Sipit Sanjaya Proposal

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    1/27

    MINAT DAN MOTIVASI SISWA KELAS VIII TERHADAP

    EKSTRAKULIKULER SEPAKBOLA MTs AL-ALAWIYAH

    KARANGRANDU PECANGAAN JEPARA

    TAHUN AJARAN 2015/2016

    PROPOSAL

    D!"#$!% s&'!(! s!)!* s!+# s,!!+ #%+#$ .&.&)&* (&)! S!"!%!

    P&%$!%

    O)&*

    SYAIKHUDIN SYARI

    113010034

    PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI

    AKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN

    UNIVERSITAS WAHID HASYIM

    TAHUN 2016

    1

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    2/27

    BAB I

    PENDAHULUAN

    11 L!+! B&)!$!%( M!s!)!*

    Kegiatan olahraga yang dilakukan secara baik dan benar memiliki dampak

    positif dalam perkembangan siswa baik di sekolah maupun di lingkungan

    masyarakat. Karena kegiatan olahraga selain memberi manfaat kesehatan fisik

    juga dapat meningkatkan kemampuan berpikir dan sosialisasi siswa di berbagai

    bidang.

    Perkembangan olah raga di tanah air saat ini semakin semarak. Berbagai

    cabang olah raga mulai diminati oleh masyarakat baik di kota maupun di daerah.

    Antusias masyarakat terhadap perkembangan olahraga di tanah air di tunjukkan

    dengan dukungan mereka kepada atlet atlet yang berlaga di kejuaraan baik

    tingkat nasional maupun internasional. Berbagai kejuaraan olahraga baik yang

    diselenggarakan di daerah maupun di ibukota selalu dipadati oleh penonton,

    misalnya liga sepak bola Indonesia !iga "jarum#. Para seporter masing masing

    kesebelasan memberikan dukungan moril maupun materiil kepada kesebelasan

    kesayangannya. $ak hanya sepak bola cabang olah raga yang lain seperti

    badminton, bola %oli, basket, tenis lapangan dan tenis meja juga semarak di

    berbagai penjuru tanah air.

    &encermati fenomena diatas tepat sekali kirannya bahwa saat ini olahraga

    telah menempati ruang khusus pada masyarakat Indonesia. 'lahraga menjadi

    2

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    3/27

    bukan sekedar kebutuhan namun juga hiburan yang layak di tonton. (ika dahulu

    piminat olahraga hanya di dominasi oleh para lelaki dewasa saat ini para wanita

    dan anak anak kecil pun juga menaruh minat yang sangat besar kepada

    perkembangan olah raga.

    Kepedulian masyarakat kepada olahraga juga ditunjukkan dengan pembinaan

    atlet atlet daerah. Kerjasama dengan pemerintah di daerah masing masing bibit

    bibit unggul yang dimiliki masing ) masing daerah didik untuk mampu menjadi

    atlet berprestasi baik ditingkat daerah, propinsi maupun tingkat nasional hingga

    internasional. &aka tidak mengherankan apabila di daerah mulai bermunculan

    club club olahraga kecil maupun besar dari berbagai cabang olahraga.

    *ekolah merupakan lembaga pendidikan formal yang berperan sebagai

    wadah mendidik siswa untuk cerdas, terampil, dan memiliki wawasan yang luas

    juga dapat berfungsi untuk mencari bibit unggul dalam bidang olahraga. &encari

    bibit unggulan tidaklah mudah harus ada suatu kerjasama antara lembaga

    masyarakat dan berbagai pihak terkait. *eorang siswa yang memiliki bakat dalam

    bidang olahraga tertentu harus dibina secara baik dan aktif supaya siap

    berprestasi.

    Permasalahan yang sering dihadapi sekolah dalam membina siswa di bidang

    olahrga adalah kurangnya moti%asi siswa dalam belajar suatu cabang olahraga

    tertentu. *iswa cenderung mengangap olahraga hanya sebagai hiburan semata.

    &ereka kurang serius dalam memfokuskan diri di cabang olah raga tertentu yang

    di gemari padahal mereka memiliki minat dan bakat dalam bidang tersebut.

    3

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    4/27

    *edangkan berhasilnya tujuan pembelajaran ditentukan oleh banyak faktor

    diantaranya adalah faktor guru dalam melaksanakan proses belajar mengajar,

    karena guru secara langsung dapat mempengaruhi, membina dan meningkatkan

    kecerdasan serta keterampilan siswa. +ntuk mengatasi permasalahn diatas dan

    guna mencapai tujuan pendidikan secara maksimal, peran guru sangat penting dan

    diharapkan guru mampu menyampaikan semua mata pelajaran yang tercantum

    dalam proses pembelajaran secara tepat dan sesuai dengan konsep)konsep mata

    pelajaran yang akan disampaikan.

    Berdasarkan uraian diatas, maka perlu dilakukan suatu penelitian yang

    bertujuan untuk meningkatkan moti%asi siswa dalam olahraga. "alam penelitian

    ini materi yang dipilih adalah cabang olahraga *epakbola karena olah raga ini

    merupakan salah satu olahraga yang populer.

    12 I&%+$!s M!s!)!*

    "ari latar belakang diatas dapat diidentifikasi beberapa permasalahan yang

    muncul yaitu

    -..- Kurangnya minat dan moti%asi siswa untuk mengikuti kegiatan

    e/trakulikuler sepakbola.

