sisi berfungsi untuk mengetahui perubahantekanan air

    Ciri/karakteristik

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    4/17

    Alat kelamin terpisah atau hermafrodit

    Fertilisasi terjadi secara eksternal atau internal

    Bersifat ovipar, vivipar, atau ovovivipar

    Sistem Reproduksi

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    5/17

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    6/17

    Adalah ikan tidak berahang Memilliki habitat di air laut dan air tawar Memakan bangkai atau hidup sebagai parasit pada ikan lain

    Tubuh nya silindris memanjang Mulut berbentuk lingkaran dan berparut Lidah dan gigi tersusun dari zat tanduk Kulit tidak bersisik Sirip tidak berpasangan

    Tubuh lunak dan berlendir Hermafrodit Fertilisasi eksternal Cth: belut laut atau lamprey laut (Petromyzon marinus), lamprey

    sungai (Lampetra fluviatilis), dan hagfish (Myxina sp.)

    Agnatha

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    7/17

    lamprey laut (Petromyzon marinus) 

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    8/17

    lamprey laut (Petromyzon marinus) 

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    9/17

    Hidup di laut

    Kuit ditutup oleh sisik plakoid yang kasar

    Otot tubuh memiliki segmen

    Rangka tersusun dari tulang rawan

    Alat pencernaan lengkap

    Ovipar atau Ovivipar

    Alat kelamin terpisah

    Fertilisasi eksternal atau internal

    Contoh : a. ikan hiu (Squalus sp.)b. ikan pari (makararaja sp)

    c. ikan pari listrik (torpedo marmorata)

    Chondrichthyes

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    10/17

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    11/17

    ikan pari (makararaja sp)

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    12/17

    Hidup di laut, air tawar, dan rawa-rawa

    Bertulang sejati, endoskeleton mengandung matrikskalsium fosfat yang keras

    Kulit ditutupi sisik bertipe ganoid, sikloid, ataustenoid, namun ada juga yang tidak bersisik

    Otot tubuh bersegmen

    Memiliki rahang, gigi, dan lidah

    Bernafas dengan insang Memiliki gelembung renang untuk membantu

    pernafasan dan sebagai alat hidrostatik

    Darah berwarna pucat

    Osteichthyes

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    13/17

    Alat pencernaan lengkap

    Memiliki hati berukuran besar dan kantong empedu

    Alat ekskresi berupa sepasang ginjal berwarna

    kehitaman Alat indra berupa mata, telinga, saku olfaktoris, dan

    gurat sisi

    Alat kelamin terletak terpisah

    Ovipar, fertilisasi eksternal (ada juga yang vivipar danfertilisasi internal)

    Contoh: ikan mas koki (Carrasius auratus), ikanterbang (Cypselurus sp.), kuda laut (Hippocampus sp.)

    Osteichthyes

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    14/17

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    15/17

    kuda laut (Hippocampus sp.)ikan terbang (Cypselurus sp.)

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    16/17

    Daging ikan merupakan sumber protein dan mengandungasam lemak tidak jenuh

    Kulit ikan tertentu dapat dibuat tas, dompet, sepatu, danjaket

    Tulang ikan untuk bahan pembuatan lem

    Sisa ikan dibuat tepung untuk campuran makanan ternakatau pupuk tanaman

    Peranan

  • 8/19/2019 Slide ppt PISCES

    17/17

    Dipelihara menjadi ikan hias

    Pemberantasan nyamuk secara biologi

    Dapat menyerang dan membahayakan hewan hiduplainnya (cth: piranha, hiu, ikan macan, ikan kumis,salem-parker)

    Peranan