    -.. *iswa belum memahami teknik dasar permainan sepakbola yang baik dan

    benar.-..0 *iswa cenderung mengangap olahraga hanya sebagai hiburan semata.

    &ereka kurang serius dalam memfokuskan diri di cabang olah raga

    sepakbola.

    17 P&.'!+!s!% M!s!)!*

    4

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    5/27

    Permasalahan dalam penelitian ini hanya dibatasi tentang minat dan moti%asi

    siswa kelas 1III terhadap ekstrakulikuler sepakbola mts al)alawiyah karangrandu

    pecangaan jepara.

    18 R#.#s!% M!s!)!*

    Bedasarkan latar belakang yang telah diuraikan diatas peneliti merumuskan

    masalah yaitu

    -.2.- Adakah minat dan moti%asi siswa untuk mengikuti kegiatan

    e/trakulikuler sepakbola3

    -.2. Apakah siswa belum memahami teknik dasar permainan sepakbola yang

    baik dan benar3

    -.2.0 Apakah *iswa cenderung mengangap olahraga hanya sebagai hiburan

    semata. &ereka kurang serius dalam memfokuskan diri di cabang olah raga

    sepakbola.

    15 T#"#!% P&%&)+!%

    Adapun $ujuan penelitian ini adalah

    -.4.- +ntuk mengetahui minat dan moti%asi siswa untuk mengikuti kegiatan

    e/trakulikuler sepakbola.

    -.4. +ntuk mengetahui seberapa besar minat siswa terhadap permaianan

    sepakbola.

    16 M!%!!+ P&%&)+!%

    -.5.- &anfaat $eoritis

    &anfaat hasil penelitian ini diharapkan dapat berguna sebagai

    bahan informasi dan kajian ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan

    dunia pendidikan jasmani terutama meningkatkan minat siswa terhadap

    e/trakulikuler sepakbola.

    -.5. &anfaat Praktis

    -.5..-. Bagi *iswa

    "apat menambah pengetahuan siswa tentang permainan sepakbola,agar

    dapat meningkatkan minat dan moti%asi dalam mengikuti e/trakurikuler

    permaianan sepakbola.

    -.5... Bagi guru6pelatih

    5

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    6/27

    "apat memberikan informasi yang berguna bagi guru disekolah

    khususnya guru di &$s A!)Alawiyah Karangrandu untuk

    meningkatkan keterampilan siswa dalam permainan sepakbola.

    -.5..0. Bagi *ekolah

    "apat dijadikan sebagai bahan masukan dan pertimbangan bagi

    penyelenggaraan kegiatan ekstrakulikuler sepakbola.

    -.5..2. Bagi Peneliti

    Peneletian ini suatu kesempatan yang baik untuk mengetahui secara

    langsung masalah tentang keterampilan dasar permainan sepakbola dan

    menciptakan hubungan timbal balik yang saling menguntungkan antara

    peneliti dan instasi yang terkait.

    BAB II

    LANDASAN TEORI

    21 D&s$s T&+$211 H!$$!+ M%!+

    &enurut *yaiful Bahri "jamarah 778-0# 9minat adalah

    kecenderungan yang menetap untuk memperhatikan dan mengenang beberapa

    akti%itas. *eseorang yang berminat terhadap akti%itas akan memperhatikan

    akti%itas itu secara konsisten dengan rasa senang.:

    6

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    7/27

    *lameto 7-7-87# menyatakan bahwa 9&inat adalah suatu rasa lebih

    suka dan rasa ketertarikan pada suatu hal atau akti%itas, tanpa ada yang

    menyuruh.:

    *eorang siswa yang berminat terhadap sesuatu yang diminati itu sama

    sekali tidak akan menghiraukan sesuatu yang lain. &enurut (acob ;.

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    8/27

    menghapal yang menarik minatnya. Proses belajar akan berjalan dengan lancar

    bila disertai dengan minat. &inat merupakan alat moti%asi yang utama yang dapat

    membangkitkan kegairahan belajar anak didik dalam rentangan waktu tertentu.

    212 J&%s-J&%s M%!+

    Banyak ahli yang mengemukakan mengenai jeni)jenis minat. "iantaranya

    ?arl safran dalam *ukardi, 770# mengklasifikasikan minat menjadi empat jenis

    yaitu

    a. Expressed interest, minat yang diekspresikan melalui %erbal yang

    menunjukkan apakah seseorang itu menyukai dan tidak menyukai suatu

    objek atau akti%itas

    b. anifest interest, minat yang disimpulkan dari keikutsertaan indi%idu pada

    suatu kegiatan tertentu

    c. !ested interest, minat yang disimpulkan dari tes pengetahuan atau

    keterampilan dalam suatu kegiatan

    d. "nventoried interest, minat yang diungkapkan melalui in%entori minat atau

    daftar akti%itas dan kegiatan yang sama dengan pernyataan.

    *edangkan menurut &oh. *urya 772# mengenai jenis minat, menurutnya

    minat dapat dikelompokkan menjadi 0 jenis, yaitu sebagai berikut

    a. &inat volunteradalah minat yang timbul dari dalam diri siswa tanpa ada

    pengaruh luar.

    b. &inat involunter adalah minat yang timbul dari dalam diri siswa dengan

    pengaruh situasi yang diciptakan oleh guru

    c. &inat nonvolunteradalah minat yang ditimbulkan dari dalam diri siswa

    secara dipaksa atau dihapuskan.

    8

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    9/27

    217 !$+-!$+ Y!%( M&.&%(!#* M%!+ B&)!"! Ss9!

    &inat dapat didefinisikan secara sederhana yaitu kecenderungan indi%idu

    siswa# untuk memusatkan perhatian rasa lebih suka dan rasa ketertarikan

    terhadap suatu objek atau situasi tertentu. Adapun faktor)faktor yang

    mempengaruhi minat menurut &oh. *urya 77-# adalah sebagai berikut

    a. @aktor)faktor yang bersumber pada siswa itu sendiri

    b. $idak mempunya tujuan yang jelas. (ika tujuan belajar sudah jelas, maka

    siswa cenderung menaruh minat terhadap belajar sebab belajar akan

    merupakan suatu kebutuhan dan cenderung menaruh minat terhadap

    belajar. "engan demikian besar kecilnya minat siswa dalam belajar

    tergantung pada tujuan belajar yang jelas dari siswa.

    c. Bermanfaat atau tidaknya sesuatu yang dipelajari bagi indi%idu siswa.

    Apabila pelajaran kurang dirasakan bermanfaat bagi perkembangan

    dirinya, siswa cenderung untuk menghindar.

    d. Kesehatan yang sering mengganggu. Kesehatan ini sangat berpengaruh

    dalam belajar, seperti sering sakit, kurang %itamin atau kelainan jasmani

    misalnya pada mata, kelenjar)kelenjar. >al ini akan mempengaruhi atau

    mempersulit siswa belajar atau menjalankan tugas)tugasnya dikelas.

    e. Adanya masalah atau kesukaran kejiwaan. &asalah atau kesukaran

    kejiwaaan ini misalnya adanya gangguan emosional, rasa tidak senang,

    gangguan)gangguan dalam proses berfikir semuanya akan mempengaruhi

    minat belajar siswa.

    f. @aktor)faktor yang bersumber dari lingkungan sekolah

    g. ?ara menyampaikan pelajaran. "alam proses belajar mengajar,

    penyampaian pelajaran oleh guru sangat menentukan minat belajar siswa.

    Apabila guru menguasai materi tetapi ia kurang pandai dalam menerapkan

    9

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    10/27

    berbagai metode belajar yang kurang tepat hal ini akan mengurangi minat

    belajar siswa.h. Adanya konflik pribadi antara guru dengan siswa. Adanya konflik pribadi

    antara guru dengan siswa ini akan mengurangi minat pada mata pelajaran,

    tetapi dengan adanya konflik tersebut menyebabkan minat siswa

    berkurang lebih jauh lagi kemungkinan bisa hilang.

    i. *uasana lingkungan sekolah. *uasana lingkungan sekolah sangat

    berpengaruh terhadap minat belajar siswa. *uasana lingkungan disini

    termasuk iklim di sekolah, iklim belajar, suasana, tempat dan fasilitas yang

    semuanya menimbulkan seseorang betah dan tertuju perhatiannya kepada

    kegiatan belajar mengajar.

    j. @aktor)faktor yang bersumber dari lingkungan keluarga dan masyarakat.

    k. &asalah Broken >ome. &asalah)masalah yang terjadi dari pihak orang

    dan keluarga akan mempengaruhi minat belajar siswa.

    l. Perhatian utama siswa dicurahkan kepada kegiatan)kegiatan diluar

    sekolah. Pada saat ini di luar sekolah banyak hal)hal yang dapat menarik

    minat siswa yang dapat mengurang minat siswa terhadap belajar seperti

    kegiatan olah raga atau bekerja.

    218 I%$!+ M%!+ B&)!"!

    Pada umumnya minat seseorang terhadap sesuatu akan diekspresikan

    melului kegiatan atau akti%itas yang berkaitan dengan minatnya. *ehingga untuk

    mengetahui indikator minat dapat dilihat dengan cara menganalisa kegiatan)

    kegiatan yang dilakukan indi%idu atau objek yang disenanginya, karena minat

    merupakan motif yang dipelajari yang mendorong indi%idu untuk aktif dalam

    kegiatan tertentu.

    10

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    11/27

    *eperti halnya pendapat yang diungkapakan Agus *ujanto 772#

    mengenai minat yaitu, 9minat sebagai sesuatu pemusatan perhatian yang tidak

    sengaja yang terlahir dengan penuh kemauannya dan tergantung dari bakat dan

    lingkungannya:.

    >al senada diungkapkan juga oleh ;itherington dalam Buchori

    77--04# yang berpendapat bahwa, 9minat merupakan kesadaran seseorang

    terhadap suatu obyek, seseorang, soal atau situasi yang bersangkutan dengan

    dirinya. *elanjutnya minat harus dipandang sebagai suatu sambutan yang sadar

    dan kesadaran itu disusul dengan meningkatnya perhatian terhadap suatu obyek:.

    "ari pernyataan tersebut mengindikasikan bahwa minat dicirikan dengan adanya

    pemusatan perhatian atau meningkatnya perhatian terhadap sesuatu. &elihat

    beberapa pendapat dari para ahli di atas, dapat diketahui ciri)ciri adanya minat

    pada seseorang dari beberapa hal, antara lain adanya perasaan senang, adanya

    perhatian, adanya akti%itas yang merupakan akibat dari rasa senang dan perhatian.

    *elain itu menurut *yaiful Bahri "jamarah 778-0# mengungkapkan

    bahwa minat dapat diekpresikan anak didik melalui

    a. Pernyataan lebih menyukai sesuatu daripada yang lainnya,b. Partisipasi aktif dalam suatu kegiatan yang diminati, serta

    c. &emberikan perhatian yang lebih besar terhadap sesuatu yang diminatinya

    tanpa menghiraukan yang lain fokus#

    "ari beberapa pendapat para ahli di atas, dapat diketahui ciri)ciri6indikator

    adanya minat pada seseorang dari beberapa hal, antara lain

    a. adanya perasaan senang,

    11

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    12/27

    b. pernyataan lebih menyukai dari pada yang lain,

    c. adanya rasa ketertarikan, adanya peningkatan perhatian,

    d. adanya pemusatan perhatian,e. adanya akti%itas serta keterlibatan secara aktif pada kegiatan tersebut yang

    merupakan akibat dari rasa senang dan perhatian.

    215 H!$&$!+ S&!$')!

    *epakbola adalah salah satu olahraga yang paling digemari diseluruh

    dunia, mulai dari anak)anak sampai orang dewasa, mulai dari pelosok)pelosok

    desa sampai kota)kota besar, semuanya melakukan permainan sepakbola. Pada

    mulanya sepakbola merupakan olahraga untuk sekedar hobi tapi lambat laun

    sepakbola menjelma sebagai olahraga yang bisa mendatangkan uang atau dengan

    kata lain sepakbola merupakan suatu pekerjaan.

    *epakbola merupakan permainan beregu, masing)masing regu terdiri dari

    sebelas pemain dan salah satunya penjaga gawang. Permainan ini hampir

    seluruhnya dimainkan dengan menggunakan tungkai kaki# kecuali penjaga

    gawang yang boleh menggunakan lengan tangan# di daerah tendangan

    hukumannya. $ujuan permainan sepakbola adalah pemain memasukan bola

    sebanyak)banyaknya ke gawang lawan dan berusaha menjaga gawang sendiri,

    agar tidak kemasukan bola dari lawan *ucipto, dkk. 777 =#. *etiap pemain

    memiliki peran dalam kesuksesan sebuah tim sepakbola dalam suatu

    pertandingan. Permainan sepakbola membutuhkan kerjasama tim yang solid dan

    taktik bermain sangat berpengaruh terhadap keberhasilan tim untuk memenangkan

    pertandingan dengan memasukkan bola ke gawang lawan dan mempertahankan

    gawang sendiri supaya tidak kebobolan oleh lawan. &enurut @itri >ermawan C

    *oni opembri. 7-7 2#. mejelaskan bahwa sepakbola dilakukan oleh dua

    12

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    13/27

    kesebelasan, masing)masing kesebelasan terdiri dari sebelas pemain termasuk

    penjaga gawang. Pemain cadangan untuk setiap regu berjumlah tujuh pemain dan

    lama permainan adalah / -4 menit.

    &enurut *ardjono, -8 -75# hal)hal yang berkaitan dengan sepakbola

    adalah sebagai berikut

    a. !apangan Permainan

    !apangan berbentuk persegi empat dengan ukuran panjang 7m)-7m dan

    lebar 24m)7m. +ntuk pertandingan berskala internasional, ukuran lapangan

    berbeda, yaitu dengan panjang -77m ) --7m dan lebar 52m ) =4m. !ebar garis

    lapangan tidak boleh lebih -cm. Dadius lingkaran tengah adalah ,-4m. $iang

    gawang berukuran=,0m / ,22m dan lebar tiang tidak boleh lebih dari -cm

    berwarna putih. "aerah penalty jaraknya -5,4m dari gawang. $iang gawang

    dibuat dari bahan yang tidak membahayakan.

    b. Bola

    Bola terbuat dari kulit atau bahan lain yang telah disetujui @I@A. +kuran

    lingkarannya harus = ) 8 inci dengan berat -2 ) -5 ons. Bola tidak boleh ganti

    selama pertandingan berlangsung tanpa seiEin wasit. Bola boleh diganti apabila

    pada saat pertandingan bola terlalu keras atau kempes.

    c. (umlah Pemain

    *etiap tim terdiri dari -- pemain, termasuk seorang kiper. *etiap pemain,

    kecuali kiper, bisa berubah posisi selama pertandingan. *eorang bek, gelandang

    atau penyerang bisa memerankan posisi sebagai kiper kalau kiper diberikan kartu

    merah apabila melakukan pelanggaran dan tidak ada cadangannya. (umlah

    13

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    14/27

    pergantian pemain dalam pertandingan Internasional sebanyak tiga kali. Alasan

    umum digantikannya seorang pemain adalah karena cedera, keletihan, kekurang

    efektifan, perubahan taktik, atau untuk membuang waktu pada akhir pertandingan.

    Pemain yang sudah diganti tidak diperbolehkan bermain kembali pada

    pertandingan tersebut.

    d. Perlengkapan pemain

    Perlengkapan yang harus dikenakan pemain terdiri dari baju kaos, celana

    pendek, pelindung tulang kering, dan sepatu bola.

    e. ;asit

    ;asit memiliki kewenangan penuh untuk memimpin pertandingan. ;asit

    berhak menentukan lamanya waktu pertandingan. ;asit bisa menghentikan

    pertandingan kalau ada pemain cedera atau alasan lain dan melanjutkan kembali

    pertandingan ketika semuanya normal kembali. ;asit juga boleh membatalkan

    pertandingan jika cuaca buruk atau terjadi campur tangan atau kerusuhan di

    kalangan penonton. ;asit bisa memutuskan penalti atau memberi hukuman

    bahkan mengusir pemain ke luar lapangan karena melakukan pelanggaran.

    Keputusan wasit tidak bisa diganggu gugat.

    f. Asisten wasit hakim garis#

    *eorang wasit akan dibantu dua asisten atau sering disebut hakim garis

    yang selalu membawa bendera kecil. $ugasnya membantu wasit ketika terjadi

    sepak pojok, tendangan gawang, lemparan ke dalam, offside, atau pelanggaran

    yang tidak sempat dilihat wasit. Ada juga wasit keempat yang bertugas memantau

    14

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    15/27

    pelanggaran yang pemain atau pihak kedua dibangku cadangan atau ada pelatih

    yang yang melewati garis lapangan.

    g. !ama permainan

    !ama permainan sepakbola normal adalah / 24 menit, ditambah istirahat

    selama -4 menit. Apabila kedudukan imbang maka diadakan perpanjangan waktu

    selama / -4 menit sampai didapat pemenangnya. amun, kalau masih sama

    kuat maka diadakan adu penalti.

    h. Permulaan permainan

    #ick offbiasa dilakukan pada awal pertandingan, setelah mencetak gol dan

    memulai babak kedua. Bola akan ditempatkan di tengah lapangan. *ebelum kick

    off selalu dilakukan undian koin untuk menentukan posisi kedua tim di lapangan.

    i. Bola keluar dan di dalam lapangan

    Bola dinyatakan keluar atau tidak dimainkan ketika melewati garis gawang

    atau keluar lapangan.

    j. ?ara mencetak gol

    *ebuah gol terjadi ketika seluruh bagian bola melewati garis mistar.

    Asalkan itu tidak dilakukan dengan melakukan lemparan, menggunakan tangan

    atau lengan dari tim yang melakukan serangan. $im yang mencetak gol paling

    banyak dinyatakan sebagai pemenang. (ika tidak terjadi gol atau jumlah gol kedua

    tim sama maka pertandingan dinyatakan imbang.

    k. $ffside

    *eorang pemain dinyatakan offsidejika berada dibelakang pemain terakhir

    lawan. Keputusan offside sangat ditentukan oleh kecermatan hakim garis.

    15

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    16/27

    l. Pelanggaran

    *eorang pemain yang melakukan pelanggaran dengan sengaja akan

    terkena hukuman dan wasit memberi kesempatan kepada tim lawan untuk

    melakukan tendangan bebas.

    m. $endangan bebas

    Ada dua tipe tendangan bebas. $endangan langsung mengarah langsung

    ke gawang dan membuahkan gol# dan tidak langsung diumpan ke rekan pemain

    lain#.

    n. $endangan penalti

    Kalau pemain melakukan sebuah pelanggaran terhadap lawan di dalam

    daerah penalti sendiri. $endangan penalti dilakukan dari titik penalti dan semua

    pemain harus berada di luar kotak penalti.

    o. !emparan ke dalam

    +ntuk memulai pertandingan setelah bola keluar dari lapangan, bola harus

    dilemparkan dari titik saat bola meninggalkan lapangan.

    p. $endangan gawang

    $endangan gawang dilakukan kiper atau pemain belakang ketika bola

    terakhir ditendang ke luar oleh pemain lawan.

    F. $endangan sudut

    $endangan sudut atau tendangan pojok dilakukan bila pemain satu tim

    membuang bola ke belakang gawang atau di kedua sisi ketika mendapat tekanan

    dari pemain lawan. Beberapa pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa sepakbola

    merupakan permainan beregu yang dimainkan tiap regu terdiri dari sebelas

    16

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    17/27

    pemain termasuk penjaga gawang dan pemain cadangan untuk setiap regunya

    berjumlah tujuh pemain. Permainan ini dimainkan di lapangan berumput dengan

    ukuran panjangnya -77 ) --7 meter dan lebarnya 52 ) =4 meter yang mana

    lamanya permainan sepakbola ini adalah G 24 menit dengan dipimpin oleh -

    orang wasit dan orang asisten wasit. $ujuan dari sepakbola ini adalah

    memasukkan bola ke gawang lawan dan berusaha mempertahankan gawangnya

    agar tidak kemasukan.

    H$eknik "asar Permainan *epakbola

    &enurut @itri >ermawan C *oni opembri. 7-7 20#. kemampuan

    dasar)dasar sepakbola harus dikuasai. "asar)dasar bermain sepakbola antara lain

    menggiring dribbling#, mengoper passing#, menembak shooting#, menyundul

    bola heading#, menimang bola juggling#, menghintikan bola trapping#, dan

    lemparan ke dalam throw%in#. !anjut *ucipto, dkk. 777 =# menyatakan

    sepakbola mempunyai teknik)teknik dasar sepakbola, diantaranya menendang

    kicking#, menggiring bola dribbling#, dan menyundul bola heading#.

    Berdasarkan beberapa pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa

    kemampuan dasar sepakbola adalah tingkat kemahiran yang dimiliki seseorang

    dalam bermain sepakbola. $eknik akan sangat bermanfaat apabila dapat dikuasai

    dengan benar.

    $eknik)teknik dasar sepakbola tersebut meliputi

    a. $eknik menendang bola

    &enendang bola merupakan salah satu karakteristik permainan sepakbola

    yang paling dominan. Pemain yang memiliki teknik menendang dengan baik,

    17

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    18/27

    akan dapat bermain secara efisien. $ujuan menendang bola adalah untuk

    mengumpan passing#, menembak ke gawang shooting at the goal#, dan

    menyapu untuk menggagalkan serangan lawan sweeping#, *ucipto, dkk. 777

    -=#.

    b. $eknik menghentikan Bola

    &enghentikan bola merupakan salah satu teknik dasar dalam permainan

    sepakbola yang penggunaannya bersamaan dengan teknik menendang bola.

    $ujuan menghentikan bola untuk mengontrol bola, yang termasuk di dalamnya

    untuk mengatur tempo permainan, mengalihkan laju permainan, dan memudahkan

    untuk passing, *ucipto, dkk. 777 #.

    c. $eknik menggiring bola

    Pada dasarnya menggiring bola adalah menendang terputus)putus atau

    pelan)pelan, oleh karena itu bagian kaki yang dipergunakan dalam menggiring

    bola sama dengan bagian kaki yang dipergunakan untuk menendang bola.

    &enggiring bola bertujuan untuk mendekati jarak ke sasaran, melewati lawan, dan

    menghambat permainan, *ucipto, dkk. 777 8#.

    d. $eknik menyundul bola

    &enyundul bola pada hakekatnya memainkan bola dengan kepala. $ujuan

    menyundul bola dalam permainan sepakbola adalah untuk mengumpan, mencetak

    gol, dan untuk mematahkan serangan lawan atau membuang bola, *ucipto, dkk.

    777 0#.

    e. $eknik merampas bola

    18

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    19/27

    &erampas bola merupakan upaya untuk merebut bola dari penguasaan

    lawan. &erampas bola dapat dilakukan sambil berdiri

    standing tacling# dan sambil meluncur sliding tackling#, *ucipto, dkk. 777

    02#.

    f. $eknik lemparan ke dalam

    !emparan ke dalam merupakan satu)satunya teknik dalam permainan

    sepakbola yang dimainkan dengan lengan dari luar lapangan permainan. *elain

    mudah untuk memainkan bola, dari lemparan ke dalam off%side tidak berlaku.

    !emparan ke dalam dapat dilakukan dengan atau tanpa awalan, baik dengan posisi

    sejajar maupun salah satu kaki ke depan, *ucipto, dkk. 777 05#.

    g. $eknik penjaga gawang

    &enjaga gawang merupakan pertahanan yang paling akhir dalam

    permainan sepakbola. $eknik menjaga gawang meliputi menangkap bola,

    melempar bola, menendang bola. +ntuk menangkap bola dapat dibedakan

    berdasarkan arah datangnya bola, ada yang datangnya bola masih dalam

    jangkauan penjaga gawang tidak meloncat#, dan ada yang di luar jangkauan

    penjaga gawang, *ucipto, dkk. 777 08)0#.

    *umber: http66www.google.com6search6taknik)dasar)sepakbola)htm.7-2#

    216 E$s+!$#)$#)& S&!$')! MTs AL-A)!9,!* K!!%(!%#

    ktrakurikuler adalah kegiatan yang dilakukan siswa sekolah atau

    uni%ersitas, di luar jam belajar kurikulum standar. Kegiatan ekstrakurikuler

    ditujukan agar siswa dapat mengembangkan kepribadian, bakat dan

    kemampuannya di berbagai bidang di luar bidang akademik. Kegiatan ini

    19

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    20/27

    diadakan secara swadaya dari pihak sekolah maupun siswa)siswi itu sendiri untuk

    merintis kegiatan di luar jam pelajaran sekolah *uharsimi Arikunto, 77- -#.

    Berdasarkan *K "irjen "ikdasmen omor 56?6Kep6'6- dalam ;inarno

    armoatmojo, 77 4# dijelaskan ekstrakurikuler adalah kegiatan di luar jam

    pelajaran biasa dan pada waktu libur sekolah, yang dilakukan, baik di sekolah

    maupun di luar sekolah dengan tujuan untuk memperdalam dan memperluas

    pengetahuan siswa, mengenal hubungan antara pelajaran, menyalurkan bakat dan

    minat, serta melengkapi upaya pembinaan manusia seutuhnya.

    22 K!"!% P&%&)+!% ,!%( R&)&;!%

    221 Y#) A N#(*< 7--, 9inat &iswa !erhadap 'ermainan (ola )oli

    odifikasi dalam 'embelajaran 'enjasorkes 'ada &iswa #elas )""" *i &'

    + #aliwiro #ab. onosobo:. Pendidikan (asmani Kesehatan dan Dekreasi.

    @akultas Ilmu Keolahragaan. +ni%ersitas egeri *emarang. Berdasarkan hasil

    penelitian dapat diketahui bahwa minat siswa kelas 1III *&P kaliwiro kab.

    wonosobo setelah dilakukan pembelajaran menggunakan modifikasi

    permainan bola %oli terjadi peningkatan. Aspek untuk rasa tertarik yang

    semula 2,4=J meningkat menjadi 52,4J, sedangkan aspek perhatian yang

    semula 4-,-0J menjadi =,75J, dan aspek akti%itas yang semula 4,==J

    menjadi 5=,-J. (adi dapat disimpulkan bahwa minat siswa terhadap

    pembelajaran penjas dengan menggunakan modifikasi permainan bola %oli

    pada siswa kelas 1III *&P kaliwiro kab. wonosobo tahun pelajaran

    7-767-- dalam kategori tinggi.

    222 Penelitian oleh ?ecep &ustakim 7-7#, &inat siswa *&A egeri

    -Bantarkawung Brebes terhadap Kegiatan kstrakurikuler Bola%oliLL.

    20

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    21/27

    Penelitian tersebut menggunakan metode angket dengan sampel sebanyak 07

    siswa adapun hasilnya yaitu 0,00J dalam kategori sangat tinggi, 00,00J

    dalam kategori tinggi, 07,77J dalam kategori tinggi, 5,5= J dalam kategori

    rendah, dan 5,5=J dalam kategori sangat rendah.

    27 K&!%($! B&$

    &inat dalam pembelajaran pendidikan jasmani di &$s merupakan

    salah satu penentu dalam pencapaian tujuan pembelajaran pendidikan

    jasmani. Peran minat terhadap ketertarikan dan perhatian indi%idu dalam

    menanggapi suatu objek sangat menentukan dalam mencapai suatu

    kebutuhan atau tujuan tertentu, dengan minat maka siswa akan timbul rasa

    tertarik terhadap objek atau kegiatan yang diinginkannya. kstrakurikuler

    merupakan salah satu jalan keluar yang baik untuk menanggulangi masalah

    kurangnya jam pelajaran pendidikan jasmani disekolah yang tentunya diatur

    berdasarkan kurikulum.

    kstrakurikuler digunakan guru atau pelatih sebagai wadah penyalur

    bakat dan minat siswa. amun dalam kenyataannya di &$s A!)

    A!A;IMA> Karangrandu kegiatan kstrakurikuler *epakbola belum ada,

    tentu saja hal tersebut belum tentu sesuai dengan bakat dan minat siswa.

    "engan dasar pemikiran tersebut, dalam penelitian ini penulis mengambil

    skripsi dengan judul 9minat dan moti%asi siswa kelas 1III terhadap

    ekstrakulikuler sepakbola mts al)alawiyah karangrandu pecangaan jepara.:.

    $ujuannya penelitian ini adalah untuk mengetahui minat siswa &$s A!)

    21

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    22/27

    Alawiyah Karangrandu Pecangaan (epara terhadap ekstrakurikuler

    sepakbola.

    BAB III

    METODE PENELITIAN

    71 D&s!% &%&)+!%

    Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan

    metode sur%ei. Adapun teknik pengambilan datanya dengan menggunakan

    instrument berupa angket. Penelitian deskriptif adalah pendekatan yang tidak

    bermaksud menguji hipotesis tetapi lebih menggambarkan keadaan seperti

    apa adanya tentang suatu %ariabel, gejala atau keadaan *uharsimi Arikunto,

    7-7 02#. *edangkan metode sur%ei adalah suatu proses untuk

    mengumpulkan data satu atau beberapa %ariabel# dari anggota subjek

    penelitian. *kor yang diperoleh dari skala psikologi kemudian dianalisis

    dengan menggunakan teknik analisis statistik deskriptif kuantitatif yang

    dituangkan dalam bentuk presentase.

    72 D&%s O&!s%!) V!!'&) P&%&)+!%

    1ariabel dalam penelitian ini adalah %ariabel tunggal, yaitu minat

    siswa &$s A!)Alawiyah Karangrandu dalam mengikuti ekstrakurikuler

    *epakbola. &inat yang dimaksud dalam penelitian ini adalah dorongan dari

    dalam atau dari luar diri siswa dalam mengikuti ekstrakurikuler *epakbola.

    &inat adalah kesadaran dalam diri siswa tanpa ada paksaan yang ada sangkut

    pautnya dengan siswa dari sesuatu yang dipelajarinya dan didorong oleh

    22

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    23/27

    faktor dari dalam diri sendiri rasa tertarik, perhatian,dan akti%itas# serta

    faklor dari luar alat dan fasilitas, keluarga, dan Iingkungan#. Berdasar

    pengertian minat di atas, minat siswa dapat diindikasikan menjadi enam

    indikator yaitu rasa tertarik, perhatian, akti%itas, alat dan fasilitas, keluarga,

    dan lingkungan yang dilakukan siswa terhadap ekstrakurikuler. +ntuk

    mengungkap atau mengetahui enam indikator minat siswa tersebut maka

    digunakan angket.

    77 P#)!s !% S!.&) P&%&)+!%

    0.0.-. Populasi Penelitian

    &enurut *uharsimi Arikunto 775 -07#, populasi adalah

    keseluruhan dari subjek penelitian, sedangkan *ugiyono 77 --=#,

    menyatakan bahwa populasi merupakan wilayah generalisasi yang terdiri

    atasN objek atau subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu

    yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik

    kesimpulannya. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa yang mengikuti

    kegiatan ekstrakurikuler *epakbola di &$s A!)Alawiyah yang berjumlah 4

    siswa.

    772 *ampel penelitian

    &enurut *uharsimi Arikunto 775 -0-#, sampel adalah sebagian

    atau wakil dari populasi yang diteliti. *ampel dalam penelitian ini adalah

    siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler *epakbola di &$s A!)

    23

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    24/27

    Alawiyah. Adapun semua populasi akan dijadikan sampel sehingga semacam

    ini dinamakan dengan teknik total sampling 4 siswa.

    78 I%s+#.&% P&%&)+!% !% T&$%$ P&%(#.#)!% D!+!

    781 Instrumen Peneletian

    Instrumen dalam penelitian ini menggunakan instrumen milik ?ecep

    mustakim 7-7 8)0#. Instrumen dalam penelitian ini berupa angket yang

    berisi butir)butir pertanyaan, teknik angket untuk mengungkap minat siswa

    &tsA!)Alawiyah Karangrandu terhadap ekstrakurikuler *epakbola ditinjau

    dari faktor instrinstik rasa tertarik, perhatian, dan aktifitas# dan ekstrinsik

    alat dan fasilitas, keluarga, dan lingkungan#. adapun kisi)kisi angket adalah

    sebagai berikut

    T!'&) 1 D!+! Ks-$s I%s+#.&% P&%&)+!%

    K%s+!$ !$+ I%$!+ N.

    P&+!%,!!%

    J#.)!*

    &inat *iswa

    &$s

    A!Alawiyah

    Karangrandu

    terhadap

    kstrakurikuler

    *epakBola

    "ari kisi)kisi di atas diperoleh %aliditas total sebesar 7,887. "an dari hasil

    uji reliabilitas instrumen menggunakan rumus -lpha ronbach, diperoleh

    24

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    25/27

    koefisien reliabilitas sebesar 7,-. *ehingga dapat disimpulkan instrumen

    dikatakan reliabel.

    Instrumen yang digunakan dalam penelitian di atas adalah instrumen untuk

    penelitian *&A, sedangkan penelitian ini adalah untuk siswa *&P maka peneliti

    menguji instrumen terlebih dahulu, berdasarkan +ji 1aliditas Instrumen

    menggunakan rumus'roduct omen dan uji Deliabilitas Instrumen menggunakan

    rumus-lpha ronbach melalui &'&& /0 forwindows. *etelah peneliti melakukan

    uji %aliditas instrumen maka diperoleh. Koefisien %aliditas dalam penelitian ini

    sebesar 7,8= dan koefisien reliabilitas sebesar 7,. *ehingga dapat disimpulkan

    instrumen tersebut dikatakan reliabel. "ata %aliditas dan reliabilitas instrumen

    dapat di lihat halaman =7)=0#

    0.2.. $eknik Pengumpulan "ata

    ?ara pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket,

    pengumpulan dilakukan dengan mendatangi langsung responden6 siswa &$s A!)

    Alawiyah Krangrandu (epara pada saat di jam istrahat sekolah dengan

    membagikan angket dan menjelaskan tata cara pengisian angket, Maitu responden

    tinggal memilih jawaban yang telah disediakan pada lembar jawaban, setelah

    dijawab dikumpulkan kemudian dianalisa.

    0.2.0. $eknik Analisis "ata

    $eknik analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis

    deskriptif. Analisis deskriptif dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui

    25

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    26/27

    tingginya minat siswa *&P &uhammadiyah 4 Kaliwiro dalam mengikuti

    ekstrakurikuler tapak suci. Agar lebih mudah dalam pendeskripsian, data

    dikategorikan menurut pengelompokan skor hasil penelitian tersebut. +ntuk

    menentukan kriteria skor yaitu menggunakan PAP penilaian acuan patokan#

    sesuai pendapat dari *aifudin AEwar - -78# yang menggunakan kategorisasi

    jenjang ordinal#, yaitu sebagai berikut

    -. &ean i O -,4 *" i # ke atas sangat tinggi

    . &ean i O 7,4 *" i # s6d Q &ean i O -,4 *" i # tinggi

    0. &ean i 7,4 *" i # s6d Q &ean i O 7,4 *"I # sedang

    2. &ean i -,4 *" i # s6d Q &ean i 7,4 *" i # rendah

    4. &ean i -,4 *" i # ke bawah sangat rendah

    Keterangan

    &ean i mean rerata # ideal

    R maksimum ideal O minimum ideal #

    *" i *tandar "e%ias i ideal

    -65 maksimum ideal minimum ideal #

    Kemudian dikelompokan dalam setiap kategori untuk mencari presentase

    masing)masing data dengan rumus presentase sebagai berikut

    26

  • 7/25/2019 Sipit Sanjaya Proposal

    27/27

    P=F

    N100

    Keterangan

    P Angka Presentase ,@ @rekuensi, (umlah *ampel

    0.2.2. "eskripsi !okasi Penelitian

    Penelitian ini dilakukan di *&P &uhammadiyah 4 Kaliwiro ;onosobo,

    yang beralamatkan di desa *elomanik kecamatan Kaliwiro ;onosobo, (awa

    $engah.

    0.2.4. "eskripsi *ubyek Penelitian

    *ubjek dalam penelitian ini adalah siswa &$s A!)Alawiyah

    Karangrandu yang (epara mengikuti ekstrakurikuler tapak suci sebanyak

    4 siswa.

    0.2.5. "eskripsi ;aktu Peneletian

    Pengambilan data berlangsung pada tanggal &aret 7-2 yang

    bertempat di *&P &uhammadiyah 4 Kaliwiro ;onosobo. ;aktu

    penelitian dimulai pada bulan ofember 7-0 sampai dengan April 7-2.